Top Banner
Introduction Anatomy Fisiology (Part II) M.Fairuz Abadi, M.Si STIKES “WIRA MEDIKA PPNI” BALI
37
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: Copy of the Living Thing Called Cell

IntroductionAnatomy Fisiology (Part II)

M.Fairuz Abadi, M.Si

STIKES “WIRA MEDIKA PPNI” BALI

Page 2: Copy of the Living Thing Called Cell

Pendekatan Ilmu Anatomi

Anatomi Sistematis

• Mempelajari tubuh sebagai rangkaian sistem organ

Anatomi Regional

• Mempelajari tubuh berdasarkan diseksi regional (abdomen, toraks)

Anatomi Klinis

• Menggunakan sistemik dan regional dengan titik berat pada penerapan secara klinis

Page 3: Copy of the Living Thing Called Cell

Tingkatan Struktural Organisme

1. Level Kimia, Atom

2. Level Sel

3. Level Jaringan

4. Level Organ

5. Level Sistem Organ

Protein, Lemak,Karbohidrat

Ribosom, Nukleus, Cytoplasma, dll

Jar. Otot, Jar. Ikat, Jar. Saraf, Jar. Epitel

Lambung, Mata, Ginjal, Jantung, dll

Sistem Respirasi, Pencernaan, Reproduksi, Peredaran darah, Endokrine, Integumen, dll

Page 4: Copy of the Living Thing Called Cell

The Living ThingCalled CELL

Page 5: Copy of the Living Thing Called Cell

All living things consist of basic units known as the cells.

The cells are microscopic In 1665, an English scientist, Robert

Hooke became the first person to study the cell.

Cells have different shapes and sizes.

Page 6: Copy of the Living Thing Called Cell
Page 7: Copy of the Living Thing Called Cell
Page 8: Copy of the Living Thing Called Cell
Page 9: Copy of the Living Thing Called Cell

Multicellular organism including humans consist of many cell.

The different cells in multicellular organisms are specially adapted to their functions.

Page 10: Copy of the Living Thing Called Cell
Page 11: Copy of the Living Thing Called Cell

SelapisSelapis

Sel Epitel PipihSel Epitel Pipih

SelapisSel Epitel PipihSel Epitel Pipih

Sel EpitelSilindris

Sel EpitelSilindrisSel Epitel

SilindrisSel Epitel

KubusSel Epitel KubusSel Epitel

KubusSel Epitel Kubus

Bentuk Dasar Sel Epitel

Sel Epitel KubusSel Epitel

KubusSel Epitel KubusSel Epitel

Kubus

Sel Epitel KubusSel Epitel

KubusSel Epitel Kubus

Sel EpitelSilindrisSel Epitel

SilindrisSel EpitelSilindris

Sel Epitel PipihSel Epitel Pipih

Pipih Berlapis

Kubus Berlapis Silindris Berlapis

Page 12: Copy of the Living Thing Called Cell

Bentuk sel epitel dan ditribusinya

Jumlah lapisan selnya

Bentuk Sel Distribusi

Berlapis Tunggal (sederhana/ simple epithelia)

Pipih Melapisi pembuluh darah bag dalam (endotel), lapisan serosa (mesotel) dari perikardium (selaput jantung), membran pembungkus paru)

Kubus Melapisi ovarium, tiroid

Silindris Melapisi usus, kandung empedu

Berlapis Semu(pseudostratified epithelia)

Silindris Melapisi Trakea, bronkus, rongga hidung

Berlapis banyak(Stratified epithelia)

Pipih menanduk Kulit (mengalami keratinasi)

Pipih tidak menanduk

Rongga mulut, esofagus, vagina

Kubus Kanalis analis (bag akhir sal penc. Dr rektum sampai anus)

Silindris Folikel ovarium yang sedang berkembang

Transisional Kandung kemih

Page 13: Copy of the Living Thing Called Cell

Struktur Sel Saraf

Page 14: Copy of the Living Thing Called Cell

Ana : MemotongTome : Memisahkan

ANATOMI & FISIOLOGI

FISIOLOGI

MEMPELAJARI FUNGSI TUBUH YANG HIDUP

MEMPELAJARI STRUKTUR

TUBUH

Page 15: Copy of the Living Thing Called Cell

Keberadaan Struktur

(tubuh manusia) memberikan dasar untuk

fungsi masing-masing.

Page 16: Copy of the Living Thing Called Cell

BIDANG STRUKTURAL TUBUH

Superior

Inferior

Bidang frontal

Bidang Transversal

Dorsal (posterior)

Ventral (anterior)Bidang

Sagital

Page 17: Copy of the Living Thing Called Cell

Istilah Arti Contoh Penggunaan

Superior (kranial) Lebih dekat pada kepala Jantung terletak superior terhadap gaster

Inferior (Kaudal) Lebih dekat pada kaki Gaster terletak inferior terhadap jantung

Anterior (Ventral) Lebih dekat ke depan Sternum (tulang dada) terletah anterior terhadap

hepar

Posterior (Dorsal) Lebih dekat ke belakang Ren (ginjal) terletak posterior terhadap intestinum (Usus)

Page 18: Copy of the Living Thing Called Cell

Istilah Arti Contoh Penggunaan

Medial Mendekati bidang median

Jari kelingking terletak pada sisi median tangan

Lateral Menjauhi bidang lateral Ibu jari terletak pada sisi lateral tubuh

Proximal Lebih dekat ke batang tubuh

Siku terletak proximal terhadap pergelangan

tangan

Distal Menjauhi batang tubuh Pergelangan tangan terletak distal terhadap

siku

Page 19: Copy of the Living Thing Called Cell

Istilah Arti Contoh Penggunaan

Superfisial Lebih dekat ke permukaan

Otot terletak superfisial terhadap tulang

(humerus)

Profunda Lebih jauh dari permukaan

tulang (humerus) terletak terletak profunda

terhadapOtot

Page 20: Copy of the Living Thing Called Cell
Page 21: Copy of the Living Thing Called Cell
Page 22: Copy of the Living Thing Called Cell

SelOtot Polos

Page 23: Copy of the Living Thing Called Cell

a collection of cells that having the same shape and function

Page 24: Copy of the Living Thing Called Cell

Jaringan Epitel

Page 25: Copy of the Living Thing Called Cell
Page 26: Copy of the Living Thing Called Cell

Jaringan ikat berfungsi untuk menunjang tubuh,

dibentuk oleh sel-sel dalam jumlah sedikit. Secara embriologi, jaringan ikat berasal

dari lapisan mesoderm. Jaringan ikat ini dapat dibedakan menjadi

(1) jaringan ikat longgar dan (2) jaringan ikat padat, (3) jaringan lemak, (4) jaringan darah, (5) kartilago, dan (6) tulang.

Page 27: Copy of the Living Thing Called Cell
Page 28: Copy of the Living Thing Called Cell
Page 29: Copy of the Living Thing Called Cell

Jaringan Tulang

Saluran Harvest

Osteositlamela

Page 30: Copy of the Living Thing Called Cell
Page 31: Copy of the Living Thing Called Cell

Otot Polos :Terletak pada organ dalam(organ visera)Tiap sel memiliki 1 intidi tengahMiogenik dan NeurogenikKontraksi lambat kuat

Otot Rangka :• Melekat pada rangka• Mempunyai banyak inti• Batas antar sel tidak jelas• Neurogenik• Kontraksi cepat kuat

Jaringan Otot

Otot Jantung :• Tersusun di jantung• Tersusun atas serabut

otot lurik bercabang• Tiap sel terdiri 1-2 inti• Miogenik• Batas antar sel ditandai

Diskus interkalaris• Kontraksi berirama

Page 32: Copy of the Living Thing Called Cell

Jaringan Saraf

Page 33: Copy of the Living Thing Called Cell

?????????????????????????????????????????????

Dua atau lebih jaringan membentuk satu organ

Page 34: Copy of the Living Thing Called Cell
Page 35: Copy of the Living Thing Called Cell

Beberapa organ yang saling bekerjasama membentuk sistem yang bekerja menjalankan fungsi tertentu dan saling berkaitan

?????????????????????????????????????????????

Page 36: Copy of the Living Thing Called Cell
Page 37: Copy of the Living Thing Called Cell