Top Banner
57

Content - Blog Darmawisata Indonesia - Berbagai …blog.darmawisataindonesia.co.id/buletin/buletin_darmawis...di ridhoi dan dirahmati oleh Allah SWT, dan sekali lagi saya ucapkan banyak

Apr 17, 2018

Download

Documents

hathu
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: Content - Blog Darmawisata Indonesia - Berbagai …blog.darmawisataindonesia.co.id/buletin/buletin_darmawis...di ridhoi dan dirahmati oleh Allah SWT, dan sekali lagi saya ucapkan banyak
Page 2: Content - Blog Darmawisata Indonesia - Berbagai …blog.darmawisataindonesia.co.id/buletin/buletin_darmawis...di ridhoi dan dirahmati oleh Allah SWT, dan sekali lagi saya ucapkan banyak

Content

03 Info wIsata Suguhan Sempurna, Alam Gunung Bromo

06 reguler tour - karimun jawa - rafting - bromo & rafting 12 edukasI Panduan Tiket

16 transport kenyamanan kendaraan darmawisata indonesia tour & travel

18 umroh + hajI Umroh 2014 & Haji Khusus (Vip Arbain) 2017 Bersama Alisan

21 dokumen mudahnya mengurus dokumen perjalanan

26 domestIk tour - time to bunaken - kemilau danau toba - raja ampat - bali

30 edukasI tour - outbond sawahku - Kebun Teh Wonosari

32 relIgI tour - Nikmati Keajaiban Turkey - Tingkatkan Iman lewat Ziarah Wali

38 gallery 40 mIce - outbond - event organiser - meeting - outing - event spreading & sekolah

46 InternatIonal tour - Singapore - Malaysia - Korea - Jepang - Dubai - Abu Dhabi

55 our clIent - voucher golf - tour report

Page 3: Content - Blog Darmawisata Indonesia - Berbagai …blog.darmawisataindonesia.co.id/buletin/buletin_darmawis...di ridhoi dan dirahmati oleh Allah SWT, dan sekali lagi saya ucapkan banyak

Husin,sEDirektur Utama

Darmawista Indonesia Tour & Travel

Assalamualaikum Wr Wb,

Saya mengucapkan terima kasih kepada seluruh pelanggan, mitra dan karyawan PT. DAR-MAWISATA INDONESIA TOUR & TRAVEL yang telah mempercayakan setiap pelaksanaan produk - produk dan pelayanan PT. DARMAWISATA INDO-NESIA TOUR & TRAVEL. Rasa bangga dan salut kepada seluruh divisi yang telah bekerja keras dalam memasarkan produk yang ada, semoga segala upaya dan usaha tersebut di ridhoi dan dirahmati

oleh Allah SWT, dan sekali lagi saya ucapkan banyak terima kasih. Dalam usia yang masih relatif muda seluruh program ini telah berhasil berjalan walau pun masih dalam tahap penyempurnaan disetiap divisi yang ada, dengan target penyebaran ke seluruh pelosok Nusantara bahkan sampai keluar negeri.

Dengan adanya system yang memadai serta di tunjang oleh tenaga- tenaga yang profesianal dalam bidangnya masing - masing, saya yakin akan mampu memberikan solusi serta pelayanan yang terbaik kepada seluruh pelanggan baik secara individu maupun secara team kerja.

Saya berharap agar seluruh team yang ada untuk selalu berjuang dan berdo’a serta memegang teguh komitmen un-tuk memberikan pelayanan serta servis yang terbaik kepada pelanggan agar dapat bersama - sama bisa merasakan kesuksesan sebagai team yang solid PT DARMAWISATA INDONESIA TOUR & TRAVEL.

Wassalammualaikum Wr WB

susunAn REDAKsi

Founder :

Husin SE

Pemimpin Umum :

Husin SE

Pemimpin Redaksi:

Bayu Setio

Dewan Redaksi:

Bayu, Ali, Rahman,

Isnan,Weda, Agung, Hendry,

Mustain, Luqman

Fotografer :

Deni, Weda, Medi

Office :

Surabaya

Jalan Mulyosari 338, Surabaya

Jawa Timur. 60112

Telp : +62.31.5957888

Fax : +62.31.5936768

Sidoarjo

Jalan Diponegoro 91 A-B, Sidoarjo

Jawa Timur. 61213

Telp : +62.31.8071111

Fax : +62.31.8070666

Diterbitkan Oleh :

PT Darmawisata Indonesia Tour & Travel

Jalan Mulyosari 338,

Surabaya

Jawa Timur. 60112

Telp : +62.31.5957888

Fax : +62.31.5936768

Email:

[email protected]

www.darmawisataindonesia.co.id

DI 2

Page 4: Content - Blog Darmawisata Indonesia - Berbagai …blog.darmawisataindonesia.co.id/buletin/buletin_darmawis...di ridhoi dan dirahmati oleh Allah SWT, dan sekali lagi saya ucapkan banyak

info wisata

Waktu menujukkan pukul satu dinihari saat kami tiba di pintu masuk kawasan Gunung Bromo

Cemoro Lawang. Suhu dingin menusuk langsung menyapa begitu pintu kendar-

Suguhan Sempurna, Alam Gunung Bromo

ran terbuka. Pesan pertama yang ingin disampaikan adalah “Jangan pernah pergi ke bromo tanpa menggunakan pakaian hangat seperti jaket, sarung tangan, mau-pun scraft untuk menutupi leher”.

Deretan kendaraan offroad jenis Toyota Hard Top berjejer siap mengantarkan pengunjung yang ingin menikmati kein-dahan bromo dari dekat. Memang untuk masuk ke kawasan lautan pasir , kawah, maupun puncak Penanjakan hanya kendaraan tersebut yang diperbolehkan oleh pengelola setempat. Harga yang di tawarkan seragam, ada dua paket yang ditawarkan yaitu Penanjakan dan Kawah serta paket tambahan pasir berbisik be-serta buktit teletubbies.

Bagi yang pertama kali berkunjung ke Gunung Bromo, ada beberapa alaternatif

Di3

araa

Bukit Telletubies

Page 5: Content - Blog Darmawisata Indonesia - Berbagai …blog.darmawisataindonesia.co.id/buletin/buletin_darmawis...di ridhoi dan dirahmati oleh Allah SWT, dan sekali lagi saya ucapkan banyak

lokasi yang bisa dikunjungi. Untuk tujuan pertama tentunya menikmati keindahan matahari terbit di puncak penanjakan. Waktu rata-rata matahari terbit antara pukul 04.30 sampai 05.00. jadi untuk persiapan di harapakan berangkat sekitar 1 jam sebelum mentari muncul bila tidak ingin kehilangan momen indah.

Untuk akhir pekan semakin awal datang semakin bagus karena keter-batasan lahan parkir. Jadi makin cepat datang makin dekat dengan puncak dan sebaliknya untuk yang datang terakhir. Yang harus di perhatikan adalah kesehat-an fisik, pasalnya di puncak penanjakan suhu udara sangat dingin bahkan bisa berada di bawah 50 C.

Siapkan pakai hangat setebal mungkin, bila masih dingin tidak perlu kawatir, dilo-kasi banyak yang menyediakan sewa baju

hangat dan makanan hangat. Tebalnya kabut jadi kendala utama untuk menikmati matahari terbit di Puncak Penanjakan, jadi tergantung dari peruntungan, anda berun-tung atau sedang tidak beruntung melihat matahari terbit di Penanjakan.

Selepas matahari bersinar segera bergegas menuju Kawah Bromo, kekua-tan fisik akan di uji lagi untuk menaiki 250 anak tangga menuju puncak kawah. Jarak tempuh dari Penanjakan tidak lebih dari 20 menit. Lokasi parkir di kawasan kawah memang tidak bisa di bilang dekat, tapi tidak perlu kawatir, buat yang sudah kehabisan stamina di Penanjakan, sudah tersedia kuda yang akan akan mengantarkan hingga anak tangga. Seperti halnya transport jeep harga kuda relatif seragam jadi jangan khawatir tertipu.

Di 4

Tangga Menuju Puncak Kawah

Kawah Bromo

Page 6: Content - Blog Darmawisata Indonesia - Berbagai …blog.darmawisataindonesia.co.id/buletin/buletin_darmawis...di ridhoi dan dirahmati oleh Allah SWT, dan sekali lagi saya ucapkan banyak

idealnya menikmati kawah di bawah jam 8 pagi, karena diatas waktu tersebut sinar matahari cukup menyengat. Jangan lupa membawa air minum untuk antisipasi kelelahan menaiki tangga kawah. Puas me-nikmati kawah selanjutnya bergeser sedikit untuk menikmani Pasir berbisik.

Bila di lihat sejarahnya, disebut pasir berbisik karena menjadi lokasi suting film pasir berbisik yang dibintangi, Kristin Hakim dan Dian Satro. Lokasi di kaldera Bromo, sejauh mata memandang hanya ada ham-paran pasir. Beruntung karena di bagian belakang masih ada gunung dan tebing berwarna hijau. Tempat ini dinamakan pasir berbisik karena konon ketika angin bertiup akan terdengan suara seperti orang yang berbisik.

Tidak begitu banyak yang biia dinikmati, apalagi matahari sudah mulai bersinar terik. Langkah selanjutnya menuju bukit teletubbies yang lebih sejuk. Dinamakan bukit teletubbies karena bukit tersebut mempunyai hamparan rumput hijau yang indah, mirip dengan lokasi film teletubbies. Lokasinya sangat bagus untuk spot fotografi. Sebenarnya ini padang savanna yang dikel-ilingi oleh deretan perbukitan. Pemandangan yang sangat sempurna, dari wisata Gunung Bromo. Diakui atau tidak, pesona alam yang ditawarkan sangat lengkap, mulai dari pemandangan cantik matahari terbit, deretan megah kawah bromo, lautan padang pasir dan terakhir hamparan rumput di padang savanna ini. (byu)

TiPS1. Pakaian hangat: ini wajib dan ha-rus dibawa karena suhu saat pagi hari menunggu matahari terbit bisa men-capai 30 C. Kebayang kan diinginnya seperti apa. Jaket, kaos kaki, sarung tangan, slayer, topi dan masker jadi barang yang wajib di bawa. Suhu pali-ing dingin pada periode bulan Juli-Sep-tember. Beberapa jam setelah matahari bersinar suhu akan naik secara cepat, terutama di kawasan kawah2. Makanan dan Obat-obatan: Kondi-si dingin yang ekstrim membuat daya tahan tubuh menurun. Obat penghan-gat badan seperti balsam, minyak kayu putih dan obat masuk angin bisa diper-siapkan. Jangan lupa untuk membawa makan fvorit sebab di kawasan bromo makanan tidak jauh dari bakso, mie instan dan jagung bakar. 3. Uang: Tidak ada ATM di puncak jadi bawa uang lebih4. Jangan Menawar Kelewatan: Harga jasa kendaraan, kuda maupun baju hangat memang bisa ditawar namun jangan kelewatan. Karena sudah ada standar harga tersendiri yang diatur oleh paguyuban untuk menghindari persaingan tidak sehat.

Di5

Page 7: Content - Blog Darmawisata Indonesia - Berbagai …blog.darmawisataindonesia.co.id/buletin/buletin_darmawis...di ridhoi dan dirahmati oleh Allah SWT, dan sekali lagi saya ucapkan banyak

lokal

Paket Reguler (min 6 orang) Rp.1.500.000,-Fasilitas :1. Transport dari Surabaya – Jepara PP.2. Tiket Kapal Bahari Ekspress PP.3. Transportasi ke penginapan dan selama wisata4. Biaya penginapan homestay selama 3 hari 2 malam.5. Makan sesuai jadwal acara ( total 8x makan ). 6. Bakar Ikan & Cumi 1x.7. Tiket selama mengunjungi tempat-tempat wisata.8. Sewa Kapal selama wisata 2 hari.9. Sewa Alat alat Snorkeling dan Pelampung 2 hari10. Dokumentasi upwater dan underwater (copy file

Flash Disk 4 GB).12. Mineral water.13. Alat alat P3K.

Note :1. Upgrade bahari ekspress vip class Rp.80.000,-.2. Jadwal program reguler Jumat-Minggu, Sabtu-

Senin, Senin-Rabu.

Karimun Jawa

Eksotika Kepulauan

reguler

DI 6

* harga bisa berubah sewaktu-waktu tanpa pemberitahuan.

Page 8: Content - Blog Darmawisata Indonesia - Berbagai …blog.darmawisataindonesia.co.id/buletin/buletin_darmawis...di ridhoi dan dirahmati oleh Allah SWT, dan sekali lagi saya ucapkan banyak

Eksotika Kepulauan

Berlokasi di Utara Kabupaten Jepara, kepulauan karimun jawa bisa di kunjungi menggunakan transportasi

kapal laut dari pelabuhan Tanjung Mas Semarang maupun Pelabuhan Jepara. Un-tuk perjalanan menggunakan kapal cepat dengan waktu sekitar 3 jam. Sedangkan untuk kapal ferry bisa dengan waktu sekitar 6 jam.

Perjalanan hari ke-1 setelah menempuh perjalanan laut langsung menuju pengina-pan/home stay yang tersedia disana. Dilanjutkan dengan makan malam dan istirahat

HaRi ke-1

Pada hari ke-2, setelah makan pagi per-jalanan langsung menuju Pulau Menjangan Kecil dengan aktifitas snorkeling dan pastinya foto2 untuk kenangan. Terumbu karang foliase berbentuk daun cantik di antara ham-paran staghorn coral sangat mempesona di perairan Pulau Menjangan Kecil

Puas di Menjangan kecil, wisata bergeser ke Pulau Cemara Besar. Disini Pulau Cemara Besar adalah surga yang nyaris hilang dan terlupakan.

HaRi ke-2

reguler

DI7

Page 9: Content - Blog Darmawisata Indonesia - Berbagai …blog.darmawisataindonesia.co.id/buletin/buletin_darmawis...di ridhoi dan dirahmati oleh Allah SWT, dan sekali lagi saya ucapkan banyak

lokal

Masuk hari Hari ke-3 setelah makan pagi perjalanan berlanjut menuju Menjangan Kecil kemudian Cemara Besar, setelah itu persiapan pulang menuju dermaga.

HaRi ke-3

DI 8

Pulau Tengah.

Penangkaran Hiu

Air laut jernih, terumbu karang indah, ikan buntal lucu, pantai berpasir putih dan hutan cemara yang seolah menggoda kita untuk menjelajahinya menjadi pesona yang sulit diabaikan.

Setelah makan siang perjalanan berlanjut untuk menikmati Terumbu karang Gosong, kemudian menuju Menjangan Besar meli-hat penangkaran Hiu. Jelang sore sambil menikmati Sunset kembali ke Pulau Besar Karimun untuk makan malam.

reguler

tiPs:1. Membawa baju renang, sun-

block, kaca mata hitam, dan topi : Lokasi yang akan dikunjungi seluruhnya di wilayah pesisir den-gan sinar matahari yang penuh, jadi bawa perlengkapan untuk kenyamanan dalam kondisi terse-but. Baju renang lebih disarankan saat masuk kedalam air. Selain lebih nyaman, pakaian renang basah jauh lebih ringan dibawa.

2. Bawa Lampu Penerang : Jarin-gan listrik yang tersedia hanya generator set (genset) yang hidup saat menjelang petang. Jadi di sarankan membawa alat penerang pribadi untuk kondisi darurat

3. Lotion Anti Nyamuk : Daerah pesi-sir jadi lingkungan sangat nyaman untuk perkembangan nyamuk, jadi lotion anti nyamuk wajib di oleskan terutama ketika keluar ruangan saat malam hari.

4. Perhatikan Musim : Banyak kisah wisatawan yang terjebak di pulau Karimun Jawa, hingga lebih dari 10 hari di karenakan tidak beroperasinya kapal akibat cuaca buruk. Jadi perhatikan cuca sebe-lum berangkat, beri tanda merah pada bulan Juli hingga Agustus. Pada waktu tersebut, ketinggian air laut di Samudera indonesia mencapai puncak tertinggi.

Page 10: Content - Blog Darmawisata Indonesia - Berbagai …blog.darmawisataindonesia.co.id/buletin/buletin_darmawis...di ridhoi dan dirahmati oleh Allah SWT, dan sekali lagi saya ucapkan banyak

Fasilitas:n Transportasi AC pariwisatan Perlengkapan raftingn Transpotasi lokaln Tour leadern Makan siang prasmanann Snack + minumn Air mineraln Asuransi

JaDWal :- Pukul 06.00wib Peserta berkumpul di

tempat yang telah ditentukan berangkat menuju Songa Probolinggo.

- Pukul 08:00wib Tiba di Songa peserta mengikuti training rafting.

- Pukul 09:00wib perserta mulai mel-akukan kegiatan rafting. Lebar sungai rata-rata 5-20 meter dan kedalaman air kurang lebih 1-3 meter. Jarak pengarun-gan dari Start-Finish kurang lebih 12 kilometer selama 3,5 jam.

- Pukul 13:00wib peserta makan siang prasmanan menu tradisional.

- Pukul 14:00wib acara bebas, foto-foto jalan-jalan dll.

- Pukul 15:00wib peserta berkumpul lagi untuk persiapan pulang.

- Pukul 17.00wib Peserta tiba di Surabaya.

Songa ProbolinggoUji Adrenalin Wisata Rafting

Rp.650.000,- /paxmin 5 orang*

reguler

DI 9

* harga bisa berubah sewaktu-waktu tanpa pemberitahuan.

Voucher Songa Rafting:Rp 190.000/paxPembelian Minimal 5 pax

Page 11: Content - Blog Darmawisata Indonesia - Berbagai …blog.darmawisataindonesia.co.id/buletin/buletin_darmawis...di ridhoi dan dirahmati oleh Allah SWT, dan sekali lagi saya ucapkan banyak

DI 10

Perjalanan- Pukul 23.00 wib berangkat dari Sura-

baya menuju Bromo. - Pukul 03.00 wib tiba di Bromo,Coffe

Break langsung berangkat menuju Pen-anjakan menyaksikan matahari terbit

- Pukul 06.00 wib dilanjutkan dengan mendaki Gunung Bromo untuk

menyaksikan keindahan kawah - Pukul 08.00 wib Makan pagi di lokal

restoran- Pukul 09.00 wib Menikmati Air terjun

Madakaripura- Pukul 12.00 wib Makan Siang di lokal

resto. - Pukul 13.00 wib Menuju Kerajinan Kulit

Tanggulangin- Pukul 16.00 wib tiba di Surabaya.

Fasilitas :• Bus Pariwisata Full AC, TV, VCD,

Reclining Seat • Makan sesuai jadwal acara ( 2x makan 1x coffe break ) • Tiket masuk obyek wisata • Lokal transport di Gunung Bromo

(Jeep)• Tour Leader & guide local yang

berpengalaman • Air mineral selama perjalanan

SunriSe Terindah di GununG Bromo

reguler

Rp650.000,- /paxmin 5 orang*

* harga bisa berubah sewaktu-waktu tanpa pemberitahuan.

Page 12: Content - Blog Darmawisata Indonesia - Berbagai …blog.darmawisataindonesia.co.id/buletin/buletin_darmawis...di ridhoi dan dirahmati oleh Allah SWT, dan sekali lagi saya ucapkan banyak

reguler

Hari 1• Pukul 23.00wib berangkat dari Sura-

baya menuju Bromo.

Hari 2• Pukul 03.00wib tiba di Bromo, coffe

break langsung berangkat menuju Penanjakan untuk menyaksikan ma-tahari terbit

• Pukul 06.00wib Dilanjutkan dengan mendaki Gunung Bromo untuk

menyaksikan keindahan kawah Gunung Bromo

Fasilitas :• Bus Pariwisata Full AC, TV,

VCD,Reclining Seat (menyesuai-kan dengan jumlah peserta)

• Makan sesuai jadwal acara (2x makan)

• Tiket masuk obyek wisata• Lokal transport di Gunung

Bromo (Jeep)• Tour Leader & guide local yang

berpengalaman• Asuransi• Perlengkapan rafting• Makan siang prasmanan• Snack + minum• Air mineral

GununG Bromo & rafTinG

• Pukul 08.00wib Makan pagi di lokal resto, kemudian menuju Rafting Songa• Pukul 09:00wib perserta mulai

melakukan kegiatan rafting. Lebar sungai rata-rata 5-20 meter dan ke-dalaman air kurang lebih 1-3 meter. Jarak pengarungan dari Start-

Finish kurang lebih 12 kilometer selama 3,5 jam.• Pukul 13:00wib peserta makan siang

prasmanan menu tradisional.• Pukul 14:00wib acara bebas, foto-

foto jalan-jalan dll.• Pukul 15:00wib peserta berkumpul

lagi untuk persiapan pulang.• Pukul 17.00wib Peserta tiba di Surabaya.

Paket 2 Hari

1 MalaM

DI 11

Rp.900.000,- /paxmin 5 orang*

* harga bisa berubah sewaktu-waktu tanpa pemberitahuan.

Page 13: Content - Blog Darmawisata Indonesia - Berbagai …blog.darmawisataindonesia.co.id/buletin/buletin_darmawis...di ridhoi dan dirahmati oleh Allah SWT, dan sekali lagi saya ucapkan banyak

Panduan Tiketedukasi

www.darmawisataindonesia.co.id jadi web unik yang menyediakan pembelian tiket pesawat seluruh maskapai domes-tik secara real time melalui jalur online. Hanya dengan satu alamat website pen-gunjung bisa langsung melakukan tran-saksi pembelian tiket mulai dari proses melihat jadwal, booking, issued hingga print langsung tiket resmi maskapai.

Dengan menjadi member/agen maka secara otomatis segala kelebihan agen resmi maskapai bisa langsung dinikmati seperti komisi harga tiket hingga 100%, informasi promo, pemilihan jadwal dan harga tiket yang fleksibel, sampai refund tiket yang cepat.

Sangat cocok untuk anda yang punya mobilitas tinggi, karena dengan menjadi member/agen di www.darmawisataindo-nesia.co.id sama dengan memiliki asisten

pribadi untuk aktifitas penerbangan. Selain itu, sangat bagus untuk pengem-bangan wirausaha di bidang penjualan tiket, karena margin keuntungan yang di tawarkan lebih besar. Pasalnya harga yang muncul langsung dari maskapai alias tangan pertama, bukan dari sub agen.

Untuk menjadi member/agen www.dar-mawisataindonesia.co.id tidak di pungut biaya sepeser pun. Jadi kelebihan yang di berikan bisa di nikmati secara gratis tanpa syarat dan ketentuan di belakan-gnya. Namun dengan sistem website jelas dan wajib bagi member/agen untuk memiliki jaringan internet baik melalui PC/komputer atau melalui Tablet.

Mengatur jadwal penerbangan bisa dilakukan kapanpun dan dimanapun melalui www.darmawisataindonesia.co.id

www.darmawisataindonesia.co.id

DI 12

Page 14: Content - Blog Darmawisata Indonesia - Berbagai …blog.darmawisataindonesia.co.id/buletin/buletin_darmawis...di ridhoi dan dirahmati oleh Allah SWT, dan sekali lagi saya ucapkan banyak

cara registrasi :

cara deposit :

cara booking dan issued tiket :

1 2

1 2

43

1 2

BNI : No.Rek 0274007297 A/n HusinBCA : No.Rek 0183550001 A/n HusinMANDIRI : No.Rek 1410012710331 A/n HusinBRI : No.Rek 008601000076568 A/n Husin

Page 15: Content - Blog Darmawisata Indonesia - Berbagai …blog.darmawisataindonesia.co.id/buletin/buletin_darmawis...di ridhoi dan dirahmati oleh Allah SWT, dan sekali lagi saya ucapkan banyak

3 4

5 6

7 8

9 10

DI 14

Page 16: Content - Blog Darmawisata Indonesia - Berbagai …blog.darmawisataindonesia.co.id/buletin/buletin_darmawis...di ridhoi dan dirahmati oleh Allah SWT, dan sekali lagi saya ucapkan banyak

11 12

213 14

DI15

SEKILAS TENTANG PRODUK KAMI1. Ticket Domestik & International Akses pembelian tiket Domestik & International

ONLINE 24 Jam, aman dan cepat.2. Voucher Hotel Reservasi Hotel semua kelas dan kategori di

seluruh Indonesia3. Tour Wisata Umum & Tour Religi Paket Wisata Tour Lokal, Domestik dan Interna-

tional, termasuk tour ziarah para Wali.4. Tour Semenanjung Arab Paket Wisata mengunjungi tempat wisata berseja-

rah dan peradaban kuno di Semenanjung Arab 5. MICE (Meeting, Incentive,Convention & Exhi-

bition) & Outbond menangani Rapat, Insentif, Konferensi, dan Pameran untuk perusahaan, Outbond (Pembangunan mental SDM dan kepemimpinan, Management dan Organ-isasi)

6. Rent A Car With Driver Penyewaan Mobil / Bus dengan Sopir untuk

segala keperluan dinas dan non dinas7. Pasport & Visa Entry Pembuatan Paspor RI serta Visa Luar Negeri.8. Umroh & Haji Melayani paket Umroh & Haji.9. Taylor Made Tour Layanan khusus tour sesuai budget dan

keinginan customer10. Airport Handling

Pelayanan Airport area untuk penumpang umum dan group.

KEUNGGULAN KAMI1. Setiap Transaksi yang di lakukan di tangani

oleh staf yang professional dan berpengala-man di bidangnya

2. Pendaftaran menjadi Agent tidak di pungut biaya apa pun ( GRATIS )

3. Profit besar setiap agen hingga komisi 100%.4. Tanpa Saldo Minimum Agent

KEUNTUNGAN ANDA1. Pelanggan Bisa mendapatkan informasi per-

jalanan secara cepat, akurat dan efisian yang dapat di akses melalui website kami www.darmawisataindonesia.co.id

2. Pelanggan dapat mengupdate informasi discount tarif, bonus, discount dan promo – promo lainnya serta harga yang lebih akurat.

3. Transaksi pembayaran dapat dilakukan melalui In-ternet Banking, M- Banking (di ma na saja, kapan saja dan darimana saja) tanpa harus keluar rumah atau kantor.

4. Pemesanan tiket bisa di lakukan melalui SMS, Blackberry Messenger, Yahoo Messenger, Telepon, Email serta system deposit saldo bagi para Sub Agen, Corporate dan end user (pengguna pribadi).

Page 17: Content - Blog Darmawisata Indonesia - Berbagai …blog.darmawisataindonesia.co.id/buletin/buletin_darmawis...di ridhoi dan dirahmati oleh Allah SWT, dan sekali lagi saya ucapkan banyak

Darmawisata Indonesia Tour &Travel menyediakan trans-portasi baik untuk segala

kebutuhan. Dilengkapi dengan kendaraan yang lolos quality control & melakukan perawatan secara rutin demi memberikan kelancaran, kea-manan & kenyamanan bagi pelang-gan. Seluruh kendaraan dari Divisi Transportasi Darmawisata Indonesia Tour &Travel harus melewati standart kendaraan prima yang ketat. Perawa-tan kebersihan & kelengkapan unit

dimanapun pelanggan berada jadi prioritas kami.

transport

Kenyamanan Bepergian Darmawisata Indonesia TransporT

Page 18: Content - Blog Darmawisata Indonesia - Berbagai …blog.darmawisataindonesia.co.id/buletin/buletin_darmawis...di ridhoi dan dirahmati oleh Allah SWT, dan sekali lagi saya ucapkan banyak

Kami melayani kebutuhaan Transportasi Seperti:a. Rental Mobil Dengan Sopir untuk Segala kebutuhan dan tujuan. - Mobil Niaga (Pick Up,Truk, dll) - Mobil Pribadi (Avanza, Xenia, Ertiga, Innova, APV, dll) - Mobil Mewah (Alpahard, Camry, BMW, Mercedes Benz, dll) b. Kontrak jangka panjang Mobil Branding.c. Armada Bus Pariwisata Dengan Fasilitas Lengkap

- Big Bus - Mediumbus - Mikrobus (Hiace, Pregio, ELF)- Kapasitas tempat duduk mulai 14 seat(mikrobus) – 59 (big bus)- Fasilitas AC, Toilet, Recleaning Seat, LCD TV, Karaoke, Smoking Area, Wifi, Bantal selimut.

transport

Page 19: Content - Blog Darmawisata Indonesia - Berbagai …blog.darmawisataindonesia.co.id/buletin/buletin_darmawis...di ridhoi dan dirahmati oleh Allah SWT, dan sekali lagi saya ucapkan banyak

umroh

Umroh 2014 & haji KhUsUs(Vip arbain) 2017

bersama AlisAnJadwal KeberangKatan:* 19 - 27 Maret 2014 (UsD 2.550,-)* 09 - 17 April 2014 (UsD 2.550,-)* 23 April - 1 Mei 2014 (UsD 2.550,-)* 21 - 29 Mei 2014 (UsD 2.550,-)* Haji Khusus (Vip Arbain) Tahun 2017

aKomodasi Hotel bintang 5:- Hotel Mekkah, Royal Darl Eiman /Dar Al Ghufran (Pelataran Masjidil Haram)- Hotel Medinah, Western Alharithyah / Diyar (Pelataran Masjid nabawi)- Hotel Jeddah, Red sea

biaya termasuK :1. Tiket all economy class2. Akomodasi, makan,transportasi di saudi3. Ziarah Mekkah & Medina 4. Guide/mutawif5. Perlengkapan umroh 6. Air zam zam @ 10 liter

biaya tidaK termasuK :1. Tiket domestik : daerah – Jakarta – daerah2. Airport tax domesik3. Extra bill hotel: laundry, telp, tour diluar jadwal4. Overweight/kelebihan berat bagasi lebih dari 25 kg : internasional & domestik5. Pengurusan dokumen seperti surat muhrim, dll6. Biaya biaya yang tidak disebutkan

umroh

DI 08

Page 20: Content - Blog Darmawisata Indonesia - Berbagai …blog.darmawisataindonesia.co.id/buletin/buletin_darmawis...di ridhoi dan dirahmati oleh Allah SWT, dan sekali lagi saya ucapkan banyak

umroh

Hari 2 madinaH

Ziarah ke Maqam Rasulullah SAW, serta kedua sahabatnya dan ke Baqi, Sholat 2 rakaat di Raudhah.

Hari 3 madinaHZiarah ke tempat bersejarah sekitar kota Madinah, seperti mengunjungi Masjid Quba, kebun kurma & menikmati sua-sana di kebun kurma, Jabal Uhud Masjid Qiblatain dan Masjid Sab’ah.

Berangkat menuju Mekkah dengan Bus AC dan ambil miqot di Bir Ali Tiba di Mekkah, Check in hotel & makan malam, langsung melaksanakan Thawaf & Sa’i Umroh.

DI19

Berkumpul di Bandara Soekarno– Hatta Terminal II, 3 jam sebelum keberangkatan Berangkat menuju Medina by Saudia Airlines jam 15.35 wib. Tiba di Medina jam 21.10 Check in hotel kemudian istirahat.

Hari 5 maKKaH

Memperbanyak ibadah di Masjidil Haram spt : Sholat wajib, sholat sunnah, thawaf sunnah, tilawah Qur’an, doa, zikir, istighfar, i’tikaf di Masjidil Haram.

Hari 4 madinaH-meKKaH

Hari 1 JaKarta–medina PEnERBAnGAn lAnGsUnG sAUDi AiRlinEs

Page 21: Content - Blog Darmawisata Indonesia - Berbagai …blog.darmawisataindonesia.co.id/buletin/buletin_darmawis...di ridhoi dan dirahmati oleh Allah SWT, dan sekali lagi saya ucapkan banyak

umroh

Insya Allah tiba di Bandara Soekarno Hatta jam 13.35 wib. Selesai sudah perjalanan umroh bersama Alisan Tours & Travel dan semoga mendapatkan umroh yang mabrur, Amiin.

Acara bebas. Sore hari, kita akan bersiap – siap berangkat menuju Airport Jeddah untuk kembali ke tanah air by Saudia Airlines jam 21.20.

Hari 8 JeddaH-JaKarta

Melaksanakan Thawaf Wada’Sore hari berangkat menuju Jeddah dengan Bus AC Malam hari kita akan diantar ke Balad ( Shopping Centre ).

Hari 7 maKKaH-JeddaH

Ketentuan lain :Airport tax dan handling airport ( diluar airport tax domestic )Rp 750.000Biaya surat makhram ( khusus wanita, usia < 40 thn,tanpa muhrim )Rp 300.000.Tambahan biaya untuk Kamar Triple (USD 75), Double (USD 150) per orang.

doKumen / Prasyarat :1. Paspor masih berlaku min 7 bulan dan nama di passport min 3 suku kata. contoh: Abdul Halim Hasan. 2. Surat /dokumen : - Buku nikah & Kartu Keluarga (Asli) bagi suami istri - Akte kelahiran ( Asli ) bagi anak yang berangkat dengan orang tua - Buku kuning/kesehatan ( Vaksin meninghitis ) - Pas foto berwarna,background putih, wajah close up 80 % : 3 x 4 ( 2 lbr ) dan 4 x 6 ( 6 lbr ) - Bagi wanita bepergian sendiri, usia < 40 thn : KK (copy) & usia > 40 thn : KTP atau KK (asli).

Hari 9 JaKarta

DI 20

Ziarah ke tempat bersejarah sekitar kota Mek-kah seperti Muzdalifah, Mina, Arafah (Jabal Rahmah dan Masjid Namirah ), Jabal Tsur, Jabal Nur (Goa Hira) dan Ma’la.

Hari 6 maKKaH

Page 22: Content - Blog Darmawisata Indonesia - Berbagai …blog.darmawisataindonesia.co.id/buletin/buletin_darmawis...di ridhoi dan dirahmati oleh Allah SWT, dan sekali lagi saya ucapkan banyak

Dokumen Perjalananmudahnya mengurus

Setiap orang yang bepergian keluar negeri tentu wajib melengkapi diri dengan identitas yang berlaku

dan dokumen perjalanan yang sah. PT Darmawisata Indonesia memberi-kan kemudahan bagi siapa saja yang membutuhkan dokumen perjalanan antara lain Paspor, Visa, Kartu Ijin Sementara (Kitas) dan Kartu Ijin Tetap (Kitap). Paspor sebagai identitas internasional sedangkan Visa merupa-kan surat ijin masuk negara lain. Ada beberapa syarat yang dibutuhkan.

Syarat-syarat PPRI untuk Dewasa Pribumi :- KTP- Kartu Keluarga- Akte Kelahiran/Ijazah (SD/SLTP/SLTA)- Surat Nikah (jika sudah menikah)

Syarat-syarat PPRI untuk Dewasa Keturunan :- KTP- Kartu Keluarga- Akte Kelahiran/Ijazah (SD/SLTP/SLTA)- Surat Nikah (jika sudah menikah)- Surat Bukti Kewarganegaraan Indonesia- Surat Ganti Nama

Syarat-syarat PPRI untuk Anak-Anak di bawah 17 tahun :- Akte Lahir- Kartu Keluarga- Surat Nikah Orang Tua- KTP Ibu dan Bapak- Foto copy PP Ibu atau Bapak (jika memiliki)

Note : Semua dokumen asli diserahkan dan dibawa waktu proses foto dan sidik jari di Kantor Imigrasi.

Agen Resmi Pengurusan Jasa Imigrasi Kanwil Menkumham Jatim

No: W15-238.UM.06.10/2013

passport

DI21

Page 23: Content - Blog Darmawisata Indonesia - Berbagai …blog.darmawisataindonesia.co.id/buletin/buletin_darmawis...di ridhoi dan dirahmati oleh Allah SWT, dan sekali lagi saya ucapkan banyak

lokal

Raja ampat

Unforgettable domestik

DI 22

Fasilitas:• TiketPesawatSurabaya–SorongPP+ AirportTax• CharterBoatselamawisata• Menginap03malamdihotel (AC,TV,1kamar2orang)• Makansesuaijadwalacara• Tiketmasukobyekwisata• Guidelocalyangberpengalaman

Page 24: Content - Blog Darmawisata Indonesia - Berbagai …blog.darmawisataindonesia.co.id/buletin/buletin_darmawis...di ridhoi dan dirahmati oleh Allah SWT, dan sekali lagi saya ucapkan banyak

Unforgettable lokal

Hari i : Sorong (BLD)Pk.08.00–09.00 : ParapesertatibadiSORONGPk.09.00–11.00 :Refreshment&makanpagiPk.11.00–15.00 :BerlayarmenujuPANTAIWAIWOPk.15.00–18.00 :AcarabebasdiPANTAIWAIWO

hinggaSUNSETPk.19.00 :TibadiWaisai,makanmalamdan

bermalam

Hari ii : raja ampat tour (BLD)Pk.05.00–06.00 :BerlayarmenujuPANTAISAWINGGRAIPk.06.00–09.00 :MakanpagidiPANTAIREDBIRDSOFPARADISEPk.11.00–16.00 :MakansiangdiKepulauanTebingsambilmenikmati PANTAIARBOREK&HIDDENBAYPk.17.00–19.00 :SUNRISEdiPANTAIURAIdilanjutkandengan APIUNGGUNMakanmalamdanbermalam

DI23

Pulau Waiwo. Pulau Waiwo

Pulau Waiwo

Pulau Sawingrai.

Pulau Sawingrai.

Page 25: Content - Blog Darmawisata Indonesia - Berbagai …blog.darmawisataindonesia.co.id/buletin/buletin_darmawis...di ridhoi dan dirahmati oleh Allah SWT, dan sekali lagi saya ucapkan banyak

lokal

Hari iii : raja ampat tour (BLD)Pk.06.00–08.00 :SUNRISEdanmakanpagidiPANTAIURAIPk.09.00–11.00 :MenikmatikeindahanPANTAIMIOSKONPk.12.00–14.00 :MenikmatikeindahanBATUKARANGLELAKI diTELUKMAYALIBITSekaligusmakansiangPk.15.00–17.00 :SnorkelingdiBATULIMAPk.18.00 :TibadiPANTAIWAISAI,makanmalamdanbermalam

Hari iV : tranSfer outPk.08.00 :SetelahmakanpagimenujukeSorong,makaberakhirlahacarakita

DI 24

Pulau Mioskon.

Pulau Mioskon.

Pulau Arborek.

Teluk Mayalibit. Teluk Mayalibit.

domestik

Page 26: Content - Blog Darmawisata Indonesia - Berbagai …blog.darmawisataindonesia.co.id/buletin/buletin_darmawis...di ridhoi dan dirahmati oleh Allah SWT, dan sekali lagi saya ucapkan banyak

domestik

Baliii... Pulau Bali, Pulau Seribu Pura yang menyimpan daya tarik tinggi untuk wisatawan domestik maupun manca

negara. Secara umum lokasi wisata bisa di bagi menjadi 4 bagian yaitu Bali Sela-tan, Utara, Tengah dan Timur.

Bali SelatanTanjung Benoa, Kawasan Nusa Dua,

GWK, Pura Uluwatu, Pantai Dream Land, Jimbaran Kawasan Kuta, Sanur, Kota Denpasar, dll

Bali TengahKawasan Ubud, Monkey Forest, Pura

Tanah Lot, Alas Kedaton, Istana Tampak Siring, Pasar Sukawati, Perajin Perak Celuk,Taman Kupu-Kupu dan Taman Burung, dll

Bali TimurCandi Dasa, Taman Ujung, Danau

Batur, Kawasan Kintamani, Pura Besakih, Tirta Gangga, Argo Salak Sibetan, Desa Adat Tenganan.

Bali UtaraTaman Wisata Bedugul, Danau Be-

ratan, Candi Kuning, Air terjun Git-Git, Pantai Lovina, dll v

PakeT ToUr TerSedia dengan PilihanLokasi : Seluruh BaliWaktu : 2 Hari sampai 5 HariPenginapan/Hotel : Kelas Melati sampai Bintang 5Transportasi : Pesawat dan darat (Bus & Minibus)

DI25

Page 27: Content - Blog Darmawisata Indonesia - Berbagai …blog.darmawisataindonesia.co.id/buletin/buletin_darmawis...di ridhoi dan dirahmati oleh Allah SWT, dan sekali lagi saya ucapkan banyak

DI 26

Fasilitas:- Akomodasi 2 malam (sekamar ber-

dua atau bertiga) di hotel pilihan.- Biaya sudah meliputi masuk tempat

wisata dan peralatan snorkeling.- Semua transportasi, termasuk

jemput/antar bandara dan trans-portasi selama tur, juga glass bottom boat/katamaran untuk tur Bunaken.

- Semua makan yang tercantum di atas (mulai dari makan siang di hari pertama sampai makan siang di hari terakhir)

- Pemandu/Guide lokal berpengalaman.- Hotel tax and service.

tidak termasuk:- Tiket pesawat- Kegiatan lain di luar jadwal- Pengeluaran pribadi (souvenir,

pembelian minibar, massage/spa service, phone calls, others)

- Tip ke driver/guide

BunakenTime to

domestik

t a m a n l a u t

Page 28: Content - Blog Darmawisata Indonesia - Berbagai …blog.darmawisataindonesia.co.id/buletin/buletin_darmawis...di ridhoi dan dirahmati oleh Allah SWT, dan sekali lagi saya ucapkan banyak

Hari Ke 1 : Kedatangan- Check in hotel Aston Manado (D). Pen-

jemputan dari airport dan check in ke Hotel Aston Manado - istirahat

- Pukul 18.00witaDijemput dari hotel untuk makan malam

- Pukul 20.00wita Kembali ke hotel

Hari Ke 2 : Bunaken & Manado - Pukul 09:00wita Penjemputan dari

hotel menuju ke Pelabuhan Marina di Manado. Menggunakan glass bottom boat (kapal yang mempunya dasar kaca sehingga penumpang bisa melihat bawah laut) ke Pulau Bunaken

- Pukul 10.00wita Tiba dibunaken dan menikmati kehidupan bawah laut lewat kapal. Selanjutnya menuju Pulau Bu-naken menyewa peralatan snorkeling

- Pukul 13.00wita Makan siang di restoran di Pulau Bunaken.

- Pukul 14.00wita Kembali ke Kota Manado menuju Kuil Tridharma Ban Hin Kiong di daerah Pecinan Manado.

- Pukul 16.00wita Belanja di toko suvenir lokal di Kota Manado

- Pukul 18.00wita Makan malam di Kala-sey, daerah di luar kota Manado yang terkenal dengan hidangan laut dengan bumbu khas Manado-nya

- Pukul 21.00wita Kembali ke hotel untuk beristirahat.

Hari Ke 3 : Minahasa- Pukul 08.00wita Menuju ke dataran

tinggi Minahasa. n Menuju ke Desa Woloan untuk meli-

hat proses pembuatan rumah tradisional Minahasa.

n Mengunjungi Pasar Bunga dan Makanan Tradisional Minahasa di

Tomohon yang terkenal ekstrim. n Pagoda Tomohon kemudian ke

Danau Linow untuk sambil menikmati pemandangan indah danau belerang yang airnya bisa berubah warna ini.

n Workshop bentenan kain tenun khas minahasa di Desa Pinawetengan.

n Mengitari Danau Tondano.- Pukul 18.00wita Berangkat makan

malam. - Pukul 20.00wita Kembali ke hotel.

Hari ke 4 : Check Out Hotel- Pukul 08.00wita Setelah makan pagi,

dijemput dari hotel dan berangkat ke airport.

domestik

DI27

Page 29: Content - Blog Darmawisata Indonesia - Berbagai …blog.darmawisataindonesia.co.id/buletin/buletin_darmawis...di ridhoi dan dirahmati oleh Allah SWT, dan sekali lagi saya ucapkan banyak

umrohdomestik

Akomodasi Hotel:- Parapat: Patra Jasa Hotel- Medan: Wesley House

Fasilitas:- Hotel sesuai pilihan diatas atau Setaraf

(sekamarberdua/bertiga)- Makan sesuai acara (Halal)- Program tour sesuai itinerary- Transportasi AC selama tour - Biaya masuk objek wisata yang dikunjungi- Boat menyebrang ke Pulau Samosir - Guide Lokal yang berpengalaman - Welcome Snack - Air mineral setiapada program Tour

HARGA BELUM TERMASUK :- Tiket Pesawat- Airport Tax- Porter & Kelebihan bagasi- Pengeluaran pribadi di Hotel maupun

Program tour- Tips driver & Guide Rp.20.000/orang/

hari

HIGH SEASION PERIOD:- Juni - Juli - Agustus - Lebaran - Natal dan Tahun Baru- Imlek - Nyepi

Danau Toba

Kemilau

Page 30: Content - Blog Darmawisata Indonesia - Berbagai …blog.darmawisataindonesia.co.id/buletin/buletin_darmawis...di ridhoi dan dirahmati oleh Allah SWT, dan sekali lagi saya ucapkan banyak

domestik

dI29

MEDAN – AIRPORT (B)- Setelah sarapan pagi , berbelanja oleh-oleh

makanan Khas Medan seperti : Bika Ambon, Pan-cake durian, Bolu Gulung Meranti dan Souvenir Khas Medan.

- Makan siang di lokal restoran. Kemudian perjala-nan menuju bandara Polonia untuk perjalanan

anda selanjutnya.

HARI KE-1

HARI KE-2

TIBA DI MEDAN – CITY TOUR MEDAN – PARAPAT (L, D)- HORAS, setibanya di bandara udara Polonia Medan,

Anda akan dijemputoleh perwakilan kami- Menuju istana Raja Maimoon atau Istana Sultan deli.

Istana Maimun adalah Istana kebesaran Kesultanan deli dengan warna kuningnya (kuning merupakan warna kerajaan Melayu). Istana ini sebenarnya di rancang oleh seorang arsitek Italia dan diselesaikan di tahun 1888 semasa pemerintahan Sultan Mahmud Al Rasyid.

- Setelah makan siang Anda akan diantar menuju Parapat melalui Pematang Siantar. Pematang Siantar adalah kota kecil suku batak Simalungun.

- Setibanya di Parapat, langsung diantar ke hotel untuk istirahat.

PARAPAT – PULAU SAMOSIR – ARAPAT - BERASTAGI – MEDAN (B, L, D)- Setelah sarapan pagi di hotel, dengan ferry boat

menuju Pulau Samosir ditengah danau Toba.- Tiba Samosir mengunjungi desa Ambarita untuk

melihat kursi batu eksekusi yang dibuatoleh Raja Sial-lagan pada Jaman dahulu.

- dilanjutkan menuju desa Tomok, menyaksikan Makam Raja Sidabutar yang telah berusia ratusan

- Kemudian perjalanan kembali ke Parapat dan dilan-jutkan menuju Berastagi.

- dalam perjalanan menuju Berastagi, berhenti seben-tar di Simarjarunjung dan Air Terjun Sipiso Piso.

- Tiba di Berastagi, mengunjungi PasarBuah yang terke-nal dengan buah dan sayuran segar.

- Singgahke Pagoda di taman AlamLumbini. - Makan malam dilokal restoran.- Kembali ke Medan ,check in Hotel dan istirahat.

HARI KE-3

Page 31: Content - Blog Darmawisata Indonesia - Berbagai …blog.darmawisataindonesia.co.id/buletin/buletin_darmawis...di ridhoi dan dirahmati oleh Allah SWT, dan sekali lagi saya ucapkan banyak

lokal

Jadwal PerJalanan

edukasi

DI 30

Hari Pertama:- Pukul 06.00wib peserta berkumpul di

tempat yang telah ditentukan untuk berangkat menuju Trawas. Perjalanan memakan waktu sekitar 2 jam.

- Pukul 08.00wib peserta langsung Cek In kamar dan dilanjutkan dengan out bond di kawasan persawahan di sep-utaran hotel. Program ini untuk mem-berikan pengetahuan bagaimana cara bercocok tanam padi disawah. Peserta diajak untuk melakukan aktifitas lay-aknya petani, mulai membajak sawah, dan menanam padi. Sangat dianjurkan untuk siswa Taman-Kanak kanak dan sekolah dasar untuk menambah pengetahuan secara langsung.

- Pukul 12:00 wib perserta makan siang-prasmanan

- Pukul 13:00wibPeserta bebas melaku-kan aca pribadi dan gratis mengguna-kan fasilitasyang telah disediakan.

Hari Kedua:- Pukul 09.00wib Peserta cek out hotel

setelah makan pagi.

outbond sawahkuGrand Trawas

Program eduKasi yang ditawarkan Darmawisata Tour&Travel kali ini adalah Outbond Sawahku Grand Trawas. Berlokasi dikawasan sejuk kaki Gunung Arjuno teparnya Hotel Grand Trawas

Fasilitas yang disediakan:• BusACPariwisata• KamarSuperior1Malam• OutBoundSawahku• TourLeader• MakanPagi,MalamPrasmanan

dan 2x rehat • Kopi,Snack+airmineral• GratisPenggunaan Fasilitas Hotel

Page 32: Content - Blog Darmawisata Indonesia - Berbagai …blog.darmawisataindonesia.co.id/buletin/buletin_darmawis...di ridhoi dan dirahmati oleh Allah SWT, dan sekali lagi saya ucapkan banyak

DI31

Kebun teh Wonosari merupakan usaha dari PT Perkebunan Nusantara (PTPN) XII yang berlokasi di Kecamatan

Lawang Kabupaten Malang, sekitar 60 Km arah selatan Surabaya.

Kebun teh Wonosari ini pada mulanya pe-miliknya adalah orang Belanda, namun sete-lah Indonesia merdeka kebun teh ini diambil alih oleh pemerintah Indonesia dan sekarang kebun teh ini dikelola oleh PTP XII. Selain Teh ada juga kopi robusta, kopi arabica dan juga pohon kakao

Pohon teh ini tiap hari dipanen atau dipetik oleh pekerja harian yang semuanya wanita mulai jam 06.00 hingga jam 14.00 Wib. Daun teh yang terkumpul dinaikkan kereta gantung yang setiap gantungan memuat dua karung daun teh. Selanjutnya adalah daun teh tadi dilayukan dan dimas-

WonosariAgrowisata & Outbond Kebun Teh

ukkan ke mesin sortir untuk memisahkan daun dengan tangkai Untuk mendapatkan teh dengan kualitas yang terbaik daun yang digunakan adalah pucuk teh daun nomer 1,2 dan 3. Teh kwalitas 1,2,3 export ke Amerika, Jerman, Perancis sedangkan untuk kwalitas 4,5,6,7 di export ke Negara Negara Arab, Aljazair.

Setelah melakukan factory tour anda bisa bersantai untuk menikmati sarana rekreasi keluarga yang ada di komplek perkebunan, mulai taman bermain hingga kolam re-nang. Akhir perjalanan dilanjutkan menuju pasar lawang untuk belanja oleh-oleh.

fasilitas :- Bus ac pariwisata- Tiket kebun teh- Tour leader- Makan kotak- Snack- Air mineral

paket wisata kebun teh lawang

edukasi

Page 33: Content - Blog Darmawisata Indonesia - Berbagai …blog.darmawisataindonesia.co.id/buletin/buletin_darmawis...di ridhoi dan dirahmati oleh Allah SWT, dan sekali lagi saya ucapkan banyak

religi

DI 32

religi

Pergi ke Turki menikmati keindahan alam dan keajaiban peradaban Timur Tengah tidak sulit. Punya sejarah kebudayaan yang sangat tinggi dengan arsitektur bangunan yang mempesona. Dengan perjalanan paket 10 hari semua obyek wisata di negara dua peradaban ini bisa dikunjungi.

nikmati keajaiban

Maskapai :Turkey Airlines

klasifikasi Harga :- Dewasa Twin Sharing/Triple (extra bed) .- Anak dibawah 12 tahun sekamar dengan

01 dewasa.- Anak dibawah 07 tahun sekamar dengan

02 dewasa (extra bed).- Anak dibawah 07 tahun sekamar dengan

02 dewasa (tanpa extra bed).

Page 34: Content - Blog Darmawisata Indonesia - Berbagai …blog.darmawisataindonesia.co.id/buletin/buletin_darmawis...di ridhoi dan dirahmati oleh Allah SWT, dan sekali lagi saya ucapkan banyak

religi

DI33

Selat Bosphorus.

Setibanya di Attaturk Airport, Anda langsung diajak melakukan city tour mengunjungi Blue Mosque. Disebut blue/biru karena masjid ini berhiaskan keramik-keramik berwarna biru yang menutupi dinding dan kubahnya. Selanjutnya menuju Hippodrome, yakni taman kota yang punya keindahan sangat menawan berlokasi di dekat Blue Mosque.

Hagia Sophia berarti “Holy wisdom “adalah Gereja Cathedral yang berubah menjadi Masjid dan saat ini oleh pemerin-tah setempat di fungsikan sebagai mu-seum. Sore harinya menikmati Bosphorus Cruise, yakni menikmati selat Bosphorus yang memisahkan benua Eropa dan Asia menggunakan perahu.

Hari 1: City Tour di istanbul

Hari 3: Pergamon acropolis

Perjalanan menuju Çanakkale, sebuah provinsi di Turki yang terletak di dua benua, yaitu di Eropa dan Asia. Yang terkenal di Çanakkale adalah mengunjungi patung kuda Troy yang di indonesia dikenal lewat film kolosal “Troy”. Di sebut juga dengan Trojan Wars atau Wooden Horse.

Kota Kusadasi adalah kota pantai yang terkenal dengan teluknya yang indah. Men-gunjungi reruntuhan kota tua Pergamon Acropolis, Ibukota Kerajaan Pergamon/ Pergamum jadi agenda pertama. Ke-megahan peninggalan budaya Yunani dan Romawi sangat kental terlihat disini. Disini juga tempat lahirnya media tulis pertama yaitu “perkamen”, yang terbuat dari kulit kambing / domba

Hari 2: Kuda Troy Canakkale

Peninggalan budaya Yunani, Pergamon Acropolis.

Haghia Sophia.

Interior Haghia Sophia.

Page 35: Content - Blog Darmawisata Indonesia - Berbagai …blog.darmawisataindonesia.co.id/buletin/buletin_darmawis...di ridhoi dan dirahmati oleh Allah SWT, dan sekali lagi saya ucapkan banyak

religi

DI 34

House of virgin Mary.

The White Travertines

Hari 4: Kota Ephesus- Pamukkale

Hari 5: Konya-Cappadocia

Hari 6: Cappadocia

Perjalanan Anda akan diajak untuk men-gunjungi Ephesus City, salah satu kota kuno dengan peninggalan kebudayaan Romawi & Yunani terbesar. Kota ini dulunya merupakan pusat perdagangan dan pusat agama Kris-ten. Jangan lupa masuk ke Ephesus Museum merupakan salah satu dari 7 keajaiban kuno dan di sini kita akan melihat perpustakaan kuno yang bernama Library of Celsus.

Di sini juga anda akan melihat peningga-lan-peninggalan berupa bangunan dengan ukiran dewa-dewi Yunani kuno, seperti Dewi Nike (yang sekarang dijadikan sebagai merk sepatu), dewi Medusa yang dilukiskan sebagai dewi berambut ular, dan dewa-dewi lainnya, termasuk tanda atau lambang kedokteran yang sering kita lihat sekarang ini jika pergi ke apotik (gelas dengan ular melingkar di sekeliling nya). Selanjutnya House of Virgin Mary atau rumah Bunda Perawan Maria, ibu dari Nabi Isa. Di tempat ini, anda bisa berziarah dengan cara berdoa, dan menyalakan lilin.

Di hari ke 5 Anda akan diantar menuju Cappadocia melewati Konya. Saat di Konya Anda akan mengunjungi Mausoleum of Mevlana dan melewati Caravanserai dimana dahulu di gunakan sebagai tempat perhen-tian para pedagang. Konya di kenal dengan pusat ajaran Sufi.

Mausoleum of Mevlana.

Setelah istirahat semalam di Cappadocia, hari ke 6 waktunya menjelajah keindahan kota yang berlokasi di Provinsi Anatolia Timur. Dimulai dengan mengunjungi Goreme Valley & National Park.

Cappadocia punya keunikan geologi, sejarah, dan budaya. Karena punya suhu yang ekstrim dimana siang snagat panas dan malam sangat dingin. Dari situ akhirnya pen-duduk setempat membangun perlindungan dengan memahat dinding batu untuk tempat tinggal. Kaymakli Underground City yang merupakan kota bawah tanah yang terbersar di Turkey. Awalnya orang-orang Kristen mem-bangun kota di bawah tanah untuk bersem-bunyi dari kejaran tentara Romawi saat itu.

Goreme Valley.

Page 36: Content - Blog Darmawisata Indonesia - Berbagai …blog.darmawisataindonesia.co.id/buletin/buletin_darmawis...di ridhoi dan dirahmati oleh Allah SWT, dan sekali lagi saya ucapkan banyak

religi

DI35

Hari 8: BOLU- iSTaNBUL

Hari 7: ankara-Bolu/Duzce

Puas menikmati perbukitan Cappadocia Hari ke 7 perjalanan dilanjutkan menuju Ankara langsung ke Mausoleum of Atatürk. “Anitkabir” sebutan untuk makam Atat-urk yang terletak di ibukota Turki, Ankara. Anitkabir adalah makam pemimpin “Perang Kemerdekaan Turki”, pendiri dan presiden pertama Republik Turki.

Anitkabir Mausoleum of Ataturk.

Hari ke 8 di Turki, perjalanan dari Bolu berlanjut ke Istanbul. Setibanya di Istanbul Anda akan mengunjungi Grand Bazaar untuk berbelanja. Pasar terbesar di Istam-bul ini sudah berusia lebih dari 500 tahun dengan sekitar 5 ribuan kios yang terdapat di pusat perbelanjaan tertua di dunia ini.

Grand Bazaar.

BiaYa TaMBaHaN:01. Single Supplement: $ 230 per

orang. 02. Airport Tax Internasional: $ 360

per orang (tarif tax dapat berubah setiap saat tanpa pemberitahuan).

03. Airport Tax Jakarta: Rp. 150.000,- per orang

04. Tipping yang diwajibkan untuk Local Guide $3/orang/hari, driver $2/orang/hari & Tour Leader $2/orang/hari.

pErHaTiaN:1. Group akan diberangkatkan jika jum-

lah peserta mencapai minimum 20 orang dewasa/group

2. Pendaftaran harus disertai pemba-yaran uang muka sebesar USD 300/peserta.

3. Kenaikan Airport Tax sebelum Peluna-san biaya tour menjadi tanggungan peserta.

4. Biaya pembatalan oleh peserta dalam waktu:

A. 15 – 30 hari sebelum keberang-katan dikenakan biaya sebesar 50% dari harga tour.

B. 7 – 15 hari sebelum keberang-katan dikenakan biaya sebesar 80% dari harga tour.

C. Kurang dari 7 hari sebelum ke-berangkatan dikenakan biaya 100% dari harga tour.

5. Dalam keadaan Force Majeure/ter-paksa/tidak teratasi karena bencana alam, kerusuhan, suasana mencekam dan lain-lain, rencana perjalanan dapat dirubah baik susunan mau-pun jadwalnya tanpa pemberita-huan terlebih dahulu, hal ini demi kepentingan dan keamanan seluruh rombongan. Dalam hal ini DI tidak bertanggung jawab dalam pengem-balian biaya atau uang atas service yang sudah dibayarkan yang tidak di-gunakan, termasuk dan tidak terbatas pada biaya tambahan.

6. Demi kelancaran tour, acara perjala-nan dapat berubah tanpa pemberita-huan terlebih dahulu.

Page 37: Content - Blog Darmawisata Indonesia - Berbagai …blog.darmawisataindonesia.co.id/buletin/buletin_darmawis...di ridhoi dan dirahmati oleh Allah SWT, dan sekali lagi saya ucapkan banyak

Lewat Ziarah waLi1. Taman Bungkul - Sunan Ampel SurabayaBerlokasi di kawasan Utara Kota Surabaya tepatnya di Jalan KH Mas Mansyur, akan Jadi lokasi pertama untuk ziarah wali 5. Sunan Ampel sendiri bernama Raden Rahmat, ketu-runan ke-22 dari Nabi Muhammad.

2. Sunan Malek Ibrahim GresikSelanjutnya bergeser ke kota Gresik ter-dapat makam Sunan Malek Ibrahim yang berlokasi di kawasan Gapuro Wetan. Maulana Malik Ibrahim adalah keturunan ke-22 dari Nabi Muhammad. Ia disebut juga Sunan Gresik, atau Sunan Tandhes, atau Mursyid Akbar Thariqat Wali Songo .

Maulana Malik Ibrahim umumnya diang-gap sebagai wali pertama yang mendak-wahkan Islam di Jawa.

3. Sunan Giri Gresikmakam Sunan Giri di kawasan Kebomas. Sunan Giri adalah putra Maulana Ishaq. Sunan Giri adalah keturunan ke-23 dari Nabi Muhammad, merupakan murid dari Sunan Ampel dan saudara seperguruan dari Sunan Bonang. Ia mendirikan pemer-intahan mandiri di Giri Kedaton, Gresik yang selanjutnya berperan sebagai pusat dakwah Islam di wilayah Jawa dan Indone-sia timur.

4. Sunan Drajat LamonganIa adalah putra Sunan Ampel dengan Nyai Ageng Manila, putri adipati Tuban bernama Arya Teja. Sunan Drajat banyak berdak-wah kepada masyarakat kebanyakan. Ia menekankan kedermawanan, kerja keras, dan peningkatan kemakmuran masyarakat, sebagai pengamalan dari agama Islam.

5. Sunan Bonang TubanTerakhir berziarah ke makam Sunan Bonang yang berlokasi di Kutorejo kota Tuban. Sunan Bonang adalah putra Sunan Ampel, dan merupakan keturunan ke-23 dari Nabi Muhammad. Ia adalah putra Sunan Ampel dengan Nyai Ageng Manila, putri adipati Tuban bernama Arya Teja. Sunan Bonang banyak berdakwah melalui kesenian untuk menarik pen-duduk Jawa agar memeluk agama Islam.

tingkatkan iman

religi

Page 38: Content - Blog Darmawisata Indonesia - Berbagai …blog.darmawisataindonesia.co.id/buletin/buletin_darmawis...di ridhoi dan dirahmati oleh Allah SWT, dan sekali lagi saya ucapkan banyak

6. Sunan MuriaSunan Muria yang memiliki nama asli Raden Umar Said adalah putra Sunan Kalijaga dengan Dewi Saroh. Nama Muria diambil dari nama tempat tinggal terakhir beliau di lereng Gunung Muria, kira-kira delapan belas kilometer ke utara Kota Kudus.

7. Sunan KudusSunan Kudus dilahirkan dengan nama Sayyid Ja’far Shadiq Azmatkhan. Dia ada-lah putra dari pasangan Sunan Ngudung (Sayyid Utsman Haji) dengan Syarifah Dewi Rahil binti Sunan Bonang.

8. Sunan Gunung JatiSunan Gunung Jati dikenal juga sebagai Syarif Hidayatullah. Ia adalah putera dari Nyai Rara Santang, salah seorang puteri Sri Ba-duga Maharaja Prabu Siliwangi dari ibunda Nyai Subang Larang. Satunya anggota Wali Songo yang menyebarkan agama Islam di Tatar Pasundan atau wilayah Jawa Barat.

9. Sunan KalijogoSunan Kalijaga adalah putra Adipati Tuban yang bernama Tumenggung Wilatikta atau Raden Sahur. Tumenggung Wilatikta sering disebut Raden Sahur walau dia termasuk keturunan Ranggalawe yang beragama Hindu tetapi Raden Sahur sendiri sudah masuk agama Islam.

wali 9 plusfasilitas• Bus pariwisata ac, recleaning seat,

lcd, karaoke• Makan & minum 14x• Tiket masuk wisata,makam & infaq• Pimpinan jama’ah / ustad• Spanduk & dokumentasi• Tour leader dari pt.darmawisata

indonesia t&t• Bermalam di masjid / pondok• Tol, parkir & restribusi

hari 01• Sunan ampel (surabaya)• Sunan bungkul (surabaya)• Maulana malik ibrahim (gresik)• Sunan giri (gresik)• Sunan drajat (lamongan) • Ibrohim asmoroqhondi (tuban)• Sunan bonang (tuban)• Sunan muria (kudus) - bermalam

hari 02• Sunan kudus (kudus)• Sunan kalijaga (demak)• Raden fatah (demak)• Sunan gunung jati (cirebon) - bermalam

hari 03• Taman mini indonesia indah (jakarta)• Masjid istiqlal (jakarta)• Masjid kubah mas (depok)

hari 04• Puncak pas (bogor)• Ciater (bandung)• Gunung tangkuban perahu (bandung)• Cihampelas (bandung) - bermalam

hari 05• Pasar baru (bandung)• Ki ageng pandanaran (jabalkat-klaten)• Gus dur – (jombang)• Kembali ke surabaya

Wali 5Fasilitas- Bus AC Standar Pariwisata- Guide/Imam- Makan Kotak- Snack- Air Mineral

Deskripsi Perjalanan:Perjalanan Berangkat Pukul 06.00 wib, Tiba Pukul 21.00 wib- Taman Bungkul - Sunan Ampel Surabaya- Sunan Malek Ibrahim Gresik- Sunan Giri Gresik- Sunan Drajat Lamongan- Sunan Bonang Tuban

Page 39: Content - Blog Darmawisata Indonesia - Berbagai …blog.darmawisataindonesia.co.id/buletin/buletin_darmawis...di ridhoi dan dirahmati oleh Allah SWT, dan sekali lagi saya ucapkan banyak

umrohm.i.c.e

outboundOutbound secara historis lahir dalam

rangka menjawab kebutuhan menyelesai-kan persoalan dengan cara-cara kreatif dan tidak biasa. Solusinya dengan men-gajak keluar dari apa yang biasa dipikir-kan banyak orang dalam keseharian.

Outbound menjadi pilihan kreatif yang menyenangkan bagi perusahan, instansi dan lembaga dalam menyelesaikan atau mengembangkan sumberdaya manusia dan organisasi kearah lebih baik. Dalam proses aktifitasnya peserta latih akan dia-jak melakukan aktifitas-aktifitas bermain dan belajar sesuai konteks yang ingin dicapai oleh organisasi sebagai tujuan outbound itu sendiri.

Banyak hal yang sebenarnya bisa dicapai dengan cara ini, antara lain teamwork, problem komunikasi, motivasi, leadership, kolaborasi tim, budaya perusahaan, em-ployee engagement, dan lain-lain.

Harmonic Outbound Sebuah hasil eksplorasi mendalam oleh

kami sebagai perusahaan yang bergerak dalam inovasi pengembangan SDM dan Or-ganisasi mendapatkan Harmobic Outbond.

Harmonic Outbound adalah sebuah kegiatan outbound yang dikemas se-cara kreatif, fun, ringan dengan learning game. Terdiri dari permainan dengan

tema tertentu yang disesuaikan menurut kebutuhan dan problem peserta.

Pilihan tema dan aktifitasnya adalah menyelaraskan antara kebutuhan belajar orang dewasa, menyenangkan dan sin-ergi dengan kebutuhan serta target yang ingin dicapai oleh perusahaan maupun organisasi tersebut.

PILIHAN AKTIVITAS :l IN DOOR atau OUT DOOR

FASILITAS :l Program kegiatan Harmonic Out-

bound Training l Program outdoor activity & indoor

activityl Profesional team, mediator game,

bandana regu, sound sistem lapanganl Dokumentasi, welcome banner & foto banner

Kami siap bernegosiasi sebagai bentuk fokus kami membantu pengembangan sumberdaya manusia dan organisasi di perusahaan/instansi. Kami siap menjadi partner yang bisa diandalkan dalam menyelesaikan problem serta pengem-bangan pengetahuan dan keterampilan SDM di perusahaan/instansi.

DI 40

Page 40: Content - Blog Darmawisata Indonesia - Berbagai …blog.darmawisataindonesia.co.id/buletin/buletin_darmawis...di ridhoi dan dirahmati oleh Allah SWT, dan sekali lagi saya ucapkan banyak

di41

EVENT ORGANIZERKelebihan utama di Event Mangement

adalah mampu melakukan penyelengga-ran even yang berlokasi outdoor maupun indoor. Kami mampu menjadi partner pekerjaan yang berkaitan seputar even dengan beragam tema.

Pekerjaan even indoor yang mampu kami tangani adalah sebagai berikut : Meeting, Seminar, Kongres, Konferensi, Workshop, Pelatihan, Gathering, Konser, Launching Produk, Pameran, Pers Confer-ece, Gala dinner.

Sedangkan pekerjaan even outdoor yang mampu kami tangani meliputi : Meeting, Pelatihan, Gathering, Konser, Pameran, Outbound, Fun Bike, Fun

Walk dalam skala Regional dan skala Nasional. Pekerjaan seputar even kami juga terbiasa menangani diantaranya: menyiapkan lokasi & tempat penyeleng-garaan even, mengurus perijianan yang diperlukan dalam penyelenggaraan even atau event permit, artis management atau mendatangkan Artis.

Pengadaan MC – SPG – Body Guard even, pengadaan gate ringing & sound system skala kecil hingga skala Konser, partisi–tenda dome & tenda roders, pengerjaan partisi atau prop-erty event atau kantor, produksi–pajak–pemasangan+maintenance media promo even : Baliho, T Banner, Spanduk even.

m.i.c.e

Page 41: Content - Blog Darmawisata Indonesia - Berbagai …blog.darmawisataindonesia.co.id/buletin/buletin_darmawis...di ridhoi dan dirahmati oleh Allah SWT, dan sekali lagi saya ucapkan banyak

di 42

dengan berkembangnya industri Meeting incentive Conventions & Exhibitions (MiCE) akhirnya membuat proses aktifitas dari perusahaan juga mengalami dinamika. Yang paling terasa adalah proses meeting (rapat). dahulu meeting punya kesan yang kaku, tegang dan menakutkan. Namun proses meeting sekarang tidak hanya berkumpul bersama untuk berbicara dan menyelesaikan sesuatu problem.

Meeting seringkali bersinergi dengan tour, karena perkembangannya meet-ing membutuhkan venue yang menarik bahkan unik, misalnya meeting dika-pal pesiar, meeting outdor malam hari dengan suasana pantai, kebun, maupun kolam renang.

di Event Management yang berada di divisi MiCE PT.dARMAWiSATA iNdONE-SiA Tour Travel siap membantu perusa-haan anda untuk kebutuhan meeting di lokasi unik. Hotel, Conventions bahkan venue destinasi dilokasi wisata seperti Bali, Lombok, Karimunjawa, Bromo atau venue-venue menarik yang lain.

PAKET MEETING

Paket Meeting 3 Hari 2 Malam- Hari 01 : Transfer in & Acara Bebas dijemput di Airport menuju Hotel

yang ditentukan untuk check in. Acara bebas…..

- Hari 02 : Full day Meeting Pk 09.00 – 18.00 (Makan Pagi, Siang, Malam) Sarapan pagi di hotel ,mengikuti

acara full day meeting, rehat coffee break dan makan siang.

Acara meeting dilanjutkan kem-bali, rehat coffee break dan makan malam. Meeting selesai, acarabe-bas dan istirahat.

(Paket termasuk : Meeting room & fasilitas, 2X coffee beak, buffet lunch dan buffet dinner)

- Hari 03 : Acara Bebas & Tansfer Out (B) Sarapan pagi di hotel, acara bebas

sambil menunggu waktu penjempu-tan tiba. diantar menuju Bandara untuk melakukan penerbangan menuju destinasi berikutnya.

(Fasilitas: Bus AC, Luggage Car, Guide Service)

PAKET MEETING2 HARI 1 MALAM- Hari 01 : Transfer in & Meeting (Coffe break 2x & Makan Malam)

Pagi dijemput di Airport menuju Hotel yang ditentukan untuk check in. Meeting

- Hari 02 : City Tour & Transfer Out Sarapan pagi di hotel , diantar

menuju obyek-obyek wisata lokal dan berbelanja dipusat perb-

elanjaan, Transfer out.

PAKET HALF DAY MEETING - durasi waktu : 5 – 6 Jam Transfer in & Meeting termasuk cof-

fee break 1X & makan malam Fasilitas Meeting : AC meeting room, microphone,

screen, OHP, white board & maker, dokumentasi, welcome & foto banner, flip chart, notepad & pen, ice & mint

m.i.c.e

Page 42: Content - Blog Darmawisata Indonesia - Berbagai …blog.darmawisataindonesia.co.id/buletin/buletin_darmawis...di ridhoi dan dirahmati oleh Allah SWT, dan sekali lagi saya ucapkan banyak

di43

Rapat merupakan salah satu proses interaksi untuk mengumpulkan dan men-emukan cara-cara kerja atau proses yang lebih inovatif dan kreatif bagi sekelompok orang. Namun rapat bisa menjadi sumber kemubaziran karena dilaksanakan secara buruk akibat lemahnya kemampuan fasilita-si (facilitating skills) dari para eksekutif atau manajer yang memimpin rapat tersebut.

Peran fasilitator dipandang sangat diper-lukan dan dibutuhkan terutama saat orang secara berkelompok harus merencanakan, memutuskan, membuat inovasi, implemen-tasi dan berbagi tanggung jawab. Fasilitator akan menginspirasi mereka agar menger-ahkan energi yang luar biasa menuntas-kan apa yang tidak bisa mereka lakukan sendirian. Kemampuan fasilitator dapat mengalirkan energi mereka.

Training Harmonic Facilitation SkillHarmonic Fasilitasi adalah sebuah pen-

dekatan non linier dan swakelola bertujuan mengubah konflik menjadi ketegangan kreatif dalam sebuah pertemuan kelompok. Harmonic Facilitation menggunakan kekua-tan hati dan sekaligus pikiran.

Harmonic fasilitasi adalah sebuah proses sadar dan sepenuh hati membantu me-mudahkan kelompok menemukan pilihan-pilihan baru dan menjadikannya selaras dengan tujuan terbaiknya.

Proses Harmonic Fasilitasi adalah model yang mendudukkan empati pada puncakn-

ya dengan tujuan peserta pertemuan saling menyimak dengan aktif. Proses ini pada gilirannya akan membantu peserta untuk berfikir multi perspektif.

Harmonic fasilitasi bekerja dengan cara membuka hati dan pikiran. Pertemuan harus berbeda dengan memperkenalkan permain-an, simulasi atau bermain peran. Harmonic Fasilitasi mendorong para peserta berbicara secara otentik sebagai dirinya.

Tujuan pelatihan atau trainingPelatihan ini bertujuan untuk mencetak

karyawan bahkan manajer handal yang sanggup mengawal terwujudnya peruba-han-perubahan positif di masa depan dan yang diproyeksikan perusahaan, instansi bahkan organisasi.l Memahami pentingnya cara mamfasili-

tasi yang benar dan tepat sasaranl Mampu memahami karakter peserta

meetingl Mampu menentukan dengan tepat alat

bantu dalam proses fasilitasil Mampu melaksanakan fasilitasi dengan efektif

Durasi Pelatihan durasi pelatihan ini selama 3 hari.

Fasilitas pelatihan : Materi baca, dokumentasi kegiatan, SSertifikat, Welcome & Foto Banner, Property & Equipment Training, Konsumsi (3 kali makan dan 6 kali coffeebreak)

PAKET OUTINGTraining – Fasilitasi – Outbound – Fun Game

m.i.c.e

Page 43: Content - Blog Darmawisata Indonesia - Berbagai …blog.darmawisataindonesia.co.id/buletin/buletin_darmawis...di ridhoi dan dirahmati oleh Allah SWT, dan sekali lagi saya ucapkan banyak

1. PAKET KAMPoENG ELEcToNETarget Even berskala kampung atau kecama-tan bertujuan menembak sasaran promosi dan selling produk langsung kemasyarakat kelas menengah kebawah/middle low. Konsep even ini adalah : Hiburan electone/organ tunggal durasi sekitar 2 jam, promo dan selling produk oleh SPG. Lokasi acara di beberapa titik kampung, waktu acara tentative sesuai permintaan klien.

l Electone plusl Penyanyi 2 personl MC 1 personl SPG 2 personl Sound + Tripod + Mixer Controll Tenda kerucut 3x3 ml Media Promo 10 umbul2l Backdrop ukuran 3x2 m

2. PAKET LoMBA KARAoKE Senada dengan konsep kampoeng elec-tone, paket lomba karaoke ini juga menyasar masyarakat kampung sebagai taget market. Konsep even ini adalah : lomba karaoke dada-kan dengan lokasi lapangan kampung atau kecamatan, dengan peserta warga sekitar.

SPG melakukan promo selling di sekitar lokasi. Ada 3 pemenang dalam lomba ka-raoke tadi yg berhak mendapatkan hadiah hiburan home appliance seperti : kompor gas, dispenser, kipas angin, dll. Waktu acara tentative sesuai permintaan klien.

l Sound + Tripod + Mixer Controll Tv LCd 30’ + dVd Player + Mic l MC 1 personl SPG 2 personl Tenda kerucut 3x3 ml Media Promo 10 umbul2l Backdrop ukuran 3x2 ml Hadiah/doorprize peserta karaoke

3. PAKET NoBARSasaran, konsep dan tujuan Paket Nonton Bareng ini juga sama dengan even kampo-eng electone dan lomba karaoke. Kon-

EvEnT SprEAding &EVENT SChOOl

m.i.c.e

Page 44: Content - Blog Darmawisata Indonesia - Berbagai …blog.darmawisataindonesia.co.id/buletin/buletin_darmawis...di ridhoi dan dirahmati oleh Allah SWT, dan sekali lagi saya ucapkan banyak

sepnya adalah pemutaran film atau Nobar keliling di salah satu titik lokasi kampung yg strategis. Bisa di lapangan atau balai kelu-rahan di tingkat desa dan kecamatan. Ada hadiah atau doorprize menarik untuk 3 orang pengunjung yang beruntung. Waktu acara sore hari pukul 18.00 wib. SPG mel-akukan promo & selling di sekitar lokasi even.

l Sound + Tripod + Mixer Controll infocus/Proyektorl Screen Tripod 244l MC 1 personl SPG 2 personl Tenda kerucut 3x3 ml Media promo 10 umbul2l Hadiah/doorprize untuk 3 pengunjungl Backdrop ukuran 3x2 m

4. PAKET EVEN SEKoLAHEven tingkat sekolah yang mampu kita ker-jakan antara lain Pentas Seni, Reuni, Study Tour, Wisuda atau pelepasan siswa dengan konsep unik, seperti wisuda atau pelepasan

siswa TK dengan Venue diHaggar Pesawat. Selain seremonial siswa juga mendapat pengalaman yang tak dapat dilupakan den-gan mempelajari dunia penerbangan.Kami juga telah bekerjasama dengan salah satu destinasi unik di Batu, Malang yang bisa digunakan untuk Study Tour mulai siswa TK hingga SMA hingga Mahasiswa. Lokasi tersebut dibangun dengan konsep sawah dan perkebunan Organik, dimana siswa akan belajar dan mendapatkan pegalaman Unik.

Memandikan Kerbau, membajak sawah, bercocok tanam dan berkebun dengan cara Organik sampai interaksi langsung dengan penduduk sekitar yang telah menjadi petani Organik.

Konsep study tour ini adalah Edutainment, pelatihan yang menyuguhkan nuansa edukasi dan entertainment, sehingga peserta tidak merasa bosan dan selalu fun menerima materi yang diberikan. ini akan merangsang kreatifitas yang positif.

mice

di45

Page 45: Content - Blog Darmawisata Indonesia - Berbagai …blog.darmawisataindonesia.co.id/buletin/buletin_darmawis...di ridhoi dan dirahmati oleh Allah SWT, dan sekali lagi saya ucapkan banyak

Nikmati Keindahan Singapura ber-sama pasangan. Sangat direko-mendasikan bagi pasangan yang

merayakan moment kebahagiaan. Pengi-napan kelas premium bintang 5 (*****) di Pulau Sentosa yang eksotis.

Hari 108.00 : Perjalanan Surabaya – Singapura11.20 : Tiba di Singapura + Proses Clearance di bandara13.00 : Check In Hotel Cappela Resort Sentosa 15.00 : Acara Bebas

Hari 207.00 : Sarapan Pagi08.00 : Acara Bebas18.00 : Sentosa By Night termasuk Makan Malam22.00 : Acara Bebas

Hari 307.00 : Sarapan Pagi sekaligus persiapan cek out09.00 : Perjalanan dari Hotel To Airport12.10 : Terbang Kembali Ke Surabaya13.30 : Tiba Di Bandara Juanda

SingaporeHoneymoonHoneymoon

internasional

DI 46

Page 46: Content - Blog Darmawisata Indonesia - Berbagai …blog.darmawisataindonesia.co.id/buletin/buletin_darmawis...di ridhoi dan dirahmati oleh Allah SWT, dan sekali lagi saya ucapkan banyak

DI47

Hat Yai (tHailand)n Four Faces Buddha n Temple Kwan Yin Temple n Samila Beach n Khao Tang Kuan Hill

Kuala lumpur (malaYsia)n KLCC/Twin Tower, n Chocolate House n Dataran Merdeka, n Istanah Negara, n genting highland

JoHor (malaYsia)n Lego Land

singaporen Universal studio, n Orchard Road Shopping Center

Singapore-Malaysia-ThailandJelajah 3 Negara

Twin Tower

Hat Yai

Johor

Universal Studio Singapore

Page 47: Content - Blog Darmawisata Indonesia - Berbagai …blog.darmawisataindonesia.co.id/buletin/buletin_darmawis...di ridhoi dan dirahmati oleh Allah SWT, dan sekali lagi saya ucapkan banyak

DI 48

LegoLandLegoland Malaysia adalah taman hiburan

yang dibuka di Nusajaya, Johor, Malaysia, pada tanggal 15 September 2012. Taman ini berisi 40 wahana interaktif, acara, dan atraksi. Ini adalah taman hiburan Legoland pertama di Asia.

Segala bentuk permainan lego ada di sini. Dan pastinya tidak hanya untuk anak kecil karena orang dewasa banyak sebagai penggemar lego.

genting HigHLandsGenting Highlands adalah tempat

wisata yang paling tersohor di Malaysia. Inilah Las Vegasnya Malaysia. Genting Highlands berada di daerah pegu-nungan yang tinggi (tidak seperti Las Vegas yang berada di gurun) dengan begitu udara di sini sangat dingin jadi anda bisa melakukan banyak kegiatan outdoor tanpa harus takut kepanasan. Lokasi Genting Highlands ini mirip den-gan Puncak atau Lembang.

EksotikaMalaysia

Malaysia jadi satu tujuan paling populer ke manca negara bagi warga Indonesia. Kesamaan budaya dan bahasa membuat wisatawan Indonesia merasa berada di negara sendiri. Apa saja yang bisa di explorasi disana:

internasional

Page 48: Content - Blog Darmawisata Indonesia - Berbagai …blog.darmawisataindonesia.co.id/buletin/buletin_darmawis...di ridhoi dan dirahmati oleh Allah SWT, dan sekali lagi saya ucapkan banyak

KuiL KeK LoK si di PenangTempat suci agama Budha ini menjadi

tempat wisata populer di Penang. Pada saat perayaan tahun baru Imlek, kuil ini akan jauh lebih indah karena akan diterangi lampion yang menyala dan membuat sua-sana lebih indah.

Menara KeMbar PetronasMenara yang mempunyai dua

gedung ini adalah ikon dari wisata Malaysia. Sering disebut sebagai Petronas Twin Tower karena dua men-ara tersebut kembar. Menara ini juga pernah masuk daftar bangunan tertinggi di dunia. Kita bisa berfoto ria dengan background menara petronas ini.

Masjid KristaLMasjid Kristal ini memang terlihat unik

karena menggunakan bahan dasar kristal, kaca, dan baja. Pada siang hari, masjid yang menjadi kebanggaan dari kota Kuala Trengganu ini akan terlihat lebih berkilauan karena pantulan dari cahaya matahari. Kilau yang dimiliki Masjid Kristal ini masih tetap nampak walapun pada waktu malam hari, kilauan itu berasal dari pancaran sinar cahaya lampu yang menampilkan nuansa warna kebiru-biruan.

jeMbatan udara LangKawiKunjungi saja Jembatan Udara

Langkawi (Langkawi Sky Bridge). Meski tidak benar-benar melayang di udara, wisatawan bisa merasakan sensasi ngeri yang tak jauh berbeda dengan berjalan di atas jembatan setinggi 700 meter dari permukaan tanah. Jembatan ini membentang membe-lah hutan sejauh 125 meter di Pulau Langkawi. Pengidap acrophobia tidak disarankan menaiki jembatan ini.

DI49

Page 49: Content - Blog Darmawisata Indonesia - Berbagai …blog.darmawisataindonesia.co.id/buletin/buletin_darmawis...di ridhoi dan dirahmati oleh Allah SWT, dan sekali lagi saya ucapkan banyak

Pulau Jeju jadi pulau terbesar di Korea Selatan dan terletak di sebelah Selatan Semenanjung Korea. Banyak lokasi wisata yang menarik di pulau ini antara lain:

Seongsan Ilchulbong atau Puncak Matahari Terbit adalah kawah gunung berapi yang memiliki luas 99.000 m² dan tinggi 182 m di sebelah timur Jeju.

Manjanggul (Gua Manjang), gua yang terbentuk dari aktivitas gunung berapi. Terletak di Desa Donggim-nyeong, Kecamatan Gujwa, Kabu-paten Jeju Utara, 30 km timur Kota Jeju. Dikenal akan stalaktit-stalaktit sepanjang 70 cm dan batu-batu dari lahar yang sudah membeku.

Gunung Sanbang (Sanbang-san), terletak di Kabupaten Jeju Selatan

Air Terjun Cheonjeyeon, terletak sebelah barat kota Seogwipo, Kab. Jeju Selatan. Terdiri dari tiga tingkat. Dilengkapi jembatan dan paviliun.

Air Terjun Jeongbang, terletak 1,5 km di tenggara kota Seogwipo, salah satu dari 3 air terjun utama di Jeju. Air terjun Jeongbang langsung ber-muara ke laut.

Taman Hallim, di dalamnya termasuk Gua Hyeopjae dan Ssangyong. Ta-man Hallim dilengkapi dengan kebon raya dan fasilitas rekreasi.

Korea Selatan yang menawan

Wisata Ke semenanjung Korea sangat menarik terutama di Korea selatan. ada beberapa kawasan yang wajib di kunjungi.

1

2

3

4

5

6

internasional

Nami Island

DI 50

Page 50: Content - Blog Darmawisata Indonesia - Berbagai …blog.darmawisataindonesia.co.id/buletin/buletin_darmawis...di ridhoi dan dirahmati oleh Allah SWT, dan sekali lagi saya ucapkan banyak

Yongduam, bermakna “Batu Kepala Naga”, dikarenakan bentuknya mirip kepala naga yang muncul dari air laut. Terletak di wilayah Kota Jeju.

Kawah Sangumburi, salah satu dari tiga kawah utama di Jeju. Kawasan yang menjadi tempat konservasi flora, sebanyak 420 jenis spesies tanaman iklim subtropis, sedang dan alpen.

Kampung Seongeup, kampung tradisional yang mempertahankan gaya hidup khas rakyat Jeju. Terletak sebelah barat daya Seongsan, Jeju bagian timur.

Pulau Nami: Nama pulau ini me-mang melekat dengan film “Winter Sonata”, dibintangi oleh Choi Ji-woo and Bae Yong Joon. Pulau Nami sendiri adalah sebuah lahan yang berada ditengah-tengah bendungan Cheongpyeong Dam dengan luas sekitar 462.000 meter persegi.

Kawasan Gunung Seorak: Jadi pun-cak tertinggi dari Rangkaian Pegunun-gan Taebaek. Berada di wilayah Gang-won, Timur Korea Selatan. Dinamakan Seorak (dalam bahasa korea berarti salju) karena salju yang turun di sini tahan lama atau gunung-gunungnya berwarna putih seperti salju.

Kuil Shinheungsa: terletak di lereng Seorak. Di kuil ini, kita bisa melihat patung Buddha terbesar di Korea. Patung ini menjadi simbol keinginan rakyat Korea untuk penyatuan kembali kedua negara yang .

Kereta gantung Gwongeumseong: salah satu cara cepat untuk menca-pai puncak Gwongeumseong adalah dengan menaiki kereta gantung. Pemandangan indah kawasan pegu-nungan jadi kelabihan saat menaiki kereta gantung ini.

7

8

9

10

11

12

13

Tedy Bear Museum

Jeju Island

Gunung Sorak

Gunung Halla

Air Terjun Cheonjiyeon

DI51

Page 51: Content - Blog Darmawisata Indonesia - Berbagai …blog.darmawisataindonesia.co.id/buletin/buletin_darmawis...di ridhoi dan dirahmati oleh Allah SWT, dan sekali lagi saya ucapkan banyak

toKyo disney resortBila Anda suka berkunjung ke taman

hiburan , Tokyo Disney Resort bisa men-jadi jawaban yang tepat. Taman hiburan ini berada di prefektur Chiba dan telah mendapat lisensi dari The walt Disney Company.

ueno ParKJepang terkenal dengan bunga sakuran-

ya yang sangat indah. Bila Anda ingin menikmati kecantikan bunga ini, datanglah ke Ueno Park pada saat musim semi yang terjadi sekitar bulan Maret hingga Mei.

Yang Unix

Fuji-Q HigHLandWisata Jepang yang satu ini berupa taman

hiburan yang menyuguhkan wahana per-mainan paling mendebarkan, salah satunya adalah roller coaster yang sangat tinggi dengan lintasan yang panjang. Piknik sambil menikmati mekarnya bunga sakura disini tempatnya.

universaL studio jePangUniversal Studios Japan yang berada di

Osaka ini menyuguhkan berbagai hiburan, mulai dari atraksi dari perfilman Hollywood , bioskop (2D, 3D, bahkan 4D), atau Anda bisa sekedar berjalan-jalan di tempat yang mirip sekali dengan lokasi film suatu film.

bieiBiei adalah kota kecil di Hokkaido dan

sebenarnya bukanlah tempat wisata yang akan menyajikan berbagai hiburan seperti objek wisata Jepang lainnya. Namun kota kecil ini sangat terkenal dengan keindahan alamnya yang berupa bukit bunga

Jepanginternasional

Ueno Park

Bukit Biei

Page 52: Content - Blog Darmawisata Indonesia - Berbagai …blog.darmawisataindonesia.co.id/buletin/buletin_darmawis...di ridhoi dan dirahmati oleh Allah SWT, dan sekali lagi saya ucapkan banyak

Ferrari worLd abu dHabiFerrari World merupakan taman hiburan bertemakan Ferrari yang terletak di Yas Island, Abu Dhabi. Taman hiburan yang memegang predikat “largest indoor amuse-ment park in the world” ini dibuka secara resmi pada November 2010. Bagi wisa-tawan penggemar roller coaster rasanya wajib mengunjungi tempat ini karena Fer-rari World memiliki Formulla Rossa, roller coaster tercepat sedunia. Beberapa per-mainan di dalamnya juga punya kecepatan yang lebih tinggi.

sHeiKH Zayed grand MosQuePembangunan masjid ini merupakan gaga-san dari Sheikh Zayed Al Nahyan, mantan Presiden UAE. Setelah beliau wafat, pem-bangunannya dilanjutkan oleh putranya, Sheikh Khalifa bin Zayed Al Nahyan. Mas-jid ini merupakan masjid terbesar di UAE dan salah satu masjid terbesar di dunia.Terinspirasi dari arsitektural Mughal dan Moorish, terutama Masjid Badshahi di Lahore, Pakistan dan Masjid Hassan II di Casablanca, Morocco. Dibangun dengan 82 kubah, lebih dari 1000 pilar, empat bangunan menara di empat penjuru mes-

Kemewahan Abu Dhabi

jid, dan memiliki kapasitas 41.000 jemaah. Di sekeliling masjid dibangun rangkaian kolam yang akan memantulkan bentuk arcade masjid, memberikan pemandan-gan spektakuler di bawah siraman cahaya lampu di malam hari.

internasional

Sheikh Zayed Grand Mosque

Ferrari World

mple Kwan

Ferrari World

DI53

Page 53: Content - Blog Darmawisata Indonesia - Berbagai …blog.darmawisataindonesia.co.id/buletin/buletin_darmawis...di ridhoi dan dirahmati oleh Allah SWT, dan sekali lagi saya ucapkan banyak

burj aL arabBurj al-Arab adalah sebuah hotel mewah

yang terletak di Dubai, Uni Emirat Arab. Bangunan Burj al-Arab, didesain oleh Tom Wright, mencapai ketinggian 321 meter, 66 lantai dan adalah bangunan tertinggi yang sepenuhnya digunakan sebagai hotel.

Bangunan ini berdiri di sebuah pulau buatan yang berada 280 m lepas pantai di Teluk Persia. Burj al-Arab dimiliki oleh Jumeirah.

juMeiraH beacHPantai Jumeirah adalah Pantai paling terke-

nal di Dubai. Pantai ini membentang sampai 7 Km, dibagi menjadi tujuh Pantai dan pantai masing-masing membentang panjang berki-lometer. 2 Pantai menyatu di masing-masing Jumeirah Park, dan Wild Wadi.

burj KHaLiFaBurj Khalifa adalah contoh arsitektur

tertinggi dan paling menakjubkan. Menara, tinggi 153 Lantai menyentuh langit di kota Dubai. Bangunan ini termasuk Bagian dari Hotel, Ruang kantor, Hunian Apartemen dengan semua fasilitas kemewahan.

Magic Dubai

goLd souQIni adalah pasar Emas yang paling terkenal

di dunia, karena itu kota ini disebut “Tanah Emas”. Pasar berbaris dengan toko-toko emas di mana Anda bisa mendapatkan berb-agai emas dalam berbagai mutu karat.

internasional

Burj Al arab

Gold Souq

Jumeirah Beach

DI 54

Page 54: Content - Blog Darmawisata Indonesia - Berbagai …blog.darmawisataindonesia.co.id/buletin/buletin_darmawis...di ridhoi dan dirahmati oleh Allah SWT, dan sekali lagi saya ucapkan banyak

Kawasan Bandung kali ini jadi tujuan wisata “Enciety Bandung Paradise Tour” 7-9 Maret 2014. Hari pertama peserta berangkat dari Surabaya ke Bandung via udara. Tangkuban Perahu jadi tujuan pertama setelah di dahului makan siang di resto Mang Ngking Khas Makanan Sunda. Selanjutnya perjalanan menuju Kawasan Lembang dan di tutup menuju Hotel Bintang 4 di kawasan Ciampelas Bandung.

Enciety Bandung Paradise TourEnciety Bandung Paradise Tour

Kali ini Darmawisata di percaya oleh V Tri sebagai mitra untuk program “V Tri Apresiasi Mitra eAD V-Tri Tahun 2014” pada 19-22 Februari 2014. Darmawisata kali ini mengakomodasi peserta yang tersebar di beberap kota di Indonesia, antara lain Pontianak,Jogja,Surabaya, Bandung, Sambas, Bali, Makasar. Seluruhnya di koordinasikan untuk berkumpul di Jakarta dan selanjutnya berangkat bersama ke Malaysia. Tujuan wisata adalah Cameron High - Genting Highland - Kuala Lumpur. Seluruh peserta yang berjumlah 60 orang berangkat sesuai jadwal dan kembali dengan selamat.

Tangkuban Perahu – Angklung Ujo

Cameron High - Genting Highland - Kuala Lumpur

Hari kedua dilanjutkan menuju Trans Studio lalu makan siang di Resto Bumbu Desa. City Tour di Bandung mengantar perjalanan menuju Angklung Mang Ujo di kawasan Padasuka. Hari ketiga setelah sarapan pagi di hotel peserta mengunakan waktu untuk belanja di kawasan Cihampelas dan melakukan aktifitas di hotel. Setelah makan siang peserta kembali ke Surabaya dengan Selamat.

V Tri Apresiasi Mitra eAD V-Tri Tahun 2014

Page 55: Content - Blog Darmawisata Indonesia - Berbagai …blog.darmawisataindonesia.co.id/buletin/buletin_darmawis...di ridhoi dan dirahmati oleh Allah SWT, dan sekali lagi saya ucapkan banyak

voucher

1. Course opening & Fee TreaTmenT Weekdays : monday to Friday Weekend : saturday (afternoon tee time), sunday and public Hoday Note. **Please re confirm to Club for tee time availability.

2. golF Fee Weekdays Fee Holes price 18 Holes rp 830.000,-27 Holes rp 1.055.000,-

no CondiTion raTe1 Weekdays: Tuesday until Friday excluding public Holidays rp. 500.000,-2 saturday morning: Based on tee time availability rp. 1.050.000,-3 saturday and public Holiday noon tee time after 12.00 noon: Based on tee time availability rp. 800.000,-4 sunday morning:Based

Course opening Hours & raTesWeekdays : monday — FridayWeekend : saturday, sunday and public HolidayTime : 05.3oam — o5.oopm

no CondiTion raTe1 Weekday rp. 575.000,-2 Weekend rp. 960.000,-including green fee, Caddy Fee, golf Car, Tax & insurance

oTHer Fees:golf Club rental rp. 195.000 nett **iset

Ciputra Golf

Golf taman Dayu

finna Golf & Country Club resort

saturday Fee Holes price 18 Holes rp 1.430.000,- 27 Holes rp 1.870.000,- sunday & public Holiday Fee Holes price 18 Holes rp 1.175.000,- 27 Holes rp 1.550.000,-

on tee time availability rp. 800.000,-5 sunday noon tee time after 12.00 noon: Based on tee time availability rp. 700.000,-price above is inclusive of green fee, cart, caddie fees, service charge & government tax.golf reservation:a guaranteed Boo1iloveallajking Tee Time is required upon any reservations, signed by both parties.

golf shoe rental rp. 95.000 nettlpairsdrivrag range Bail rp. 25.000 neuf 50 balls rp. 45.000 nettl 100 balls

note: 1. Caddy fee & Buggy are sulect to change, please re confirm to Club while you book the tee time. 2. golf cart tee is per pax. 3. all rates are inclusive of 10% government tax

note:• ** Wilson golf set (steel) or mizuno golf set

(graphite)• driving range open hours 05.30 am — 5.00pm• last bucket of 100 balls is on 04.oopm and 50

balls is on 04.3opm• (Using Wood is not allowed, Iron only)• For large group bookings where they require a

“shotgun start”, or temporary closed of the golf Course, please contact

Page 56: Content - Blog Darmawisata Indonesia - Berbagai …blog.darmawisataindonesia.co.id/buletin/buletin_darmawis...di ridhoi dan dirahmati oleh Allah SWT, dan sekali lagi saya ucapkan banyak
Page 57: Content - Blog Darmawisata Indonesia - Berbagai …blog.darmawisataindonesia.co.id/buletin/buletin_darmawis...di ridhoi dan dirahmati oleh Allah SWT, dan sekali lagi saya ucapkan banyak

DIVISI TICKETING SURABAYA :

NAMA YM HP PIN BBNur Laili Fauzia darmawisata.ticketing3 08113549416 2A819AE6 Hendry Widianto darmawisata.ticketing2 08113549411 29F1D53EMustain Romli darmawisata.ticketing8 08113567225 29FAEBDDHerdita Ekasari darmawisata.marketing4 08113392795 2B2ED0CE Anita Riza darmawisata.ticketing4 08113391300 2AC26E7DMasitah Yana darmawisata.ticketing9 08113392796 75E86009Ririn Indrawati darmawisata.internasional 08113393786 2B2ED0E5Anang Nugroho darmawisata.ticketing11 08113393788 2B2FA428

DIVISI TICKETING SIDOARJO :

NAMA YM HP PIN BBBudi Wibowo darmawisata.ticketing5 08113549419 2A6FAF0CDuhri Agus Santoso darmawisata.ticketing1 08113549410 29F807C8Sugihartono darmawisata.ticketing7 08113305674 29F87E9AKittyani Oktaviani darmawisata.ticketing6 08113393866 2B51E14CElvenia darmawisata.marketing3 08113549 418 2A35E0B7Taha darmawisata.marketing12 08113549428 2AE718A6Husin Haddad darmawisata.marketing11 08113051621 2AE3F9B7Yunita Saputri darmawisata.ticketing10 08113392798 2B2FA2FE

DIVISI MICE (MEETING, INCENTIVE, CONFERENCE, EXHIBITION) + OUTBOUND :

NAMA YM HP PIN BBAgung Hadi Purnomo darmawisata.mice 08113567226 29F03483Medi Arif Priyanto darmawisata.marketing8 08113567220 2A493B6E

DIVISI UMROH & HAJI :

NAMA YM HP PIN BBMuhammad Isnan darmawisata.umroh 08113549412 2A3741C4Eddy Riandjono darmawisata.marketing2 08113549415 2A3E296DRudi Hartono darmawisata.umroh1 08113393878 2B2EC7C9

DIVISI TOUR & TRANSPORTASI :

NAMA YM HP PIN BBFatchur Rohman darmawisata.marketing 08113549409 2A3CFBC4Weda Astama darmawisata.travel1 08113305680 24C00A7AFirman Maulana darmawisatatour 08113322702 2AE25387

DIVISI PASPORT & VISA ENTRY:

NAMA YM HP PIN BBLuqman F Baya’sut darmawisata.dokumen 08113547800 29FB07E4

DIVISI MARKETING

NAMA YM HP PIN BBArdy darmawisata.marketing7 08113423000 2A98A4FBAlwi Adnan darmawisata.marketing10 081335073499 2A50FDC4Endah Zulfiah darmawisata.marketing9 08113567476 29FAE7F8 Ashadi darmawisataweb 081331478865 28F79B78Bayu Setio darmawisata.marketing6 08113305690 24C02A25

email : [email protected]