Top Banner
Pengemban Pengamal Pancasila TELEPON: Iklan/Redaksi/Sirkulasi (0361) 225764 Faksimile: 227418 Online :http://www.balipost.co.id http://www.balipost.com E-mail: [email protected] 20 HALAMAN NOMOR 99 TAHUN KE 68 TERBIT SEJAK 16 AGUSTUS 1948 PERINTIS: K. NADHA HARGA LANGGANAN Rp 90.000 ECERAN Rp 4.000 RABU PON, 25 NOVEMBER 2015 balipost (89rb Like) http://facebook.com/balipost @balipostcom (3,8rb Follower) http://twitter.com/balipostcom @balipostcom http://instagram.com/balipostcom DEKAN Fisip Undik- nas Dr. I Nyoman Subanda mengatakan, salah satu ciri dunia politik saat ini adalah kapitalisme. Arti- nya mulai dari caleg yang bisa membayar orang yang membeli suaranya, baik secara komunal, komunitas atau kelompok-kelompok atau secara individu melalui tokoh-tokohnya. Hal. 19 Investasi Sosial Disumbang Saat Kampanye, Ditagih Ketika Berkuasa Dunia politik saat ini carut-marut. Banyak investor yang ikut ‘’bermain’’ dalam sebuah perhelatan politik. Pilkada, salah satunya. Mereka memulai permainan ketika masa kampanye, bahkan sebelum itu. Para investor biasanya masuk melalui dana kampanye. Sehingga banyak di antara pemimpin yang menang dalam berkompetisi di era sekarang ini, bukan lagi yang mempunyai kapabilitas, bukan lagi yang mempunyai investasi sosial, tetapi orang yang mempunyai uang dalam arti yang luas. Pemimpin ’’Tersandera’’ Investor 1 “Kan setiap orang tidak memandang status dan per- an. Ada juga di bagian umum, pengadu, itu ada setiap orang. Itu tadi ada masyarakat perseorangan. Menteri kan orang. Kan dia termasuk perseorangan, cuma status jabatannya kebetulan dia menteri,” kata Yayah. Selain menyepakati lapo- ran Menteri ESDM Sudirman Said bisa ditindaklanjuti ke tahap persidangan, MKD juga memutuskan proses persidan- gan akan digelar secara ter- buka dan tertutup. “Perkara ini akan disidangkan secara terbuka dan tertutup, tergan- tung dari permintaan para pihak,” kata Wakil Ketua MKD Junimart Girsang usai rapat pleno di ruang MKD, Selasa (24/11) kemarin. Hal. 19 Kerahasiaan Informasi Soal Laporan Menteri ESDM Proses di MKD Berlanjut Jakarta (Bali Post) – Mahkamah Kehormatan Dewan (MKD) DPR-RI meng- hadirkan peneliti sosiolinguistik Yayah Bachria Mug- nisjah Lumintang yang menilai laporan Menteri ESDM Sudirman Said sah terkait pencatutan nama Presiden Jokowi dan Wapres Jusuf Kalla oleh Ketua DPR Setya Novanto. Laporan Sudirman Said sempat dipersoalkan dalam rapat MKD sebelumnya, karena Sudirman Said menggunakan kop surat kementerian. Bandung (Bali Post) – Kepala Badan Intelijen Negara (BIN) Sutiyoso menutur- kan, masyarakat bisa berperan serta memerangi terorisme dan radikalisme bersama lembaganya dengan cara bekerja sama sebagai mata dan telinga BIN. “Termasuk ada dari Syria pernah ikut tetapi kembali lagi. Jumlahnya ada 100 orang lebih dan kita bina terus dia,” ujarnya. Kata Sutiyoso, kalau melihat ganjil, sesuatu yang aneh cepat laporkan. Jangan sudah terjadi, baru lapor. Enggak ada gunanya. ‘’Makanya RT/RW lakukan aturan yang ada. Artinya kita semua mau bekerja sama dengan membantu kita sebagai mata telinga kita, seluruh rakyat itu,” kata Sutiyoso, Selasa (24/11) kemarin. Ditemui usai menghadiri sidang doktor anggota Komisi I DPR-RI Effendi Simbolon di Graha Sanusi Unpad Kota Bandung, ia mengatakan masyarakat tidak perlu panik terkait isu-isu terorisme dan radikalisme di Indonesia atau di luar negeri seperti ISIS. “Jadi yang penting di sini bagaimana masyarakat tidak panik, masyarakat peduli, ini artinya menjadi kewajiban kita semua,” ujarnya. Lebih lanjut, ia mengatakan pihaknya terus berupaya mencegah atau membentengi warganya agar tidak ber- gabung dengan kelompok terorisme dan radikalisme seperti kelompok Negara Islam (Islamic State of Iraq and Syria/ ISIS. “Termasuk ada dari Syria pernah ikut tapi kembali lagi. Jumlahnya ada 100 orang lebih dan kita bina terus dia,” katanya. (ant) 100 WNI Pulang dari Suriah BIN Minta Waspadai Teroris Jakarta (Bali Post) – Bank Indonesia (BI) mewaspa- dai tiga risiko ekonomi global yang perlu diantisipasi dan disikapi. Ke- tiganya; perlambatan pertumbuhan ekonomi dunia, penurunan harga komoditas global, dan penurunan aliran masuk modal asing ke negara berkembang. Gubernur BI Agus Martowardojo menilai perekonomian global di ta- hun depan masih akan dihadapkan dengan ketidakpastian yang tinggi, bahkan ada potensi makin kom- pleks. “Ketidakpastian tidak hanya bersumber dari risiko yang telah kita identifikasi (known-unknown), tetapi juga dapat berasal dari sesuatu yang belum terpikirkan sebelumnya (un- known-unknown),” ujar Agus saat Pertemuan Tahunan Bank Indonesia 2015, Selasa (24/11) malam. Terkait dengan prospek per- tumbuhan ekonomi global, lanjut Agus, walaupun diproyeksikan akan membaik menjadi 3,5 persen, namun ada risiko proyeksi tersebut dapat menjadi lebih rendah. Risiko koreksi akan terjadi apabila pemu- lihan ekonomi Tiongkok dan negara berkembang lain tidak sesuai hara- pan. Kekhawatiran tersebut cukup beralasan karena hingga kini geliat ekonomi Tiongkok dirasakan masih belum cukup kuat. “Proses rebalancing ekonomi Tiongkok dari perekonomian ber- basis investasi ke konsumsi akan memakan waktu yang cukup lama sejalan dengan perkembangan demografi yang tengah memasu- ki aging population. Kondisi ini membawa risiko era pertumbuhan ekonomi yang lebih rendah diband- ingkan yang ditorehkan dalam satu dasawarsa terakhir,” kata Agus. Sementara itu, terkait penurunan harga komoditas diperkirakan masih akan berlanjut pada tahun depan sejalan dengan berakhirnya super- cycle harga komoditas. Hal. 19 Turunkan Ekspor BI Waspadai Tiga Risiko Ekonomi Global Yogyakarta (Bali Post) – Menteri Pendayagunaan Apara- tur Negara dan Reformasi Birokrasi Yuddy Chrisnandi menyatakan masih akan memberlakukan mora- torium pengangkatan pegawai negeri sipil (PNS) pada 2016 karena keter- batasan anggaran negara. “Pemer- intah tidak memiliki cukup uang untuk terus-menerus menambah pegawainya,” kata Menteri Yuddy di Kompleks Kepatihan, Yogyakarta, Selasa (24/11) kemarin. Menurutnya, anggaran belanja pegawai pemerintah pusat saat ini telah melebihi 42 persen dari Angga- ran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN). Sementara di tingkat daer- ah ada yang justru telah mencapai 80 persen, sehingga perlu dilakukan penghematan. “Kita sudah over. Oleh karena itu kami harus mengatakan stop penerimaan pegawai negeri sipil (PNS),” katanya. Meski demikian, ia mengecualikan untuk pegawai di sektor pendidikan dan kesehatan. Dua bidang kerja itu, menurutnya, masih dapat dilakukan penerimaan pegawai baru khusus- nya di daerah-daerah perbatasan atau terluar. “Meski dokter jumlah- nya sudah banyak, di daerah-daerah terluar dokter masih dibutuhkan, sekaligus untuk menjaga kedaulatan negara kita,” katanya. Selain itu, ia mengatakan pen- gangkatan PNS di daerah tertentu juga masih memungkinkan apabila ada formasi jabatan yang mende- sak harus diisi untuk kepentingan masyarakat, dengan syarat anggaran pegawai di daerah masih memadai. “Tetapi bagi daerah yang sekalipun masih membutuhkan, uang tidak ada bagaimana membiayainya?” katanya. Kebijakan moratorium atau penghentian sementara pengangka- tan PNS, menurut Yuddy, ditempuh karena jumlah PNS telah mencapai kurang labih 4.517.000 pegawai. Dengan jumlah itu, rasio kepegawa- ian terhadap jumlah penduduk se- cara nasional ada pada angka 1:77. Sementara banyak daerah yang rasio kepegawaiannya terhadap jumlah penduduk setempat tidak normal yakni mencapai angka 2,5-3. Hal. 19 Baju Korpri PEMERINTAH dan rakyat Indonesia menyampaikan ucapan selamat kepada Ketua Partai National League for Democracy di Myanmar, Daw Aung San Suu Kyi, atas pen- gumuman resmi Union Election Commision (KPU) Myan- mar yang menetapkan partai tersebut sebagai pemenang pemilu. Hal itu disampaikan dalam keterangan pers dari Kementerian Luar Negeri RI yang diterima di Jakarta, Selasa (24/11) kemarin. Pemerintah Indonesia juga menyampaikan penghargaan kepada pemerintah Myanmar di bawah pimpinan Presiden Thein Sein, yang telah berhasil membawa Myanmar ke arah demokrasi dan telah menyatakan menerima hasil pemilu tersebut. Indonesia mengharapkan proses transisi pemerintahan di Myanmar dapat dilaksanakan secara lancar dan damai. “Hasil pemilu tersebut merefleksikan asipirasi dan harapan nyata rakyat Myanmar,” kata pernyataan dari Kementerian Luar Negeri RI. Pemerintah Indonesia juga menyampaikan keyakinan bahwa rakyat Myanmar akan memanfaatkan momentum itu untuk memastikan transisi politik yang demokratis, dalam semangat perdamaian dan rekonsiliasi. Selan- jutnya, pemerintah Indonesia menekankan kembali komitmen untuk terus mendukung upaya dan langkah Myanmar menuju reformasi dan demokratisasi yang berkesinambungan. Selain itu, Indonesia juga mengharapkan dapat terus meningkatkan kerja sama erat yang selama ini terjalin dengan Myanmar, baik dalam kerangka bilateral maupun ASEAN, serta dalam berbagai forum internasional. (ant) Menangi Pemilu Indonesia Ucapkan Selamat pada Suu Kyi 2016, Moratorium Pengangkatan PNS Masih Diberlakukan Sutiyoso Bali Post/rtr MYANMAR - Shwe Mann (kiri), Ketua Parlemen Uni Myanmar, berjabat tangan dengan Liga Nasional untuk Demokrasi (NLD) pimpinan Aung San Suu Kyi sebelum pertemuan mereka di Majelis Rendah Parlemen di Naypyitaw, Minggu lalu. Bali Post/ant RAPAT KONSULTASI - Ahli bahasa sosiolinguistik Sekolah Tinggi Intelijen Yayah Bachria Mugnisjah (tengah) seusai menghadiri rapat konsultasi dengan Mahkamah Kehormatan Dewan (MKD) di Gedung Nusantara II, Kompleks Parlemen Senayan, Ja- karta Pusat, Selasa (24/11) kemarin. Bali Post/ant SIDANG ETIK - Anggota DPR dari Fraksi PKB Arzetti Bilbina bersiap untuk mengikuti sidang etik perdana oleh Mahkamah Kehormatan Dewan (MKD) di Gedung Nusantara II, Kompleks Parlemen Senayan, Jakarta Pusat, Selasa (24/11) kemarin. Dalam sidang itu MKD memeriksa Arzetti terkait pertemuannya dengan Komandan Kodim 0816/Sidoarjo Letkol (Kav) Rizki Indra Wijaya di Hotel Arjuna, Kabupaten Malang, Jawa Timur. Yuddy Chrisnandi
20

Edisi 25 November 2015 | Balipost.com

Jul 24, 2016

Download

Documents

e-Paper KMB

Headline : Soal Laporan Menteri ESDM, Proses Di MKD Berlanjut
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: Edisi 25 November 2015 | Balipost.com

Pengemban Pengamal Pancasila TELEPON: Iklan/Redaksi/Sirkulasi (0361) 225764 Faksimile: 227418

Online :http://www.balipost.co.id http://www.balipost.com

E-mail: [email protected]

20 HALAMAN NOMOR 99 TAHUN KE 68

terbit sejak 16 agustus 1948Perintis: k. nadhaHARGA LANGGANAN Rp 90.000ECERAN Rp 4.000

rabu pon, 25 november 2015

balipost (89rb Like)http://facebook.com/balipost

@balipostcom (3,8rb Follower)http://twitter.com/balipostcom

@balipostcomhttp://instagram.com/balipostcom

DeKan Fisip Undik-nas Dr. I Nyoman Subanda mengatakan, salah satu ciri dunia politik saat ini adalah kapitalisme. Arti-nya mulai dari caleg yang bisa membayar orang yang

membeli suaranya, baik secara komunal, komunitas atau kelompok-kelompok atau secara individu melalui tokoh-tokohnya.Hal. 19Investasi Sosial

disumbang saat kampanye, ditagih ketika berkuasaDunia politik saat ini carut-marut. Banyak investor yang

ikut ‘’bermain’’ dalam sebuah perhelatan politik. Pilkada, salah satunya. Mereka memulai permainan ketika masa kampanye, bahkan sebelum itu. Para investor biasanya

masuk melalui dana kampanye. Sehingga banyak di antara pemimpin yang menang dalam berkompetisi di

era sekarang ini, bukan lagi yang mempunyai kapabilitas, bukan lagi yang mempunyai investasi sosial, tetapi orang

yang mempunyai uang dalam arti yang luas.

Pemimpin ’’Tersandera’’ Investor 1

“Kan setiap orang tidak memandang status dan per-an. Ada juga di bagian umum, pengadu, itu ada setiap orang. Itu tadi ada masyarakat perseorangan. Menteri kan orang. Kan dia termasuk perseorangan, cuma status jabatannya kebetulan dia menteri,” kata Yayah.

Selain menyepakati lapo-ran Menteri ESDM Sudirman Said bisa ditindaklanjuti ke

tahap persidangan, MKD juga memutuskan proses persidan-gan akan digelar secara ter-buka dan tertutup. “Perkara ini akan disidangkan secara terbuka dan tertutup, tergan-tung dari permintaan para pihak,” kata Wakil Ketua MKD Junimart Girsang usai rapat pleno di ruang MKD, Selasa (24/11) kemarin.Hal. 19Kerahasiaan Informasi

Soal Laporan Menteri ESDM

Proses di Mkd berlanjutJakarta (bali post) –

mahkamah Kehormatan Dewan (mKD) Dpr-rI meng-hadirkan peneliti sosiolinguistik Yayah bachria mug-nisjah Lumintang yang menilai laporan menteri eSDm Sudirman Said sah terkait pencatutan nama presiden Jokowi dan Wapres Jusuf Kalla oleh Ketua Dpr Setya novanto. Laporan Sudirman Said sempat dipersoalkan dalam rapat mKD sebelumnya, karena Sudirman Said menggunakan kop surat kementerian.bandung (bali post) –

Kepala Badan Intelijen Negara (BIN) Sutiyoso menutur-kan, masyarakat bisa berperan serta memerangi terorisme dan radikalisme bersama lembaganya dengan cara bekerja sama sebagai mata dan telinga BIN. “Termasuk ada dari Syria pernah ikut tetapi kembali lagi. Jumlahnya ada 100 orang lebih dan kita bina terus dia,” ujarnya.

Kata Sutiyoso, kalau melihat ganjil, sesuatu yang aneh cepat laporkan. Jangan sudah terjadi, baru lapor. Enggak ada gunanya. ‘’Makanya RT/RW lakukan aturan yang ada. Artinya kita semua mau bekerja sama dengan membantu kita sebagai mata telinga kita, seluruh rakyat itu,” kata Sutiyoso, Selasa (24/11) kemarin.

Ditemui usai menghadiri sidang doktor anggota Komisi I DPR-RI Effendi Simbolon di Graha Sanusi Unpad Kota Bandung, ia mengatakan masyarakat tidak perlu panik terkait isu-isu terorisme dan radikalisme di Indonesia atau di luar negeri seperti ISIS. “Jadi yang penting di sini bagaimana masyarakat tidak panik, masyarakat peduli, ini artinya menjadi kewajiban kita semua,” ujarnya.

Lebih lanjut, ia mengatakan pihaknya terus berupaya mencegah atau membentengi warganya agar tidak ber-gabung dengan kelompok terorisme dan radikalisme seperti kelompok Negara Islam (Islamic State of Iraq and Syria/ISIS. “Termasuk ada dari Syria pernah ikut tapi kembali lagi. Jumlahnya ada 100 orang lebih dan kita bina terus dia,” katanya. (ant)

100 WNI Pulang dari Suriah

BIN Minta Waspadai Teroris

Jakarta (bali post) –Bank Indonesia (BI) mewaspa-

dai tiga risiko ekonomi global yang perlu diantisipasi dan disikapi. Ke-tiganya; perlambatan pertumbuhan ekonomi dunia, penurunan harga komoditas global, dan penurunan aliran masuk modal asing ke negara berkembang.

Gubernur BI Agus Martowardojo menilai perekonomian global di ta-hun depan masih akan dihadapkan dengan ketidakpastian yang tinggi, bahkan ada potensi makin kom-pleks. “Ketidakpastian tidak hanya bersumber dari risiko yang telah kita identifikasi (known-unknown), tetapi

juga dapat berasal dari sesuatu yang belum terpikirkan sebelumnya (un-known-unknown),” ujar Agus saat Pertemuan Tahunan Bank Indonesia 2015, Selasa (24/11) malam.

Terkait dengan prospek per-tumbuhan ekonomi global, lanjut Agus, walaupun diproyeksikan akan membaik menjadi 3,5 persen, namun ada risiko proyeksi tersebut dapat menjadi lebih rendah. Risiko koreksi akan terjadi apabila pemu-lihan ekonomi Tiongkok dan negara berkembang lain tidak sesuai hara-pan. Kekhawatiran tersebut cukup beralasan karena hingga kini geliat ekonomi Tiongkok dirasakan masih belum cukup kuat.

“Proses rebalancing ekonomi Tiongkok dari perekonomian ber-basis investasi ke konsumsi akan memakan waktu yang cukup lama sejalan dengan perkembangan demografi yang tengah memasu-ki aging population. Kondisi ini membawa risiko era pertumbuhan ekonomi yang lebih rendah diband-ingkan yang ditorehkan dalam satu dasawarsa terakhir,” kata Agus.

Sementara itu, terkait penurunan harga komoditas diperkirakan masih akan berlanjut pada tahun depan sejalan dengan berakhirnya super-cycle harga komoditas. Hal. 19Turunkan ekspor

bi Waspadai tiga risiko

ekonomi global

Yogyakarta (bali post) –Menteri Pendayagunaan Apara-

tur Negara dan Reformasi Birokrasi Yuddy Chrisnandi menyatakan masih akan memberlakukan mora-torium pengangkatan pegawai negeri sipil (PNS) pada 2016 karena keter-batasan anggaran negara. “Pemer-intah tidak memiliki cukup uang untuk terus-menerus menambah pegawainya,” kata Menteri Yuddy di Kompleks Kepatihan, Yogyakarta, Selasa (24/11) kemarin.

Menurutnya, anggaran belanja pegawai pemerintah pusat saat ini telah melebihi 42 persen dari Angga-ran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN). Sementara di tingkat daer-ah ada yang justru telah mencapai 80 persen, sehingga perlu dilakukan

penghematan. “Kita sudah over. Oleh karena itu kami harus mengatakan stop penerimaan pegawai negeri sipil (PNS),” katanya.

Meski demikian, ia mengecualikan untuk pegawai di sektor pendidikan dan kesehatan. Dua bidang kerja itu, menurutnya, masih dapat dilakukan penerimaan pegawai baru khusus-nya di daerah-daerah perbatasan atau terluar. “Meski dokter jumlah-nya sudah banyak, di daerah-daerah terluar dokter masih dibutuhkan, sekaligus untuk menjaga kedaulatan negara kita,” katanya.

Selain itu, ia mengatakan pen-gangkatan PNS di daerah tertentu juga masih memungkinkan apabila ada formasi jabatan yang mende-sak harus diisi untuk kepentingan

masyarakat, dengan syarat anggaran pegawai di daerah masih memadai. “Tetapi bagi daerah yang sekalipun masih membutuhkan, uang tidak ada bagaimana membiayainya?” katanya.

Kebijakan moratorium atau penghentian sementara pengangka-tan PNS, menurut Yuddy, ditempuh karena jumlah PNS telah mencapai kurang labih 4.517.000 pegawai. Dengan jumlah itu, rasio kepegawa-ian terhadap jumlah penduduk se-cara nasional ada pada angka 1:77. Sementara banyak daerah yang rasio kepegawaiannya terhadap jumlah penduduk setempat tidak normal yakni mencapai angka 2,5-3. Hal. 19baju Korpri

pemerInTaH dan rakyat Indonesia menyampaikan ucapan selamat kepada Ketua Partai National League for Democracy di Myanmar, Daw Aung San Suu Kyi, atas pen-gumuman resmi Union Election Commision (KPU) Myan-mar yang menetapkan partai tersebut sebagai pemenang pemilu. Hal itu disampaikan dalam keterangan pers dari Kementerian Luar Negeri RI yang diterima di Jakarta, Selasa (24/11) kemarin.

Pemerintah Indonesia juga menyampaikan penghargaan kepada pemerintah Myanmar di bawah pimpinan Presiden Thein Sein, yang telah berhasil membawa Myanmar ke arah demokrasi dan telah menyatakan menerima hasil pemilu tersebut. Indonesia mengharapkan proses transisi pemerintahan di Myanmar dapat dilaksanakan secara lancar dan damai. “Hasil pemilu tersebut merefleksikan asipirasi dan harapan nyata rakyat Myanmar,” kata pernyataan dari Kementerian Luar Negeri RI.

Pemerintah Indonesia juga menyampaikan keyakinan bahwa rakyat Myanmar akan memanfaatkan momentum itu untuk memastikan transisi politik yang demokratis, dalam semangat perdamaian dan rekonsiliasi. Selan-jutnya, pemerintah Indonesia menekankan kembali komitmen untuk terus mendukung upaya dan langkah Myanmar menuju reformasi dan demokratisasi yang berkesinambungan.

Selain itu, Indonesia juga mengharapkan dapat terus meningkatkan kerja sama erat yang selama ini terjalin dengan Myanmar, baik dalam kerangka bilateral maupun ASEAN, serta dalam berbagai forum internasional. (ant)

Menangi Pemilu

Indonesia UcapkanSelamat pada Suu Kyi

2016, Moratorium Pengangkatan PNS Masih Diberlakukan

Sutiyoso

Bali Post/rtrmYanmar - Shwe Mann (kiri), Ketua Parlemen Uni Myanmar, berjabat tangan dengan Liga Nasional untuk Demokrasi (NLD) pimpinan Aung San Suu Kyi sebelum pertemuan mereka di Majelis Rendah Parlemen di Naypyitaw, Minggu lalu.

Bali Post/antrapaT KonSuLTaSI - Ahli bahasa sosiolinguistik Sekolah Tinggi Intelijen Yayah Bachria Mugnisjah (tengah) seusai menghadiri rapat konsultasi dengan Mahkamah Kehormatan Dewan (MKD) di Gedung Nusantara II, Kompleks Parlemen Senayan, Ja-karta Pusat, Selasa (24/11) kemarin.

Bali Post/antSIDanG eTIK - Anggota DPR dari Fraksi PKB Arzetti Bilbina bersiap untuk mengikuti sidang etik perdana oleh Mahkamah Kehormatan Dewan (MKD) di Gedung Nusantara II, Kompleks Parlemen Senayan, Jakarta Pusat, Selasa (24/11) kemarin. Dalam sidang itu MKD memeriksa Arzetti terkait pertemuannya dengan Komandan Kodim 0816/Sidoarjo Letkol (Kav) Rizki Indra Wijaya di Hotel Arjuna, Kabupaten Malang, Jawa Timur.

Yuddy Chrisnandi

Page 2: Edisi 25 November 2015 | Balipost.com

Anggota Badan Anggaran DPRD Denpasar A.A. Susruta Ngurah Putra di kantornya, Selasa (24/11) kemarin, menga-takan, alokasi anggaran sebesar itu harus memberikan manfaat kepada masyarakat secara luas. Artinya, dalam realisasinya, pihaknya berharap agar sebaran

dana tersebut bisa sampai kepa-da unit-unit usaha mikro, kecil dan menengah (UMKM) yang dikelola oleh masyarakat per-orangan. Pihaknya tidak ingin yang mendapat dana tersebut hanya usaha yang sudah mapan. Padahal, masih banyak usaha kecil yang perlu didukung agar

bisa berkembang. “Ini merupa-kan tugas dari instansi terkait, bagaimana caranya agar pelaku usaha kecil ini bisa memperoleh ‘kue’ yang dimiliki Pemkot Den-pasar ini,” ujar wakil rakyat dari Demokrat ini.

Susruta mengatakan, bila alasan SKPD tidak melibat-kan pelaku usaha kecil karena terkendala administrasi, maka pola pembinaan yang perlu dipertanyakan. Sebab, setiap tahun ada alokasi khusus untuk beberapa instansi, seperti Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag) untuk melakukan pembinaan. “Pada saat itulah

seharusnya SKPD melakukan pembinaan, bagaimana pelaku usaha kecil yang tidak lengkap administrasinya bisa dileng-kapi. Misalnya soal kepemilikan NPWP, atau izin usaha kecil dan menengah,” jelasnya.

Dikatakannya, bila pola sep-erti ini masih tetap dilakukan, maka pengembangan UMKM di Denpasar tidak akan berjalan maksimal. Ada kesan, pelaku usaha yang besar akan semakin tumbuh besar dan yang kecil akan mati pelan-pelan. “Kar-ena itu, saya berharap SKPD yang akan memanfaatkan jasa seperti ini agar lebih memper-

timbangkan pelaku usaha kecil,” katanya.

Sebelumnya, Penjabat Wali Kota Denpasar A.A. Gede Geriya di hadapan sidang paripurna, te-lah membacakan Ranperda APBD 2016. Pada APBD 2016 tersebut, Pemkot Denpasar merancang belanja daerah Rp 1,9 triliun, yang terdiri dari belanja tidak langsung Rp 1,1 triliun dan belanja langsung Rp 868 miliar. (kmb12)

2 Rabu Pon, 25 November 2015denpasar

Berita ini bisa dikomentari pada acara Citra Bali Radio Global FM Pukul 08.00 - 09.30 wita.

Hubungi telepon 085 100 400 391, (0361) 819446FM 96,5

Sampaikan opini Anda hari ini di acara Warung Global FM 96,5web : www.radioglobalfmbali.com E-mail : [email protected]

085 100 400 391, (0361) 819446

Topik : mamin sedot anggaran rp 37 miliar

FM 96,5

denpASAr & SekitArnyA

SUDAH menjadi tradisi, Pura Campuhan Windhu Segara, Padanggalak, Kesiman, menggelar Pelukatan Agung secara gratis saat hari Banyupinaruh. Kali ini, Pelukatan Agung saat Banyupinaruh, Minggu (29/11) disebut Kumba Mela Prastsitha. Maha Guru Aitreya Narayana menjelaskan, upacara akan dimulai pukul 05.00 wita. Dia juga me-nyarankan, alangkah baiknya juga dilengkapi dengan pejati.

Kumba Mela Prasistha akan di-puput lima sulinggih dan bisa diikuti semua umat Hindu. Kelima sulinggih tersebut yakni Bhujangga Rsi Adi Guru dari Geria Batur Sari, Batan-buah, Bujangga Rsi Hari Dantem dari Geria Mas Tumbak Bayuh, Bujangga Rsi Dwija Santa dari Geria Sindu Manik Mas Keramas, Bujangga Rsi Pancaka Tirta dari Geria Man-dala Giri, Bangli dan Bujangga Rsi Bangun Sakti dari Geria Tembau Denpasar.

Upacara Kumba Mela Pratistha meru-pakan penggabungan cara mencari Tuhan dengan Krippa atau Karunia dan Sadhana. Hal ini sudah dilakukan oleh Maha Guru Aitreya Narayana melalui proses karunia dan sadhhana dengan bertapa selama 13 bulan di gunung. Turunnya para pertapa dari gunung ke Sungai Gangga inilah biasanya diperingati dengan Kumba Mela. Sungai Gangga yang dimaksud adalah pertemuan Sungai Saras-wati, Narmada dan Gangga. Dalam konteks local genius, ketiga sungai tersebut ada di Pura Campuhan Windhu Segara Padang-galak. (sue)

”Pelukatan Agung” Gratis Banyupinaruh di Pura Campuhan

MEROKOK merupakan faktor risiko penyakit jantung koroner (PJK) terpenting yang dapat dimodifikasi dan merupakan penyebab kema-tian yang dapat dihindari. Sekali seseorang menjadi perokok, akan sulit mengakhiri kebi-asaan itu, baik secara fisik maupun psikologis. Merokok akan menjadi sebuah kebiasaan yang kompulsif, dan secara signifikan membu-ka peluang penggunaan obat-obatan terlarang di masa yang akan datang. Bagian Kardiologi dan Bagian Psikiatri Fakultas Kedokteran Uni-versitas Udayana mengundang sejawat dokter dan tenaga kesehatan lainnya untuk hadir dan mengikuti Continuing Professional Develop-ment dengan tema “Care for the Heart and Mind: Updates on a Comprehensive Smoking Cessation Strategies” pada Jumat, 27 Novem-ber 2015 pukul 08.30-13.00 Wita di Gedung Widya Sabha FK Unud Lantai IV. Untuk regis-trasi, SMS ke 0819 0424 3828 dengan format CPD # nama lengkap # jenis peserta (dokter/non dokter) dengan biaya untuk dokter Rp 100.000 dan non-dokter Rp 50.000. Informasi lebih lanjut, dapat menghubung Contact Per-son dr. Inke (0819 0424 3828) dan dr. Murwita (0859 3524 0040). (r)

Seminar Menghindari RisikoKematian Akibat Merokok

KEBERHASILAN Pemer-intah Kota (Pemkot) Denpasar secara berkesinambungan ber-tahun-tahun dalam menjaga kebersihan lingkungan serta menciptakan suasana nyaman dengan melibatkan langsung masyarakat serta peran serta pihak swasta, berbuah manis dengan diraihnya kembali peng-hargaan tertinggi di bidang pengelolaan kebersihan dan lingkungan, yakni penghargaan Trofi Adipura Kategori Kota Besar. Hebatnya lagi, Denpasar berhasil menduduki peringkat kedua setelah Kota Malang.

Sebelumnya, tahun 2014 lalu Pemkot Denpasar juga meraih Trofi Adipura Kategori Kota Besar. Selain itu, Kota Denpasar juga berhasil meraih Predikat 3 Besar berupa Plakat Adipura Kategori Pasar Terbaik di In-donesia. Ada tiga aspek yang dinilai, meliputi kebersihan sungai, udara dan darat. Keber-sihan sungai, Pemkot Denpasar mencanangkan program kali ber-sih. Kebersihan udara, dengan melakukan uji emisi kendaraan bermotor secara rutin. Kebersi-han di darat, dengan berbagai

upaya seperti membentuk bank sampah, pengelolaan sampah, ATM sampah dan lain-lain. Penghargaan bergengsi di bidang Lingkungan Hidup (LH) ini dis-erahkan langsung Menteri Ling-kungan Hidup dan Kehutanan RI Dr. Ir. Siti Nurbaya Bakar dan diterima Pj. Wali Kota Denpasar A.A. Gede Geriya, Senin (23/11) di Hotel Bidakara, Jakarta. Ac-ara juga dihadiri Wakil Presiden (Wapres) H. Jusuf Kalla.

Dalam sambutannya, Wapres Jusuf Kalla mengapresiasi dan memberikan ucapan selamat kepada para bupati/wali kota yang telah menerima peng-hargaan Adipura tahun 2015. Penghargaan ini merupakan bentuk apresiasi pemerintah pusat kepada pemerintah kota/kabupaten dalam melakukan pengelolaan lingkungan hidup yang baik maupun pengelolaan lingkungan perkotaan pada ru-ang terbuka hijau yang bersih, sehat, dan asri. Melalui peng-hargaan Adipura, diharapkan bupati/wali kota dapat terus memotivasi masyarakat di daer-ahnya untuk selalu berperilaku dan berbudaya hidup bersih dan

sehat dengan menjaga keber-sihan lingkungan, baik secara individu maupun kelompok.

Pj. Wali Kota A.A. Gede Geri-

ya usai menerima Trofi Adipura didampingi Asisten II Setda Kota Denpasar Nyoman Ngurah Jimmy Sidarta, Kepala BLH A.A.

Bagus Sudarsana dan Kepala Dinas Kebersihan dan Perta-manan (DKP) Kota Denpasar Ketut Wisada, Ketua Forum Kades/Lurah Kota Denpasar I.B. Bima Putra mengucapkan terima kasih dan rasa apresiasi kepada seluruh masyarakat Kota Den-pasar bersama stakeholders yang telah berpartisipasi aktif, baik langsung maupun tidak lang-sung untuk ikut menciptakan dan meningkatkan kebersihan di Kota Denpasar. Geriya men-gajak masyarakat untuk tidak lengah dan terus meningkatkan kesadaran akan arti pentingnya berperilaku hidup bersih.

Ke depan, kata Geriya, peng-hargaaan ini agar dapat dipertah-ankan dan kesadaran masyarakat tentang kebersihan semakin men-ingkat, mulai dari tingkat rumah tangga dan lingkungan. Di samp-ing itu, Denpasar merupakan satu-satunya daerah di Indonesia yang melakukan inovasi dalam pengelo-laan sampah dengan meluncurkan program ATM sampah. Sebel-umnya, Denpasar juga menda-pat penghargaan Adiwiyata yakni pengelolaan kebersihan di tingkat sekolah. (ad1345)

Denpasar Kembali Raih Trofi Adipura Kategori Kota BesarJuga Raih Plakat Adipura Kategori Pasar Terbaik

TROFI ADIPURA - Pj. Wali Kota Denpasar A.A. Gede Geriya menerima Trofi Adipura Kategori Kota Besar dari Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan RI Dr. Ir. Siti Nurbaya Bakar di Hotel Bidakara, Jakarta, Senin (23/11).

KOMITMEN calon Wali Kota Denpasar nomor urut 3, I Made Arjaya, untuk memper-lancar proses pengurusan Izin Mendirikan Bangunan (IMB) bagi RS Mata Indra jika terpilih, bukan hanya karena alasan banyaknya penderita katarak di Bali (50.000 penderita katarak) yang membutuhkan pelayanan. Melainkan, tekad politisi yang akrab disapa “Si Udeng Poleng” karena menurutnya, Peraturan Wali Kota (Perwali) Denpasar Nomor 14 Tahun 2014 berten-tangan dengan Peraturan Daer-ah (Perda) Kota Denpasar Nomor 27 Tahun 2011 tentang Rencana Tata Ruang Wilayah (RTRW) Kota Denpasar 2011-2031.

“Alasan mendasar kami, karena dalam Perda RTRW Denpasar Nomor 27/2011 tepatnya pada pasal 53 ayat 2 jelas dis-ebutkan bahwa fasilitas kesehatanlah yang perlu dikembangkan. Dan di poin pasal 53 itu juga sangat jelas bahwa RS Mata Indra masuk di dalamnya,” terang mantan Ketua Komisi I DPRD Bali dua periode, saat ditemui usai mengikuti Debat Publik Cawali/Cawawali Denpasar dengan tema “Menyerasikan Pelaksanaan Pembangunan Kota Denpasar dan Provinsi dengan Na-sional dan Memperkokoh Negara Kesatuan Republik Indonesia dan Kebangsaan” di Ruang Rama Shinta, Hotel Grand Bali Beach, Sanur, Jumat (20/11) malam lalu.

Demikian halnya terkait dengan masih adanya pro dan kontra rencana reklamasi Teluk Benoa. Atas adanya pro dan kontra itu, secara tegas dan lantang, cawali yang diusung dan didukung oleh partai-partai Koalisi Bali Mandara Merah Putih (KBM-MP) seperti Demokrat, PKS, dan Partai Golkar ini menyatakan menolak reklamasi. “Selaku cawali dan wawali Kota Denpasar, kami (Paket Arjaya-Sunasri) menyatakan menolak rencana reklamasi,” tandasnya.

Alasan penolakan rencana reklamasi se-luas 700 hektar di Teluk Benoa dari cawali/wawali nomor urut 3 yang membawa visi misi “Menuju Denpasar Pagi Bersih Malam

Terang dan Mewujudkan Denpasar sebagai Kota Taman yang Mandara” karena ia memandang bahwa tidak ada dalih mau-pun alasan lain Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) untuk tidak mencabut Peraturan Presiden (Perpres) Nomor 51 Tahun 2014 tentang Perubahan atas Peraturan Presi-den Nomor 45 Tahun 2011 tentang Rencana Tata Ruang Kawasan Perkotaan Sarbagita dan kawasan konservasi. “Artinya bahwa jangan sampai muncul kesan bahwa pe-nolakan ini muncul hanya dari kalangan masyarakat dan kader di tingkat akar rum-put, sementara persoalan reklamasi adalah keinginan para elite di partai penguasa dan partai pemenang. Sehingga kalau saja memang ada keinginan dari kader partai pemenang untuk menolak reklamasi di Teluk Benoa maka tidak ada alasan bagi Pak Jokowi untuk tidak mencabut Per-pres,” terangnya. Sehingga dengan Jokowi mencabut Perpres 51/2014 itu, putra dari salah satu tokoh yang juga sesepuh PDI-P asal Sanur, almarhum Nyoman Lepug ini berharap bahwa adanya polemik soal re-klamasi akan selesai, dan Denpasar akan kondusif.

“Sekali lagi bagi elite partai jangan lempar batu sembunyi tangan, sehingga masyarakat juga tidak dibuat bingung dengan sikap partai soal kasus ini. Partai maupun elite harus tegas, apakah ke depan proreklamasi atau sebaliknya menolak reklamasi, sehingga sikap mereka tidak abu-abu,” ujarnya. (kmb)

Merekam Komitmen Arjaya-Sunasri Saat Debat Publik

Minta Jokowi Cabut Perpres 51 Tahun 2014

Arjaya dan Sunasri

Mamin Sedot Anggaran Rp 37 Miliar Dewan Minta Berdayakan UMKM

Denpasar (Bali Post) –Rancangan APBD 2016 telah disetujui oleh jajaran

DPRD Denpasar dalam sidang paripurna untuk dijadi-kan perda. Dalam APBD tersebut, terdapat pos belanja untuk makanan dan minuman (mamin) Rp 37 miliar lebih. Dana sebesar ini tersebar di seluruh SKPD di lingkungan Pemkot Denpasar.

SERANGKAIAN Reuni Agung SLUA Saraswati 1 Den-pasar, Selasa (24/11) kemarin digelar seminar motivasi ber-tajuk ‘’Mewujudkan Generasi Saraswati Harapan Bangsa Menuju Indonesia Jaya’’. Semi-nar dibuka Kepala SMA (SLUA) Saraswati 1 Denpasar Ir. I Made Budiadnyana. Reuni Agung diikuti semua angkatan SLUA Saraswati 1 Denpasar.

Seminar menampilkan sejum-lah pembicara yakni Ketua Ba-dan Narkotika Nasional Provinsi (BNNP) Bali Brigjen Pol. Drs. I Putu Gede Suastawa, S.H., Sa-tria Naradha, Suastawa, Luh Ita

Destriana Dewi, SKM. (Kisara) dan Nyoman Londen Gigih (pen-gusaha). Acara dimoderatori I Gusti Bagus Teguh Ananta.

Suastawa memotivasi anak-anak SLUA Saraswati 1 Den-pasar tak boleh diam dan menon-ton, melainkan harus berbuat. Singkatnya, remaja Bali harus mampu mengubah dirinya send-iri. Di dunia ini tak ada sukses yang kebetulan, melainkan berkat kerja keras. Yang berun-tung sebenarnya adalah mereka yang mampu memanfaatkan peluang. Untuk itu, jadilah orang yang berprestasi. Hanya orang yang ulet belajar akan

menjadi berprestasi dan sukses di masa depan. Untuk itu, dia minta lulusan SLUA Saraswati 1 Denpasar jangan menjadi pengi-kut atau pengekor. ‘’Lebih baik marah dan irilah dengan diri sendiri,’’ ujarnya. Selanjutnya dia meminta generasi Saraswati menghindari narkoba.

Satria Naradha tampil atrak-tif dengan menjaring pendapat siswa soal tantangan dan kele-mahan mental krama Bali. Hal ini diawali dengan ilustrasi bahwa tantangan generasi men-datang jauh lebih berat. Di sini-lah diperlukan komitmen untuk membuat Bali dan Indonesia

lebih baik lagi. Ia juga meminta para remaja untuk menggan-tungkan cita-cita setinggi la-ngit dan rajin membaca. Karena dengan pengetahuan yang luas akan mempunyai kemampuan untuk memecahkan masalah bangsa dan Bali khususnya.

Para siswa pun berpendapat, kita tak boleh menjadi penonton di rumah sendiri serta gengsi berbahasa Bali serta memilih-milih pekerjaan.

Ita Destriana Dewi mema-parkan bahaya pergaulan bebas. Sedangkan Londen Gigih me-motivasi siswa SLUA Saraswati 1 Denpasar untuk menyiapkan

diri menjadi pengusaha.Koordinator Reuni Agung

SMA (SLUA) Saraswati 1 Den-pasar Dr. I.B. Teddy Prianthara, S.E., Ak., M.Si. menyebutkan, puncak Reuni Agung digelar 6 Desember mendatang. Pagi hari diisi dengan jalan sehat dan yoga bersama, serta pameran kuliner alumni di Monumen Perjuangan Rakyat Bali, Renon, Denpasar. Malam harinya dige-lar acara malam keakraban dan pelantikan Ikatan Alumni di Bali Hotel. Sebelumnya, para alumni menggelar pengobatan gratis di Desa Seraya, Karang-asem. (sue)

Reuni Agung SMA (SLUA) Saraswati 1 Denpasar

Memotivasi Generasi Saraswati Pecahkan Masalah Bali dan Bangsa

Denpasar (Bali Post) -Prestasi kembali diraih Kota Denpasar.

Kali ini menyabet juara pada dua kategori penghargaan Adipura dari pemeritah Republik Indonesia. Yaitu, juara II untuk kategori Kota Besar Terbersih di seluruh Indonesia dan juara I untuk kategori Pengelolaan Fasilitas Sarana dan Prasa-rana Pasar Tradisional Kota Denpasar. “Selamat bagi Pemerintah Kota Denpasar dan juga warga kota ini,” kata calon Wali Kota Denpasar I.B. Rai Dharmawijaya Mantra di sela–sela simakrama bersama pendukungnya di Renon, Denpasar, Se-lasa (24/11) kemarin.

Pada masa penjurian, Rai Mantra masih menjabat sebagai wali kota bersama wakilnya I G.N. Jaya Negara. Penghargaan ini diberikan secara lang-sung oleh Wakil Presiden RI Jusuf Kal-la dan Menteri Lingkungan Hidup Siti Nurbaya di Hotel Bidakara, Jakarta, Senin (23/11). Proses penilaian peng-hargaan Adipura ini dilakukan pada September 2014 sampai awal 2015, saat wali kota dijabat Rai Mantra.

Proses penilaian melalui beberapa tahap. Tahap per-tama tahun 2014, dilanjutkan dengan penilaian tahap II pada Desember 2014 – Februri 2015. Se-lanjudnya verifikasi oleh tim juri pada Maret sampai den-gan Mei 2015. Ba-rulah kemudian di-tentukan pemenang sebagaimana yang diraih oleh Kota Denpasar.

Predikat juara I untuk kategori sarana dan prasarana pasar tradisional, katanya, menunjukkan bahwa Pemerintah Kota Den-pasar telah berkomit-

men untuk menjaga dan melestarikan simbol–simbol ekonomi kerakyatan. Trofi Adipura ini menujukkan bahwa program revitalisasi pasar yang sudah berjalan dan akan terus didorong, telah berjalan baik dan diakui secara nasional. “Kita tidak boleh berhenti melakukan revitalisasi pasar tradisional, sehingga ke depannya bisa eksis menghadapi persaingan global,” kata Rai Mantra.

Selain itu, sejatinya keberhasilan membangun Kota Denpasar tidak ter-lepas dari partisipasi masyarakat se-cara luas. Apa pun yang direncanakan pemerintah, mustahil berhasil tanpa dukungan masyarakat. Dukungan ini masih diharapkan jika 9 Desember nanti warga Denpasar masih mem-percayakan kepemimpinan ibu kota Provinsi Bali ini kepada pasangan I.B. Rai Dharmawijaya Mantra – I G.N. Jaya Negara (Dharmanegara). “Ini ada-lah kota kita, karena itu penghargaan yang diraih adalah prestasi bersama. Kami berharap partisipasi masyarakat ini tetap terjaga di masa yang akan datang,” kata Rai Mantra. (kmb)

SIMAKRAMA - Calon Wali Kota Denpasar I.B. Rai Dharmawijaya Mantra di sela–sela simakrama ber-sama pendukungnya di Renon, Denpasar.

Rai Mantra Bangga Kota Denpasar Raih Adipura

Denpasar (Bali Post) –RS Wangaya selama ini telah melakukan

pembangunan gedung baru. Namun, sampai saat ini dinilai masih perlu pembangunan yang baru lagi, terutama untuk ruang kelas III. Pola pembangunan yang dilakukan selama ini, dinilai kurang maksimal sehingga harus ada terobosan untuk membangun secara ke-seluruhan.

“Kami melihat RS Wangaya memiliki program pembangunan yang cukup banyak, perencanannya setiap tahun berkelanjutan, menjadi pembangunan multiyears. Kondisi ini kami kira tidak efektif,” kata Ketua Fraksi PDI-P DPRD Kota Denpasar, I Kadek Agus Arya Wibawa, Selasa (24/11) kemarin.

Agus Arya Wibawa memperkirakan, pola pembangunan setiap tahun berkelanjutan se-bagaimana yang dimiliki RS Wangaya saat ini, kurang tepat. “Kalau berjalan sampai di tahun kelima, kami kira pembangunan yang dilakukan di tahun pertama sudah mengalami kerusakan. Ini kembali harus mendapatkan perbaikan. Seh-ingga hemat kami, dimungkinkan untuk pihak RS Wangaya untuk melakukan pinjaman dana di salah satu bank. Berapa total keseluruhan yang dibutuhkan, pinjam sekali, bangun keselu-ruhan. RS Wangaya tinggal membayar kredit di bank saja, ini akan lebih efektif,” katanya.

Arya Wibawa juga mengingatkan, pimpi-nan (dirut) harus mengetahui manajerial keuangan. “Sumber pembiayaan harus tahu, termasuk desain bangunan. Kalau seperti sekarang, anggaran untuk pembangunan su-dah disetujui, setelah itu baru muncul laporan alat kesehatan yang belum ada. Ini kan tidak efektif,” jelasnya.

Terkait hal ini, Dirut RS Wangaya dr. Set-yawati Hartawan mengatakan, usulan pinja-man dana sudah muncul sejak lama. Bahkan, pihaknya mengaku sudah menjajaki pinjaman di bank. “Kami sudah sempat koordinasi dengan bank, membicarakan dan dan bunganya berapa. Tapi setelah akan dieksekusi, kami terkendala la-han sempit yang hanya 2,7 hektar sehingga kami kesulitan untuk bangun serentak,” jelasnya.

Setyawati memaparkan, dari master plan yang dirancang, pembangunan dilakukan bertahap dari blok per blok. “Setelah paviliun dan Gedung C, baru Gedung B untuk rawat inap dan rawat jalan, penataan IGD dan tempat untuk melahir-kan. Jika dua blok ini rampung, maka akan dis-usul bangunan satu lantai,” jelasnya. (kmb12)

Bangun Gedung

Dewan Sarankan RS Wangaya Pinjam Dana

Page 3: Edisi 25 November 2015 | Balipost.com

BadungRabu Pon, 25 November 2015 3

Mangupura (Bali Post) -Ancaman yang disampaikan pet-

inggi Golkar Aburizal Bakrie (ARB) dan Agung Laksono (AL), Minggu (22/11) lalu, ternyata tak membuat keder kadernya. Bahkan, sejumlah pengurus desa (PD), Selasa (24/11) kemarin menyatakan mendukung Sudiana-Sutrisno yang disampaikan di kediaman Made Sudiana, Desa Canggu. Turunnya ARB ke Badung memang nampaknya tidak membuat Golkar di akar rumput solid, justru makin terbelah. Hal ini disebabkan ada dua kader di Badung yang ikut dalam pilkada serentak kali ini, yakni Made Sudiana sebagai calon bupati dan Ketut Suiasa sebagai calon wakil bupati.

Terpecahnya dukungan kader Golkar Badung makin nyata terlihat, ketika lebih dari 40 PD Golkar se-Badung menyatakan komitmennya mendukung paket Badung Bagus pada audiensi di kediaman Cabup Made Sudiana, Selasa (24/11) pagi kemarin. Seperti disampaikan Ben-dahara Pengurus Kecamatan (PK) Golkar Abiansemal Agung Kencana Putra, Golkar Badung sebenarnya merasa bangga bisa mengusung dua kadernya di Pilkada Badung. Hanya, Kencana bersama mayoritas PD di Kabupaten Badung mengaku lebih memilih mendukung calon bupati Made Sudiana. “Ada kader Golkar yang maju menjadi bupati, kenapa kita harus mendukung kader yang maju menjadi wakil bupati. Badung itu basis Golkar, jadi harus jadi bu-pati, bukan wakil bupati,” jelasnya.

Sejalan dengan itu, pihaknya sangat berharap agar elite Golkar

Mangupura (Bali Post) –Pasangan calon (paslon) Bupati

dan Wakil Bupati Badung I Nyo-man Giri Prasta dan I Ketut Suiasa (Giriasa) kembali mempertegas komitmennya dalam pembangunan di sektor pariwisata. Setelah sebe-lumnya menjalin komunikasi dan menandatangani kesepakatan den-gan stakeholder pariwisata yaitu PHRI Bali dan PHRI Badung, Selasa (24/11) kemarin paslon nomor urut 1 ini mempertegas komitmennya di hadapan belasan pekerja pariwisata yang tergabung dalam Federasi Ser-ikat Pekerja Pariwisata (FSP Par) SPSI Kabupaten Badung.

Pertemuan yang lebih banyak diisi dengan dialog ini dengan tema “Giriasa Pro Jobs Membina dan Meningkatkan Mutu SDM Pari-wisata Badung yang Berkelanjutan” mengambil tempat di gedung SPSI Provinsi Bali di Jalan Gurita, Se-setan, Denpasar. Ketua Pengurus Cabang (PC) SP Par SPSI Badung Putu Satyawira Mahaendra yang memimpin dialog menegaskan, sangat menginginkan seinergitas antara Pemkab Badung dengan pekerja pariwisata. “Tak dimung-kiri, selama ini jalinan komunikasi dengan pemerintah masih sangat lemah. Tingginya PAD (pendapatan asli daerah) dari sektor pariwisata, belum ada alokasi anggaran untuk pekerja pariwisata itu sendiri,” ka-tanya saat membuka dialog.

Giri Prasta yang pada kesempatan pertama memberikan pemaparan menyatakan 90 persen PAD Badung disumbang oleh dunia pariwisata melalui pajak hotel dan restoran (PHR). Dalam sektor ini, peranan pekerja pariwisata sangat vital, selain upaya pemerintah dalam meningkat-kan kunjungan wisatawan. Pihaknya berjanji akan rutin melakukan per-temuan dengan pekerja pariwisata untuk mendengarkan, menggali serta mencari solusi permasalahan yang dihadapi pekerja pariwisata.

SETELAH mengalami banyak perubahan paradigma sistem pe-nilaian Adipura 2015 yang terinte-grasi serta penilaian oleh Dewan Adipura yang selektif dan amat ketat, akhirnya anugerah Pengelolaan Lingkungan Tahun 2015 pelaksan-aannya digabung dengan anugerah Trofi Proper dan Trofi Adipura, Senin (23/11) di Hotel Bidakara Jakarta. Trofi dan Piagam Adipura diserahkan Wakil Presiden RI dan Menteri LH dan Kehutanan RI Siti Nurbaya.

Pada kesempatan itu, Badung meraih Trofi Adipura Terbaik Kedua Kategori Kota Kecil dan Trofi Proper Kategori Hijau pada PT Tirta Investa-ma Aqua Mambal. Perusahaan ini mampu mengurangi emisi dan fokus pada CSR pengelolaan lingkungan berkelanjutan. Bertambahnya indika-tor penilaian Adipura yang amat sig-nifikan dari tahun-tahun sebelumnya, dengan melalui pertimbangan yang matang dari banyak pakar lingkun-gan, mengingat daya dukung alam saat ini sudah amat berat dan wajib diprioritaskan dalam penanganan-nya. Tata kelola kebersihan daerah seperti pengelolaan sampah, harus pula disinergikan penanganannya antara pemerintah daerah dengan partisipasi masyarakat.

Hal itu dipertegas oleh Wakil Presiden dalam sambutannya. Tahun 2016, indikator penilaian Adipura akan kembali direvisi menjadi tiga kategori penilaian yang lebih inovatif dengan mengacu kepada tata pengelo-laan lingkungan, di mana berkelan-jutan yang bersinergi dengan tata kelola kebersihan kota secara mandiri serta mengerucut pada Trofi Adipura Bhuwana sebagai jawara bergengsi Adipura 2016. Tahun ini, seleksi oleh Dewan Adipura mengeliminasi ban-yak kota di Indonesia yang akhirnya tidak meraih Trofi maupun Piagam

TERBAIK - Penjabat Bupati Badung Harry Yudha Saka menerima Trofi Adipura Kategori Kota Kecil sebagai Kota Terbaik Kedua Nasional dari Menteri LH daan Kehutanan RI Siti Nurbaya, Senin (23/11), di Hotel Bidakara Jakarta.

Badung Jawara Pengelolaan Lingkungan

Raih Adipura Terbaik Kedua dan Proper Kategori Hijau

Adipura. Dari 255 kota kecil yang ada di Indonesia, hanya 47 kota yang meraih Trofi Adipura. Jika diband-ingkan dengan tahun 2014 lalu, yang memperoleh Trofi Adipura 76 kota. “Pengurangan tersebut karena Adipura 2015 lebih menekankan kualitas, bukan kuantitas daerah penerima Trofi Adipura,” kata Siti Nurbaya dalam laporannya.

Penjabat Bupati Badung Harry Yudha Saka didampingi Kadis DKP Badung Eka Merthawan dan Kabag BLH Badung Ketut Sudarsana berter-ima kasih kepada seluruh komponen masyarakat Badung atas prestasi luar biasa ini. Dia mempersembahkan Trofi Adipura bergengsi ini kepada masyarakat Badung yang amat ber-

peran aktif dalam mewujudkan Ba-dung yang bersih, hijau dan berbunga. Penjabat Bupati Badung juga mem-berikan apresiasi kepada 18 SKPD yang berintegritas tinggi mewujudkan misi penyelamatan lingkungan sesuai tupoksi masing-masing yang dimediasi oleh DKP dan BLH Badung.

Tahun 2016 diakui penilaian Ad-ipura amat ketat dan selektif sekali. Tentu dibutuhkan totalitas dan kerja keras semua komponen mulai dari sekarang. Trofi Adipura bukanlah akhir dari totalitas kerja keras terse-but, tetapi sebagai motivasi daerah untuk berbuat yang terbaik kepada masyarakat, khususnya dalam tata kelola kebersihan dan lingkungan yang mandiri. (ad1346)

Elite Golkar Turun, Dukungan Tetap Terbelah

PD Golkar Se-Badung 80 Persen Pilih Sudiana

Dialog Giriasa dengan Pekerja Pariwisata Badung

2016, Siap Tetapkan UMK Sektoral Pariwisata

KOMITMEN - Paslon Bupati dan Wakil Bupati Badung I Nyoman Giri Prasta dan I Ketut Suiasa (Giriasa) mempertegas komitmen-nya di hadapan belasan pekerja pariwisata yang tergabung dalam Federasi Serikat Pekerja Pariwisata (FSP Par) SPSI Kabupaten Badung.

“Kami siap melakukan pertemuan tripartid antara pekerja, pengusaha, pemerintah. Regulasi untuk memak-simalkan Upah Minimum Kabuapten (UMK) akan kami siapkan,” ujarnya. Dalam menghadapi MEA, Giri Prasta mengharapkan agar ada peningkatan SDM pekerja pariwisata melalui pelatihan-pelatihan serta sertifikasi pekerja pariwisata yang selama ini telah berjalan.

Calon Wakil Bupati Suiasa me-nambahkan, konsep pariwisata berkelanjutan yang bakal dilak-sanakan Giriasa dengan menon-jolkan pariwisata budaya berbasis kemasyarakatan. Menurutnya, ada tiga faktor untuk mewujudkan pari-wisata yang berkualitas, yaitu faktor potensi dengan melestarikan adat budaya dan lingkungan. Kualitas SDM pengusaha maupun pekerja

pariwisata wajib ditingkatkan untuk memenangkan persaingan global. Berikutnya, daya dukung aspek so-sial kemasyarakatan, seperti sikap ramah tamah, sopan santun, perlu dijaga. “Kami menyadari, memban-gun pariwisata berkelanjutan dan berkualitas, ketiga komponen harus dijaga. Satu dan lainnya tak bisa dipisahkan dan merupakan satu-kesatuan,” terangnya.

Dalam dialog, berbagai permasala-han bermunculan. Tetapi yang cukup menarik, desakan agar pemerintah segera menetapkan UMK Sektoral khusus pariwisata. Dengan alasan, sebagian besar PAD Badung dari sektor ini. Pekerja juga mendesak, ke depannya bupati turun langsung dalam proses penetapan UMK, tidak hanya mendelegasikan kepada Dinas Tenaga Kerja. (kmb27)

KOMITMEN - Sebagian besar PD Golkar se-Badung kembali me-nyatakan komitmen mendukung Cabup Made Sudiana di Pilkada Badung.memosisikan diri netral dan mem-persilakan kader Golkar di Badung menentukan pilihan berdasarkan hati nurani. “Karena kami dengan teman-teman PD Golkar Badung lebih memilih mendukung bupati. Saya harap elite Golkar bisa mema-hami dengan kondisi ini, mengingat keduanya adalah kader terbaik Golkar di Kabupaten Badung. Jadi, jangan ada yang didiskriminasikan atau dianaktirikan,” ujarnya.

Agung Kencana Putra mewakili PD Golkar Abiansemal menyampai-kan, untuk di Kabupaten Badung ada 62 PD Golkar. Dari pengurus di tingkat desa Golkar se-Badung, sudah hampir seluruhnya atau lebih

dari 80 persennya memastikan diri mendukung paket Sudiana-Sutrisno. “Karena Made Sudiana adalah kader Golkar Badung yang maju menjadi bupati,” jelasnya.

Sebagian besar PD Golkar juga kembali mengingatkan, apabila Su-diana dan Sutrisno menang maka sesuai dengan komitmen jati diri dan komunikasi yang telah dibangun dengan jajaran PD se-Badung, akan berdampak positif kepada kebesaran Golkar Kabupaten Badung. “Bertitik tolak dari sana, maka jajaran pengu-rus desa se-Kabupaten Badung sudah selayaknya berkomitmen untuk me-menangkan Sudiana-Sutrisno,” tegas Gung Kencana. (kmb27)

RANCANGAN Anggaran Penda-patan dan Belanja Daerah (RAPBD) Badung yang merupakan instrumen untuk menyejahterakan masyarakat Kabupaten Badung tahun 2016, me-mang dirancang sangat pro-rakyat. Ini dapat dilihat dari komposisi be-lanja publik yang lebih besar diband-ingkan belanja aparatur dengan perbandingan belanja publik 63,13 persen dan belanja aparatur 36,87 persen.

Menurut Kabag Humas dan Pro-tokol Badung A.A. Gede Raka Yuda, belanja aparatur memang mengalami kenaikan pada tahun 2016. “Kompo-sisi belanja untuk aparatur memang naik. Namun kalau dilihat dari segi penerima manfaat, belanja aparatur bukan semata-mata sepenuhnya dinikmati oleh pegawai,” ungkap Raka Yuda di Puspem Badung, Selasa (24/11) kemarin.

Diterangkannya, dalam rancangan tersebut juga termasuk anggaran ser-tifikasi guru, kegiatan untuk diklat-diklat dan anggaran operasional lain-nya yang mendukung optimalisasi kinerja aparatur, termasuk Aparatur Sipil Negara yang bertugas di kan-tor DPRD Badung. “Termasuk juga dinikmati seluruh anggota Dewan,” tegasnya.

Terkait peningkatan belanja tidak langsung, kata Raka Yuda, ter-jadi karena sistem yang menjadikan struktur RAPBD yang mensyarat-kan, jika dari belanja tersebut tidak

Instrumen RAPBD 2016 Pro-Rakyat

Belanja Publik 63,13 Persen, Belanja Aparatur 36,87 Persen

Kabag Humas dan Protokol Badung A.A. Gede Raka Yuda

berimplikasi untuk menambah aset daerah maka akan dikelompokkan ke dalam belanja tidak langsung. Salah satunya, termasuk di dalamnya belanja aparatur, belanja subsidi, belanja hibah, belanja bantuan sosial, belanja bagi hasil, belanja bantuan keuangan dan belanja tidak terduga. “Oleh karenanya, berkenaan dengan pandangan yang menyatakan bahwa orientasi belanja APBD apakah pro-rakyat atau tidak, tidak dapat dilihat semata-mata dari besaran belanja langsung dan tidak langsung, namun mesti dilihat dari asas manfaat pen-erima APBD tersebut,” terangnya.

Komponen Masyarakat Demo

Tolak Pariwisata Syariah di Bali

Selain itu, ada misteri cek yang nilainya Rp 4,7 miliar. Konon, cek ini tidak dijadikan barang bukti (BB) oleh polisi, namun dibawa oleh polisi. Ha-kim diketuai Edward Harris Sinaga pun mempertanyakan cek yang ditemukan di tas mi-lik terdakwa Agus Tae Hamda May. Pasalnya, oleh polisi cek tersebut tidak dijadikan BB. Salah satu jaksa mengatakan, cek tersebut disimpan oleh penyidik kepolisian. Sedan-gkan pihak kejaksaan hanya memotret saja. “Ceknya itu masih di penyidik, yang mu-lia,” kata jaksa di depan per-sidangan.

Ketua majelis hakim kemu-dian meminta kepada jaksa untuk mengejar cek tersebut.

“Minta itu cek. Itu juga sebagai barang bukti, kenapa disimpan oleh polisi? Jangan-jangan entar sudah dicairkan. Cek ini nilai nominalnya Rp 4,7 miliar,” perintah hakim.

Sebelumnya, saksi Andika Anakonda mengatakan, cek itu ditemukan di tas Agus oleh polisi. Kala itu, polisi menggeledah tas milik Agus di kos di Jalan Ceningan Sari, Gang Cempaka. Polisi pun sempat menanyakan cek itu milik siapa. Saksi Anakonda mengaku tidak sempat melihat nominal ceknya. “Pak polisi bilang kalau ada cek, begitu saja,” ujarnya.

Hakim pun mencoba me-nanyakan waktu penggeleda-han itu, namun saksi lupa. Se-

Sidang Kasus Pembunuhan Engeline

Ada Cek Rp 4,7 Miliar Tak Dijadikan BB

Lebih jauh diterangkan, komposisi RAPBD Kabupaten Badung Tahun Anggaran 2016 dirancang kontribusi terhadap pendapatan daerah Rp 3,5 triliun lebih. Jumlah ini meningkat dibandingkan APBD Induk 2015 Rp 3,2 triliun lebih. Komposisi belanja daerah berdasarkan kelompok be-lanja Rp 3,6 triliun lebih, meningkat dari anggaran 2015 Rp 3,5 triliun lebih. Dari komposisi belanja daerah tersebut, terdiri dari belanja tidak langsung Rp 2 triliun lebih (57,00%) dan belanja langsung Rp 1,5 triliun lebih (46,09%). Sementara kompo-sisi belanja daerah berdasarkan penerima manfaat Rp 3,6 triliun lebih, meningkat dibandingkan tahun anggaran induk 2015 Rp 3,5 triliun lebih. Komposisi belanja daerah ter-diri dari belanja publik Rp 2,2 triliun lebih (63,13%) dan belanja aparatur Rp 1,3 triliun lebih (36,87%).

Selain itu, alokasi anggaran be-lanja modal dari total APBD Rp 873 miliar lebih (24,01%), alokasi anggaran pendidikan Rp 879 miliar lebih (24,19%), dan alokasi ang-garan kesehatan Rp 442 miliar lebih (12,16%). “Struktur dan komposisi APBD Badung yang konsisten sangat pro-rakyatlah yang telah mengan-tarkan Kabupaten Badung meraih penghargaan sebagai terbaik nomor 1 nasional berturut-turut dari Kemen-terian Perencanaan Pembangunan Nasional atau Bapenas,” ucap pejabat asal Gianyar tersebut. (ad1347)

Mangupura- (Bali Post) -Komponen masyarakat dari berbagai organ-

isasi, Selasa (24/11) kemarin, menggelar aksi damai di gedung DPRD Bali, menolak pariwisata syariah. Mereka antara lain tergabung dalam organisasi Cakrawayu, Kesatuan Mahasiswa Hindu Dharma Indonesia (KMHDI), Yayasan El-ing Nusantara, Yayasan Jaringan Hindu, Pusat Koordinasi Hindu Indonesia (Puskor Hindune-sia), Buldog, dan Gases Sesetan.

Ketua Puskor Hindunesia Ida Bagus Susene mengatakan, wacana pariwisata syariah di Bali sangat bertentangan dengan Perda No. 2 Tahun 2012 tentang Pariwisata Budaya. Pihaknya akan segera bersurat kepada Menteri Pariwisata dan pihak-pihak terkait agar pariwisata Bali tetap berbasis budaya yang dijiwai nilai-nilai ajaran agama Hindu. “Kita berharap dewan sedikit peka. Dari berbagai isu yang menimpa Bali ini, tidak menunjukkan bahwa dewan adalah wakil orang-orang kita. Masyarakat Bali secara swa-daya melakukan gerakan-gerakan penolakan menjaga Bali ini, seolah-olah mereka tidak memi-liki power. Saya berharap anggota dewan masih mempunyai nyali untuk menjaga Bali ini, tidak sekadar mencari pekerjaan di dewan, tetapi juga harus menyuarakan aspirasi kita,” ujarnya.

Wakil Ketua Cakrawayu I.B. Adnyana men-gatakan, Bali tidak perlu lagi ditambah dengan embel-embel syariah untuk menarik wisatawan. Apalagi, di dalam konsep itu pasti mengandung ideologi lain. Pihaknya tidak ingin ideologi baru itu ke depan malah mengkotak-kotakkan masyarakat Bali. “Dewan harus mengawal Perda Pariwisata Budaya itu dengan benar. Kalau sudah dikawal, kan semua mengikuti perda itu.

Karena ada sejenis pelanggaran, keluar dari jalur, kan harus diteriaki,” ujarnya.

Ketua KMHDI Bali Bagus Arjana Wira Pu-tra menegaskan, berdasarkan perkembangan pariwisata Bali, wisatawan mancanegara yang paling banyak datang ke Bali berasal dari Aus-tralia, Tiongkok, Jepang, Inggris, dan Malaysia. “Dari data tersebut, kami berpandangan jumlah kunjungan wisman ke Bali masih dipuncaki oleh wisatawan yang tidak memiliki embel-embel syariah. Secara manfaat pariwisata syariah terhadap devisa negara, juga kami catat tidak mampu menunjukkan sebagai wisata andalan dan memberikan kontribusi terhadap negara,” ujarnya.

Arjana menambahkan, justru kepariwisataan Bali yang berlandaskan budaya Bali begitu jauh memberikan kontribusi kepada negara. Devisa yang dihasilkan pariwisata Bali mencapai Rp 41 triliun per tahun. Dengan adanya kebijakan pemerintah pusat yang membebaskan visa un-tuk 75 negara ke Indonesia, maka kunjungan wisatawan ke Indonesia salah satunya Bali akan mengalami peningkatan. “Tentu tanpa dibantu oleh embel-embel atau branding yang bernama pariwisata syariah di Bali,” tegasnya.

Diwawancara terpisah, Gubernur Bali Made Mangku Pastika juga menyatakan ketidaksetu-juannya terhadap pariwisata syariah. Menurut-nya, wacana pariwisata syariah di Bali hanya akan mengusik ketenangan masyarakat Pulau Dewata. “Siapa sih yang bikin, aneh-aneh saja. Janganlah bikin yang aneh-aneh, bikin kacau saja itu. Orang sudah tenang-tenang, baik-baik seperti ini, saya tidak setujulah, malah jadi ribut nanti,” ujarnya. (kmb32)

Mangupura (Bali Post) -Sidang dugaan pembunuhan Engeline dengan ter-

dakwa Agustay Hamda May dan Margriet C.H. Megawe, Selasa (24/11) kemarin masih melakukan pemeriksaan saksi. Namun, ada sejumlah fakta baru yang kini mu-lai menyerempet ke pihak kepolisian. Di samping itu, adanya pengakuan bohong dari pembantu Margriet yang kemarin menjadi saksi untuk terdakwa Agustay Hamda May. Dia adalah Putu Kariani. Namun dia akh-irnya mengakui bohong sehingga pengunjung sidang sempat meminta supaya dilakukan sumpah ulang.

lain itu, dia juga menceritakan soal mulai bekerjanya Agus. Awalnya, dia diminta Mar-griet mencarikan pembantu, yang pekerjaannya memberi makan ayam di rumah ter-dakwa. Akhirnya, bertemulah dia dengan Agustay di loundry dan menawarkan bekerja di ru-mah Margriet. Saksi juga yang mengantar Agustay ke rumah Margriet pada April 2015. Kala itu, Margriet memberikan gaji Rp 1 juta per bulan, makan dan tempat tinggal ditanggung terdakwa.

Setelah sepekan bekerja, sempat terjadi komplain. Saksi pun sempat mengatakan ke-pada Margriet, kalau Agustay tidak becus bekerja di tempat agar dikembalikan kepada saksi. Saat itu, Margriet ada di tempat itu dan menarik Engeline ke dalam kamar dan saksi mendengar Margriet marah-marah kepada Enge-line. Saksi juga sempat melihat Margriet marah-marah pada Engeline. Selama sekitar dua jam di sana, saksi juga sempat mendengar Engeline menan-gis. Tak lama berselang, saksi bergegas pulang.

Agustay juga menelepon saksi, mengakui diwawanca-rai wartawan dan dikabarkan Engeline hilang. Selain itu, Agustay menelepon saksi men-gatakan dirinya akan dipecat Margriet. Namun, dia tidak mengetahui apa penyebab-nya.

Sementara saksi pembantu Margriet, Putu Kariani, men-gaku sempat diingatkan oleh Margriet agar tidak mengin-jak lubang saat menangkap ayam milik majikannya lepas. Lubang dimaksud adalah lubang tempat terkuburnya jenazah Engeline. Permint-aan itu dilakukan sebelum Engeline ditemukan menjadi mayat. Saksi mengatakan, dia diingatkan untuk berhati-hati agar tidak terjatuh saat meng-injak lubang. Kala itu, saksi tidak curiga bahwa Engeline sudah meninggal. Selain men-jadi pembantu, tugasnya juga memberi makan 300 ekor ayam milik Margriet. Dalam kesaksi-annya, Kariani mengaku tidak mencium bau busuk seperti bau mayat manusia, yang di-cium hanya bau kotoran ayam di dalam rumah. (kmb37)

Page 4: Edisi 25 November 2015 | Balipost.com

Rabu Pon, 25 November 2015info seremoniAL4

Raih sukses dengan menginformasikan kegiatan usaha/lembaga, csR, kegiatan public relations, promosi usaha, dll hub bag iklan: 0361-225764 atau sekretariat @ balipost.com Naskah maksimum 2000karakter + foto (jpg/tiff) diterima paling lambat pkl. 17.30 wita.

DUA BELAS penulis Bali men-erima penghargaan Widya Pataka dari Pemerintah Provinsi Bali mela-lui Badan Perpustakaan dan Arsip. Penerima penghargaan tahun ini lebih banyak dari tahun lalu hanya enam penulis. Penghargaan Widya Pataka merupakan ungkapan wujud terima kasih atas kegigihan dan komitmen para penulis dalam upaya melestarikan kebudayaan Bali melalui penerbitan buku itu diserahkan oleh Kepala Badan Perpustakaan dan Arsip Provinsi Bali Luh Putu Haryani, S.E., M.M. di Wantilan UPT Taman Budaya Bali, Selasa (24/11) kemarin.

Kedua belas penulis yang men-erima penghargaan Widya Pataka 2015 adalah Dr. I Gusti Putu Bagus Suka Arjawa, M.Si. dengan buku berjudul ‘’Budaya, Partai Politik dan Masyarakat (Kumpulan Esai)’’, Dr. Ida Ayu Made Gayatri, S.Sn., M.Si. untuk buku berjudul ‘’Budaya Ka-nuragan Bali’’, Ir. I Nyoman Gde Su-ardana, M.T. dengan buku berjudul ‘’Rupa Nir-Rupa Arsitektur Bali’’, Prof. Dr. Ir. I Gede Mahardika, M.S. untuk buku berjudul ‘’Bioenergetika

Hewan Tropika’’, Dr. I Dewa Gede Palguna, S.H., M.Hum. untuk buku berjudul ‘’Ancaman Perang dari Ruang Angkasa, Telaah Yuridis Perspektif Hukum Internasional’’ dan Hardiman untuk buku berjudul ‘’Eksplorasi Tubuh: Esai-esai Ku-ratorial Seni Rupa’’. Penghargaan juga diberikan kepada Prof. Dr. I Gde Semadi Astra untuk buku berjudul ‘’Birokrasi Pemerintahan Bali Kuno pada Abad XII-XIII: Sebuah Kajian Epigrafis’’, Ida Ba-gus Wayan Widiasa Keniten, S.Pd., M.Hum. dengan buku berjudul ‘’Jro Lalung Ngutah (Kumpulan Cerpen Berbahasa Bali)’’, Sonia Piscayanti, S.Pd., M.Pd. untuk buku berjudul ‘’Perempuan Tanpa Nama (Kumpu-lan Cerpen)’’, Putu Satria Kusuma untuk buku berjudul ‘’Cupak Tanah (Kumpulan Drama Berbahasa Indonesia)’’, Ni Kadek Widiasih untuk buku berjudul ‘’Sang Kinasih (Kumpulan Puisi Berbahasa Bali)’’ dan I Gusti Agung Wiyat dengan buku berjudul ‘’Bogolan (Kumpulan Sandiwara Berbahasa Bali)’’.

Kepala Badan Perpustakaan dan Arsip Provinsi Bali Luh Putu Hary-

ani menegaskan, Widya Pataka diberikan sebagai apresiasi dan mo-tivasi kepada para penulis Bali yang telah mengabdikan ilmu dan penge-tahuannya kepada masyarakat melalui buku. Di sisi lain, penghar-gaan ini juga untuk menggairahkan industri penerbitan buku di Pulau Dewata. “Penghargaan ini hen-daknya jangan dilihat dari besaran hadiah/penghargaan berupa biaya cetak buku, tetapi lebih kepada ungkapan terima kasih pemerintah kepada para pengarang/penulis yang telah menunjukkan kegigi-han dan komitmen intelektualitas mereka kepada Bali,” katanya se-raya berharap, penganugerahan Widya Pataka dapat mendorong mereka terus menulis sekaligus merangsang calon penulis lain terus berkarya, menyumbangkan pe-mikirannya kepada perkembangan kebudayaan Bali lewat buku.

Ketua Panitia I Gusti Ngurah Wiryanata menambahkan, kriteria penilaian untuk menetapkan ke-12 penulis/pengarang yang layak men-erima Widya Pataka meliputi orisi-nalitas, kualitas buku, konsistensi, produktivitas, komitmen dan man-faat karyanya untuk masyarakat. Masing-masing penulis/pengarang diberikan bantuan biaya cetak buku Rp 15 juta dan piagam serta plakat penghargaan Widya Pataka. Selain penyerahan penghargaan Widya Pataka, Selasa (24/11) kemarin juga digelar Seminar Industri Pener-bitan Buku di Bali menampilkan empat narasumber. Di antaranya Kepala Badan Perpustakaan dan Arsip Provinsi Bali Luh Putu Hary-ani, S.E., M.M. dengan materi ‘’Per-pustakaan Digital/Tanpa Dinding’’, Drs. Dewa Gede Windhu Sancaya, M.Hum. dengan materi ‘’Tradisi Menulis Masyarakat Bali’’, Penerbit Paramita Surabaya dengan materi ‘’Tantangan Buku Cetak di Era Digitalisasi’’ dan Wayan Juniarta dengan materi ‘’Perkembangan Buku Digital’’. (ad1343)

WACANA Bali sebagai pari-wisata syariah rupanya dapat respons penolakan keras dari ber-bagai pihak. Senin (23/11) kemarin, secara tegas Perguruan Siwa Murti Bali mendeklarasikan diri menolak Bali Pariwisata Syariah. Kebulatan tekad menolak pariwisata syariah didasarkan pada pemikiran bahwa pesona Bali yang menjadi daya tarik wisata selama ini adalah adat dan budaya masyarakat Bali yang kuat, bukan karena Bali memiliki tambang emas atau ribuan pabrik sebagai ajang bisnis. Bali terkenal dengan julukan Pulau Seribu Pura dengan adat dan budaya Hindu yang mengalir dalam setiap aktivi-tas masyarakat Bali. Kekuatan Bali dalam mempertahankan tradisi yang membudaya menjadikan Bali destinasi wisata dunia, bahkan nama Bali lebih dikenal dibanding-kan nama Indonesia.

Ditegaskan pula, identitas masyarakat Bali yang mencer-minkan ikatan kekeluargaan dan saling memiliki merupakan daya tarik tersendiri yang tetap dipertah-ankan walau dalam era modernisasi dan persaingan publik.

‘’Kami Perguruan Siwa Murti Bali secara tegas menolak wacana Bali sebagai wisata syariah. Bali telah ‘dipusingkan’ dengan banyak hal mulai dari geothermal, reklamasi dan sekarang muncul wisata sya-riah. Perguruan Siwa Murti Bali dari awal berdiri memiliki misi menjaga Bali secara menyeluruh. Kami tidak ingin kecolongan lagi sejak bom Bali tahun 2002, kehidupan masyarakat Bali hancur akibat ulah sekelompok orang yang mengatasnamakan agama untuk kepentingan kelom-poknya. Kita sebagai warga Bali hendaknya sekarang lebih waspada akan pengaruh luar yang ingin mer-

usak Bali. Bali memiliki identitas tersendiri. Tradisi dan adat-istiadat yang menjadi warisan leluhur. Hidup terbalut dalam kebudayaan Bali. Inilah yang patut kita jaga dan lestarikan. Orang ke Bali ingin me-lihat tradisi dan keramahtamahan masyarakatnya. Masyarakat Bali jangan mudah terhasut oleh hal-hal yang bisa memecah persatuan. Lihat saudara kita yang hidup di daerah trans, mereka harus berjuang hidup dalam tekanan kelompok lain. Justru kita di Bali terlalu percaya dengan orang lain hingga kita sering bertengkar dengan saudara sendiri. Mari kita tingkatkan persatuan. Se-mangat Wasudewa Khutumbakam kita pegang kokoh. Menjaga keaje-gan Bali dengan mempererat tali persaudaraan. Kami di Siwa Murti Bali siap menjadi garda terdepan melawan kelompok sparatis yang ingin merusak Bali. Puluhan ribu sisia kami tersebar di 9 kabupaten/kota di Bali siap membela Bali

dari oknum yang ingin menghan-curkan Bali. Pesan kami terhadap pemerintah Bali hendaknya lebih memperhatikan keamanan Bali, jangan terjebak dengan iming-iming dana besar dari pusat yang nantinya bisa merusak keajegan Bali. Masyarakat Bali sekarang sudah cerdas, para pemimpin yang berkomitmen untuk kemajuan Bali akan didukung sepenuhnya oleh masyarakat. Kepada para suling-gih diimbau ikut mengajegkan Bali, sebarkan pengetahuan yang mendalam kepada umat,’’ papar Dr. Mangku Subagia, S.H., M.Fil.H., pinihsepuh Perguruan Siwa Murti Bali. ‘’Mari kita jaga persatuan dan kesatuan, lapisan masyarakat, LSM, ormas dan yayasan yang peduli Bali dan seluruh masyarakat agar bersatu, jangan terpecah belah. Kelompok-kelompok anarkis telah menyusup masuk ke Bali, mari kita perangi demi kedamaian Pulau Bali,’’ ajaknya. (ad2794)

DALAM rangka memperin-gati Hari Guru Nasional yang jatuh setiap 25 November, Astra Motor Main Dealer Bali bersama dengan jaringan Astra Hon-da Authorized Service Station (AHASS) wilayah Denpasar dan Badung memberikan program diskon terhadap para guru.

Program yang bertajuk ‘’Un-tukmu Guru’’ ini merupakan bentuk

penghargaan dan apresiasi kepada guru yang turut berjuang dalam dunia pendidikan. Program diskon yang diberikan berupa Diskon Jasa 50% (khusus paket service lengkap), Diskon Sparepart 15% (khusus item part: Gear SetBearing, Brake Shoe, Ban Luar), Diskon Sparepart 5% (all item part, exclude: oli dan busi).

Hanya dengan menunjukkan kartu identitas guru dan melaku-

kan perawatan sepeda motornya di bengkel resmi Honda/AHASS, para guru secara langsung dapat menikmati program ini. Program guru ini berlaku untuk semua pro-fesi guru, mulai dari guru PAUD-TK-SD-SMP-SMA, sampai dengan dosen perguruan tinggi. Program ini berlaku dari 22-29 November 2015 di seluruh AHASS area Denpasar dan Badung.

Menurut Dharma Widjaja, Man-ager Tehnical Service Astra Motor Bali, ‘’Semua personel di AHASS tidak bisa menjadi seperti saat ini, jika tidak mendapat ilmu dari para guru, oleh karena melalui hari guru ini, kami ingin berterima kasih atas jasa-jasa guru yang telah memben-tuk kami seperti sekarang.’’

Tidak hanya sepekan, namun hingga seterusnya seluruh jarin-gan AHASS di bawah Main Dealer Astra Motor Bali akan memberikan diskon jasa 10% dan sparepart 5% untuk all part exclude oli dan busi dengan menunjukkan kartu identi-tas guru. ‘’Program ini merupakan bentuk dukungan dan kepedulian Astra Motor Bali terhadap dunia pendidikan dalam Coorporate Social Responsibility (CSR) Honda untuk Bali dengan sasaran para guru,’’ imbuhnya. (bns1)

PERINGATAN Hari Guru Na-sional (HGN) 2015 dan HUT ke-70 PGRI yang digelar serentak, Rabu (25/11) ini di SMA (SLUA) Saraswati 1 Denpasar lebih istimewa dibanding-kan tahun sebelumnya. Dua momen penting yang menghiasi HGN hari ini yakni penyerahan penghargaan kepada guru berprestasi dan peny-erahan piala juara I lomba KSPAN se-Kota Denpasar.

Kepala SMA (SLUA Saraswati 1 Denpasar Ir. I Made Budiadnyana dengan rasa terharu sebagai sekolah swasta mampu berbicara di ajang lomba KSPAN serta mengalahkan sekolah negeri. Ini menunjukkan se-mangat dan komitmen warga seko-lah untuk menata wajah sekolah dan kreativitas program penang-gulangan narkoba dan AIDS yang dikoordinir oleh Wakasek Dra. Ida Ayu Kendran berjalan baik.

Meski demikian, dia mengakui

tugas berat masih menghadang yakni mempersiapkan diri men-jadi duta Kota Denpasar di lomba KSPAN se-Bali. Dia yakin tugas berat itu akan mencair karena kekompakan dan sinergisitas warga sekolahnya sudah teruji di lomba-lomba sebelumnya.

Prestasi luar biasa ini, kata Budiadnyana, juga dijadikan kado istimewa HGN dan HUT PGRI kali ini. Prestasi ini dilengkapi dengan piala pemenang Putra Sekolah Ajeg Bali 2015. Prestasi ini juga pernah diraih pada 2012 yakni Putri Sekolah Ajeg Bali dan juara II Putra Sekolah Ajeg Bali. Pada 2014, meraih juara I Putra Ajeg Bali hingga bertahan pada tahun 2015.

Selain itu siswa SLUA Saraswati 1 Denpasar juga meraih juara Hara-pan II Napak Tilas Hari Pahlawan dan Margarana. Selain itu juara harapan lomba futsal Rektor Cup

Mahendradatta Denpasar. Momet HGN ini juga dipakai Kasek Budi-adnyana untuk memberi penghar-gaan kepada guru berprestasi. Kali ini penghargaan akan diserahkan kepada guru senior Ni Nyoman Suati, S.Pd.

Penilaian guru berprestasi di-dasarkan pada loyalitas, integritas, pengabdian dan prestasi. Ni Nyman Suati, S.Pd. tercatat sudah mengab-di selama 30 tahun lebih di sekolah ini. Di puncak HGN dan HUT PGRI, Budiadnyana mengungkapkan rasa terima kasihnya atas kinerja guru-nya. Dia mengaku sudah banyak mengalami peningkatan di emat bidang kompetensi guru yakni dalam bidang pedagogik, sosial, ke-pribadian dan profesionalisme.

Kinerja ini yang mendukung SLUA Saraswati 1 Denpasar mam-pu meluluskan siswanya 100 persen dan mencetak siswa berprestasi di akademis dan nonakademis. Bah-kan dia mengatakan semua guru-nya kini sudah S-1 dan memenuhi syarat minimal yang ditetapkan UU Guru dan Dosen. Sebanyak enam gurunya sudah berkualifikasi S-2 dan 10 sedang menempuh S-2.

Yang menggembirakan hasil Uji Kompetensi Guru (UKG) be-lum lama ini menunjukkan nilai guru SLUA Saraswati 1 Denpasar cukup baik. Bahkan sejumlah guru ada yang mendapat nilai 8,0. Ini menandakan kualitas guru di sekolahnya sudah baik.. Di HGN ini siswa hendaknya mohon doa restu agar sukses di masa depan dengan cara memberikan bunga atau salam hormat. (ad2791)

ANAK-ANAK SMAN 3 Den-pasar (Trisma) kembali mengukir prestasi nasional. Prestasi kali ini terbilang istimewa karena dijadikan kado peringatan Hari Guru Nasion-al (HGN) dan HUT ke-70 PGRI.

Prestasi itu diukir oleh anak-anak kelas X yang memborong juara I, II dan III dan harapan un-tuk Scarfest yakni lomba fotografi tingkat nasional di Universitas Negeri Sebelas Maret, belum lama ini. Juara I dan III diraih Ida Bagus Ardiya Kurnia Wilananda (X-IPA-6). Sementara Eka Aditya Pradnya Suwarya (X-IPA-5) meraih juara II dan Harapan dengan tema penderita disabilitas.

Selain di bidang fotografi, anak-anak SMAN 3 Denpasar juga ung-gul di LKTI. Tim Trisma yang diperkuat Desak Nyoman Ayu Indah Sari Dewi (X-IPA-7), Gusti Ayu Made Dwi Trisnadewi (X-IPA-6) dan I Made Andi Darma Kesuma (X-IPA-6) meraih juara I LKTI di Universitas Airlangga. Mereka mengalahkan 153 karya tulis lainnya. Mereka memaparkan judul penelitian ‘’Selaikupinang (Kulit Pisang, Biji Nangka) bagi Penderita Intoleransi Laktosa’’. Kedua makanan ini pengganti bagi mereka yang alergi susu sapi. Yang menarik, kali pertama ikut lomba sudah langsung juara.

Anak-anak Trisma juga meraih juara II LKTI Chemestry Carnival 2015 di Universitas Brawijaya. Dari tiga tim yang dikirim, ketiganya masuk final. Mereka mengalahkan 178 karya tulis. Tim Tulang Ayam Trisma yang diperkuat oleh Ni Luh Gede Dian Sutarini (XII IPA-3) dan Kadek Deby Agung Kusuma

(XII-IPA-3) meraih juara II dengan judul penelitian ‘’Pemanfaatan Lim-bah Tulang Ayam sebagai Bahan Baku Suplement Anti Insomnia’’. Hasilnya, tulang ayam banyak men-gandung kolagen dan asam amino mampu meredakan kecemasan salah satu gejala insomnia.

Tim Loteka diperkuat I Made Gilang Jhumiantara (XI-IPA-3), Ngakan Putu Proudy Laksmana (XI-IPA-2) dan Putu Mery Lusyana Dewi (XI-IPA-3) masuk final engan judul ‘’Loteka Lotion Antioksida Alami Berbasis Terong Unggu dan Bunga Kamboja’’. Tim Cycola diperkuat Putu Priana Pradipta (XI-IPA7), I Gede Asta Dharma Santika (XI-IPA-2) dan I Kadek Purnadwipa Irsadinata (XI-IPA-3) juga masuak final. Mereka memaparkan ‘’Cycola, Kapsul, Kapsul Dioretik Berbasis Rumput Teki dan Bunga Kecom-brang sebagai Terapi Penderita Hipertensi’’.

Prestasi ini mereka persembah-kan untuk HGN dan HUT PGRI

khususnya bagi guru-guru Trisma yang berjasa mengantarkan mereka menjadi SDM sukses. Anak binaan Ananta Wijaya, Dra. Ni Wayan Atiri Dana dan Made Rai Rahayu S.Pd., M.Si. ini belum puas dengan prestasi tersebut karena telah me-masang target memborong semua juara. ‘’Kami masih ada kesempatan mengukir prestasi tahun depan,’’ ujarnya. Wakasek Humas SMAN 3 Denpasar Gede Putu Subrata, S.Pd. menyampaikan rasa terima kasih kepada siswanya karena mampu mencetak prestasi demi keharuman dan prestise SMAN 3 Denpasar. Prestasi ini sekaligus sebagai kado istimewa HGN. Ini membuktikan anak-anak Trisma tak pernah surut mencetak prestasi.

Dengan prestasi ini anak-anak Trisma semakin banyak berpelu-ang untuk diterima di PTN favorit. Di samping itu untuk memberi kesempatan seluas-luasnya siswa mengasah skill dan knowlage para siswa lewat lomba. (ad2792)

12 Penulis Bali Terima ’’Widya Pataka 2015’’

PENGHARGAAN - Kepala Badan Perpustakaan dan Arsip Provinsi Bali Luh Putu Haryani, S.E., M.M. saat menyerahkan penghargaan Widya Pataka kepada 12 penulis Bali di Wantilan UPT Taman Budaya Bali, Selasa (24/11) kemarin.

Ajegkan Bali, Tolak Pariwisata Syariah

Perguruan Siwa Murti Bulatkan Tekad

TOLAK WISATA SYARIAH - Anggota Perguruan Siwa Murti Bali mendeklarasikan diri menolak Bali Pariwisata Syariah.

Sambut Hari Guru

Astra Motor Berikan Diskon untuk Para Guru

DISKON - Sambut Hari Guru Nasional setiap 25 November, Astra Motor Main Dealer Bali memberikan program diskon terhadap para guru.

Kado HGN dan HUT PGRI

SLUA Saraswati 1 Denpasar Juara I Lomba KSPAN

PIALA - Koordinator KSPN Ida Ayu Kendran menyerahkan piala juara I lomba KSPAN kepada Kepala SLUA Saraswati 1 Denpasar Made Budiadnyana sebagai kado HGN.

Kado HGN di Trisma

Borong Juara Scarfest dan Juara I LKTI Nasional

PRESTASI-Siswa Trisma yang mempersembahkan prestasi nasional sebagai kado HGN dan HUT PGRI.

CREARTOUR 2015 digelar mahasiswa Sekolah Tinggi Desain (STD) Bali yang tergabung dalam Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) Perkamen Illustration Studio. Creartour merupakan kependekan dari Creativity, Art, and Colour yang merupakan tema dari kegiatan yang digelar di areal Kampus STD Bali dan New Media tersebut. Event ini merupakan wadah pembelaja-ran seni kreasi desain, kompetisi, dan pementasan. Rangkaian acara diawali seminar dan workshop ilustrasi diikuti 100 peserta.

Pembicara Dr. Ngakan Ketut Acwin Dwijendra yang membawa-kan materi tentang teknik sketsa dengan menggunakan pensil dan Tjok Bagus Suryanatha, S.Sn. me-nyampaikan materi teknik melukis menggunakan cat air di atas ker-tas. Sementara workshop dipandu langsung oleh Made Ariawan dan Prangga Dananjaya, dibantu para anggota UKM Perkamen lainnya. Pada workshop ini para peserta dibimbing untuk membuat sebuah karya sesuai teknik yang dipi-lih, yaitu sketsa atau cat air. Hasil karya peserta kemudian dinilai

dan dipilih beberapa karya ter-baik dari masing-masing kategori untuk mendapatkan penghargaan khusus dari panitia dan diikut-sertakan dalam pameran karya yang digelar pada kegiatan terse-but. Tak kurang 150 buah karya mahasiswa-mahasiswi STD Bali digelar, termasuk beberapa karya lainnya dari para dosen dan peserta undangan. Puncak acara Creartour 2015 dimeriahkan dengan bazar dan pementasan beberapa UKM lainnya seperti Acroyoga perfor-mance dari UKM Goldmonk Yoga, modern dance dari UKM Thunder, dan band-band unggulan dari UKM Graviti Music Squad.

Putu Eka Christian Hindu Swara, Ketua Panitia Creartour 2015, men-gungkapkan kegiatan ini dirancang untuk mendorong pengembangan potensi dan pemahaman tentang dunia ilustrasi, sebagai bagian dari industri kreatif lokal hingga global. Seminar dan workshop dilaksana-kan untuk menambah wawasan dan meningkatkan skill peserta. ‘’Kami juga menggelar exhibition untuk menampung karya maha-siswa dan mahasiswi STD yang ber-

potensi dan memiliki banyak karya di bidang ilustasi,’’ katanya.

Ketua UKM Perkamen Made Ariawan berharap kegiatan ini bisa menjadi salah satu portfolio yang bisa dibanggakan panitia dan peserta. Selain pameran yang memang rutin digelar oleh Jurusan Desain Komunikasi Visual dan Desain Interior, UKM Perkamen juga menyediakan ruang untuk berkarya bersama bagi seluruh mahasiswa STD Bali yang ingin mendalami seni ilustrasi berkum-pul dan berkarya bersama. Tidak hanya menuangkan kreasi di atas kertas, juga menggunakan beragam media lainnya. STD Bali tak hanya mengedepankan pendidikan den-gan kurikulum yang dirancang untuk menghasilkan lulusan yang mempunyai kompetensi tinggi dan penguasaan materi untuk bisa menjadi seorang desainer. Tetapi juga menyiapkan mereka memiliki daya saing kerja dan jiwa wirausaha yang kompetitif, serta mempunyai soft skill dan mental yang sesuai standar industri dan dunia kerja. Hal ini diwujudkan dalam bentuk dukungan lembaga terhadap ber-bagai kegiatan yang diprakarsai dan diperuntukkan bagi mahasiswa melalui kegiatan kemahasiswaan. UKM Perkamen juga telah melahir-kan calon-calon desainer andal yang terbukti mampu bersaing dalam berbagai kompetisi seperti juara lomba Cipta Karya Kreatif Kota Denpasar. Terbaru, anggota UKM Perkamen I Putu Prangga Ward-hana dan I Wayan Agus Suryana mewakili STD Bali dalam Comic Strip Competition yang diadakan Balai Diklat Indonesia. Keduanya berhasil merebut gelar juara I dan juara favorit. (ad2793)

Mahasiswa STD Bali Gelar Creartour 2015

FOTO BERSAMA - Panitia Creartour 2015 berfoto bersama dengan pembicara seminar.

AKTIVITAS

SEREMONIAL

PROFILE

CERITA

SUKSES

BRANDING

DISINI

Page 5: Edisi 25 November 2015 | Balipost.com

info seremoniALRabu Pon, 25 November 2015 5

Raih sukses dengan menginformasikan kegiatan usaha/lembaga, csR, kegiatan public relations, promosi usaha, dll hub bag iklan: 0361-225764 atau sekretariat @ balipost.com Naskah maksimum 2000karakter + foto (jpg/tiff) diterima paling lambat pkl. 17.30 wita.

C.0000098-BKL

KONSTRUKSI BAJA, PINTU BESIHARMONIKA, ROLLING DOOR,RAK/KUSEN ALUMINIUM, ATAPTWINLITE, PAGAR WROUGHTIRON, JUGA SEDIA PLAT ROLHARMONIKA

JL. PULAU BACAN 27TELP. 224778, 082144223388,

085108632727, 222538FAX. 224778 DENPASAR - BALI

AKTIVITAS

SEREMONIAL

CERITA

SUKSES

STRATEGI

PROFILE

SEJARAH

DICATAT

DISINI

P R O F E S S I O N A L Cheff Competition untuk ketiga kalinya dilaksan-akan Pemerintah Kota Denpasar serangakain pra-event Denpasar Fes-tival (Denfes) ke-8 tahun 2015, Selasa (24/11) ke-marin di Inna Bali Hotel. Kompetisi yang diikuti peserta dari kalangan mahasiswa sekolah per-hotelan serta dari kalan-gan cheff hotel maupun restoran terlibat dalam kegiatan yang mengambil tema ‘’Balinese Rijstaffel’’ yang dibuka secara resmi Sekda Kota Denpasar AAN Rai Iswara. Acara yang dihadiri pula Kepala Bagian Perekonomian Setda Kota Denpasar Made Saryawan, Ketua BPD Indonesian Cheff Asotiation (ICA) Bali Ko-mang Adi Arsana serta undangan lainnya.

Menurut Sekda Kota Denpasar AAN Rai Iswara, perkembangan industri kreatif di Indonesia saat ini cukup pesat, satu di antaranya adalah subsek-tor kuliner melalui kom-petisi ini sebagai langkah memajukan kuliner khas Bali melalui ICA yang bek-erja sama dengan Pemkot Denpasar. Kompetisi ini perlu ditingkatkan kem-bali dengan menggelar kompetisi kuliner meli-batkan masyarakat umum yang memiliki hobi masak, dengan harapan dapat mengembangkan wawasan kuliner di masyarakat serta memperkenalkan masakan khas Bali kepada wisatawan domestik dan wisatawan asing. “Saat ini kita tidak saja membi-carakan masalah wisata budaya, namun harus juga mampu mengembangkan masalah wisata kuliner di

Kota Denpasar, melalui Professional Cheff Compe-tition ini diharapkan dapat meningkatkan kecintaan kita pada kuliner khas Bali serta hotel maupun restoran diharapkan da-pat memperkenalkan ma-sakan khas Bali kepada wisatawan domestik dan wisatawan asing,” ujar Rai Iswara. Pemikiran kre-atif masyarakat ke depan harus terus dibuka melalui peningkatan profesional-isme, uji kompetensi yang nantinya dapat berkom-petisi serta mewujudkan nuansa baru wisata yang saat ini sedang berkem-bang di Kota Denpasar.

Sementara itu, Kepala Bagian Perekonomian Setda Kota Denpasar Made Saryawan mengata-kan, kompetisi ini diikuti oleh cheff hotel maupun restoran dan mahasiswa sekolah perhotelan dengan menampilkan masakan khas Bali yang mengam-bil tema ‘’Balinese Food Rijstaffel’’ dengan potensi nantinya mampu diang-kat ke tingkat nasional.

Diharapkan perkemban-gan masakan khas Bali dapat diperkenalkan ke dalam menu hotel yang disajikan kepada para wisatawan.

Ketua BPD ICA Bali Chef Komang Adi Arsana mengatakan, perkemban-gan makanan Bali sangat luar biasa dan beragam yang saat ini telah masuk ke ranah hotel. Melalui kompetisi Professional Cheff Balinese Rijstafel Cooking Competition ini se-bagai langkah nyata insan profesional dari asosiasi profesi yang menunjukkan kepada masyarakat bahwa kami tetap mempertah-ankan khazanah budaya kuliner Bali. Hal ini juga berkaitan dengan kehad-iran wisatawan ke Bali yang juga ingin mengeta-hui keberadaan kuliner khas Bali, serta melalui Professional Cheff Com-petition ini diharapkan mampu menjadi inspirasi para cheff dalam mem-buat menu di tempat kerja mereka masing-masing. (ad1348)

PERJUANGAN kalangan praktisi pariwisata khususnya di bidang hotel dan pariwisa-ta menghadapi kasus hukum masalah “Nonton Bareng” (No-bar) Piala Dunia 2014 yang kini menjadi masalah hukum kian solid dengan dukungan dari Senator DPD-RI Dr. Shri I Gusti Ngurah Arya Wedakarna MWS III. Hal ini disampaikan oleh Shri Gusti Wedakarna saat hadir di acara diskusi hukum yang digelar kalangan pari-wisata dan industri di antaranya Kadin, GIPI, PHRI, Badan Pro-mosi Pariwisata dan Universitas Udayana.

Di hadapan kurang lebih 250 pimpinan hotel dan restoran, Senator Gusti Wedakarna me-nyatakan bahwa dari kacamata hukum bahwa masalah gugatan yang dilayangkan oleh perusa-haan yang mengklaim dirinya sebagai pemegang lisensi untuk penyiaran ajang Piala Dunia pada 2014 kepada pihak hotel dan restoran di Bali dianggap sebagai tantangan industri yang harus dihadapi oleh dunia pariwisata Bali ke depan.

“Saya sudah memonitor masalah ini sejak 2014. Dan sudah hampir 1,5 tahun, tetapi masalah ini belum selesai. Mas-ing–masing hotel dan restoran yang dituntut hukum oleh oknum yang tidak bertanggung

jawab dan sayangnya hotel dan restoran malah berjuang sendiri–sendiri dan bahkan ada yang keok menghadapi tuntutan dan gertakan dari oknum tertentu. Ini tidak efek-tif, dan perlu dipertanyakan di mana harga diri manusia suku bangsa Bali? Maka itu, saya minta agar semua organisasi pariwisata bersatu hadapi tun-tutan hukum yang dihadapi oleh anggotanya.

Jangan sampai saudara pengusaha hotel dan restoran diberikan berjuang sendiri. Aso-siasi harus hadir, karena dunia wisata di Bali sudah mengalami perang model baru yakni Proxy War dan Invisible War. Jika kasus ini tidak tuntas, maka kaum predator Bali akan kem-bali menggunakan instrumen hukum untuk menyandera ka-langan pariwisata Bali dengan kasus–kasus manipulatif di masa depan. Saya rasa ini baru awal saja masalah ini dan saya yakin ini bukan kasus terakhir. Jika lengah, di masa depan akan terjadi penyimpangan hukum seperti ini. Maka dari itu bersatulah, percaya pada komandannya dan pimpinan asosiasi apa pun itu jangan memble. Orang pariwisata juga harus melek hukum, jika tidak maka Bali akan dipermainkan oleh krama tamiu, apalagi

dari laporan yang ada yang mengancam, memeras dan menuntut ini kan orang–orang Jakarta. Jadi lawan saja, dan kalau perlu tuntut mereka. Biar harga diri Bali bisa setinggi langit. Ini disebut Satyagraha,” ungkap Dr. Wedakarna.

Ia pun menyatakan bahwa ke depan, perlu dipikirkan untuk didirikannya Law Di-vison (Divisi Hukum) di setiap perusahaan menengah ke atas di Bali, baik itu hotel–hotel besar atau asosiasi. Lalu apa yang akan dilakukan DPD-RI? ”Saya akan keluarkan rekomendasi segera. Meminta Polri untuk mengawal hal ini,

jika perlu di-SP3 saja. Tidak usah dilanjutkan. Saya juga dukung perjuangan kawan PHRI di Yogya, Bandung, Surabaya, Semarang yang punya masalah yang sama. Ini momentum dunia pariwisata bersatu untuk memberangus mafia–mafia berkedok hu-kum. Tidak usah sampai ke meja Presiden RI, di tingkatan Kapolri saja seharusnya bisa tuntas. Saya tidak intervensi hukum, tetapi itu pandangan politik saya,” ungkap Senator Wedakarna yang juga dikenal sebagai founder Lembaga Na-sional Kekayaan Intelektual (LNKI) ini. (ad1341)

Dia menjelaskan, narkotika jenis baru tersebut telah se-lesai di kelompokan dalam golongan yang sudah ada. Dengan demikian, pria yang

akrab dipanggil dengan nama Buwas ini mengatakan, bila ada masyarakat yang meng-gunakannya maka dapat saja dijerat dengan pasal yang

ada. Ia pun menegaskan, untuk di seluruh dunia te-lah ditemukan adanya 541 narkotika jenis baru. Sebagai upaya pencegahannya, BNN

bersama pihak lainnya akan terus melakukan koordinasi agar dapat meningkatkan pengawasan dan penindakan. Oleh karena, dinilainya, se-lama ini narkotika yang dike-nal, seperti sabu-sabu, ganja, heroin, ekstasi dan beberapa lagi. “Untuk yang jenis baru akan kita sampaikan agar dapat dicegah, dan tak masuk Indonesia,” katanya.

Mantan Kepala Badan Re-serse Kriminal Markas Besar Kepolisian Negara Repub-lik Indonesia (Kabareskrim Mabes Polri) ini menyatakan di antara narkotika jenis baru yang sedang ramai dewasa ini adalah ganja sintetis.

Narkotika yang sudah ditemukan dua tahun lalu tersebut, menurutnya, baru ramai dalam enam bulan tera-

khir. Banyaknya permintaan, dikemukakannya, pengedar melakukan produksi mas-sal dan memasukannya ke Indonesia. “Sekarang ramai peredarannya di kampus-kampus,” ujarnya.

Mengenai ganja sintetis, Buwas mengatakan, bila ka-dar kimia yang terkandung sangat besar dan memberikan efek ketagihan sangat tinggi

dibandingkan ganja biasa. “Ini tergolong sangat bahaya, karena pemakainya akan san-gat kecanduan setelah sekali memakainya,” imbuhnya.

Sementara itu, Bea Cukai KPU Soekarno-Hatta telah menggagalkan penyelundu-pan narkotika berbagai jenis dari 19 kasus berbeda dengan nilai estimasi Rp 54 miliar lebih. (ant)

BADAN Narkotika Nasional (BNN) Provinsi Bali turun lang-sung ke Desa Sampalan Ten-gah, Klungkung disambut antu-sias masyarakat, Senin (23/11). Ini terlihat dari kehadiran masyarakat yang mencapai pu-luhan orang. Kehadiran BNNP di tengah masyarakat ini untuk memberikan diseminasi infor-masi tentang penyalahgunaan, pencegahan, pemberantasan, dan peredaran gelap narkoba (P4GN). Kegiatan yang juga dihadiri sekaa teruna di Desa Sampalan Tengah ini diharap-kan dapat menumbuhkan sikap menolak terhadap penyalahgu-naan dan peredaran narkoba di wilayahnya.

Kepala BNNP Bali Brigjen Pol. Drs I Putu Gede Suastawa, S.H. mengatakan, kegiatan desiminasi kedua di Kabupaten Klungkung, dilaksanakan di Banjar Papaan, Desa Sam-palan Tengah. Menurut Brigjen Suastawa, masyarakat di Sam-

palan Tengah menjadi peserta yang sangat partisipatif dengan dibuktikan kehadiran begitu banyak masyarakat.

Kehadiran BNNP Bali di ten-gah desa pakraman ini karena masyarakat menjadi tonggak terdepan dalam pemberantasan narkoba. Mengingat, peruba-han tingkah laku yang disebab-kan penyalahgunaan narkoba, lebih awal dapat diketahui oleh masyarakat terdekat yaitu keluarga. “Masyarakat yang mengetahui lebih dini yang terjadi di keluarga, lingkungan, komunitas, desa pakraman dan adat. Keterpaduan masyarakat yang bersinergi ini dapat me-nanggulangi persoalan narkoba agar tidak terjadi di Desa Sam-palan Tengah,” tuturnya saat menjadi pembicara pada acara tersebut, Senin (23/11).

Dengan memberikan infor-masi P4GN ini, diharapkan masyarakat Desa Sampalan Tengah dapat menjadi duta-du-

ta untuk menjauhkan kelurga dari narkoba. Gencarnya upaya pengedar narkoba untuk me-masarkan barang haram den-gan berbagai modus operandi terbaru, menuntut masyarakat untuk dapat semakin kuat memproteksi diri dan saling mengingatkan.

Acara diseminasi di Desa Sampalan Tengah dihadiri Kapolres Klungkung AKBP FX Arendra Wahyudi, Ka-polsek Dawan AKP Ketut Suastika, Kasat Binmas Pol-res Klungkung AKP I Made Sudartawan, Kasat Narkoba Polres Klungkung AKP Dewa Gede Artana, Sekretaris Di-nas Sosial, Tenaga Kerja dan Transmigrasi Kabupaten Klungkung I Putu Suarta, Per-bekel Desa Sampalan Tengah I Wayan Budiarta, Klian Ban-jar Papaan I Wayan Surapasi dan masyarakat lainnya.

Pada kesempatan tersebut, Kapolres Arendra mengatakan

ada sejumlah kasus penyalah-gunaan narkoba yang diketahui keluarga terdekat. Untuk itu, pihaknya meminta kepada masyarakat untuk mengingat-kan keluarga yang mengguna-kan narkoba. “Saya berharap ada keberanian untuk melapor-kan dan kita akan melindungi siapa pun yang menjadi saksi terkait peredaran barang ini. Termasuk jika itu termasuk anggota saya,” bebernya.

Kapolres Arendra mene-gaskan pihaknya concern un-tuk menindak anggota Polres Klungkung yang terlibat pe-nyalahgunaan narkoba. Bila masyarakat mengetahui ada anggota yang menggunakan ba-rang haram, pihaknya meminta agar jangan sungkan untuk melaporkannya. “Lebih baik mencegah daripada mengobati, jika penyalahgunaan narkoba melibatkan anggota jangan ragu-ragu untuk melaporkan ke polisi,” pungkasnya. (ad1342)

Upaya Pemkot Denpasar Memajukan Kuliner Khas Bali Sekda Rai Iswara Buka ’’Professional Cheff Competition 2015’’

CICIP - Sekda Kota Denpasar AAN Rai Iswara didampingi Kepala Bagian Perekonomian Setda Kota Denpasar Made Saryawan sedang mencicipi hidangan hasil dari Professional Cheff Competi-tion 2015 yang bertemakan ‘’Balinese Rijstaffel’’.

DPD-RI Dukung Perjuangan Hukum Hotel dan Restoran Se-Bali

Kasus Nobar, Wedakarna Minta Hotel dan Restoran Dirikan Divisi Hukum

SATYAGRAHA – Senator DPD RI Dr. Shri I Gusti Ngu-rah Arya Wedakarna MWS III di hadapan Prof. Yusril Iza Mahendra, Kanwil Hukum, KPI, Unud di pertemuan elemen pariwisata Bali di Sanur.

Diseminasi Informasi P4GN BNNP Bali

Masyarakat Sampalan Tengah Sangat Antusias

TURUN LANGSUNG - Badan Narkotika Nasional (BNN) Provinsi Bali turun langsung ke Desa Sampalan Tengah disambut antusias masyarakat, Senin (23/11).

Ada 541 Narkotika Jenis BaruTangerang (Bali Post) -

Kepala Badan Narkotika Nasional (BNN) Komisaris Jenderal Polisi Budi Waseso mengungkapkan, saat ini sudah ada 541 narkotika jenis baru. “Ada 36 narkotika jenis baru yang sudah masuk dalam laboratorium kita, dan kita masih terus memantau jenis baru lainnya,” ujarnya di Bea Cukai Bandara Soekarno-Hatta, Tangerang, Banten, , Selasa (24/11) kemarin.

ASOSIASI Mebel dan Kerajinan Indonesia (AM-KRI) menyelenggarakan sosialisasi dan musyawarah daerah (musda) pada Selasa (24/11) kemarin. Sosialisasi tersebut membahas tentang solusi ekspor mandiri, inter-dex expo yang berlangsung 12-20 Maret 2016 nanti, dan sharing pengalaman dari anggota AMKRI yang menghasilkan Rp 1 triliun dalam setahun.

Hardono, Vice Chairman of Advocacy, Regulation and Inter Agency Relations AMKRI Pusat, mengatakan pemerintah menargetkan industri mebel dan keraji-nan untuk melakukan ek-spor 5 miliar dolar AS. Un-tuk dapat mencapai target tersebut, diperlukan kerja sama dan bekerja secara simultan dari seluruh kom-ponen. Pada masyarakat industri mebel dan keraji-nan di Indonesia, AMKRI merupakan penyumbang terbesar ekspor. “Dari komponen yang ada harus bareng, simultan menger-jakan, maka target 5 miliar dolar AS dengan hambatan itu bisa kita hadapi. Jadi AMKRI bagian dari solusi itu,” ujarnya.

AMKRI pun berkolabo-

rasi dengan 18 kemente-rian (perindustian, perda-gangan, koperasi, BUMN, dsb) dan pemangku kebi-jakan di daerah-daerah agar roadmap yang sudah dibagikan menjadi pera-turan bupati (perbup) atau peraturan daerah (perda), sehingga diharapkan set-elah roadmap tersebut dibaca oleh 18 kementerian tersebut, dapat melangkah bersama mencapai target 5 miliar dolar AS tersebut.

“Dimulai dari regu-lasi yang menghambat, kita usahakan untuk ber-juang keras supaya jebol,” ujarnya. Dari sisi bahan baku/logistik yang dirasa membuat pergerakan in-dustri tersebut lamban sep-erti harga bahan baku kayu yang mahal diperjuangkan agar harganya setara. “Ba-gaimana misalnya harga kayu melambung tinggi terus, bahkan lebih murah yang impor daripada ek-spor, ini kita perjuangkan supaya harga kita setara,” jelasnya.

Padahal bahan baku sep-erti rotan, 80 persen yang ada di Indonesia merupa-kan kualitas nomor 1 di dunia. Dari sisi produksi, mulai dari teknologi in-

dustri mesin, SDM, skill diharapkan juga meningkat. “Semua pihak harus terli-bat, termasuk AMKRI juga terlibat melakukan pelati-han-pelatihan. Bagaimana sistem finishing yang bagus, bagaimana produksi yang bagus, dan kualitas yang bagus,” paparnya.

Saat ini, ujung tombak pasar dunia adalah desain. Maka dari itu desain perlu di-update agar produk meb-el dan industri Indonesia menjadi nomor 1. Sedan-gkan dari sisi pemasaran dan promosi dengan ban-tuan kedutaan Indonesia yang ada di negara lain. “Seperti lokomotif bangsa ini, harus diberdayakan seperti apa,” ujarnya.

Ketut Wiranantaja, Ket-ua Dewa Pimpinan Daerah (DPD) AMKRI Bali yang kembali terpilih, menga-takan saat ini di Bali ada 32 anggota AMKRI yang telah qualified. Artinya, anggota yang dibina oleh AMKRI adalah anggota yang betul-betul berkuali-tas, pengusaha/SDM yang mempunyai masa depan. “Bukan peraj in yang masih belajar. Pokoknya masyarakat pengusaha yang qualified, tidak asal perajin,” ujarnya.

AMKRI Bali yang baru berdiri dua tahun tepatnya 15 November 2013 tidak sembarangan memasuk-kan anggota ke dalam aso-siasinya. “Tanpa SIUP, NPWP tidak bisa. Angga-ran Dasar dan Anggaran Rumah Tangga kita juga unik karena diwajibkan membayar iuran namun 0 rupiah,” ujarnya. Meskipun anggota AMKRI Bali ada 32 anggota, namun per bulan setiap melakukan ekspor mengirim 3-5 kontasiner produknya. (ad2792)

AMKRI Mengadakan Sosialisasi dan Musda

Bekerja Sama Secara Simultan, Target Ekspor Dapat Tercapai

SOSIALISASI - Sosialisasi dan musyawarah daerah (musda) Asosiasi Mebel dan Kerajinan Indonesia (AMKRI) pada Selasa (24/11) kemarin.

Page 6: Edisi 25 November 2015 | Balipost.com

POJOK

Tajuk Rencana

Harian untuk Umum

Bali PostPengemban Pengamal Pancasila

Terbit Sejak 16 Agustus 1948

SURAT PEMBACAPersyaratan : Sertakan Fotokopi KTP atau SIM

Suara Mahasiswa

Rabu Pon, 25 November 2015OPINI6

S

WARTAWAN BALI POST SELALU MEMBAWA TANDA PENGENAL, DAN TIDAK DIPERKENANKAN MENERIMA/MEMINTA APA PUN DARI NARA SUMBER

Perintis : K.Nadha, Pemimpin Umum: ABG Satria Naradha Pemimpin Redaksi/Penanggung Jawab: Wirata Redaktur Pelaksana/Wakil Penanggung Jawab: Alit Purnata Sekretaris Redaksi: Sugiartha Redaksi: Alit Susrini, Alit Sumertha, Daniel Fajry,Dira Arsana,Mawa, Suana, Sueca, Yudi Winanto, Subrata, Diah Dewi Anggota Redaksi Denpasar: Giriana Saputra, Oka Rusmini, Umbu Landu Paranggi, Sumatika, Asmara Putra,Yudi Karnaedi, Pramana Wijaya, Eka Adhiyasa, Parwata, Rindra, Agustoni, Ngurah Kertane-gara, Komang Suryawan, Made Miasa, Agung Dharmada. Bangli: IA Swasrina, Buleleng: Dewa Kusuma, Mudiarta. Gianyar: Manik Astajaya, Dedy Sumartana. Karangasem: Budana, Bagiarta, Klungkung: Dewa Dedy Farendra, Negara: IB Surya Dharma, Tabanan: Dewi Puspawati,Wira Sanjiwani, . Jakarta: Nikson, Hardianto, Ade Irawan. NTB: Agus Talino, Izzul Khairi, Raka Akriyani. Surabaya: Bambang Wiliarto. Banyuwangi: Budi Wiriyanto Kantor Redaksi: Jalan Kepundung 67 A Denpasar 80232. Telepon (0361)225764, Facsimile:

227418, Alamat Surat: P.O.Box:3010 Denpasar 80001. Perwakilan Bali Post Jakarta, Bag.Iklan/Redaksi: Jl.Palmerah Barat 21F. Telp 021-5357602, Facsimile: 021-5357605 Jakarta Pusat. NTB: Jalam Bangau No. 15 Cakranegara Telp. (0370) 639543, Facsimile: (0370) 628257. Manajer Iklan: Suryanta, Manajer Sirkulasi: Budiarta, Manajer Percetakan: Mahadita, Marketing/Pengaduan Pelanggan: K. Budiarta, Alamat Bagian Iklan: Jl.Kepundung 67A, Denpasar 80232 Telp.: 225764, Facsimile : 227418 Senin s.d. Jumat 08.00-19.00, Sabtu 08.00-13.00, Minggu 08.00-19.00. Tarif Iklan : Iklan Mini: minimal 2 baris maksimal 10 baris, Minggu s.d. Jumat Rp 49.500,- per baris, Sabtu Rp 64.350,- per baris Iklan Umum: < 100 mmk Rp 50.000 per mmk, >100 mmk Rp 55.000 per mmk. Iklan Keluarga/Duka Cita: Rp 40.000 per mmk. Advertorial Rp 25.000 per mmk. Iklan Warna: 2 warna Rp 55.000, 4 warna Rp 75.000 per mmk. Pembayaran di muka, iklan mendesak untuk dimuat besok dapat diterima sampai pukul 18.00. Alamat Bagian Langganan/Pengaduan Langganan: Jl.Kepundung 67A Denpasar 80232 Tel: 225764, Facsimile: 227418. Harga Langganan: Rp 90.000 sebulan, Pembayaran di muka. Harga eceran Rp 4.000. Terbit 7 kali seminggu. Surat Izin Usaha Penerbitan Pers: SK Menpen No. 005/SK/Menpen/SIUPP/A.7/1985 Tanggal 24 Oktober 1985, ISSN 0852-6515. Anggota SPS-SGP, Penerbit: PT Bali Post. Rek. BCA KCU Hasanudin Denpasar AC: 040-3070618 a/n PT. Bali Post. Rek. BRI Jl. Gajahmada Denpasar A/C: 00170 1000320 300 an Pt.Bali Post. Sumbangan untuk orang sakit Rek. BPD Capem Kamboja, Denpasar No. 037.02.02.00016-8 A/n Simpati Anda,BCA Cabang Denpasar No.040.3555000 A/n Simpati Anda, Dana Punia Pura Rek.BPD Capem Kamboja, Denpasar No. 037.02.02.00017-1 A/n Dana Punia Pura, BCA Cabang Denpasar No. 040.3966000 A/n Dana Punia Pura, BCA Cabang Denpasar No. 040.3277000 A/n Dompet Beasiswa, BCA Cabang Denpasar No. 040.3688000 A/n Dompet Lingkungan.

PILKADA serentak yang diberlakukan di seluruh Indonesia tanggal 9 Desember 2015 mendatang, merupakan yang pertama kali diselenggarakan. Sebelumnya, kita tahu masing-masing daerah menyelenggarakan pemilihan tersebut sesuai de-ngan batas waktu kepemimpinannya. Tetapi cara ini dipandang tidak efektif. Pemilihan seperti ini cen-derung merepotkan koordinasi dan kesannya ham-pir tidak ada jeda pemilu di Indonesia. Ada ratusan daerah tingkat dua dan tingkat I yang silih berganti melaksanakan pemilihan umum. Penyederhanaan seperti ini tentu saja juga akan membuat partai politik lebih mudah melakukan pembinaan kepada kader-kadernya di seluruh Indonesia. Kita tahu, par-tai politik yang ada di daerah, merupakan cabang dari partai yang berkedudukan di pusat. Pemilihan serentak juga menekan manipulasi pemilih, sebab dimungkinkan saja ada mobilisasi pemilih dari satu daerah ke daerah lainnya apabila pemilu di daerah tersebut dilakukan berjangka jauh. Jika dilakukan serentak, hal ini dapat ditekan.

Dengan demikian, pilkada serentak ini boleh dikatakan sebagai sebuah kemajuan yang dilakukan oleh pemerintah, terutama pemikiran-pemikiran yang muncul yang mendorong pemi-lihan tersebut. Tidak itu saja, bahwa kemudian masyarakat mampu menahan diri tidak berbuat onar, membuktikan bahwa kita sudah mampu memberikan sumbangan lebih positif kepada pendewasaan politik. Mungkin juga penyeleng-garaan secara serentak ini membuat penyusup-penyusup yang hendak mengacaukan proses pemilu semakin tertekan. Dalam dunia politik, se-lalu dijumpai adanya upaya-upaya mengganggu pihak lawan agar kredibilitasnya terganggu.

Kita mengapresiasi kinerja penyelenggara pemilu juga, yaitu Komisi Pemilihan Umum (Daerah) yang telah memperlihatkan kinerjanya dengan baik. Pemasangan spanduk pasangan calon, seperti yang sudah kita lihat, berlangsung dengan tertib. Tidak lagi kita jumpai berbagai spanduk terpasang secara ngawur di mana-mana, tanpa memperhatikan tempat seperti di masa lalu. Kita melihat sekarang spanduk-spanduk itu terpasang di tempat yang sudah ditentukan, dan berdampingan antara satu pasangan dengan pasangan yang lain. Cara ini positif karena menimbulkan kesan bahwa persaingan tajam di antara pasangan calon tidak terlihat. Tentu saja juga pemasangan seperti ini lebih tertib yang menjaga estetika lingkungan. Di masa lalu, tempat wisata penuh dengan spanduk seperti ini sehingga mengganggu pemandangan.

Kini, kurang dari tiga minggu lagi, kita akan me-nyambut pilkada serentak tersebut. Mari kita men-jaga kondisivitas yang sudah ada. Masa-masa akhir kampanye sudah tiba. Kita tahu, berbagai persiapan yang telah dilakukan oleh masing-masing pasangan calon, termasuk juga dengan melakukan kampanye di televisi. Antusiasme masyarakat menyaksikan kampanye di televisi ini patut kita hargai. Sebab, dengan cara seperti ini masyarakat akan mampu menilai kecerdasan dan intelekualitas para pasangan calon, terutama dalam menjawab pertanyaan tertulis dari para panelis. Bagaimanapun, seorang kepala daerah harus juga dinilai dari tingkat intelektualnya. Sebab, dari sinilah sesungguhnya dasar dari ke-mampuan memimpin dan mengalokasikan berbagai konsep dan prinsip kepemimpinan. Memang dalam penampilan di televisi ini ada yang kurang menarik, yaitu panelis mengajukan pertanyaan secara tertulis. Akan tetapi, memang demikianlah yang ditentukan dalam peraturan yang ada.

Meski demikian, semakin dekatnya pilkada ini, semakin dituntut kepada masyarakat untuk bersikap secara kritis. Bagaimana cara mereka menentukan pilihan, pasti telah tergambarkan dari berbagai kampanye dan pendekatan yang dilakukan oleh masing-masing peserta. Masih ada waktu sekitar dua minggu untuk memantakan pilihan terhadap calon kepala daerah. Mudah-mudahan ini dapat dilakukan dengan baik.

Menjaga Kondusivitas Pilkada

Awal bulan ini (BP, 3/11) ada kabar yang kurang sedap mengenai keberadaan PGRI (Persatuan Guru Republik Indonesia), yang datang dari ujung timur Pulau Bali yakni Karangasem. Berita tersebut berjudul ‘’Kuno, Pendapat Pembubaran PGRI’’. Judul berita yang merupakan antitesis dari tesa (pernyataan) yang dikemukakan oleh salah seorang anggota PGRI setem-pat, patut direnungkan oleh para anggota dan disikapi secara bijak oleh para pemangku kepentingan.

Pada intinya, seperti yang ada di berita itu, ada seorang guru yang notabene anggota PGRI sudah menjalankan tugas-tugasnya dengan baik di sekolah, tahu-tahunya dipindah ke tempat yang lebih jelek dibandingkan dengan tempat tugasnya semula. Dapat diduga, berkaitan dengan kasus tersebut, tentu ada indikasi di mana aromanya kurang sedap lantaran ada pihak-pihak tertentu yang main kuasa seenaknya dengan memindahkan guru tersebut.

Pada saat bangsa ini memperingati Hari Guru yang ke-70 dan Hari Guru Nasional (HGN) 2015 yang jatuh 25 November 2015, ketua beserta jajaran PGRI (di mana pun organisasi itu berada) sudah sepantas-nya meninggalkan praktik-praktik yang terjadi ala di era Orde Baru, di mana PGRI dijadikan instrumen politik praktis. Konkretnya pada masa kekinian, guru yang malas perlu pembinaan, guru yang kritis perlu diberikan apresiasi/ditindaklanjuti, dan bukan seba-liknya malah dipindah ke daerah sulit. Ingat, PGRI adalah organisasi sosial sekaligus organisasi profesi bagi para guru, kendati belakangan ini banyak kita lihat pentolan-pentolan PGRI adalah orang-orang yang mengambil jabatan rangkap setelah jabatan pokoknya di pemerintahan. Entah sebagai kadis, kabid, kabag, atau barangkali sekda.

Romi SudhitaJl. Srikandi, Singaraja

PGRI Bukan Organisasi Politik INDONESIA merupakan negara maritim terbesar di dunia. Dua pertiga bagian wilayah Indonesia terdiri dari lautan. Dengan kondisinya itu, tidak aneh jika Indonesia memiliki kekayaan laut melimpah. Berdasarkan Statistik Perikanan Indonesia, perahu/kapal dikategorikan menjadi dua: perahu tempel dan kapal motor. Kapal mo-tor memiliki beberapa ukuran, mulai kurang dari 5 gross tonage (GT), 5—10 GT, 10—20 GT, 20—30 GT, 30—50 GT, 50—100 GT, 100—200 GT, 200—300 GT, 300—500 GT, 500—1.000 GT, hingga lebih dari 1.000 GT.

Gross tonnage ini merupakan pengu-kuran besaran volume kapal perikanan pada bagian ruangan–ruangan yang tertutup dan dianggap kedap air dalam kapal. Ukuran GT ini umumnya berkaitan dengan produktivitas dan kapasitas usaha penangkap ikan. Nelayan-nelayan tradisional umumnya menggunakan kapal kecil den-gan ukuran di bawah 30 GT.

Ukuran GT juga terkait dengan aturan kebijakan pengelolaan perikanan di Indonesia. Misalnya, sejak 15 Januari 2014, pemerintah melalui Badan Pengatur Hilir Minyak dan Gas (BPH Migas) melarang kapal di atas 30 GT mengonsumsi bahan bakar minyak (BBM) bersubsidi. Aturan ini dibuat mengingat kapal di atas 30 GT lebih banyak digunakan industri penangkapan ikan atau pemodal besar.

Tetapi, seperti aturan-aturan sebelumnya di negara ini yang kebanyakan dilanggar. Meskipun tidak me-langgar terang-terangan, berbagai upaya dilakukan pihak tertentu untuk meraup keuntungan pribadi, misalnya memanipulasi ukuran kapal penangkap ikan pada dokumen kapal.

Sebagai contoh, seperti halnya keterangan dari

Himpunan Nelayan Seluruh Indonesia (HNSI) Lampung, ada beberapa kapal yang seharusnya 70 GT, tetapi dalam dokumennya hanya 29 atau 28 GT, di bawah 30 GT. Padahal, secara fisik, kapal besar tidak mungkin di bawah 30 GT.

Hal seperti itu tidak bisa dibiarkan. Ada aroma kongkalikong antara pemilik kapal dan oknum lembaga yang menge-luarkan dokumen kapal, yakni Dinas Ke-lautan dan Perikanan (DKP) Lampung. Jika terbukti, tidak hanya negara yang rugi, nelayan kecil pun sulit bersaing.

Kewenangan yang diberikan pusat untuk pengelolaan perizinan kapal perikanan tangkap 30—60 GT, dari sebelumnya hanya izin untuk 30 GT

ke bawah, kepada pemerintah provinsi janganlah dimanfaatkan untuk kepentingan golongan tertentu mengeruk keuntungan pribadi.

DKP haruslah selektif mengeluarkan surat izin dan dokumen kapal. Jika tidak sesuai ukuran, jangan dipaksakan izin keluar. Begitu juga dengan kapal yang terbukti tidak sesuai dokumennya, harus dicabut izinnya.

Sebab, selembar dokumen itulah yang menentukan nasib nelayan kecil lainnya dan menimbulkan keru-gian negara. Bukankah pemerintahan Jokowi meng-inginkan Indonesia menjadi poros maritim dunia.

Aturan mengenai perizinan kapal ini janganlah hanya dijalankan di pusat, sementara di daerah justru kendur. Pemerintah daerah harus lebih ketat menerapkan aturan untuk mewujudkan Indonesia sebagai poros maritim.

Mahasiswa Jurusan Ekonomi Syariah UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta

Memperkuat Wilayah Laut Indonesia

Misbahul Munir

epanjang yang terjadi se-lama enam bulan terakhir, persoalan yang muncul adalah adanya gangguan kepada calon petahana

yang dipandang terlalu kuat. Politik dan strategi untuk menjegal telah terjadi, seperti misalnya terasa di Kota Sura-baya. Akan tetapi persoalan itu secara perlahan mulai surut sehingga boleh dikatakan, secara umum di Indonesia tidak ada persoalan dengan pemilihan kepala daerah ini.

Dengan konteks keadaan seperti itu, maka boleh dikatakan politik sosial dari masyarakat Indonesia sudah menca-pai tahap optimis. Yang dimaksudkan dengan optimis di sini, terletak pada pengertian masyarakat untuk memilih stabilitas ketimbang dengan konflik so-sial. Keadaan demikian boleh dikatakan positif dan kondusif bagi pertumbuhan demokrasi sosial di Indonesia. Hal ini penting diungkapkan karena demokrasi memang memerlukan berbagai macam syarat, seperti kedewasaan berpolitik, intelektualitas, stabilitas sosial, kesa-daran untuk menjaga stabilitas sampai

dengan kemampuan elite politik untuk menjaga kondusivitas tersebut. Tokoh-tokoh politik mesti sadar menciptakan kondisi agar tidak menimbulkan konflik. Kelemahan yang terlihat dalam masa kampanye ini, justru terletak pada elite politik dan pemerintahan.

Adanya stabilitas sosial sepanjang masa kampanye di daerah tingkat II, memperlihatkan bahwa masyarakat Indonesia nampak menuju tahap pende-wasaan. Meskipun belum tentu mempu-nyai sifat intelektual, tetapi keinginan untuk menciptakan stabilitas sosial telah menciptakan ada pemahaman tentang tuntutan utama demokrasi. Bagaimana kita dapat mengutarakan pendapat dengan baik kepada pemerin-tah kalau tidak mampu menahan emosi? Padahal, mengutarakan pendapat secara langsung itu merupakan mekanisme dasar dari demokrasi. Pemerintah akan tahu kelemahannya, pemerintah akan mendapat masukan, sekaligus penyadaran apabila mendapatkan masukan-masukan dari masyarakat. Di sinilah inti dari kesinambungan antara peran rakyat dengan pemerintah yang

memang diperlukan di era demokrasi. Dengan demikian, adanya faktor terse-but, ditambah dengan kesadaran untuk menjaga stabilitas itu, merupakan modal dasar bagi Indonesia untuk menjalankan pemerintahan demokratis di masa men-datang.

Jaminan PenyelenggaraBagaimana cara menghargai sikap

masyarakat yang tenang dan tidak bergejolak tersebut? Dari sisi perjalanan pilkada, penyelenggaranya (Komisi Pemilihan Umum) harus menjamin kelancaran terselenggaranya pilkada ini. Dalam arti tidak boleh ada kelompok yang mencoba merunyamkan acara yang sudah berjalan dengan lancar. Sekitar dua minggu menjelang hari “H” ini harus dipastikan jalannya lancar. Surat suara yang merupakan elemen kunci dari pilkada, distribusinya harus dipastikan telah tercapai dengan benar. Kegagalan distribusi inilah yang berpotensi besar mencederai perasaan masyarakat yang memang telah antusias mengikuti pilkada dan berhasil menciptakan sua-sana kondusif. Tempat pemungutan suara berserta kelengkapannya juga mesti lancar persiapannya agar proses pemilihan lancar. Tentu juga para saksi, petugas TPS, pemantau sampai dengan hal-hal kecil seperti tinta mesti lengkap di tempat pemungutan suara.

Penghitungan suara mulai dari yang paling awal, sampai dengan tahap akhir di tingkat kabupaten, dilakukan dengan cara yang jujur dan terbuka. Penghi-tungan ini menjadi faktor krusial juga karena posisi rawan ada di titik ini. Kejujuran dan keterbukaan itu akan mengecilkan potensi konflik karena

seluruh masyarakat telah mengetahu-inya. Faktor-faktor inilah yang menjadi bagian paling penting dalam pelaksa-naan pemilu, di mana kekurangan serta keterlambatan penyediaannya akan mampu mengurangi semangat masyarakat dalam mengikuti pilkada.

Cara kedua untuk membayar sikap kondusif masyarakat ini adalah sikap dewasa dari para politisi. Sikap ini dapat dilihat usai pilkada, bahkan ses-aat setelah jam pencoblosan tersebut selesai. Para politisi yang ikut dalam pemilihan, harus mampu menjaga emosi dan euforia setelah usai pemilihan. Pada umumnya, pemimpin suka terpancing oleh pertanyaan-pertanyaan tertentu, yang kemudian mengobral optimis me-nyatakan diri menang. Padahal, perhi-tungan awal baru dimulai. Untuk itulah maka diperlukan adanya pemimpin yang mampu menjaga diri tidak mengeluarkan pernyataan-pernyataan yang membikin suasana panas. Selanjutnya, politisi yang bertarung menjaga pendukungnya agar tidak berbuat ekstrem yang memancing amarah. Lumrah dijumpai, hanya meng-gunakan isu-isu kemenangan sesaat, banyak pendukung fanatik kandidat yang sudah melakukan konvoi kemenangan. Padahal perhitungan masih berjalan. Manakala akhirnya ternyata kalah, pendukung seperti inilah yang seringkali kecewa dan bersikap onar.

Dengan demikian, haruslah ada cara untuk menghargai sikap masyarakat yang sudah lebih dewasa menjelang pilkada serentak ini. Mereka tidak melakukan sikap onar dan menjaga ke-tertiban menyambut model pilkada yang baru pertama kalinya diselenggarakan di Indonesia.

Menghargai Sikap Tertib Masyarakat Jelang Pilkada

OlehI Nyoman Surya Sugianta

Sudah semakin dekat saja pelaksanaan pemilihan kepala daerah ini. Tanggal 9 Desember 2015 mendatang, secara serentak daerah-daerah tingkat II dan I di Indonesia akan menggelar pemilihan kepala daerah. Secara politis, masing-masing kontestan telah melaksanakan tugasnya, yaitu berkampanye baik di masyarakat secara langsung, melalui layar televisi maupun secara teknis memasang berbagai baliho yang telah diatur oleh Komisi Pemilihan Umum.

Pemimpin disumbang saat kampanye, ditagih ketika berkuasa.

- Ujung-ujungnya korupsi.

***

RAPBD Denpasar 2016, maka-nan-minuman sedot anggaran Rp 37 M.

- Kerjanya hanya makan dan mi-num.

***

Masyarakat minta sidang terkait ‘’minta saham’’ digelar terbuka.

- Jangan-jangan sudah ‘’masuk angin’’.

Page 7: Edisi 25 November 2015 | Balipost.com

balipost (89rb Like)http://facebook.com/balipost

@balipostcom (3,8rb Follower)http://twitter.com/balipostcom

@balipostcomhttp://instagram.com/balipostcom Balipost on Gadget

http://facebook.com/balipost

Balipostcom

Balipostcom

Balipost on Gadget

www.iklanbalipost.comRabu Pon, 25 novembeR 2015 7

B A L I

Figur

PaSaR LoaK - Sejumlah warga

tampak berbin-cang-bincang

di atas trotoar di depan Pasar

Loak, Jalan Gunung Agung,

Denpasar, Selasa (24/11) kemarin.

Bali Post/wan

[email protected] [email protected]

www.iklanbalipost.com

Demikian disampaikan pem-bicara Fraksi PDI Perjuangan DPRD Bali, I Nyoman Budiutama, saat menyampaikan tanggapan fraksinya terhadap pendapat Gubernur pada Ranperda tentang Pemberian Insentif dan Kemu-dahan Penanaman Modal dalam sidang paripurna DPRD Bali, Selasa (24/11) kemarin.

“Investasi harus selaras dengan peningkatan daya sa-ing masyarakat Bali,” ujarnya. Budiutama juga mengingatkan agar perda penanaman modal dijadikan sebagai pengendali, se-hingga investasi tidak berakibat buruk pada pembangunan yang berkelanjutan.

Sementara pembicara dari Fraksi Partai Gerindra, Bagus Su-witra Wirawan, menekankan soal

implementasi dari perda ini nanti setelah ditetapkan. Pihaknya khawatir terjadi distorsi dan tidak tepat sasaran dalam pelaksan-aannya. Penting sekali ada pen-gawasan yang intensif terhadap penerapannya.

Pembicara dari Fraksi Panca Bayu, Made Arini, mengingatkan soal jaminan kesungguhan inves-tor. Utamanya untuk menghindari pelaku usaha yang sekadar sebagai spekulan dan tidak bersungguh-sungguh menjalankan usahanya. Atau bahkan cenderung berposisi sebagai agen jual beli usaha.

“Perda agar memuat ketentuan persyaratan yang dapat memberi-kan jaminan bagi kesungguhan terhadap penanam modal. Serta pemberian sanksi terhadap pe-nanam modal yang telah menda-

patkan insentif dan kemudahan tetapi tidak menjalankan usah-anya dengan serius,” jelasnya.

Pembicara dari Fraksi Par-tai Demokrat, Ngakan Made Samudra, menyatakan, peranan Gubernur, Bupati, dan Wali Kota dalam pelaksanaan perda nanti-nya sangat penting dan strategis. Perda investasi nantinya harus betul-betul mampu menggerakkan animo masyarakat dan pemilik untuk berinvestasi tersebar di seluruh Bali dan tidak terkonsen-trasi hanya di Bali Selatan.

“Kami berharap terjadi pem-erataan pembangunan di seluruh Bali. Sehingga pada akhirnya ada pemerataan kesejahteraan bersama masyarakat Bali dan sekaligus urbanisasi bisa terken-dali,” harapnya. (kmb32)

Denpasar (bali Post) -Keberadaan Forum Komite

Sekolah di Kota Denpasar dinilai sangat urgen dalam rangka meningkatkan kualitas pelayanan pendidikan di satuan pendidikan atau sekolah. Forum yang berintikan para pengurus komite di masing-masing seko-lah ini juga penting untuk me-mangkas kemandekan sistem pendidikan yang kemungkinan terjadi termasuk meminimal-isasi terjadinya pelanggaran dalam pengelolaan anggaran sekolah. Ketua Dewan Pen-didikan Kota Denpasar, Prof. Dr. Ir. Putu Rumawan Salain, menegaskan hal itu Selasa (24/11) kemarin.

Menurut Guru Besar Fakul-tas Teknik Universitas Udaya-na ini, Forum Komite Sekolah ini akan menjadi media yang sangat strategis dalam pe-

nyebaran informasi terkini di bidang pendidikan termasuk yang berkaitan dengan segala peraturan di bidang pendidi-kan. Apabila ada informasi atau kebijakan baru men-genai pendidikan, forum ini yang nantinya berperan aktif menyebarluaskan informasi dengan cepat kepada sekolah maupun rekan-rekannya sesa-ma pengurus komite sekolah. “Setahu saya, Jawa Timur su-dah memiliki forum ini. Untuk tahap pertama, mungkin Kota Denpasar bisa mengawali pem-bentukan Forum Komite Seko-lah ini. Jika forum ini nantinya terbukti bisa berjalan efektif, tidak ada salahnya kabupaten lainnya juga membentuk fo-rum serupa untuk selanjutnya dibentuk juga forum sejenis di tingkat provinsi,” katanya.

Rumawan Salain menam-

bahkan, ide membentuk forum komite sekolah di Denpasar sudah pernah terlontar na-mun hingga kini ide itu belum direalisasikan. Mengingat keberadaan forum ini cukup strategis dalam mendukung komitmen peningkatan kuali-tas pelayanan pendidikan, dia berharap agar forum itu sece-patnya dimatangkan. “Tidak ada salahnya jika forum itu dibentuk. Nantinya, forum ini juga bisa dimanfaatkan untuk sharing pengalaman antarsesama pengurus komite sekolah,” ujarnya.

Dia menambahkan, forum komite sekolah ini juga ber-fungsi untuk mendorong tum-buhnya perhatian dan komit-men masyarakat terhadap penyelenggaraan pendidikan yang bermutu. Forum ini nanti-nya juga bisa merintis kerja

sama dengan masyarakat baik perorangan, organisasi dan dunia usaha atau industri serta pemerintah berkenaan dengan penyelengaraan pendidikan bermutu. Tak kalah penting-nya, forum ini juga sangat penting untuk menampung dan menganalisis aspirasi, ide, tun-tutan dan berbagai kebutuhan pendidikan yang diajukan oleh masyarakat serta memberikan masukan, pertimbangan, dan rekomendasi kepada satuan pendidikan mengenai kebi-jakan dan program pendidikan. “Sebenarnya banyak yang bisa dikerjakan oleh forum ini. Termasuk mendorong orang tua siswa dan masyarakat untuk berpartisipasi dalam pendidikan guna mendukung peningkatan mutu pendidikan dan pemerataan pendidikan,” tegasnya. (kmb13)

Bali Post/kmb23SIDanG - Suasana sidang paripurna DPRD Bali dengan agenda tanggapan fraksi terhadap Ranperda tentang Pemberian Insentif dan Kemudahan Penanaman Modal, Selasa (24/11) kemarin di Kantor DPRD Bali.

Investasi Jangan Marginalkan Masyarakat

Denpasar (bali Post) -Investasi jangan sampai memarginalkan masyarakat. Peraturan daerah (perda)

yang mengatur tentang investasi atau penanaman modal harus dapat mewujudkan keseimbangan pembangunan sektoral, serta menjaga keseimbangan pembangunan antarwilayah bali utara dan Selatan.

Tingkatkan Kualitas Pelayanan PendidikanDenpasar Perlu Bentuk Forum Komite Sekolah

eRa Masyarakat Ekonomi ASEAN (MEA) menjadi tan-tangan bagi semua daerah termasuk di Buleleng. Era ini tidak bisa dimung-kiri akan memicu terjadinya resistensi terhadap perekono-mian. Bahkan, gejala resistensi itu sudah mulai terlihat pada pelemahan nilai ru-piah terhadap dolar AS belum lama ini. Situasi ini akan memberikan dampak bagi pelemahan ekonomi dalam negeri.

Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) Buleleng, I Gede Dharmaja, mengatakan, mencegah jangan sampai gejala resistensi menghambat laju perkembangan ekonomi, peran sektor Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) sangat penting. Bahkan satu bukti kalau sektor ini menjadi pahlawan yang membuat perekonomian dalam negeri lebih cepat pulih. “UMKM ini sangat strategis dan membantu menjaga stabilitas ekonomi. Tidak salah kalau sektor ini menjadi pahlawan untuk perkembangan ekonomi,” katanya.

Menurut mantan Asisten III Sekkab Bule-leng ini, berdasarkan data, sektor UMKM di daerahnya tercatat telah menyumbang sebe-sar 53 persen dari total pendapatan domestik regional bruto. Selain itu, sektor ini lebih re-sisten terhadap nilai tukar rupiah dan gejala krisis. “Melihat peran sentral sektor UMKM ini, kita harus pacu dan kembangkan,” imbuh Dharmaja. (mud)

Resistensi Ekonomi

Bali Post/mudI Gede Dharmaja

KRama Bali akan melak-sanakan bhakti pakelem di Pura Mandara Giri Semeru Agung, Lumajang, Jawa Timur. Bhakti pakelem akan digelar Senin (7/12) mendatang. Umat Hindu diharap-kan ikut ngaturang bhakti dan mayadnya untuk mendukung jalannya upacara ini.

Manggala Karya Bhakti Pak-elem Dewa Made Beratha men-gatakan bhakti pakelem ini untuk mohon kerahayuan jagat, amerta dan kedamaian umat manusia. Karya bhakti pakalem ini akan di-puput tiga sulinggih yakni Ida Pedanda Made Gunung, Ida Pandhita Budha Maharesi Alit Parama, dan Ida Resi Nabe Bu-jangga Sangging Prabhangkara Dwijasana dari Geria Gangga-wati, Bangli. Pura Mandara Giri Semeru Agung dibangun tahun

1991 di Desa Senduro, Kabupaten Lumajang.

Latar belakang pemilihan lokasi di kaki Gunung Semeru berkaitan dengan mitos pemin-dahan puncak Gunung Maha-mèru dari India ke Jawa dengan maksud agar Pulau Jawa tidak jungkat-jungkit, sebagaimana dikisahkan dalam naskah Tantu Panggêlaran. Dengan demikian Gunung Semeru dianggap suci oleh masyarakat Jawa sejak dahu-lu. Gaya, struktur dan komponen-komponen arsitekturnya mengi-kuti gaya arsitektur Pura-pura di Bali, yaitu arsitektur tradisional Bali yang masih mengikuti gaya arsitektur zaman Kerajaan Ma-japahit. Gaya arsitektur ini dipen-garuhi oleh kebudayaan Hindu dengan dasar-dasar filsafat dalam ajaran agama Hindu. (dir)

Denpasar (bali Post) -Ricardo Bora (16) asal Ngadu-

pada, NTT, harus dirawat di RSUP Sanglah karena menge-luh tidak bisa berjalan. Adrian Anaboro (35), ibu Ricardo, ketika ditemui Selasa (24/11) kemarin, menuturkan, anaknya mengala-mi gangguan metabolik sehingga menyebabkannya kekurangan kalsium. Akibatnya, Ricardo lemah dan tidak bisa berjalan. Kelemahan tersebut khusus-nya terjadi pada anggota gerak bawahnya. “Tidak bisa jalan, dia juga ada keterbelakangan men-tal,” ujarnya.

Lanjutnya, sakit yang dia-lami anak pertamanya itu mulai muncul sejak Februari 2015. Sedangkan keterbelakangan mental sudah diderita sejak ke-cil, sehingga anaknya pun tidak

dapat mengenyam pendidikan. Sebelumnya, ia pernah mengajak anaknya berobat ke rumah sakit terdekat di NTT, dan dikatakan kurang gizi, kemudian anaknya mengeluh sakit lagi dan dibawa ke rumah sakit. “Di sana dika-takan gagal ginjal,” ujarnya. Namun setelah itu, ia membawa anaknya ke RSUP Sanglah dan dikatakan gangguan metabolik, kekurangan kalsium.

Ia mengaku baru seminggu di Bali dan menumpang dengan saudaranya yang tinggal di Nusa Dua. Bersama dengan suaminya, Dominggus Umbu (40), ia men-emani anaknya menjalani pen-gobatan di Bali. Sementara itu, untuk mencukupi kebutuhannya di Bali, suaminya baru saja mulai bekerja hari ini (kemarin-red) di Bali sebagai buruh. (kmb42)

’’Bhakti Pakelem’’ di Pura Mandara Giri

Semeru Agung

Ricardo AlamiGangguan Metabolik

Bali Post/kmb42menTaL – Ricardo mengalami gangguan metabolik dirawat di RSUP Sanglah ditemani ibunya.

Page 8: Edisi 25 November 2015 | Balipost.com

8 BANGLI Rabu Pon, 25 November 2015

Bangli (Bali Post)-Angin puting beliung

menerjang Banjar Wanagiri Desa Kintamani. Akibatnya, dua buah bangunan rusak parah. Beruntung, tak ada korban jiwa dalam peristiwa ini. Hanya saja kerugian materi ditafsirkan mencapai puluhan juta rupiah.

Pemilik bangunan I Nen-gah Parsa (46), Selasa (24/11) kemarin menuturkan terjan-gan angin puting beliung ini terjadi, Senin siang, pukul 12.30 Wita. Saat itu, dirinya sedang duduk di teras rumah yang menghadap ke selatan.

Setelah beberapa menit me-lepaskan lelah, terlihat di arah selatan ada pusaran angin. Dengan rasa penasa-ran, ia terus memperhatikan pergerakan angin itu. Secara perlahan, angin tersebut justru semakin mendekat ke bangunannya dan langsung melilit keponakannya, Ko-mang Adelia (4) yang sedang bermain di halaman.

Tanpa rasa takut, Adelia pun langsung ditarik dan dibawa ke tempat yang aman. “Setelah saya mengambil ke-ponakan, angin itu langsung menghancurkan rumah dan

dapur,” ucapnya. Angin ini juga menyebabkan istrinya yang tengah beristirahat ketakutan dan langsung ber-lari keluar rumah. “Istri saya baru selesai operasi pada punggungnya. Saat angin itu menerjang, ia memaksakan untuk lari dan mencari tem-pat aman,” katanya.

Lanjut pria asal Desa Me-nanga, Rendang, Karangas-em ini kencangnya terjangan angin menyebabkan atap ru-mahnya yang berukuran 3x5 meter dan dapur berukuran 3x2 meter rusak. Ada pula yang diterbangkan angin.

Dinding bangunannya yang terbuat dari gedek juga lepas. “Bangunan benar-be-nar dibuat hancur oleh angin itu,” terangnya. Sementara itu sang istri, Ni Ketut Sasi (43) menceritakan saat ter-jangan angin berlangsung, ia bersama Adelia menangis dan langsung bersembunyi di pagar kebun tak jauh dari pusaran angin. “Saya benar-benar takut. Sampai menangis dan gemetar,” akunya seraya menyampai-kan selama rumahnya ru-sak, dirinya tinggal di rumah mertuanya.

Kasi Kedaruratan dan Logistik Badan Penang-gulangan Bencana Daerah (BPBD) Bangli I Ketut Agus Sutapa mengatakan keru-gian yang ditimbulkan put-ing beliung itu sekitar Rp 20 juta. Terkait dengan adanya angin kencang susulan, dis-ebutkan itu masih sulit un-tuk diprediksi. “Untuk angin susulan kami belum bisa memprediksi. Biasanya itu ada saat musim hujan. Tapi ini justru terjadi saat tak ada hujan,” jelasnya seizin Kalak BPBD I Wayan Kar-mawan. (kmb45)

“Kami fraksi Gerindra mohon penjelasan. Mengapa belanja langsung jauh lebih besar dari belanja tidak langsung. Kami meman-dang postur APBD kurang sehat,” kata I Dewa Gede Oka saat membacakan pan-dangan umumnya dalam sidang paripurna yang men-gagendakan pandangan umum fraksi di DPRD Ban-gli, Selasa (24/11) kemarin.

Selain Gerindra, fraksi PDI-P, Golkar dan PKPI juga menyoroti hal yang sama. Fraksi PKPI dalam pandangan umumnya yang

dibacakan I Wayan Wedana mengatakan, dari segi pem-belanjaan di setiap tahun, belanja tidak langsung se-lalu lebih besar dari belanja langsung. “Skala prioritas yang berdampak langsung kepada masyarakat hen-daknya mendapat perhatian lebih. Mohon penjelasan terkait komposisi angka be-lanja dalam RAPBD 2016,” terangnya.

Dalam sidang yang dip-impin Ketua DPRD Ngakan Kutha Parwata, sejumlah fraksi juga meminta kepada eksekutif untuk memperha-

tikan kesejahteraan tenaga PTT, GTT dan honorer den-gan cara menaikkan honor mereka sesuai upah mini-mum kabupaten (UMK). Sebab selama ini honor yang diterima para GTT, PTT dan tenaga honorer masih sangat rendah, jauh berbeda dengan yang diterima para pegawai negeri sipil (PNS).

“Kami mohon kepada eksekutif agar menaikkan upah yang bersangkutan, mengingat beban kerja PTT maupun GTT tidak begitu jauh berbeda dengan PNS,” kata I Made Krisnawa saat

membacakan pandangan umum fraksi Demokrat. Di samping kenaikan honor, fraksi Demokrat juga mem-inta eksekutif untuk men-carikan solusi atau melaku-kan kajian terhadap UU 23, sehingga hibah dan bansos yang diperuntukan masyarakat bisa tereal-isasi.

Menjawab pandangan umum beberapa fraksi di DPRD, Penjabat (Pj.) Bu-pati Bangli Dewa Mahendra Putra mengatakan terkait ketimpangan yang cukup besar antara belanja tidak langsung dengan belanja langsung, hal ini disebab-kan karena kebutuhan be-lanja terutama pada belanja tidak langsung masih cukup tinggi. Di antaranya untuk alokasi belanja pegawai dan belanja bantuan keuan-

gan kepada pemerintahan desa sesuai dengan amanat peraturan perundang-un-dangan.

Mengenai usulan kenai-kan honor untuk tenaga GTT, PTT dan honorer, Mahendra Putra mengata-kan masih akan melakukan kajian dan perhitungan dengan tetap memperhati-kan kemampuan keuangan daerah. “Terkait dengan belanja hibah dan bansos yang diperuntukan untuk masyarakat, pada prinsip-nya kami sependapat untuk melakukan perubahan atas Peraturan Bupati Nomor 42 tahun 2014 dan menyesuai-kan dengan Undang-undang Nomor 23 tahun 2014. Se-hingga hibah bansos bisa terealisasi seperti tahun-tahun sebelumnya,” jelas Mahendra Putra. (kmb40)

Bangli (Bali Post) -Ancaman teror berpotensi

terjadi menjelang pilkada 9 Desember mendatang. Me-nyikapi hal itu, TNI-Polri terus menggiatkan patroli bersama untuk mempersem-pit ruang gerak pengacau. Hal ini disampaikan Dan-dim 1626/Bangli Letkol Inf. Agus Wahyudi Irianto, Selasa (24/11) kemarin.

Dijelaskan, dalam patroli itu, tim menyasar sejumlah objek vital, seperti Kantor Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kantor Panwaslih, Kantor Bupat i maupun tempat lainnya yang berpo-tensi terjadinya ancaman teror. “Kami sudah lakukan pengecekan sebelum melaku-

DiNas Pendidikan Pe-muda dan Olahraga (Dis-dikpora) Kabupaten Ban-gli belum merencanakan perekrutan tenaga guru tidak tetap (GTT). Ken-dati jumlah tenaga penga-jar saat ini masih kurang. Terutama guru kelas dan guru bimbingan konseling (BK). Kepala Disdikpora Bangli Nyoman Suteja saat dikonfirmasi, Selasa (24/11) kemarin mengatakan, se-jauh ini pihaknya belum merencanakan perekrutan GTT. Meskipun sesuai den-gan pendataannya, Bangli masih kekurangan banyak guru. Untuk merencanakan perekrutan GTT pihaknya mengaku harus berkoordi-

nasi dengan pengambil kebijakan. “Sejauh ini komunikasi secara formal dengan pengambil kebijakan belum kami lakukan,” ujarnya. Dijelaskan Suteja, sesuai hasil pen-dataan yang dilakukan pihaknya selama ini, kekurangan guru di Bangli masih banyak. Terutama guru kelas di tingkat sekolah dasar, dan guru BK di semua jenjang pen-didikan. Hanya saja, terkait berapa jumlah kekurangan yang dimaksud, Suteja mengaku tidak hafal. Dikatakan mengikuti sistem perekrutan GTT sebelumnya, mekanis-menya akan diawali dengan pembentukan panitia. Oleh panitia inilah para calon GTT disaring melalui tes adminis-trasi, maupun kompetensi. Sebagaimana yang diberitakan selama ini, untuk menutupi kekurangan guru, Pemkab telah melakukan perekrutan GTT sejak tahun 2014. Pada tahun tersebut Pemkab Bangli melakukan rekrutmen GTT sebanyak 184 orang. Selanjutnya, pada tahun 2015, Pemkab kembali melakukan rekrutmen. Adapun jumlah tenaga GTT yang direkrut saat itu sebanyak 350 orang. Para GTT tersebut disebar ke sejumlah sekolah baik tingkat SD mau-pun SMA/SMK. Mereka ditugaskan mengisi sejumlah mata pelajaran di antaranya Bahasa Indonesia, Bahasa Inggris, Matematika, PKn, dan Penjaskes. Kebanyakan para GTT tersebut ditugaskan di sekolah tempat mereka mengabdi sebelumnya. (ina)

Dua dari empat unit mobil ambulans milik Ru-mah Sakit Umum (RSU) Bangli tak bisa dioperasi-kan dengan maksimal. Hal ini dikarenakan kondisi dua unit mobil ambulans yang berusia lebih dari 10 tahun tersebut sering mengalami kerusakan. Untuk memaksimalkan pelayanan, pihak RSU Bangli berencana akan menambah satu unit mobil ambulans yang baru di tahun 2016. Direktur RSU Bangli dr. Wayan Sudiana mengatakan, untuk me-layani pasien pihaknya se-lama ini menyiagakan em-pat unit mobil ambulans. Tiga di antaranya adalah ambulans pasien, dan satu

unit lainnya ambulans jenazah. Dari keempat ambulans tersebut, dua di antaranya sering mengalami kerusakan. “Masih bisa dipakai, tapi prosentase rusaknya lebih sering,” terangnya. Kedua mobil tersebut keluaran 2004. Dengan dana DAK senilai Rp 6,7 miliar yang akan diterima RSU Bangli 2016 mendatang, sebagian akan digunakan untuk pengadaan satu ambulans emergency lengkap dengan alat pacu jantung dan monitor di dalamnya. “Sebenarnya kita butuh dua, tapi anggarannya hanya cukup untuk beli satu,” ujarnya. Selain pengadaan ambulans, dana DAK tersebut juga direncanakan untuk pengadaan sejumlah alat kedok-teran untuk ruang operasi/IBS, ICU dan NICU. (ina)

Bangli (Bali Post) -Memperingati hari guru yang ke-70 pada Rabu (25/11)

ini, SMKN 2 Kintamani menggelar acara yoga bersama di lapangan sekolah setempat, Selasa (24/11) kemarin. Kegia-tan yoga tak hanya diikuti oleh para guru dan siswa namun juga pegawai sekolah dan masyarakat umum.

Kepala SMKN 2 Kintamani Nyoman Muliawan, men-jelaskan dilaksanakannya yoga bersama ini adalah untuk menjaga kesehatan rohani dan jasmani. Selain itu melalui kegiatan ini akan terjalin kerja sama dan keharmonisan antara warga sekolah. “Tujuan lainnya adalah untuk men-ghubungkan diri dengan Tuhan Yang Maha Esa memohon keselamatan warga sekolah, keharmonisan alam serta agar terlepas dari aura negatif,” terangnya.

Terlebih dalam Bhagawad Gita juga telah disebutkan bahwa yoga memiliki arti suatu keadaan yang bebas dari penderitaan dan kesedihan. Dikatakan Muliawan, sebelum dilaksanakan yoga bersama, para guru, siswa dan pegawai sekolah terlebih dahulu melaksanakan persembahyangan bersama di padmasana sekolah. Setelah mengikuti yoga, acara dilanjutkan dengan ramah tamah.

Pada puncak hari guru Rabu ini pihak sekolah juga akan melaksanakan apel bersama. Uniknya yang menjadi perangkat upacara bukan siswa, melainkan guru. “Juga akan lakukan pemilihan guru favorit yang dilaksanakan oleh OSIS. Tiga guru favorit akan diberikan penghargaan dan hadiah,” kata Muliawan. (kmb40)

Bali Post/sos

RusaK - Angin puting beliung menyebabkan dua bangunan di Banjar Wanagiri Desa Kintamani rusak.

Puting Beliung Rusak Dua Bangunan

Belanja Tak Langsung Lebih Besar

APBD 2016 Dinilai Kurang Sehat Bangli (Bali Post) -

Postur rancangan aPBD Bangli tahun 2016 dinilai kurang sehat. Hal ini dikar-enakan adanya ketimpangan yang cukup mencolok antara komposisi belanja tidak langsung dengan belanja langsung. Dimana dari Rp 1,124 triliun aPBD 2016, Rp 704 miliar dirancang untuk belanja tak langsung dan Rp 419 untuk belanja langsung.

Antisipasi TerorTNI-Polri Gencarkan Patroli

Bali Post/sos

Agus Wahyudi Irianto

kan patroli bersama kepoli-sian,” ujarnya.

Lanjut Irianto, patroli ini dimaksudkan untuk menjaga keamanan di wilayah Kabu-paten Bangli. Warga juga diharapkan tidak melaku-kan hal-hal yang bersifat negatif. “Patroli bersama ini kami juga maksudkan untuk mempersempit ruang gerak oknum yang ingin membuat situasi tidak kondusif,” tegas-nya seraya menyampaikan kegiatan ini akan dilakukan secara rutin.

Sementara, Kasdim May-

or Inf. Panca Rahardi saat melakukan tatap muka den-gan bendesa adat dan tokoh masyarakat Bangli, yang difasilitasi Kapolres AKBP Danang Beny Kusprihan-dono mengatakan saat ini Bali masih menjadi incaran teroris. Oleh sebab itu, TNI mengeluarkan sebuah ke-bijakan untuk melakukan pengamanan, baik secara terbuka maupun tertutup. “Salah satu cara menjaga keamanan itu, ya..dengan cara patroli bersama,” tan-dasnya. (kmb45)

Belum Rekrut GTT

Bali Post/ina

Nyoman Suteja

Peringati Hari Guru

SMKN 2 Kintamani Gelar Yoga

Tambah Ambulans

Bali Post/ina

dr. Wayan Sudiana

Telepon PentingBangLi

RSU Bangli : 0366-91521/91002

Polsek Bangli : 0366-91062

Polsek Susut : 0366-51004

Polsek Tembuku : 0366-5595484

Polsek Kintamani : 0366- 51122

Damkar : 0366-92869

PDAM : 0366-91094

PLN : 0366-91268

Telkom : 0366-91108

BPBD : 0366-91448

Kodim : 0366-91024

Kantor Bupati : 0366-91032

Page 9: Edisi 25 November 2015 | Balipost.com

gianyarRabu Pon, 25 November 2015 9

Gianyar (Bali Post) -Aparat Polres Gianyar

kini sedang gencar melaku-kan Operasi Pekat Agung dengan menyasar penyakit masyarakat seperti miras, judi, sajam, hingga perseling-kuhan. Yang cukup menge-jutkan saat polisi melakukan sidak di sejumlah penginapan di Gianyar, polisi memergoki tiga orang Pegawai Negeri Sipil (PNS) di kamar hotel bersama selingkuhannya.

Kapolres Gianyar AKBP Farman didampingi Kasat Reskrim Polres Gianyar AKP Dewa Putu Gede Anom Danu-jaya Selasa (24/11) kemarin, membeberkan bahwa selama pelaksanaan Operasi Pekat Agung yang sudah dilak-sanakan dari 14 hingga 23 November, polisi sudah men-gungkap sejumlah kasus dari perjudian, gepeng, miras, hingga pasangan yang bukan suami istri.

Untuk kasus perjudian, polisi sudah mengamankan lima orang tersangka. Penjual minuman keras jenis arak dengan 21 tersangka serta ba-rang bukti 451,4 liter. Polisi juga mengamankan 17 gepeng yang sudah diserahkan ke Dinas Sosial Kabupaten Gi-anyar. “Semua itu hasil sidak polisi selama sembilan hari operasi Pekat,“ ucapnya.

Selain penyakit masyarakat tersebut, polisi juga melaku-kan sidak ke sejumlah pengi-napan. Alhasil dari sidak yang dilakukan di siang hari itu, polisi berhasil mengamankan 13 pasangan bukan suami istri (26 orang). “Yang cukup mengejutkan setelah dilaku-kan pendataan tiga dari 26 orang itu tercatat sebagai pegawai negeri sipil di salah satu instansi di Gianyar, yang sedang tepergok di ka-

Bersama Selingkuhan

Tiga PNS Terjaring Operasi Pekat

Kanit Buser Satreskrim Polres Gianyar Ipda IGN Winangun Selasa (24/11) kemarin, mengatakan panan-gkapan ini berawal dari polisi yang menerima sejumlah lap-oran pencurian di seputaran By-pass I.B. Mantra khusus-nya Desa Lebih, Gianyar. “Saat dilakukan penyelidikan dari rekaman CCTV, polisi berhasil mendeteksi ciri-ciri pelaku yakni dengan tato kucing di bagian punggung,“ jelasnya.

Mengantongi ciri-ciri terse-but, polisi langsung melaku-kan penelusuran, bersinergi dengan sejumlah pecalang di seputaran Desa Lebih. Hingga akhirnya, pelaku Samsuri berhasil diamankan di sebuah kamar kos di By-pass I.B. Mantra, Desa Lebih. “Di kosan tersebut pelaku tinggal bersama pacarnya, dan dari lokasi itu kami juga menemukan barang bukti satu layar monitor, serta dua

TV hasil curian yang sudah dijual kepada temannya,“ be-ber Ipda IGN Winangun.

Saat d i in terogas i d i Mapolres Gianyar, Samsuri mengaku sudah empat kali melakukan aksi pencurian dengan dua TKP restoran, yakni di Warung Makan Dapur Lebih dan Warung Luwak Kopi yang berlokasi di By-pass I.B. Mantra. “Per-tama pelaku menyasar Dapur Lebih pada 28 September dini hari, dengan cara meloncat tembok belakang lalu men-congkel jendela. Di lokasi tersebut pelaku mengambil uang Rp 300 ribu,“ jelasnya.

Berhasil menyasar War-ung Makan Dapur Lebih, be-berapa hari kemudian, pelaku kembali beraksi dengan me-nyasar Warung Luwak Kopi. Di lokasi tersebut, pelaku yang masuk dengan mencon-gkel jendela, lalu mencuri TV 21 inci. “Yang ketiga pelaku kembali menyasar Warung

Dapur Lebih, dengan hasil curian satu buah layar moni-tor,“ ungkapnya.

Terakhir, pelaku kembali mencuri di Warung Kopi Lu-wak. Saat mencuri inilah Samsuri yang tidak mengena-kan baju terekam CCTV, den-gan tato di punggung. “Jadi terakhir mencuri ini bajunya digunakan untuk menutup kepala, sementara tato yang di punggung itu kelihatan dan menjadi celah melakukan penyelidikan,“ jelas Winan-gun, seraya menambahkan, mempertanggungjawabkan perbuatanya Samsuri dikena-kan pasal 363 KUHP dengan ancaman hukuman tujuh tahun penjara.

“Dari deretan laporan, polisi sudah berupaya secepat mung-kin menyeselesaikan sejumlah kasus. Selain itu, polisi juga sudah meningkatkan patroli ke lapangan khususnya saat malam menjelang dini hari,“ jelasnya. (kmb35)

Bali Post/nik

PELAKU CURAT - Kanit Buser Satreskrim Polres Gian-yar, Ipda I.G.N Winangun menunjukkan pelaku curat dan barang bukti di Mapolres Gianyar Selasa (24/11) kemarin.

Empat Kali Bobol Restoran

Pencuri Asal Lumajang DiringkusGianyar (Bali Post) -

Seorang pelaku curat (pencurian dengan pemberatan) asal Lumajang, Jawa Timur diringkus Unit Buser Satreskrim Polres Gianyar, Senin (23/11) malam sekitar pukul 22.00 wita. Samsuri (28) diamankan polisi karena sudah empat kali membobol restoran, dengan dua TKP yang berlokasi di seputaran By-pass I.B. Mantra, Desa Lebih, Gianyar. Kini polisi masih mengembangkan TKP lain yang diduga juga disatroni oleh pelaku.

Januari : 57 laporan - 43 terselesaikanFebruari : 47 laporan - 35 terselesaikanMaret : 37 laporan - 28 terselesaikanApril : 46 laporan - 37 terselesaikanMei : 34 laporan - 29 terselesaikanJuni : 33 laporan - 26 terselesaikanJuli : 29 laporan - 25 terselesaikanAgustus : 35 laporan - 29 terselesaikanSeptember : 34 laporan - 29 terselesaikanOktober : 58 laporan - 47 terselesaikan

Kasus Pencurian Hingga Oktober 2015

Gianyar (Bali Post) –Kisruh sidang paripurna DPRD Gianyar mencapai anti-

klimaks. Sempat meninggalkan ruang sidang dan menuding sidang paripurna yang beragendakan penyampaian pengan-tar RAPBD 2016 pada Senin (23/11) lalu ilegal, empat fraksi di DPRD Gianyar akhirnya mengakui keabsahan sidang paripurna tersebut sehingga layak dilanjutkan. Permasala-hannya disebut-sebut sepele, yakni miskomunikasi.

Sikap empat fraksi pada sidang paripurna Senin itu sebe-narnya berimbas pada agenda sidang paripurna berikutnya. Pada Selasa (24/11) kemarin, dijadwalkan sidang paripurna beragenda-kan penyampaian pemandangan umum fraksi-fraksi. Akan tetapi karena adanya aksi protes dari empat fraksi di dewan, agenda itu dibatalkan dan diundur menjadi Rabu (25/11) ini.

Sejak pagi, kisruh sidang paripurna masih menjadi topik utama pembicaraan anggota dewan. Tidak sedikit ang-gota dewan terutama dari non-PDI-P yang masih ngotot menyatakan bahwa sidang paripurna perdana membahas RAPBD 2016 itu memang ilegal. Dengan alasan menyatu-kan persepsi, siang harinya digelar pertemuan tertutup di ruang ketua dewan yang dipimpin langsung Ketua DPRD Gianyar I Wayan Tagel Winarta. Pertemuan dihadiri pimpi-nan fraksi dan alat kelengkapan dewan.

Usai pertemuan, Tagel Winarta memberikan pernyataan resmi terkait hasil pertemuan tersebut. Menurut Tagel, sidang paripuna pada Senin itu tidaklah ilegal melainkan sudah sesuai dengan ketentuan. “Bukan ilegal. Semua tadi menyatakan sah. Kalau ada yang menyebut itu ilegal, itu salah ucap. Tadi dalam rapat sudah disampaikan dan sidang paripurna itu sudah bisa diterima dan dilanjutkan untuk pembahasan berikutnya,” katanya.

Menurut Tagel, munculnya tudingan sidang paripurna ilegal itu merupakan hal yang wajar. Pasalnya memang telah terjadi miskomunikasi termasuk yang diakibatkan oleh pimpinan dewan sendiri. “Mungkin masalahnya kami di pimpinan karena ada penundaan sidang. Jadi wajar mereka kecewa menunggu mulainya sidang. Selain itu juga ada anggota yang tidak masuk dalam Banmus yang tidak mengetahui ada perubahan jadwal sehingga persepsinya berbeda soal agenda sidang tersebut. Jadi ini murni perso-alan miskomunikasi saja,” kata politisi PDI-P ini.

Lebih lanjut Tagel menyampaikan permohonan maaf atas nama pimpinan dewan jika ada keterlambatan atau pun kesalahan dalam penyampaian informasi. Pihaknya menegaskan, tidak ada penyebab lain di luar miskomunikasi yang menyebabkan agenda sidang paripurna berantakan.

“Apa pun yang kemarin, kami semua ingin memper-juangkan kepentingan masyarakat. Hanya jalannya yang berbeda. Tadi fraksi dan alat kelengkapan dewan lainnya sudah sepakat dengan jadwal pemandangan umum fraksi besok (hari ini, red). Kemudian tanggal 30, dilanjutkan dengan sidang paripurna jawaban bupati dan langsung akan diadakan rapat gabungan. Diharapkan tanggal 1 Desember sudah bisa ketok palu,” ujarnya. (kmb25)

Kisruh Sidang Paripurna Antiklimaks

Dewan Sepakat Layak Dilanjutkan

Gianyar (Bali Post) –Warisan budaya dan sejarah yang ada di Kabupaten Gian-

yar jumlahnya sangat banyak dan tersebar di semua wilayah. Namun, tidak semua warisan tersebut dipelihara dengan baik. Sebagian di antaranya justru tidak terawat dan hampir punah. Untuk menjaga warisan budaya dan sejarah, diperlukan upaya pemutakhiran data sejarah Gianyar dari zaman prasejarah hingga masa modern. Hal itu terungkap dalam seminar yang digelar Selasa (24/11) kemarin di Kantor Bappeda Gianyar.

Menurut Kepala Balai Arkeologi Denpasar I Gusti Made Suarbhawa, hasil yang dipresentasikan dalam sebuah buku sejarah belumlah final, sewaktu-waktu dapat berubah ses-uai dengan data terbaru di lapangan. Maka dari itu, proses pemutakhiran data dinilai sebagai bagian penting dalam pelestarian budaya.

Dikatakannya, budaya yang berkembang saat ini tidak bisa dilepaskan dari sejarah dan budaya di masa yang lampau. Budaya masa lalu, baik yang terlihat maupun tidak terlihat merupakan data yang sangat penting untuk diteliti. Beberapa

mar hotel dengan pasangan yang bukan suami atau istri,“ ucapnya.

Mengenai identitas ketiga PNS tersebut AKBP Farman tidak mau membeberkan lantaran hasil sidak tersebut bukan delik aduan dari istri

atau suami yang bersangku-tan. “Untuk semua pasan-gan yang tepergok ini hanya diberi imbauan dan menanda-tangani surat perjanjian tidak mengulangai perbuatan. Se-lain itu dikenakan tipiring,“ ucapnya. (kmb35)

Bali Post/ded

SEMINAR - Seminar di Bappeda Gianyar, Selasa (24/11) kemarin, membahas tentang pentingnya pemutakhiran data dalam kaitannya pelestarian budaya di Gianyar.

Jaga Warisan Budaya

Pemutakhiran Data Sangat Diperlukan

penelitian arkeologi yang te-lah dilakukan oleh berbagai pihak sudah mengemas hasil penelitiannya dalam publikasi ilmiah, audio visual dan lain sebagainya. Namun, hal itu belum dapat menjadikan data itu sebagai data akhir suatu catatan sejarah.

Berbagai peninggalan mu-lai zaman prasejarah banyak ditemukan lagi di lapangan. Ia mencontohkan ditemukan-nya Prasasti Taro di Gian-yar. Setelah diteliti, dalam prasasti tersebut mengandung kebebasan masyarakat untuk mengungkapkan pendapat. Masyarakat diberi kebebasan berbicara asal kebebasan itu tidak digunakan untuk mendis-kreditkan orang suci/pendeta. “Budaya demokratis yang su-dah dikenal sejak dulu itulah menjadi dasar kebudayaan yang berkembang saat ini di Bali dan Gianyar khususnya,” katanya.

Sementara itu, Kepala Dinas Kebudayaan Gianyar I Gusti Ngurah Wijana mengatakan, untuk menyelamatkan warisan budaya, pemerintah melakukan sejumlah upaya. Salah satunya dengan cara menerbitkan buku Sejarah Gianyar dari zaman prasejarah sampai masa baru-modern pada tahun 2007. Buku ini merupakan hasil kerja Tim peneliti sejarah Gianyar yang diteliti secara akademik-profe-sional. Namun setelah sekian tahun diterbitkan, banyak hal di lapangan yang baru ditemukan. “Maka dari itulah pemutakhi-ran data ini sangat dibutuhkan,” tegasnya. (kmb25)

Page 10: Edisi 25 November 2015 | Balipost.com

10 KLUNGKUNG Rabu Pon, 25 November 2015

Barang bukti tersebut meliputi 10 pelanggaran uji kendaraan dan sembilan pelanggaran lalu lintas di Jalan Ngurah Rai. Sementara pada operasi di Jalan Kresna, petugas menertibkan sembilan pengendara truk galian C karena melanggar rambu-rambu lalu lintas. Total 29 kendaraan yang dijaring petugas.

Dalam operasi ini forum lalu lintas Klungkung tidak hanya melakukan razia untuk mengecek kelengkapan pengendara dan kela-laian angkutan. Mereka diam-diam juga melakukan kegiatan dalam rangka antisipasi teror ISIS, sebab wilayah Kabupaten Klungkung merupakan jalur perlintasan yang menghubungkan antarprovinsi.

Operasi gabungan yang dimulai sekitar pukul 08.00 wita dipimpin Kepala Bagian Operasi Satuan Lalu Lintas Polres Klungkung Iptu Made Susila bersama Kabid Lalu Lintas Dinas Perhubungan, Informasi dan Komunikasi, Ko-mang Agus Putra Sanjaya.

Susila mengakui kegiatan tersebut dilakukan tidak hanya untuk mengecek kelengkapan surat pengendara, kelaikan ken-daraan, namun juga bertujuan mengantisipasi teror ISIS. “Tu-juan utamanya terkait pengece-

kan kelengkapan surat-surat pengendara, kelaikan kendaraan, tapi ini juga sebagai bentuk anti-sipasi teror ISIS,” ujarnya.

Kegiatan yang diadakan se-cara rutin empat kali dalam seminggu ini dalam rangka men-dorong peningkatan kesadaran masyarakat untuk disiplin dalam berlalu lintas. Susila menilai di-siplin masyarakat berlalu lintas saat ini masih rendah. Angka kecelakaan sebagai salah satu indikator disiplin berlalu lintas masih tergolong tinggi. “Teru-tama di kalangan pelajar, angka kecelakaannya masih cukup tinggi,” katanya.

Komang Agus Putra Sanjaya menambahkan, pihaknya berke-pentingan masyarakat menggu-nakan kendaraan yang layak di jalan. Faktor kondisi kendaraan terutama kendaraan roda empat juga mempengaruhi terjadinya kecelakaan lalu lintas. Ia mencon-tohkan ban gundul ketika pecah bisa menyebabkan kecelakaan dan macet di jalan raya. Untuk melihat kendaraan laik atau tidak, petugas mengecek masa uji kendaraan bersangkutan. “Masih banyak kendaraan tidak layak jalan tetap dioperasikan,” tegas Agus Sanjaya. (dwa/kmb)

Semarapura (Bali Post) –Upaya Pemkab Klungkung menarik warganya untuk membaca

ke perpustakaan belum sepenuhnya berhasil. Kantor Perpusta-kaan dan Arsip Klungkung terlihat sepi, Selasa (24/11) kemarin. Pengunjung yang datang hanya 5.280 orang, padahal yang harus dilayani mestinya 169.380 orang per tahun.

Kepala Perpustakaan dan Arsip Klungkung Putu Sadia men-gakui jumlah pengunjung yang datang ke kantor perpustakaan masih rendah. Dia berdalih rendahnya pengunjung disebabkan beberapa faktor. Salah satunya minimnya SDM yang ada di perpus-takaan. Sampai saat ini pihaknya baru memiliki 21 orang tenaga kerja. Para pegawai ini tidak bisa di-rolling karena memiliki tugas masing-masing. “Idealnya tenaga di sini di atas 30 orang,” katanya saat diminta konfirmasinya.

Selain faktor SDM, koleksi buku yang dimiliki kantor perpusta-kaan terbatas. Sampai saat ini buku yang ada hanya 13.962 buah, sedangkan koleksi judul yang dimiliki 6.657 buku. Pihak kantor melakukan pengadaan buku per tahun. Untuk tahun ini dianggar-kan sekitar Rp 10 juta. “Ini juga menjadi kendala kami. Banyak rak yang rusak. Tetapi tahun 2016, kami sudah anggarkan,” ujarnya.

Kantor Perpustakaan telah melakukan beberapa program un-tuk menarik minat baca masyarakat Klungkung. Salah satunya menyiapkan mobil perpustakaan keliling. Mobil ini setiap hari melayani masyarakat ke sekolah-sekolah dan panti asuhan. Mobil keliling ini juga melayani sampai ke Nusa Penida. “Untuk Nusa Penida, kami lakukan tiga kali setahun masing-masing selama tiga hari,” jelasnya.

Pihaknya juga menerapkan program layanan terpadu perpus-takaan sekolah. Program ini dijalankan dalam bentuk kerja sama dengan pihak sekolah. Bentuk kerja sama yang dilakukan dengan cara memberikan pinjaman 200 judul buku kepada sekolah se-lama satu bulan. Sebagai timbal balik, pihak sekolah mengajak siswanya untuk membaca ke kantor perpustakaan. “Pihak sekolah tidak harus datang, tapi ada saja sekolah yang mengajak siswanya membaca ke perpustkaan,” papar Sadia. (kmb)

Semarapura (Bali Post) –Personel Polres Klungkung dan jajaran Pol-

sek mulai meningkatkan pengamanan aktivitas masyarakat di pagi hari. Tugas yang meliputi pengaturan dan penjagaan ini dilakukan di be-berapa titik pos yang ada pada pukul 06.30 hingga 07.30 wita.

Kegiatan ini dilakukan untuk mengantisipasi potensi gangguan berupa pelanggaran dan tin-dak pidana di pagi hari. Pertimbangannya, pada saat jam-jam tersebut banyak masyarakat yang melakukan aktivitas di luar rumah, seperti ke sekolah, pasar, dan kantor.

Kapolres Klungkung AKBP F.X. Arendra Wahyudi, S.IK. didampingi Kabag Ren Kompol I Dewa Ketut Darma A, S.T., M.M. melakukan pemantauan jalannya pelaksanaan pengaturan dan penjagaan (turjag) yang dilaksanakan Pers-onel Polres Klungkung, Selasa (24/11) kemarin. Turjag ini merupakan salah satu bagian tugas dari kepolisian dengan cara melaksanakan pengaturan, penjagaan dan penindakan terhadap pelanggaran lalu lintas dalam rangka penegakan hukum.

Arendra menjelaskan, pengaturan dan pen-jagaan ini dilakukan di tempat yang dianggap rawan terjadi suatu tindak pidana serta rawan kecelakaan, seperti di persimpangan-persimpan-gan dan tempat-tempat yang banyak dikunjungi masyarakat di antaranya pasar dan sekolah. “Dari-pada terjadi gangguan, baik itu berupa pelang-garan atau tindak pidana, maka kami turunkan personel untuk melakukan pengaturan agar lalu lintas menjadi stabil,” tuturnya seraya menambah-kan, tujuan kegiatan ini agar para pengguna jalan, baik itu pejalan kaki maupun yang menggunakan kendaraan, merasa aman dan nyaman.

Dengan dilaksanakannya pengaturan dan penjagaan diharapkan dapat meningkatkan ke-percayaan masyarakat Klungkung terhadap Polri dalam rangka menciptakan situasi keamanan, keselamatan, ketertiban dan kelancaran lalu lin-tas di Kabupaten Klungkung. “Kegiatan ini lebih mengedepankan preventif meliputi pengaturan dan penjagaan lalu lintas,” ungkapnya. (dwa)

COBAAN berat dialami pasangan Putu Sugiantara (22) dan Putu Eka Darmayanti (17). Di usianya yang baru menginjak 11 bulan, anak pertamanya, Ni Luh Putu Intan Iswari, tumbuh tidak normal. Kondisi badan-nya kurus kering dan perutnya membuncit. Ironisnya lagi, Putu Intan divonis menderita hidrocypalus karena kepalanya membesar.

Ditemui di rumahnya di Banjar Tatag, Desa Sampalan Klod, Dawan, Klungkung, Se-lasa (24/11) kemarin, kondisinya sungguh memprihatinkan. Putu Intan juga terlihat rewel ketika dipangku ibunya. Sesekali dia tidak bisa menahan batuknya sehingga tersedak.

Darmayanti tidak mengira kondisi anaknya akan terus menurun. Sebab, ketika la-hir anak perempuannya ini normal dengan berat badan 3,5 kilogram. Sang anak baru diketahui mengalami kelainan ketika berumur tujuh bulan.

Saat itu Intan sering rewel dan badannya panas. Berat badan-nya kemudian turun drastis. Hal ini dimulai dari tangannya yang semakin mengecil. Setelah itu perutnya membesar.

Orangtua Intan juga tidak mengira kalau anaknya men-derita hidrocypalus. Hal ini baru diketahui setelah Intan dirawat selama lima hari di RSUP San-glah. Intan juga mengalami gizi buruk. “Menurut hasil rontgen, katanya ada cairan di kepala anak saya,” ujar Darmayanti. Pihak rumah sakit belum bisa mengambil tindakan, dengan alasan masih menunggu perkem-bangan berat badan si anak.

Intan juga sempat opname di RSUD Klungkung selama 12 hari belum lama ini. Hal ini terjadi lantaran kondisinya terus memburuk. Sekarang be-rat badan Intan hanya 6,8 kilo-gram. Kondisi ini dinilai jauh di bawah normal, sebab bayi seusainya ideal berat badannya 8 kilogram.

Bidan Desa Sampalan Klod Ni Made Rai Cempakawati, yang kemarin ikut turun berda-lih Putu Intan mengalami gizi buruk. Dia memperkirakan ini terjadi karena faktor orangtua yang yang menikah muda. Dar-mayanti diketahui hamil ketika berumur 15 tahun, sehingga ada dugaan bayi dalam kandungan-nya kurang asupan gizi.

Hal ini diakui Perbekel Sam-palan Klod, Ketut Gde Winaya, dan Klian Banjar Dinas Tatag Nengah Mudiarta. Menurut mereka, sebelum menikah, Dar-mayanti diketahui telah hamil tujuh bulan.

Orangtua Putu Intan ter-masuk warga miskin di Sam-palan Klod. Saat melahirkan, mereka menggunakan kartu JKBM. Selama ini ayah Intan, yakni Putu Sugiantara, hanya bekerja sebagai tukang cat prada ider-ider. Sementara Dar-mayanti tidak bekerja karena harus merawat sang anak di rumah. (kmb)

Bali Post/kmb

RAZIA - Forum Lalu Lintas Klungkung menggelar razia gabungan di simpang lima, Selasa (24/11) kemarin.

Razia Gabungan

Forum Lalu Lintas Jaring 29 KendaraanSemarapura (Bali Post) –

Kesadaran masyarakat dalam berlalu lintas ternyata masih rendah. Hal ini terbukti ketika Forum Lalu Lin-tas di Klungkung melakukan razia gabungan di Jalan Ngurah Rai dan Jalan Kresna, Semarapura, Selasa (24/11) kemarin. Dalam operasi oleh petugas gabungan yang terdiri atas polisi, petugas Dishub, dan Satpol PP, ditemukan 19 barang bukti.

Balita Derita HidrocypalusRSUP Tunggu Berat Badan Ideal

Bali Post/kmb

Ni Luh Putu Intan Iswari bersama orangtuanya.

Polres Tingkatkan Pengamanan pada Pagi Hari

Bali Post/dwa

PAGI - Personel Polres Klungkung dan ja-jaran Polsek meningkatkan pengamanan aktivitas masyarakat di pagi hari.

Bali Post/kmb

SEPI - Kantor Perpustakaan dan Arsip Klungkung sepi pen-gujung, Selasa (24/11) kemarin.

Rak Rusak dan Koleksi Buku Terbatas

Kantor Perpustakaan Sepi Pengunjung

Semarapura (Bali Post) –Dewan Kerajinan Nasional (Dekranas) san-

gat strategis dalam mengembangkan kerajinan di setiap daerah sehingga bisa memberikan manfaat kesejahteraan. Dekranasda Klungkung selama ini mengadakan program-program ru-tin, di antaranya pameran, koordinasi dengan Dekranasda Provinsi, Musyawarah Nasional Dekranas, dan pembinaan perajin.

Pada 2015 ini, Dekranasda mulai melakukan beberapa terobosan untuk mengembangkan kerajinan Klungkung. “Berdasarkan arahan Bapak Bupati, Dekranasda pada 2015 melaku-kan langkah konkret untuk mengembangkan kerajinan Klungkung. Kami bekerja sama dengan Perusahaan Daerah Nusa Kertha Ko-sala (PDNKK) yang memasarkan kerajinan secara online di www.kerajinanklungkung.com,’’ kata Ayu Suwirta dihubungi, Selasa (24/11) kemarin.

Terobosan lainnya adalah menjadikan Dirut PDNKK sebagai Sekretaris Dekranasda dan kantor Dekranasda satu atap dengan PDNKK untuk memudahkan koordinasi pengembangan kerajinan Klungkung yang memiliki potensi besar. ‘’Klungkung memproduksi kain tenun endek, kain songket, kain rangrang, kain endek gurita, lukisan wayang Kamasan, kerajinan logam, kerajinan batok kelapa, pembuatan gong,’’ jelas istri Bupati Klungkung I Nyoman Suwirta itu.

Tahun ini juga diadakan sejumlah pameran baik lokal maupun di luar Bali yang mengajak pengerajin. “Kami mengadakan pameran kera-jinan di Bandung, Jakarta, Pesta Kesenian Bali, Nusa Penida Festival, Klungkung Festival, dan men-support Kantor Penanaman Modal pa-meran dagang di Batam. Kami juga bekerja sama dengan Majalah Femina melakukan promosi hasil-hasil kerajinan Klungkung yang bisa dijadi-kan fashion,’’ tambahnya.

Sementara itu, ketika disinggung masalah kera-jinan di Klungkung, Dirut PDNKK sekaligus Sekretaris Dekranada Sukadana men-gungkapkan, berdasarkan identifikasinya ke perajin, regenerasi menjadi ancaman serius ke depannya. “Regen-erasi pengerajin di Klungkung khususnya tenun dan lukisan Wayang Kamasan didominasi kaum tua. Modal dan pemasa-ran adalah masalah lainnya. Masalah yang tidak kalah penting diketahui untuk di-tangani adalah manajemen pengelolaan. Ini adalah modal dasar memajukan suatu peru-sahaan,” ungkapnya. (dwa)

Dekranasda Bina Perajin

Page 11: Edisi 25 November 2015 | Balipost.com

BULELENGRabu Pon, 25 November 2015 11

FAKULTAS Ilmu Sosial (FIS) Universitas Pendidi-kan Ganesha (Undiksha) Singaraja sukses menggelar seminar bertajuk ‘’Pengem-bangan Sistem Pengetahuan Berparadigma Ganesha dan Saraswati’’. Itulah sebagai landasan pengembangan karakteristik FIS Undik-sha.

Seminar dihadiri Rek-tor Undiksha Dr. Nyoman Jampel, M.Pd., Rektor IV Drs. I Wayan Suarnajaya, M.A., Ph.D., Dekan FIS Prof. Dr. Sukadi., M.Pd., M.Ed., Ketua Panitia Seminar Drs. Nyoman Pursika, M.Hum., Dr. Luh Putu Sendratari, M.Hum., Ratna Artha Win-dari, S.H., M.H. dan Sainina, S.E. Dua pembicara utama yang diundang adalah Prof. Dr. Nengah Bawa Atmaja, M.A. (dosen senior jurusan sejarah dan mantan De-kan FIS Undiksha) dan Ketua Program Doktor Prodi Brahmawidya Pascasarjana IHDN Denpasar Drs. Ketut Donder, Ph.D.

FIS sendiri memiliki em-pat jurusan kependidikan (S-1), Jurusan Pendidikan Pancasila dan Kewargane-garaan, Jurusan Pendidikan Sejarah, Jurusan Pendidi-kan Geografi, dan Jurusan Pendidikan Sosiologi. Tiga jurusan nonkependidikan di antaranya, Jurusan Per-pustakaan (D-3), Jurusan Survei dan Pemetaan (D-3), dan Jurusan Ilmu Hukum (S-1). FIS terus memacu dan mengembangkan diri men-jadi fakultas berkarakter-istik unik, berbeda dengan fakultas lainnya.

Dekan FIS Undiksha Prof. Dr. Sukadi., M.Pd., M.Ed. mengatakan karakteristik unik itu dibangun dengan di-ikuti pengembangan sistem ilmu pengetahuan, berpara-digma Ganesha dan Sara-swati. Melalui seminar ini FIS mengajak mahasiswa-mahasiswi lebih meneladani dan memahami ilmu sosial agar memiliki karakteristik khusus dibandingkan fakul-tas sosial lainnya. “Kedua paradigma itu mengusung keilmuannya. Keberadaan Ganesha dan Saraswati itu merupakan perpaduan kajian holistik, jika ilmu pengetahuan itu diapresiasi melalui perspektif positiv-isme dan interpretatif,” ujar

Sukadi, Selasa (24/11) ke-marin.

Ia menambahkan, pengem-bangan keilmuan di FIS Undiksha dilakukan berke-sinambungan. FIS berupaya mengkonekkan peran posi-tivisme dan interpretatif, dengan mengedepankan keselarahan relasi harmonis antarsesama umat manu-sia. Mahasiswa diharapkan mengaplikasikan keilmuan yang menyentuh karakter. Selain itu juga harus kuat membedah penelitian kuali-tatif dan kuantitatif. Be-dahlah khazanah ilmu yang berbasiskan kearifan lokal. “Perspektif positivisme dan interpretatif sesungguhnya tidak harus dipertentang-kan. Tetapi harus diselaras-kan melalui harmonisasi Tri Hita Karana. Ilmu sosial yang disinergikan dengan nilai-nilai feminisme dan teknologi rekayasa sosial,” tambahnya.

Prof. Dr. Nengah Bawa Atmaja, M.A. sebagai pembi-cara pertama mengungkap-kan, agama Hindu mengenal dua dewa pengetahuan. Selain Dewi Saraswati juga Dewa Ganesha. Dari pema-haman paradigma inter-pretatif dan positivisme, keduanya memenuhi para-digma ilmu sosial kritis yang populer diterapkan pada fil-safat ilmu di Barat. Sebagai simbol kedua pengetahuan menunjukkan dua model ilmu itu. “Saraswati adalah ilmu perempuan feminisme alias pradhana atau ilmu lu-nak, ilmu sosial dan human-iora. Sedangkan Ganesha, ilmu laki-laki, purusha atau ilmu keras, IPA termasuk Matematika,” ungkapnya.

Atas ide itu dan pengem-bangan paradigma ilmu, baik Saraswati maupun Ganesha dapat mengikuti model penelitian kualitatif dan kuantitatif. Meski Sara-swati dan Ganesha dapat disamakan dengan para-digma interpretatif dan posi-tivisme. Namun, logika cara pandang berpikir masing-masing figur itu berbeda. “Paragdigma interpretatif dan positivistisme ala Sara-sawati dan Ganesha men-ganut pemikiran dualisme, dialektik berkeharmonisan, namun keduanya ini saling melengkapi,” kata Prof. At-maja. (ad1344)

DEWA GANESHA - Seminar di Fakultas Ilmu Sosial Undiksha Singaraja menghadirkan pembicara utama Prof. Dr. Nengah Bawa Atmaja, M.A. dan Drs. Ketut Donder, Ph.D. Seminar mengajak mahasiswa-mahasiswi meneladani paradigma Dewa Ganesha dan Dewi Sara-swati, membentuk FIS memiliki karakteristik berbeda dibandingkan fakultas sosial lainnya, Selasa (24/11) kemarin.

Pahami Paradigma Ganesha dan Saraswati

FIS Undiksha Tingkatkan Karakteristik Mahasiswa

Singaraja (Bali Post) -Dinas Pertanian dan Peternakan (Distanak) Buleleng mer-

ancang rehabilitasi jaringan irigasi tersier di wilayah Subak Babakan Jagaraga, Sawan. Proyek irigasi itu dikerjakan kon-traktor CV Bali Mulia. Dari tinjaun Selasa (24/11) komarin, tingkat penyelesaian proyek itu sudah mencapai 90 persen. Saluran irigasi kering itu diharapkan mampu dimanfaatkan petani dalam upaya mengentaskan krisis air sekaligus men-ingkatkan produktivitas swasembada pangan.

Kadistanak Ir. Nyoman Swatantra, mengatakan, pelak-sanaan proyek perbaikan jaringan irigasi itu dilakukan sejak 2 Oktober 2015. Penyediaan sarana produksi pertanian atau perkebunan itu memasuki proses perampungan 90 persen berjalan. “Kami merehab jaringan irigasi dalam rangka peningkatan produktivitas swasembada pangan. Perbaikan ini diharapkan mampu meningkatkan indeks pertanian dan jangan sampai ada air subak banyak terbuang. Ini dikerjakan selama 60 hari kerja,” ujar Swatantra saat dikonfirmasi Selasa (24/11) kemarin.

Musim kering selama beberapa bulan terakhir memiliki dampak terhadap pertanian di Desa Jagaraga. Padahal, ka-wasan pertanian dan perkebunan menjadi lahan potensial penghasilan warga masyarakat. Sedikitnya bila jaringan iri-gasi tuntas dikerjakan, akan mampu mengairi 100 hektar lahan pertanian warga. Namun, proyek jaringan irigasi itu tetap mendapat pengawasan dalam sisi pertanggungjawaban pendanaan. “Pertanggungjawaban dana tentu melibatkan Distanak. Perbaikan jaringan irigasi tersier ini menggunakan Dana Alokasi Khusus (DAK), melibatkan pihak ketiga melalui kontraktor. Ya biasa nanti kalau sudah 100 persen tuntas, akan ada tim monitoring dari Distanak Buleleng. Termasuk ada pengecekan realisasi fisiknya berapa, dan pertanggungjawaban langsung di Distanak Buleleng,” papar Swatantra.

Ia menerangkan, dana yang dihabiskan untuk proyek itu mencapai Rp 137 juta. “Kami memang ada rencana meninjau perkembangan proyek itu, tapi kalau dari PPTK sudah turun. Kami membentuk tim monitoring dalam kegiatan itu. Apakah dana yang dihabiskan membuat proyek jaringan irigasi ter-sier itu benar menelan anggaran sebanyak itu, Rp 137 juta,” terangnya.

Perbekel Desa Jagaraga, Made Sumendra Nurjaya, me-nambahkan, sumber air subak irigasi itu berasal dari Dam Jagaraga di Desa Bebetin. Perbaikan aliran irigasi diharapkan mampu meningkatkan hasil pertanian. Nantinya masyarakat dapat menggunakan langsung air irigasi ini, bilamana proyek ini telah tuntas dikerjakan. “Aliran air ini digunakan mengairi sawah bekerja sama dengan Distanak Buleleng,” tandasnya. (kmb34)

Bali Post/kmb34

IRIGASI - Proyek jaringan irigasi tersier di wilayah Subak Babakan Jagaraga Desa Jagaraga, Sawan, Senin (23/11) lalu.

Antisipasi Kekeringan

Direhabilitasi, Irigasi di Subak Babakan

Penyakit JAP dengan mu-dah bisa ditemui di beberapa desa penghasil cengkeh. Seperti di Kecamatan Kubutambahan, Sukasada, Banjar, Seririt dan Busungbiu. Sepanjang tahun 2012, tercatat ada 1.136 hektar lahan terjangkit penyakit JAP itu. Pascaserangan itu, kini diperkirakan masih menyisa-kan sekitar 30 persen tanaman yang belum terserang JAP.

Kepala Dinas Kehutanan dan Perkebunan (Dishutbun) Ketut Nerda belum lama ini mengatakan, meski penyakit JAP masih menjadi momok di kalangan petani cengkeh, namun situasi ini diyakini tidak berpengaruh terhadap produksi panen cengkeh di daerahnya. Panen cengkeh terlihat masih berlangsung di Desa Tajun, Kubutambahan. Di desa tersebut tengah ber-langsung panen raya cengkeh, setelah tahun 2014 lalu tidak mengalami panen raya. “Di

Kecamatan Banjar juga masih panen. Seperti di Munduk, Sidatapa, Cempaga, Tigawasa, Pedawa, dan di Banyuseri juga panen masih berlangsung,” katanya.

Penyakit JAP, kata Nerda, sebenarnya dapat dikendali-kan dengan cara alami. Teh-niknya dengan membiarkan daun cengkeh kering rontok membusuk, kemudian men-geluarkan minyak dengan oto-matis. Nah minyaknya itu akan membunuh bibit penyakit JAP tersebut. Namun belakangan ini daun cengkeh kering masih saja banyak diambil untuk disuling, sehingga otomatis racun alami ini berkurang dan penyakit JAP bisa saja kembali mengganas. “Masih saja ada yang mengambil daun cengkeh kering untuk disuling. Padahal pemerintah sudah melarang. Dan kebanyakan yang melakukan itu adalah petani penggarap atau pihak

mengontrak kebun cengkeh petani tersebut, sehingga tidak hanya mendapatkan bunga, na-mun daun pun diambil untuk mendapat keuntungan lebih,” jelasnya.

Di sisi lain, Nerda mengata-kan, capaian produksi cengkeh di Buleleng tahun ini belum bisa dihitung jumlahnya secara pasti. Hal ini karena masih menunggu hasil panen secara keseluruhan dan diperkirakan awal tahun 2016 mendatang baru akan muncul jumlah produksi secara total. Namun, Dishutbun memperkirakan hasil panen tahun ini sama dengan tahun 2014 lalu. Kisa-ran jumlah panen 5.000 ton cengkeh kering. “Panen masih berlangsung. Dan nanti awal tahun depan baru diketahui hasil panen secara keseluru-han. Melihat hasil sementara, kemungkinan sama dengan hasil tahun 2014,” tegasnya. (kmb38)

Singaraja (Bali Post) -Musim kering mengakibat-

kan sumber debit air menurun, sehingga masyarakat kesulitan air untuk pertanian termasuk kebutuhan sehari-hari. Keker-ingan juga melanda Desa Beng-kala. Seorang warga Gede Wir (25) asal Banjar Kelod Kangin, Bengkala, Kubutambahan mengatakan aliran keran su-dah lima hari terakhir ini tidak memunculkan air. Karena itu, ia pun terpaksa mengambil air yang jauhnya tiga kilometer dari rumahnya menuju ke aliran Sungai Penyusuhan.

Ia mengangkut air meng-gunakan jeriken dengan men-gendarai motor bersama istrin-ya Luh Adi Sriwahyuni (20). Sungai merupakan alternatif mengambil air, ketika sumber air keran menipis dan tak mengalir sama sekali. “Ser-ing juga tidak mengalir lima sampai sepuluh hari. Dari

Sungai Penyusuhan itulah, kami mengambil air untuk memasak dan mandi,” kata dia Senin (23/11) lalu.

Kekeringan ini dialaminya setiap tahun. Namun kemarau tahun ini dirasakan paling lama. Akibat hujan belum kun-

jung turun, hal itu membuat sumber dari air keran tersen-dat. “Kekeringan terjadi setiap tahun dan sekarang paling lama. Hingga sekarang belum pernah turun hujan. Hujan terakhir sekitar delapan bulan lalu,” ucapnya. (kmb34)

Petani Mesti Waspadai Serangan JAP

Singaraja (Bali Post) –Petani cengkeh di Buleleng diminta tidak lengah, sebab di musim peralihan

dari musin kemarau ke musim hujan berpeluang muncul serangan penyakit jamur akar putih (JAP - red). Biasanya, pada musim penghujan penyakit ini bisa saja kembali merebak. Bahkan, sejumlah areal perkebunan cengkeh di Bali Utara sudah banyak terserang penyakit JAP.

Bali Post/kmb34

KEKERINGAN - Krisis air akibat kekeringan melanda Desa Bengkala.

Kekeringan Landa Desa Bengkala Warga Berharap Hujan Turun

Singaraja (Bali Post) –Setelah membangun ru-

mah sakit pratama (rumah sakit tanpa kelas - red) di Desa Tangguwisia, Seririt. Rencana tahun 2016 Bule-leng kembali membangun rumah sakit yang sama di Desa Kubutambahan. Ru-mah sakit pratama itu un-tuk mendekatkan akses pe-layanan kesehatan di Bule-leng Timur. Rumah sakit itu dibangun dengan alokasi anggaran Rp 37 miliar.

Jika dibandingkan ang-garan pembangunan rumah sakit pratama di Tangguwisi sebesar Rp 33 miliar, maka rumah sakit pratama di Kubutambahan ini anggaran yang disiapkan naik Rp 4 mil-iar. Peningkatan anggaran ini sekaligus dipergunakan menyiapkan pengadaan alat kesehatan (alkes), sehingga rumah sakit ini bisa kelar satu kali anggaran.

Wakil Bupati dr. Nyo-man Sutjidra didampingi Kabag Humas dan Protkol Made Suaprtawan mengata-kan, Selasa (24/11) kemarin, kepastian pembangunan rumah sakit pratama di Kubutambahan ini sete-lah pemkab mengajukan permohonan dana kepada Kementerian Kesehatan (Kemenkes) RI di Jakarta. Pengajuan proposal itu telah mendapat lampu hijau dari pemerintah pusat, sehingga kebutuhan anggaran Rp 37 miliar itu akan dialokasi-kan melalui Dana Tugas Pembantuan (TP - red) tahun 2016 mendatang. Alasan mengapa pemer-intah pusat kembali memberikan kucuran dana TP untuk mem-bangun fasilitas kese-hatan, karena Buleleng dinilai telah berhasil membangun rumah sakit pratama di Tanggu-wisia. “Proposal sudah disetu-jui. Pusat member-

ikan dana TP tahun depan, karena kita sudah berhasil membangun rumah sakit sama di Tangguwisia. Bah-kan, pemerintah pusat me-nambah kucuran dana TP, sehingga dalam satu tahun anggaran rumah sakit itu bisa dikerjakan tuntas,” katanya.

Pemkab akan langsung melakukan penjajakan la-han di mana rumah sakit pratama itu akan diban-gun. Pencarian lahan ini berjalan mulus. Pemkab mendapatkan lahan di Desa Kubutambahan seluas satu hektar. Lahan ini didapat bukan dengan cara membeli, namun berkat dukungan masyarakat yang menyum-bangkan lahan milik Desa Pakraman Kubutambahan. Dengan demikian, awal ta-hun 2016 ini, pemkab akan merancang Detail Engineer-ing Design (DED). Kemudian memasuki pertengahn tahun pembangunan fisik hingga tuntas. “Lahan sudah ada. Sukses ini berkat dukungan masyarakat yang memberi-kan lahan milik desa pakara-man untuk dibangun rumah sakit. Target awal tahun DED dan setelah itu lanjut pengerjaan fisik hingga tun-tas akhir tahun 2016 nanti,” tegas Sutjidra disetujui Su-partawan. (kmb38)

Singaraja (Bali Post) -Sosialisasi menyangkut

surat edaran Kapolri men-genai ujaran kebencian atau hate speech dilakukan di Mapolres Buleleng. Pem-bahasan bertujuan men-ingkatkan ketertiban dan rasa saling menghormati antarmasyarakat. “Kami lakukan sosialisasi dan pe-nyuluhan hal-hal berkaitan mengenai ujaran kebencian. Di mana dapat berupa pe-nyampaian kata-kata benci, menyinggung perasaan, dan mencemarkan nama baik se-orang pejabat atau instansi,” demikian kata Kasubag Hu-kum Polres AKP I Wayan Kartika seizin Kapolres AKBP Harry Haryadi B,

Senin (23/11) lalu.Berkaitan surat edaran

Kapolri itu, sosialisasi men-ingkatkan pemahaman di-lakukan di lingkungan inter-nal Polri dahulu. Polisi me-libatkan Babinkamtibmas di setiap Polsek di bawah jajaran Polres Buleleng, ber-ikutnya baru disosialisasi-kan kepada masyarakat. “Penanganan dilakukan atas jenis laporan yang kami terima. Sepanjang tidak ada laporan artinya tidak ada pihak keberatan. Jika laporan masuk, tentu harus diikuti pembuktian dan tindakan penyelidikan lebih lanjut. Apakah bisa me-menuhi unsur tindak pidana atau tidak, tetap seluruhnya

itu melalui proses hukum,” ucapnya.

Kartika menegaskan, per-soalan hate speech di media sosial menjadi perhatian serius. Pasalnya banyak beredar akun palsu melalui jejaring Facebook . Kata-kata kebencian berujung caci maki, kerap muncul tanpa memandang struktur jabatan di media sosial. Akun palsu dan sulit dilacak akan dilakukan pendalaman penyidikan, melalui laporan masuk. “Nah itu (akun palsu - red) perlu penyelidikan lebih lanjut, dan kami akan bekerja sama dengan cyber crime. SE bersifat normatif dan mengacu KUHP,” tegas-nya. (kmb34)

Siapkan Anggaran Rp 37 Miliar

Buleleng Bangun RS Pratama di Kubutambahan Hindarkan ”Hate Speech”

Page 12: Edisi 25 November 2015 | Balipost.com

Rabu Pon, 25 November 2015JEMBRANA12

Putu Kamawijaya, Wakil Ketua Komisi C mengharap-kan agar RSU selalu berbe-nah dan berinovasi menin-gkatkan pelayanan kepada masyarakat. Pihaknya juga mengharapkan Direktur RSU sebagai pemegang oto-ritas jangan ewuh pakewuh dalam melaksanakan tugas dan harus lebih tegas. “Kami juga harapkan RSU menin-gkatkan rasa kekeluargaan

dan kebersamaan. Kasihan direktur selalu jadi bulan-bulanan terus,” harapnya.

Pihaknya juga menilai tidak ada yang sulit di RSU jika ada komitmen untuk pembenahan. Dalam men-ingkatkan disiplin pegawai/tim medis di RSU, direktur agar lebih tegas. “Kalau yang malas dengan yang rajin harus dibedakan. Teru-tama dalam pemberian jasa

pelayanan (jaspel) agar lebih adil. Jangan yang pelayanan-nya kurang maksimal malah dapat jaspel lebih besar. Ini akan menimbulkan kecem-buruan sosial, ini yang harus dibenahi. Motivasi agar se-muanya bertindak rajin dan maksimal,” tandasnya.

D e w a n l a i n n y a j u g a mengharapkan agar komit-men dokter yang diberikan beasiswa juga harus dijaga.

“Jangan sampai nanti sudah dibiayai malah lari ke tem-pat lain setelah menyandang spesialis,” kata Ferlinan Taufik, anggota Komisi C.

Gede Yuda Baskara ang-gota komisi C juga menyoroti masalah limbah rumah sakit. Pihaknya sebagai penyand-ing rumah sakit dan Rutan Negara mengharapkan agar limbah tidak sampai meng-ganggu warga sekitar dan terutama polusi asap dari in-cenerator RSU. Dewan juga menyoroti masalah parkir dan diharapkan dalam pen-erimaan pegawai tidak ada titipan.

Menanggapi hal tersebut Direktur RSU Negara Made Dwipayana mengatakan

pihaknya akan berusaha melakukan berbagai pembe-nahan. Sehingga pelayanan di RSU bisa lebih maksimal. Pihaknya juga berusaha mengejar kelas dari tipe C ke tipe B sehingga bisa mendapatkan biaya dari APBN. Dengan ini diharap-kan kualitas pelayanan juga bisa lebih meningkat.

Terkait limbah, pihaknya akan berupaya tidak sampai mengganggu warga sekitar. “Untuk incenerator jaraknya dari tembok bangunan pen-duduk sudah 25 meter,” jelasnya. Pihaknya juga nan-ti akan menambah tenaga medis di RSU Negara den-gan berkoordinasi dengan BKD. (kmb)

Negara (Bali Post) –Antisipasi masuknya

jaringan teroris ke Bali seluruh aparat keamanan siaga dan turun melaku-kan pemeriksaan. Selain Polres dan Kodim 1617/Jembrana, patroli juga dilakukan jajaran Sub Denpom IX/3-2 Negara di pintu masuk Pelabuhan Gilimanuk.

Anggota Sub Denpom Negara selain melakukan patroli gabungan bersama Polsek dan Koramil, juga melakukan pengecekan ke sejumlah pesisir Jembra-na yang dinilai rawan.

Komandan Sub Den-pom 1x/3-2 Negara, Lettu CPM Gusti Nyoman Wira-nata, Selasa (24/11) ke-marin mengatakan selain menjalankan fungsi polisi militer, anggota Sub Den-pom juga aktif melakukan pemeriksaan antisipasi masuknya paham radikal dan bahan-bahan berba-

haya ke Bali. Menurutnya keamanan

Bali perlu dijaga bersa-ma-sama. Masyarakat juga diminta untuk aktif dalam deteksi dini an-tisipasi masuknya kel-ompok-kelompok radikal tersebut. Sub Denpom juga aktif dalam operasi gabungan yang digelar di sepanjang jalan umum Denpasar-Gilimanuk ber-sama sejumlah instansi dan aparat keamanan lainnya. “Kita bersama-sama patroli, dan fokus kita di jalur perbatasan terutama pintu masuk Gilimanuk,” terangnya.

Menurutnya keutu-han NKRI mutlak harus dipertahankan. Termasuk segala ancaman yang berpotensi mengganggu keamanan juga harus diantisipasi. “Patroli ini kami lakukan rutin setiap hari, tapi tidak menentu,” tambah dia. (kmb26)

Negara (Bali Post) –Sebuah toko di pinggir

jalan Denpasar-Gilimanuk, Desa Dangintukadaya, Se-lasa (24/11) kemarin dim-inta tidak beroperasi oleh kecamatan setempat. Pasal-nya toko yang mengajukan Izin Usaha Kecil Menengah (IUKM) yang dikeluarkan kecamatan itu, diduga ber-modal lebih dari Rp 500 juta dan berjaringan toko modern nasional.

Dari informasi yang di-himpun kemarin, warga seki-tar khususnya toko-toko kecil merasa keberatan setelah mengetahui toko modern tersebut. Bahkan muncul selebaran yang berisi peno-lakan adanya toko dengan corak yang mirip toko ber-jaringan. Dalam selebaran yang diterima warga itu disebutkan bahwa toko yang bersebelahan dengan Puskes-

mas Dangintukadaya itu merupakan salah satu toko modern berjaringan nasional, namun menggunakan label, nama atau brand toko yang berbeda guna menyiasati Perda yang melarang berdi-rinya toko berbasis jaringan nasional. “Saya mendapat selebaran ini, dan kalau ini memang benar. Tentu kami khawatir mematikan usaha kecil di sini,” terang salah seorang warga.

Dari penelusuran, pihak Kecamatan Jembrana ternya-ta sudah mengeluarkan IUKM, karena mengajukan izin dengan modal Rp 350 juta atau di bawah Rp 500 juta. Tetapi begitu mendapa-ti fisik dalam toko itu diduga melebihi dari pengajuan izin maka pihak kecamatan se-lanjutnya meminta toko itu tidak beroperasi dulu.

Camat Jembrana I Gusti

Ngurah Sumber Wijaya men-gatakan IUKM bisa dicabut apabila pernyataan yang disebutkan oleh pembuat izin tidak sesuai. Tim perizinan di kecamatan menurutnya sudah turun. Camat yang mengecek ke toko tersebut bersama Perbekel Dangin Tukadaya I Gusti Putu Murdi meminta agar toko tidak buka dulu sebelum menun-jukkan bukti isi dalam toko sesuai nilai yang diajukan.

Dari pengamatan ke-marin, sekilas toko tersebut menyerupai toko modern ber-jaringan. Selain itu, kendati pihak toko menurut Camat sudah menyertakan surat dari Alfamart bahwa tidak ada keterkaitan, namun ternyata ditemukan kardus-kardus berlogo Alfamart dan Alfa Midi. Pihak toko memang belum membuka, namun sudah mulai menata

dagangan di rak-rak yang disediakan.

“Sementara kita minta tidak beroperasi dulu, sebe-lum menunjukkan harga barang di dalam ini memang

sesuai izin yang diajukan. Kalau melebihi kita cabut,” terang Camat. Pihak desa juga diminta langsung men-gawasi toko yang tidak jauh dari kantor Desa Dangin-

tukadaya itu. (kmb26)

Negara (Bali Post) –Kondisi kawasan Pelabu-

han Perikanan Nusantara (PPN) Pengambengan dice-mari limbah yang diduga dari sejumlah pabrik di sekitar pelabuhan. Bahkan limbah cair yang berada di saluran dekat lahan perluasann PPN itu kini mengeras bercampur den-gan sampah.

Kondisi lokasi itu terke-san dibiarkan bahkan kini menjadi tempat sampah oleh warga yang kurang bertanggung jawab. Ketika hujan, bau yang meny-engat muncul dari lokasi tersebut. Sayangnya, tidak ada tindakan apapun un-tuk mengatasi hal terse-but. Seperti yang terlihat Selasa (24/11) kemarin, timbunan limbah cair itu kini sudah sejajar dengan tanah uruk bahkan terlihat mengeras.

Padahal di saluran sepa-njang ratusan meter itu sebenarnya kubangan air limbah. Ketika dilempari batu, akan tersembul air membuktikan bahwa itu kubangan. Selain limbah yang terlihat mengeras, di sekitar saluran itu juga bercampur dengan sampah warga.

Kepala Desa Pengam-bengan Samsul Anam ke-pada wartawan belum lama ini mengatakan lokasi tem-pat limbah dan sampah-sampah itu berada di Desa Tegal Badeng Barat. Selain

akibat limbah, saluran air itu terlihat mengeras kar-ena juga bercampur dengan sampah. Kendati demikian dampaknya juga sampai ke warganya. Karena itu pihaknya sempat meminta kepada PPN dan pabrik sekitar lokasi saluran itu untuk mencarikan jalan keluarnya, namun belum ada tindak lanjut.

Sementara Perbekel Tegal Badeng Barat I Made Sudiana menduga limbah yang menumpuk di wilayah desanya berbatasan den-gan PPN itu sisa pabrik yang berada di sekitar sa-luran. Begitu juga dengan sampah yang dibuang di lokasi diduga dilakukan warga yang tak bertang-gung jawab. Karena itu, pihaknya mengusulkan ada bak-bak penampungan sampah sementara, selan-jutnya diangkut ke TPA.

Selama ini memang be-lum ada yang memper-masalahkan genangan lim-bah di belakang sejumlah pabrik itu. Namun, dari PPN menurutnya akan menguruk lokasi tersebut untuk perluasan pabrik ikan.

Di sisi lain, pihak PPN P e n g a m b e n g a n b e l u m berhasi l d ikonf irmasi . Kepala Sub Bagian Tata Usaha PPN Pengamben-gan, Kadek Candra, ketika dikonfirmasi wartawan lewat telepon tidak aktif. (kmb26)

Bali Post/olo

SAMPAH – Limbah yang bercampur sampah di sekitar PPN Pengambengan semakin mengeras dan terkesan dibiarkan.

Rencana Diuruk, Limbah Pabrik di PPN Pengambengan

Antisipasi ISIS

Sub Denpom Patroli Pintu Masuk Bali

Bali Post/kmb

RAKER - Rapat kerja Komisi C DPRD Jembrana bersama manajemen RSU Negara.

Dewan Raker dengan RSU

Soroti Pelayanan, Penerimaan Pegawai dan Limbah

Negara (Bai Post) -Komisi C DPRD Jembrana mengadakan rapat kerja (raker) dengan manaje-

men RSU Negara, Selasa (24/11) kemarin. Rapat dipimpin oleh Ketua Komisi C IB Susrama beserta anggota dan juga dihadiri Direktur RSU Negara Made Dwi-payana dan jajaran. Dalam pertemuan tersebut sebagian besar anggota dewan mengkritisi pelayanan RSU Negara yang belum maksimal. Bahkan seakan-akan tidak ada kebersamaan dan kekompakan sehingga tidak ada rasa tanggung jawab dengan tugasnya secara maksimal.

Bali Post/olo

TAK BEROPERASI – Toko yang mengajukan IUKM di Kecamatan Jembrana kemarin diminta untuk tidak beroperasi oleh camat setempat.

Gunakan IUKM

Diduga Toko Berjaringan, Diminta Tak Beroperasi

Page 13: Edisi 25 November 2015 | Balipost.com

KARANGASEM 13Rabu Pon, 25 November 2015

Amlapura (Bali Post) -Nasib Ni Ketut Natia (55), warga Banjar Dinas Tukad

Sabuh Desa Duda Utara Kecamatan Selat, akhirnya ter-jawab. Perawan tua yang dinyatakan menghilang sejak seminggu lalu ini, akhirnya ditemukan dalam kondisi membusuk di dasar jurang Banjar Dinas Sukaluwih Desa Amertha Buana Kecamatan Selat, sedalam sekitar 100 meter, Selasa (24/11) kemarin. Natia ditemukan setelah mayatnya menebar bau menyengat di sekitarnya.

Kapolsek Selat, AKP Nengah Sudiarsa, Selasa ke-marin, menyampaikan mayat Natia sudah ditemukan membusuk sekitar pukul 09.00 wita. Saat itu, seorang warga sekitar, Ketut Gatri (30), mengaku mencium bau busuk menyengat saat melintas di TKP. Setelah petani ini mengeceknya sambil menyabit rumput, ia kaget meli-hat sesosok mayat membusuk dengan posisi tengkurap di dasar jurang itu. Gatri langsung berteriak minta tolong kepada warga sekitar dan berupaya menghubungi Babim-kamtibmas setempat, sebelum akhirnya dilaporkan ke Polsek Selat.

Pihak kepolisian mendekati TKP bersama petugas puskesmas setempat, guna mengecek kondisi mayat dan identitasnya. Rupanya, korban memang Ni Ketut Natia, sebagaimana ciri-ciri dan pakaian yang dikenakan terakhir kali sebelum dinyatakan menghilang. Dari hasil pemeriksaan petugas puskesmas, selain membusuk, tu-buh korban juga penuh dengan luka lecet. Namun, luka itu dipastikan bukan akibat benturan benda tumpul. Melainkan, diduga karena jatuh dari tebing setinggi sekitar seratus meter itu. “Tidak ada tanda-tanda kek-erasan dari tubuh korban,” terang Kapolsek.

Dugaan korban jatuh dari atas tebing, semakin dikuat-kan dengan hasil pemeriksaan para kerabat dan tetangga korban. Saat itu, Natia yang mengalami keterbelakangan mental sempat meminta sundih (obor dari daun kelap kering), dan pergi dari rumah sebelum dinyatakan menghilang. Pihak keluarga katanya sudah menerima kepergian korban. Mereka juga menolak untuk dilaku-kan autopsi dan memilih agar korban segera dikubur di setra. Seperti diberitakan, Ni Ketut Natia (55) sudah dilaporkan menghilang sejak Rabu (18/11) lalu. Natia diketahui selama ini tinggal sendirian di gubuknya. Se-bab, selama hidupnya. ia tak pernah menikah. Mirisnya, Natia hidup sebatang kara dengan kondisi mengalami keterbelakangan mental.

Selain pihak kepolisian, personel Basarnas, BPBD Karangasem, Babinsa dan Rescue Sabhara Polda Bali serta puluhan warga setempat sempat ikut melakukan pencarian. Pencarian dilakukan di sekitar rute awal korban diperkirakan menghilang. Namun, nenek malang tersebut waktu itu tak kunjung ditemukan. (kmb31)

Hal itu terungkap dalam pertemuan internal Forum Komunikasi Tenaga Kontrak (FKTK) Karangasem, di ruang pertemuan gedung UKM Cen-ter Karangasem, Selasa (24/11) kemarin. Pertemuan antara pengurus dan setiap koordina-tor tenaga kontrak di setiap SKPD itu, guna menindaklan-juti usulan FKTK kepada pihak eksekutif maupun legislatif, setelah FKTK dideklarasikan pada 5 Juli lalu.

Dalam pertemuan itu, ten-aga kontrak di Karangasem merasa diperlakukan tidak adil. Seperti yang diungkapkan Ketut Pasek, gaji Rp 800 ribu dengan beban tanggung jawab pekerjaan melebihi PNS, san-gat tidak manusiawi. “Gaji Rp 800 ribu pakai beli bensin saja sudah habis. Ini sesungguhnya tidak masuk akal,” kata tenaga kontrak di Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga asal Desa Seraya Timur ini. Dengan status tenaga kontrak, ia men-gaku sering berdebat dengan rekan kerjanya berstatus PNS. Sebab, oknum PNS kerjanya santai tapi mendapat hak atau gaji jauh lebih tinggi. Ia sempat

ingin berhenti dan mencari pekerjaan lain. Namun, ia menyadari mencari pekerjaan baru dan memulai dari nol, lebih tidak memungkinkan lagi. Terlebih, sudah hidup berumah tangga.

Tenaga kontrak lainnya, Gusti Agung Indrayadi Cakra Kusuma, juga mengingatkan kembali janji eksekutif dan leg-islatif, agar gaji tenaga kontrak sesuai UMK (Upah Minimum Kabupaten). “Apakah benar ini memungkinkan? Kalau benar mohon kiranya segera direal-isasikan,” kata tenaga kontrak di Bagian Humas dan Protokol, asal Desa Muncan ini. Ia juga meminta agar forum ini bisa memberikan pengaruh kepada sistem gaji tenaga kontrak saat ini, sesuai dengan kualifikasi pendidikan atau jangka waktu kontrak tenaga kontrak sesuai SK. Sebab, selama ini, gaji para tenaga kontrak juga masih ada kesenjangan. Seperti di bagian Sekpri gajinya bisa mencapai Rp 1,5 juta. Sedangkan tenaga kontrak di SKPD lainnya hanya Rp 800 ribu, bahkan ada juga yang hanya Rp 600 ribu.

Pada prinsipnya, para ten-

aga kontrak di Karangasem banyak mengeluh masalah minimnya gaji. Oleh karena itu, Wakil Ketua FKTK Karan-gasem, I Made Edi Wirawan, menegaskan secepatnya akan kembali berkomunikasi dengan pihak eksekutif dan legislatif. Tujuannya, agar kenaikan gaji para tenaga kontrak bisa dilakukan lebih adil dan secara bertahap setiap tahun hingga mendekati UMK. Aspirasi pada awal deklarasi tenaga kontrak ini, kata dia, sudah dipenuhi dengan minimal gaji seluruh tenaga kontrak sebesar Rp 800 ribu pada APBD Induk 2016. Oleh karena itu, tahun depan pada APBD Perubahan, agar diusulkan kembali untuk ke-naikan gaji secara bertahap.

Disinggung soal adanya motivasi politis, tenaga kon-trak di BPMPD (Badan Pem-berdayaan Masyarakat dan Pemerintahan Desa) ini, juga kembali menegaskan bahwa forum yang dibentuk ini, tidak ada kaitannya dengan pilka-da. Ribuan tenaga kontrak membentuk forum ini, karena merasa bernasib sama, seh-ingga membentuk wadah un-

SEHARI setelah ‘’Debat Cabup’’ di Bali TV, Senin (23/11), Sudirta langsung turun ke masyarakat, bertemu berbagai elemen masyarakat, seperti Relawan, Kader Posyandu, petani dan nelayan, Forum Perempuan, Forum Teruna Teruni, dan lain-lain.

Di sela-sela kesibukan kampanye itulah, Sudirta menyem-patkan menjenguk penderita cacat, yang menurut data tahun 2013 berjumlah 1.929 orang, berkurang dari 3.221 pada 2011. Di antara yang dijenguk, Senin (23/11) adalah Putu Noviari (18) di Dusun Menanga Kawan, Desa Menanga, Kecamatan Rendang. Walaupun umurnya 18 tahun, tubuh Putu Noviari tampak seperti sosok balita. Putu disebutkan menderita polio sejak kecil.

Putu Noviari salah seorang dari ratusan penderita cacat di 8 kecamatan yang sudah dikunjungi oleh Sudirta, sejak ia mensosialisasikan pencalonan dirinya sebagai calon bupati di Karangasem. Dalam kunjungan itu, Sudirta didampingi Ketua Tim Pemenangan SMS, Wayan Sutena, S.H.

Dalam 3 sampai 4 bulan mengunjungi warga Karangasem yang mengalami cacat permanen, gangguan jiwa, serta sakit permanen yang sangat kecil peluangnya untuk disembuhkan, Sudirta sudah mencanangkan untuk memrogramkan bantuan rutin kepada para penderita cacat dan sakit permanen. Jumlah-nya tentu disesuaikan dengan kemampuan keuangan daerah. Namun, Sudirta bertekad, para penderita cacat dan sakit permanen yang tersebar di 8 kecamatan di Karangasem, mesti dibantu, baik dengan anggaran kabupaten ditambah dengan anggaran dari pusat. (kmb)

DARI ‘’Debat Cabup Karan-gasem’’ Minggu (22/11) lalu, hal menarik adalah begitu kom-pleksnya problem Karangasem. Di antaranya pendidikan yang rendah--lama sekolah rata-rata hanya 5,39 tahun (2013), rumah tangga miskin dan penganggu-ran masih tinggi, dan kualitas sumber daya manusia relatif rendah, di mana IPM (Indeks Pembangunan Manusia)-nya terendah di Bali sekitar 68%, dan lain-lain.

Maka, ketika Sudirta-Sumiati menawarkan program SPP gratis dari SD sampai SMU/SMK, dan ‘’dipertanya-kan’’ oleh Gusti Mas Sumatri, kandidat nomor 2, dengan argumen yang tampaknya ‘’masuk akal’’, orang awam mungkin menduga Sudirta-Sumiati akan ‘’terpojok’’.

Sebab, Mas Sumatri menye-but, menurut UU Pendidikan, kewenangan mengelola pen-didikan tingkat kedua, yakni SMU/SMK ada di tangan provinsi. Bagaimana mungkin Kabupaten bisa menangan-inya, karena kewenangannya bukan di bupati? Lalu apa mungkin kabupaten mempro-gramkan SPP gratis untuk SMU/SMK, karena bukan kewenangannya?

Namun, Wayan Sudirta yang berpengalaman sebagai advokat dan sepuluh tahun menjadi ‘’senator’’ mewakili

Provinsi Bali, melontarkan jawaban-jawaban brilian yang spontan dan orisinal.

Andaikata betul UU Pen-didikan memberikan ke-wenangan kepada provinsi dan tidak di kabupaten mengelola pendidikan, Sudirta memas-tikan, akan menggugat UU tersebut ke Mahkamah Kon-stitusi. Tapi, kalau kewenan-gan kabupaten tidak ditutup sama sekali, ia berkomitmen tetap dengan program SPP gratis sampai SMU/SMK. Tapi, ia yakin, UU Otonomi Daerah memberi kewenangan luas kepada bupati. Asalkan dia punya kemauan politik mencerdaskan rakyatnya, segala upaya harus dilakukan melaksanakan SPP gratis sampai SMU/SMK.

Jawaban Sudirta merupa-kan inovasi dan kecerdasan. Karena, kualitas sumber daya manusia hanya bisa diper-baiki melalui pendidikan. Karena rata-rata lama sekolah di Karangasem hanya 5,39 tahun, solusinya pendidi-kan. Mereka tak bisa sekolah karena miskin. ‘’Solusinya, pendidikan harus ditanggung pemerintah Karangasem. Jan-gan menyerah mencerdaskan rakyat, kalau UU-nya benar tidak mendukung,’’ kata Ketut Pasek Denia, tokoh Pasek yang juga pengurus di Maha Gotra Pasek Sanak Sapta Rsi

Karangasem, yang menyak-sikan langsung debat di Bali TV tersebut.

Ketut Sukerana alias Ketut Pica, Ketua Forum Kepala Dusun Kecamatan Abang, memberikan kesaksian, ba-gaimana figur Wayan Sudirta selalu memberi inspirasi dan motivasi. ‘’Ketika Kepala Dusun merasa mentok dan ada yang diberhentikan, karena umurnya lebih dari 40 tahun, pendidikannya tidak SLTA sederajat, seperti diatur dalam PP No. 43/2014, Pak Sudirta datang memberi inspirasi. Kata beliau, PP yang tak adil bagi Kepala Dusun harus di-lawan, dan itu boleh menurut hukum. PP-nya harus diubah, kata beliau,’’ jelas Sukerena.

Sebagian besar Kepala Dusun masih pesimis, apa mungkin Pak Sudirta mampu ‘’melawan’’ PP? Apa mungkin Kepala Dusun yang tak tamat SLTA sederajat dan umur lebih dari 40 tahun, bisa dipertah-ankan dari pemberhentian?

‘’Di luar dugaan, beliau mendorong kami membentuk Forum Kadus/Kaling di 8 Kecamatan. Lalu kami di-dampingi audiensi ke DPRD dan Bupati Karangasem. Di luar dugaan, hanya dalam sehari, Bupati dan DPRD Karangasem menerbitkan re-komendasi yang memberikan jaminan, tiak ada pemberhen-

Seminggu Menghilang

Nenek Ditemukan Tewas di Jurang

Bali Post/gikEVAKUASI MAYAT - Petugas BPBD Karangasem saat mengevakuasi mayat korban dari dasar jurang, Selasa kemarin.

Bali Post/gikPERTEMUAN - Wakil Ketua FKTK I Made Edi Wirawan saat memberikan penjelasan dalam pertemuan internal di gedung UKM Center, Selasa kemarin.

Gaji Minim

Ribuan Tenaga Kontrak Merasa Diperlakukan Tak Adil

Amlapura (Bali Post) -Nasib ribuan tenaga kontrak di Karangasem sangat memprihatinkan. Gaji

minim, tetapi beban pekerjaan cukup berat, lebih berat daripada tanggung jawab PNS. Mereka selama ini merasa diperlakukan tidak adil dan akan terus berupaya menuntut hak kenaikan gaji yang layak.

DIAPIT - Putu Noviari (tengah) diapit Wayan Sudirta (kanan) dan Wayan Sutena, S.H. (kiri).

Penyandang Cacat 1.900 Lebih

Jenguk Noviari, SMS Canangkan Bantuan Rutin

DAMPINGI KADUS - Wayan Sudirta ketika mendam-pingi Kepala Dusun di DPRD Karangasem, beberapa waktu lalu.

Kompleksitas Masalah Karangasem Perlu Pemimpin InovatifSudirta Sering Lakukan Terobosan Inovatif

tuk menuntut perbaikan hak. Selain itu, forum ini dibentuk juga berkaitan dengan antisi-pasi diberlakukannya UU ASN, agar nantinya tenaga kontrak dapat diperjuangkan menjadi PPPK (Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja). Edi Wirawan berharap, ribuan tenaga kontrak di Karangasem yang sudah punya pengalaman kerja, dapat diprioritaskan menjadi PPPK di Karangas-em, daripada harus merekrut orang baru.

Di Karangasem saat ini ada 3.143 tenaga kontrak.

Seluruhnya tersebar di se-tiap SKPD di Kabupaten Karangasem. Jumlah paling banyak terdapat di Dinas Kebersihan dan Pertamanan (DKP), Dinas Kesehatan, RSUD Karangasem dan Di-nas Pendidikan Pemuda dan Olahraga. Mereka akhirnya baru bisa membentuk forum pada 2 Juli lalu, setelah be-berapa tahun terakhir mer-encanakan pembentukannya, agar mereka dapat menuntut hak yang layak, sesuai den-gan kewajiban yang sudah dijalankan. (kmb31)

tian Kadus/Kaling sebelum ada putusan yang inkracht terhadap PP 43/2014 yang ren-canakan akan digugat ke MA. Itu inovasi luar biasa. Kerja keras dan pengorbanan yang

sangat berarti. Karangasem butuh pemimpin yang inspi-ratif dan inovatif seperti Pak Sudirta, karena kompleksnya masalah Karangasem,’’ kata Sukerana. (kmb)

Page 14: Edisi 25 November 2015 | Balipost.com

14 TABANAN Rabu Pon, 25 November 2015

Pada saat ingin meraup suara saja, lanjut Gung Derah, rakyat dirangkul. Jika pemerintah cuek terhadap rencana reklamasi Teluk Benoa, Bali akan menuju kehancuran. Arya di Denpasar menambahkan, rakyat Bali sudah tidak bisa ngomong, tetapi tetap berjuang. Banyak Sengkuni di Bali, mereka hanya mencari keuntungan pribadi.

Gusti Guatama di Gianyar menyatakan, yang menolak rekla-masi mempunyai rasa kekhawati-ran yang sangat tinggi terhadap Bali. Perjuangan mereka harus disuport. Perjuangan belum se-lesai, jangan putus asa meskipun yang berjuang cuma segelintir. Bali jangan diobrak-abrik untuk kepentingan sesaat. Jangan sam-pai kajian-kajian yang dilakukan

penuh dengan rekayasa, sehingga meloloskan proyek ini.

Rakyat berjuang sendirian, Dewan ke mana? Demikian per-tanyaan polos Fera di Tabanan. Jangan maju tak gentar, justru bela yang bayar. Demi bai-knya Bali, jangan mengeruk

Bali demi kepentingan pribadi. Menurut Teken di Sesetan, di Bali dianggap serba gampang. Diiming-imingi sesuatu, se-galanya mudah diatur.

Selama Perpres 51 masih ada, Werdha di Gianyar yakin proyek reklamasi akan digolkan. Yang kontra dengan reklamasi pasti berjuang sendirian, mungkin

yang bisa menghentikan rekla-masi adalah Tuhan. Kita tunggu saja tanggal mainnya. Selama ini yang terekpos adalah keuntun-gan-keuntungan reklamasi.

Perjuangan harus terus di-lakukan, demikian Kuradi di Denpasar. Kebiasaan mendemo di Bali tidak seperti di luar. Sikap turun ke jalan tidak mempan. Mungkin perlu dengan “perang puputan” seperti zaman dulu. Masyarakat percaya PHDI, na-mun harus ada kebulatan tekad. UUD 1945 saja bisa diamande-men, maka Perpres pun sama. Alit di Kapal mengapresiasi dan salut dengan perjuangan

kawan-kawan yang menolak re-klamasi. Hasilnya ibarat jantung, meskipun tidak kelihatan, masih berdenyut. Soal keberadaan jalan tol, apakah sudah disetujui se-mua rakyat, sebab ini merupakan akses reklamasi. Apalagi telah dilontarkan bahwa untuk melo-loskan reklamasi sudah beredar uang Rp 1 triliun. Mungkin hanya Tuhan yang mampu menghenti-kan rencana reklamasi.

Kasihan, demikian pernyataan Aji Raka di Bangli. Para calon pemimpin yang berdebat semua tegas menolak reklamasi. Pe-merintah harus mempunyai hati nurani. (sikha)

JANGAN putus asa, tetap berjuang sendirian. Demikian pesan Gung Derah di Denpasar dalam acara Warung Global Interaktif dengan topik ‘’Rakyat Bali Berjuang Sendirian’’ yang disiarkan

Radio Global FM 96,5 Bali serta dipancarluaskan Singaraja FM, Swara Negara FM, dan SWiB Amlapura FM, Selasa (24/11) kemarin.

Warung Global

Rakyat Berjuang Tolak Reklamasi, Wakil Rakyat ke Mana?Telepon PentingtABANAN

Polres Tabanan 0361-812519Polsek Kediri 0361-812280Polsek Marga 0361-8946155Polsek Kerambitan 0361-8943991Polsek Selemadeg 0361-8943669Polsek Pupuan 0362-71110Polsek Penebel 0361-819194Polsek Baturiti 0368-21110Polsek Selemadeg Timur 0361-8509985Pemadam Kebakaran 0361-812113BPBD 0361-7809054PDAM 0361-9311213, 0361-9311706BRSU Tabanan 0361-811027UGD BRSU Tabanan 0361-819810RS Kasih Ibu 0361-3005757

Tabanan (Bali Post) –Mantan anggota DPRD Ta-

banan dari Fraksi Golkar Ketut Loka Antara menunjukkan du-kungannya kepada pasangan calon nomor dua, Jana-Amerta. Ia menginstruksikan pendukungnya di seluruh kecamatan di Tabanan untuk ikut mendukung paket calon I Wayan Sarjana dan Ida Bagus Komang Astawa Merta menjadi Bupati dan Wakil Bupati periode 2015-2020.

Hal itu diungkapkannya saat simakrama dan penyampaian visi misi paslon bupati paket Jana-Amerta di Banjar Bantas Tengah Kaja, Selemdeg Timur, Senin (23/11). Loka Antara berharap hal ini sebagai awal melangkah-nya paket Jana-Amerta menjadi

pemimpin Tabanan lima tahun ke depan. ‘’Apabila nanti Jana-Amerta memimpin Tabanan, aspirasi masyarakat khususnya di Desa Bantas dan Selemedeg Raya akan diperjuangkan,” tegasnya.

Melalui kesempatan yang san-gat baik tersebut, Loka Antara mengimbau kepada seluruh pen-dukungnya yang ada di selu-ruh kecamatan di Kabupaten Tabanan untuk memilih paket Jana-Amerta, sehingga meme-nangkan pilkada pada 9 Desember mendatang.

Sementara itu, I Wayan Sarja-na mengatakan akan memperha-tikan permasalahan di Selemadeg Timur. Hal yang paling menonjol adalah infrastruktur jalan dan irigasi yang kekurangan air.

Permasalahan ini akan diselesai-kan dalam visi misi utama paket Jana-Amerta dalam membangun Tabanan lima tahun ke depan. ‘’Jika masyarakat Tabanan mem-percayakan kami memimpin Ta-banan, kami akan melaksanakan program utama, yaitu mempriori-tas perbaikan jalan,’’ ujarnya.

Di bidang pengairan, in-frastruktur irigasi juga menjadi perhatiannya ke depan. Sebab, dengan irigasi yang bagus, sistem pengairan akan merata untuk mengairi areal subak sehingga slogan Tabanan sebagai lumbung berasnya Bali bisa dipertahankan. ‘’Kami juga akan memberikan perhatian kepada petani teru-tama dalam penyediaan pupuk,’’ tuturnya. (kmb24)

Dua mucikari berhasil diciduk Polres Tabanan da-lam Operasi Pekat Agung II 2015, pada Sabtu (14/11) lalu karena tertangkap menyedia-kan tempat untuk perbuatan cabul. Mereka adalah Susi D (38) dan Susi F asal Banyu-wangi, Jawa Timur, yang sama-sama memiliki dua anak buah yang berprofesi sebagai PSK.

Ditemui di Polres Taban-an, Selasa (24/11) kemarin, Susi D mengaku mendapat-kan bayaran dari PSK yang dikoordinirnya. Tarif paling murah per transaksi adalah Rp 50.000. “Saya dapatnya Rp 10.000 dari anak buah saya,” ujarnya.

Ia membantah melakukan transaksi dengan pria hidung belang melalui online, tetapi

hanya lewat koneksi yang dikenal. Pelayanan difokus-kan di Terminal Pesiapan. “Anak buah saya tidak ada yang usianya 20 tahun ke bawah. Adanya 30 tahun ke atas,” kata Susi seraya me-nambahkan baru terjun ke dunia transaksi seks setahun belakangan ini.

Sementara Susi F. mem-bawahi PSK berusia 39 tahun

asal Jember dan usia 20 ta-hun asal Probolinggo, Jatim. Kedua mucikari ini mengaku bukan dari eks Dolly, tempat prostitusi di Surabaya yang ditutup baru-baru ini.

Wakapolres Tabanan Kom-pol Leo Martin Pasaribu menjelaskan, Polres hanya menahan kedua mucikari, se-dangkan anak buahnya cuma dimintai keterangan. Ada pun

barang bukti yang disita dari dua kasus mucikari atau pe-nyedia tempat untuk memu-dahkan perbuatan cabul itu adalah uang masing-masing Rp 70.000 dan Rp 50.000 ser-ta kasur, seprai, dan bantal. “Kasus ini dikenakan pasal 296 KUP dan pelakunya bisa dihukum penjara maksimal satu tahun empat bulan,” ujarnya. (san)

Operasi Pekat Agung

Polres Amankan Miras dan Mucikari

W a k a p o l r e s T a b a n a n Kompol Leo Martin Pasaribu didampingi Kasat Reskrim Polres Tabanan AKP Nyo-man Sukanada dalam acara press release, Selasa (24/11) kemarin, memaparkan, tiga kasus miras diungkap Sabtu (14/11) di tiga lokasi, yaitu Banjar Angseri, Baturiti, Tabanan. Pelaku bernama I Made WA (24) dengan ba-rang bukti 59 botol miras tradisional jenis arak ukuran 600 ml.

Lokasi kedua di warung Jetto Kitchen, Banjar Ta-mansari, Desa Delod Peken, Tabanan. Pelaku bernama Ni Putu AA (22) dengan barang bukti yang disita berupa dua jeriken miras tradisional jenis arak ukuran 5 liter, dua botol sprite miras tradisional jenis ukuran 1,5 liter, dan satu botol sprite miras tradisional jenis arak ukuran satu liter.

Lokasi ketiga pengungka-pan kasus miras di Banjar Pe-

menang, Desa Banjar Anyar, Kediri. Dari pelaku I Nyoman S (41) disita barang bukti berupa tiga botol miras tradis-ional ukuran 600 ml. Menurut Martin, pelaku melanggar pasar 18 Perda Provinsi Bali No.5 Tahun 2012 tentang pengendalian peredaran mi-numan berakohol.

Pada hari yang sama di-tangkap dua mucikari atas nama Susi D (38) dan Susi F (40). Keduanya berasal dari Banyuwangi dan sama-sama bertempat tinggal di belakang Terminal Pesiapan. Mereka dikenakan pasal 296 KUHP dan hingga saat ini masih da-lam pemeriksaan lebih lanjut di Polres Tabanan.

Sementara i tu , Jumat (20/11), Polres Tabanan men-ciduk dua gepeng masing-masing Ni Ketut Sari Merta (20) asal Banjar Muti Gu-nung, Desa Tianyar, Kubu, Karangasem, bersama se-orang balita bernama Ketut

(1,5). Keduanya dilimpahkan ke Kantor Dinas Sosial Ta-banan untuk mendapatkan pembinaan dan dipulangkan ke daerah asalnya.

Martin melanjutkan, Op-erasi Pekat II 2015 akan ber-langsung hingga 4 Desember. Ada pun sasaran atau target dalam operasi ini adalah

narkoba, miras, mucikari atau penyedia tempat untuk me-mudahkan perbuatan cabul, balapan liar, gepeng, dan premanisme. (kmb24)

Bali Post/kmb24

HaSIL - Polres Tabanan memperlihatkan miras dan mucikari yang berhasil diamankan dalam Operasi Pekat Agung II 2015, di Mapolres, Selasa (24/11) kemarin.

Tabanan (Bali Post) –Operasi Pekat agung II 2015 dimulai sejak Sabtu

(14/11) lalu. Selama delapan hari tepatnya hingga Senin (23/11), Polres Tabanan berhasil mengungkap tujuh kasus, yaitu tiga miras, dua mucikari, dan dua kasus gepeng. Operasi pekat dilaksanakan untuk menindak segala bentuk penyakit masyarakat yang terjadi di wilayah hukum Polres Tabanan dan menciptakan kondisi kamtibmas yang kondusif menjelang pilkada pada 9 Desember mendatang.

Mucikari Dapat Rp 10.000 Per Transaksi

Loka Antara Berikan Dukungan bagi Jana-Amerta

Bali Post/kmb24

VISI-MISI - Calon Bupati Tabanan Wayan Sarjana (meng-atupkan tangan) saat tiba di Banjar Bantas Tengah Kaja, Selemdeg Timur, Senin (23/11), untuk menghadiri simakra-ma sekaligus menyampaikan visi-misi.

RuMaH yang hanya beratapkan seng berdinding papan dan bilahan bambu yang nyaris roboh, menjadi satu-satunya pelindung bagi salah satu keluarga miskin di Banjar Margasari, Desa Pujungan, Pupuan, Tabanan. Rumah ini ditempati Ni Nyoman Kariani (45) bersama suaminya, Nengah Simpen (40) dan ketiga anaknya, Putu Legawa (11), Made Ju-liarta (5), dan Kadek Jeli Artini (16).

Keterbatasan ekonomi membuat pasutri ini tidak bisa membangun rumah yang lebih layak. Kariani dan Simpen lebih mement-ingkan memenuhi kebutuhan sehari-hari ketimbang rumah karena selain ketiga anaknya, mereka juga bertanggung jawab menghidupi sang ibu yang sudah tua dan dua keponakannya.

Ditemui di rumahnya, Selasa (24/11) ke-marin, Kariani sedang mengerjakan pesanan banten ceper dibantu oleh ibunya Ketut Dorni. ‘’Rumah saya memang sudah rusak dan bocor. Saya sudah belasan tahun tinggal di rumah ini dan kondisinya memang sudah seperti ini,’’ tuturnya.

Sebelum tinggal di rumahnya sekarang, Kariani dulunya ikut suami pertama di Ba-tungsel. Namun, setelah bercerai, dia dan anak perempuannya Kadek Jeli Artini memu-tuskan pulang ke rumah orangtuanya terlebih ibu kandungnya tinggal sebatang kara.

Selang beberapa tahun, Kariani kemudian menikah lagi dengan Simpen dan dikaruniai dua orang anak. Simpen yang bekerja seba-gai buruh bangunan, penghasilannya hanya cukup untuk menghidupi keluarga. Untuk menutupi kekurangan biaya hidup, Kariani berinisiatif bekerja dengan membuat pe-sanan banten ceper. ’’Tidak ada lebih untuk bangun rumah. Hanya cukup untuk makan,’’ ujar Kariani. Ibu dan dua keponakannya tinggal di rumah terpisah yang kondisinya sama dengan rumahnya, nyaris roboh dan bocor saat hujan.

Oleh karena keterbatasan ekonomi pula membuat anak Kariani, Putu Suastika, tidak bisa melanjutkan sekolah setelah tamat SMP. Anak perempuan dari pernikahan pertamanya turut membantu ekonomi kelu-arga dengan bekerja sebagai buruh di Pasar Pujungan. ‘’Meski kekurangan, saya tetap berusaha agar anak-anak dan keponakan saya sekolah,’’ katanya.

Keluarganya sudah mendapatkan per-hatian pemerintah berupa bantuan beras miskin dan layanan JKBM. Ia juga berharap menerima bantuan bedah rumah, sehingga bisa tinggal di tempat yang layak dan tidak berdesak-desakan. “Kami ingin sekali menda-patkan bantuan bedah rumah,” ungkapnya.

Sekretaris Desa Pujungan I Gde Anom Agus Sumantri, menjelaskan, rumah Kariani dan Dorni sudah beberapa kali diusulkan mendapat-kan bedah rumah, baik itu kepada pemerintah daerah maupun provinsi, tetapi sampai saat ini belum ada jawaban. Tahun ini pihaknya kembali mengusulkan agar Dorni dan Kariani mendapatkan bantuan bedah rumah. (san)

Warga Miskin di Pujungan

Rumah Nyaris Roboh, Tinggal Berdesakan

Bali Post/san

BEDaH RuMaH - Keluarga miskin di Desa Pujungan sangat berharap mendapatkan bantuan bedah rumah dari pemerintah.

Page 15: Edisi 25 November 2015 | Balipost.com

Juve menempati posisi kedua klasemen Grup D dengan selisih 1 poin dari pimpinan klasemen City yang mengoleksi 9 poin. Juve memerlukan kemenangan di Turin ini untuk menutup peluang Sevilla atau Borussia Moenchengladbach merebut tiket terakhir grup ini. Di awal musim, publik di Turin meng-harap penampian apik antara Mo-rata dan Dybala. Penyerang berusia 22 tahun Dybala dibeli dari Palermo untuk menggantikan Carlos Tevez yang pulang ke Argentina.

Sayangnya, penampilan mereka berdua hanya tercatat lima kali saja dan 17 kali laga yang dimainkan klub Turin itu. Bahkan tim asuhan Massimiliano Allegri yang bersta-tuskan juara bertahan di Serie A itu malah tampil buruk di awal musim. Allegri lebih menyukai

bomber Kroasia Mario Mandzukic ditempatkan di barisan depan.

Morata ditempatkan di posisi sayap kiri dan berulang kali menge-luh belum bisa mencapai permain-an terbaiknya. Sebaliknya Dybala, dikatakan Allegri, memerlukan lebih banyak lagi waktu untuk menunjukkan bakatnya sebagai seorang penyerang murni.

Allegri sepertinya perlu mencoba untuk memasang Morata-Dybala di depan menghadapi City yang baru saja dikoyak-koyak Liverpool di kompetisi Liga Utama Inggris. Dybala menunjukkan peran terbai-knya saat menyumbang gol penentu kemenangan 1-0 atas AC Milan pekan lalu di Serie A.

Juve yang menjuarai Serie A empat musim beruntun, semakin padu skuadnya setelah ditinggal

Tevez, Andrea Pirlo dan Arturo Vidal di awal musim. Namun menghadapi City, Allegri dih-adapkan persoalan di lini tengah menyusul cedera yang menimpa Hernanes dan Sami Khedira.

City ditundukkan Juve 1-2 di Etihad, September lalu, dengan Morata sebagai penentu keme-nangan lewat golnya menjelang akhir pertandingan. Namun, City kini telah mendapatkan tiket ke 16 besar dan menuju Turin tanpa Vincent Kompany, Wilfried Bony, David Silva dan Samir Nasri yang seluruhnya cedera.

Pelatih Manuel Pellegrini me-nyebut kondisi timnya tidak normal menyusul kekalahan 1-4 atas Liver-pool pekan lalu. “Yang penting me-mulihkan diri. Kami menghadapi pertandingan penting Kamis ini,” ucap Pellegrini yang tak meng-inginkan timnya kalah dua kali dari Juve.

“Yang jelas kami tidak ingin pergi ke Juventus dengan menar-getkan hasil seri saja,” tambahnya. (kmb39/rtr/afp)

Malmoe -Paris Saint Germain (PSG)

mengenakan seragam khusus saat menghadapi Malmo pada pertandingan Liga Cham-pions, Kamis (26/11) dini hari. Seragam Zlatan Ibra-himovic dkk. bertuliskan “Je suis Paris” sebagai bentuk pernyataan sikap plus simpa-ti terhadap korban serangan di Paris yang menewaskan 130 jiwa.

Tulisan itu menempati bagian depan kaos yang selama ini diperuntukkan untuk spon-sor. Slogan itu sebagai solidari-tas atas serangan mengejutkan pada 13 November lalu.

Pertandingan ini juga

menjadi kepulangan Ibrahi-movic ke klub yang menjadi awal kariernya pada 1999 sebelum pindah ke Ajax pada 2001. PSG difavoritkan me-menangkan pertandingan ini sekaligus mendampingi Real Madrid ke babak 16 besar.

Tak salah jika pelatih PSG Laurent Blanc membawa se-luruh pemain terbaiknya ke Swedia dengan target meraih tiga poin penuh. PSG yang meraih delapan kemenangan beruntun di kompetisi domes-tik, juga menyertakan duet gelandang Argentina Javier Pastore dan Angel Di Maria pada kunjungan ke Malmo itu. (kmb39/ap)

Rabu Pon, 25 November 2015 15

Jadwal Pertandingan

Liga Champions

Kamis (26/11) dini hariGrup AMalmo vs PSGShakhtar Donetsk vs Real Madrid ---------------------------------------------------------1. Real Madrid 4 3 1 0 7 - 0 10*2. PSG 4 2 1 1 5 - 1 73. Shakhtar Donetsk 4 1 0 3 4 - 8 34. Malmo 4 1 0 3 1 - 8 3

Grup BCSKA Moscow vs VfL WolfsburgMan.United vs PSV Eindhoven ---------------------------------------------------------1. Man. United 4 2 1 1 5 - 4 72. PSV Eindhoven 4 2 0 2 6 - 6 63. VfL Wolfsburg 4 2 0 2 4 - 4 64. CSKA Moscow 4 1 1 2 4 - 5 4

Grup CAstana vs BenficaAtletico Madrid vs Galatasaray ---------------------------------------------------------1.Benfica 4 3 0 1 7-4 92. Atletico Madrid 4 2 1 1 7 - 2 73. Galatasaray 4 1 1 2 5 - 7 44. Astana 4 0 2 2 2 - 8 2

Grup DJuventus vs Man. CityMonchengladbach vs Sevilla ----------------------------------------------------------1.Man.City 4 3 0 1 8-59*2. Juventus 4 2 2 0 5 - 2 83. Sevilla 4 1 0 3 5 - 7 34. Monchengladbach 4 0 2 2 2 - 6 2----------------------------------------------------------Ket. * = lolos ke putaran 16 besar

Liga Spanyol

Getafe vs Rayo Vallecano 1-1----------------------------------------------------------1.Barcelona 1210 0 2 29-12302. Atletico Madrid 12 8 2 2 17-6 263. Real Madrid 12 7 3 2 26-11 244. Villarreal 12 6 3 3 16-12 215. Celta Vigo 12 6 3 3 22-20 216. Eibar 12 5 5 2 17-12 207.Valencia 12 5 4 3 17-9198. Deportivo La Coruna 12 4 6 2 18-13 189.AthleticBilbao 12 5 2 5 18-161710.Espanyol 12 5 1 6 14-23 1611.Sevilla 12 4 3 5 17-18 1512.Real Betis 12 4 3 5 11-17 1513.Rayo Vallecano 12 4 2 6 14-20 1414.Real Sociedad 12 3 3 6 14-14 1215.Sporting Gijon 12 3 3 6 11-18 1216.Getafe 12 3 2 7 12-191117.Granada 12 2 4 6 13-20 1018.Las Palmas 12 2 4 6 10-17 1019.Levante 12 2 4 6 10-231020.Malaga 12 2 3 7 5-11 9

Pencetak gol :12 - Neymar (Barcelona)

Liga Inggris

Crystal Palace vs Sunderland 0-1--------------------------------------------------------1. Leicester City 13 8 4 1 28-20 282.Man.United 13 8 3 2 19-9 273. Manchester City 13 8 2 3 27-13 264. Arsenal 13 8 2 3 23-11 265. Tottenham 13 6 6 1 24-11 246. West Ham 13 6 3 4 24-20 217. Everton 13 5 5 3 24-16 208.Southampton 13 5 5 3 19-14209.Liverpool 13 5 5 3 17-152010.CrystalPalace 13 6 1 6 14-131911.Stoke 13 5 4 4 11-121912.West Brom 13 5 2 6 12-17 1713.Watford 13 4 4 5 12-14 1614.Swansea 13 3 5 5 14-18 1415.Chelsea 13 4 2 7 17-23 1416.Norwich 13 3 3 7 16-24 1217.Newcastle 13 2 4 7 13-25 1018.Sunderland 13 2 3 8 14-26 919.Bournemouth 13 2 3 8 14-27 920.Aston Villa 13 1 2 10 10-24 5

Pencetak gol :13 - Jamie Vardy (Leicester City)

Madrid - Real Madrid menuju Ukraina

tanpa bek Marcelo. Pasukan Rafael Benitez akan menghadapi Shaktar Donetsk di Liga Champions, Kamis (26/11) dini hari dengan status telah mengantongi tiket ke babak 16 besar. Ha-sil pemeriksaan terakhir memperlihatkan bek asal Brazil itu mengalami cedera otot paha saat Rel di-hancurkan Barcelona 0-4 di pertandingan Clasico Liga Spanyol, Minggu lalu.

Marcelo, yang harus ke-luar lapangan di menit ke-59 dalam pertandingan yang me-malukan di Bernabeu, tidak dimasukkan dalam daftar tim untuk laga tandang pe-nyisihan Grup A melawan Shakhtar Donetsk.

Real tidak menjelaskan berapa lama pemain itu ke-mungkin akan absen, tetapi media lokal melaporkan bah-wa bek energik itu potensial menepi selama dua atau tiga pekan. Kapten Real dan bek tengah Sergio Ramos juga tak masuk dalam daftar tim mela-wan Shakhtar. Pelatih Real Rafa Benitez hanya membawa lima bek ke Ukraina. Pepe kemungkinan akan dimainkan bersama Raphael Varane di posisi tengah, dengan Daniel Carvajal dan Nacho kembali pada posisi masing-masing di kanan dan kiri. (afp/ant)

Marcelo Absen Lawan Shaktar Donetsk

London - Mantan penyerang timnas

Inggris Jermain Defoe mem-bawa keluar Sunderland dari zona degradasi melalui keme-nangan 1-0 atas tuan rumah Crystal Palace pada pertand-ingan kompetisi Liga Ing-gris, Selasa (24/11) kemarin. Kemenangan ini memberi angin segar bagi pelatih Sam Allardyce.

Bek tengah Palace Scott Dann dan penjaga gawang Wayne Hennessey melakukan kesalahan dalam menyapu bola yang membuat Defoe dengan mudah mengarahkan bola ke gawang yang sudah kosong sepuluh menit sebe-lum pertandingan berakhir.

Pasukan ‘’Big Sam’’ meraih

kemenangan untuk yang kedua kalinya pada liga musim ini berkat mantan ujung tombak the Three Lions itu. Hasil tersbeut menga-trol Sunderland naik di atas Bournemouth di posisi ke-18 dan hanya terpaut satu angka dari peringkat ke-17 Newcastle.

Kemenangan kemarin amat dinantikan Sunderland menyusul dua kekalahan beruntun sebelumnya ter-masuk hasil memalukan 2-6 atas tuan rumah Everton. Ke-menangan pertama the Black Cats di liga terjadi sebulan lalu saat mereka menunduk-kan Newcastle. Itu menjadi sukses awal Bug Sam yang Dick Advocaat. (kmb39/rtr)

Los Angeles - Pulihnya Kevin Durant memberi

keberuntungan bagi Oklahoma City Thunder untuk meraup kemenan-gan 111-89 atas tuan rumah Utah Jazz pada pertandin-gan kom-p e t i s i N B A ,

Selasa (24/11) kemarin. Bintang Thunder itu menyumbang 27 poin pada penampian perdananya set-elah absen di enam laga sebelum-nya.

Durant mendominasi di awal pertandingan saat Thunder

langsung mengungguli Utah di Vivint Smart Home Arena. “Luar biasa menyenang-kan,” ujar Durant yang menjaringkan 10 dari 13 tembakan dan menjar-ingkan tiga dari enam tembakan tiga angka.

Guard Thunder Rus-sell Westbrook mencetak 20 poin, 9 assist dan 7 rebound saat Thunder meningkatkan catatan menang-kalah mereka

secara keseluruhan menjadi 9-6.

Pelatih Thunder Billy Donovan lega melihat

Durant kem-bali ke pe-

nampilan terbai-

knya.

Namun, Durant tidak diinginkan terburu-buru bermain sepenuh-nya.

“Saya pikir tim medis kami melakukan pekerjaan hebat. Tidak seorang pun akan menempatkan Kevin Durant di lapangan saat dia tidak 100 persen siap,” kata Donovan.

Pada laga lain San Antonio Spurs menggulung Phoenix Suns 98-84. Forward Kawhi Leonard memimpin Spurs dengan 24 poin dan 13 rebound. Tiga pemain Spurs lainnya membukukan dua dijit angka. Spurs tetap tidak terkalah-kan di kandang meski pada laga kemearin menghasilkan turnover tertinggi sepanjang musim 21 kali. Hasilnya, Suns menikmati 18 angka tambahan.

Namun, Phoenix melakukan hal serupa dengan mencatatkan rekor turnover tertinggi sepanjang musim, 28 kali. 18 di antaranya melalui steal oleh pemain Spurs yang membuahkan 27 angka bagi tim tuan rumah.

Guard Tony Parker menjaring-kan 20 poin dan guard Danny Green mencetak 18 poin untuk San Anto-nio (11-3). Kemenangan kemarin menjadi Spurs memiliki rekor 7-0 di AT&T Center musim ini. Guard cadangan Patty Mills mencetak sepuluh angka untuk Spurs.

Phoenix (7-7) dipimpin oleh forward Markieff Morris dengan 28 poin, guard Brandon Knight menambahi 18 poin dan forward cadangan T.J. Warren mencetak 16 poin. (kmb39/rtr/ant)

Durant Beri Keberuntungan Thunder

Seragam Baru PSG pada Laga di Malmo

Menanti Duet Morata-DybalaTurin -

Juventus memerlukan kemenangan atas Manchester City, Kamis (26/11) dini hari nanti untuk meraih tiket ke babak 16 besar Liga Champions. Si Nyoya Tua berharap banyak pada kontribusi duet Alvaro Morata dan Paulo Dybala untuk me-muluskan target itu.

Black Cats Tinggalkan Zona Degradasi

Juventus Vs Manchester City

Bali Post/apDIJEGAL - Penyerang veteran Sunderland Jermain De-foe (kanan) dijegal rivalnya dari Crystal Palace Scott Dann pada pertandingan Liga Inggris, Selasa (24/11) kemarin.

Bali Post/netPSG - Kostum yang akan dikenakan pemain Paris Saint Germain (PSG) pada pertandingan melawan Malmo, Kamis (26/11) dini hari.

Bali Post/ap

PENAMPILAN TERBAIK - Penyerang Juventus Alvaro

Morata (kanan) mengamankan bola dai penguasaan pemain

Empoli Rui Mario pada pertand-ingan Serie A Liga Italia.

Morata diharapkan bisa menun-jukkan penampilan terbaiknya melawan Manchester City pada pertandingan Liga Champions,

Kamis (26/11) dini hari.

Page 16: Edisi 25 November 2015 | Balipost.com

16 OLAHRAGA

DIJUAL MOBIL DIJUAL MOBILDIJUAL MOBILARSITEKTUR

KECANTIKAN

FURNITURE

BENGKEL LAS

BAJA RINGAN

TIKETPERCETAKAN

KULINER

KOMPUTER

AC

AC

KURSUS

KURSUS

SPA

PROPERTY

C.0001426-MBL

TOYOTA

NEW AVANZA

08174766115 / 082147446 659

FORTUNER

HILUX & ALPHARD

PIN BB 52AB451F

INNOVA

R

E

A

D

Y

S

T

O

C

K

� D

i

s

k

o

n

S

p

e

s

i

a

l

!

!

!

!

� G

R

A

T

IS

A

k

s

e

s

o

ri

s

� B

is

a

T

u

k

a

r

T

a

m

b

a

h

� S

o

u

v

e

n

ir

M

e

n

a

ri

k

� D

P

R

e

n

d

a

h

&

P

ro

s

e

s

C

e

p

a

t

C.0002624-MBL

C.0001419-MBL-2

TOYOTA

AVANZA

085100929445 / 087861553262

PROMO AKHIR TAHUN

� B

is

a

T

uka

r T

a

m

b

a

h

� K

re

d

it

s/

d

7

ta

hun

� P

ro

se

s

C

ep

a

t

� F

re

e A

kse

so

rie

s

Syarat & Ketentuan Berlaku*

AVANZA DISKON 12-27Jtan

INNOVA DISKON 33 Jtan

FORTUNER DISKON 35 Jtan

DP

16

Jtan

085101703680 | 081238908780

PU GRANMAX

DP3JtDP6Jt

PROMO AKHIR TAHUN DAIHATSU

Bonus Langsung vacum mobil + cover car

TERIOS DP 20JTSIRION DP 20JT

GREAT XENIA-an

LUXIO DP 20JTAYLA DP 11 JT

C.0002272-mbl-2

ACKULKAS

EVER COOL - SPECIALISSERVICE/REPARASIDITEMPAT

ISI/ MENAMBAH FREON

HUB: 0822 4796 4577

GARANSI

SMS ALAMAT LENGKAP

C.0002167-ac

Telah Dibuka :

Spesial PromoDiscount 100.000,-untuk 100 customer pertama

ATHENA SPA

HP. 083119367000

Jl. Hayam Wuruk (100 M sebelahBarat Pameran Hayam Wuruk)

C.0002379-spa

PELUANG EMAS KULINER

Jl. Raya Semer, Kerobokan•• 0813 3721 2288

Bth rekan2 pengisi countermakanan godo2, lontongsayur, ketoprak, soto, sateayam, pempek, siomaybatagor, dll. Bth Tukangmasak & karyawati resto.

Strategis banyak turis

C.0002678-kul

TOYOTAAVANZA | | FORTUNER | HILUX

085102996271C.0002764-mbl

PROGRAM BULAN INI

SEGERAHUBUNGI

- DISCOUNT s/d 30Jt-an- BUNGA MURAH- ANGSURAN RINGAN- DP RENDAH- KREDIT S/D 6TH

087860962428

DAPATKAN

DP HANYA 14 JT-an

ALL N W INE NOVA

•• SYARAT MUDAH•• BONUS MENARIK

READY: BRIO, MOBILIO, JAZZ, FREED, CRV

INDENT BR-V

RK EDITs/d5 th

0817 3585 88C.0002709-mbl

C.0002705-spa

1001 SPA

Clasic MassageChoco Lover MassageMandi Madu MassageVIP MassageMaharaja Massage

Buka : Senin - Minggu Jam 11.00 - 22.00 WitaJln. Cendrawasih 3, No. 7 Gatsu IV

(Patokan Hotel Nikki)

GRAND OPENING

082146267599 | 081999100955PIN. 2B132A20

PT. GLOBAL NUSA PROPERTIDeveloper

Telp. (0361) 900 8884Hp. 081 138 01502

(Pengembang perumahan)Jl. Sentanu no. 37 Peguyangan kaja

Denpasar-BaliEmail: [email protected]

C.0002324-pro

Keempat gol Sentana dicip-takan melalui tendangan pen-alti, ketika pertandingan yang dipimpin Wasit Andreas da Costa bar bergulir tiga menit. Gol Sentana berikutnya dic-etak di menit ke-25, 27, dan 40. Berkat koleksi empat butir gol ini, untuk sementara Sen-tana menjadi pemain tersubur, dikuntit Kushedya Hari Yudo (Kundalini), dan Ketut Sudi Katos Artawan (Putra Tresna) masing-masing menyumbang tiga gol.

Selain empat gol yang dile-

sakkan Sentana, enam gol lagi disumbangkan Putu Pelut Hariyanto di menit ke-75 dan 88, kemudian Agus Setiawan (30), Yoga Andika (35), Agus Triyasa (62) serta Ngurah Ma-hardika menit ke-81.

Ewako mampu mempertipis kekalahan lewat sontekan Mo-hammad Reza di menit ke-24 yang membobol gawang POR Sanur yang dikawal Putra Triadi. Sementara Ewako me-masang kiper Rody Asbi hingga digantikan Ananda Putra pada skor 0-4. Ananda kemudian di-

gantikan lagi Kadek Sila Marta saat skor 1-8. Sampai akhir pertandingan POR Sanur tetap unggul 10-1. Dua tim yang lolos dari Grup D yakni POR Sanur dan POPP Pegok.

Usai pertandingan, pelatih POR Sanur Komang Adnyana mengemukakan, timnya tak ada target tetapi asuhannya tampil trengginas, hingga menang besar. ‘ ’Kami akan mempertajam penyelesaian akhir (finishing), di babak delapan besar,’’ ucap Komang Adnyana.

Sementara Asisten Manajer Ewako Johny mengakui timnya terbentuk dadakan. ‘’Ya... kami akan benahi lagi tahun depan,’’ jelas Johny.

Ketua Panpel Gusti Ketut Anom menegaskan, pihaknya menggelar rapat pada Selasa

(1/12) nanti, melibatkan delapan tim yang lolos. Tujuannya, untuk menertibkan peraturan, misal-nya pemain yang boleh duduk di bench, dibatasi tujuh pemain cadangan ditambah tujuh ofisial, di luar 11 pemain yang turun di lapangan hijau. (022)

Jakarta (Bali Post) - Tidak kunjung mendapat kesempatan

berlaga di event internasional, membuat Asosiasi Futsal Indonesia (AFI) gerah dan berniat untuk keluar dari organisasi PSSI yang masih terkena sanksi FIFA.

Menurut Ketua Umum AFI Hary Ta-noesoedibjo, dampak dari sanksi FIFA terhadap PSSI membuat AFI ikut terseret, karena masih dalam organisasi sepak bola di Indonesia tersebut. “Kita ingin futsal semakin berkembang ke depannya. Saat ini futsal tidak bisa mengikuti event in-ternasional karena PSSI masih disanksi FIFA. Namun, AFI ingin melobi FIFA agar kami diberi dispensasi agar dapat berlaga di ajang internasional bahkan Piala Dunia 2016,” ujar Hary kepada wartawan di Ja-karta, Selasa (24/11) kemarin.

Alasan kuat AFI ingin keluar dari PSSI karena lembaga futsal Indonesia tersebut ingin lolos ke futsal Piala Dunia 2020 mendatang. Untuk itulah berbagai cara akan ditempuh AFI, termasuk akan berkomunikasi dengan FIFA.

“Saya sendiri akan berupaya melobi FIFA supaya futsal bisa diberikan dis-pensasi keluar dari PSSI, tetapi artinya pisah, melainkan minta dispensasi dari FIFA karenakan PSSI diatur oleh statuta FIFA,” jelas Hary.

Dirinya pun mengaku belum bisa me-mastikan, apakah rencana tersebut akan berhasil atau tidak, mengingat proses yang panjang. “Pada dasarnya kami berharap futsal tidak ikut menjadi korban persoalan PSSI-Kemenpora. Dan kami segera mer-encanakan komunikasi, saya harus melobi karena ini kan bukan keputusan saya, tetapi keputusan FIFA,” ucapnya.

Selain menyelesaikan masalah sanksi, Hary juga menjelaskan niat AFI untuk membangun GOR futsal bertaraf interna-sional di Jakarta, dengan berbagai prasa-rana mendukung lainnya.

“Kita ada rencana membikin GOR fut-sal bertaraf internasional, hal ini demi mendukung kemajuan dan prestasi futsal Indonesia. GOR itu nantinya akan kom-plet fasilitasnya seperti asrama, tempat ibadah, gedung latihan, dll. Selain itu bisa jadi tempat TC Timnas Futsal Indo-nesia dan tempat untuk venue turnamen atau kompetisi internasional,” tambah-nya. (pts)

Jakarta (Bali Post) -Hari pertama ajang Prakuali-

fikasi PON XIX Bandung cabor panahan, tim Bali belum menemui hambatan yang berarti. Pada babak kualifikasi yang berlang-sung di Lapangan Panahan Pintu Tujuh, Senayan Jakarta, Selasa (24/11) kemarin, tim Bali lolos di semua nomor yang diikuti.

Ketua Official Tim Panahan Pra-PON Bali Dahlan di Jakarta, Selasa kemarin mengatakan, Bali mampu meloloskan di semua nomor yakni masing-masing di nomor recurve beregu putra/putri, dan compound beregu putra/putri. Kesuksesan itu tidak lepas dari doa semua pihak dan semangat para atlet yang sudah berjuang dengan maksimal di lapangan.

“Hari pertama perlombaan

berjalan dengan lancar dan tidak ada hambatan. Kami bersyukur anak-anak mampu lolos di semua nomor yang diikuti. Sedangkan untuk perlombaan besok (hari ini - red) bakal mempertanding-kan nomor nasional. Di nomor ini juga berpotensi besar untuk lolos,” ungkapnya. Dahlan mengatakan, pihaknya yakin kesuksesan di hari pertama bakal berlanjut di hari kedua di nomor nasional. Keyakinan itu muncul, setelah melihat penampilan asuhannya di pertandingan pertama yang semuanya bermain dengan ce-merlang.

“Kami cukup yakin di pertand-ingan kedua di nomor nasion-al mereka juga bakal mampu mengikuti kesuksesan di hari pertama,” paparnya. Disinggung

rival Bali di Pra-PON, Dahlan menyatakan yang menjadi pesa-ing berat Bali datang dari tuan rumah DKI Jakarta, Jawa Timur, Kalimantan Timur, Yogyakarta dan Jawa Tengah. Pasalnya, provinsi-provinsi itu dinilai jauh lebih matang, mengingat dari segi sejarah daerah itu sudah lebih awal mengembangkan olahraga panahan.

“Persaingan memang berat. Meski begitu kami tetap bertekad bisa meloloskan atlet minimal menyamai saat PON 2012 di Riau. Karena saat itu Perpani mampu meloloskan empat atlet ke PON dengan menyabet dua medali perunggu,” pungkas Dahlan yang ditargetkan meloloskan delapan pemanah ke PON Bandung tahun depan. (kmb41)

Denpasar (Bali Post) -Tim futsal Pra-PON usai

menekuk Sulawesi Utara (Su-lut) dengan skor 10-6, harus mengakui keunggulan Kalim-antan Barat (Kalbar) dengan skor 2-4 dalam putaran kedua, Grup X, di GOR Palaran Sa-marinda, Kaltim, Selasa (24/11) kemarin.

Dua gol yang berhasil disa-rangkan ke gawang Joko Prase-tyo dilesakkan Randu Wira P di menit ke-11 dan Derry Permana menit ke-12. Sedangkan empat gol Kalbar yang menggetarkan jala Marcelo dicetak M. Har-dadi menit ke-10, Yudi Rizaldi (13), Dedi Januadi (27) serta Aditya Widman (39).

Sektim Nasser Attamimy yang dikontak, kemarin, men-

gakui da-lam laga yang dip-impin wa-sit Rahma-

di dan Sukri Sulaeman tersebut semangat juang pemain Kalbar luar biasa. Pasalnya, dalam laga hari perdana, Senin (23/11) lalu, Kalbar dikalahkan Papua Barat dengan skor 1-4.

Nasser juga memuji permain-an agresif Kalbar yang terus-menerus memborbardir benteng pertahanan tim futsal Bali hing-ga lini belakang keteteran. ‘’Saya kira secara fisik, stamina dan mental bertanding pemain Bali tak masalah. Hanya, pemain Kalbar memberondong serangan dari segala lini, akhirnya pertah-anan tim Bali rapuh juga,’’ papar Nasser.

Pada laga berikutnya, tim fut-sal Pra-PON Bali berjumpa NTT, Rabu (25/11) ini. ‘’Pertandingan ini bakal kami pakai momen ke-bangkitan tim Bali. Pertemuan sebelumnya pada putaran per-tama Pra-PON, di Meazza Den-pasar, Bali menundukkan NTT 6-4,’’ ucapnya. (022)

Paris - Mantan juara dunia MotoGP Casey Stoner kem-

bali ke Ducati untuk menjadi pembalap penguji tim Italia itu pada 2016. Di tim ini pula Stoner sebelum-nya menyumbang gelar juara dunia pada 2007.

Pembalap berusia 30 tahun itu bergabung dengan Ducati setelah setahun bersama Honda. Sepanjang empat tahun bersama Ducati ia menyumbang gelar juara pada 2007.

Pada 2011 ia kembali ke Honda dan selama dua musim berhasil meraih juara pada 2011. “Saya pu-nya begitu banyak kenangan besar bekerja dengan orang-orang dan merek Ducati dan kesempatan untuk kembali bekerja dengan mereka lagi adalah sesuatu yang sangat istimewa,” katanya, Selasa (24/11) kemarin.

Kembalinya pembalap Australia itu disambut baik fans Ducati. Terlebih Stoner telah menyelesai-kan kontraknya dengan Honda pada 2015 ini.

“Stoner selalu tetap di hati semua Ducatisti dan saya

benar-benar senang bahwa dia telah memutus-kan untuk kembali ke keluarga kami,” tambah Bos Ducati Claudio Domenicali.

Stoner pensiun dari balapan di akhir musim 2012 dan sejauh ini bekerja sama dengan Honda sebagai pembalap penguji. (afp/ant)

Stoner Kembali ke Ducati

Banyaknya turnamen dan prestasi yang diraih para atlet taekwondoin Indo-nesia, diyakini Kemenpora bisa memba-wa perkembangan yang lebih baik dalam berbagai multi event. Hal itu dinyatakan Menpora Imam Nahrawi saat menerima Presiden Kukkiwon Dunia Jeong Man Soon di Kantor Kemenpora, Jakarta, Selasa (24/11) kemarin. Dalam kun-jungannya, Presiden Kukkiwon Dunia tersebut didampingi Ketua Umum UTI Pro Letjend TNI Andogo Wiradi, Sekjen UTI Pro Lam ting dan Pembina YUTI/UTI Pro Gand Master Lioe Nam Khiong usai sukses menyelenggarakan Tur-namen Taekwondo Kukkiwon Cup I di Indonesia beberapa waktu lalu. Pada pertemuan terse-but, Menpora Imam Nahrawi mendapat penghargaan dari Presiden Kukkiwon Dunia dengan disematkan baju taekwondo dan sabuk hitam. Seperti diketa-hui, taekwondo Indo-nesia sempat berkibar era 90-an, khususnya mengikuti ekshibisi di Olimpiade Barcelona 1992 dengan meraih 2 perak, 3 perunggu, namun di Olimpiade berikutnya Indonesia tidak pernah meraih medali, bahkan di Asian Games tidak pernah meraih emas, hanya dilevel SEA Games Indonesia bisa berkibar dan meraih emas. (pts)

OLAHRAGALINTASTaekwondo Indonesia di Pentas Internasional

‘’Quattrick’’ Sentana Menangkan POR SanurDenpasar (Bali Post) -

Bomber kadek Sentana mencetak empat gol ke gawang Ewako hingga membawa timnya unggul 10-1 (6-1) dalam turnamen Denpasar Cup I/2015, Grup D, di Lapangan kompyang Sujana, Selasa (24/11) kemarin.

Hasil Selasa (24/11)Ewako vs POR Sanur 1-10Jadwal Rabu (25/11)Pespa Padangsambian vs Bintang Timur

Klasemen Akhir Grup D1. POR Sanur 2 1 1 0 10-1 42. POPP Pegok 2 1 1 0 4-0 43. Ewako 2 0 0 2 1-14 0

Hari Pertama, Pemanah Bali Lolos di Semua Nomor

Pra-PON Futsal

Bali Ditundukkan Kalbar

AFI Ingin Keluar dari PSSI

PEnGUJI - Pembalap Australia Casey Stoner saat masih membela tim Ducati pada 2007-2010. Stoner yang dua kali juara dunia MotoGP akan menjadi pembalap penguji Ducati musim depan.

Rabu Pon, 25 november 2015

Page 17: Edisi 25 November 2015 | Balipost.com

BALI GLOBAL CLASSIFIED ADS

Sarana promosi, mempertahankan, memperluas pasar serta meningkatkan citra perusahaan, Paling efektif, mini biaya, maksimal hasilnyaIKLAN MINI - IKLAN PELUANG EMAS

� Discount Up to: 10% Pembayaran dgn Kartu Kredit BNI �Layanan Pengaduan: HP: 081 139 62168, Email: [email protected]�Pin BB: 55c8e021

� Tarif iklan Mini/Baris : Minggu s/d Jumat : Rp 49.500,- per baris, Sabtu : Rp 64.350,- per baris (30 character), minimum 2 baris, maksimum 10 baris (bayar dimuka), Adlibs Radio Global/Genta/Besakih Rp 50.000 (3 x siar)

� Iklan Peluang Emas : Rp 795.000,- maksimum ukuran 1 kolom X 3 cm, 10 kali muat/bulan (bayar dimuka)tidak termasuk iklan lowongan/dijual/dikontrakkan rumah, tanah, ruko, mobil, dll. Tarif khusus66 tahun Bali Post. Iklan mendesak untuk dimuat besok, diterima sampai pukul : 18.00 Wita

� Materi iklan diserahkan berupa file dalam bentuk CD/Flashdisk dengan format: Coreldraw, Photoshop atau Iklan Anda di desain langsung di bagian iklan Bali Post, GRATIS!

� Jakarta : (021) 5357602 - Fax : (021) 5357605� Mataram : (0370) 639543� Denpasar : (0361) 225764 (hunting) e-mail:[email protected]� Surabaya : (031) 5633456

Informasi pasang iklan Telepon

VISA

- Iklan Still Store di Bali TV : Rp 200.000,- (10 x tayang)- Runing Teks Bali TV : Rp 50.000,- (5 x tayang)- Denpost Paket : Rp 165.000,- (10 x muat)- Bisnis Bali Paket : Rp 82.500,- (10 x muat)

Rabu Pon, 25 November 2015 17

Dicari Sopir SIM BH.08123989518 Jl.Gadung 81 Dps

A.BP.001.11.15.0002514

Dicari Sales,SPG, MDHub:0361-426276/081239433698

A.BP.001.11.15.0002704

TherapisGji 1,8 sd 2,5 tdk Pengalaman

Juga Ok Telp.0361231564 RenonA.BP.001.11.15.0002719

!!!3-6Jt=Gj+Kmsi+MknTerapis Spa Wnita, 085100801168

B.BP.141.11.15.0001263

Dicari Adm PenjualanHub.Marmerindah Jl.Sunset Road

238XX Telp.0817562877A.BP.001.11.15.0001831

Dicari Tenaga cook,Waiter/Waitress Hub:085738112048 Koko

A.BP.001.11.15.0002589

Dcr FO Wanita Bs Bhs InggrisHub.Suji Bungalow 0361-765804

A.BP.001.11.15.0002711

!!Kpl Pesiar-Celestyal CruisesRequire 300 Crew :Kitchen,Bar,

Restaurant & Housekeeping Dpt.Interview by User in December.PT.Piramid Jl.Jayagiri VII/12B

Renon, Phn:0361-226636/226736.A.BP.001.11.15.0000752

!Bth Sgr Sales utk ProdukMakanan bs Bhs Inggris,CV:ayusry

[email protected] Hub Ayus 081239364900 Gaji+Bonus Menjanjikan!

B.BP.166.11.15.0001328

!Paket Belajar Spa+Bekerja keLuar Negeri(Resmi)081337327057

A.BP.001.10.15.0003767

Cleaning Service Dcr Laki/WntHub:0361-289700/085737168071

A.BP.153.11.15.0002766

Cr Krywati/Playan Warung,Max.27Th Gj1,7-2,5Jt,P.Bungin No.32

B.BP.141.11.15.0001326

Dbthkn Segera Waiter/Waitressutk Rest diSeminyak Hub.732963

A.BP.001.11.15.0002723

Dbthkn Tkg Potong utk GarmentBerpengalaman Hub:082146365552

A.BP.001.11.15.0002572

Dcr Admin & SMK Bangunan BisaExcel&Word Made:085333411868

A.BP.001.11.15.0002720

Dcr Krwti max25th Jujur PnplnMnrk diutmkn Pglmn Barista DtgLangsung Obin Coffee Jl.Tukad

Badung No.99A Renon DenpasarA.BP.001.11.15.0002734

Dcr Pembantu Pria utk PrivateHouse Kerobokan,House Keeping,

General Duties,BerpengalamanCV:[email protected]

Good Salary,Full Time T.732393A.BP.001.11.15.0002762

Dcr Teknik Sipil/Arsitek Gaji2,5-3Juta utk Proyek Perum

Banyuwangi Kota T.(0361)7289590333416623 / 082145368344

A.BP.001.11.15.0002788

!Job Luar Ngri Gj36Jt psti Brang-kat 085237574242,081375409869

B.BP.166.11.15.0001329

Accounting min D3 AkuntansiMYOB,Komp Office Start2,5Jt/Bl

Jimbaran/[email protected]

Dcr Tnga Accounting PlusMarketing utk Proyek Perum Banyu-

wangi Kota Gaji 2,5Jt T.7289590333416623 / 082145368344

A.BP.001.11.15.0002787

Dcr:3Wnt Bg.Dapur,2Tng SrbtanLk Pny SIM C,083119449999NoSMS

B.BP.141.11.15.0001305

!!!All Jobs Available.Send [email protected] 769073 Mon-Fri 9am-5pm

B.BP.132.11.15.0001094

!Bth Karyawati u/Pabrik Rambutmin.SMU,Penglmn tdk perlu.Lam:

Neohair, Jl.Nakula B3,Ph 8947040B.BP.004.11.15.0001238

Apply to Zanzibar RestaurantJl.Arjuna Legian for cook

helper(wanita) max 25th. SendCV to:[email protected]

B.BP.145.11.15.0001299

Belajar Bhs Jepang&Lanjut keDiploma/S1 diJepang,sambil bkerjabiaya mrh&menguntungkan.Brang-kat Aplril’16 Lidya08123829587

A.BP.001.11.15.0001879

Bth Adm&Cust.Service,Max.26Th,min SMA,ParamaTex, ImBo 589

B.BP.004.11.15.0001239

Bth Cpt utk Kerja Jepang,KoreaAusie Hub.081339506326

A.BP.001.11.15.0002743

Bth Penjahit pengalaman SegeraGaji Bgs Tlp.08113891983

A.BP.001.11.15.0002469

BthPemetikBuahAustralia,Gj32JtBiaya 5Jt&Jepang,082247699000

A.BP.001.11.15.0002677

Bth Nurse di Yayasan JodiE Jl.P.Moyo Pedungan T.0361725076

Email:[email protected]

Butuh Segera 2 Staf Operation1 Driver SIM-A,Bawa Lamaran ke

PT.SAP Express Jl.Dahlia No.5Denpasar T:224870,087862263566

A.BP.001.11.15.0002757

CV.Sua Artha Gianyar Bth Surve-yor+Kolektor+Design Grafis+

Admin Gj.2-5Jt T.082144738399B.BP.004.11.15.0001292

Cari PRT 2 org BerpengalamanRT Hub.08123886672

A.BP.001.11.15.0002695

Cr Design Graphis u/PercetakanLancar Corel&P.Shop/0817355588Email:[email protected]

A.BP.001.11.15.0002790

Cr Karywan Toko.Gj 1,5Jt+BonusCr SPG/Ksir/Admin 085347615203

A.BP.001.11.15.0002650

Cr Sopir Serabutan Ulet&KerjaKeras Gj.2,2+Insentif H.226970

A.BP.001.11.15.0002761

Cr: Sales,Staf Gudang,Supir,Kolektor.Gj Tinggi,081558096445

A.BP.001.11.15.0002763

Dbt sgr Tng Garden u/di HotelJl.Diponegoro 51 (0361-247111)

A.BP.001.11.15.0002336

Dbth Adm SMA/K u Dpejaten Taba-nan 087860182004/082146841125

A.BP.167.11.15.0002725

Dcr 6 therapist wnt pglmn u/Htl Nusa 2&Seminyak/0817561261

B.BP.101.11.15.0001317

Dcr Adm Tmt SMK.Krm Lam PT.ABICargoUbud.Jl.Kedewatan/8989431

A.BP.001.11.15.0002692

Dcr Asisten Apoteker (D3Farmasi)utk Prusahan Kosmetik

& 2 Org SPG Hub.08123803628B.BP.004.11.15.0001253

Dcr Digital Patrun atauPatrun Marker yg Berpglmn

Hub.08123823758/0361-754085B.BP.154.11.15.0001333

Dcr Krywti u/Toko diDouble SixBs English Gj 2Jt+Kms H.486871

A.BP.001.11.15.0002578

Dcr Pembantu Rumah Tangga diPedungan Hub.085237968897

A.BP.001.11.15.0002717

Job Jepang:Paspor,Visa,Tkt Job55Jt Ausi Visa,Job,Tkt 95Jt

Ausi Student:Sdh Trmsk Sponsor70Jt Sdh Terbukti 081246583507

B.BP.154.11.15.0001338

Dcr Sgr TkgJarit BerpengalamanBulanan/Borongan H:0811397187

B.BP.101.11.15.0001162

Dcr Sopir Pribadi Berpenglmn,Penampilan Menarik,0361-468229

A.BP.005.11.15.0002775

Dcr Sopir SIM B1 & Tng GudangMax.30Th Hub.0361 427881

A.BP.001.11.15.0002754

Dcr Staf Pengalaman Paket TourHub.081236924613 E:

[email protected]

Dcr Supir SIM A,Gaji 2Jt’anHub:082144022746,Ubud

B.BP.004.11.15.0001298

Dcr Terapis,Pnglmn tdk diutmknHub.VZ Skincare 085100881908

A.BP.001.11.15.0002582

Dcr Tmt SMU/SMK u 19/25th Priautk Home Stay Hub:081238298327

A.BP.001.11.15.0002245

Dcr Waiter Coffee Shop di Kutamax25th B.Inggris 081337999971

A.BP.001.11.15.0002619

Dcr Waiter/ss,Kasir,Steward u/Resto di Renon H:081916420095

A.BP.001.11.15.0002631

Dcr Wnt yg Bth pnghsilan Tmbhnkrj Smpgn,Intrviw.087860603956

A.BP.001.11.15.0002625

Dcr cleaning service u/RestHub:081999544432/08174753281

B.BP.145.11.15.0001296

Hotel in Kuta Looking for Main-tenance Staff Send CV to hrd@k

utatownhouses.com 085737536665B.BP.004.11.15.0001295

Dcr cook helper,waiter/ss utkRest di NusaDua H:089682545999

B.BP.101.11.15.0001318

Dcr:FO,HK,HKPA,Akunting,Waitress,Security.Hotel Puri

Asih Jl.Pantai Kuta No.40 KutaA.BP.001.11.15.0002693

Developer Membutuhkan Pelaksa-na/Pengawas Lapangan min STM

Pengalaman tidak Diutamakan,Jujur,Loyal dan Pekerja Keras

Gaji Menarik, Email CV ke:[email protected]

B.BP.101.11.15.0001316

Dicari Adm Wnt,bisa Kompt,Kerjasama Team Lam Lgs Yamaha

Teuku Umar Barat 100X DpsA.BP.001.11.15.0002710

Dicari Driver Pariwisata,UsiaMax 48Th,P/W Sistem Komisi,Bo-nus,Insentif Hub.082340337074

A.BP.001.11.15.0001323

Dicari PRT Tinggal dalam Gaji1,2Jt Hub.08113867557

A.BP.001.11.15.0002751

Dicari PRT bs Masak Tdr dlm Jl.Mas ubud Hub.08123890187

B.BP.004.11.15.0001297

Dicari Pembantu Tidur Dalam Jl.WR.Supratman 66,H:081237651088

A.BP.001.11.15.0002691

Dicari Tkg Jarit KebayaHub:081237168477

A.BP.001.11.15.0002716

Karyawan/ti utk Penginapan TdrDlm Umur 35th Hub.085100402075

A.BP.001.11.15.0002687

Krywn Srbtn Bujang bs NyopirMobil Tdr Dlm 081339168022

A.BP.001.11.15.0002759

Looking for Villa ReservationStaff in Sanur,Good Computer,

English (Written & Spoken),Starting Salary idr 3 Mill,

0361-8497275 / 082134356114A.BP.001.11.15.0002613

Marketing Bpengalmn utk-KampusIntntionl diRenon 085645416688

A.BP.001.11.15.0002701

Prsh Jasa Pest Control Bth TngPria min SMA Hub.08123991503

A.BP.001.11.15.0002755

Receptionist Dcr Wanita MnarikHub.0361-289700/085737168071

A.BP.153.11.15.0002767

Sales Counter utk Polo RalphLauren Jl.Raya Batubulan,Br.

Tegehe.Kirim Lam & CV ya.CepatNih Bonus Menarik! Wanita,SMA,

Penampilan MenarikA.BP.001.11.15.0002396

Sgr Dcr Pria/Wnt Tk.Kebun,PRT,Srbtn085339493311/085238621967

A.BP.001.11.15.0002736

Sgr IT,Sales,SC,Lam PT.PMAJln.Bedahulu XVII/7 Dps 411185

B.BP.813.11.15.0001232

Skull kerja Jpang 081246748474081558619010/087761410129Kadek

A.BP.001.10.15.0003408

Sopir Prwsta Gj2Jt+Fee SMA/SMKPglm Max35 Ns Dua 081236516127

B.BP.101.11.15.0001300

Dcr Driver Usia Min 23Th P/WSistem Komisi Persentase+Bonus

Hub:085936178465 WayanA.BP.001.11.15.0001324

Dcr Juru Masak Warung BokashiFarm Jl.Komodo 38X Dps,224917

A.BP.001.11.15.0002746

Dcr Krywti Siap/Niat Krja UntkProd Kue Pia H.085100428118

A.BP.001.11.15.0002729

Dcr Sgr 1Manager Toko,2Photo-grapher,2Asst Photographer,1StafAcct,4Staff WO bs Mandarin Hub

PT.KSQY Wedding Indonesia 0361709180/E:[email protected]

B.BP.154.11.15.0001337

Dcr Wnt Asst Produksi/Admin u/Garmen Skil Komptr diutmkn 1/2Hr Krj.G.Salak H:081337382222

A.BP.001.11.15.0002777

DAIHATSU

Terios New Adventure’10 AbuMT AsBali Smst Br, 085100849067

B.BP.141.11.15.0001335

Terios TX Advntre’2015 PutihAsliBali Istimewa,081338593219

A.BP.001.11.15.0002778

Espass 99 AC Dingin Siap PakaiMsn Halus,Surapati085100823450

A.BP.001.11.15.0002689

Xenia Dp3Jt/Angs.3Jtan,Pick UpDp0%,Ayla Dp 15Jt,082340855805

A.BP.001.11.15.0000123

HONDA

Mobilio E MT PutihKM7Rb Asli Bali Hub.0811395948

B.BP.141.11.15.0001310

Jazz RS’13,Pth+New Rush TRD’15Pth+Juke RX’11 Pth,08999120055

B.BP.141.11.15.0001306

Jazz VTEC Matic’2007 SlvrStoneABS AirBag AsBali,085101522889

A.BP.001.11.15.0002780

HYUNDAI

New Santa FE Putih’14 AT 4WDType Terlengkap 085338255580

A.BP.001.11.15.0002772

MERCEDEZ

Over Krd Mercy’77 Tiger OrsnlUM10Jt Sisa 25Jt, 085100856999

B.BP.141.11.15.0001307

NISSAN

Grand Livina 2008 AT SiapPakai Hub.087860928775

A.BP.001.11.15.0002712

Juke’12 Pmk,Putih,As DK081353237879 TT/Krdt

A.BP.001.11.15.0002758

MITSUBISHI

Promo Akhir Tahun Pajero SportDisc s/d 100Jt,Outlander Sport

Disc s/d 50Jt H:081999702277A.BP.001.11.15.0002525

Pajero Sport Exceed’09,AsDK,Hitam Original Hb.081237682727

B.BP.164.11.15.0001322

L300 Diesel 2008 New Armada Mulus Slvr Smst Baru087761177972

A.BP.001.11.15.0001854

Over Kredit PU L300 Solar’2015Sdh 7Kali Angsuran, 0818621551

B.BP.164.11.15.0001321

SUZUKI

Ertiga’2014 Putih IstimewaPrbd 08199945663-085102832128

A.BP.001.11.15.0002676

Karimun’2003 Brg Bagus 60JtBs Nego H.085100966802 Pribadi

B.BP.141.11.15.0001324

Mega Carry Xtra Kon.Baik,91JtKilometer Rendah 08563762239

A.BP.001.11.15.0002713

Over Krd XOver’07 Hitam MaticAsli Bali UM20Jt,085100856999

B.BP.141.11.15.0001303

Splash Putih’14 MT+Yaris E’11Htm Istw TT/Crd,085100448700

B.BP.141.11.15.0001309

Pick Up 1000 2008 57,5Jt NegoHub.08123920795 / 087860462275

A.BP.001.11.15.0002722

Splash’2011=105Jt Silver PrbdiAsDK,Antosura 161,085100412079

B.BP.164.11.15.0001319

Suzuki Every 2004 Matic, Istime-wa 69Jt Nego Hub.081338081200

& 0361 775284A.BP.001.11.15.0002783

TOYOTA

Inova G’11 Silver MulusPrbd 085102832128-085738724188

A.BP.001.11.15.0002672

Agya G’2014 AsBali Hitam107Jt Brg Pribadi,087860856999

B.BP.141.11.15.0001304

Avanza G’2010+2014 HitamSpt Baru,H.085100448700 TT/Crd

B.BP.141.11.15.0001308

Innova G’12 Bali Istmw+IjinByPass Ngr Rai 4 Tohpati/Krdit

A.BP.001.11.15.0002779

Murah Vellfire’13 G Putih DKTT&Krdt Dp100Jtan,082342490222

B.BP.164.11.15.0001320

Avanza G’2008 Silver DK PajakBaru Mulus Orginal,08123890466

B.BP.164.11.15.0001323

DX Th’82 Warna Biru Mulus 19JtPadang Sambian 087861945638

A.BP.001.11.15.0002776

Soluna GLI’01Pmk AsDK Slv 45,5Jt bsKrd GatsuTgh 081338979561

A.BP.001.11.15.0002786

DISEWAKAN MOBILA.Anda Mau SewaMbl Mrh Avanza-Inova Alphad Hub:245145-238041

A.BP.001.11.15.0002706

DICARI MOTOR* 081239337600 / 087860120877*

Beli Motor Bks Sgl Merk,DjmputA.BP.001.11.15.0002769

DIJUAL MOTORRUPA-RUPA MOTOR

Motor Listrik untuk Anak-Anak&Dewasa 3,7Jt Nego,081999925143

A.BP.001.11.15.0002782

KOST Kost Lkp Teuku Umar Barat

Kertapura VI TP 082146774545A.BP.001.11.15.0002399

Kos Ry Kuta Fas Lkp 1,75-3,5Jt081999935300/081239530888

B.BP.154.11.15.0001332

DIJUAL RUMAH !!Dijual Rmh T.60/100F,Lok JlMekar Jaya Blok A XI,Pemogan

Hub.0361-710691/081337260680B.BP.141.11.15.0001315

!!Era Victory 8466678/081236446777 Rmh Nyaman Siap

Pakai,P.Kae LT250m,Tegal CupekLT200m, Sanur LT2400m

B.BP.141.11.15.0001312

Rmh T55/78M2 Prm Nuansa PnatihIMB+SHM+AC 480Jt,082359338063

A.BP.001.11.15.0002730

Dijl Sgr Perum Tedung Sari,Abian Base Gianyar LT6,5Are LB

350m2 H1,5M Ng Tlp(0361)466842081934310335,085100919612

A.BP.001.11.15.0002216

Djl Rmh LT3Are, LB170m2, fsltsLgkp Jl.Gn Andakasa Gg. Melati,Hrg.1,6 M. 08113889831 (TP)

A.BP.001.11.15.0002699

Jual Area Buluh Indah 2A,15A,Mahendrata 1Area,Gatsu Tengah

1,7A Ciputra 1,7A,087862136555A.BP.001.11.15.0002768

Jual Rmh Lt2 L.Bgnan 12x11mLT152A Penamparan 087861363111

A.BP.001.11.15.0002728

Jual Rumah Perum SwamandalaLT.112m2 Kebo Iwa Dps Hrg 935Juta Nego BUC H.081337217771

A.BP.001.11.15.0002468

Rmh 2Lt 5KT 3KM Jl.Soka VI/1ADps BUC 08123830717

A.BP.001.11.15.0002694

Rmh Jl.Gajah Mada I Dps 153 m23KT 2KM Lkp Nego 087761872092

A.BP.001.11.15.0002560

Rmh Kediri,1Are,3KT,2KM,Grs,AC2200W,Jl.5 mtr.085737328555

B.BP.004.11.15.0001294

Rmh T.70/100 3KT Lok.Pemogan &T.150/133 3KT+AC Lok.Sidakarya

Berminat Hub.081337831183A.BP.001.11.15.0002702

Rmh+Toko 2Lt,3KT,2KM,R.Klg,DprGrs,Dalung Permai E/39 1,3M Ng

bisa TT Tanah, 087761893900 TPA.BP.001.11.15.0002583

TP Djl Rmh SHM LT2,6A LB2,3A,5KT,2KM,Grs,PAM,PLN 5500,KerthaPetasikan Sidakarya,0817241100

A.BP.001.11.15.0002255

DISEWAKAN RUKODikont Ruko 2Lt Jl.WerkudaraLegian Hub:082144481277

A.BP.001.11.15.0002688

DISEWAKAN RUMAH Rmh Mnmls Renon.Kmr R.Tamu

R.Keluarga Ful AC, Kitchn Seat,Tlp&Wifi,Grs 2mbl 082144808444

A.BP.001.11.15.0002707

Kont Rmh br dkt Pnatih&Biaung16Jt/Th ad Garase,082359338063

A.BP.001.11.15.0002731

DIJUAL TANAH 8Are&3Are Jalan

Gatsu Timur Utama H.0811387621B.BP.141.11.15.0001327

Tanah 2,5Are Jl.Taman WedaSari Gn.Catur, 085100086878

B.BP.141.11.15.0001302

Djl Tnh 3,2Are Laksamana IXRenon Hub:0811395337

A.BP.001.11.15.0002714

Jual Tanah 1Are 515Jt StrgsElit Gatsu Barat,08980188108

B.BP.141.11.15.0001336

!!Tnh Kav.Sanur Stratgis dktPantai,Siap Bgun cck Vila&Prum-

han Jl.6m Homix,085954131169B.BP.141.11.15.0001314

6,8Are 100m dari Gatsu Timur@565Jt Ng Jl8m&6m,081239999747

A.BP.001.11.15.0002771

Kav 1A Prm EkaCakra AbianbaseDpMrh081246205744-085100221149

B.BP.164.11.15.0001325

Kav S.Bangun Timur PusPem Bdg1-2A Jl5mt.Pav 081337332121 Ng

A.BP.001.11.15.0001954

!!!Jual Tanah Kav.Mrh diBadungUtara 129Jt/A,08980188108

B.BP.141.11.15.0001334

!!!Raya Goa Gong Jimbaran 30ACck Villa & Bisnis 087770077777

A.BP.001.11.15.0002536

!!Kav Baru Btyang Kangin H200JNego JSpd Mtr T081237911705BUC

A.BP.001.11.15.0002698

*Tnh 1A,300Jt Abianbase DalungJl3m,081237666809/085935497688

A.BP.001.11.15.0002037

15Are 65jt/Are Brt Lap JambeKota Tabanan Hub.085107711196

A.BP.167.11.15.0002419

BUC 10 Are Pas Per3an Jl.Aspaldi Kelusa,Payangan 085792888909

A.BP.001.11.15.0002735

BUC Tanah 6Are Blk Ktr BupatiTbn 250/Are Nego 087862164721

A.BP.167.11.15.0002726

BUC Tnh 2,6A LD 20m Ling Villa@600jt Krobokan 082328821961TP

A.BP.001.11.15.0002592

BUC Tnh 204m2 Blkng GWK @330jtLing Vila Jmbrn 082328821961TP

A.BP.001.11.15.0002594

Tnh Kav Jl.Besakih Suwung KauhPmogan 08123871809 BB:5ADF53A4

A.BP.001.10.15.0002203

Djl Tanah L.10A Lokasi Sibang-kaja Absml cocok u/ Gudang.

Hub.087760040748/081337935804A.BP.001.11.15.0002565

Djl Tnh 3,5A dkat UbudHub.087860800404 BUC

B.BP.120.11.15.0001289

Jual Cepat Tanah 1,5 Lok GangBangau Batubulan 08174760601

A.BP.001.11.15.0002732

Jual Tnh 3A Pgr Jln Utama GoaGong Jimbaran BU 081246378234

A.BP.001.11.15.0002727

Kav Jagapati,Latusari,Dalung,Jl.6m Paving 1s/d 3Arean Tiga-ratus Jtan/Are View Terasering

082147070268 / 08123991637A.BP.001.11.15.0002765

Tanah 1 Are Kel.AbianbaseKapal Badung Hrg 325jt,Pemilik

Hub.087862581804,082145333382A.BP.001.11.15.0002690

Tanah Kav 2 Sampai 5A 135Jt/A08174713487 Gianyar

B.BP.120.11.15.0001291

Tewel 1+2+3+4+20+30+16 Jl MobilBatubln2+4JlMobil 087761245398

A.BP.001.11.15.0002101

Tnh 1,75Are Jl.Nangka Sltn Gg.Nuri VI No.1 Hub.081353197512

A.BP.001.11.15.0002600

Tnh 1.36A Lok.Sesetan CeninganSari Gg.Cempaka H:081236543298

A.BP.001.11.15.0002742

Tnh 1A Lok.Keboiwa Utara SiapBgn 500JtNego H081338658888BUC

A.BP.005.11.15.0002774

Tnh 1H20A Antara Gamat CristalBay Nusa Penida,081236356297

A.BP.001.11.15.0002756

Tnh 3,5A Pgr Jl Ry ad Bgnan 10kmr 2,2m Glbal 081999024300Ubud

B.BP.120.11.15.0001290

Tnh Los Pantai 50 Are Lok.Jembrana 95Jt/Are,081337217771

A.BP.001.11.15.0002580

DISEWAKAN TANAHDikontrak Tanah 21 Are

Petitenget Hub.08123912010A.BP.001.11.15.0002760

DISEWAKAN TOKOOver Kontrak Pertokoan Kerta-

wijaya A.10 Jl.DiponegoroNo.Tlp.082237080961

A.BP.001.11.15.0002745

DIJUAL RUKORuko Baru Daerah Sesetan,Mulai

1M,.081936007226-081236923347A.BP.001.11.15.0002718

DISEWAKAN TEMPATSewa Tmpt 20A Jl.Utm Cokroami-

noto Dps Fas.Lngkp 08123919688A.BP.001.11.15.0002750

DIJUAL VILLADjl Vila Br Pantai Kedungu 2KT

Dpr Pool Grs 750Jt 083119593189A.BP.001.11.15.0002740

ARSITEKTUR*Urus IMB,Borong Rmh,Ruko,Vila,Hotel,Kos @2Jt/m, 081237388516

A.BP.001.11.15.0002784

Gbr IMB R.Tinggal Vila Ruko 3DBorong Bangunan H:081337230907

A.BP.001.11.15.0001833

RUPA-RUPA Mendesak Perlu Uang Hari IniKami Siap Membantu Gadaikan

BPKB Mtr/Mbl H.264014/226891B.BP.141.11.15.0001301

Dana LCair Jmk BPKB/SertipikatT.085337370228 / 412815

A.BP.001.11.15.0001866

Dicari Mesin Molen Bekas Kondisi Bagus Hubungi(0361) 971252

A.BP.014.11.15.0002724

Djl Mesin Batako 2Unit + PapanCetak + Molen Hub:082111556677

A.BP.001.11.15.0002621

Kredit/Take Over Dana TalanganProses Cepat tidak Ribet

082144394889 / 081999680300A.BP.001.11.15.0002708

KEHILANGANHilang BPKB A/N I Nengah

Bagiada DK1350GN H081338541030A.BP.155.11.15.0002789

Hlg BPKB Vario DK 3240 IQ An.Putu Sumariani Jl.Nangka Dps

A.BP.001.11.15.0002721

Telah Hilang Dokumen IMB No.592 Th.1999 Sekitar Area Batu

Belig. Jika Menemukan Hubungi Novi (731049)

B.BP.004.11.15.0001293

Tlh Hlg Buku BPKB No.A.8086446-O A/N Drs.Made Suarya

A.BP.001.11.15.0001915

KURSUSPrivat Mandarin Ibu Guru Kermhanda Ngajar Anak2 081246969192

A.BP.001.11.15.0002715

HEWANSale Anakan Golden 2,5Bl Vak

Comp Stmbum L/P Hub.0818328514A.BP.001.11.15.0002770

VARIASI MOBIL Velg18 Croom utk Freed,Jazz,

Swift dll mshBaru,081999925143A.BP.001.11.15.0002781

PELUANG USAHAHasil bs $100 per hr msk rek.

Hub.Jl.Ratna 2A T.081237112144A.BP.001.11.15.0002590

MOBIL - MOTOR PROPERTY RUPA-RUPA Bali Post

Page 18: Edisi 25 November 2015 | Balipost.com

Rabu Pon, 25 November 201518 ekonomi

“Namun tiga kontribusi tersebut trennya diperkira-kan terus menurun karena sifatnya yang tidak bisa diper-barui, sementara untuk pari-wisata malah trennya terus meningkat,” kata Menpar Arief Yahya pada pembu-kaan Rakor Perguruan Tinggi Penyelenggara Pendidikan Pariwisata se-Indonesia di Jakarta, Selasa (24/11) ke-marin.

Menurut Menpar, pertum-buhan pariwisata dalam lima tahun ke depan diproyek-sikan mencapai dua kali li-pat atau sesuai target yang ditetapkan yakni perolehan devisa sebesar Rp 280 triliun, kontribusi terhadap PDB nasional sebesar 8 persen, serta menyerap 13 juta tenaga kerja. “Presiden Jokowi telah menetapkan target pariwisata naik dua kali lipat dalam lima tahun mendatang. Bila tahun ini kita meraih 10 juta wis-man dengan devisa 11 miliar dolar AS, maka tahun 2019 mendatang akan kedatangan wisman 20 juta orang dengan perolehan devisa sekitar 22 miliar dolar AS,” kata Arief Yahya.

Dikatakan, untuk menca-pai pariwisata kelas dunia, harus ada sinergi dengan lima unsur ABGCM atau akdemisi,

bisnis, goverment, community dan media. Bila kelima unsur ini berkoordinasi maka tar-get 20 juta kunjungan wis-man dan perjalanan 275 juta wisnus dalam lima tahun ke depan atau akhir tahun 2019 akan mudah dicapai. “Tidak mustahil target 20 juta wis-man dan 275 juta wisnus, mudah dicapai,” tegasnya.

Menpar juga mengatakan, pemahaman terhadap strategi dalam menggapai destinasi kelas dunia (world class des-tination) antara lain den-gan melakukan revitalisasi keanekaragaman destinasi wisata daerah maupun memo-sisikan branding, advertising dan selling sebagai strategic weapon pemasaran pariwisata Indonesia.

“Penguatan pemahaman, kesamaan pandang dan wa-wasan sangat diperlukan dalam pembangunan kepari-wisataan Indonesia yang ter-padu dan berkelanjutan,” kata pria yang biasa disapa AY ini.

Selain itu, memperkenal-kan Indonesia sebagai destina-si kelas dunia melalui strategi pemasaran yang tepat dan terarah dengan memanfaat-kan berbagai macam media komunikasi menjadi mutlak dilakukan. Sementara itu un-tuk mendukung pertumbuhan pariwisata, pemerintah telah

menetapkan prioritas pem-bangunan 10 desti-

nasi di kawasan strategis pari-wisata nasional (KSPN) yakni Borobudur (Jateng), Manda-lika (Lombok NTB), Labuhan Bajo (NTT), Bromo-Tengger Semeru (Jatim), Kepalaun Seribu (DKI Jakarta), Toba (Sumut), Wakatobi (Sulteng), Tanjung Lesung (Banten), Morotai (Malut), dan Tanjung Kelayanh (Babel).

Terkait dengan kegiatan rakor, Menpar mengatakan sebagai upaya untuk menya-makan persepsi dalam men-ingkatkan SDM pariwisata menghadapi MEA. Menurut Arief, Kemenpar berkomit-men untuk meningkatkan kualitas SDM yang diwujud-kan dalam bentuk pelatihan dasar kepariwisataan dan sertifikasi yang ditargetkan sebanyak 35.000 tenaga kerja sektor kepariwisataan.

Lima tema yang dibahas adalah Tantangan Pendidi-kan Tinggi untuk Mencapai Kualifikasi Internasional, Akreditasi Perguruan Tinggi sebagai Jaminan Mutu Pen-didikan Tinggi Pariwisata, Pengembangan Jejaring Ker-ja Sama Antar-Perguruan Tinggi Pariwisata Dalam dan Luar Negeri ACCSTP (ASEAN Common Compe-tency Standards for Tourism Professionals), dan Kerangka KualifikasiNasional Indone-sia (KKNI) sebagai Acuan Pendidikan pada Perguruan Tinggi. (010)

Jakarta (Bali Post) - Nilai tukar rupiah yang

ditransaksikan antarbank di Jakarta, Selasa (24/11) sore, bergerak menguat 24 poin menjadi 13.698 diband-ingkan posisi sebelumnya di posisi 13.722 per dolar AS. “Penguatan nilai tukar rupiah masih dibatasi oleh sentimen dari harga minyak dunia yang masih tertekan hingga di bawah level 40 dolar AS per barel,” ujar Analis dari Investa Saran Mandiri, Kiswoyo Adi Joe, di Jakarta.

Ia mengatakan Indonesia yang merupakan salah satu negara eksportir minyak akan berdampak negatif ketika harga minyak dunia turun, sehingga mata uang domestik akan melambat seiring dengan menurunnya harga minyak dunia.

Menurutnya, salah satu penopang nilai tukar ru-piah saat ini yakni harapan ekonomi Indonesia yang masih memiliki fundamental positif. Diharapkan sen-timen itu terjaga seiring dengan paket kebijakan ekonomi yang telah dike-luarkan pemerintah dalam beberapa waktu lalu.

“Jika harapan dari paket

kebijakan ekonomi masih kuat maka peluang rupiah untuk melanjutkan pen-guatan lebih tinggi cukup terbuka di tengah masih tekanan harga minyak dan potensi kenaikan suku bun-ga acuan Amerika Serikat,” katanya.

Sementara itu, Kepala Riset Monex Investindo Fu-tures Ariston Tjendra men-gatakan prospek kenaikan suku bunga bank sentral Amerika Serikat pada bu-lan Desember nanti sejauh ini belum berubah seiring dengan serangkaian komen-tar pejabat the Fed yang optimistis. “Para pemangku kebijakan AS semakin se-rius menaikkan suku bunga acuan di bulan mendatang. Saat ini pasar sedang fokus terhadap laporan pertumbu-han domestik bruto kuartal ketiga AS, jika hasilnya op-timis maka potensi dolar AS berbalik arah positif cukup terbuka,” katanya.

Sementara itu, dalam kurs tengah Bank Indonesia (BI) pada hari Selasa (24/11) mencatat nilai tukar rupiah bergerak melemah menjadi 13.723 dibandingkan hari sebelumnya (23/11) di posisi 13.696 per dolar AS. (ant)

Jakarta (Bali Post) - Menteri Badan Usaha

Milik Negara (BUMN) Rini Soemarno mengatakan total pembiayaan yang dibutuhkan Indonesia untuk membangun seluruh infrastruktur yang sudah direncanakan adalah Rp 5.000 triliun. “Pendanaan sebesar itu tidak mungkin didapatkan dari dalam neg-eri sendiri, itu artinya kita perlu mengundang investor-investor dari luar negeri,” kata Rini Soemarno usai menghadiri ‘’Pertamina En-ergy Forum 2015’’ di Jakarta, Selasa (24/11) kemarin.

Ia juga menjelaskan, kes-eluruhan infrastruktur terse-but sudah termasuk energi, transportasi dan kesejahter-aan serta sektor lainnya yang terintegrasi satu sama lain-nya. Oleh karena itu, Rini mengatakan seluruh menteri telah diberi tanggung jawab khusus untuk mengundang investor-investor dari berba-gai benua dan negara-negara tertentu sesuai dengan bidang masing-masing.

Senada dengan Rini, sebe-lumnya Kepala Badan Koor-dinasi Penanaman Modal (BKPM) Franky Sibarani juga

mengusulkan sektor industri dan jasa yang berorientasi ekspor dapat terbuka bagi in-vestor asing. Franky menga-takan wacana pengaturan itu diklaim mengacu kepada visi untuk menjadikan Indonesia sebagai basis produksi dalam mendukung transformasi ekonomi berbasis konsumsi menjadi ekonomi berbasis produksi yang dicanangkan pemerintah.

“Panduan investasi yang jelas diperlukan untuk men-ingkatkan daya saing dalam menarik investasi asing. Neg-ara-negara tetangga pesaing kita juga menyusun panduan investasi untuk menarik in-vestor asing. Termasuk Myan-mar yang membuka seluruh sektor usaha, kecuali terkait distribusi. Demikian hal-nya dengan Vietnam. Kedua negara ini perkembangan investasi asingnya cukup pesat,” katanya.

Menurut data, arus in-vestasi asing yang masuk ke Indonesia sendiri sepan-jang Januari-September 2015 sebesar 15,47 miliar dolar AS atau 26 persen arus investasi yang masuk ke Asia Teng-gara. (ant)

Jakarta (Bali Post) - Presiden Joko Widodo

(Jokowi) mengaku sedih jika ada yang mengeluhkan siap tidaknya Indonesia memasu-ki era Masyarakat Ekonomi ASEAN (MEA). “Saya sedih kalau ada yang ngeluh, apak-ah kita siap masuk MEA. Sebulan lagi kita baru bisa identifikasi produk yang bisa kita ekspor,” kata Presiden dalam acara Penyerahan Penghargaan Produktivitas

Paramakarya 2015 di Ista-na Negara Jakarta, Selasa (24/11) kemarin.

Presiden berpesan ke-pada semua pihak, agar tidak usah khawatir yang berlebihan. Presiden Jokowi pun menceritakan, saat berkunjung ke Malaysia, justru presiden, perdana menteri dan menteri negara lain yang berbisik bahwa mereka takut digempur produk Indonesia.

“Kalau kita yang takut, itu keliru. Mereka yang ta-kut kita. Kok kita jadi takut mereka?” kata Presiden.

Presiden mengaku sudah menugaskan para menteri untuk mengidentifikasi ba-rang-barang yang telah siap untuk masuk pasar MEA, termasuk sektor pedagang kaki lima (PKL). “Saya bisa ngomong karena saya mu-lai dari PKL, mikro, belum masuk ke yang besar sudah jadi wali kota, gubernur, dan sekarang jadi presiden,” katanya.

Presiden mengatakan, sudah menugaskan Menteri Perdagangan untuk meny-iapkan badan promosi ekspor, sementara dewan penun-jang ekspor akan mengurusi hal-hal pendukung seperti pewarnaan hingga packag-ing. Pemerintah daerah dan seluruh pihak juga diminta Presiden untuk bergerak mempersiapkan diri men-jelang MEA, yang meliputi sepuluh negara anggota Perhimpunan Bangsa Asia Tenggara (ASEAN). Mantan Gubernur DKI Jakarta ini pun mencontohkan, rendang juga bisa diekspor bukan justru masyarakat Indone-sia dibuat kaget ketika ada rendang buatan negara lain masuk ke pasar domestik. “Jadi, kita kerja keras untuk memanfaatkan peluang yang ada,” kata mantan Wali Kota Solo ini.

Era saat ini, ditegaskan Presiden, merupakan era persaingan atau kompetisi, sehingga hanya mereka yang kompetitif atau berdaya saing yang bisa bertahan. “Seka-rang bukan persaingan indi-vidu dan individu, kota dan kota, provinsi dan provinsi, tetapi sekarang negara den-gan negara, antarnegara,” demikian Presiden Jokowi. (ant)

Surabaya (Bali Post) - PT Pelabuhan Indonesia

III (Persero) menggandeng Pelindo IV bekerja sama mengintegrasikan layanan peti kemas di kedua pelabu-han, agar kapal yang hendak masuk ke kedua pelabuhan memiliki kepastian jadwal dan lokasi bertambat dan bongkar muat barang. “Upa-ya kerja sama ini untuk mer-espons program tol laut yang digagas oleh pemerintahan Presiden RI Joko Widodo, sebab sebelumnya kami ber-hasil menerapkan sistem windows pelayanan petike-mas di pelabuhan,” ucap General Manager Pelindo III Tanjung Perak, Eko Harijadi Budijanto, di Surabaya, Se-lasa (24/11) kemarin.

Ia mengatakan, sinergi sistem windows connectivity kedua pelabuhan diharapkan mempermudah proses bong-kar muat dan penambatan kapal, sebab kegiatan bongkar muat peti kemas di Pelabuhan Surabaya dan Makassar terbi-lang cukup tinggi. Sementara itu pada tahap awal kerja sama akan menggandeng Terminal Petikemas Makas-sar, Berlian Jasa Terminal Indonesia dan perusahaan PT Meratus Line.

General Manager Opera-tion Meratus Line, Rudy Su-priadi, mengatakan integrasi sistem layanan peti kemas ini akan membuat operasional kapal pengangkut petikemas bisa menjadi lebih efisien, sebab jadwal kapal bisa on schedule sehingga produktivi-tas bongkar muat bisa menin-

gkat. “Saat ini ada dua kapal rute Surabaya-Makassar dan Makassar-Surabaya. Ren-cananya juga akan ada rute baru yang mencakup Pelabu-han Belawan yang dikelola Pelindo I dan Pelabuhan Bi-tung yang dikelola Pelindo IV dan Pelabuhan Tanjung Priok yang dikelola Pelindo II,” paparnya.

Kepala Humas Pelindo III Edi Priyanto mengatakan adanya kerja sama dan pen-erapan windows connectivity ini diharapkan mempercepat waktu kapal untuk menem-puh perjalanan antarpelabu-han, sehingga akan menekan biaya logistik. Ia mengatakan, dengan sistem ini ditargetkan akan mampu menurunkan turn arround voyage (TRV) dari semula sekitar 8 hari menjadi 6 hari. “TRV adalah waktu yang dibutuhkan kapal untuk menempuh perjalan-an dari Pelabuhan pertama menuju pelabuhan kedua dan kembali ke pelabuhan pertama kembali,” ucapnya menerangkan.

Sementara itu, penanda-tanganan kerja sama sebe-lumnya telah dilaksanakan Senin (23/11) di Terminal Penumpang Gapura Surya Nusantara Pelabuhan Tan-jung Perak Surabaya. ‘’Jika selama ini waktu yang dibu-tuhkan kapal dari Surabaya ke Makassar hingga kembali lagi ke Surabaya membutuh-kan waktu 8 hari, maka den-gan adanya sistem windows connectivity ini ditargetkan dapat ditekan menjadi 6 hari,” tuturnya. (ant)

Surabaya (Bali Post) -Kabel bawah laut South-

east Asia – Middle East – Western Europe 5 (SEA-ME-WE 5) melakukan peng-gelaran kabel bawah laut di Stasiun Pendaratan Kabel di Pantai Puak Dumai. Sistem kabel bawah laut SEA-ME-WE 5 membentang dari Asia Tenggara, Timur Tengah hingga Eropa dengan pan-jang kabel sekitar 20.000 km yang menghubungkan 15 negara yakni Indonesia, Singapura, Malaysia, Myan-mar, Bangladesh, Sri Lanka, Pakistan, UAE, Oman, Qa-tar, Djibouti, Saudi Arabia, Mesir, Turki, Italia, dan Prancis.

“Dengan dibangunnya sistem kabel bawah laut SEA-ME-WE 5 ini, akan memperkuat posisi strategis Indonesia dalam penyediaan infrastruktur global menuju Indonesia sebagai The New Global Hub,” kata Presiden Direktur Telin Syarif Syar-ial Ahmad, Selasa (24/11) kemarin.

Sistem kabel bawah laut ini memiliki kapasitas sebe-sar 24 tera bit per detik menggunakan teknologi 100G. Kabel bawah laut SEA-ME-WE 5 direncana-kan akan siap beroperasi November 2016.

Keikutsertaan dalam

konsorsium SEA-ME-WE 5 akan memperkuat posisi Telkom Group sebagai op-erator global yang saat ini telah ikut serta dalam kon-sorsium lain, yaitu Batam Singapore Cable System (BSCS), Dumai Malaka Ca-ble System (DMCS), Asia America Gateway (AAG), Singapore Japan Cable Sys-tem (SJC), Southeast Asia-United States (SEA-US), Sulawesi Maluku Papua Cable System (SMPCS), dan Indonesia Global Gateway (IGG) yang akan segera dibangun. Sehingga Telkom Group akan memiliki in-frastrutur kabel laut yang menghubungkan benua Ero-pa, Asia, dan USA.

Megaproyek kabel laut SEA-ME-WE 5 dibangun oleh konsorsium yang be-ranggotakan 19 operator telekomunikasi kelas dunia yaitu BSCCL (Bangladesh), CMI, CTG, China Unicom (Republik Rakyat Cina), Djibouti Telecom (Djibouti), du (UAE), Ooredoo (Qa-tar), Orange (Prancis), MPT (Myanmar), Telin, Telkom, STC (Saudi Arabia), Singtel (Singtel), SLT (Sri Lanka), Telecom Italia Sparkle (Ita-lia), TM (Malaysia), TTI (Turki), TWA (Pakistan), dan Telecom Egypt. (059)

Bali Post/ant

uaNg - Seorang petugas menghitung uang rupiah di Kantor Pusat BNI Jakarta.

Rupiah Menguat Jadi 13.698/Dolar

Bali Post/ant

PETI KEMaS - Suasana aktivitas bongkar muat peti kemas di Pelabuhan Indonesia, Tanjung Priok, Jakarta, Minggu (15/11). PT Pelabuhan Indonesia III (Persero) menggandeng Pelindo IV bekerja sama mengintegrasikan layanan peti kemas di kedua pelabuhan.

Pelindo III dan IV IntegrasikanLayanan Peti Kemas

Bali Post/ant

Menteri BUMN Rini Soemarno

Pembiayaan Infrastruktur Butuhkan Rp 5.000 Triliun

Bali Post/ist

SERaT OPTIK - Kabel serat optik bawah laut (submarine cable systems) yang menghubungkan koneksi internet di kawasan Asia Tenggara, Timur Tengah, hingga Eropa Barat akhirnya tiba di Stasiun Pendaratan Kabel di Pantai Puak Dumai.

Kabel Laut Sea-Me-We 5 Beroperasi 2016

Perkuat Posisi Strategis Indonesia dalam Penyediaan

Infrastruktur GlobalBali Post/ist

PaRIWISaTa - Kawasan Labuhan Bajo (NTT). Pariwisata menempati peringkat keempat terbesar memberikan kontribusi bagi PDB selain migas, batu bara, dan kelapa sawit. Nantinya, pariwisata akan menjadi leading sector bagi prioritas pem-bangunan nasional.

Empat Tahun MendatangPariwisata Ditargetkan

Penghasil Devisa TerbesarJakarta (Bali Post) -

Pariwisata akan menjadi leading sector bagi prioritas pembangunan nasional. Hal ini dikarenakan kontribusi pendapatan negara dari sektor pariwisata sangat tinggi. Bahkan, pariwisata menempati peringkat keempat terbesar memberikan kontribusi bagi PDB selain migas, batu bara, dan kelapa sawit.

Bali Post/ant

Presiden Joko Widodo

Presiden Jokowi Sedih terhadap Pihak yang Keluhkan MEA

Page 19: Edisi 25 November 2015 | Balipost.com

Rabu Pon, 25 November 2015 19

Rabu, 25 November 201505.52 Mars Indonesia Raya05.54 Mars Bali Jagadhita05.56 Lagu Ngastitiang Bali06.00 Puja Trisandya06.05 Dharma Wecana06.35 Seputar Bali Pagi07.05 Bali Channel07.35 Lintas Mancanegara08.00 Klip Bali BRTV08.05 Suluh Indonesia08.35 Folk Song09.05 Dialog Interaktif Perspektif dan Solusi

10.00 Lejel Home Shopping10.30 Round Up The World11.05 BCTTV/Glimpse Of The Island11.30 Bumi Hijau12.00 Puja Trisandya12.05 Dharma Wacana12.30 Berita Siang13.00 Klip Bali13.30 Lejel Home Shopping14.05 BCTTV/Klip Bali14.30 Lila Cita15.30 Gita Shanti16.05 Lila Cita

17.05 Ista Dewata17.30 Taksu18.00 Puja Trisandya18.05 Seputar Bali18.30 Debat KPU Badung20.30 Lipsus : Festival Budaya Badung21.00 Lintas Mancanegara21.30 Sekilas Berita21.35 Suluh Indonesia22.05 Lila Cita23.00 Bumi Hijau23.30 Bali Channel Tourst TV00.00 Closing

Bali Post memberi kesempatan kepada perusahaan, kampus, lembaga adat, instansi pemerintah, dll. yang akan melakukan kegiatan untuk dimuat di rubrik “Agenda Bali”. Silakan kirim jadwal kegiatan Anda

dan kontak personalnya.SMS : 08113976363

Email : [email protected]

Agenda Bali

Karya Malik Sumpah, Mendem Padagingan, Pujawali Ngusaba Kaenem ring Kahyangan Desa Pura Puseh Desa Adat Manukaya Let Tampaksiring, Gianyar. Pinang-gal 22 November 2015 ngantos Pinanggal 3 Desember 2015.

Agung Wali Pura Puseh (Melabuh Geni) Sesolahan

Tampyog Pinanggal 26 November 2015.Pujawali ring Pura Dalem Banjar Kapitan Pulasari Ampenan-Mataram, matur paungu ring umat sedharma sane wenten ring Kecamatan Ampenan jagi iring titiang sareng-sareng ngaturang pangubakti ring rahina pujawali sane kelaksanayang rahina Soma Ribek, 30 November 2015, pukul 16.30 Wita.

Disusun: Kisari Mohan GanguliDiterjemahkan: I Ketut Arinta(Edisi Seratus Dua Puluh Tujuh)Rishi Vyasa : (Bharata) setara dengan

Veda. Ini adalah suci dan agung. Bharata men-ganugerahkan kemasyhuran dan kesejahter-aan. Karena itu, seseorang harus mempelajari dan mendengarkan dengan perhatian penuh.

KEMATIAN itu sesungguh-nya telah ditahbiskan oleh Sang Pencipta sendiri. Karena itu, kematian bagi semua makhluk merupakan kepastian. Ketika kematian itu datang, makhluk-makhluk itu dihancurkan seba-gaimana mestinya. Kematian dari makhluk-makhluk muncul dari makhluk itu sendiri. Makhluk-makhluk membunuh dirinya sendiri. Bukan disebabkan oleh pihak lain. Kematian bukan karena terbunuh oleh siapa pun, baik yang bersenjatakan dengan gada, panah, pedang dan palu pemukul!

Karena itu, mereka yang bi-jaksana, betul-betul mengetahui bahwa kematian itu tidak bisa dielakkan. Sebab, kematian itu ditahbiskan oleh Brahma sendiri. Oleh sebab itu jangan pernah ber-sedih untuk makhluk-makhluk yang mati. Ketahuilah kematian ini ditahbiskan Dewa Tertinggi. Buanglah, tanpa ditunda, kesedi-hanmu itu, untuk putramu yang telah meninggal dunia itu!

Rishi Vyasa melanjutkan, ‘’Setelah mendengar kata-kata

yang mempunyai arti penting ini, yang diucapkan Rishi Narada, kemudian Raja Akampana meny-apa temannya, ‘Oh paduka yang terkenal, oh Dewa Rishi utama, kesedihan hamba telah lenyap. Hamba benar-benar puas men-dengar sejarah ini dari paduka. Hamba berterima kasih kepada paduka dan menyembah paduka.’ Rishi yang juga pertapa surgawi, jiwanya tak terukur itu disapa sang Raja Akampana, kemudian melanjutkan perjalanannya ke hutan Nandava.

Sesungguhnya cerita sejarah itu sangat penting didengar orang lain. Dengan mendengar sejarah ini, dianggap dapat mencuci, menuntun kepada ketenaran. Surga pantas diterima dengan baik oleh para pahlawan, ksa-tria. Cerita itu dipercaya mem-perpanjang periode kehidupan. Setelah mendengarkan cerita yang mengandung pelajaran ini, buanglah kesedihanmu, oh Prabu Yudhishthira, bayangkanlah kewajiban-kewajiban seorang ksatria. Status tinggi dan ter-berkati, akan dicapai oleh semua

para pahlawan itu. Pangeran Abhimanyu, ksa-

tria kereta perang perkasa itu, dilengkapi energi kuat. Setelah membantai banyak musuh di depan pandangan para pemanah, dia telah mencapai surga setelah kematiannya. Pemanah hebat dan prajurit kereta perkasa itu, san-gat luar biasa berjuang di medan pertempuran. Dia telah jatuh pada pertempuran dipukul gada, pedang, panah, dan busur. Mun-cul dari Soma, dia telah lenyap dalam inti bulan, mencuci semua ketidakmurniannya. Karena itu, oh putra Pandu, kerahkan semua ketabahanmu. Dirimu sendiri ber-sama saudara-saudaramu, tanpa mengizinkan indria-indriamu mengganggu. Cepatlah berangkat lalu gelorakan kemarahanmu di mendan pertempuran.’’

Sanjaya berkata, ‘’Setelah mendengarkan asal muasal dari Kematian dan sepak ter-jangnya yang ganjil. Prabu Yu-dhishthira, dengan rendah hati menyapa Rishi Vyasa. Sekali lagi, mengucapkan kata-kata ini kepada beliau.’’

Prabu Yudhishthira berkata, ‘’Banyak raja di negeri-negeri ini terberkati. Kelakuannya saleh dan memiliki keberanian setara dengan Indra sendiri. Mereka adalah raja-raja bijaksana, oh paduka yang lahir kembali, tak berdosa dan berbicara jujur. Sekali lagi, menyapa hamba dengan kata-kata yang mempu-nyai arti penti tentang hakikat kematian itu. Menasihati hamba menyangkut prestasi-prestasi

raja-raja bijaksana pada zaman dahulu dan juga babak akhir kehidupan adalah kematian. Apa ukuran hadiah-hadiah pada upacara kurban yang dibuat mereka? Siapa raja-raja bijaksana dan berbudi luhur yang perilakunya saleh dapat mencapai kedudukan tinggi itu? Ceritakan kepada hamba raja raja yang berprestasi hebat, itu semuanya, oh paduka yang terkenal!’’ (bersambung)

Sloka 3.32Ye tv etad abhyasuyantonanutishthanti me matam

sarva-jnana-vimudhams tanviddhi nastan acetasah

Tetapi mereka yang mencari-cari kesalahan dalam ajaranku ini dan tidak bertindak seharusnya, ketahuilah mereka-mereka ini buta tentang kebijaksanaan sesat dan tak berpikiran sehat.

Kaum Bijaksana Mengetahui Kematian Tak Bisa Dielakkan

KEJUTAN mencuat. Film ‘’Siti’’ karya Sutradara Eddie Cahyono meraih kemenangan di malam puncak Festival Film Indonesia (FFI) 2015 yang digelar di Indonesia Con-vention Exhibition (ICE), Ser-pong, Banten, Senin (23/11) malam.

Film berbiaya murah yang telah mendapat apresiasi di Apresiasi Film Indonesia (AFI) di Yogyakarta bulan lalu, kali ini merenggut 3 piala Citra untuk kategori film terbaik, penulis skenario asli terbaik (Eddie Cahyono) dan penata musik terbaik (Krisna Purna). “Ini benar-benar surprise bagi kami yang termasuk insan baru di dunia film, bahkan semua pemainnya dari Yogya enggak ada yang terkenal dan eng-gak diberi honor,” ujar Eddie Cahyono yang sebelumnya membawa film ini ke berbagai ajang festival film di man-canegara. Film ‘’Siti’’ dibuat dalam bentuk hitam putih dan sulit beredar di layar bio-skop, karena termasuk genre film indie.

Saingannya, film ‘’A Copy of My Mind’’ karya Joko An-war yang juga dibuat dengan dana cekak (sekitar Rp 150 juta) secara mengejutkan juga meraih 3 Citra, masing-masing di kategori sutra-dara terbaik, pemeran utama wanita terbaik dan penata suara terbaik (Khikmawan

Santosa).“’Siti’ memang meraih nilai

unggul sewaktu kami rapat terakhir. Ini menunjukkan sebuah potret seorang perem-puan yang harus menjadi pramuria karena tuntutan ekonomi,” komentar salah seorang juri, Tommy F. Awuy, ahli filsafat.

Ditambahkan Tommy, em-pat unggulan film bioskop tahun ini juga menunjuk-kan ciri khasnya. ‘’A Copy of My Mind’’ menceritakan sepasang kekasih dari kaum marginal yang kehidupannya bersinggungan dengan ka-langan elite yang busuk dan korup. Di film ‘’Guru Bangsa Tjokroaminoto’’, kita melihat tokoh masa awal pergerakan nasional yang pemikiran-nya melampaui tokoh-tokoh lain pada zamannya dan memimpikan sebuah negara yang majemuk berbineka tunggal ika. ‘’Mencari Hilal’’ berkisah tentang bagaimana masyarakat kita menyika-pi agama mulai dari yang sungguh-sungguh mengimani hingga yang hanya meman-faatkan untuk kepentingan duniawi. ‘’Serta film ‘Toba Dreams’ yang memperlihat-kan Danau Toba dan keru-kunan antarumat beragama dalam masyarakat Batak,” urai Tommy.

Malam itu, insan-insan film senior masih bersikukuh dan unjuk taring meraih Cit-

ra. Aktor gaek Deddy Sutomo yang berusia 74 tahun meraih gelar pemeran utama pria ter-baik bersanding dengan Tara Basro (26) yang mendapat penghargaan sebagai pem-eran utama wanita terbaik.

Di kategori pemeran pen-dukung pria dan pemeran pendukung wanita masih diduduki artis senior yaitu Mathias Muchus (aktor) dan Christine Hakim (aktris).

Mendikbud Anies Bas-wedan yang memberi sambu-tan berharap film Indonesia telah menjadi tuan rumah di negara sendiri dan mampu menjadi tamu nan memesona di negara lain. “Saya satu-satunya menteri yang bisa nonton gratis film nasional di siang hari sebelum filmnya diputar untuk umum, sedan-gkan menteri lain tidak bisa. Karena film adalah bidang saya, unsur kebudayaan yang harus terus dibangkitkan,” kata Anies Baswedan yang mendapat aplaus gemuruh dari khalayak.

Sementara Gubernur Provinsi Banten Rano Karno yang juga seorang aktor film dan pernah meraih Citra lewat film ‘’Taksi’’ secara ber-canda mengatakan, kalau ta-hun depan provinsi lain batal menjadi penyelenggara FFI, Provinsi Banten siap sekali lagi menjadi penyelenggara dan tuan rumah FFI tahun 2016. (pik)

Film Berbiaya Murah Raih Kemenangan

Deddy Sutomo dan Tara Basro

“Intinya yang menang itu dalam berkompetisi di era sekarang itu bukan lagi yang mempunyai kapabilitas, bu-kan lagi yang mempunyai investasi social, tetapi orang yang mempunyai uang dalam arti yang luas, bisa memberi-kan sarana-prasarana, bisa memberikan instrumen sep-erti gong dan segala macam, bisa bantuan-bantuan,” jelas-nya, Selasa (24/11)kemarin.

Subanda menambahkan, kapitalisme tidak tanggung-tanggung telah menguasai banyak legislatif dan ekse-kutif. Bahkan ada yang masih dalam tahap calon sudah ‘’dibina’’ investor. Inilah yang kemudian merusak tatanan negara. Para kapitalis akan bermain bagaimana agar regulasi berpihak pada mer-eka. Kaitannya antara lain dengan perizinan, tender, hingga pengadaan barang.

“Ketika kapital itu su-dah berinvestasi pada calon pejabatnya, ketika mereka berkuasa di situlah akan bisa dilihat. Memang ada asas transparansi segala macam, tetapi seringkali yang namanya administratif bisa dimanipulasi. Itu yang menyebabkan selama ini tata ruang menjadi berubah, kemudian juga perizinan jadi kacau, hal-hal yang bersifat tradisional digeser oleh kapi-tal,” paparnya.

Subanda mengatakan, hal itu terjadi hampir di seluruh Indonesia, tidak terkecuali di Bali. Potensi pariwisata Bali sangat menarik minat investor untuk bermain-main dalam regulasi terkait izin hotel, vila hingga bangunan yang kira-kira melanggar sempadan pantai atau sungai, termasuk jalan. “Investor itu bisa bermain di dua pihak, se-mua calon disumbangi, siapa pun yang menang tetap dia yang menang. Itu yang terja-di. Calon pemimpin harus jeli, kira-kira mereka itu didukung karena kemampuan atau me-

mang akan dimanfaatkan, itu perlu,” tegasnya.

Anggota Komisi I DPRD Bali I Gusti Putu Widjera, Selasa kemarin mengatakan, pasangan calon (paslon) da-lam suksesi kepala daerah mesti selektif dan berhati-hati saat menerima sumbangan dari pihak ketiga atau inves-tor. Kendati diizinkan dalam undang-undang terkait pilka-da, namun sumbangan ini tetap berpotensi merongrong jalannya pemerintahan. Teru-tama saat paslon bersangku-tan terpilih untuk memimpin suatu daerah.

“Semuanya itu harus transparan. Kalau memang memberikan bantuan tanpa ada ikatan, tanpa ada ke-pentingan tidak masalah. Tetapi kalau memberikan bantuan ada kepentingan di balik itu, ada ikatan, itu yang masalah. Tidak usah diterima,” ujarnya.

Widjera menambahkan, menerima sumbangan den-gan perjanjian atau ikatan tertentu sama saja dengan menggadaikan daerah. Ka-lau sampai menggadaikan daerah, maka rakyatlah yang nantinya akan merasakan akibatnya.

Hal senada disampaikan anggota Komisi I lainnya, I Nyoman Adnyana. Bila paslon menerima bantuan investor dengan janji melo-loskan proyek investor itu ketika terpilih, sama dengan tindakan menyimpang. “Itu sudah tindak pidana korupsi kalau itu bisa dibuktikan,” tegasnya.

Adnyana menambahkan, paslon mesti mewaspadai investor yang tiba-tiba mem-punyai iktikad baik untuk membantu dana dalam jum-lah besar. Bisa saja investor itu telah mempunyai rencana untuk membuat sesuatu yang tidak baik. ‘’Paslon harus lebih selektif menerima sum-bangan. Kalau tidak, bisa merongrong pemerintahan-nya ketika berkuasa,” jelas-nya. (kmb32)

Rapat terbuka atau tertu-tup sangat berkaitan dengan kerahasiaan informasi yang akan disampaikan para pihak pemberi keterangan. Jika dini-lai rahasia, maka sidang akan digelar tertutup. “Jadi secara prinsip terbuka, kecuali ada permintaan pihak-pihak yang dimintai keterangan,” kata politisi dari PDI Perjuangan ini.

Pada bagian lain, MKD juga menerima dua petisi dari netizen Indonesia yaitu dari tim petisi online dan dari change.org, yang mendesak agar Ketua DPR-RI Setya Novanto diber-hentikan dari jabatannya dan meminta proses persidangan dilakukan secara terbuka. Ket-ua MKD Surrahman Hidayat dan Wakil Ketua MKD Juni-

mart Girsang menerima petisi berikut kardus berisi lembaran kertas tanda tangan pendukung petisi.

Perwakilan dari tim petisi online dari change.org Bivitri Susanti mengatakan sudah mengumpulkan ratusan ribu tanda tangan melalui dua petisi yang dibuat dari laman terse-but. “Kami mengumpulkan 120 ribu tanda tangan. Pesannya, pertama membuka sidang MKD seluasnya dan kedua turunkan Pak Novanto dari Ketua DPR,” kata Bivitri yang juga Peneliti Senior PSHK.

Anggota MKD Syarifuddin Sudding menegaskan pub-lik sangat menunggu proses etik yang dijalankan MKD terhadap Setya Novanto, se-hingga pihaknya tidak akan bermain-main dalam kasus ini. (010/kmb4)

“Perkembangan ini perlu terus kita sikapi, karena dapat semakin menurunkan ekspor Indonesia dan menghambat pemulihan ekonomi apabila kita tidak dapat melepaskan diri dari ketergantungan pada ekspor berbasis sumber daya alam,” ujar Agus.

Sementara risiko ketiga ialah terkait dampak global yang dapat ditimbulkan oleh proses normalisasi kebijakan moneter AS, baik dari sisi tim-ing maupun besaran perubahan suku bunga bank sentral AS (Fed Fund Rate). Ia menutur-kan, sejalan dengan proses nor-malisasi tersebut, pasar keuan-gan global akan memasuki episode likuiditas dolar AS yang cenderung lebih ketat sehingga

menopang penguatan dolar AS (US Dollar Supercycle).

“Kita perlu mewaspadai terjadinya proses rekomposisi modal portofolio oleh para pe-modal global yang dapat memu-tarbalikkan arah aliran modal keluar dari negara berkem-bang,” kata Agus.

Selain ketiga risiko terse-but, tentunya Indonesia perlu mencermati berbagai dinamika global lain, termasuk konstelasi kebijakan ekonomi global yang menjurus pada upaya untuk meningkatkan daya saing mata uang (currency war), yang mun-cul tanpa diduga. “Pengalaman kita di tahun 2015, risiko sep-erti saat Tiongkok melakukan kebijakan devaluasi yuan pada Agustus 2015 yang muncul tiba-tiba tanpa diduga,” ujar Agus. (ant)

Dengan rasio yang tinggi, maka belanja anggaran pe-gawainya juga akan mem-bengkak tinggi. “Setiap pen-gadaan satu pegawai akan

meningkatkan beban belanja barang dan modal yang terkait dengan pegawai. Tidak cuma gaji, pengadaan baju Korpri, kertas, serta belanja barang lainnya ikut membengkak,” katanya. (ant)

Bali Post/pik

Investasi Sosial Kerahasiaan Informasi

Baju Korpri

Turunkan Ekspor

MOGOK BURUH - Buruh melakukan aksi mogok nasional di Kawasan Industri Pulogadung, Jakarta Timur, Selasa (24/11) kemarin. Aksi mogok nasional yang dilaku-kan buruh hingga 27 November 2015 untuk menolak Peraturan Pemerintah No. 78 Tahun 2015 tentang Pengupahan.

Bali Post/ade

Dari Hal. 1 Dari Hal. 1

Dari Hal. 1

Dari Hal. 1

Page 20: Edisi 25 November 2015 | Balipost.com

OTOMOTIF

TELEPON: Iklan/Redaksi/Sirkulasi (0361) 225764 Facsimile: 227418

Reclamation plan, Megawati indecisive about protecting Bali

[email protected] [email protected]

balipost (89rb Like)http://facebook.com/balipost

@balipostcom (3,8rb Follower)http://twitter.com/balipostcom

@balipostcomhttp://instagram.com/balipostcom

RABU PON, 25 NOVEMBER 2015

PEMERINTAH Kabupaten Badung menganggarkan dana Rp 33,6 miliar lebih untuk penyelenggaraan Pilka-da Badung 2015. Dana sebanyak itu dikucurkan untuk KPU Rp 19,5 miliar lebih, Panwaslu Rp 5,2 miliar dan untuk anggaran keamanan Rp 8,7 miliar lebih.

Kepala Badan Kesbangpolinmas Badung I Nyoman Suendi mengatakan, demi memperlancar pelaksanaan pilkada serentak, di Badung juga sudah ada tim analisis keamanan daerah. “Dalam rangka pilkada tahun 2015, sudah ada tim analisis keamanan daerah. Nah, kami harapkan KPU dan Panwaslu khususnya berkomunikasi dengan mereka (tim analisis keamanan daerah yang unsurnya dari pihak kepolisian dan aparat terkait lain-nya),” imbuhnya.

Pemerintah, katanya menambahkan, betul-betul su-dah siap menyukseskan pelaksanaan Pilkada Badung. “Jadi tidak perlu disangsikan lagi kesiapan kami dalam melaksanakan Pilkada Badung,” ujarnya.

Selain itu, dia juga mengingatkan akan potensi masalah dalam kampanye. Misalnya, menyangkut masalah money politics, penggunaan fasilitas negara, mobilisasi PNS dan perangkat desa, pemasangan alat peraga kampanye (APK) tidak sesuai dengan aturan, black campaign, kampanye di luar jadwal, penggunaan tempat ibadah, lembaga pendidikan dan kantor pemer-intah untuk kampanye.

Sementara itu, Pemkab Tabanan menyediakan angga-ran sekitar Rp 24 miliar untuk pilkada yang bersumber dari APBD. Dari jumlah tersebut, Rp 16,4 miliar untuk KPU yang digunakan selama proses pilkada seperti pencetakan dokumen dan surat suara, serta formulir lainnya. Dana juga digunakan untuk untuk honor pe-nyelenggara pilkada mulai di PPK, PPS sampai KPPS di tingkat TPS. Sekitar Rp 4,7 miliar untuk Panitia Pengawas Pemilu (Panwaslu) yang digunakan untuk honor petugas, di mana di tiap TPS ada satu petugas pengawas. Sebanyak Rp 3 miliar anggaran disediakan untuk keamanan dari jajaran TNI/Polri.

Dalam pelaksanaan pilkada, menurut Ketua KPU Tabanan Luh Darayoni, Tabanan sudah siap dan ang-garan yang diberikan mencukupi. Surat suara pilkada juga telah sampai di KPU Tabanan, Selasa (10/11) lalu. “Total surat suara yang kami terima sebanyak 365.139 lembar,” jelas Darayoni.

Surat suara itu akan dikirim ke PPS H-2 dan H-1. Untuk tahap pertama pengiriman pada H-2 akan me-nyasar kecamatan yang lokasinya jauh, seperti Pupuan, Selemadeg Barat, Selemadeg, Penebel dan Baturiti. Sementara pengiriman logistik pada H-1 menyasar Kecamatan Selemadeg Timur, Kerambitan, Tabanan, Marga, dan Kediri. (par/san)

Ketua KPU Karangasem Made Arnawa dihubungi Selasa (24/11) kemarin, men-gaku sempat khawatir ter-hadap lambannya respons realisasi permintaan tamba-han anggaran ini. Pasalnya, batas waktu pengiriman NPHD ini ke pusat dibatasi sampai 30 November nanti, sebelum anggaran tersebut dapat dicairkan dan digu-nakan. “Tapi akhirnya usu-lan kami dipenuhi,” terang Arnawa.

Penjabat Pembuat Komit-men (PPK) Sekretariat KPU

Karangasem I Gede Suwen-da, Selasa kemarin, menyam-paikan tekornya anggaran KPU Karangasem sebelum-nya sebesar Rp 13,9 miliar, disebabkan anggaran honor dialihkan untuk anggaran pengadaan APK (Alat Peraga Kampanye) dan bahan kam-panye sebesar Rp 1,3 miliar. “Anggaran APK dan bahan kampanye sebelumnya tidak dianggarkan, sehingga ter-paksa anggaran honor dikor-bankan dulu,” katanya.

Dari tambahan anggaran Rp 1,6 miliar itu, nantinya

akan digunakan untuk honor Komisioner KPU selama tiga bulan (Desember, Januari dan Februari), sekretariat, PPK dan PPS mencapai Rp 709 juta. Selain itu, juga untuk anggaran penyiapan TPS mencapai Rp 697,5 juta, administrasi Kantor KPU Rp 52 juta, proses pelipatan suara Rp 56 juta dan per-jalanan dinas Rp 178 juta. Terkait dengan tambahan anggaran perjalanan dinas (perdin), sebelumnya Sek-retaris KPU Karangasem Made Sukardi berdalih tam-

bahan anggaran perjalanan dinas itu untuk mengantisi-pasi adanya sengketa hasil pilkada.

Sukardi menambahkan, perdin sebelumnya sudah dianggarkan KPU Karan-gasem sebesar Rp 530 juta. Namun karena seringnya mobilitas Komisioner KPU ke luar daerah untuk kon-sultasi dan memenuhi un-dangan KPU Provinsi dan Pusat, sehingga anggaran ini tersedot cukup besar. Terlebih, masalah APK (Alat Peraga Kampanye) sangat merepotkan para komisioner untuk terus berkoordinasi dengan provinsi maupun dengan pusat. Untuk dike-tahui, pengeluaran sam-pai Oktober 2015 mencapai Rp 422 juta. Sedangkan

pertengahan November ini sudah dipakai sekitar Rp 50 juta. “Jangankan nanti terjadi sengketa, kegiatan luar daerah lagi dua kali saja bisa habis, sisa anggaran tersebut dipastikan akan habis,” katanya.

Sebelumnya, anggaran hibah pemerintah daerah untuk pelaksanaan pilkada serentak di Karangasem dari APBD Induk 2015, KPU Karangasem sebesar Rp 13,9 miliar, Panwaslih Rp 5,5 mil-iar, Mapolres Rp 3 miliar dan Kodim Rp 1,5 miliar. Dengan dukungan anggaran itu, pe-merintah daerah berharap setiap instansi yang dili-batkan dapat bekerja sama, agar pelaksanaan pilkada serentak ini dapat berjalan aman dan lancar. (gik)

SUZUKI bukan pemain baru di segmen sedan. Na-mun, setelah Suzuki Neo Baleno diluncurkan pada 2004 lalu, Suzuki tak lagi mengeluarkan produk se-dan untuk pasar Indonesia. Kini, setelah vakum selama 11 tahun, Suzuki kembali masuk ke segmen sedan dengan mengusung Ciaz yang diklaim lepas dari bayang-bayang Baleno.

Sedan dengan spesifikasi mewah ini diluncurkan se-cara serempak oleh PT Su-zuki Indomobil Sales (SIS) dan PT Sejahtera Indobali Trada (SIT) pada Selasa (24/11) kemarin di Kuta. Menurut Kepala Wilayah PT SIT, Fie An, peluncuran Suzuki Ciaz ini merupakan upaya Suzuki untuk men-ingkatkan image produk yang ditawarkan sekaligus

melengkapi produk yang ditawarkan pabrikan asal Jepang ini. Ia menyadari segmen sedan di Indone-sia relatif kecil, bahkan persentasenya diperkirakan hanya sekitar 3,3 persen dari seluruh produk mobil yang terjual. Namun, untuk meningkatkan image, Su-zuki kembali menghadirkan produk sedan. “Sebelum-nya, Suzuki hadir dengan produk Baleno yang mulai diperkenalkan pada 1996. Seri terbaru dari Baleno ini hadir pada 2004 lalu, kemudian Suzuki tidak lagi memasarkan produk sedan-nya,” papar Fie An.

Dengan kehadiran Ciaz yang dibanderol mulai Rp 298 juta untuk transmisi manual dan Rp 308 juta un-tuk otomatis di Bali, Fie An optimis penjualannya akan

sesuai dengan target, yakni 1 unit per bulan.

Ia menjelaskan, banyak kelebihan yang dimiliki Ciaz, salah satunya irit ba-han bakar. Ia mengakui selama ini sedan identik dengan penggunaan bahan bakar yang cukup besar. Namun, karena Ciaz meng-gunakan mesin tipe K14B, keiritan bahan bakarnya bisa dijamin. “Mesin ini juga digunakan pada New Ertiga yang sudah teruji keiritan bahan bakarnya,” sebut Fie An.

Terkait segmen market, Marketing Manager PT SIT Hadis Furqon mengutarakan Suzuki bukan pemain baru di segmen ini. Ia mengata-kan sudah dari dulu pasar sedan secara nasional memi-liki porsi yang kecil diband-ingkan seluruh produk yang

dihadirkan produsen mobil. Namun, ia meyakini Suzuki bisa ambil bagian di segmen ini. “Dulu ketika Suzuki punya Baleno juga market tidak besar. Saat ini pun, keberadaan Ciaz ini sebagai image maker bagi Suzuki,” ujarnya.

Dari sisi interior, Ciaz mencerminkan tampilan sporty dan elegan. Susunan warna two-tone hitam/abu-abu tua, diawali pada panel instrumen dan menyebar ke bagian luar ke arah kiri dan kanan kendaraan. In-teriornya menggabungkan warna silver dan ornamen chrome sehingga menimbul-kan rasa keterbukaan dan elegan. Jok kursi memiliki tekstur dan cita rasa yang sangat baik dan nyaman un-tuk diduduki, serta memiliki pegangan yang baik.

Ruang interior dirancang untuk memberikan rasa le-luasa bagi penumpang dan kenikmatan akan menge-mudi yang nyaman. Dengan panjang jarak sumbu roda/wheelbase 2,650 milimeter

dan tata letak yang diopti-malkan menjadikan ruang luas yang berkelas.

Secara khusus, jok kursi belakang menawarkan ban-yak ruang dalam hal lebar kabin, head room dan leg room, seperti nearly flat floor. Dengan demikian, tiga orang dewasa dapat duduk di bela-kang dengan ruang yang lega. Bagasi memiliki kapasitas yang luas, yakni 495 liter, dan dapat dibuka lebar sehingga mudah untuk memasukkan dan mengeluarkan barang bawaan di bagasi.

“Kendaraan in i juga memiliki banyak fitur cang-gih, sehingga mudah untuk berkendara yang nyaman dan menyenangkan, sep-erti sistem audio CD dengan fungsi hands-free telephone, keyless push start system, dan automatic air-condition-ing,” ujarnya.

Sedan Ciaz yang com-pletely built up (CBU) Thai-land ini tersedia dalam tiga pilihan warna, super black pearl, snow white pearl, dan star silver metallic. (iah)

PESTA demokrasi yang akan berlangsung Desember 2015 mendatang, menelan biaya yang tidak sedikit. Miliaran rupiah dana rakyat harus dialokasikan untuk menyukseskan hajatan lima tahunan ini. Dana yang dia-lokasikan tersebut, terbagi menjadi tiga instansi, yakni KPU, Panwas, dan untuk

dana pengamanan.Kepala Bagian Humas

dan Protokol Pemkot Den-pasar I.B. Rahoela beberapa waktu lalu mengatakan, dana pengamanan pilwali sudah cair. Pencairan dana itu telah dilakukan bagian keuangan. “Dana pengamanan pilwali sudah ditransper kepada in-stansi terkait, per 19 Oktober

2015,” katanya.Lambatnya pencairan dana

ini, katanya, karena dana itu dianggarkan dalam APBD Perubahan. Sehingga Okto-ber baru bisa tindaklanjuti. Alotnya pencairan dana ini tidak terlepas dari banyaknya syarat administrasi yang harus dilengkapi. “Sebelum syaratnya belum lengkap, ba-

gaimana kita bisa mencairkan dana itu,” kata Rahoela.

Rahoela berharap dengan cairnya dana ini, dapat ber-manfaat bagi pengamanan pilwali mendatang. Karena pesta demokrasi ini rawan menimbulkan gangguan kam-tibmas.

Sementara itu, dalam APBD Induk 2015 dan pe-

rubahan yang telah ditetap-kan, jumlah dana yang dia-lokasikan untuk kelancaran pilwali cukup besar. Dana yang dialokasikan ke KPU mencapai Rp 16,6 miliar, Panwas dialokasikan sebesar Rp 4,2 miliar, polisi mendapat alokasi anggaran Rp 2,6 mil-iar dan TNI sebesar Rp 548 juta. (ara)

Pilwali Sedot Miliaran Rupiah

Anggaran Minus

KPU Karangasem Minta Tambahan Rp 1,6 Miliar

PILKADA Karangasem nyaris gagal. Masalahnya, anggaran KPU Karangasem sudah tekor sebelum pilkada serentak digelar. Permintaan KPU Karangasem untuk meminta tambahan anggaran Rp 1,6 miliar kepada pemerintah daerah sempat tak mendapat respons, sebelum akhirnya disetujui Penjabat Bupati Karangasem I Gusti Ngurah Arda dengan penandatanganan NPHD (Naskah Perjanjian Hibah Daerah), Selasa (24/11) kemarin.

K O M I S I P e m i l i h a n Umum (KPU) Bangli harus menggunakan dana pilkada seefisien mungkin. Sebab, untuk membiayai semua kegiatan yang dilaksana-kan, dana yang digelontor Pemkab Bangli untuk KPU cukup terbatas yakni Rp 10,9 miliar.

Ketua KPU Bangli Dewa Agung Lidartawan, Selasa

(24/11) kemarin, menga-takan dengan dana Rp 10,9 miliar yang dianggarkan dalam APBD Induk dan Perubahan 2015, pihaknya selama ini telah menggu-nakannya untuk membiayai berbagai kebutuhan pelak-sanaan pilkada. Di antaran-ya untuk membayar biaya honorarium penyelengga-ra, pengadaan logistik dan

kampanye. Tak hanya itu dengan dana itu juga KPU telah menggunakannya un-tuk membiayai kegiatan sosialisasi pilkada, bimtek penyelenggara, rapat rutin, dan advokasi hukum.

Menurut Lidartawan, dengan dana yang tergolong cukup terbatas tersebut, pihaknya selama ini harus menggunakannya seefisien

mungkin. Beberapa program pun ada yang ditekan pen-geluarannya. Salah satunya untuk pelaksanaan debat publik. “Debat yang semes-tinya bisa dilaksanakan tiga kali, kita laksanakan cukup sekali,” terangnya.

Tak hanya itu, kegiatan sosialisasi pun sedikit di-batasi. Pihaknya selama ini hanya bisa melakukan

sosialisasi hingga tingkat desa, tidak sampai ke ting-kat dusun. Kendati demiki-an, Lidartawan meyakini hal tersebut tidak mengurangi kualitas dan esensi sosial-isasi KPU ke masyarakat. “Walaupun demikian, tidak ada masalah. Saya pastikan t idak akan kekurangan dana, malah mungkin akan tersisa,” tandasnya. (ina)

Anggaran Terbatas, Debat Publik Hanya Sekali

Badung Anggarkan Rp 33,6 M, Tabanan Rp 24 M

PADA akhir tahun 2015 ini, Suzuki mem-buat gebrakan dengan menghadirkan produk di segmen yang benar-benar baru, yaitu Ciaz. Sebenarnya, Ciaz yang diperkenalkan pada pembukaan Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) yang berlangsung Kamis (20/8) lalu ini sudah dihadirkan di India pada Oktober tahun lalu. Kemudian, Ciaz meleng-gang ke Tiongkok pada Januari 2015 dengan nama Suzuki Alivio.

Sebelum diluncurkan secara resmi di Indone-sia pada Selasa (24/11) lalu, Ciaz dihadirkan di Thailand pada 7 April 2015. Selain di pasar Asia, Ciaz telah dipasarkan secara global, antara lain ke Amerika Latin, Timur Tengah, dan Afrika.

Kehadiran Ciaz yang masuk kategori sedan notch back ini merupakan jawaban Suzuki atas penantian penggemar sedan buatan Suzuki setelah produk Baleno dihentikan produksinya. Ciaz bahkan dianggap sebagai generasi penerus Baleno yang terakhir diluncurkan pada 2004 silam.

Terkait hal ini, Kepala Wilayah PT Sejahtera Indobali Trada (SIT) Fie An mengatakan, Suzuki sebenarnya sudah memiliki mobil konsep seba-

gai penerus Baleno. Jadi Ciaz bukan pengganti Baleno melainkan sebuah produk sedan yang benar-benar baru. Untuk Baleno sendiri, lanjut Fie An, Suzuki sudah memperkenalkan mobil konsepnya dengan nama iK.2 di GIIAS. Di luar negeri, mobil konsep iK.2 inilah yang dipasarkan dengan nama Baleno. “Untuk di Indonesia sendiri belum diketahui apakah PT Suzuki Indomobile Sales (SIS) akan memasarkannya dengan nama yang sama, Baleno,” sebutnya.

Dengan kehadiran Ciaz, Suzuki berupaya melengkapi rangkaian produk yang dimilikinya dengan mengisi ceruk pasar sedan yang selama 11 tahun dibiarkan kosong. Peluncuran Ciaz meru-pakan kelanjutan cerita dan sejarah kehadiran sedan buatan Suzuki di Indonesia.

Di awal kehadirannya di segmen sedan, Suzuki menghadirkan Suzuki Esteem. Kemudian seta-hun setelahnya, Suzuki mengeluarkan Baleno 1.6 sebagai generasi pertama Suzuki Baleno. Diikuti Suzuki Baleno 1.5 pada 1999 dan Suzuki Baleno Next G 1.5 sebagai generasi ketiga di tahun 2002. Dua tahun kemudian, Suzuki meluncurkan Suzuki Neo Baleno yang merupakan rangkaian terakhir dari seri Suzuki Baleno. (iah)

Si Pengganti Baleno

Bali Post/iah

DILUNCURKAN - Kepala Wilayah PT SIT Fie An (kanan) didampingi Marketing Manager PT SIT Hadis Furqon (dua kiri) saat peluncuran Suzuki Ciaz, Selasa (24/11) kemarin di Kuta.

Bidik Pasar Sedan

Suzuki Luncurkan Ciaz

Page 6

I N T E R N A T I O N A L

Wednesday, November 25, 2015

16 Pages Number 2357th Year

e-mail: [email protected]

online: http://www.internationalbalipost.com. http://epaper.internationalbalipost.com.

Price: Rp 3.000,-

I N T E R N A T I O N A L

DPS23 - 32WEATHER FORECAST

Page 13Wednesday, November 25, 2015

News can also be heard

in “Bali Image” at Global

Radio FM 96.5 from 9.30

until 10.00 am. Listen to

Global Radio FM at http://

globalfmbali.listen2my-

radio.com or live video streaming at

http://radioglobalfmbali.com and http://

ustream.tv/channel/global-fm-bali.

Thailand indicts

2 for deadly

Bangkok bombing

Seoul: North

Korean leader

Kim demotes

top official Page 8

City have

experience for

Champions

League challenge

NEW YORK - Dark rock leg-

ends The Cure on Monday an-

nounced their first extensive tour of

Europe since 2008, following dates

across North America.

The English band, whose 56-

year-old frontman Robert Smith is

famous for his on-stage stamina,

will open the European leg on Oc-

tober 7 next year in Helsinki.

The Cure will play 30 shows

across Europe, culminating De-

cember 1 at Wembley Arena in

London.The tour is further evidence that

The Cure has no plans to retire after

a comparatively quiet two years.

The Cure earlier announced

shows across North America to start

on May 10 in New Orleans.

In a sign of the huge interest, The

Cure added two additional days at

Madison Square Garden in New

York for a total of three shows at

the prestigious arena.

The tour comes despite the de-

parture of The Cure’s only constant

member besides Smith, guitarist

Porl Thompson, who played the

band’s 2007-2008 tour but has since

focused his attention on painting.

The Cure said on its website that

it will tour with Reeves Gabrels, a

guitarist best known for his work

with David Bowie.

Thompson’s departure has com-

plicated plans for a new album,

with Smith saying that The Cure

had material ready from sessions

before his bandmate left.

The Cure has transformed itself

throughout its prolific career.

Led by Smith’s plaintive, wailing

voice and rich guitar textures, The

Cure helped shape Goth rock with

albums including 1982’s “Pornog-

raphy,” which was full of suicidal

imagery.But The Cure has since had hits

with much cheerier material includ-

ing “Friday I’m in Love.” (afp)

NEW YORK — Adele’s new al-

bum “25” has sold more than 2.3

million copies in the United States

during its first three days on the mar-

ket, a stunning number for a music

industry that has seen sales steadily

fall in the digital era.

To put that into perspective, only three

other discs have sold more than a million

copies all year so far.

Nielsen Music said Monday that Adele

will almost certainly break the one-week

record for sales, set by ‘NSYNC in 2000

with 2.4 million for “No Strings At-

tached.”Adele performed her hit “Hello” on

“Saturday Night Live” this past weekend.

That track alone has sold 2.5 million cop-

ies in the four weeks it has been on the

market. (ap)

NEW YORK - Rihanna an-

nounced Monday a global tour next

year as the R&B superstar under-

takes extensive commercial tieups

in the run-up to her long-awaited

next album.Rihanna will open her tour on

February 26 in San Diego, perform-

ing a total of 70 shows around North

America and Europe before ending

on August 12 in Zurich, promoter

Live Nation said.

The Barbados-born singer has

sold 54 million albums since her

2005 debut but has not released a

full-length work since 2012.

Rihanna has said that the new al-

bum and tour will be called “Anti,”

although she has not confirmed a

release date.In a promotional deal, Rihanna

has formed a partnership with South

Korean electronics giant Samsung,

which has launched an interactive

website for “Anti” accessible only

on its smartphones.

Samsung took out a large num-

ber of advertisements for “Anti”

during the television broadcast

of Sunday’s American Music

Awards, hinting that a release is

imminent.For Samsung, the sponsorship

of Rihanna would mirror arch-rival

Apple’s frequent efforts to team

up with artists including U2 and

Drake.Rihanna will also make tickets

available early for subscribers of

Tidal, the streaming service led

by rap mogul Jay Z that has em-

phasized exclusive content from

artists as it challenges rivals such

as Spotify and Apple Music.

Samsung has not announced de-

tails, but the New York Post earlier

reported that it had inked a $25 mil-

lion deal with Rihanna. (afp)

Adele has already

sold 2.3 million

copies of disc

John Shearer/Invision/AP, File

The Cure in first major

European tour in nearly decade

Rihanna announces global

tour amid album buildup

IBP/Net

Rihanna an-

nounced Monday

a global tour next

year as the R&B

superstar under-

takes extensive

commercial tie-

ups in the run-up

to her long-await-

ed next album.

Although the recent statement

made by Megawati, Chairperson

of the PDI-P did emphasize that

environmental issues need to be

the first thing that are considered

in any reclamation plan, or techni-

cally, the environmental impact

analysis (Amdal), she also stated

that she did not want to be quoted

as disagreeing with the Benoa Bay

reclamation plan.

“Formal reasons are always put

forward in relation to compliance

with the Amdal, as if the reclama-

tion plan is a project that does not

have a bad track record in other ar-

eas of its implementation thus far,”

said ForBali Coordinator, Wayan

“Gendo” Suardana, in Denpasar,

on Monday (Nov. 23).

Gendo said that Megawati has

turned a blind eye to the polemic

surrounding the Benoa Bay recla-

mation over the kast three years.

According to Gendo, the mega

project is filled with lies, manipula-

tions, and efforts to change spatial

planning through Presidential De-

cree No.51/2014, not to mention an

unfair Amdal process.

“When Megawati stated that her

consent is solely dependant on the

Amdal,she effectively closed her

eyes to the variety of bad practices

that have been occurring due to the

arbitrariness of the authorities that

has paved the way for the desire of

these investors to reclaim the bay,”

he explained.

At the same time, continued

Gendo, Megawati has also forgotten

that the Benoa Bay is a sacred area

that certainly cannot be reclaimed

so easily. As a public figure that

has received a lot of public support

from the Island of Bali, Megawati

should have the courage to act more

decisively in order to protect the

land of Bali. “Of course, Megawati’s tend-

ing to be permissive towards this

project is very disspointing though

it is not surprising. Politics is indeed

full of concessions, right? After

all, in reality, in various forums

Megawati does not hesitate to stand

with investors or famous tycoons

who have a large role to play in

determing the fate of this country,”

he said.

Chairman of the Bali Dwipa

Care Forum, Gede Bangun Nusan-

tara, said that Megawati has given

an explicit statement to the effect

that she supports the reclamation

provided that it is done according to

the rules. Based on her statement, it

is clear that the Benoa Bay reclama-

tion plan is a project that belongs to

the authorities of this country.

“So, now it is understandable

why all this time the PDI-P Bali rep-

resentatives in the local parliament

have shown an ambiguous attitude

about the project and have tended to

neglect the aspirations of Balinese

people. It is becoming even clearer

for Balinese people that we will

continue to fight without the help

of others. We will fight until the

Presidential Decree No.51/2014

is revoked though the people’s

power,” said Nusantara.

He added that Balinese people

do not need leaders who are not

present when they are most needed

by the people. Political parties and

the people who make them up have

proven that they are not on the side

of the people when it comes to the

issue of the Benao Bay reclamation

project. “As the core principle of the

PDI-P, this party should support the

struggle of Balinese people to reject

the Benoa Bay reclamation. But on

the contrary, they are showing sup-

port for the investors and this coun-

try’s leaders, for their own personal

gain,” added Nusantara.(kmb)

AFTER this year’s drought, the long awaited

rains that finally fell on on Tuesday were wel-

comed by all. There is fear however that if it now

rains continuously, disasters such as landslides,

flooding and falling trees could become a problem.

The Gianyar Disaster Mitigation Agency (BPBD)

has therefore being preparing for the worst.

Chief of the BPBD Gianyar, A.A. Oka Digjaya,

said that the rain on Tuesday certainly indicates that this year’s

prolonged dry season is coming to an end and so his agency

is preparing for the threats that the rainy season brings. “We

have coordinated with the Public Works, Sanitation and Land-

scaping Agencies as well as a number of community leaders

in anticipation of the rainy season,” said Digjaya.

He explained that they is a threat of landslides in a few areas

in North Gianyar, with “red zones” indicated for the subdistrict

of Tampaksiring, around Manukaya, Tampaksiring, Sanding

and Petak Kaja village. Tegallalang subdistrict has the largest

number of red zones (prone to landslides) such as the area of

Sebatu village, Pupuan, Bresela, Tegallalang and Taro. The

landslide prone or red zones in Payangan subdistrict include

the villages of Buahan Kaja, Kerta and Dasa.Continue to page 2

Landslides ...

IBP/File Photo

ForBali held demonstration to reject reclamation plan on Benoa Bay. Megawati Soekarnoputri recent

statement concerning the Benoa Bay reclamation plan is considered by many to simply be another

example of political elites not daring to expressly reject the plan.

Reclamation plan

Megawati indecisive about protecting Bali

Much longed for rain

could trigger disasters

DENPASAR - Megawati Soekarnoputri recent statement

concerning the Benoa Bay reclamation plan is considered by

many to simply be another example of political elites not daring

to expressly reject the plan. Previously, Megawati did not want

to be said to disagree with the reclamation.