Top Banner
Bugi K. Sumirat Peneliti Sosiologi Kehutanan Balai Penelitian Kehutanan Makassar Forum Fungsional LHK Sulsel: 17 Februari 2016 Email: [email protected]
13

Bugi K. Sumirat - forsilhksulsel.files.wordpress.com · sosial untuk pembangunan LH dan K” Pengelolaan di tingkat tapak (site): 1. DAS yg didorong pengelolaannya untuk sejauh mungkin

Jun 09, 2019

Download

Documents

lamtram
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: Bugi K. Sumirat - forsilhksulsel.files.wordpress.com · sosial untuk pembangunan LH dan K” Pengelolaan di tingkat tapak (site): 1. DAS yg didorong pengelolaannya untuk sejauh mungkin

Bugi K. Sumirat Peneliti Sosiologi Kehutanan

Balai Penelitian Kehutanan Makassar

Forum Fungsional LHK Sulsel: 17 Februari 2016

Email: [email protected]

Page 2: Bugi K. Sumirat - forsilhksulsel.files.wordpress.com · sosial untuk pembangunan LH dan K” Pengelolaan di tingkat tapak (site): 1. DAS yg didorong pengelolaannya untuk sejauh mungkin

Thesis Bulukumba dan Sumbawa – tentang social capital

(funded by ACIAR, Australia – John Allwright

Fellowship)

ACIAR Research – BPK Makassar – Sktr 10 th kerja sama

(capacity building)

Kongres Kehutanan Sedunia di Durban, Afrika Selatan – September 2015: Dua makalah, satu yang dipresentasikan

COP21, Nov-Des 2015 di Paris meeting - „low carbon‟

Program Kerja Kementerian LHK

Page 3: Bugi K. Sumirat - forsilhksulsel.files.wordpress.com · sosial untuk pembangunan LH dan K” Pengelolaan di tingkat tapak (site): 1. DAS yg didorong pengelolaannya untuk sejauh mungkin

Sumber

gambar:

quora.com

Page 4: Bugi K. Sumirat - forsilhksulsel.files.wordpress.com · sosial untuk pembangunan LH dan K” Pengelolaan di tingkat tapak (site): 1. DAS yg didorong pengelolaannya untuk sejauh mungkin

(Coleman, 1988; Fukuyama, 1995; Lin, 1997; Putnam, 1993)

Mengacu kepada nilai-nilai kolektif dari seluruh jejaring sosial yang dimiliki/diketahui dan kecenderungan/akibat yang ditimbulkan dari adanya jejaring tersebut untuk melakukan hal tertentu serta (mungkin) dengan adanya hubungan timbal balik serta norma yang ada (bonding)

Efek „glue‟

Page 5: Bugi K. Sumirat - forsilhksulsel.files.wordpress.com · sosial untuk pembangunan LH dan K” Pengelolaan di tingkat tapak (site): 1. DAS yg didorong pengelolaannya untuk sejauh mungkin

Modal Sosial

(Sumirat, 2015)

Modal sosial

Partisipasi

Pembelajaran

Kemitraan Kepercayaan

Leadership

Page 6: Bugi K. Sumirat - forsilhksulsel.files.wordpress.com · sosial untuk pembangunan LH dan K” Pengelolaan di tingkat tapak (site): 1. DAS yg didorong pengelolaannya untuk sejauh mungkin

2014 – 2015 (Oktober) (Kementerian LHK, 2015)

“Memperkuat tata kelola, membangun modal

sosial untuk pembangunan LH dan K”

Pengelolaan di tingkat tapak (site):

1. DAS yg didorong pengelolaannya untuk sejauh mungkin mengurangi banjir & tanah longsor.

2. KPH yg pengelolaannya didorong untuk memproduksi barang dan jasa dari hutan.

3. Kabupaten/kota, yg didorong untuk semakin baik nilai indeks kualitas lingkungan hidupnya

4. TN yg didorong pengelolaannya untuk meningkatkan populasi tumbuhan & satwa di dalam habitat alaminya.

5. Areal pengingkatan akses pengelolaan hutan oleh masyarakat, yang bertujuan untuk mendorong keseimbangan proporsi antara pengelolaan hutan oleh perusahaan dan masyarakat.

Page 7: Bugi K. Sumirat - forsilhksulsel.files.wordpress.com · sosial untuk pembangunan LH dan K” Pengelolaan di tingkat tapak (site): 1. DAS yg didorong pengelolaannya untuk sejauh mungkin

KEBERHASILAN di seluruh entitas tapak

diawali perbaikannya dari meningkatnya

modal sosial terhadap DAS, KPH, TN,

Kabupaten/Kota dan areal peningkatan akses

pengelolaan hutan oleh masyarakat yang ciri

utamanya adalah meningkatnya kepercayaan

publik, meningkatnya dukungan pengelolaan

dan meningkatnya sinergi pembangunan di

tingkat tapak.

Pembangunan tidak bisa hanya dari satu

kementerian saja perbaikan tata kelola

Partisipasi

Kepercayaan

Kemitraan

Leadership

Pembelajaran

Page 8: Bugi K. Sumirat - forsilhksulsel.files.wordpress.com · sosial untuk pembangunan LH dan K” Pengelolaan di tingkat tapak (site): 1. DAS yg didorong pengelolaannya untuk sejauh mungkin

Selo Soemardjan (1991)

adalah semua perubahan yang terjadi pada

lembaga-lembaga kemasyarakatan dalam suatu

masyarakat,di mana perubahan tersebut

memengaruhi sistem sosialnya. Perubahan

sosial yang dimaksud mencakup nilai-nilai dan

pola-pola perilaku di antara kelompok-

kelompok dalam masyarakat.

Page 9: Bugi K. Sumirat - forsilhksulsel.files.wordpress.com · sosial untuk pembangunan LH dan K” Pengelolaan di tingkat tapak (site): 1. DAS yg didorong pengelolaannya untuk sejauh mungkin

Proses

Pembelajaran

Strategi

Perubahan sosial

Pembangunan Kehutanan

Saya, anda, kita

(agen)

Page 10: Bugi K. Sumirat - forsilhksulsel.files.wordpress.com · sosial untuk pembangunan LH dan K” Pengelolaan di tingkat tapak (site): 1. DAS yg didorong pengelolaannya untuk sejauh mungkin

User/stakeholders

Output fungsional

Output

Fungsional

Output

Fungsional

What ??? Effective ???

Page 11: Bugi K. Sumirat - forsilhksulsel.files.wordpress.com · sosial untuk pembangunan LH dan K” Pengelolaan di tingkat tapak (site): 1. DAS yg didorong pengelolaannya untuk sejauh mungkin

Website/blog

Buku

Majalah

Repiklasi

Poster

Training

Advokasi/FGD

Media sosial

Studi banding

Storyteller

dll

Page 12: Bugi K. Sumirat - forsilhksulsel.files.wordpress.com · sosial untuk pembangunan LH dan K” Pengelolaan di tingkat tapak (site): 1. DAS yg didorong pengelolaannya untuk sejauh mungkin

Modal sosial dapat digunakan sebagai suatu modal yang diperhitungkan dalam proses pembangunan kehutanan.

Proses pembelajaran yang efektif dan tepat sasaran dapat mempercepat terjadinya perubahan sosial yang diharapkan.

Tenaga fungsional perlu berpartisipasi aktif mengatur strategi diri dan institusinya untuk menjadi bagian dari agen-agen perubahan menuju skema perubahan sosial dalam pembangunan kehutanan ke arah yang lebih baik lagi sesuai dengan program/kebijakan yang telah ditetapkan oleh Kementerian LH dan K

Page 13: Bugi K. Sumirat - forsilhksulsel.files.wordpress.com · sosial untuk pembangunan LH dan K” Pengelolaan di tingkat tapak (site): 1. DAS yg didorong pengelolaannya untuk sejauh mungkin