Top Banner
i BISNIS PEDAGANG DAGING DI PASAR SENTRAL ANTASARI BANJARMASIN (TINJAUAN ETIKA BISNIS ISLAM) SKRIPSI OLEH : NUURSIYAH UNIVERSITAS ISLAM NEGERI ANTASARI BANJARMASIN 2018 M / 1439 H
19

BISNIS PEDAGANG DAGING DI PASAR SENTRAL ANTASARI BANJARMASIN (TINJAUAN ETIKA BISNIS ISLAM) · 2018. 2. 14. · Banjarmasin (Tinjauan Etika Bisnis Islam). Skripsi, Jurusan Ekonomi

Dec 04, 2020

Download

Documents

dariahiddleston
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: BISNIS PEDAGANG DAGING DI PASAR SENTRAL ANTASARI BANJARMASIN (TINJAUAN ETIKA BISNIS ISLAM) · 2018. 2. 14. · Banjarmasin (Tinjauan Etika Bisnis Islam). Skripsi, Jurusan Ekonomi

i

BISNIS PEDAGANG DAGING

DI PASAR SENTRAL ANTASARI BANJARMASIN

(TINJAUAN ETIKA BISNIS ISLAM)

SKRIPSI

OLEH :

NUURSIYAH

UNIVERSITAS ISLAM NEGERI ANTASARI

BANJARMASIN

2018 M / 1439 H

Page 2: BISNIS PEDAGANG DAGING DI PASAR SENTRAL ANTASARI BANJARMASIN (TINJAUAN ETIKA BISNIS ISLAM) · 2018. 2. 14. · Banjarmasin (Tinjauan Etika Bisnis Islam). Skripsi, Jurusan Ekonomi

ii

BISNIS PEDAGANG DAGING

DI PASAR SENTRAL ANTASARI BANJARMASIN

(TINJAUAN ETIKA BISNIS ISLAM)

SKRIPSI Diajukan kepada Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam

Untuk Memenuhi Sebagian Syarat

Guna Mencapai Gelar Sarjana

dalam Ilmu Ekonomi Islam

Oleh:

NUURSIYAH

NIM.1301150173

UNIVERSITAS ISLAM NEGERI ANTASARI

FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM

JURUSAN EKONOMI SYARIAH

BANJARMASIN

2018 M/ 1439 H

Page 3: BISNIS PEDAGANG DAGING DI PASAR SENTRAL ANTASARI BANJARMASIN (TINJAUAN ETIKA BISNIS ISLAM) · 2018. 2. 14. · Banjarmasin (Tinjauan Etika Bisnis Islam). Skripsi, Jurusan Ekonomi

iii

Page 4: BISNIS PEDAGANG DAGING DI PASAR SENTRAL ANTASARI BANJARMASIN (TINJAUAN ETIKA BISNIS ISLAM) · 2018. 2. 14. · Banjarmasin (Tinjauan Etika Bisnis Islam). Skripsi, Jurusan Ekonomi

iv

Page 5: BISNIS PEDAGANG DAGING DI PASAR SENTRAL ANTASARI BANJARMASIN (TINJAUAN ETIKA BISNIS ISLAM) · 2018. 2. 14. · Banjarmasin (Tinjauan Etika Bisnis Islam). Skripsi, Jurusan Ekonomi

v

Page 6: BISNIS PEDAGANG DAGING DI PASAR SENTRAL ANTASARI BANJARMASIN (TINJAUAN ETIKA BISNIS ISLAM) · 2018. 2. 14. · Banjarmasin (Tinjauan Etika Bisnis Islam). Skripsi, Jurusan Ekonomi

vi

ABSTRAK

Nuursiyah. 2017. Bisnis Pedagang Daging di Pasar Sentral Antasari

Banjarmasin (Tinjauan Etika Bisnis Islam). Skripsi, Jurusan Ekonomi

Syariah, Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam. Pembimbing: (I) Dra. Hj.

Mashunah Hanafi, MA, (II) Pati Matu Jahra, S.Ag, MSI,.

Kata Kunci: Pedagang, Etika Bisnis Islam.

Penelitian ini mengemukakan tentang bisnis pedagang daging di Pasar

Sentral Antasari Banjarmasin (Tinjauan Etika Bisnis Islam), dengan rumusan

masalah sebagai berikut: Bagaimana bisnis pedagang daging di Pasar Sentral

Antasari Banjarmasin dan apakah perilaku pedagang daging di Pasar Sentral

Antasari sesuai dengan etika bisnis Islam. Berdasarkan dari rumusan masalah

tersebut, maka penelitian ini bertujuan untuk memperoleh gambaran tentang

bagaimana bisnis pedagang daging di Pasar Sentral Antasari Banjarmasin dan

apakah perilaku pedagang daging di Pasar Sentral Antasari sesuai dengan etika

bisnis Islam.

Subjek penelitian ini ialah pedagang daging yang berjumlah 28 orang

pedagang daging, dari 28 orang diambil 11 atau sekitar 39% orang pedagang

untuk menjadi responden yang mewakili dari keseluruhaan pedagang daging di

Pasar Sentral Antasari Banjarmasin dan objek penelitiannya adalah bisnis

pedagang ditinjau dari etika bisnis dalam Islam.

Penelitian ini berjenis field research atau penelitian lapangan dengan sifat

penelitian deskriptif kualitatif yaitu dengan mendeskripsikan bagaimana bisnis

pedagang daging di Pasar Sentral Antasari Banjarmasin dalam berdagang. Untuk

mengumpulkan data dalam penelitian ini, peneliti menggunakan teknik observasi

dan wawancara secara mendalam. Kemudian dalam melakukan pengolahan data

menggunakan teknik editing dan interpretasi. Untuk menganalisa data dalam

penelitian ini, peneliti menggunakan teknik penelitian kualitatif data diperoleh

secara langsung dilapangan, sehingga akan didapat hasil dalam penelitian ini.

Dari hasil penelitian, ternyata ditemukan bahwa bisnis pedagang daging di

Pasar Sentral Antasari Banjarmasin, melakukan kerjasama yang baik antar

pedagang dan aktifitas mereka berjualan ada yang mulai dari jam 01.00 malam

hingga jam 09.00 pagi, setiap pedagang itu berbeda-beda ada yang sebagai

pemasok ada juga sebagai pengecer dan ada beberapa pedagang yang kurang

menjalankan prilaku etika bisnis Islam, hal ini dapat dilihat dari kurangnya

kejujuran dalam berdagang, tidak adanya keramahan dalam berdagang serta tidak

adanya saling tegur menegur dalam berdagang. Sedangkan ditinjau dari etika

bisnis Islam dalam berbisnis maka dapat ditarik kesimpulan untuk para pedagang

daging di Pasar Sentral Antasari Banjarmasin bahwa persoalan etika masih belum

seutuhnya di terapkan hal ini terlihat masih adanya ketidak jujuran serta ketidak

ramahan yang dilakukan para pedangan.

Page 7: BISNIS PEDAGANG DAGING DI PASAR SENTRAL ANTASARI BANJARMASIN (TINJAUAN ETIKA BISNIS ISLAM) · 2018. 2. 14. · Banjarmasin (Tinjauan Etika Bisnis Islam). Skripsi, Jurusan Ekonomi

vii

MOTTO

“JIKA ANDA TERJATUH RIBUAN KALI,

MAKA BERDIRILAH JUTAAN KALI

KARENA ANDA TIDAK TAHU SEBERAPA

DEKAT ANDA DENGAN KESUKSESAN ITU”

Page 8: BISNIS PEDAGANG DAGING DI PASAR SENTRAL ANTASARI BANJARMASIN (TINJAUAN ETIKA BISNIS ISLAM) · 2018. 2. 14. · Banjarmasin (Tinjauan Etika Bisnis Islam). Skripsi, Jurusan Ekonomi

viii

KATA PERSEMBAHAN

Dengan segala puja dan puji syukur kepada Allah SWT karena berkat kasih sayang dan

limpahan rahmat-Nya skripsi ini dapat diselesaikan. Tidak lupa juga sholawat dan salam

dikhaturkan kepada junjungan Nabi besar Muhammad SAW.

Ya Allah, waktu yang sudah kujalani dengan jalan hidup yang sudah menjadi takdirku,

sedih, bahagia, dan bertemu orang-orang yang memberikan sejuta pengalaman bagiku,

yang telah memberi warna-warni kehidupanku. Kubersujud dihadapan Mu, engkau

berikan aku penghujung awal perjuanganku segala puji bagi Mu ya Allah.

Alh[m^ulill[h„ Alh[m^ulill[h„ Alh[m^ulill[hiro\\il’[l[min„

Sujud syukurku kusembahkan kepadamu Tuhan, atas takdirmu telah kau jadikan aku

manusia yang senantiasa berpikir, berilmu, beriman dan bersabar dalam menjalin

kehidupan ini. Semoga keberhasilan ini mejadi satu langkah awal bagiku untuk meraih

cita-cita besarku.

Lantunan al-fatihah beriring shalawat dalam silahku merintih, menandakan doa dalam

syukur yang tiada terkira, terima kasihku untukmu. Kupersembahkan sebuah karya kecil

ini untuk Ayahanda yang tiada hentinya selama ini memberikan semagat, doa dan kasih

saying, dan Ibundaku tercinta maaf selama ibu ada aku belum bisa membahagiakan ibu

semoga ibu bangga dialam sana atas keberhasilan ini karena aku tahu ibu selalu

mendoakan yang terbaik buat anak-[n[kny[. I\u„ Ay[h„ t_rim[k[sih \ukti k_]il ini

sebagai kado keseriusanku untuk membalas semua pengorbananmu.. maafkan anakmu

I\u„ Ay[h„ m[sih s[j[ [n[n^[ m_nyus[hk[nmu.

Untukmu Ay[h (TOYAR),,, I\u (HANIRAH),,, T_rim[k[sih„ w_ [lw[ys loving you

(ttd.anakmu).

Dalam setiap langkahku aku berusaha mewujudkan harapan-harapan yang kalian impikan

^i^iriku, m_ski \_lum s_mu[ y[ng kur[ih’ insy[ll[h [t[s ^ukung[n ^o[ ^[n r_stu s_mu[

mimpi itu akan terjawab di masa penuh kehangatan nanti. Untuk itu kupersembahkan

ungkapan terimakasihku kepada:

Kepada kakakku (Piyul, Senimah, Misnati, Hamid.alm, Usup dan Misruki) adikku(Sholeh)

“K[, A^ikmu y[ng p[ling ]_r_w_t ini [khirny[ \is[ wisu^[ jug[k[n.. [(^,^)> M[k[sih y[[

buat segala dukungan doa, dan khususnya makasih buat kakakku atas doku yang selalu

dikasih tanpa pamrih.. heeeee.. doakan selalu adikmu ini ya brother and sister.. love you

[ll” :*„

Page 9: BISNIS PEDAGANG DAGING DI PASAR SENTRAL ANTASARI BANJARMASIN (TINJAUAN ETIKA BISNIS ISLAM) · 2018. 2. 14. · Banjarmasin (Tinjauan Etika Bisnis Islam). Skripsi, Jurusan Ekonomi

ix

Kepada dosen pembimbing Ibu Dra. Hj. Mashunah Hanafi, MA,. Dan Ibu Pati Matu

Jahra, S.Ag,. M.SI,. terimakasih selalu membimbingku dan serta memberi masukan-

masukan sehingga dapat menyelesaikan tugas akhir serta dosen-dosen Fakultas Ekonnoi

dan Bisnis Islam yang tak pernah lelah mengajariku dan membagikan ilmunya untuk masa

depanku dikemudian hari. Terimakasih untuk kemulian hati kalian yang memberikan ilmu

yang berguna selama ini.

Untuk Seseorang yang telah memberi warna baru dalam kehidupanku penyemangatku...

terimakasih untuk segalanya..

“Hi^upku t_rl[lu \_r[t untuk m_ng[n^[lk[n ^iri s_n^iri t[np[ m_li\[tk[n \[ntu[n Tuh[n

dan orang lain. Tak ada tempat terbaik untuk berkeluh kesah selain bersama sahabat-

s[h[\[r t_r\[ik”.. T_rim[k[sih kuu][pk[n k_p[^[ teman sejawat saudara seperjuangan

Local D 2013. “T[np[mu t_m[n [ku t[k p_rn[h \_r[rti, t[np[mu t_m[n [ku \uk[n si[p[-

siapa yang takkan jadi apa-[p[”, \u[t s[u^[r[ku s_k[ligus s[h[\[tku Diy[h, Yunit[,

Lu’lu, M_g[, Lini, J[nn[h, Zi[h, Yusti ^[n E\_v\ [p[ k[\[rny[ so\[t, suk[ ]it[ _mp[t

tahun kita lalui bersama, kini gilaranku mengejar mimpi-mimpi yang sudahku rancang

dan kurangkai.

Page 10: BISNIS PEDAGANG DAGING DI PASAR SENTRAL ANTASARI BANJARMASIN (TINJAUAN ETIKA BISNIS ISLAM) · 2018. 2. 14. · Banjarmasin (Tinjauan Etika Bisnis Islam). Skripsi, Jurusan Ekonomi

x

PEDOMAN TRANSLITERASI ARAB-INDONESIA

Fonem konsonan Bahasa Arab yang dalam system tulisan Arab

dilambangkan dengan huruf, dalam transliterasi ini sebagian dilambangkan

dengan huruf dan sebagian dilambangkan dengan tanda, dan sebagian lagi dengan

huruf dan tanda sekaligus.

Berdasarkan Surat Keputusan Bersama Menteri Agama RI dan Menteri

Pendidikan dan Kebudayaan RI Nomor 158/1987 dan 0543 b/U /1987, tanggal 22

Januari 1988, sebagai berikut:

1. Konsonan Tunggal

Huruf

Arab

Nama Huruf Latin Keterangan

Alif Tidak dilambangkan Tidak dilambangkan ا

Ba‟ B Be ب

Ta‟ T Te ت

Śa' Ś es (dengan titik di atas) ث

Jim J Je ج

Ḥa' Ḥ ha (dengan titik di bawah) ح

Kha' Kh ka dan ha خ

Dal D De د

Ża Ż zet (dengan titik di atas) ذ

Ra' R Er ر

Zai Z Zet ز

Sin S Es س

Syin Sy es dan ye ش

Ṣad Ṣ es (dengan titik di bawah) ص

Ḍad ḍ de (dengan titik di bawah) ض

Ṭa' Ṭ te (dengan titik di bawah) ط

Ẓa' Ẓ zet (dengan titik di bawah) ظ

Ain „ Koma terbalik di atas„ ع

Gain G Ge غ

Fa F Ef ف

Qaf Q Qi ق

Kaf K Ka ك

Lam L „el ل

Page 11: BISNIS PEDAGANG DAGING DI PASAR SENTRAL ANTASARI BANJARMASIN (TINJAUAN ETIKA BISNIS ISLAM) · 2018. 2. 14. · Banjarmasin (Tinjauan Etika Bisnis Islam). Skripsi, Jurusan Ekonomi

xi

Mim M „em م

Nun N „en ن

Waw W We و

Ha' H Ha ه

Hamzah ' Apostrof ء

Ya' Y Ye ى

2. Konsonan rangkap karena syaddah ditulis rangkap

Ditulis Muta’aqqidin متعقدين

Ditulis ‘iddah عدة

3. Ta’marbutah

a) Apabila dimatikan ditulis h.

ditulis Hibbah هبة

ditulis Jizyah جزية

(ketentuan ini tidak diperlukan bagi kata-kata Arab yang sudah terserap

kedalam bahasa Indonesia, seperti salat, zakat dan sebagainya, kecuali

apabila dikehendaki lafal aslinya).

Bila diikuti dengan kata sandang “al” serta bacaan kedua itu terpisah, maka

ditulis dengan h.

’Ditulis Karāmah al auliyā كرمة الأولياء

b) Apabila ta‟ marbutah hidup dengan harakat, fatha, kasrah, dan dammah

ditulis t.

Ditulis Zakātul-fitri زكاة الفطر

4. Vokal Pendek

Kasrah Ditulis I ـــِ

Fathah Ditulis A ــَ

Damah Ditulis U ــُ

Page 12: BISNIS PEDAGANG DAGING DI PASAR SENTRAL ANTASARI BANJARMASIN (TINJAUAN ETIKA BISNIS ISLAM) · 2018. 2. 14. · Banjarmasin (Tinjauan Etika Bisnis Islam). Skripsi, Jurusan Ekonomi

xii

5. Vokal Panjang

1 Fathah + alif

Ditulis ā - jāhiliyyah جاهلية

2 Fathah + ya’mati

Ditulis ā - yas’ ā يسعى

3 Kasrah + ya’mati

Ditulis كريم i - kar im

4 Damah + wawumati

Ditulis ū - furūd فروض

6. Vokal Rangkap

1 Fathah + ya’ mati

Ditulis بينكمai – Bainakum

2 Fathah + wawumati

Ditulis قولau – Qaulun

7. Vokal pendek yang berurutan dalam satu kata dipisahkan dengan

apostrof

Ditulis a’antum أأنتم

Ditulis U ‘iddat أعدت

Ditulis La ‘in syakartum لئن شكرتم

8. Kata sandang alif + lam

a) Apabila diikuti huruf Qomariyyah ditulis dengan menggunakan huruf “al”.

Ditulis al-Qur’ān القرأن

Ditulis al-Qiyās القياس

b) Apabila diikuti huruf Syamsiyyah ditulis dengan menggunakan huruf

Syamsiyyah yang mengikutinya, dengan menghilangkan huruf “al” nya.

Ditulis as-Samā السماء

Ditulis Asy-Syams الشمس

9. Penulisan kata-kata dalam rangkaian kalimat

Ditulis Żawˉi al-furūd atau Żawil ذوي الفروض

furūd

Page 13: BISNIS PEDAGANG DAGING DI PASAR SENTRAL ANTASARI BANJARMASIN (TINJAUAN ETIKA BISNIS ISLAM) · 2018. 2. 14. · Banjarmasin (Tinjauan Etika Bisnis Islam). Skripsi, Jurusan Ekonomi

xiii

Ditulis ahl as-sunnah atau أهل السنة

ahlussunnah

Page 14: BISNIS PEDAGANG DAGING DI PASAR SENTRAL ANTASARI BANJARMASIN (TINJAUAN ETIKA BISNIS ISLAM) · 2018. 2. 14. · Banjarmasin (Tinjauan Etika Bisnis Islam). Skripsi, Jurusan Ekonomi

xiv

KATA PENGANTAR

بسم الله الرّحمن الرّحيمالحمد لله ربّ العالمين. والصّلاة والسّلام علىأشرف الأنبياء والمرسلين سيّدناومولانامحمّدوعلى اله

.اجمعين وصحبه

Segala puji dan syukur selalu kita ucapkan kehadirat Allah SWT. yang

telah memberikan taufik, hidayah dan „inayah-Nya kepada penulis, sehingga

penulis dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul “Bisnis Pedagang Daging di

Pasar Sentral Antasari Banjarmasin (Tinjauan Etika Bisnis Islam)” dengan lancar.

Shalawat serta salam selalu tercurah kepada Nabi Muhammad SAW,

keluarga, sahabat, serta pengikut beliau hingga akhir zaman, karena melalui

perantara beliaulah umat manusia dibimbing dari zaman kebodohan menuju

zaman pengetahuan.

Penyelesaian skripsi ini tentunya tidak lepas dari dukungan dan bantuan

berbagai pihak. Maka melalui kata pengantar ini, penulis menyampaikan

terimakasih yang sebesar-besarnya kepada:

1. Rektor UIN Antasari Banjarmasin, Bapak Prof. Dr. H. Mujiburrahman, MA.

yang telah memimpin UIN Antasari dan mengayomi seluruh mahasiswa UIN

Antasari.

2. Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam UIN Antasari Banjarmasin Dr. H.

Fathurrahman, MHI. Yang telah menerima dan menyetujui judul skripsi ini.

3. Ketua Jurusan Ekonomi Syariah UIN Antasari Banjarmasin Ibu Rohana

Faridah, SE. MM.

Page 15: BISNIS PEDAGANG DAGING DI PASAR SENTRAL ANTASARI BANJARMASIN (TINJAUAN ETIKA BISNIS ISLAM) · 2018. 2. 14. · Banjarmasin (Tinjauan Etika Bisnis Islam). Skripsi, Jurusan Ekonomi

xv

4. Ibu Dra. Hj. Mashunah Hanafi, MA,. sebagai pembimbing I dan Ibu Pati

Matu Jahra, S.Ag,. M.SI,. sebagai pembimbing II yang telah memberi

motivasi, arahan, bimbingan, petunjuk dan koreksi terhadap penyusunan

skripsi ini.

5. Seluruh dosen dan asisten dosen yang telah berjasa dalam memberikan

pengetahuan, mendidik dan membimbing penulis, baik selama perkuliahan

maupun sampai penyusunan skripsi ini selesai.

6. Kepala Perpustakaan UIN Antasari Banjarmasin, Kepala Perpustakaan

Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam UIN Antasari Banjarmasin dan Kepala

Perpustakaan Daerah Banjarmasin beserta seluruh stafnya yang telah

memberikan pelayanan dan peminjaman sejumlah literatur untuk penyusunan

skripsi ini.

7. Kepala bagian Tata Usaha Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam dan staf yang

telah memberikan pelayanan yang baik sehingga memudahkan penulis dalam

segala hal administrasi yang penulis perlukan.

8. Para pedagang daging yang telah meluangkan waktunya sehingga dapat

membantu penulis dalam melakukan penelitian.

Selanjutnya, penulis hanya dapat berdoa semoga semua pihak yang telah

mendukung dan membantu penulis dalam menyelesaikan skripsi ini diberikan

oleh Allah SWT ganjaran pahala berlipat ganda baik didunia maupun diakhirat

kelak.

Page 16: BISNIS PEDAGANG DAGING DI PASAR SENTRAL ANTASARI BANJARMASIN (TINJAUAN ETIKA BISNIS ISLAM) · 2018. 2. 14. · Banjarmasin (Tinjauan Etika Bisnis Islam). Skripsi, Jurusan Ekonomi

xvi

Page 17: BISNIS PEDAGANG DAGING DI PASAR SENTRAL ANTASARI BANJARMASIN (TINJAUAN ETIKA BISNIS ISLAM) · 2018. 2. 14. · Banjarmasin (Tinjauan Etika Bisnis Islam). Skripsi, Jurusan Ekonomi

xvii

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ............................................................................... i

HALAMAN PERNYATAAN KEASLIAN TULISAN ......................... ii

HALAMAN PERSETUJUAN ............................................................... iii

HALAMAN PENGESAHAN ................................................................ iv

ABSTRAK ............................................................................................. v

MOTTO ................................................................................................. vi

KATA PERSEMBAHAN ....................................................................... vii

PEDOMAN TRANSLITERASI ARAB-INDONESIA .......................... ix

KATA PENGANTAR ........................................................................... xii

DAFTAR ISI ........................................................................................... xv

BAB I PENDAHULUAN

A. Latar Belakang Masalah .............................................................. 1

B. Rumusan Masala ........................................................................ 7

C. Tujuan Penelitian ....................................................................... 8

D. Signifikasi Penelitian ................................................................. 8

E. Definisi Operasional ................................................................... 9

F. Kajian Pustaka ............................................................................ 10

G. Sistematika penulisan ................................................................. 12

BAB II: PEDAGANG DAN ETIKA BISNIS

A. Pedagang .................................................................................... 14

B. Etika Bisnis ................................................................................ 15

1. Pengertian Etika Bisnis ........................................................ 15

2. Pengertian Etika Bisnis Islam .............................................. 16

3. Dasar Etika Bisnis dalam Islam ........................................... 19

4. Prinsip Etika Bisnis Islam .................................................... 20

BAB III: METODE PENELITIAN

A. Jenis, Sifat dan Lokasi Penelitian................................................ 28

B. Subjek dan Objek Penelitian ...................................................... 29

C. Teknik Pengumpulan Data .......................................................... 29

D. Teknik Pengelolaan dan Analisis Data ...................................... 29

Page 18: BISNIS PEDAGANG DAGING DI PASAR SENTRAL ANTASARI BANJARMASIN (TINJAUAN ETIKA BISNIS ISLAM) · 2018. 2. 14. · Banjarmasin (Tinjauan Etika Bisnis Islam). Skripsi, Jurusan Ekonomi

xviii

E. Tahapan Penelitian ..................................................................... 30

BAB IV: PENYAJIAN DATA DAN LAPORAN PENELITIAN

A. Gambaran Umum Lokasi Penelitian ........................................... 32

B. Penyajian Data ............................................................................ 32

C. Analisis Data ............................................................................... 52

BAB V: PENUTUP

A. Simpulan ...................................................................................... 62

B. Saran ............................................................................................ 63

DAFTAR PUSTAKA

DAFTAR RIWAYAT HIDUP

LAMPIRAN-LAMPIRAN

Page 19: BISNIS PEDAGANG DAGING DI PASAR SENTRAL ANTASARI BANJARMASIN (TINJAUAN ETIKA BISNIS ISLAM) · 2018. 2. 14. · Banjarmasin (Tinjauan Etika Bisnis Islam). Skripsi, Jurusan Ekonomi

xix

DAFTAR MATRIK

Matrik 4.1 Indikator-Indikator Orang Yang Beretika Bisnis Tinggi ............ 49