Top Banner
0 BUKU PANDUAN KARIRHUB UNTUK PENCARI KERJA Kementerian Ketenagakerjaan RI
13

BUKU PANDUAN - Bantul · 4. Mengirimkan Penawaran Kepada Proyek Selain menyediakan berbagai lowongan professional dan non professional (makro), pencari kerja juga dapat mengirimkan

Nov 16, 2020

Download

Documents

dariahiddleston
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: BUKU PANDUAN - Bantul · 4. Mengirimkan Penawaran Kepada Proyek Selain menyediakan berbagai lowongan professional dan non professional (makro), pencari kerja juga dapat mengirimkan

0

BUKU PANDUAN KARIRHUB UNTUK PENCARI KERJA

Kementerian Ketenagakerjaan RI

Page 2: BUKU PANDUAN - Bantul · 4. Mengirimkan Penawaran Kepada Proyek Selain menyediakan berbagai lowongan professional dan non professional (makro), pencari kerja juga dapat mengirimkan

1

Daftar isi A. PETUNJUK PENGGUNAAN APLIKASI KARIRHUB BAGI PENCARI KERJA ......................................... 2

1. Pendaftaran Akun SISNAKER ...................................................................................................... 5

2. Pendaftaran Sebagai Pencari Kerja Pada Aplikasi Karirhub ......................................................... 5

3. Melamar Lowongan Pekerjaan ................................................................................................... 7

4. Mengirimkan Penawaran Kepada Proyek ................................................................................... 8

5. Melihat Status Lowongan Pada Halaman Portfolio ..................................................................... 9

6. Melihat dan Memberikan Ulasan ............................................................................................. 10

Page 3: BUKU PANDUAN - Bantul · 4. Mengirimkan Penawaran Kepada Proyek Selain menyediakan berbagai lowongan professional dan non professional (makro), pencari kerja juga dapat mengirimkan

2

A. PETUNJUK PENGGUNAAN APLIKASI KARIRHUB BAGI PENCARI KERJA

Karirhub adalah salah satu layanan ketenagakerjaan pada portal

http://kemnaker.go.id yang berhubungan dengan informasi lowongan

pekerjaan. Layanan ini mempertemukan antara pemberi kerja perusahaan

atau pemberi kerja individu dengan pencari kerja baik dalam negeri

maupun luar negeri. Karirhub dapat diakses melalui website

http://karirhub.kemnaker.go.id atau bisa juga diunduh melalui playstore

https://play.google.com/store/apps/details?id=id.go.kemnaker

Versi Website

Pencari Kerja dapat mengakses layanan Karirhub melalui alamat

https://karirhub.kemnaker.go.id

Page 4: BUKU PANDUAN - Bantul · 4. Mengirimkan Penawaran Kepada Proyek Selain menyediakan berbagai lowongan professional dan non professional (makro), pencari kerja juga dapat mengirimkan

3

Page 5: BUKU PANDUAN - Bantul · 4. Mengirimkan Penawaran Kepada Proyek Selain menyediakan berbagai lowongan professional dan non professional (makro), pencari kerja juga dapat mengirimkan

4

Versi Android

Anda juga dapat mengunduh layanan SISNAKER versi android melalui

https://play.google.com/store/apps/details?id=id.go.kemnaker atau

scan qr code berikut

Selanjutnya akan diarahkan untuk menginstal aplikasi SISNAKER pada

Google Play seperti pada gambar dibawah ini

Page 6: BUKU PANDUAN - Bantul · 4. Mengirimkan Penawaran Kepada Proyek Selain menyediakan berbagai lowongan professional dan non professional (makro), pencari kerja juga dapat mengirimkan

5

1. Pendaftaran Akun SISNAKER

Sebelum dapat menggunakan aplikasi karirhub, anda harus mempunyai

akun SISNAKER. Untuk tata cara pendaftaran dan melengkapi profil

silahkan cek video pada tautan berikut

https://www.youtube.com/watch?v=ijz6QT80J5c

2. Pendaftaran Sebagai Pencari Kerja Pada Aplikasi Karirhub

Layanan Karirhub dapat diakses pada alamat

http://karirhub.kemnaker.go.id. Untuk mendaftar, pilih “Daftar”

Pada bagian atas halaman utama Karirhub

Page 7: BUKU PANDUAN - Bantul · 4. Mengirimkan Penawaran Kepada Proyek Selain menyediakan berbagai lowongan professional dan non professional (makro), pencari kerja juga dapat mengirimkan

6

Masukan No. KTP / No. HP / Email beserta Password akun yang

sudah terdaftar pada layanan SISNAKER, kemudian klik “Masuk

Sekarang”

Selanjutnya pilih “Daftar Sebagai Pencari Kerja”

Page 8: BUKU PANDUAN - Bantul · 4. Mengirimkan Penawaran Kepada Proyek Selain menyediakan berbagai lowongan professional dan non professional (makro), pencari kerja juga dapat mengirimkan

7

Setelah itu pencari kerja akan diarahkan kepada halaman beranda

layanan karirhub. Pencari Kerja dapat melihat berbagai lamaran yang

tersedia dan melamar pada lowongan yang diminati

3. Melamar Lowongan Pekerjaan

Pencari Kerja dapat melihat lowongan yang tersedia pada layanan

Karirhub

Pencari kerja dapat

mengetikan lowongan yang

diinginkan dan memasukan

lokasi

Klik untuk melihat

semua lowongan

yang tersedia Lihat lowongan

berdasarkan sector

pekerjaan

Pencari Kerja dapat memilih

jenis lowongan profesional

atau makro

Page 9: BUKU PANDUAN - Bantul · 4. Mengirimkan Penawaran Kepada Proyek Selain menyediakan berbagai lowongan professional dan non professional (makro), pencari kerja juga dapat mengirimkan

8

Pencari Kerja dapat memilih lowongan yang diminati dan klik “Lamar

Sekarang”

Selanjutnya akan muncul notifikasi sebagai berikut. Klik “Lanjutkan”

Untuk Melamar Pekerjaan

4. Mengirimkan Penawaran Kepada Proyek

Selain menyediakan berbagai lowongan professional dan non professional

(makro), pencari kerja juga dapat mengirimkan penawaran untuk proyek

lepas yang diposting pada aplikasi karirhub. Adapun langkah-langkahnya

sebagai berikut :

Pilih tab “Proyek” Pada bagian atas halaman karirhub. Kemudian

pilih proyek yang diminati

Page 10: BUKU PANDUAN - Bantul · 4. Mengirimkan Penawaran Kepada Proyek Selain menyediakan berbagai lowongan professional dan non professional (makro), pencari kerja juga dapat mengirimkan

9

Kemudian isikan Nominal Penawaran, Lama Pengerjaan, dan

Proposal selanjutnya klik “Kirim Penawaran”

5. Melihat Status Lowongan Pada Halaman Portfolio

Pencari Kerja dapat memantau status Lamaran Kerja, Proyek Lepas,

maupun Jadwal Interview pada halaman “Portfolio”

Page 11: BUKU PANDUAN - Bantul · 4. Mengirimkan Penawaran Kepada Proyek Selain menyediakan berbagai lowongan professional dan non professional (makro), pencari kerja juga dapat mengirimkan

10

6. Melihat dan Memberikan Ulasan

Pencari Kerja dapat melihat ulasan dari segi Perusahaan, Gaji, dan

Wawancara sebagai gambaran pada tab “Ulasan”

Anda juga dapat memberikan ulasan Perusahaan, gaji, dan

Wawancara dengan mengklik salah satu yang akan diberikan ulasan.

Kemudian Klik “Tulis Ulasan” pada bagian kanan halaman.

Page 12: BUKU PANDUAN - Bantul · 4. Mengirimkan Penawaran Kepada Proyek Selain menyediakan berbagai lowongan professional dan non professional (makro), pencari kerja juga dapat mengirimkan

11

7. Membatalkan Lamaran Pekerjaan

Pencari Kerja dapat membatalkan lamaran dengan langkah sebagai berikut :

Masuk ke halaman portfolio

Pilih lamaran yang ingin dibatalkan kemudian klik judul lowongan

Pilih “Batalkan Lamaran”

Page 13: BUKU PANDUAN - Bantul · 4. Mengirimkan Penawaran Kepada Proyek Selain menyediakan berbagai lowongan professional dan non professional (makro), pencari kerja juga dapat mengirimkan

12