Top Banner
No. 84 tahun IV Selasa, 4 Mei 2010 8 Halaman Redaksi/Sirkulasi/Iklan: GEDUNG PERS PANCASILA Jl. Gelora VII No. 32 Palmerah Selatan Jakarta Pusat. Tlp: 021-5356272, 5357602 Fax: 021-53670771 Pengemban Pengamal Pancasila www.suluhindonesia.com Layanan Antar Rp. 35.000/bulan (Jabodetabek) Free Daily Newspaper Wapres Siap Hadapi Proses Hukum Century YOGYAKARTA - Wapres Boediono menegaskan dirin- ya siap menghadapi proses hukum kasus Bank Century dan menyatakan dirinya te- lah mengambil keputusan yang benar untuk menberi- kan dana talangan kepada bank itu. ‘’Kalau mau didudukkan secara hukum saya siap, tetapi kalau tidak ada masalah jangan diada- adakan,” kata Wapres saat menjawab pertanyaan seo- rang mahasiswa UGM saat memberikan kuliah umum di Yogyakarta, kemarin. Menurut Wapres, seka- lipun dirinya siap menghada- pi proses hukum itu, dia me- minta jangan ada pihak yang mencoba meginterven- si hukum yang telah berjalan dengan baik. Ditegaskan pula, dalam kasus Bank Cen- tury dirinya telah memberikan keputusan yang terbaik bagi bangsa Indonesia, agar tidak lagi jatuh ke krisis ekonomi seperti 1998 silam. Wapres mengatakan, saat itu memang telah terjadi kri- sis global sehingga perlu ada penyelamatan bank agar perekonomian nasional tidak terimbas. ‘’Jika saat itu ada satu bank yang kolaps maka masyarakat akan mengambil uang dalam jumlah banyak sehingga akan mengakibat- kan krisis lagi seperti 1998,” tegas Wapres. Ibarat rumah kebakaran, lanjut Boediono menconto- hkan, maka rumah yang ter- bakar harus segera dipadam- kan tanpa memandang ru- mah itu milik perampok atau bukan. ‘’Saya sudah siap hadapi hukum dan serahkan Harga BBM Bisa Naik BI Rate Hingga Akhir Tahun PEMERINTAH berwenang melakukan penyesuaian harga BBM dalam negeri jika perkiraan harga rata-rata minyak mentah Indonesia (ICP) naik di atas batas yang ditentukan.“Pemerintah menghargai pemberian ...hal. 2 BUMN Siap Kelola Inalum KEMENTERIANNegara BUMN menyiapkan perusahaan milik negara, PT Krakatau Steel dan PT Aneka Tambang menjadi pengelola PT Indonesia Asahan Alumuninium (Inalum) setelah kontrak Jepang sebagai ...hal. 3 PEJABAT sementara (Pjs) Gubernur Bank Indonesia (BI) Darmin Nasution mengatakan bahwa suku bunga acuan (BI rate) sebesar 6,5 persen masih sustainable (bertahan) hingga akhir tahun ini. “Kami ...hal. 1 APBNP-2010 Disahkan Dua Fraksi Walk Out Suluh Indonesia/ade SINDIKAT GANJA - Bungkusan ganja dan dua tersangka hasil pengungkapan kasus peredaran ganja yang melibatkan sindikat asal Aceh ditunjukkan di Polda Metro Jaya Jakarta, kemarin. Ganja seberat 213,3 kg tersebut ditaksir seharga Rp 340 juta. JAKARTA - DPR menge- sahkan perubahan UU 47 ten- tang perubahan APBNP 2010 yang diajukan pemerintah. Pengesahan yang tidak dihadiri F-PDIP dan F-Hanura tersebut diputuskan dalam rapat pari- purna di Gedung MPR/DPR Jakarta, kemarin Hujan interupsi mengawali pengesahan APBNP 2010 menyoal kehadiran Menkeu Sri Mulyani. Akhirnya, rapat paripurna diskors untuk lobi antar pimpinan fraksi. Lobi di- lakukan setelah F-PDIPdan F- Hanura memboikot rapat de- ngan menyatakan keluar dari ra- pat (walk out). Kedua fraksi tetap pada sikapnya menolak rapat untuk dilanjutkan jika di- hadiri Sri Mulyani. Setelah rapat lobi antar pim- pinan fraksi tanpa F-PDIP dan F-Hanura, disepakati rapat tetap dilanjutkan. Seluruh anggota yang hadir tidak lagi memper- soalkan kehadiran Menkeu Sri Mulyani. Sri Mulyani akhirnya tetap mewakili pemerintah dalam penyampaian pendapat akhir pemerintah terkait pengesahan UU APBNP 2010. Dalam rapat tersebut, pe- merintah dan DPR menyepakati perubahan APBN 2010 yaitu terdapat perubahan termasuk asumsi dasar mencakup per- tumbuhan ekonomi yang di- sepakati sebesar 5,8 persen dari sebelumnya 5,3 persen. Inflasi meningkat menjadi 5,3 persen dari 5 persen. Nilai tukar rupiah yang semula diasumsi- kan Rp 10 ribu turun menjadi Rp 9.200. Tingkat suku bunga acuan diputuskan tetap pada tingkat 6,5 persen. Selain itu, asumsi harga rata- rata minyak mentah ditingkat- diri pada Allah SWT,” kata Wapres yang saat kasus Century terjadi masih menja- bat sebagai Gubernur Bak Indonesia. Pemeriksaan Lanjutan Sementara itu, tim penye- lidik KPK akan melanjutkan pemeriksaan terhadap Men- teri Keuangan, Sri Mulyani dalam kasus Bank Century pada, hari ini. Menurut Johan, tim penyelidik KPK akan memin- ta keterangan Sri Mulyani di kantornya. ‘’Sampai seka- rang rencananya seperti itu,” kata Johan. Sebelumnya, KPK sudah memeriksa Sri Mulyani dalam kasus itu. Pemeriksaan itu hanya selama dua jam dan harus ditunda karena Sri Mulyani harus menghadiri rapat kabinet. Dalam kasus itu, KPK juga sudah memeriksa Wapres Boediono. Wakil Ketua KPK M. Jasin menga- takan, pemeriksaan terhadap Wapres Boediono dalam ka- sus Bank Century sudah cukup dan dinyatakan sele- sai. ‘’Berdasar laporan tim sudah selesai,” kata Jasin. Meski sudah selesai, Jas- in mengatakan hal itu bukan berarti kasus Century segera masuk tahap penyidikan. Menurut dia, tim penyelidik masih membutuhkan waktu untuk menganalisis semua data dan informasi yang dida- pat selama penyelidikan. ‘’Jadi tergantung analisa tim penyelidik,” katanya seraya mengatakan, tidak menutup kemungkinan meminta kete- rangan pihak lain. (ant) Bangun Gedung Baru DPR Anggarkan Rp 1,8 Triliun JAKARTA - KPK menyatakan data yang terkait dengan Nunun antara lain tentang loka- si perawatan dan tim dokter yang merawat Nu- nun Nurbaeti Daradjatun di Singapura diduga tidak benar. ‘’Rumah sakit yang selama ini di- kabarkan sebagai tempat pemeriksaan Nunun, ternyata dapat konfirmasi bukan di sana,” kata Jubir KPK Johan Budi di Jakarta, kemarin. Johan menjelaskan, informasi yang beredar tentang lokasi pemeriksaan Nunun tidak sesuai kenyataan di lapangan. ‘’Kami sudah menda- pat konfirmasi tentang hal itu,” kata Johan. Namun demikian, Johan tidak bersedia men- jelaskan cara tim KPK untuk mendapatkan kon- firmasi itu. Bahkan, KPK menyimpulkan bahwa informasi tentang tim pemeriksa Nunun tern- yata juga tidak benar. ‘’Dokter yang disebut- kan juga ternyata tidak benar,” kata Johan. Ketika ditanya tentang keberadaan Nunun, Johan tidak bersedia menjelaskan. Dia hanya menegaskan, KPK masih akan berusaha untuk memastikan kondisi kesehatan Nunun. Menurut Johan, KPK juga akan berusaha menghadirkan Nunun ke Indonesia. ‘’KPK masih berusaha hadirkan Nunun, apakah di per- sidagangan atau kelanjutan pengembangan kasus Nunun,” kata Johan yang tidak memberi- kan penjelasan lebih lanjut mengenai pengem- bangan kasus itu. (ant) kan dunia ditetapkan hingga mencapai 80 dollar AS per barel dari harga sebelumnya 65 dol- lar AS per barel. Perkiraan produksi minyak tetap 965 ribu barel per hari. APBNP juga beri- si target penerimaan yang di- tingkatkan sebesar Rp 17,58 tri- liun menjadi Rp 992,82 triliun. Kenaikan terbesar berasal dari penerimaan pajak dalam negeri sebesar Rp 10,45 triliun disu- sul penerimaan negara bukan pajak sebesar Rp 7,5 triliun. Belanja negara mencapai Rp 1.126 triliun dari sebelum- nya sebesar Rp 1.047,7 triliun. Dengan demikian APBNP 2010 mengalami defisit sebesar Rp 133,7 triliun atau 2,1 persen dari PDB. Pembiayaan untuk defisit pada tahun ini diasum- sikan bersumber dari pembi- ayaan non utang sebesar Rp 25.402 miliar. (har/ind) Nunun Nurbaeti Tetap Dicari JAKARTA - Ketua DPR Marzuki Alie memas- tikan penggunaan anggaran gedung baru DPR dilakukan sesuai peruntukannya. DPR memiliki perhitungan sendiri yang tidak mungkin akan diakali oleh kontraktor. Penegasan tersebut dis- ampaikan Marzuki menjawab mahalnya biaya pembangunan gedung baru DPR yang menca- pai Rp 1,8 triliun berlantai 36 itu. ‘’Anggaran untuk pembangunan gedung baru DPR belum diputuskan. Saat ini harus dipikirkan adalah mengenai block grand design dan pengkajian kondisi pertanahan di area DPR. Saya minta dis- epakati dulu block grand design-nya,” katany- adi Gedung MPR/DPR Jakarta, kemarin. Saat ini, kata Marzuki, yang akan ditekankan dalam persoalan ini adalah kejelasan status lah- an DPR. Pasalnya, gedung-gedung di sekitar DPR seperti lahan TVRI, Kementrian Pemuda dan Olah Raga dan Taman Ria Senayan sebel- umnya masuk dalam area kompleks MPR/DPR. ‘’Makanya saya minta dibuatkan dulu block designnya baru grand designnya. Block design juga penting mengingat ada DPD dan MPR di lingkungan parlemen dan makanya kami bicara- kan dulu dengan lembaga lainnya,” ujarnya. Soal anggaran, Marzuki menegaskan, DPR tidak akan mungkin bisa dibohongi dengan har- ga yang dibuat dan dimainkan oleh pihak yang tidak bertanggungjawab. Dia juga menampik anggapan adanya permainan antara pimpinan DPR lalu dengan pihak kesekjenan dan kontrak- tor pembangunan gedung baru itu sehingga harganya segitu mahal. Mengenai anggaran Rp 250 miliar yang telah disetujui oleh DPR, Marzuki menjelaskan, hal ini karena DPR tidak ingin menunda hal ini dan oleh karenanya anggaran sebesar itu disetujui. ‘’Jadi kalau disetujui paling tidak ada biaya un- tuk membiayai pembuatan block dan grand de- sign dan juga ada anggaran untuk memulai pem- bangunan,” tegasnya. Pemanfaatan gedung lama sendiri yang di- nilai melebihi kapasitas dan memiliki sudut ke- miringan hingga 7 derajat, kata Marzuki, tidak akan dirobohkan. Gedung yang menjadi kantor 560 anggota DPR berlantar 21 itu, akan dire- novasi dan masih akan tetap digunakan. Mar- zuki membantah bahwa ada kemiringan gedung tersebut hingga beberapa derajat akibat gempa. ‘’Yang benar itu hanya ada keretakan-keretakan akibat gempa di Tasikmalaya beberapa waktu lalu,” tegasnya. (har)
8

Edisi 04 Mei 2010 | Suluh Indonesia

Mar 25, 2016

Download

Documents

e-Paper KMB

Headline : APBNP-2010 Disahkan, Dua Fraksi Walk Out
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: Edisi 04 Mei 2010 | Suluh Indonesia

No. 84 tahun IV

Selasa, 4 Mei 20108 Halaman

Redaksi/Sirkulasi/Iklan:GEDUNG PERS PANCASILAJl. Gelora VII No. 32Palmerah Selatan Jakarta Pusat.Tlp: 021-5356272, 5357602Fax: 021-53670771

Pengemban Pengamal Pancasila www.suluhindonesia.comLayanan Antar Rp. 35.000/bulan (Jabodetabek)

F r e e D a i l y N e w s p a p e r

Wapres Siap HadapiProses Hukum Century

YOGYAKARTA - WapresBoediono menegaskan dirin-ya siap menghadapi proseshukum kasus Bank Centurydan menyatakan dirinya te-lah mengambil keputusanyang benar untuk menberi-kan dana talangan kepadabank itu. ‘’Kalau maudidudukkan secara hukumsaya siap, tetapi kalau tidakada masalah jangan diada-adakan,” kata Wapres saatmenjawab pertanyaan seo-rang mahasiswa UGM saatmemberikan kuliah umum diYogyakarta, kemarin.

Menurut Wapres, seka-lipun dirinya siap menghada-pi proses hukum itu, dia me-minta jangan ada pihakyang mencoba meginterven-si hukum yang telah berjalandengan baik. Ditegaskanpula, dalam kasus Bank Cen-tury dirinya telah memberikankeputusan yang terbaik bagibangsa Indonesia, agar tidaklagi jatuh ke krisis ekonomiseperti 1998 silam.

Wapres mengatakan, saatitu memang telah terjadi kri-sis global sehingga perlu adapenyelamatan bank agarperekonomian nasional tidakterimbas. ‘’Jika saat itu adasatu bank yang kolaps makamasyarakat akan mengambiluang dalam jumlah banyaksehingga akan mengakibat-kan krisis lagi seperti 1998,”tegas Wapres.

Ibarat rumah kebakaran,lanjut Boediono menconto-hkan, maka rumah yang ter-bakar harus segera dipadam-kan tanpa memandang ru-mah itu milik perampok ataubukan. ‘’Saya sudah siaphadapi hukum dan serahkan

Harga BBM Bisa NaikBI Rate Hingga Akhir Tahun

PEMERINTAH berwenangmelakukan penyesuaian hargaBBM dalam negeri jika perkiraanharga rata-rata minyak mentahIndonesia (ICP) naik di atas batasyang ditentukan.“Pemerintahmenghargai pemberian ...hal. 2

BUMN Siap Kelola Inalum

KEMENTERIAN Negara BUMNmenyiapkan perusahaan miliknegara, PT Krakatau Steel danPT Aneka Tambang menjadipengelola PT Indonesia AsahanAlumuninium (Inalum) setelahkontrak Jepang sebagai ...hal. 3

PEJABAT sementara (Pjs)Gubernur Bank Indonesia (BI)Darmin Nasution mengatakanbahwa suku bunga acuan (BIrate) sebesar 6,5 persen masihsustainable (bertahan) hinggaakhir tahun ini. “Kami ...hal. 1

APBNP-2010 Disahkan

Dua Fraksi Walk Out

Suluh Indonesia/adeSINDIKAT GANJA - Bungkusan ganja dan dua tersangka hasil pengungkapan kasus peredaran ganja yang melibatkan sindikatasal Aceh ditunjukkan di Polda Metro Jaya Jakarta, kemarin. Ganja seberat 213,3 kg tersebut ditaksir seharga Rp 340 juta.

JAKARTA - DPR menge-sahkan perubahan UU 47 ten-tang perubahan APBNP 2010yang diajukan pemerintah.Pengesahan yang tidak dihadiriF-PDIP dan F-Hanura tersebutdiputuskan dalam rapat pari-purna di Gedung MPR/DPRJakarta, kemarin

Hujan interupsi mengawalipengesahan APBNP 2010menyoal kehadiran Menkeu SriMulyani. Akhirnya, rapatparipurna diskors untuk lobiantar pimpinan fraksi. Lobi di-lakukan setelah F-PDIPdan F-Hanura memboikot rapat de-ngan menyatakan keluar dari ra-pat (walk out). Kedua fraksitetap pada sikapnya menolakrapat untuk dilanjutkan jika di-hadiri Sri Mulyani.

Setelah rapat lobi antar pim-pinan fraksi tanpa F-PDIP danF-Hanura, disepakati rapat tetap

dilanjutkan. Seluruh anggotayang hadir tidak lagi memper-soalkan kehadiran Menkeu SriMulyani. Sri Mulyani akhirnyatetap mewakili pemerintah dalampenyampaian pendapat akhirpemerintah terkait pengesahanUU APBNP 2010.

Dalam rapat tersebut, pe-merintah dan DPR menyepakatiperubahan APBN 2010 yaituterdapat perubahan termasukasumsi dasar mencakup per-tumbuhan ekonomi yang di-sepakati sebesar 5,8 persendari sebelumnya 5,3 persen.Inflasi meningkat menjadi 5,3persen dari 5 persen. Nilai tukarrupiah yang semula diasumsi-kan Rp 10 ribu turun menjadiRp 9.200. Tingkat suku bungaacuan diputuskan tetap padatingkat 6,5 persen.

Selain itu, asumsi harga rata-rata minyak mentah ditingkat-

diri pada Allah SWT,” kataWapres yang saat kasusCentury terjadi masih menja-bat sebagai Gubernur BakIndonesia.

Pemeriksaan LanjutanSementara itu, tim penye-

lidik KPK akan melanjutkanpemeriksaan terhadap Men-teri Keuangan, Sri Mulyanidalam kasus Bank Centurypada, hari ini.

Menurut Johan, timpenyelidik KPK akan memin-ta keterangan Sri Mulyani dikantornya. ‘’Sampai seka-rang rencananya seperti itu,”kata Johan.

Sebelumnya, KPK sudahmemeriksa Sri Mulyani dalamkasus itu. Pemeriksaan ituhanya selama dua jam danharus ditunda karena SriMulyani harus menghadirirapat kabinet.

Dalam kasus itu, KPKjuga sudah memeriksaWapres Boediono. WakilKetua KPK M. Jasin menga-takan, pemeriksaan terhadapWapres Boediono dalam ka-sus Bank Century sudahcukup dan dinyatakan sele-sai. ‘’Berdasar laporan timsudah selesai,” kata Jasin.

Meski sudah selesai, Jas-in mengatakan hal itu bukanberarti kasus Century segeramasuk tahap penyidikan.Menurut dia, tim penyelidikmasih membutuhkan waktuuntuk menganalisis semuadata dan informasi yang dida-pat selama penyelidikan.‘’Jadi tergantung analisa timpenyelidik,” katanya serayamengatakan, tidak menutupkemungkinan meminta kete-rangan pihak lain. (ant)

Bangun Gedung BaruDPR Anggarkan Rp 1,8 Triliun

JAKARTA - KPK menyatakan data yangterkait dengan Nunun antara lain tentang loka-si perawatan dan tim dokter yang merawat Nu-nun Nurbaeti Daradjatun di Singapura didugatidak benar. ‘’Rumah sakit yang selama ini di-kabarkan sebagai tempat pemeriksaan Nunun,ternyata dapat konfirmasi bukan di sana,” kataJubir KPK Johan Budi di Jakarta, kemarin.

Johan menjelaskan, informasi yang beredartentang lokasi pemeriksaan Nunun tidak sesuaikenyataan di lapangan. ‘’Kami sudah menda-pat konfirmasi tentang hal itu,” kata Johan.

Namun demikian, Johan tidak bersedia men-jelaskan cara tim KPK untuk mendapatkan kon-firmasi itu. Bahkan, KPK menyimpulkan bahwainformasi tentang tim pemeriksa Nunun tern-yata juga tidak benar. ‘’Dokter yang disebut-kan juga ternyata tidak benar,” kata Johan.

Ketika ditanya tentang keberadaan Nunun,Johan tidak bersedia menjelaskan. Dia hanyamenegaskan, KPK masih akan berusaha untukmemastikan kondisi kesehatan Nunun.

Menurut Johan, KPK juga akan berusahamenghadirkan Nunun ke Indonesia. ‘’KPKmasih berusaha hadirkan Nunun, apakah di per-sidagangan atau kelanjutan pengembangankasus Nunun,” kata Johan yang tidak memberi-kan penjelasan lebih lanjut mengenai pengem-bangan kasus itu. (ant)

kan dunia ditetapkan hinggamencapai 80 dollar AS per bareldari harga sebelumnya 65 dol-lar AS per barel. Perkiraanproduksi minyak tetap 965 ribubarel per hari. APBNP juga beri-si target penerimaan yang di-tingkatkan sebesar Rp 17,58 tri-liun menjadi Rp 992,82 triliun.Kenaikan terbesar berasal daripenerimaan pajak dalam negerisebesar Rp 10,45 triliun disu-sul penerimaan negara bukanpajak sebesar Rp 7,5 triliun.

Belanja negara mencapaiRp 1.126 triliun dari sebelum-nya sebesar Rp 1.047,7 triliun.Dengan demikian APBNP 2010mengalami defisit sebesar Rp133,7 triliun atau 2,1 persendari PDB. Pembiayaan untukdefisit pada tahun ini diasum-sikan bersumber dari pembi-ayaan non utang sebesar Rp25.402 miliar. (har/ind)

Nunun NurbaetiTetap Dicari

JAKARTA - Ketua DPR Marzuki Alie memas-tikan penggunaan anggaran gedung baru DPRdilakukan sesuai peruntukannya. DPR memilikiperhitungan sendiri yang tidak mungkin akandiakali oleh kontraktor. Penegasan tersebut dis-ampaikan Marzuki menjawab mahalnya biayapembangunan gedung baru DPR yang menca-pai Rp 1,8 triliun berlantai 36 itu. ‘’Anggaranuntuk pembangunan gedung baru DPR belumdiputuskan. Saat ini harus dipikirkan adalahmengenai block grand design dan pengkajiankondisi pertanahan di area DPR. Saya minta dis-epakati dulu block grand design-nya,” katany-adi Gedung MPR/DPR Jakarta, kemarin.

Saat ini, kata Marzuki, yang akan ditekankandalam persoalan ini adalah kejelasan status lah-an DPR. Pasalnya, gedung-gedung di sekitarDPR seperti lahan TVRI, Kementrian Pemudadan Olah Raga dan Taman Ria Senayan sebel-umnya masuk dalam area kompleks MPR/DPR.‘’Makanya saya minta dibuatkan dulu blockdesignnya baru grand designnya. Block designjuga penting mengingat ada DPD dan MPR dilingkungan parlemen dan makanya kami bicara-kan dulu dengan lembaga lainnya,” ujarnya.

Soal anggaran, Marzuki menegaskan, DPR

tidak akan mungkin bisa dibohongi dengan har-ga yang dibuat dan dimainkan oleh pihak yangtidak bertanggungjawab. Dia juga menampikanggapan adanya permainan antara pimpinanDPR lalu dengan pihak kesekjenan dan kontrak-tor pembangunan gedung baru itu sehinggaharganya segitu mahal.

Mengenai anggaran Rp 250 miliar yang telahdisetujui oleh DPR, Marzuki menjelaskan, halini karena DPR tidak ingin menunda hal ini danoleh karenanya anggaran sebesar itu disetujui.‘’Jadi kalau disetujui paling tidak ada biaya un-tuk membiayai pembuatan block dan grand de-sign dan juga ada anggaran untuk memulai pem-bangunan,” tegasnya.

Pemanfaatan gedung lama sendiri yang di-nilai melebihi kapasitas dan memiliki sudut ke-miringan hingga 7 derajat, kata Marzuki, tidakakan dirobohkan. Gedung yang menjadi kantor560 anggota DPR berlantar 21 itu, akan dire-novasi dan masih akan tetap digunakan. Mar-zuki membantah bahwa ada kemiringan gedungtersebut hingga beberapa derajat akibat gempa.‘’Yang benar itu hanya ada keretakan-keretakanakibat gempa di Tasikmalaya beberapa waktulalu,” tegasnya. (har)

Page 2: Edisi 04 Mei 2010 | Suluh Indonesia

K ta 2Suluh Indonesia, Selasa 4 Mei 2010

K ilas

JAKARTA - Chairul SalehNasution (38), seorang pemulungyang terjerat kasus kepemilikanganja yang diduga direkayasa,dibebaskan oleh majelis hakimkarena dakwaan jaksa tidak da-pat diterima. “Menyatakan tun-tutan terhadap terdakwa tidak da-pat diterima,” kata Ketua MajelisHakim Sarifudin Umar, dalamsidang di Pengadilan NegeriJakarta Pusat, kemarin.

Majelis Hakim menyatakan,dakwaan tidak dapat diterimakarena sebagai konsekuensiatas pembuatan Berita AcaraPemeriksaan (BAP) yang di-

Direkayasa Pakai Narkoba

Sang Pemulung Bebaslakukan oleh pihak penyidiksecara tidak sah.

Fakta persidangan menun-jukkan bahwa terdapat tigaorang yang namanya terdapatdalam Berita Acara Pemeriksaan(BAP) tetapi mengaku tidak per-nah memberikan kesaksiandalam BAP sebagaimana yangdibuat oleh penyidik.

Bahkan, tiga orang tersebutketika menjadi saksi dalam per-sidangan telah memberikantanda tangan asli mereka yangternyata tidak cocok dengantanda tangan yang terdapat diBAP. “Secara kasat mata terda-

pat pemalsuan tanda tangan,”kata Sarifudin.

Dengan demikian, menurutdia, pembuatan BAP dan penyi-dikan kasus Chairul Saleh yangdilakukan oleh penyidik PolsekMetro Kemayoran haruslah din-yatakan tidak sah. Setelah di-nyatakan terlepas dari jerat hu-kum, Chairul segera bersujudsyukur dan menyalami ketigamajelis hakim, Jaksa PenuntutUmum Roland Hutahaean dankuasa hukumnya Raja Nasution.

Ditemui seusai persidangan,Chairul merasa bersyukur kare-na hakim telah bersikap adil.

“Saya benar-benar tidak me-miliki ganja seperti yangdituduhkan,” katanya.

Sebelumnya dilaporkan, be-berapa penyidik Polsek MetroKemayoran telah menjalanisidang disiplin dan kode etikkarena diduga merekayasa pe-meriksaan saksi kasus narko-ba dengan tersangka ChairulSaleh Nasution alias Saleh.Hasilnya, terdapat sejumlahpetugas kepolisian yang men-dapatkan sanksi berupa penu-runan pangkat, mutasi ataupemindahan, dan penundaankenaikan pangkat. (ant)

JAKARTA - DirektoratNarkoba Polda Metro Jaya me-ngungkap dua pengedar narko-ba jenis ganja kelas kakap yangdiduga dikendalikan seorangnarapidana berinisial K dari Lem-baga Pemasyarakatan Suka-miskin, Bandung, Jawa Barat.

Direktur Narkoba PoldaMetro Jaya, Komisaris BesarPol. Anjan P. Putra di Jakarta,Senin, mengatakan kedua or-ang pengedar ganja itu berini-sial SHR (51) dan SDH (42),sedangkan pelaku yang me-ngendalikannya masih dalampengembangkan. “TersangkaSDH mengaku pemesananganja itu dikendalikan salahsatu napi di lapas Sukamiskin,Bandung,” kata Anjan.

Selain menangkap dua pe-lakunya, penyidik juga berha-sil menyita ganja kering siapedar yang mencapai 213 kilo-gram senilai Rp340 juta.

Anjan menuturkan peng-ungkapan pengedar besar gan-ja itu berawal dari anggota yangberhasil menangkap tersangkaSHR di daerah Stasiun KeretaApi Bojong Gede, Bogor, JawaBarat, pertengahan April 2010dengan barang bukti ganja siappakai sebesart 4,91 kg. SHR me-

Pengedar GanjaDikendalikan dari Lapas

ngaku masih menyimpan gan-ja sebanyak enam kardus beri-si 142,4 kg di rumahnya di Ka-mpung Pulo RT 05/01 No. 79,Bojong Gede, Bogor.

Anggota kembali mengem-bangkan jaringan pengedarganja itu dengan cara menyu-ruh SHR memesan daun haramitu kepada rekannya, SDHyang berperan penyuplai dandisepakati transaksi pada Se-nin (19/4) di Gang Jenggot,Cakung, Jakarta Timur.

Saat transaksi itu, SDH di-ciduk beserta barang buktidaun ganja sebanyak lima ki-logram dan 82,02 kilogramberdasarkan pengembangandi rumahnya kawasanCakung, Jakarta Timur.

Anjan menjelaskan SDHmendapatkan kiriman dariAceh dan kualitas barang no-mor satu dengan harga beliRp300 ribu per kilogram, se-dangkan harga jualnya men-capai Rp1,6 juta per kilogram.

Kedua tersangka dikena-kan Pasal 114 ayat (2) sub-sider Pasal 111 ayat (2) Un-dang-Undang Nomor 35Tahun 2009 tentang Narkoti-ka dengan ancaman maksi-mal hukuman mati. (ant)

JAKARTA - Anggota Ko-misi I Dewan Perwakilan RakyatYoris Raweyai mensinyalir adamafia hukum dalam proses per-tambangan ilegal (illegal min-ing) di Kabupaten Raja Ampat,Provinsi Papua Barat. “Didugaada mafia antara pengusaha,hakim, kejaksaan dalam kasusillegal mining di Raja Ampat,Papua Barat,” kata anggotaKomisi I DPR-RI Yoris Raweyaikepada wartawan, Jakarta,kemarin.

Menurut Yoris, dalam ka-sus illegal mining tersebut, PTKawei Sejahtera Mining, parapengusaha dan pemilik peru-sahaan dinyatakan bebas.Padahal, katanya, pembuatsurat izin penambangan, Ma-ran Gultom, dinyatakan ber-salah dan telah menjalani vo-nis. “Saya mendapat aspirasidan masukan dari masyarakatKabupaten Raja Ampat bah-wa ada proses hukum yang‘aneh’ terjadi di kawasan RajaAmpat tentang illegal miningitu. Proses hukumnya dinilaicacat,” kata Yoris.

Sebelumnya, ujar Yoris, ka-sus ini telah dilaporkan olehmasyarakat Raja Ampat keMabes Polri, KejaksaanAgung, Komisi Yudisial danbahkan kepada Menteri Koor-dinator Politik Hukum dan

Yoris TudingAda Mafia Pertambangan

Keamanan. Waktu itu, tindaklanjut dari Kepolisian adalahmengutus Komjen Jusuf Mang-abarani yang waktu itu menja-bat sebagai Irwasum. Jusuf be-rangkat ke Raja Ampat dan mena-han semua pelaku, karena mere-ka mengekspor nikel dan dipro-ses secara hukum. “Tetapi hasilproses hukum ini mereka (PTKawei Sejahtera Mining)merekayasa. Masyarakat me-ngirim surat ke saya lagi yangintinya melaporkan bahwa hasilproses hukumnya bebas murnisemua. Ini gak benar,” kata poli-tisi Golkar itu.

Karena putusannya bebasmurni, Yoris menduga telah ter-jadi ketidakadilan dan terjadi-nya mafia hukum di sana. (ant)

JAKARTA - Kondisi cuacasangat panas mulai Maret danmemuncak pada Mei yangdirasakan masyarakat di khat-ulistiwa disebabkan saat inimatahari sedang bergeser dariselatan ke utara, kata PakarAstronomi Lembaga Penerban-gan dan Antariksa NasionalThomas Djamaluddin. “Polapemanasan berubah. Wilayahpaling panas ada di sekitarkhatulistiwa, di Indonesia. An-gin cenderung berputar di se-kitar wilayah Indonesia. Tidakada efek pendinginan dariwilayah lain,” kata Djamallud-din yang dikonfirmasi dariJakarta, kemarin.

Hal tersebut, katanya, ber-dampak Maret-April menjadibulan terpanas.

Cuaca Panas DisebabkanMatahari Sedang Bergeser

Menurut dia, saat pancaro-ba dari kemarau ke penghujanyakni pada September - Okto-ber pun akan menjadi bulanyang panas melebih saat kema-rau seperti juga saat pancaro-ba dari musim penghujan kekemarau pada Maret-Mei.

Selain itu, kondisi regionaljuga harus diperhatikan yangkadang memberi efek pengu-atan, ujarnya.

Saat awal April 2010 ada efekgabungan El Nino di Pasifik,Dipole Mode di Lautan Hindia,dan siklus periodik MJO (Mad-den-Julian Oscillation) aktifyang bersifat menekan pem-bentukan awan di wilayah In-donesia, ujarnya. “Efek gabun-gan itu cenderung menguran-gi liputan awan di wilayah In-

donesia. Akibatnya pada sianghari kita merasakan panas yangsangat terik,” katanya.

Selain itu, ujarnya, ada jugadampak perubahan iklim lokalseperti perubahan tataguna la-han dan aktivitas manusia yangberdampak pada pemanasankota misalnya pepohonan ban-yak ditebang berubah menjadibangunan dan pelataran berla-pis semen, maka permukaanbumi menyerap panas lebihefektif. “Panas tersebut dipan-car lagi ke atas sebagai gelom-bang panas inframerah. Se-bagai fenomena sesaat, kitabisa merasakan perbedaanpanas di wilayah yang masihbanyak pohonnya dan wilayahyang tanpa atau sedikit pohon-nya,” katanya. (ant)

PENYIDIK Direktorat Jenderal Pajak sampai sekarangbelum melaksanakan petunjuk yang diberikan Kejak-saan Agung terkait dengan berkas kasus dugaanpenggelapan pajak PT Asian Agri senilai Rp1,3 triliun.Padahal batas waktu yang diberikan Satuan TugasPemberantasan Mafia Hukum kepada penyidik DitjenPajak sudah berakhir pada 14 April 2010. “Sampaisekarang belum ada pelaksanaan atas petunjuk Keja-gung oleh penyidik pajak,” kata Kepala Pusat Peneran-gan Hukum (Kapuspenkum) Kejagung, Didiek Darman-to, di Jakarta, kemarin. Sebelumnya, berkas kasus AsianAgri bolak balik dari Dirjen Pajak ke Kejagung, denganalasan petunjuk jaksa yang belum dipenuhi. Dugaanpenggelapan pajak PT Asian Agri tersebut terjadi an-tara 2002 sampai 2005 dengan modus merekayasa pem-bukuan perusahaan. Pajak yang digelapkan anak peru-sahaan Raja Garuda Mas milik Soekanto Tanoto itudiperkirakan mencapai Rp1,340 triliun. Dalam kasus itu,sempat ditetapkan 11 tersangka, kemudian kejaksaanmenyatakan tiga tersangka untuk dimajukan terlebihdahulu karena sudah memenuhi unsur tindak pidanaumum. Kapuspenkum menyatakan petunjuk yang harusdilakukan oleh penyidik pajak itu juga sudah diketahuioleh Satgas Pemberantasan Mafia Hukum. (ant)

Petunjuk Kejagung Soal Asian Agri

Suluh Indonesia/adeDUKUNG AM - Ketua Tim Sukses Pemenangan Calon Ketua Umum Partai Demokrat Andi Mallarangeng,Nachrowi Ramli, bersama Ketua Angkatan Muda Demokrat Indonesia Victor Manurung, Anggota DPR RIRamadhan Pohan (kanan) memberikan dukungan kepada Andi Mallarangeng untuk duduk sebagai KetuaUmum partai Demokrat periode 2010-2015 di Jalan Proklamasi, Jakarta Pusat, kemarin.

JAKARTA - Anggota Dew-an DKI Jakarta mendukung di-lakukannya lelang bagi pelak-sanaan Pekan Raya Jakartayang selama ini digelar oleh PTJakarta International Expo.

Wakil Ketua DPRD DKI Lu-lung Lunggana mengatakan, pe-mutusan kontrak dengan JakartaInternational Expo (JIExpo) sudahseharusnya dilakukan karenatidak adanya kontribusi dari pe-laksanaan Pekan Raya Jakartaterhadap Pendapatan Asli Daer-ah setiap tahunnya oleh perusa-haan tersebut. “Seharusnyapenyelenggaraan Pekan RayaJakarta (PRJ) dilakukan dengansistem lelang terbuka. Karena takmemberikan kontribusi Penda-patan Asli Daerah (PAD), makapengelolaan PRJ oleh PT JIExpoharus segera diputus,” kataLulung ketika ditemui di kantor-nya, kemarin.

Ketua DPC Partai Persatu-an Pembangunan (PPP) Jakar-ta Pusat ini menambahkan, pe-masukan pelaksanaan PRJ keDKI hanya dari keuntunganpajak padahal seharusnya Pem-prov DKI juga mendapatkanpendapatan dividen sebagaipemegang saham.

Pelaksanaan PRJ menurutLulung seharusnya dilelang,apalagi dengan keluarnya kepu-tusan keputusan Komisi Penga-was Persaingan Usaha (KPPU)bahwa pelaksanaan PRJ dinilaimonopoli. “Kalaupun dari hasillelang terbuka tetap dimenang-kan oleh PT JIExpo, tidakmasalah asalkan kontraknyadiperbarui. Ada pemasukan kePAD,” katanya. Anggota Komi-si B DPRD DKI Jakarta S Andy-ka juga mendukung diputusnyakontrak penyelenggaraan PRJdengan PT JIExpo karena dinilaitidak menguntungkan. Padahalmenurut Andyka pemasukandari even sebesar PRJ sangat be-sar sehingga sudah sewajarnyaada pemasukan ke PAD. (ant)

LelangPelaksanaanPRJ

Yoris Raweyai

Suluh Indonesia/antSEMPROT DEMONSTRAN - Seorang polisi menyemprotkan bahan pemadam api ke arah aktivis buruh saat berlangsung aksi unjuk rasa, didepan gerbang komplek Parlemen, Senayan, Jakarta, kemarin. Aksi yang digelar Serikat Pekerja Seluruh Indonesia menuntut peningkatankesejahteraan, penghapusan sistem kerja outsourcing, dan penetapan upah minimum regional (UMR) itu sempat diwarnai kericuhan.

SMI Diperiksa Hari IniTIM penyelidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK)akan melanjutkan pemeriksaan terhadap Menteri Keua-ngan, Sri Mulyani Indrawati (SMI) dalam kasus Bank Cen-tury pada Selasa (4/5) pukul 14.00 WIB. “RencananyaKPK akan meminta keterangan Sri Mulyani besok pukul14.00 WIB,” kata Juru Bicara KPK, Johan Budi di Jakar-ta, kemarin. Johan menjelaskan, tim penyelidik KPK akanmeminta keterangan Sri Mulyani di kantornya di gedungKementerian Keuangan. “Sampai sekarang, rencanan-ya seperti itu,” kata Johan. Sebelumnya, KPK sudahmemeriksa Sri Mulyani dalam kasus itu. Pemeriksaanitu hanya selama dua jam dan harus ditunda karena SriMulyani harus menghadiri rapat kabinet. Dalam kasusitu, KPK juga sudah memeriksa Wapres Boediono. WakilKetua KPK, M. Jasin mengatakan pemeriksaan terhadapWakil Presiden Boediono dalam kasus Bank Centurysudah cukup dan dinyatakan selesai. “Berdasar laporantim sudah selesai,” kata Jasin. Meski sudah selesai, Jasinmengatakan hal itu bukan berarti kasus Bank Centuryakan segera masuk tahap penyidikan. Menurut dia, timpenyelidik masih membutuhkan waktu untuk mengana-lisis semua data dan informasi yang didapat selamapenyelidikan. “Jadi tergantung analisa tim penyelidik,”katanya. Jasin juga mengatakan, tidak menutup kemu-ngkinan KPK akan meminta keterangan pihak lain. Na-mun demikian, Jasin menegaskan, KPK berprinsip un-tuk mengambil keterangan secepat dan seefektif mu-ngkin. Boediono diperiksa oleh tim penyelidik KPK dalamkapasitasnya sebagai mantan Gubernur BI, sedangkanSri Mulyani sebagai mantan Ketua Komite StabilitasSistem Keuangan (KSSK). (ant)

Page 3: Edisi 04 Mei 2010 | Suluh Indonesia

3Suluh Indonesia, Selasa 4 Mei 2010Metr politan

JAKARTA - Ketua UmumGerakan Pendidikan Anti-Ko-rupsi (Gepak) Thariq Mahmudberpendapat, penyelengga-raan pendidikan antikorupsikepada siswa di sekolah bisamenjadi jawaban melawanpraktik korupsi melalui saranapendidikan sedini mungkin.‘’Pendidikan antikorupsi inimerupakan proyek jangkapanjang menuju pembentukanIndonesia baru. Program pen-didikan antikorupsi yang di-lakukan di sekolah harus di-lakukan secara bersama dankonsisten,” ujarnya di Jakarta,kemarin.

Artinya, ia menambahkan,program tersebut harus meli-batkan semua pemangku ke-

Pendidikan Anti-KorupsiHarus Dikenalkan Sejak Dini

pentingan dalam pemberan-tasan korupsi mulai dari KomisiPemberantasan Korupsi (KPK),kepolisian, kejaksaan, Kemen-terian Pendidikan Nasionalhingga kalangan masyarakatmadani seperti LSM, ormas-ormas, dan lain sebagainya.Sebagai bagian dari masya-rakat, kata Thariq, Gepak jugajuga telah menyiapkan pro-gram tersebut, dengan targetdan sasaran siswa sekolahmenengah.

Dikatakannya bahwa pro-gram pendidikan antikorupsiitu sejatinya perlu dimasukkansebagai mata ajaran khusussehingga bisa lebih terfokusdalam pengajarannya. ‘’Na-mun kita juga harus melihat

secara bijak dan hati hati. Per-lu dicari metode yang baik se-hingga mata ajaran ini bisa di-terima oleh para siswa. Sebabbila mata ajaran ini terlalu di-paksakan, maka dikhawatirkanitu malah akan menyusahkananak didik setelah saat ini pe-serta didik sudah demikiansesak dengan mata pelajaranyang harus dipelajari dan di-ujikan,” ujarnya.

Ia menjelaskan, pendidikanantikorupsi itu bukan cumaberkutat pada pemberian wa-wasan dan pemahaman sajatetapi diharapkan juga me-nyentuh pula ranah afektif danpsikomotorik, yakni memben-tuk sikap dan perilaku antiko-rupsi pada siswa. (ant)

JAKARTA - PemerintahDaerah diperingatkan untukberhati-hati menggunakan ang-garan daerah (APBD), jangansampai dimanfaatkan untukmembiayai program atau ke-giatan yang diperkirakan dap-at menguntungkan pasangancalon kepala daerah tertentu.

Kepala Pusat Penerangan(Kapuspen) Kemdagri Saut Si-tumorang di Jakarta, kemarinmengatakan Mendagri Ga-mawan Fauzi telah tegas me-larang pemda untuk meng-gunakan APBD untuk kepen-tingan calon kepala daerah ter-tentu. ‘’Tidak diperbolehkanmemanfaatkan APBD untukmendanai program yang di-duga menguntungkan calontertentu baik dalam format ke-giatan, hibah, maupun bantu-an sosial pada kelompok ma-syarakat atau organisasi terten-tu guna menjaga prinsip netral-itas pengelolaan keuanganpublik,” katanya.

Pemda DiperingatkanHarus Hati-hati Gunakan APBD

PDIP Minta SP 2010

Jangan Lahirkan KontroversiPDI Perjuangan dan anggotaKomisi I DPR RI ini, secaraumum kebijakan Pemerintah(dalam rangka sensus pen-duduk) belum terintegrasi se-cara baik. ‘’Kaitkan sensusdengan penataan administrasikependudukan misalnya. Nam-pak sensus ya sekedar meng-hitung dengan metode danoutputnya berupa angka sta-tistik yang tidak akurat dan se-lalu melahirkan kontroversi,”ujarnya.

Angka statistik yang kon-troversi itu, menurutnya, mi-salnya menyangkut data ke-miskinan dan pengangguran,juga data penduduk dengandaftar pemilih tetap (DPT).

‘’Dalam kaitan itu semua, ba-nyak instansi terkait masih ter-jebak pada ego sektoral de-ngan argumen masing-masingyang berangkat dari pijakanyuridis yang berbeda. Akibat-nya, kontroversi terus ter-jadi,” katanya lagi.

Potensi BorosTjahjo Kumolo juga meng-

ungkapkan, jika dilihat dariacuan yuridisnya, memang ber-beda. ‘’Sensus (penduduk)mengacu pada UU Nomor 16Tahun 1997 tentang Statistikdan PP Nomor 51 Tahun 1999tentang Penyelenggaraan Sta-tistik,” katanya.

Sedangkan penataan admi-

Pendanaan penyelengga-raan pilkada melalui APBD ha-nya diperuntukkan bagi kegiat-

dan transparansi dalam pe-ngelolaan APBD.

Sementara itu, Saut menga-takan terkait dengan programbantuan sosial maupun hibah,harus dilihat cermat dan tidakterburu-buru disimpulkan ituuntuk kepentingan pribadi in-cumbent. ‘’Harus dilihat dululatar belakangnya, perenca-naan dari kegiatan tersebut.Kalau tiba-tiba muncul kegiat-an itu maka patut dipertanya-kan peruntukannya,” katanya.

Sebelumnya, Badan Penga-was Pemilu (Bawaslu) telahmenyoroti potensi penyalah-gunaan APBD untuk kepentin-gan calon kepala daerah, khu-susnya yang sedang menjabat(incumbent).

Bawaslu telah memintapengawas di lapangan untukmengawasi dan segera me-nindak jika ditemukan pe-nyalahgunaan APBD untukkepentingan pribadi calon ke-pala daerah. (ant)

an yang terkait dengan prosespelaksanaan pemilu, peng-awasan dan dukungan peng-awasan serta stabilitas ke-amanan dalam keseluruhantahapan pilkada, dengan tetapmemperhatikan prinsip efisi-ensi, efektivitas, akuntabilitas,

JAKARTA - Wakil MenteriPendidikan Nasional Fasli Jalalmengakui, jumlah siswa yanglulus ujian nasional (UN)sekolah menengah pertama/madrasah tsanawiyah 2010menurun dibanding 2009, na-mun kesimpulan akhir masihharus menunggu hasil ujianulangan. ‘’Ada penurunan ya.Tapi tunggu ujian ulangan tun-tas, baru bisa disimpulkan tu-run dibandingkan tahun lalu,”kata Fasli seusai menyaksikanpenandatanganan kerja samapemberian beasiswa kepada1.000 guru Papua oleh YayasanUniversitas Pelita Harapan diJakarta, kemarin.

Fasli menambahkan, fokusKemendiknas saat ini bukan-lah pada persentase angka ke-lulusan pada ujian utama me-lainkan pada persentase padaujian ulangan, setelah itu, pi-haknya baru akan mengevalu-asi apakah hasilnya lebih baikatau buruk dibanding tahun lalu

Kemendiknas Akui Hasil

UN SMP Turun

Saut Situmorang

Suluh Indonesia/antHAKIM AGUNG - Peserta seleksi calon hakim agung menyelesaikan tes tertulis legal case problem solving di Gedung Komisi Yudisial, Jakarta,kemarin. Seleksi yang diikuti sebanyak 25 peserta tersebut nantinya akan meloloskan dua nama yang akan menjadi hakim agung.

nistrasi penduduk (Admin-duk), kata Tjahjo Kumolo,mengacu kepada UU 23/2006 tentang Adminduk danPP 37/2007 tentang Pelak-sanaan UU 23/2006 yangmemberi batas waktu NIKharusnya tuntas pada tahun2011. ‘’Kami menilai, ada po-tensi pemborosan anggaranakibat pelaksanaan pro-gram sensus dengan pena-taan Adminduk yang belumterintegrasi tersebut. Ba-yangkan saja, anggaransensus (penduduk) sekitarempat triliun rupiah pada2010, walau ada yang me-nyebut angka Rp 3,3 trili-un,” jelasnya. (har)

JAKARTA - Sekjen DPPPDI Perjuangan Tjahjo Kumolomengatakan sensus penduduk2010 seharusnya bisa meng-hasilkan tertib administrasi danjangan melahirkan kontroversibaru sebagaimana pendataanwarga menjelang Pemilu lalu.‘’Seharusnya kan sensus pen-duduk juga diperlukan ataudidesain untuk tertib admi-nistrasi kelengkapan diri, yak-ni Kartu Tanda Pendudukberbasis Nomor Induk Ke-pendudukan, Kartu Keluarga,serta penentuan hak suaradalam Pilkada,” katanya diJakarta, kemarin.

Sayangnya, kata Tjahjo Ku-molo yang juga Ketua Fraksi

dan bagaimana agar UN tahundepan bisa meningkat.

Dikatakannya, UN SMPyang dilangsungkan secaranasional pada 29 Maret hing-ga 1 April dan ujian susulanpada 5 hingga 8 April tersebutbaru dijadwalkan pengula-ngannya pada 7 - 20 Mei 2010.

Soal penurunan, menurutdia, hal yang biasa terjadi,apalagi karena pengawasanyang lebih ketat dan tekad un-tuk menjadikan pelaksanaanUN tahun ini lebih jujur.

Mengenai Ujian Akhir Se-kolah Berstandar Nasional(UASBN) 2009/2010 untukSekolah Dasar (SD/ MadrasahIbtidaiyah (MI), Fasli mene-gaskan lagi bahwa standarkelulusannya diserahkan ke-pada Pemda. ‘’Soal seberapajauh standar kompetensi siswaSD dalam UASBN secara na-sional, pusat hanya menitip-kan 25 persen, sisanya dise-rahkan ke sekolah masing-

masing dan Pemda yang me-nentukan standar kelulusan,”katanya.

Hasil UASBN akan dieva-luasi untuk memetakan ting-kat kualitas pendidikan se-cara nasional, dan untuk me-nentukan kebijakan di manasaja sekolah yang memerlukanperhatian khusus dan lain-lain,” katanya.

Fasli yang masih merangkapsebagai Dirjen Pendidikan Me-nengah Tinggi (Dikti) ini jugamenegaskan bahwa siswayang tidak lulus SMA/SMK/MA dilarang memasuki pendi-dikan berikutnya di perguruantinggi negeri atau swasta mes-ki sudah lulus ujian masuk PTNatau PTS. ‘’Begitu dia resmi diPTN atau PTS dia harus sudahlulus tingkat SMA. Itu ada un-dang-undangnya. Kalau adayang melanggar dengan mem-biarkan siswa tersebut bisa lo-los akan ditindak sesuai peratu-ran berlaku,” katanya. (ant)

Page 4: Edisi 04 Mei 2010 | Suluh Indonesia

Megap litan 4Suluh Indonesia, Selasa 4 Mei 2010

Hj. Noverini, SHPeduli Pendidikan Anak BOGOR - Dinas Keseha-

tan Kabupaten Bogor, men-girim sampel sisa makananhajatan yang menyebabkanpuluhan warga Caringin ker-acunan ke Laboratorium Bal-ai Teknis KesehatanLingkungan, Jakarta. KepalaBidang, Penanggulangan,Penyakit KesehatanLingkungan, Dinkes Kabu-paten Bogor, Eulis Wulantari,kemarin menyebutkan dikir-imkannya sisa makanan haja-tan tersebut untuk memasti-kan apakah benar warga ker-acunan atau disebabkan fak-tor lain. “Untuk membuktikanwarga keracunan oleh makan-an atau faktor lain, kita sudah

S osok

SIAPA sangka sosok wanitacerdas dan tegas, seperti Hj.Noverini, SH ternyata di luarrutinitas dan kesibukannya,sebagai Panitra Muda Perda-ta, di Pengadilan Negri (PN),Kota Bogor masih menyem-patkan waktunya untuk men-jadi seorang guru bagi anak-anak usia dini (Paud) yangada di sekitar tempat tinggal-nya di kawasan Semplak, Ke-camatan Kemang,Kab.Bogor. “Bagi saya yangterpenting bagaimana kitabisa membagi waktu dengan

baik. Kuncinya, kita harus bisa membedakan yang manauntuk fokus pada pekerjaan dan mana untukkeluarga,bersosialisasi di tengah masyarakat,” kata Man-tan Staf Makamah Agung (MA) ini. Untuk membantu wargasekitar dalam mendapatkan pendidikan pada anak sejakusia dini ini, Hj. Noverini bersama sang suami H. Sugihar-to, sepakat mendirikan sebuah sekolah Paud secara gratisyang mereka namakan Paud Kompleks Puri Kemang Asri.“Saya sendiri biasa mengajar di Paud kami itu pada hariSabtu. Sementara untuk hari-hari biasa dilakukan anak sayabersama para guru lainnya,” ungkap ibu yang kini telahdikaruniai dua orang putri ini. (bas)

mengirim sampel makanan haja-tan tersebut ke LaboratoriumBalai Teknis KesehatanLingkungan, Jakarta,” ujarnya.

Eulis mengatakan, hasil labo-ratorium dapat diketahui dalamwaktu dua hingga tiga hari. Se-lain mengirim sampel sisa makan-an, pihaknya juga sudah menu-runkan sejumlah dokter dan per-awat dari Dinkes Kabupatenuntuk membantu tim medis diPuskesmas tengah merawat pu-luhan warga yang keracunan.

Puluhan warga Desa PasirBuncir, Kecamatan Caringin,Kabupaten Bogor, dilarikan kePuskesmas karena mengalamigejala muntah-muntah, pusing,pegal-pegal dan buang air.

Warga diduga keracunan usaimenyantap nasi kotak dari ac-ara hajatan memperingati tujuhbulan anak Ketua RT setempat,pada hari Minggu (2/5) lalu.Satu-satu persatu warga ber-jatuhan mengalami gejalanyang sama, warga di rawat diPuskesmas Cigombong.

Karena jumlah warga se-makin bertambah banyak, limapuskesmas dikerahkan merawatwarga. Hingga saat ini, korbanterus berjatuhan Lima Puskes-mas, yakni Puskesmas Cijeruk,Caringin, Cigombong, Cinaga-ra dan Cideureum. Salah satuwarga yang menjadi korban,Misja (40) dirinya dan keluar-gannya yang datang ke hajatan

Warga Keracunan Nasi Hajatan

SEKOLAH TINGGI ILMU EKONOMI NASIONAL INDONESIA

“ PASTI BISA”Menerima Mahasiswa/i baru, Program S1, Kls Reguler /

Non Reguler, SMU Sederajat / Alih Kredit & Putus Kuliah

Jurusan :- Manajemen- Akuntansi

Status :Disamakan /Akreditasi B

Informasi :Tlp/Fax. 021-80870781

98290259

Konsentrasi : Manajemen Keuangan & Perbankan

Menerima Siswa untuk Program :

Kampus A : Jl. Matraman No. 3-5-7, JakartaKampus B : Jl. Dewi Sartika No. 317, Cawang, Jakarta

Komputer Akuntansi & Bahasa InggrisPKBM Kejar Paket A, B & C

STIENI-Kampus B

LP-MIDICON

Segera daftar !!!, Hub. 021-80870781, 98290259Gd. Miradz Graha Lt.2, Jl. Dewi Sartika No.317, Cawang, Jakarta Timur

C.003377-Pend

STTI

Pelajar Berprestasi, Kebanjiran HadiahHARDIKNAS 2010 tingkat Kota Bogor, kemarin dipusat-

kan di Stadion GOR Pajajaran, Kota Bogor. Pada kesempa-tan itu Walikota Bogor Diani Budiarto, menyerahkan

sejumlah penghargaan dan bea siswa, bagi para pelajarberpretasi di kotanya.

ketua RT mengalami kejadianyang sama. “Setelah pulang darihajatan, kira-kira dua jam sete-lah itu, tiba-tiba kedua kaki sayamerasa pegal-pegal dan kepalapusing. Tidak lama kemudian,perut saya mules, ingin muntah-muntah dan ingin buang air ter-us,” ungkapnya menuturkan.

Dan bukan hanya dirinyasaja yang mengalami hal seru-pa, para tetangga dekat rumah-nya yang juga ikut hadir ke haja-tan juga mengalami hal serupadengan dirinya. “Kami tidak tauapa penyebabnya, kami hanyamakan hidangan yang disajikanpemilik rumah, ada mie dansayur-sayuran,” bebernya.

Hingga kini kondisi warga

masih dirawat di lima puskes-mas tersebut. Warga masihmengalami, lemas, mulas, kepalapusing dan diare. “Sekarangmasih terasa mulas, lemas danpusing,” ucap Yanto korbanyang lainnya.

Menurut Eulis, kondisi inisebabkan diare yang dialamiwarga sehingga menyebabkanwarga kekurangan cairan tu-buh. Ia mengatakan, dugaansementara penyebab puluhanwarga mengalami keracunandikarenakan cara pengolahanmakanannya tidak higienis.“Untuk memastikan hal terse-but, maka kita mengirim sampelmakanan ke Laboratorium un-tuk diteliti,” terangnya. (ant)

Dalam sambutan tertulisn-ya, Menteri Pendidikan Na-sional (Mendiknas) Muham-mad Nuh yang dibacakan Wa-likota Bogor mengatakan, pem-bangunan karakter dan pendid-ikan karakter menjadi suatu ke-harusan, karena pendidikantidak hanya peserta didik men-jadi cerdas juga mempunyaibudi pekerti dan sopan santun,

sehingga keberadaannya se-bagai anggota masyarakatmenjadi bermakna baik bagi di-rinya maupun masyarakat padaumumnya. “Bangsa kita harusmemiliki peradaban yang ung-gul dan mulia, Peradabandemikian dapat dicapai apabilamasyarakat kita jugamasyarakat yang baik, manu-sia yang bermoral dan beretika

baik, serta manusia yang ber-tutur dan berprilaku baik,” pe-san Mendiknas, M. Nuh.

Pada puncak peringatanHardiknas itu, secara simbolisditandai dengan penyerahanbea siswa Jamsostek bagi 5 or-ang anak-anak berprestasi diKota Bogor. Kelima siswa/iyang mendapat bea siswa dariPT Jamsostek itu masing-mas-ing bernama Erna Herlina,Devi Novianti, Risa Resmita,Meita Putri Hadiayanti danFinka Ernawan.

Tak hanya itu, pada kesem-patan itu walikota juga meny-erahkan penghargaan kepada

8 pelajar berprestasi dibidangMatematika dan olah raga.Untuk bidang matematikapenghargaan diberikan kepa-da Oki Novenda siswa dariSMAN 1 yang berhasi lmeraih juara 1 OlympiadeMatematika Internasionaltahun 2010, Hilmi Fadli dariSMAN 6 Bogor yang tampilmenjadi juara 1 OlympiadeMatematika di tahun 2009dan Aminah Ayu Mudhiahsiswi SD Regina Pacis yangmenjadi juara 1 Matematikatingkat Nasional tahun 2010.

Sedangkan untuk juara dibidang olah raga, penghar-

gaan diberikan kepada KevinRevana dari SDN Regina Pa-cis sebagai juara 1 kejuaraanTaekwondo tingkat Interna-sional di Kualalumpur Malay-sia tahun 2009, Yudha Ba-gaswara dari SDN Sukadamai,juara 1 Taekwondo tingkatNasional tahun 2010, Iman Ja-maludin dari SMAN 6 sebagaijuara 1 Angkat Besi tingkatNasional dan Internasional,Gema dari SMAN 6 Bogoryang tampil sebagi juara 1Kriket Nasional, dan TasyaHilaliya dari SMPN 2 yangtampil sebagi juara NasionalYunior Bulu Tangkis. (bas)

Suluh Indonesia/basPENGHARGAAN- Walikota Bogor, Diani Budiarto, menyerahkan peng-hargaan kepada para pelajar berprestasi di kotanya, kemarin.

DEPOK - Sebagai rangka-ian dari kegiatan pelaksanaanMusabaqoh Tilawatil Qur,an(MTQ) ke XXXI, kemarin di-adakan acara Pawai Ta’arufyang diikuti 26 kabupaten se-Jawa Barat. Dalam pawai yangdimulai dari Kantor Dinas Per-industrian dan Perdagangan(Disperindag) Kota Depokkemarin, tiap kabupaten me-nampilkan karya terbaik darimasing-masing daerah.Ribuan peserta berjalan hing-ga Lapangan Merpati yangmenjadi lokasi pelaksanaanMTQ XXI tingkat ProvinsiJawa Barat.

Hadir dalam acara kemar-in, Gubernur Jawa Barat, Ah-mad Heryawan, Wakil Guber-nur Jabar, Dede Yusuf, Wa-likota/Bupati se-Jawa Barat,Muspida Jabar, Sekda Provin-si Jabar, Kepala Bakorwil se-Jawa Barat, Para Kepala Birodan OPD se-Jawa Barat,Muspida Depok, Sekda De-pok beserta jajarannya, Dew-an Hakim MTQ, Ketua MUIdan LPTQ, Pimpinan OrmasJabar, Pimpinan Kafilah Kab/Kota se-Jabar, dan BarisanProtokoler (Drumband, Pem-bawa Bendera Merah Putih ,Pembawa Bendera Daerah,Pembawa Bendera LPTQ) danBarisan Pawai Ta’aruf se-Jawa Barat.

Kepala Bagian Humas KotaDepok, Hanny Hamidah men-gatakan, acara ini merupakanrevitalisasi perwujudan danpengembangan keshalehan

Suluh Indonesia/rinPAWAI - Walikota Depok Nurmahmudi Ismail bersama Wagub Jawa Barat Dede Yusuf dan Gubernur Jawa Barat Ahmad Heryawan beserta istrisaat acara Pawai Ta’aruf MTQ XXXI tingkat provinsi Jawa Barat di depan kantor Disperindag Depok, kemarin.

DEPOK - PT Jaminan SosialTenaga Kerja (Jamsostek) Kan-tor cabang Kota Depok salur-kan beasiswa kepada 100 anakpeserta Jamsostek di KantorJamsostek cabang Kota De-pok, kemarin. Pemberian bea-siswa secara simbolis kepada10 siswa dilakukan KepalaKantor Jamsostek cabangKota Depok, S Agung Duma-di sebesar Rp. 240 juta yangdianggarkan dari Dana Pen-ingkatan Kesejahteraan Peser-ta (DPKP). “Tujuan pemberi-kan beasiswa ini untuk mem-bantu meringankan tenaga ker-ja peserta Jamsostek dalammembiayayi pendidikan anak-anaknya. Beasiswa ini meru-pakan apresiasi atas kesung-guhan dan keuletan parasiswa dalam mencari ilmu,”kata Agung di sela-sela pem-berian santunan, kemarin.

Pihaknya juga memberikanbeasiswa pada peringatan HariKebangkitan Nasional (Harkit-nas) pada 20 Mei mendatang.Untuk siswa Sekolah Dasar(SD) dan Sekolah MenengahPertama (SMP) mendapat ban-tuan pendidikan sebesar Rp1,4 juta per tahun. Sedankanuntuk Sekolah MenengahAtas (SMA) dan perguruantinggi sebsar Rp 2,4 juta.“Mulai tahun ini, yang di-gunakan standarisasinya ad-alah dengan menggunakannilai minimum. Kalau tahun se-belumnya beasiswa diberikansecara bergilir. Artinya,sekarang anak-anak yang telahmendapat beasiswa berkesem-patan mendapat lagi di tahunselanjutnya. Hal ini dilakukansebagai pemacu mereka untukberprestasi di sekolahnya,”tandas Agung (rin)

JamsostekSalurkanBeasiswa

Pawai Ta’aruf

Meriahkan MTQ XXI Jawa Baratsosial di Jawa Barat. Denganmengusung tema ’MelaluiMTQ ke XXXI tingkat ProvinsiJawa barat kita wujudkanprovinsi Jawa Barat sebagaiprovinsi termaju mitra terdepanIbukota Negara yang agamis’Depok berharap keluar sebagaijuara pawai. ”Ini sebagai wu-jud aktualisasi salah satumisi pemerintah Kota De-pok dalam upaya meningkat-kan kualitas keluarga, pendid-ikan, kesehatan dan kese-jahteraan masyarakat yangberlandaskan nilai-nilai aga-

ma,” kata Hanny di sela-selaacara, kemarin.

Harapan serupa di-ungkapkan Walikota Depok,Nurmahmudi Ismauil.”Mudah-mudahan momen-tum ini membawa dampakpositif terhadap syiar aga-ma islam di Jawa Barat,” ujarNur berharap.

Sementara itu, Ketuaumum LPPQ Jabar sekaligusWakil Gubernur Jabar, DedeYusuf berjanji, akan mengir-imkan kafilah terbaiknya ketingkat nasional di Bengkulu

nanti. Hasil penyelenggaraanMTQ, diperlukan sebagai ba-rometer untuk dijadikanacuan penyelenggaraanMTQ selanjutnya.

Pada awalnya, dia tak men-yangka Kota Depok mampumenjadi tuan rumah penye-lenggaraan MTQ tingkat Jabar.Pasalnya, dia sempat mengiraDepok hanya sebatas nekadsaja untuk menjadi tuan ru-mah pelaksanaan MTQ kaliini. ”Namun ternyata Depokmampu melakukannya,”pungkas Dede. (rin)

BOGOR - Badan Meteorolo-gi Klimatologi dan Geofisikawilayah Bogor menyebutkansuhu udara di Bogor meningkatdari biasanya. “Suhu udara mak-simum di Bogor meningkat dari32 derajat menjadi 33 derajat cel-cius,” kata staf analisa BadanMeteorologi Klimatologi danGeofisika (BMKG) wilayahBogor, Agus Theodory kemarin.

Peningkatan suhu ini dis-ebabkan beberapa faktor diant-aranya, posisi matahari sudahmeninggalkan equator serta efekpemanasan global. “Pemanasanjuga disebabkan sifat angin ter-jadi saat ini berupa angin calm(tetap), suhu udara meningkatditambah angin yang sifatnyamenetap membuat suhu makinpanas,” jelasnya.

Pada 2 hingga 4 April dan22 April suhu udara di Bogorpernah mencapai 34 derajat cel-cius dan dikategorikan ekstrim,karena menurunkan kelemba-ban udara di Bogor yang bi-asanya 60 persen manjadi 40persen. Meningkatnya suhu

BOGOR - Seorang wanitatanpa identitas diperkirakan beru-sia 28 tahun diamankan wargaKemang, Bogor, kemarin karenadiduga akan membuang anakn-ya yang berusia sekitar 1,5 tahun.“Sekitar jam 11.00 WIB, kita men-erima laporan dari warga di perti-gaan Jalan Raya Salabenda adaibu mau membuang bayinya,”ujar Kapolsek Kemang, AKP Suy-ono. Saat ditemukan warga, si ibuterlihat marah-marah kepada anakperempuannya hingga si anakmenangis histeris.

Secara kebetulan di pertigaanjalan Raya Salabenda, Kemangtersebut banyak supir angkotdan ojek yang ngetem melihatgelagat sang ibu yang sepertin-ya hendak membuang bayinya.“Begitu melihat ibu ini marah-marah, warga langsung menda-tangi sang ibu. Karena tidakmengerti bahasanya, warga me-laporkan ke Mapolsek,” terang-nya. Saat petugas Mapolsekdatang, ibu dan bayinya terse-but sudah diamankan warga dansang ibu yang hanya bisa ber-bahasa Minang tersebut sedangmenyusui bayinya.

Menduga sebagai orang ter-lantar, Kapolsek langsung meny-

Suhu Udara di BogorMeningkat

udara juga mempengaruhi sifathujan, meski diprediksikan si-fat dan curah hujan selama bu-lan Mei normal, namun karenasuhu udara meningkat sifathujan yang turun relatif singkatnamun lebat. “Hujannyasingkat tapi lebat, disertai an-gin kencang dengan kecepatandiatas 25 knot dan biasanyadiselingi petir,” jelasnya.

Kondisi ini akan berlang-sung hingga bulan Juni. Olehkarena itu, BMKG mengimbauwarga masyarakat untuk me-waspadainya. “Waspadai po-hon yang tumbang, kondisi inijuga berpotensi terjadi anginputing beliung dan gangguankesehatan,” katanya.

Prakiraan cuaca selama bu-lan Mei menurut BMKG sifathujan sebagian besar normal diwilayah Bogor, dengan pra-kiraan curah hujan untukwilayah bagian utara, timur danbarat sebesar 200-300 ml/ bu-lan, sedangkan bagian tengahdan selatan curah hujan sebe-sar 300-400 ml/bulan. (ant)

Diduga Buang AnakWanita Diamankan Warga

erahkan ibu dan bayi tersebut keDinas Sosial, Tenaga Kerja danTransmigrasi Kota Bogor. Meli-hat gelagat sang ibu yangdiduga stress, sebagai penanga-nan awal pihak Dinsosnaker-trans mengirim ibu tersebut keRumah Sakit Marzuki Mahdiuntuk menjalani pemeriksaan ke-jiwaan. “Kita melihat sang ibuada gangguan kejiwaan mu-ngkin stress. Langkah aman kamiterpaksa mengirim sang ibu kerumah sakit jiwa untuk menjalanipemeriksaan kejiwaan,” ujar SitiNursaraha, Kepala UPTD Pem-binaan Mental dan Kesejahter-aan Sosial, Dinsosnakertrans,didampingi Muhammad Isa se-laku Kasi Perlindungan Sosial.

Muhammad Isa menjelaskan,dipisahkannya ibu dan anak un-tuk menyelamatkan sang anakagar tidak terjadi sesuatu yangburuk. “Saat ditemukan, sang ibutidak membawa barang apapunhanya dia dan anaknya, mungkinsudah beberapa hari di jalan, olehkarena itu dia melampiaskan keke-salan kepada anaknya. Agar tidakterjadi hal yang buruk maka kitamemisahkan ibu dan anaknyasampai sang ibu pulih kembali,”jelasnya. (ant)

Page 5: Edisi 04 Mei 2010 | Suluh Indonesia

5Suluh Indonesia, Selasa 4 Mei 2010pini

Proses Instan Pendidikan Kita

S

Oleh :Muhammad Arief Iskandar

TEPAT tanggal 1-31 Mei 2010 nanti, Badan Pusat Statistik (BPS) secara resmi melakukan pen-dataan penduduk Indonesia atau yang dikenal dengan istilah sensus penduduk. Pendataan pendudukpada 2010 ini merupakan momen sepuluh tahunan untuk menghitung jumlah penduduk di Indonesiadi zaman modern Indonesia merdeka setelah sebelumnya pernah dilakukan yaitu pada 1961, 1971,1980, 1990 dan 2000.

Wartawan Suluh Indonesia membawa tanda pengenal dan tidak dibenarkan meminta/menerima sesuatu dari sumber.

Sampaikan saran, kritik dan keluhan mengenai kebijakan Pemerintah, fasilitas umum atau lainnya ke: PO BOX 6233 JKBKG, Jakarta 11062, redaksi: Jl Gelora VII No. 32 Palmerah Selatan, JakartaPusat. Fax: 53670771 atau e-mail: [email protected]. Lampirkan foto copy KTP/SIM/Paspor yang masih berlaku dan cantumkan nomor telepon yang bisa dikonfirmasi.

F OKUS

Suluh Indonesia Mengundang Anda menulis dalam kolom ini. Caranya: Kirim Tulisan Anda ke alamat Gedung Pers Pancasila Jl.Gelora VII No. 32 Palmerah Selatan Jakarta Pusat atau Kirim ke E-mail: [email protected]. Panjang Tulisan Maksimal7.000 karakter. Tulisan akan dimuat juga secara sinergis dengan Kelompok Media Bali Post.

AMPAI pada peringatan Hari Pendidikan Nasional 2 Mei tahunini, dunia pendidikan kita agaknya masih menyimpan galauyang memilukan hati.

Setelah kelulusan Ujian Nasional sekolah menengah tingkat

Bang D el

Pemimpin Umum/Pemimpin Redaksi : Satria Naradha, Wakil Pemimpin Redaksi/Penanggung Jawab : Wirata, Redaktur Pelaksana : Nikson, Gde Rahadi, Redaksi : Ahmadi Supriyanto (Koordinator Liputan), Suharto Olii, Indu P Adi, AchmadNasrudin, Hardianto, Darmawan S Sumardjo, Heru B Arifin, Asep Djamaluddin, Ade Irawan, Ipik Tanoyo, Bambang Hermawan, Fellicca, Aris Basuki (Bogor), Rina Ratna (Depok). Iklan : Ujang Suheli, Sirkulasi : D.Swantara. Alamat Redaksi : JalanGelora VII No 32 Palmerah, Jakarta Pusat. Telpon (021) 5356272, 5357602 Fax (021) 53670771. Website : www.bisnis-jakarta.com, email : [email protected]. Tarif Iklan : Iklan Mini minimal 3 baris Rp 6.000 per baris, Iklan Umum/DisplayBW : Rp 15.000 per mmk, Iklan Warna FC : Rp. 18.000 per mmk Iklan Keluarga/Duka Cita : Rp 7.000 per mmk, Advetorial Mini (maks 400 mmk) Rp 4.500 per mmk, Biasa (lebih dari 400 mmk) Rp 6.000 per mmk. Pembayaran melalui Bank

BCA No Rekening 006-304-1944 a/n PT. Bisnis Media Nusantara, Bank BRI No Rekening 0018-01-000580-30-2 a/n PT. Nusantara Media Baliwangi. Bukti transfer di fax ke (021) 53670771, cantumkan nama dan nomor telpon sesuai registrasi.Penerbit : PT. NUSANTARA MEDIA BALIWANGI

SURAT A NDA

Sensus 2010 : Prestisius,Tendensius dan Ambisius

PERLUASAN lahan industri Ja-babeka III Cikarang, KabupatenBekasi, mendapat tentangan dariwarga sekitar. Sejak adanya pro-ses pembangunan pada tahun2008, masyarakat kerap menge-luhkan adanya pencemaranlingkungan dan gangguan alat ele-ktronik yang berasal dari radiasiPembangkit Listrik Tenaga Uap(PLTU). Selain itu, Jababeka III takmemberikan akses masuk ke Ka-mpung Poncol Desa Tanjung Sari.Akibatnya, jalan masuk ke kam-

pung yang terdiri dari 4 RW dandihuni sekitar 1.200 Kepala Kelu-arga (KK) hanya terdapat dua jalansaja. Pembangunan PLTU di ataslahan 50 hektare di kawasan ber-tema ‘Techpark’ tersebut, menu-rut telah menyebabkan radiasiyang menganggu perabotan elek-tronik milik warga sekitar, sepertitelevisi, radio, handphone dan lain-nya. Selain itu, proses pemban-gunan diduga kuat tidak sesuaidengan dokumen Amdal. Sebab,hingga kini belum ada upaya pem-

Perluasan Jababeka III Ditentang

Hasil dari sensus penduduk iniakan menjadi angka resmi jumlahdan data penduduk Indonesiayang akan dijadikan rujukan olehseluruh lembaga dan negara didunia. Angka resmi tersebut akandiumumkan tepat pada 16 Agus-tus 2010 saat pidato kenegaraanoleh Presiden Republik IndonesiaSusilo Bambang Yudhoyono.

Menurut Kepala BPS RusmanHeriawan, pada 2010 ini, tidak han-ya Indonesia yang melakukan sen-sus. Namun hampir seluruh duniamelakukan sensus. Hasil sensus diberbagai negara di dunia tersebutnantinya menjadi angka resmi jum-lah penduduk dunia yang jugaakan diadopsi oleh PerserikatanBangsa-Bangsa (PBB).

Di Indonesia, sensus pen-duduk telah dianggarkan sebesarRp3,3 triliun pada APBN 2010.Anggaran Rp3,3 triliun atau 360juta dolar AS tersebut akan di-gunakan BPS untuk mendata pen-duduk Indonesia yang saat inidiperkirakan 235 juta jiwa.

Anggaran sebesar itu, menurutRusman kemungkinan yang termu-rah bila dihitung berdasarkan bi-aya sensus per penduduk. Dengananggaran 360 juta dolar AS danpopulasi diperkirakan 235 juta jiwamaka biaya sensus per pendudukmenjadi 1,5 dolar AS.

“Biaya 1,5 dolar AS per pen-duduk, jauh lebih kecil bila diband-ingkan AS (Amerika Serikat) yangbebiaya 15 dolar AS per penduduk,atau juga di kawasan ASEAN yangrata-rata 3 dolar AS per penduduk,”katanya.

Namun ia mengatakan, meskiberbiaya lebih murah, namun takberarti hasilnya juga murahan. Iamenyakini hasil sensus pendudukini akan jauh lebih baik dibanding-kan sensus penduduk pada tahunsebelumnya.

Dengan petugas lapangan se-banyak 700 ribu orang yang te-lah direkrut dari berbagai daerah,pihaknya telah siap untuk melak-sanakan sensus.

“Semua petugas ibaratnya sia-ga satu, mereka sudah mengecekperalatan tempurnya, baik itu se-ragam yang dipakai agar mudahdikenali, mereka dilengkapi kue-sioner yang mencukupi, alat-alattulis, backpack, stiker yang harusditempelkan di rumah pendudukyang telah disensus. Tinggal tung-gu hari H hanya,” kata Rusmanmeyakinkan.

Pentingnya sensusSensus penduduk merupakan

upaya penting bagi suatu bangsa.Sensus penduduk merupakan datatertua yang dibuat dalam sejarahmanusia.

Sensus akan menentukan ke-mampuan sebuah bangsa dalammengorganisir, misalnya mencuk-

atas diumumkan beberapa hari lalu, potret pendidikan negeri ini makinmembuat hati terenyuh, terlebih bagi anak yang mangalami pahitnyatidak lulus Ujian Nasional. Di 267 sekolah, bahkan seluruh siswanyatidak lulus Ujian Nasional.

Masya Allah, apa yang terjadi dengan negeri ini? Ini belum pernahterjadi dalam sejarah Indonesia ! Yang ironis dan amat mencemaskanadalah pelajar yang sudah terdaftar lulus di PTN, ternyata tidak lulusUN. Orangtua jelas cemas sekaligus masygul melihat kenyataan ini.

Mereka menangis, bahkan ada yang memarahi anaknya. Sia-sialahsegala usaha yang dilakukan mereka dalam menyiapkan anaknya meng-hadapi ujian akhir. Meski akan ada Ujian Nasional ulang awal Mei men-datang, anak-anak dan orangtua kadung kecewa.

Berbagai langkah perbaikan didengungkan sejumlah pihak berwenang,khususnya Kementerian Pendidikan Nasional sebagai bentuk pertang-gungjawabannya terhadap kondisi yang terjadi.

Namun, ibarat kaki sudah tersandung batu, meski sudah dibalur ber-bagai macam krim pelembut, rasa ngilu tetap tidak hilang. Itu yang dirasa-kan orangtua dan anak-anak tidak lulus UN. Lantas, siapa sebenarnyayang paling bertanggungjawab dalam ketidakkelulusan ini ?

Karena ini adalah buah dari sistem, maka tentu saja semua struktur,termasuk orangtua dan guru, ikut berperan. UN bukan takdir, bukan pulacobaan bagi anak dan orangtua, karena untuk menghadapinya, segalapersiapan sudah dilakukan, termasuk mengikuti bimbingan belajar, bah-kan dengan bimbingan berasrama segala.

Semuanya dengan satu target, lulus UN dan lolos PTN. Artinya, anak-anak yang sudah mati-matian belajar pun, bisa saja tidak lulus UN.Yang tidak lulus ini pun, bisa jadi anak-anak pintar di sekolah dan san-gat bersungguh-sungguh menyiapkan diri.

Sekolah-sekolah pun tidak tanggung-tanggung menyiapkan anak did-iknya menghadapi UN, seperti mengundang lembaga bimbingan belajarmasuk sekolah, memanggil alumni yang pintar-pintar, ditambah pen-dalaman materi setiap hari, dengan mengerjakan soal-soal UN tahun-tahun sebelumnya.

Terus, apa yang kurang ? Apa soal-soal UN terlalu berat ? Guru kurangberkualitas ? Sekolah dan fasilitas kurang mendukung? Kalau memangterlalu berat, siapa sebenarnya yang membuat soal ujian?

Ujian Nasional seharusnya bukan momok yang menakutkan, karenaapa yang diuji adalah materi yang sudah disampaikan dalam kesehariansiswa di sekolah. Soal-soalnya pun diambil dari bank soal yang merupa-kan kumpulan soal yang dibuat guru-guru juga. Rumus kelulusan punsudah diatur dan dibuat Pemerintah dengan kriteria yang diniatkan tidakmemberatkan anak. Artinya, sekolah sudah menawarkan peluang luluskepada siswanya.

Dari sisi guru, menurut seorang guru di SMU di Jakarta Timur, semuatugas belajar mengajar di kelas juga sangat dijaga sesuai dengan tujuaninstruksional, dengan terus memantau apakah target pembelajaran sudahmencapai sasaran.

Orangtua pun sudah maksimal, termasuk memenuhi apa pun per-mintaan anak dan sekolah, meski harus dengan menguras air mata danmenghisap dana. Orangtua sangat berharap, sekolahlah yang harusserius menyiapkan anak-anak bertarung menghadapi UN.

Namun, yang terjadi kemudian adalah pengumuman UN tahun inisangat mengejutkan semua pihak, karena jumlah anak yang tidak lulusmalah kian besar dibandingkan tahun-tahun sebelumnya.

Ada mata rantai yang hilang dalam menyiapkan anak ke pintu ger-bang UN. Semua yang tampak beres, seperti pendalaman materi pela-jaran atau kesiapan mental anak atau lainnya, ternyata belum mema-dai. Rantai yang hilang itu adalah kepekaan atau rethorical sensitivityyakni kepekaan pada berbagai situasi termasuk pada anak didik sendi-ri, pada kondisi yang ada, lingkungan sekolah dan masyarakat, sertakepekaan kepada peraturan dan kebijakan Pemerintah.

Artinya, ambisi orangtua dan guru juga hendaknya selaras denganambisi anak didik. Kedua pihak, sama-sama ingin lulus UN dan PTN. Disini, anak ada dalam kondisi sensitif. Sedikit saja terluka karena terte-kan, kena marah, sakit perut atau terlibat masalah dengan teman danlainnya, maka emosi anak terpengaruh.

Dalam perkara UN ini, masyarakat merasa pemerintah tidak adil karenamemberlakukan UN sama rata dan sama rasa, padahal ada kesenjanganmutu, fasilitas dan kompetensi guru dalam sistem pendidikan kita.

Di masa mendatang, kita harus memperhitungkan Ujian Nasionalsebagai akumulasi nilai yang diperoleh melalui rangkaian proses, bukanproses instan dua, tiga hari. ***

upi kebutuhan makan penduduk-nya, merencanakan untuk pemban-gunannnya. Dengan data sensusmaka perencanaan akan menjadilebih tepat.

Presiden Susilo Bambang Yud-hoyono dalam pidatonya menga-takan Sensus Penduduk 2010 san-gat menentukan masa depan bang-sa. Oleh karena itu, partisipasimasyarakat dalam sensus sangatdinanti.

“Keberhasilan mencapai sisipembangunan itu ikut ditentukankemampuan kita mengelola mana-jemen data dan informasi kepen-dudukan yang memadai, akurat,lengkap dan termuktahirkan,” kat-anya dalam pidato pencanangandimulainya Sensus Penduduk 2010di Istana Merdeka, Jakarta.

Presiden Republik IndonesiaSusilo Bambang Yudhoyono akanmenjadi penduduk Indonesia per-tama setalah sensus resmi dimulaipada 1 Mei 2010 mendatang. Sen-sus perdana itu akan dilakukan dirumah pribadi Presiden yaitu diCikeas, Bogor, Jawa Barat padapukul 10.00 WIB. Sementara itu,Wakil Presiden RI Boediono dijad-walkan disensus pada pukul 14.00WIB di kediamannya Jalan Dipo-negeoro, Menteng, Jakarta.

Meski sensus penduduk secararesmi dimulai pada 1 Mei, namundi beberapa daerah yang memilikikondisi geografi yang berat sep-erti Papua telah memulai pendataansejak April. “Khusus untuk daer-ah-daerah yang khusus, tapi se-cara serentak mulai 1 Mei,” kataRusman.

Sementara itu, menurut BPS,pendataan penduduk akan di-dasarkan pada tempat kediamanatau yang ditinggali bukan KartuKeluarga (KK) ataupun kartu tan-da penduduk (KTP). Hal ini untukmenghindari kesalahan data.

Ia mencontohkan, mahasiswayang tinggal di kos-kosan. Kemu-ngkinan besar mereka memilikiKTP di tempat asal. Jadi kalau ber-dasarkan KTP atau KK maka mere-ka harusnya disensus di daerahyang sesuai KTP.

“Pastinya banyak yang tidakkena sensus kan,” kata Kepala BPSitu. Begitu pula dengan Kartu Ke-luarga. Sebab ada kemungkinanorang memiliki KTP yang berbedadengan tempat KK yang dimiliki.

Untuk itu pihaknya menganti-sipasi hal itu dengan mendata ber-dasarkan tempat yang ditinggalin-ya. “Jadi para petugas harus be-nar-benar ke lapangan, bertatap

muka, sehingga menghindarkan‘moral hazard’ (kerusakan moral)petugas, seperti hanya mengum-pulkan KK terus didata, ini kantidak benar,” katanya.

Ia menambahkan, ukuran untukmendiami minimal enam bulan.Pendataan berlaku pula bagi war-ga asing yang tinggal di Indone-sia. Sedangkan warga negara In-donesia seperti tenaga kerja Indo-nesia dan mahasiwa yang tiggal dinegara lain tidak didata. Warganegara Indonesia di luar negeriyang disensus hanya kedutaandan konsulat. “Sesuai dengankaidah internasional untuk pen-dataan,” kata Rusman.

Sensus yang ambisiusSensus penduduk pada 2000,

penduduk Indonesia berjumlahsekitar 205.1 juta jiwa, menempat-kan Indonesia sebagai negara ke-empat terbesar setelah Cina, Indiadan Amerika Serikat. Sekitar 121juta atau 60.1 persen di antaranyatinggal di pulau Jawa, pulau yangpaling padat penduduknya dengantingkat kepadatan 103 jiwa per ki-lometer per segi.

Sementara penduduk Indonesia2010 diperkirakan sekitar 234.2 jutajiwa. Tentunya perkiraan ini akandibuktikan dengan adanya sensuspenduduk 2010. BPS sendiri telahsiap untuk memulai cacah jiwa pen-duduk yang berada dalam 65 jutakeluarga.

Sensus ini merupakan salah satusensus yang ambisius. Selainmenghitung jumlah penduduk,sensus ini berusaha untuk mem-buat peta masyarakat Indonesiaterutama terkait dengan kese-jahteraannya. Meski diakui olehRusman bukan untuk membuatsensus tentang kemiskinan. Hal initentu saja berbeda dengan sensussebelumnya yang hanya menghi-tung jumlah penduduk dan identi-tasnya.

Seperti diungkapkan Presiden,sensus ini akan mencatat pula in-formasi terkait fasilitas perumah-an, akses media komunikasi, danberbagai informasi lainnya.

Menurut BPS, dalam SP 2010akan diajukan sekitar 40 pertanyaanmengenai kondisi dan fasilitas pe-rumahan dan bangunan tempattinggal, karakteristik rumahtanggadan keterangan individu anggotarumahtangga.

Misi dari SP 2010 ini tidak han-ya mendata namun juga mengev-aluasi kinerja pencapaian sasaranpembangunan milenium (MileniumDevelopment Goal, MDGs).

Selain itu, Sensus juga untukmenyiapkan basis pengembanganstatistik wilayah kecil, menyiapkandata dasar untuk keperluan proyek-si penduduk setelah tahun 2010,mengembangkan kerangka sampeluntuk keperluan survei-survei se-lama kurun 2010-2020 dan basispembangunan registrasi pen-duduk dan pengembangan sistemadministrasi kependudukan.

“Jadi sensus ini merupakansensus ambisius yang prestisiusdan tendesius,” kata Kepala BPSRusman Heriawan saat ditanyasoal sensus penduduk 2010. ***

bebasan lahan milik 300 KK yangrumahnya berdekatan langsungdengan tempok pembatas ka-wasan industri tersebut. PT Jaba-beka idealnya menyediakan aksesjalan menuju pemukiman warga.Namun, pada malam hari dua dariempat akses jalan menuju pe-

mukiman penduduk masing-ma-sing di perlintasan rel kereta apidan jalan kawasan terpaksa ditut-up dengan alasan kemanan.

Erka EncungKetua RW 04, Desa Tan-

jung Sari, Cikarang Utara

SEDIH rasanya melihat beritadi televisi tentang siswa SMUyang mengamuk di sekolah kare-na tak lulus ujian nasioal. Mu-

ngkin ia mewakili kecenderungankita semua , para orang tua , yanglebih mementingkan hasil daripada proses.

Tak Lulus Ujian Kok Mengamuk

Harus diakui, gejala dimasyarakat menunjukkan bahwakita lebih mengutakan hasil ketim-bang proses. Hal itu bisa dijelas-kan antara lain dari menjamurnyakorupsi. Koruptor dan keluarga-nya , biasanya baru sadar kalauada proses yang keliru dalam pe-numpukan kekayaan jika KPKmulai begerak.

Terhadap anak-anak kita jugakerap menekankan hasil. Anakditarget untuk ini itu, kadang dluarkemampuan mereka. Kita lupabahwa proses yang ‘baik dn be-nar’ untuk mencapai tujuan, leb-ih utama ketimbang hasil yang

dicapai seseorang.Jika anak kita sudah belajar

dengan tekun tetapi tahun ini be-lum juga lulus ujian nasional, iabisa ikut lagi ujian tahun berikut-nya. Mungkin selama ini ada yangkurang tepat/sempurna dengan be-lajarnya. Ia harus dibesarkan hat-inya. Tak lulus bukan berarti kiamat

Anak-anak yang mengamukkarena tak lulus ujian nasoinal bisajadi korban dari ‘tekakan’ orang tuadan lingkungan yang memuja ha-sil tapi mengabaikan proses.

RitaPamulang, Tangsel

Wapres siap hadapiproses hukum Century

Siapmundur ... ?

Page 6: Edisi 04 Mei 2010 | Suluh Indonesia

lahraga 6Suluh Indonesia, Selasa 4 Mei 2010

Pegolf Asia Tenggara Tempurdi Gading Raya

PP Pordasi Pidanakan KOI Tim Uber DiharapkanBisa Juara Grup

Chris John Perlu Istirahat Dua Minggu

JAKARTA - Beberapa pe-golf papan atas Asia Tengga-ra hampir dipastikan ikut ber-tanding pada Kariza Indone-sia Championship di padanggolf Gading Raya, Banten 5-8Mei tahun ini.

Pegolf Asia tersebut antaralain juara Indonesia Open 2005asal Thailand, Thaworn Wirat-chant, Juara Pertamina Indo-nesia President Invitational2007 asal Filipina, Juvic Pa-gunsan, Juara Johor Open

2007 asal Filipina, ArtemioMurakami, Juara Royal Chal-lange Indian Open 2004 asalSingapura, Mardan Mamat.

Mereka akan menghadapipara pegolf pro Indonesiayang punya order of meritPGPI Tour.

Seri turnamen yang men-dapatkan “sanction” dariAsean PGA bersama Persatu-an Golf Profesional Indonesia(PGPI) tersebut akan mempere-butkan hadiah uang total sebe-

sar 50.000 dolar AS.Seri turnamen ini merupa-

kan seri ke tiga dari sepuluhseri turnamen Mercedes-BenzTour yang telah di agenda kanpada musim tahun ini, dimanaseri terakhir-nya (Tour Cham-pionship) akan kembali di se-lenggarakan di Indonesia padabulan Oktober 2010 menda-tang dengan tajuk Mercedes-Benz Masters Indonesia diEmeralda Golf Club, Cimang-gis, Depok. (ant)

JAKARTA - Pengurus Pu-sat Persatuan Olahraga Berku-da Seluruh Indonesia(PP.Pordasi) akan mempidana-kan Komite Olimpiade Indone-sia (KOI) karena secara sepi-hak mencoret Equestrian Com-mission of Indonesia (ECI) danmenggantikannya denganEquestrian of Indonesia (EFI).

Melalui kuasa hukumnya, OCKaligis, PP Pordasi pada 26 Aprillalu telah mengirimkan suratgugatan sekaligus klarifikasi ke-pada Ketua KOI, Rita Subowo.

Dalam surat itu, OC Kaligismenyebutkan PP Pordasi ad-alah satu-satunya organisasiolahraga berkuda nasionalyang diakui oleh Komite Olahr-aga Nasional Indonesia(KONI) dan KOI sesuai denganAnggaran Dasar/AnggaranRumah Tangga (AD/ART) danAD/ART PP Pordasi.

Sebagai satu-satunya or-ganisasi olahraga berkuda na-sional, PP Pordasi sejak awaltelah membina, mengelola danmengkoordinasikan olahraga

berkuda nasional terdiri daritiga jenis cabang yakni Eques-trian, pacuan dan polo.

ECI adalah komisi yang be-rada di bawah PP Pordasi dansaat ini adalah satu-satunyakomisi resmi yang diakui PPPordasi dalam mengurus keg-iatan berkaitan dengan Eques-trian di Indonesia baik nasion-al dan internasional. Dan, ECIjuga tidak pernah dibubarkan.

PP Pordasi memang menge-cam tindakan KOI yang telahmengesahkan FEI untuk meng-gantikan ECI tanpa melalui me-kanisme yang berlaku.

”Memang PP Pordasi tercatatsebagai anggota KOI. Tapi,harus diingat KOI itu bukan ang-gota PP Pordasi yang punya haksuara dan bisa membentuk ataumengubah organisasi yangsudah ada. Bagaimana pun, KOI itu tidak berhak melakukan in-tervensi apalagi sampai mem-bentuk kepengurusan baru danmenghilangkan kepengurusanyang sudah ada tanpa melaluimekanisme,” papar Kaligis.

IOCSementara itu Ketua Harian

PP.Pordasi, Edy Saddakhdalam jumpa wartawan di Jakar-ta, kemarin menegaskan bah-wa pihaknya akan melaporkankasus ini ke IOC (Komite Olim-piade Internasional).

‘’Karena di IOC itu ada ko-misi hukum dan etika sehing-ga penyelesaiannya bisa mela-lui arbitrase. SemestinyaKONI dan KOI tanggap kare-na ini masalah organisasi,”ujarEdy.

Dalam Rapat AnggotaTahunan (RAT) KONI, 27-28April lalu, seluruh peserta sep-akat agar keanggotaan ECIdikembalikan ke PP Pordasi.

”Kami sendiri jadi bingungkarena keputusan RAT KONItidak diindahkan oleh KONI itusendiri. Namun dalam kasus iniKOI yang paling bertanggung-jawab khususnya Ario Tedjoselaku Sekjen karena dialah bi-ang kerok dari semuanyaini,”tandas Vinkan Ulmer,Sekjen PP.Pordasi. (oli)

SEMARANG - Ketua PBDjarum Kudus, Yopi Rosimin,mengatakan, tim Uber Indone-sia diharapkan menjadi juaragrup pada babak penyisihanuntuk menghindari bertemujuara bertahan China pada ba-bak perempat final.

“Saya kira kalau Maria FebeKusumastuti dan kawan-ka-wan bisa menjadi juara grup,peluang untuk bertemu Chinakemungkinannya kecil karenanegara tersebut bisa dipasti-kan akan menjadi juara grup,”kata Yopi Rosimin, kemarin.

Menurut dia, memang pe-luang bertemu China ada kare-na setelah babak penyisihanmaka akan dilakukan undianuntuk menentukan lawan padababak perempatfinal atau de-lapan besar. “Kalau kita bisajuara grup tentunya peluang-nya kecil bertemu China,”katanya.

Ia mengatakan, seandainyaIndonesia bertemu China pa-da babak perempatfinal tentu-nya peluangnya kecil karenamereka kuat di semua nomor.“Siapapun yang dimainkanakan sulit menandingi me-reka,” katanya.

Ia mengatakan, untuk bisamenjadi juara grup, tim UberIndonesia harus bisa me-ngalahkan Australia dan Den-mark pada babak penyisisihanGrup B.

“Kalau lawan Australia,saya merasa optimistis timUber Indonesia bisa menga-lahkan mereka. Kalau melawanDenmark, tentunya peluang-nya fifty-fifty karena merekamemiliki kekuatan pada satunomor tunggal dan satu gan-

da,” katanya.Tim Uber Denmark akan

diperkuat juara All England2010, Tine Rasmussen danrunner up Denmark Super Se-ries 2009, pasangan (CamillaRytter Juhl/Lena Frier Kris-tiansen.

Ketika ditanya kemungki-nan bertemu unggulan ketiga(Jepang), dia mengatakan, ka-lau bertemu Jepang pada ba-bak perempatfinal, dirinyamerasa yakin Maria Kristindan kawan-kawan masih bisamengatasi.

“Seandinya bertemu ung-gulan kedua, Korea Selatan,peluangnya masih fifty-fifty.Tetapi kalau kita langsungbertemu juara bertahan, ten-tunya sangat berat untuk lo-los pada babak semifinal,”katanya.

Ia menambahkan, tim-timunggulan tampaknya tidakakan kesulitan untuk melang-kah ke babak perempat final,yaitu China yang diunggulkanpada tempat pertama (Grup Abersama Malaysia dan Ameri-ka Serikat), Korea Selatan di-unggulkan tempat kedua (ma-suk Grup D bersama India danAfrika Selatan).

Kemudian Jepang yang di-unggulkan di tempat ketiga(Grup C bersama Rusia danJerman), serta Indonesia ung-gulan keempat (grip B bersa-ma Australia dan Denmark).

Putaran final perebutan pi-ala lambang supremasi bulutangkis dunia beregu putra(Piala Thomas) dan putri (Pia-la Uber) dilangsungkan diKuala Lumpur, Malaysia, 9-16Mei 2010. (ant)

SEMARANG - Pemeganggelar Super Champions kelasbulu WBA, Chris John, perluistirahat satu hingga dua ming-gu untuk menyembuhkan ce-dera bahu kiri saat menjalanilatihan menjelang pertarunganmelawan petinju Argentina,Fernando Davi Saucedo.

“Kalau untuk latihan per-gerakan tangan memang harusistirahat, tetapi untuk kaki sayatetap menjalani ‘jogging’ untukmenjaga kebugaran tubuh,”kata Chris John ketika dihubu-ngi di Semarsang, kemarin

Menurut dia, dirinya terusmelakukan terapi agar cederayang dideritanya cepat pulihdan bisa melakukan latihanseperti semula. “Saya terusmenjalani terapi karena ber-dasarkan pemeriksaan dokterternyata ada cedera di dalamotot bahu saya,” katanya.

Ia mengakui, sebenarnyaberapa lama waktu penyem-buhan juga tergantung pada di-rinya, tetapi berdasarkan ce-

dera yang diderita perlu satuhingga dua minggu mendatang.

Seperti diketahui, suamimantan atlet wushu Jateng,Anna Maria Megawati ini,mengalami cedera saat men-jalani latihan dengan mitralatih tanding, Willem Kickettdi Bali, Selasa 27 April lalu..

Akibat cedera yang dideri-ta Chris John tersebut akhir-nya pertarungan perebutangelar yang sedianya digelar diBali 22 Mei 2010 mundur hing-ga Juli mendatang.

“Saya belum tahu tanggal-nya karena itu yang mengaturadalah Promotornya, ZaenalThayeb. Tetapi yang jelastetap dilaksanakan pada Julimendatang,” katanya.

Ketika ditanya apakah lawan-nya tetap El Vasco (panggilanFernando David Saucedo), diamengatakan, mestinya tetapFernando tetapi soal yang lain-nya itu terserah pada promotor.

“Lawan tetap sama yaituFernando David Saucedo,

tetapi soal lainnya yang me-ngatur adalah promotornya,termasuk tanggal pelaksana-annya,” katanya.

Menyinggung apakah kalaulatihan nanti mulai dari awal

BMI Akan Gelar EmpatKejuaraan Reli 2010

JAKARTA - PT BloedusManagement Indonesia(BMI) bersama PP IkatanMotor Indonesia (IMI) me-nyelenggarakan empat kejua-raan nasional termasuk satukejuaraan Asia Pasifik sekali-gus kandidat kejuaraan dunia(WRC) pada 2010.

Kejuaraan yang akan di-gelar itu diadakan pada 15-16Mei di Kalimantan Timur, di-susul 24-25 Juli di SulawesiSelatan, 25-26 Septemberkembali di Sulawesi Selatan.

Sebagai putaran keenamFIA APRC dan kandidat WRCditutup pada 20 -21 No-vember di Sumatera Utarasekaligus penyerahan hadiahtahunan.

Direktur BMI Jeffrey JPdalam siaran pers, Senin me-ngatakan, putaran pertama diBalikpapan-Penajam PaserUtara, Kalimantan Timur, me-rupakan kejuaraan nasionalyang diadakan untuk keempatempat kalinya.

“Kegiatan scrutineeringserta ceremonial start & cere-monial finish menurut ren-cana akan dilaksanakan di EWalk Balikpapan Super Blok,Jl. Jend. Sudirman 47, Balik-papan. Service Area dipusat-kan di Bukit Raya Sepaku di-mana rute SS seluruhnyaberupa gravel/tanah di daer-ah Penajam Paser Utara, didalam perkebunan ITCI Hu-tani Manunggal sebanyak 11SS (Day 1 : 6 SS , Day 2 : 5 SS)serta total jarak SS sejauhkurang lebih 155.09 km,” kataJeffrey.

Ia menambahkan, para pe-serta nasional yang akan ber-partisipasi pada event itu diantaranya Sadikin Aksa danSubhan Aksa (FBRT Sport),Eddy WS (Suzuki Spectra In-docafe), Roy Nirwan (Balik-papan Ready Mix) dan beber-apa pereli unggulan dari daer-ah Jawa Barat, Sumatera Ut-ara, DKI Jakarta, SulawesiSelatan dan pereli tuan rumah.

Ketua Pengda IMI KaltimRoy Nirwan menjelaskan,para peserta akan melakukansurvey lintasan SS pada Ka-mis 13 Mei dan juga melaku-kan scrutineering di halamanE Walk Balikpapan Super Blokpada 08.00 - 12.00 Jumat.

Di tempat sama, kata Roy

yang juga atlet reli, akandiadakan foto nersama danjumpa pers bagi para pesertayang kemudian akan dilepaspada acara ceremonial startpada 16.30 di depan E WalkMall Balikpapan Super Blok,untuk kemudian beristirahatguna melakukan pertandingansebenarnya Sabtu dan Ming-gu.

Pada “Day 1” Sabtu 15 Meijam 09.00, kata Roy, pesertaakan dilepas kembali dari areakantor Bupati Penajam PaserUtara untuk menjalani enamSS dan finish “Day 1” padajam 18.40 dan untuk “Day 2”Minggu, 16 Mei jam 07.30 pe-serta akan menjalani sisa 5 SS.

Kemudian dilakukan kon-voi bersama menuju ceremo-nial finish serta pembagianhadiah di Kantor Bupati Pena-jam Paser Utara pada jam 16.30waktu setempat.

Pada event ini juga dilaku-kan training dan pengamatanlangsung oleh Tim Kerja WRCIndonesia terutama padabidang teknis perlombaan(Sue Sanders - Chief SafetyOfficer & Andrew Kellitt -Deputy COC) dan pelaksa-naan prosedur peliputan Me-dia (Keiko Ito dari Jepang -Media & External Officer)

Jeffrey menjelaskan, hasilpengamatan pelaksanaanevent ini akan menjadi masuk-an dan bahan pelatihan yangakan langsung dilakukan diMakassar pada 19 s/d 23 Mei2010.

Proses ini dilaksanakanuntuk menunjang persiapanbeberapa aspek di antaranyapeningkatan kemampuanSDM dan peliputan media se-suai dengan proses standa-risasi dari pelaksanaan WRC,sehingga diharapkan padaKejurnas reli putaran kedua24-25 Juli di Makassar sebagaiuji coba yang baik dan padapelaksanaan kandidat WRC25-26 September 2010 sudahdapat optimal pada berbagaiaspek.

“Kami sangat menghargaidukungan dari berbagai pihaktermasuk peliputan yangdiberikan dan hal tersebutsangat penting untuk menca-pai suksesnya penyelengga-raan event ini,” kata Jeffrey.(ant)

persiapan atau meneruskanprogram latihan yang sudahjalan, dia mengatakan, tentu-nya meneruskan program yangsudah ada mengingat waktupertarungan sudah dekat.

“Latihan tetap difokuskanpada mitra latih tanding atau‘sparring partner’,” kata ayahdua oranga putri (Maria LunaFerisha dan Maria Rosa Chris-tiani). (ant)

Suluh Indonesia/dokChris John

Suluh Indonesia/apBENTURAN - Pemain bertahan Lazio, Andre Dias, berbenturan dengan penyerang Inter Milan, Samuel Eto’o, dalam pertandingan lanjutan Liga Italia, kemarin. Beritanya di halaman tujuh.

Solo Tuan RumahFinal Divisi Utama

JAKARTA - Kota Solo di-pastikan menjadi tuan rumahpelaksanaan babak final LigaDivisi Utama pada 29 Meimendatang.

CEO PT Liga IndonesiaJoko Driyono di Jakarta, Se-nin mengatakan, dipilihnyaKota Solo sebagai tuan rumahkarena kota ini sangat rep-resentatif untuk menggelarpertandingan besar.

“Selain representatif, kamiingin membangkitkan kembaliiklim sepak bola di Solo. Se-muanya juga tahu, Solo mem-punyai sejarah panjang per-kembangan sepak bola Indo-nesia,” katanya.

Menurut dia, babak finalyang terdiri dari semifinal danfinal rencananya akan digelardi Stadion Manahan Solo yangmempunyai kapasitas penon-ton lebih dari 30 ribu orang.

Meski telah menentukanlokasi final, kata dia, pihakn-ya hingga saat ini belum me-nemukan tim yang lolos kebabak final karena babak de-lapan besar belum berlang-sung.

“Untuk babak delapan be-sar baru akan digelar 18 Mei

nanti. Yang jelas lokasi finalDivisi Utama telah final,” kata-nya menambahkan.

Babak delapan besar GrupA yang terdiri dari PersiramRaja Ampat, Semen Padang,Mojokerto Putra dan PersibaBantul. Pertandingan akan digelar di Stadion MatoanginMakassar.

Untuk Grup B terdiri dariDeltras Sidoarjo, Persibo Bo-jonegoro, Persidafon Dafo-soro dan Persipasi Bekasi.Pertandingan sendiri akandigelar di Gelora Putra DeltaSidoarjo.

Ia menambahkan, untukmendukung pelaksanaan ba-bak final Divisi Utama pihak-nya telah melakukan koordi-nasi dengan pihak terkait ter-masuk Polda Jawa Tengah.

“Ijin keamanan sudah kamidapat. Yang jelas kami ber-harap semua pihak mendu-kung sepenuhnya kegiatanini,” katanya menambahkan.

Joko menambahkan, padapertandingan babak semifinaldan final kemungkinan besarakan disiarkan langsung olehsalah satu televisi nasional.(ant)

Suluh Indonesia/dokJoko Driyono

Page 7: Edisi 04 Mei 2010 | Suluh Indonesia

lahraga 7Suluh Indonesia, Selasa 4 Mei 2010

Suluh Indonesia/apTEMBAKAN KE GAWANG - Pemain Real Madrid, Cristiano Ronaldo, (kiri) menendang bola ke arah gawang Osasuna dalam pertandingan lanjutan Liga Spanyol, di Stadion SantiagoBernabeu, Madrid, dini hari kemarin. Ronaldo menyumbang dua gol bagi kemenangan timnya 3-2.

Madrid Terus Bayangi Barca

BordeauxJaga Peluang

Nadal SamaiRekor Agassi

Aksi Heroik BryantMenangkan Lakers

Inter Dekati Gelar KelimaROMA - Inter Milan me-

lengkapi kesuksesan menem-bus final Liga Champions de-ngan mengalahkan Lazio 2-0 diSeri A Liga Italia, kemarin. In-ter kembali naik ke puncakklasemen dan makin dekat un-tuk meraih gelar kelimanya se-cara berturut-turut.

Inter memimpin dua poinatas AS Roma yang berada diperingkat kedua dengan masihmenyisakan dua pertandingan.Tim lemah Chievo akan menja-di lawan mereka di San Siro akhirpekan ini, sebelum bertandangke markas tim yang telah ter-degradasi, Siena di partai pam-ungkas. Roma juga akan meng-hadapi Chievo sepekan setelahbentrok dengan Cagliari.

Untuk saat ini, posisi Intermemang lebih menguntung-kan, namun Roma juga tetapmemiliki peluang. Andai poinmereka imbang di akhir musim,Roma yang akan juara karenaunggul rekor head-to-headatas Inter. Giallorossi mencurihasil 1-1 di Milan dan menang2-1 di kandangnya sendiri.

Tapi bila sukses, Inter ber-peluang menyabet tiga gelar.Rabu besok mereka akan meng-hadapi Roma di final Piala Italia.Begitu kompetisi Seri A ram-pung, Nerazzurri akan berha-

dapan dengan Bayern Munichpada final Liga Champions diSantiago Bernabeu 22 Mei nanti.

Inter tidak meraih keme-nangan dengan mudah atasLazio. Mereka baru mencetakgol pembuka di akhir babakpertama dari tandukan WalterSamuel yang menyambut um-pan Wesley Sneijder. Gelan-dang Thiago Motta mencipta-kan gol kedua di menit ke-70dengan menyundul tendanganpenjuru Maicon.

Yang unik di pertandinganini, suporter Lazio juga turutmerayakan kemenangan Inter.Mereka gembira karena Interkembali berhasil menggusurRoma, rival sekota Lazio, keurutan kedua. “Kami termoti-vasi. Tetapi atmosfer di stadi-on berbeda. Mereka berbalikmelawan kami dan tidak mem-bantu. Setelah gol pertamamereka, tidak ada yang bisakami lakukan lagi,” ujar asistenpelatih Lazio, Giovanni Lopez.

Direktur olahraga Inter, Mar-co Branca mengatakan, me-mang ada keterikatan kuat anta-ra suporter Inter dengan Lazioselama bertahun-tahun. “Na-mun saya menekankan kalau diakhir pertandingan, para pe-main kami sangat kelelahankarena mereka berjuang untuk

mendapatkan kemenangan,”jelas Branca.

Sementara itu, Sampdoriadan Palermo masih bersaingsengit memperebutkan posisikeempat atau tiket terakhir keLiga Champions musim depan.Sampdoria yang memimpin duapoin atas Palermo mengalahkanLivorno 2-0, sedangkan Paler-momengungguli Siena 2-1.

Antonio Cassano dan RetoZiegler menentukan keme-nangan untuk Sampdoria. Me-reka bertahan di urutan keem-pat dengan selisih empat poindi belakang AC Milan. AdapunLivorno memperoleh gol dariEdison Cavani dan FabrizioMiccoli, sebelum Siena mem-balas satu gol lewat EmanueleCalaio. Kekalahan ini membuatSiena menyusul Livorno ter-degradasi ke Seri B.

Napoli dan Juventus me-mastikan lolos ke Liga Eropamusim depan. Napoli menang2-1 di kandang Chievo berkatgol dari duet pemain Argenti-na, German Dennis dan Eze-quiel Lavezzi. Juventus melorotke peringkat ketujuh, namunmengamankan tiket ke kompeti-si kelas dua Eropa itu setelahimbang 1-1 di Catania, dikombi-nasikan dengan kekalahan 0-3Genoa dari Bari. (adn/afp)

PARIS - Juara bertahan Liga1 Prancis, Girondins Bordeauxmenjaga harapan lolos ke LigaChampions musim depan de-ngan kemenangan 1-0 atas Tou-louse, kemarin. Tiga poin se-kaligus mengakhiri rentetanhasil buruk yang didapatkantim besutan pelatih LaurentBlanc ini.

Bordeaux sudah dipastikankehilangan gelarnya setelahkalah lima kali dan imbang se-kali dalam enam pertandingansebelumnya di liga. Namun golcepat lewat sundulan bekMichael Ciani mengangkat po-sisi mereka ke urutan kelimadengan 60 poin.

Bordeaux terpaut empatpoin di belakang Lille dan ung-gul jumlah gol atas Montpelli-er. Mereka masih menyisakantiga pertandingan. Peringkatkeenam Montpellier kemarindikalahkan 0-1 oleh OlympiqueLyon yang kemudian naik keposisi keempat dengan perbe-daan dua poin dari Lille danmasih mengantongi sisa satupertandingan lebih banyak.

Lille saat ini berada di posi-si ketiga yang merupakan satu-satunya jatah untuk menem-bus babak kualifikasi LigaChampions musim depan. Me-reka menempati posisi itu usaimengalahkan Nancy 3-1 di kan-dangnya sendiri.

“Hal terpenting malam iniadalah menang, tak pedulibagaimana caranya. Itulahyang kami perlukan sebagaidorongan. Ini membantu kamiyakin mengakhiri musim di tigabesar,” kata Ciani kepada ka-nal televisi Foot Plus.

Olympique Marseille makindekat ke gelar Liga 1 pertama-nya dalam 18 tahun denganbermain 0-0 di markas per-ingkat kedua Auxerre Sabtu

lalu. Marseille memimpin klase-men dengan 72 poin, unggullima angka atas Auxerre.

Bordeaux mengawali per-tandingan dengan bagus me-lawan Toulouse. Ciani mencip-takan gol kemenangan dari ten-dangan penjuru Wendel menitke-17. Sang juara bertahan ke-sulitan setelah itu seolah mere-ka takut bakal kembali memper-oleh hasil buruk.

“Sudah lama sekali sejak ke-menangan terakhir Bordeauxdan anda dapat melihat malamini betapa kerasnya kami harusberusaha untuk memperolehkemenangan lainnya. Kamigembira, namun kelelahan,”ungkap Blanc.

Di Montpellier, Lyon men-ciptakan lebih banyak peluangdi babak pertama, namun tem-bakan striker Lisandro Lopezmengenai tiang gawang dimenit ke-15 dan tendangannyabeberapa menit kemudian me-lebar.

Montepellier terus mene-kan gawang Lyon usai jedababak pertama. Ironinya mere-ka justru dirugikan oleh tab-rakan tak sengaja yang terjadidiantara dua pemain belakang-nya, Mapou Yangambiwa danAbdelhamid El Kaoutari.Kejadian

itu membuat Michel Bastosbisa maju ke arah gawang danmenciptakan gol untuk Lyon disisa waktu kurang dari 20 menit.

“Kami agak gugup karenakami sudah tahu hasil rival-ri-val kami. Kami harus kuat dankami memang berhasil, meskikami masih bisa bermain lebihbaik. Kami akan menghadapiAuxerre yang beristirahat se-jak Jumat,” jelas pelatih Lyon,Claude Puel mengenai pertand-ingan berikutnya di Stade Ger-land Rabu besok. (adn/rtr)

ROMA - Petenis Spanyol,Rafael Nadal menyamai rekorAndre Agassi dengan me-menangkan 17 gelar Masters.Tropi terakhir didapatkannyalewat kemenangan 7-5, 6-2atas rekan senegaranya, Da-vid Ferrer di final Roma Mas-ters di Foro Italico, kemarin.

Dalam pertandingan yangberakhir empat setengah jamitu setelah sempat ditunda se-lama dua jam kare-na hujan, Nadalyang merupakanraja lapangantanah liat tidakpernah mendapat-kan masalah. Ke-menangan initidak hanya mem-buatnya menya-mai rekor Agassi,tetapi juga ber-peluang melam-pauinya. Agassiberusia 34 ketikamemenangkan ge-lar terakhirnya dan kini telahpensiun, sedangkan Nadalmasih 23 tahun.

“Saya ingin menambah re-kor ini, tetapi kita tidak pernahtahu kapan akan berhenti. Itu-lah sisi bagus olahraga,” kataNadal. “Saya 23 dan sangatsenang dengan apa yang te-lah saya kerjakan selama ber-tahun-tahun. Bagi saya 17 ad-alah angka yang penting, tetapidalam sepekan kita akan meng-hadapi Madrid Masters yangjuga ingin saya menangkan.”

Nadal menambahkan, tidakakan mudah meraih keme-nangan di Madrid. “Turna-men ini sangat sulit karena di-ikuti seluruh pemain-pemainterbaik di dunia,” jelas pete-nis peringkat tiga dunia ini.

Ferrer yang memburu ge-lar Masters pertamanya, eng-gan menyalahkan hujan se-bagai penyebab kekalahan-nya. “Mungkin lapangan leb-ih lambat setelah istirahat dansyaa bermasalah dalam me-menangkan poin, namun Rafamemiliki peluang bagus dimomen-momen penting dansulit untuk mengalahkannya.Meski begitu saya senangdengan permainan saya,”katanya.

“Ini final pertama saya diSeri Masters dan saya senangdengan musim saya. Tahun inipenting buat saya, untuk ke-

percayaan diri saya.”Ferrer hanya memenang-

kan tiga game setelah bermainbagus di awal pertandingan.Nadal yang hanya kalah satuset di lapangan tanah liattahun ini menunjukkan dalamkondisi tajam menjelang Pran-cis Terbuka, ajang Grand ke-dua yang akan dimulai 23 Mei.

Dua pekan lalu ia juara diMonte Carlo Masters dan disi-

ni ia hanya ber-masalah dalamduel tiga set den-gan Ernests Gul-bis asal Latvia disemifinal. Ini ke-menangan keli-manya di Romadalam enam tahunterakhir.

Total enam ge-lar Monte Carlodiraihnya dalamenam tahun bela-kangan, serta ma-sing-masing lima

gelar Roma Masters dan Bar-celona. Di Roland Garros, tem-pat digelarnya Prancis Ter-buka, ia juga mengejar gelarkelimanya.

Kedua pemain dipaksa ber-henti karena hujan turun padakedudukan 4-4 di set pertama.Dan ketika pertandingan di-mulai lagi, Ferrer nampak ke-hilangan fokusnya.

Ia tertekan sejak melakukanservis dan kehilangan breakpada kedudukan 5-5 karenapukulan forehand-nya me-nyangkut di net. Ia nyaris mem-balas saat memperoleh breakpoint pertamanya, tetapi bolapengembaliannya keluar. Nadalmenyelesaikan set pertama le-wat pukulan voli dan kesalah-an Ferrer berikutnya dalam me-lepaskan pukulan backhand.

Permainan Ferrer membin-gungkan di dua game perta-ma set kedua. Pertandingankemudian dihentikan untukkedua kalinya selama satu se-tengah jam karena hujankembali turun. Begitu dueldimulai lagi, daya tahan Fer-rer terus menurun.

Ia mempertahankan servispertamanya, tapi pada ke-dudukan 2-4 ia kehilanganbreak point karena melakukandouble fault. Satu pukulannyayang keluar berikutnya mem-berikan Nadal kesempatanmemastikan gelar. (adn/afp)

LOS ANGELES - LosAngeles Lakers mengalahkanUtah Jazz 104-99 pada per-tandingan pembuka putarankedua playoff NBA WilayahBarat, kemarin. Kobe Bryantproduktif dengan menghasil-kan 31 poin, yang 13 dian-taranya diciptakan di kuarterkeempat.

Bintang Spanyol, Pau Gas-ol menambahkan 25 poin dan12 rebound. Bersama-samaBryant ia membawa Lakersmemimpin 15-6 di sisa 3 menit16 detik kuarter terakhir. Lak-ers merebut kemenangan se-bagai bekal menghadapi lagakedua di Los Angeles, hari ini.

Tembakan tiga angka Gas-ol di pertengahan kuarter ke-empat menyeimbangkan skormenjadi 85-85. Bryant mem-buat sebuah jump dan mema-sukkan tiga lemparan bebassehingga kedudukan berubahmenjadi 94-93 untuk keung-gulan Lakers di 3 menit 16 de-tik. “Ini berat,” ungkap Bryant.“Namun ketika memang benar-benar berat, saya akan mem-perbaiki diri saya sendiri.”

Bryant menambahkan poinlagi melalui jump di sisa 80detik. Dan setelah Deron Wil-liams membalasnya dengandua lemparan bebas untukJazz, penyerang Lakers, La-

mar Odom memasukkan bolarebound hingga perolehanpoin menjadi 98-95.

Bryant betul-betul impresif.Lyup-nya di 22 detik waktuyang tersisa memberikan ke-unggulan 100-95 buat Lakers.Bryant juga membalas poinyang dihasilkan Carlos Booz-er dengan dua lemparan be-bas di detik-detik terakhir.Gasol menambahkan dua poinlainnya untuk merampungkankemenangan Lakers.

“Ini seperti pengulangan,”ujar Williams yang mencipta-kan 17 poin untuk Jazz di paruhpertama. “Kami memiliki pe-luang untuk memenangkanpertandingan ini, tetapi kamitidak dapat mengembangkanpermainan. Kobe membuat be-berapa tembakan luar biasa.”

Meskipun menang, Gasolmengharapkan agar Lakersmenghindari drama di akhirpertandingan seperti kemarin.“Kami ingin memastikan kamibekerja dan lebih berusaha un-tuk mempertahankan keung-gulan, membuka keunggulan,dan mengembangkan per-mainan,” jelas Gasol. “Selalumembuat frustasi ketika kehi-langan keunggulan dan kitaberada di bangku cadangantanpa bisa melakukan apapun.” (adn/afp)

MADRID - Cristiano Ronal-do mencetak gol kemenangan3-2 Real Madrid atas Osasunadalam lanjutan kompetisi LaLiga Spanyol di Santiago Bern-abeu, kemarin. Gol pamungkasdari penyerang Portugal itumenjaga tekanan Madrid ke-pada pemuncak klaseman Bar-celona.

Ronaldo menyelamatkantimnya dari hasil imbang deng-an menyundul umpan GonzaloHiguain di menit ke-89. Itu golkeduanya di pertandingan ke-marin dan yang ke-22 sepan-jang musim.

Barcelona mengantongi 90poin setelah mengalahkan Vil-larreal 4-1 Minggu lalu. Madrid

menguntit di belakangnya de-ngan selisih satu poin. Denganmasih tersisa tiga laga musimini, peluang kedua tim meraihgelar sama-sama terbuka.

“Terlihat seperti pertanding-an yang mudah di atas kertas,tetapi sebenarnya berat. Inisering terjadi di tipe laga sepertiini. Kita harus menunjukkanspirit bertarung untuk me-nang,” ungkap Ronaldo kepa-da stasiun televisi Spanyol.

Pesepakbola termahal didunia itu menambahkan, perlufokus untuk bisa terus menge-jar Barca. “Kemenangan adalahyang terpenting karena kamimasih memiliki peluang me-ngalahkan Barcelona dalam

merebut gelar meski merekatidak akan menyerahkannyadengan mudah,” tegas Ro-naldo.

Madrid memulai laga deng-an buruk ketika bek Raul Albi-ol salah mengontrol bola dimenit ke-7. Carlos Aranda mem-buka keunggulan bagi tim tamudari blunder itu. Madrid me-nyamakan skor di menit ke-25melalui Ronaldo.

Osasuna kembali memimpindi menit ke-43 berawal dari lem-paran ke dalam.

Pemain-pemain Madrid ga-gal menghalau bola dan Kisz-tian Vadocz membungkam kiperIker Casillas dengan tendang-an voli spektakulernya. Namun

Madrid hanya perlu satumenit untuk menyeimbangkankedudukan hasil tandukanMarcelo.

Babak kedua berlangsunglebih seru. Casillas dua kalimembuat penyelamatan daritembakan Aranda dan Ma-soud. Di saat pertandingansepertinya akan berakhir im-bang, Ronaldo tak menyia-nyia-kan kesempatan yang dicipta-kan oleh Higuain. Sundulannyamenggetarkan gawang Osasu-na untuk ketiga kalinya.

Real Mallorca melanjutkanmisi ke Liga Champions deng-an menaklukkan Athletic Bil-bao 3-1 di San Mames. Gol dariGonzalo Castro, Nunes dan

Aritz Aduriz meningkatkan per-olehan poin Mallorca menjadi59 atau dua poin lebih banyakdari Sevilla. Mallorca sekaligusmerebut posisi keempat yangditempati klub Andalusia itu.

Sevilla di pertandingan lebihawal mengalahkan finalis LigaEropa, Atletico Madrid 3-1.Laga ini juga menjadi pemanas-an bagi mereka sebelum ber-temu dalam final Piala RajaSpanyol di Nou Camp 19 Meinanti. Sevilla memperoleh goldari Luis Fabiano dan duapenalti kontroversial AlvaroNegredo. Atletico yang lebihbanyak menurunkan pemainlapis mencuri satu gol dariTiago. (adn/rtr)

Kobe Bryant

Wesley Sneijder

Rafael Nadal

Page 8: Edisi 04 Mei 2010 | Suluh Indonesia

Nasi nal 8Suluh Indonesia, Senin 3 Mei 2010

CIREBON - Kapolresta Cire-bon AKBP Ary Laksmana Wid-jaya akan memerintahkan KadenObvit Polresta Cirebon untukmembuat surat yang memerin-tahkan agar pihak bank melapor-kan kepada jajarannya jika adanasabah yang melakukan pe-narikan uang diatas Rp100 juta.“Tujuannya agar anggota kamiyang berjaga di bank tersebutdapat melakukan pengawalanpengamanan terhadap nasabahtersebut sampai tempat tujuan-nya,” kata Ary kepada wartawandi Cirebon, kemarin.

Upaya tersebut, menurut Ary,adalah sebagai antisipasi me-nyusul kejadian perampokanyang mengakibatkan dua PNS diUnit Pelaksana Tingkat Daerah(UPTD) Pendidikan KecamatanKesambi, Kota Cirebon, Rudi-man (45) dan Sutikno (45) tewasditembak pelaku, usai mengam-

Gaji Guru DirampokDua Korban Tewas

bil uang gaji guru SD se-Keca-matan Kesambi dari Bank Jabar-Banten sebanyak Rp600 jutaSenin pagi, terulang lagi.

Ary mengatakan, pihaknyaakan melakukan pengawalan jikaada nasabah yang melakukanpenarikan uang tunai diatasRp100 juta karena mungkin sajapara nasabah tersebut sedangdiawasi oleh kawanan peram-pok sebagai targetnya. “Kamiyakin setiap kejahatan peram-pokan dilakukan oleh komplo-tan penjahat yang melibatkanlebih dari dua orang. Mungkinsaja para pelaku mengincar kor-ban sejak di bank atau saat diperjalanan atau bahkan ada ke-terlibatan orang dalam. Sehing-ga saat kami mengetahui ten-tang seorang nasabah yangmengambil uang tunai dalamjumlah besar kami bisa melaku-kan pengamanan hingga sam-

pai ke tujuan,” katanya.Selama ini, menurut Ary, pi-

haknya telah menempatkansejumlah anggota di setiapbank sebagai pengamanan.Namun ketika kejahatan seper-ti perampokan terjadi sudahberada di luar jangkauan ang-gotanya maka pihaknya puntidak dapat berbuat banyak.

Seperti perampokan Seninpagi, menurut Ary, awal kejadi-annya berlangsung di luar ka-wasan rumah sakit sehinggapetugas jaga Bank Jabar-Ban-ten cabang RSUD Gunung Jatitidak mengetahui bahkan tidakmendengar suara letusan sen-jata api. “Kemungkinan pelakusudah memperkirakan jang-kauan anggota kami sehinggameskipun awal kejadian beradatak jauh dari rumah sakit, petu-gas kami tidak mengetahui-nya,” lanjut Ary. (ant)

DUMAI - Dinas Pendidikan(Disdik) Kota Dumai, Riau, be-rencana mengganti semua ke-pala sekolah (Kasek) se-KotaDumai, terkait hasil evaluasiyang menyebutkan bahwa kin-erja para kasek melemah. “Inisudah merupakan ketentuanbaku, setiap kepala sekolahyang bermasalah atau melebihitarget waktu kepemimpinan tigaatau empat tahun harus digan-ti, kecuali terbukti dia menuju-kan kinerja dan prestasi baik,”kata Kadisdik Kota Dumai DrsH Rusli Alhami, kemarin.

Ia mengatakan, jabatan ke-pala sekolah bukan jabatanyang permanen, bisa saja ke-pala sekolah menjadi guru bi-asa, begitu juga guru biasamenjadi kasek asal memenuhipersyarartan dan proseduryang berlaku. “Sesuai hasil

UN JeblokSeluruh Kasek Diganti

evaluasi, setiap kepala sekolahakan segera dimutasi ke levelyang sesuai dengan kualitas-nya. Kalau kinerjanya melemahya digeser ke level yang lebihrendah,” tutur Rusli.

Ia meminta para kasek se-gera memerbaiki kinerjanyamasing-masing. Seorang kasektidak cukup hanya memiliki ke-mampuan manajerial, tapi jugamemahami berbagai regulasi,termasuk memahami visi danmisi kepala daerah.

Menurut dia, pengangkatankasek ke depannya akan diper-ketat. Tidak asal tunjuk sebabkasek yang dicari harus benar-benar memiliki visi pendidikan.Pengangkatan dan mutasi kasekyang akan secepatnya terliasisa-si ini, menurutnya juga akan mur-ni sesuai dengan kemampuantiap personel. “Tidak ada unsur

KKN (korupsi, kolusi, nepotis-me). Mereka akan ditempatkansesuai dengan kompetensi dankemampuan masing-masing,”katanya tanpa menjebutkan ka-pan mutasi itu direalisasikan.

Selain itu, jika yang ber-sangkutan terlalu lama di satusekolah, akan ada kejenuhan.“Jadi mutasi diperlukan,” ujar-nya dan menambahkan bahwaia juga menentang jika ada ke-pala sekolah yang diangkatkarena pertibangan politis.

Di tempat terpisah, WaliKota Dumai Zulkifli AS menya-takan dukungan terhadap kebi-jakan yang akan dilakukankadisdik itu. Menurutnya, yangdilakukan Rusli merupakan halyang wajar mengingat setiapkasek harus memiliki rentanganmasa jabatan agar tidak mem-politisasi jabatannya. (ant)

DENPASAR - David GoltarWicaksono (26), terdakwa pel-aku pembunuhan dan pemer-kosaan terhadap turis wanitaasal Jepang, Rika Sano (33),dijatuhi hukuman 20 tahunpenjara di Pengadilan NegeriDenpasar, Bali, kemarin.

Penjara selama itu lebih ringandari tuntutan Jaksa Edi Artajaya,SH yang sebelumnya memintaagar terdakwa David dijatuhi hu-kuman seumur hidup. Majelishakim diketuai Dewa Putu Wen-ten, SH dalam amar putusannyamenyatakan, terdakwa David ter-bukti bersalah telah menghabisinyawa korban Rika Sano, turiswanita asal Jepang yang sedangberlibur di Bali.

Tidak hanya itu, David jugaterungkap telah memerkosaRika Sano saat korban masihdalam keadaan sekarat setelahdihantam dengan sepotongbalok kayu. Hakim menyebut-kan, perbuatan itu dilakukanterdakwa David di daerah se-

Pembunuh Warga JepangDiganjar 20 Tahun Penjara

mak-semak di kawasan JalanMertanadi Kuta, KabupatenBadung, 25 September 2009.

Dikatakan, kejadian yang ter-golong sadis tersebut dilaku-kan terdakwa setelah menipukorban dengan mengaku-ngakusebagai anggota Polri. Denganmengaku seorang polisi, Davidmalam itu menemui Sano yangsedang menginap di Hotel Pra-ni, Jalan Legian Kuta.

Sembari menggertak danmenyebutkan bahwa salah se-orang rekan Sano terlibatnarkoba, David berhasil meng-giring turis asal Jepang itu ke-luar hotel menuju daerah semak-semak di kawasan Jalan Mer-tanadi Kuta.

Tiba di daerah yang cukupsepi dan gelap pada malam itu,David langsung memaksa kor-ban untuk membuka bagiancelana panjang yang dipakai,namun Sano berontak.

Ditolak, David langsungmengancam melakukan ke-

kerasan, sehingga Sano punbersedia meladeni permintaanpria yang lahir di Bandung,Jawa Barat dan besar di Ma-lang, Jawa Timur itu.

Setelah Sano tidak lagimengenakan busana bagianbawah, David berniat melan-carkan nafsu setannya, na-mun wanita asal Negeri Saku-ra itu kembali berontak danmelarikan diri. David lang-sung mengejar dan me-nangkapnya, sehingga terja-di pergumulan yang cukupseru antara keduanya.

Sano yang terus berontakkembali berhasil melepaskan diridari dekapan David, namunakhirnya korban terkapar olehhantaman sebatang balok yangdiambil David dari sekitar tem-pat kejadian. Melihat Sanoterkapar, David masih melancar-kan pukulan tangan kosong kedaerah kepala bagian belakangdan dagu korban, hingga kor-ban terkapar tak berdaya. (ant)

Suluh Indonesia/antPEMERIKSAAN LANJUTAN - Bupati Kab Kepulauan Talaud Elly E Lasut yang menjadi tersangka dugaankorupsi memberikan keterangan usai menjalani pemeriksaan lanjutan di Kejaksaan Tinggi Sulawesi Utara,Manado, Sulut, kemarin.