Top Banner
CICI OVIANTI Br P NIM : 4002080118
16

Cici Presentasi 2

Dec 05, 2015

Download

Documents

Yopi Juliantara

punya cici
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: Cici Presentasi 2

CICI OVIANTI Br PNIM : 4002080118

Page 2: Cici Presentasi 2

BAB I PENDAHULUAN

A. Latar BelakangIndonesia adalah negara dengan prevalensi

TB ke-3 di dunia dengan jumlah 591.000 kasus.

Prevalensi TB pada anak di Indonesia adalah 88.650 kasus.

Di Provinsi Jawa Barat tahun 2007 diperkirakan jumlah kasus TB anak adalah 46.765 dan penemuan kasus TB anak di Kota Bandung tahun 2008 adalah 209 kasus

Berdasarkan data rekam medis RSUD kota Bandung tahun 2008 penyakit TB merupakan penyakit utama di poli anak RSUD Kota Bandung dengan prosentase 37,58% .

Page 3: Cici Presentasi 2

B. Perumusan MasalahBagaimanakah hubungan pengetahuan ibu tentang pengobatan TB pada anak dengan keberhasilan pengobatan TB di Poli Anak RSUD Kota Bandung?

C. Tujuan PenelitianMengetahui hubungan pengetahuan ibu tentang pengobatan TB terhadap keberhasilan pengobatan TB di Poli Anak RSUD Kota Bandung

Page 4: Cici Presentasi 2

D. Manfaat Penelitian

1.Bagi kepentingan akademis :2.Bagi instansi :3.Bagi Perawat RSUD Kota Bandung

E. Keaslian PenelitianF. Ruang Lingkup Penlitian

Page 5: Cici Presentasi 2

BAB IIIMETODOLOGI PENELITIAN

A. Variabel Penelitian

1. Variabel bebas :Pengetahuan ibu tentang pengobatan TB

pada anak2. Variabel terikat

Keberhasilan pengobatan TB B. Hipotesis PenelitianTerdapt hub ant pengetahuan ibu ttg

pengobatan TB pada anak dgn keberhasilan pengobatan TB

Page 6: Cici Presentasi 2

Kerangka Konsep

1. Predisposing Factor (Faktor Pencetus)

- Sikap - Kepercayaan - Nilai

- Pengetahuan -(c1,c2,c3,c4,c5,c6)

2. Enabling factor (faktor Pendukung)Fasilitas Kesehatan :-Sarana-Prasarana

3.Reinforcing Faktor (Faktor Pendorong)-Perilaku petugas kesehatan- Dukungan tokoh masyarakat-Dukungan Tokoh Agama

Tingkat pengetahuan tentang pengobatan TB pada anak :-Baik-Kurang

PerilakuKesehatan

= Variabel yang

diteliti

= Variabel yang tidak

diteliti

Keberhasilan pengobatan TB pada anak :-Berhasil-Tidak berhasil

Page 7: Cici Presentasi 2

D. Rancangan penelitian1. Jenis Penelitian

Deskriptif korelasional2. Pendekatan Waktu pengumpulan data cross-sectional

3. Metode Pengumpulan DataStudi LiteraturStudi Lapangan, yaitu : -Observasi -WawancaraKuesioner

Page 8: Cici Presentasi 2

a. PopulasiSeluruh ibu yang mempunyai balita (1-14 Tahun) TB Paru baru di Poli Anak RSUD Kota Bandung pada triwulan ke-IV tahun 2009 yaitu berjumlah 136 orang.

b. SampelBesaran Sampel : 58 OrangTeknik sampling: purposive sampling

4. Populasi dan Sampel penelitian

Page 9: Cici Presentasi 2

a.Instrumen menggunakan angket atau kuesioner.

b.Berdasarkan hasil uji validitas yang dilakukan terhadap 20 responden diperoleh nilai koefisien validitas pada variabel pengetahuan 0,304 – 0,876.

c.hasil uji reliabilitas kepada 20 responden diperoleh nilai koefisien reliabilitas pada variabel pengetahuan : 0,929

6. Instrumen Penelitian

Page 10: Cici Presentasi 2

7. Analisa DataUji hubungan melalui statistik koefisien kontingensi dari Chi Square:

Kemudian hasil X2 dihitung dibandingkan dengan tabel dengan taraf signifikasi 5 % bila hasil X2 dihitung lebih besar dari X2 yang ada di tabel berarti didapat hubungan yang signifikan, jadi dapat disimpulkan Ho ditolak dan Hi diterima.

h

h

f

ffx

202 )(

Page 11: Cici Presentasi 2

BAB IVHASIL PENELITIAN

Pengetahuan Frekuensi Presentase

Baik 21 36,20

Kurang 37 63,79

Total 58 100%

Tabel 4.1 Distribusi Frekuensi Pengetahuan Ibu Tentang TB Paru

Pada Balita (1-5 Tahun) di Poli Anak RSUD Kota Bandung

Page 12: Cici Presentasi 2

Keberhasilan Pengobatan TB Paru

Frekuensi Presentase

Berhasil 30 51,72

Tidak Berhasil 28 48,28

Total 58 100%

Tabel 4.2 Distribusi Frekuensi Keberhasilan Pengobatan TB Paru Pada Balita (1-5 Tahun) di Poli Anak RSUD Kota Bandung

Page 13: Cici Presentasi 2

Pengetahuan

Keberhasilan Pengobatan

TB

Total

p-

value

C OR

(CI:95%)Tidak

BerhasilBerhasil

Kurang 27

(73,0 %)

10

(23,0%)

37

(100%)0,00 0,549 54,0

(6,383-

456,86)Baik1

(4,8%)

20

(95,2%)

21

(100%)

Total

28

(48,3%)

30

(51,7%)

58

(100%)

Tabel 4.3Hubungan Pengetahuan Dengan Keberhasilan Pengobatan Tb Paru

Pada Balita (1-5 Tahun) Di Poli Anak RSUD Kota Bandung

Page 14: Cici Presentasi 2

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

A. Kesimpulan Sebagian besar (63,79%)) pengetahuan ibu

tentang pengobatan TB pada balita (1-5 Tahun) di Poli Anak RSUD Kota Bandung adalah kurang.

Sebagian besar (51,72%) keberhasilan pengobatan TB pada balita (1-5 Tahun) di Poli Anak RSUD Kota Bandung adalah berhasil.

Terdapat hubungan pengetahuan ibu tentang pengobatan TB pada balita (1-5 Tahun) dengan keberhasilan pengobatan TB di Poli Anak RSUD Kota Bandung, dengan nilai p-value =0,00

Page 15: Cici Presentasi 2

B. SaranBagi Rumah Sakit Umum Daerah Kota Bandung

Bagi Ibu Yang Mempunyai BalitaBagi Peneliti Selanjutnya

Page 16: Cici Presentasi 2