Top Banner

of 17

BST ND+DS

Jun 02, 2018

Download

Documents

Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
  • 8/10/2019 BST ND+DS

    1/17

    NEURODERMATITIS + DERMATITIS SEBOROIK

    (Bed Site Teaching)

    Oleh

    EASY ORIENT DEWANTARI 1018011055

    LAILATUS SYIFA SELIAN 1018011071

    KEPANITERAAN KLINIK SMF / BAGIAN ILMU KESEHATAN KULIT DAN KELAMIN

    RSUD DR. H. ABDUL MOELOEK BANDAR LAMPUNG

    FAKULTAS KEDOKTERAN

    UNIVERSITAS LAMPUNG

    2014

  • 8/10/2019 BST ND+DS

    2/17

    STATUS PASIEN

    IDENTITAS PASIEN

    Nama : Tn. MS

    Umur : 59 tahun

    Jenis Kelamin : Laki-laki

    Alamat : Sribawono

    Pekerjaan : Petani

    Suku bangsa : Jawa

    Agama : Islam

    Status : Menikah

  • 8/10/2019 BST ND+DS

    3/17

    ANAMNESIS

    Keluhan Utama : Bercak merah kehitaman

    menebal disertai gatal di punggung kaki kanandan kiri sejak 1 tahun yang lalu, dan sisik halus

    disertai gatal di wajah dan sekitar telinga sejak

    10 hari yang lalu.

    Keluhan Tambahan : Sulit tidur karena gatal

    hebat sering muncul pada malam hari

  • 8/10/2019 BST ND+DS

    4/17

    Riwayat Penyakit :Pasien datang ke Poliklinik KK RSUD Abdul Moeloekdengan keluhan bercak merah kehitaman menebaldisertai gatal di punggung kaki kanan dan kiri sejak

    1 tahun yang lalu, dan sisik halus disertai gatal diwajah dan sekitar telinga sejak 10 hari yang lalu.Awalnya hanya berupa gelembung berisi air yanggatal di kaki, kemudian pecah ketika di garuk.Keluhan gatal semakin hebat ketika mulai digaruk

    dan baru berhenti ketika kaki sudah lecet. Semakinlama bercak makin lebar. Pasien sudah berobat kemantri namun tidak sembuh.

  • 8/10/2019 BST ND+DS

    5/17

    pasien merasa bersisik dan gatal di daerahwajah dan sekitar telinga sejak 10 hari yanglalu.

    Pasien belum pernah mengalami keluhanseperti ini sebelumnya. Riwayat alergimakanan disangkal, riwayat ketombe disangkal, riwayat penggunaan lotion disangkal,riwayat penyakit keluarga seperti asma,alergiatau eksim disangkal

  • 8/10/2019 BST ND+DS

    6/17

    STATUS GENERALIS (dalam batas normal)

    STATUS DERMATOLOGIS Lokasi : Regio dorsum et cruris pars anterior

    pedis sinistra

    Inspeksi : Patch eritem-hiperpigmentasi bentukirreguler, jumlah multipel, ukuran plakat, diskret.

    skuama selapis sedang putih tidak berminyak.

    Krusta tipis kehitaman

    Erosi multiple irreguler

    Plak eritemahiperpigmentasi batas tegasmultipel irreguler ukuran terbesar 10x6 cm, relief

    kulit tampak jelas terkesan likenifikasi.

  • 8/10/2019 BST ND+DS

    7/17

    Lokasi : Regio fasialis dan aurikularis

    Inspeksi : Makula hiperpigmentasi bentuk

    irreguler, jumlah multipel, ukuran miliar-

    lentikular, diskret-konfluen.

    skuama selapis halus putih tidak berminyak.

    LABORATORIUM

    (tidak dilakukan)

  • 8/10/2019 BST ND+DS

    8/17

  • 8/10/2019 BST ND+DS

    9/17

  • 8/10/2019 BST ND+DS

    10/17

  • 8/10/2019 BST ND+DS

    11/17

  • 8/10/2019 BST ND+DS

    12/17

  • 8/10/2019 BST ND+DS

    13/17

    RESUME

    Pasien datang dengan keluhan bercak merahkehitaman menebal disertai gatal di punggung

    kaki kanan dan kiri sejak 1 tahun yang lalu, dansisik halus disertai gatal di wajah dan sekitartelinga sejak 10 hari yang lalu. Keluhan gatalsemakin hebat ketika mulai digaruk dan baru

    berhenti ketika kaki sudah lecet. Semakin lamabercak makin lebar.

    pasien merasa bersisik dan gatal di daerah wajahdan sekitar telinga sejak 10 hari yang lalu.

    Pasien belum pernah mengalami keluhan sepertiini sebelumnya. Riwayat alergi makanandisangkal, riwayat ketombe di sangkal, riwayatpenggunaan lotion disangkal, riwayat penyakitkeluarga seperti asma,alergi atau eksim disangkal

  • 8/10/2019 BST ND+DS

    14/17

    DIAGNOSIS BANDING

    Neurodermatitis

    Dermatitis Seboroik

    Psoriasis

    Tinea Pedis

    DIAGNOSIS KERJA

    Neurodermatitis

    Dermatitis Seboroik

  • 8/10/2019 BST ND+DS

    15/17

    PENATALAKSANAAN

    Umum :

    Edukasi ke pasien bahwa penyakit merupakan

    penyakit kronis dan butuh pengobatan dalamwaktu yang lama dan sering kambuh

    Hindari menggaruk atau menggosok ataupungigitan serangga

    Menjaga kebersihan tubuh terutama rambut Hindari faktor pemicu seperti makanan berlemak,

    stres

  • 8/10/2019 BST ND+DS

    16/17

    Khusus :

    Topikal :

    Anti jamur (ketokonazole 2%) shampo

    Kortikosteroid (hydrocortisone acetate 1% 2x /

    hari)

    Pelembab

    Sistemik : Anti histamin non sedatif (Intrizin

    tab 10 mg 1-2x1 tab/hari)

  • 8/10/2019 BST ND+DS

    17/17

    PEMERIKSAAN ANJURAN

    -

    PROGNOSIS

    Quo ad vitam : ad bonam

    Quo ad functionam : ad bonam Quo ad sanationam : ad bonam