Top Banner
Free Daily Newspaper www.bisnis-jakarta.com Redaksi/Sirkulasi/Iklan: GEDUNG PERS PANCASILA Jl. Gelora VII No. 32 Palmerah Selatan Jakarta Pusat. Tlp: 021 - 5357602 (Hunting) Fax: 021 - 53670771 8 Halaman No. 153 tahun IV Rabu , 11 Agustus 2010 Wartawan Bisnis Jakarta membawa tanda pengenal dan tidak dibenarkan meminta/menerima sesuatu dari sumber. Pemimpin Umum : Satria Naradha, Pemimpin Redaksi/Penanggung Jawab : Suja Adnyana, Redaktur Pelaksana : Nikson, Gde Rahadi, Redaksi : Hardianto, Ade Irawan, Aris Basuki (Bogor), Rina Ratna (Depok). Iklan : Ujang Suheli, Sirkulasi : D. Swantara. Alamat Redaksi : Jalan Gelora VII No 32 Palmerah, Jakarta Pusat. Telpon (021) 5356272, 5357602, Fax (021) 53670771. Website : www.bisnis-jakarta.com, email : [email protected]. Tarif Iklan : Iklan Mini minimal 3 baris Rp 6.000 per baris, Iklan Umum/Display BW : Rp 15.000 per mmk, Iklan Warna FC : Rp. 18.000 per mmk Iklan Keluarga/Duka Cita : Rp 7.000 per mmk, Advetorial Mini (maks 400 mmk) Rp 4.500 per mmk, Biasa (lebih dari 400 mmk) Rp 6.000 per mmk. Pembayaran melalui Bank BCA No Rekening 006-304-1944 a/n PT. Bisnis Media Nusantara, Bank BRI No Rekening 0018-01-000580-30-2 a/n PT. Nusantara Media Baliwangi. Bukti transfer di fax ke (021) 53670771, cantumkan nama dan nomor telpon sesuai registrasi. Penerbit : PT. NUSANTARA MEDIA BALIWANGI Bisnis Jakarta/ant HARGA DAGING NAIK - Seorang pembeli memilih daging sapi di los daging Pasar Senen, Jakarta, kemarin. Menjelang bulan Ramadhan, harga daging sapi di Pasar Senen mulai merangkak naik dari Rp 62 ribu per kilogram menjadi Rp 70 ribu per kilogram. JAKARTA - Menteri Ke- uangan Agus Martowardojo mengakui apresiasi nilai tukar rupiah yang terlalu kuat menye- babkan Indonesia tidak kom- petitif. “Memang ini membuat kondisi kita tidak kompetitif, nah pemerintah tentu meng- harapkan agar Indonesia terus kompetitif ke depan,” kata Menkeu di Jakarta, kemarin. Ia menyebutkan, pemerintah dan pihak terkait akan selalu men- jaga agar Indonesia selalu dalam posisi kompetitif atau memiliki daya saing. “Inisiatif ini tentu tetap di Bank Indone- sia dan pemerintah, namun be- lum bisa disampaikan seka- rang,” katanya. Dalam kondisi nilai tukar ru- piah mengalami apresiasi terlalu kuat maka ekspor dari Indone- sia akan mengalami tekanan. Dengan penguatan rupiah maka keuntungan yang diper- oleh eksportir juga mengalami penurunan. Mengenai pe- ningkatan kepemilikan surat Rupiah Kuat Buat Indonesia Tak Kompetitif utang negara (SUN) oleh investor asing, Menkeu mengatakan, dana asing tidak ada masalah selama kondisi makro ekonomi se- hat dan memiliki daya ta- han. “Justru kita merasa le- bih baik karena penanaman modal asing saat ini relatif lebih baik dibanding tahun lalu. Kita berharap dana asing masuk ke pasar mo- dal, portofolio, dan inves- tasi langsung,” katanya. Mengenai rencana pe- nerbitan Samurai Bond, Menkeu mengatakan, hing- ga saat ini belum ada ske- nario baru terkait tambahan pinjaman luar negeri. “Dari prognosa yang kita sampai- kan, akan ada penurunan pembiayaan karena defisit yang turun. Tapi apa yang bisa kita lakukan, bagaimana pembiayaannya, kita belum bisa sampaikan kepada pub- lik, masih diagendakan,” kata Menkeu. (ant) JAKARTA - Ketua Panitia Khusus (Pansus) Pembahasan Rancangan Undang-Undang (RUU) Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Nusron Wahid mengatakan dalam operasinya OJK tidak seharusnya membebani bank dan lembaga keuangan non bank dengan iuran karena bisa mengurangi independensinya. “Ka- lau melakukan fungsi pengawasan itu seharusnya tidak diba- yar, kalau membayar jadi tidak independen. Kalau bayar, yang diawasi tidak usah bayar pajak,” katanya dalam seminar me- ngenai OJK di Jakarta, kemarin. Menurut dia, hanya Badan Layanan Umum (BLU) yang layak memungut biaya dari masyarakat seperti rumah sakit atau sekolah. Dalam RUU OJK disebutkan, untuk membiayai anggaran OJK menetapkan dan memungut biaya yang wajib dibayar industri jasa keuangan. Pada kondisi ekonomi yang buruk sehingga biaya yang dipungut dan cadangan yang dimiliki OJK tak cukup membiayai kegiatan operasional, maka pemerintah yang membiayai pelaksanaan kegiatan OJK. Kepala Badan Pengawas Pasar Modal-Lembaga Keuang- an (Bapepam-LK) Fuad Rahmany, mengatakan pasal me- ngenai pembiayaan OJK tersebut merupakan hasil rapat penyusunan RUU OJK yang masih bisa diperdebatkan kembali. “Ini masih terbuka untuk didiskusikan,” ujarnya. Ia mencontohkan, di Australia lembaga sejenis Bapepam- nya juga memperoleh biaya dari industri keuangan yang di- awasinya. “Kalau DPR putuskan APBN yang membiayai ya tidak apa-apa,” ujarnya. Menurut dia, perdebatan saat ini seharusnya tidak dimulai dengan biaya OJK namun persoalan mendasar yaitu pembentukan OJK. (ant) OJK Seharusnya Tak Tarik Iuran Izin Empat Manajer Investasi Dicabut JAKARTA - Badan Peng- awas Pasar Modal dan Lembaga Keuangan (Bapepam-LK) men- cabut izin usaha empat Mana- jer Investasi (MI) dan memberi sanksi administrasi terhadap enam MI, pada semester perta- ma 2010. Ketua Bapepam Ah- mad Fuad Rahmany di Jakarta, Selasa mengatakan, selama se- mester I 2010 Bapepam telah mencabut izin usaha 4 MI dan 6 MI terkena sanksi administratif, karena melakukan pelanggaran dan tak memenuhi ketentuan yang berlaku. Dari 4 MI tersebut yakni PT Brahma Capital, PT Danpac Asset Management, PT Euro- capital Peregrine Securities dan PT TDM Aset Manajemen. Se- mentara, 6 MI yang terkena sanksi admisntratif adalah PT Asia Kapitalindo Securities, PT Am Capital Indonesia, PT Ekokapital Sekuritas, PT Credit Suisse Investment Manage- ment Indonesia, PT Masindo Artha Securities dan PT Falcon Asia Resources Management. “Dengan adanya sanksi-sank- si tersebut, total perusahaan efek yang memiliki izin sebagai MI hingga 9 Agustus 2010 se- banyak 89 MI,” katanya. Ia juga mengatakan, selama periode awal tahun hingga 9 Agustus 2010, Bapepam tidak memberikan izin baru kepada Penasihat Investasi. Jumlah Penasihat Investasi hingga akhir Juli 2010 sebanyak 8 ter- diri dari 5 Penasihat Investasi perorangan dan 3 Penasihat Investasi perseroan. (ant) JAKARTA - Menteri Peren- canaan Pembangunan Nasio- nal/Kepala Bappenas Armida S Alisjahbana, melantik Agus Rahardjo sebagai Kepala Lembaga Kebijakan Pengada- an Barang/Jasa Pemerintah (LKPP) menggantikan Roes- tam Syarief yang memasuki masa pensiun. Pada acara yang dilakukan di Kantor Kementerian Peren- canaan Pembangunan Nasio- nal/Bappenas, Jakarta, Selasa juga dilantik Eiko Whismulya- di sebagai Sekretaris Utama, dan Bima Haria Wibisana se- bagai Deputi Bidang Pengem- bangan dan Pembinaan Sum- ber Daya Manusia pada lem- baga LKPP. Menteri PPN pada kesempa- tan itu, juga melantik pejabat Bappenas Cheppie Kurniadi Sumadilaga sebagai Staf Ahli Menteri bidang Ekonomi dan Pemberdayaan Pembangunan. Dalam sambutannya, Menteri PPN mengharapkan pelaksa- naan Perppres No54/2010 yang baru disahkan oleh Presiden mengenai proses pengadaan barang dan jasa melalui e-pro- curement dapat segera berlang- sung efektif. “LKPP dapat me- nyiapkan sosialisasi dalam be- berapa bulan, sebelum Perpres berlaku 2011 dengan melakukan pertemuan pemangku kepen- tingan antara pusat dan da- erah,” ujar Armida. Ia mengharapkan, adanya Perpres baru dapat menghi- langkan hambatan-hambatan yang menganggu pertumbu- han ekonomi (debottlenecking) terutama dalam pengadaan barang dan jasa serta menghi- Agus Rahardjo Dilantik Sebagai Kepala LKPP langkan multitafsir yang dinilai masih ada dalam beberapa ke- tentuan. “Dengan LKPP me- lakukan sosialisasi, peralihan dari Kepres lama dapat ber- langsung secara efisien dan optimal serta dapat menghi- langkan debottlenecking serta memegang teguh aspek gover- nance,” ujarnya. Sementara Agus Rahardjo mengatakan untuk kontrak- kontrak lama, mengenai peng- adaan barang dan jasa, tetap akan memakai Keppres lama No80/2003, namun diharapkan pada pengadaan pada tahun anggaran 2011 mulai memakai Perppres No54/2010. “Perp- pres berlaku mulai 6 Agustus kemarin, namun untuk kontrak- kontrak lama sampai 2011 diper- bolehkan memakai Keppres lama,” ujarnya. Ia mengatakan, akan ada masa peralihan dari Kepres lama dan proses sosialisasi segera dilakukan untuk pelak- sanaan Perppres baru di selu- ruh provinsi. “Sosialisasi kami melakukan dan sekarang masih berjalan, bahkan dua bulan se- belum dikeluarkan sudah diso- sialisasi, paling tidak saya da- pat bagian Mataram, Ternate dan Ambon, Deputi-deputi lain antara lain ada yang di Padang juga berjalan, kita menargetkan seluruh provinsi,” ujarnya. LKPP mempunyai tugas melaksanakan pengembangan dan perumusan kebijakan pengadaan barang/jasa peme- rintah dan dalam melaksanakan tugas dan fungsinya, LKPP dikoordinasikan oleh Menteri Negara Perencanaan Pemba- ngunan Nasional. (ant) JAKARTA - Pemerintah me- waspadai kecenderungan in- flasi akan meningkat tajam se- lama semester II 2010 namun pemerintah belum mengubah asumsi dalam Anggaran Penda- patan dan Belanja Negara Pe- rubahan (APBN-P) 2010. “Itu kita waspadai, tapi kita lihat bah- wa inflasi lima plus minus satu persen masih kita pegang,” kata Menteri Keuangan Agus Mar- towardojo di Jakarta, kemarin. Ia menyebutkan, hingga saat ini belum ada perubahan asumsi laju inflasi di APBNP 2010 sebesar 5,3 persen dan prognosa selama tahun 2010 sebesar lima plus minus satu persen. “Ini yang kita lihat sama-sama, kalau ada perubah- an kita sampaikan,” katanya. BPS mencatat inflasi Juli 2010 mencapai 1,57 persen, in- flasi tahun kalender pada Juli 2010 mencapai 4,02 persen, dan Waspadai Inflasi Meningkat Tajam inflasi year on year pada Juli 2010 mencapai 6,22 persen. Menurut Menkeu, inflasi yang tersediaan bahan kebutuhan dan mengupayakan agar distri- businya dapat lancar. Pemerin- tah kemarin sudah melakukan distribusi raskin untuk dua bu- lan dan melakukan operasi pasar,” katanya. Pemerintah berharap, lang- kah tersebut dapat menekan in- flasi karena salah satu kom- ponen yang disorot adalah kenaikan harga beras. Semen- tara itu mengenai upaya perce- patan penyerapan anggaran, Menkeu mengatakan, rapat ker- ja nasional presiden bersama pemerintah daerah beberapa waktu lalu membahas upaya tersebut. “Kita lebih hati-hati membuat anggaran tahun 2011 ke depan, kita ingin APBN mau- pun APBD yang bereksinam- bungan. Telah dicapai kesepa- katan oleh pusat dan daerah ter- masuk DPRD. Ini adalah kema- juan kita,” katanya. (ant) KURS RUPIAH 9.000 9.500 8.500 6/8 9/8 10/8 8.952 8.935 8.924 JAKARTA - Menteri Ke- uangan Agus Martowardojo menyatakan bahwa pemerin- tah akan berhati-hati dalam mengelola anggaran meng- hadapi kemungkinan adanya “bubble” (gelembung) eko- nomi. “Salah satu tantangan yang dihadapi adalah pengelo- laan anggaran yang lebih baik dan hati-hati serta berkesinam- bungan,” kata Menkeu di Ge- dung Djuanda Kemenkeu Pemerintah Hati-Hati Kelola Anggaran tinggi memang merupakan salah satu yang direspon pe- merintah karena menurunkan daya beli masyarakat. “Kita betul-betul ingin mencapai ke- Agus Martowardojo Jakarta, kemarin. Menkeu menyebutkan, ma- suknya dana asing ke Indone- sia menunjukkan adanya ke- percayaan internasional ke- pada Indonesia. Dana tersebut harus dikelola dengan baik. Kondisi ekonomi Indonesia, lanjut Menkeu, relatif baik dalam lima tahun terakhir dan terakhir pertumbuhan ekonomi kuartal II 2010 mencapai 6,2 persen. “Kita bisa jelaskan bahwa tingkat bunga, ex- change rate, dan cadangan devisa dalam kondisi baik. Ini akan terus dijaga agar tetap baik,” katanya. Rapat kerja Presiden de- ngan para menteri dan pim- pinan daerah beberapa waktu lalu membahas perbaikan sistem anggaran. “Ada kesa- maan pandangan antara pe- merintah pusat dan daerah untuk memperbaiki sistem anggaran,” kata Menkeu. Sebelumnya pengamat ekonomi CIDES, Umar Juoro mengatakan bahwa bubble (gelembung) dalam pereko- nomian dapat terjadi setiap saat. “Kalau dana terus ma- suk sementara aset tidak ber- tambah maka akan terjadi overvalue dan akan terjadi bubble,” katanya. Menurut dia, langkah yang harus dilakukan untuk mengim- bangi derasnya arus dana ma- suk (capital inflow) adalah de- ngan menambah aset yang tersedia. Ia mencontohkan, pe- rusahaan-perusahaan yang sudah siap go public harus di- dorong segera masuk bursa se- hingga bisa menyerap aliran dana masuk. “Di sektor real es- tat atau properti, peluang orang asing untuk membeli bisa diper- luas, jangan dibatasi untuk short term saja,” kata Umar. (ant) JAKARTA - Menteri Ke- uangan Agus Martowardojo mengatakan bahwa penguatan nilai tukar rupiah beberapa waktu terakhir bersifat semen- tara. “Justru pemerintah meli- hat bahwa rupiah itu akan ada di kisaran di atas 9.000 untuk full year. Jadi kalau ini semua ada penguatan sifatnya se- mentara,” kata Agus seusai Sidang Kabinet Paripurna di Gedung Sekretariat Negara, Jakarta, kemarin. Pertumbuhan ekonomi Indo- nesia yang cukup baik di kuar- tal dua 2010 meningkatkan ke- percayaan terhadap Indonesia sehingga uang masuk ke Indo- Penguatan Rupiah Bersifat Sementara nesia dan nilai tukar rupiah menguat. “Tapi kita juga tahu bahwa yang kita uta- makan adalah mempertahan- kan momentum. Kemarin isu penyerapan anggaran yang belum terlalu cepat kita sudah upayakan untuk di- percepat,” katanya. Pemerintah pusat dan daerah juga telah melakukan koordinasi terkait keselarasan pengelolaan anggaran. “In- vestasi dapat ditingkatkan. Itu adalah upaya yang dilaku- kan pemerintah dan tentu re- sponnya menjadi lebih ba- nyak dana masuk ke Indo- nesia,” katanya. (ant)
8

Bisnis Jakarta - Rabu, 11 Agustus 2010

Mar 11, 2016

Download

Documents

e-Paper KMB

Bisnis Jakarta - Rabu, 11 Agustus 2010
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: Bisnis Jakarta - Rabu, 11 Agustus 2010

F r e e D a i l y N e w s p a p e r w w w . b i s n i s - j a k a r t a . c o m

Redaksi/Sirkulasi/Iklan: GEDUNG PERS PANCASILAJl. Gelora VII No. 32 Palmerah Selatan Jakarta Pusat.

Tlp: 021 - 5357602 (Hunting) Fax: 021 - 53670771

8 HalamanNo. 153 tahun IV

Rabu , 11 Agustus 2010

Wartawan Bisnis Jakarta membawa tanda pengenal dan tidak dibenarkan meminta/menerima sesuatu dari sumber.

Pemimpin Umum : Satria Naradha, Pemimpin Redaksi/Penanggung Jawab : Suja Adnyana, Redaktur Pelaksana : Nikson, Gde Rahadi, Redaksi : Hardianto, Ade Irawan, Aris Basuki (Bogor), Rina Ratna (Depok). Iklan : Ujang Suheli,Sirkulasi : D. Swantara. Alamat Redaksi : Jalan Gelora VII No 32 Palmerah, Jakarta Pusat. Telpon (021) 5356272, 5357602, Fax (021) 53670771. Website : www.bisnis-jakarta.com, email : [email protected]. Tarif Iklan : Iklan Mini minimal3 baris Rp 6.000 per baris, Iklan Umum/Display BW : Rp 15.000 per mmk, Iklan Warna FC : Rp. 18.000 per mmk Iklan Keluarga/Duka Cita : Rp 7.000 per mmk, Advetorial Mini (maks 400 mmk) Rp 4.500 per mmk, Biasa (lebih dari 400 mmk)

Rp 6.000 per mmk. Pembayaran melalui Bank BCA No Rekening 006-304-1944 a/n PT. Bisnis Media Nusantara, Bank BRI No Rekening 0018-01-000580-30-2 a/n PT. Nusantara Media Baliwangi. Bukti transfer di fax ke (021) 53670771, cantumkan nama dan nomor telpon sesuai registrasi.Penerbit : PT. NUSANTARA MEDIA BALIWANGI

Bisnis Jakarta/antHARGA DAGING NAIK - Seorang pembeli memilih daging sapi di los daging Pasar Senen, Jakarta, kemarin. Menjelang bulan Ramadhan, harga daging sapi di Pasar Senen mulaimerangkak naik dari Rp 62 ribu per kilogram menjadi Rp 70 ribu per kilogram.

JAKARTA - Menteri Ke-uangan Agus Martowardojomengakui apresiasi nilai tukarrupiah yang terlalu kuat menye-babkan Indonesia tidak kom-petitif. “Memang ini membuatkondisi kita tidak kompetitif,nah pemerintah tentu meng-harapkan agar Indonesia teruskompetitif ke depan,” kataMenkeu di Jakarta, kemarin. Iamenyebutkan, pemerintah danpihak terkait akan selalu men-jaga agar Indonesia selaludalam posisi kompetitif ataumemiliki daya saing. “Inisiatifini tentu tetap di Bank Indone-sia dan pemerintah, namun be-lum bisa disampaikan seka-rang,” katanya.

Dalam kondisi nilai tukar ru-piah mengalami apresiasi terlalukuat maka ekspor dari Indone-sia akan mengalami tekanan.Dengan penguatan rupiahmaka keuntungan yang diper-oleh eksportir juga mengalamipenurunan. Mengenai pe-ningkatan kepemilikan surat

Rupiah KuatBuat IndonesiaTak Kompetitif

utang negara (SUN) olehinvestor asing, Menkeumengatakan, dana asingtidak ada masalah selamakondisi makro ekonomi se-hat dan memiliki daya ta-han. “Justru kita merasa le-bih baik karena penanamanmodal asing saat ini relatiflebih baik dibanding tahunlalu. Kita berharap danaasing masuk ke pasar mo-dal, portofolio, dan inves-tasi langsung,” katanya.

Mengenai rencana pe-nerbitan Samurai Bond,Menkeu mengatakan, hing-ga saat ini belum ada ske-nario baru terkait tambahanpinjaman luar negeri. “Dariprognosa yang kita sampai-kan, akan ada penurunanpembiayaan karena defisityang turun. Tapi apa yangbisa kita lakukan, bagaimanapembiayaannya, kita belumbisa sampaikan kepada pub-lik, masih diagendakan,”kata Menkeu. (ant)

JAKARTA - Ketua Panitia Khusus (Pansus) PembahasanRancangan Undang-Undang (RUU) Otoritas Jasa Keuangan(OJK) Nusron Wahid mengatakan dalam operasinya OJK tidakseharusnya membebani bank dan lembaga keuangan non bankdengan iuran karena bisa mengurangi independensinya. “Ka-lau melakukan fungsi pengawasan itu seharusnya tidak diba-yar, kalau membayar jadi tidak independen. Kalau bayar, yangdiawasi tidak usah bayar pajak,” katanya dalam seminar me-ngenai OJK di Jakarta, kemarin.

Menurut dia, hanya Badan Layanan Umum (BLU) yanglayak memungut biaya dari masyarakat seperti rumah sakitatau sekolah. Dalam RUU OJK disebutkan, untuk membiayaianggaran OJK menetapkan dan memungut biaya yang wajibdibayar industri jasa keuangan. Pada kondisi ekonomi yangburuk sehingga biaya yang dipungut dan cadangan yangdimiliki OJK tak cukup membiayai kegiatan operasional, makapemerintah yang membiayai pelaksanaan kegiatan OJK.

Kepala Badan Pengawas Pasar Modal-Lembaga Keuang-an (Bapepam-LK) Fuad Rahmany, mengatakan pasal me-ngenai pembiayaan OJK tersebut merupakan hasil rapatpenyusunan RUU OJK yang masih bisa diperdebatkankembali. “Ini masih terbuka untuk didiskusikan,” ujarnya.

Ia mencontohkan, di Australia lembaga sejenis Bapepam-nya juga memperoleh biaya dari industri keuangan yang di-awasinya. “Kalau DPR putuskan APBN yang membiayai yatidak apa-apa,” ujarnya. Menurut dia, perdebatan saat iniseharusnya tidak dimulai dengan biaya OJK namun persoalanmendasar yaitu pembentukan OJK. (ant)

OJK SeharusnyaTak Tarik Iuran

Izin Empat ManajerInvestasi Dicabut

JAKARTA - Badan Peng-awas Pasar Modal dan LembagaKeuangan (Bapepam-LK) men-cabut izin usaha empat Mana-jer Investasi (MI) dan memberisanksi administrasi terhadapenam MI, pada semester perta-ma 2010. Ketua Bapepam Ah-mad Fuad Rahmany di Jakarta,Selasa mengatakan, selama se-mester I 2010 Bapepam telahmencabut izin usaha 4 MI dan 6MI terkena sanksi administratif,karena melakukan pelanggarandan tak memenuhi ketentuan

yang berlaku.Dari 4 MI tersebut yakni PT

Brahma Capital, PT DanpacAsset Management, PT Euro-capital Peregrine Securities danPT TDM Aset Manajemen. Se-mentara, 6 MI yang terkenasanksi admisntratif adalah PTAsia Kapitalindo Securities, PTAm Capital Indonesia, PTEkokapital Sekuritas, PT CreditSuisse Investment Manage-ment Indonesia, PT MasindoArtha Securities dan PT FalconAsia Resources Management.

“Dengan adanya sanksi-sank-si tersebut, total perusahaanefek yang memiliki izin sebagaiMI hingga 9 Agustus 2010 se-banyak 89 MI,” katanya.

Ia juga mengatakan, selamaperiode awal tahun hingga 9Agustus 2010, Bapepam tidakmemberikan izin baru kepadaPenasihat Investasi. JumlahPenasihat Investasi hinggaakhir Juli 2010 sebanyak 8 ter-diri dari 5 Penasihat Investasiperorangan dan 3 PenasihatInvestasi perseroan. (ant)

JAKARTA - Menteri Peren-canaan Pembangunan Nasio-nal/Kepala Bappenas ArmidaS Alisjahbana, melantik AgusRahardjo sebagai KepalaLembaga Kebijakan Pengada-an Barang/Jasa Pemerintah(LKPP) menggantikan Roes-tam Syarief yang memasukimasa pensiun.

Pada acara yang dilakukandi Kantor Kementerian Peren-canaan Pembangunan Nasio-nal/Bappenas, Jakarta, Selasajuga dilantik Eiko Whismulya-di sebagai Sekretaris Utama,dan Bima Haria Wibisana se-bagai Deputi Bidang Pengem-bangan dan Pembinaan Sum-ber Daya Manusia pada lem-baga LKPP.

Menteri PPN pada kesempa-tan itu, juga melantik pejabatBappenas Cheppie KurniadiSumadilaga sebagai Staf AhliMenteri bidang Ekonomi danPemberdayaan Pembangunan.Dalam sambutannya, MenteriPPN mengharapkan pelaksa-naan Perppres No54/2010 yangbaru disahkan oleh Presidenmengenai proses pengadaanbarang dan jasa melalui e-pro-curement dapat segera berlang-sung efektif. “LKPP dapat me-nyiapkan sosialisasi dalam be-berapa bulan, sebelum Perpresberlaku 2011 dengan melakukanpertemuan pemangku kepen-tingan antara pusat dan da-erah,” ujar Armida.

Ia mengharapkan, adanyaPerpres baru dapat menghi-langkan hambatan-hambatanyang menganggu pertumbu-han ekonomi (debottlenecking)terutama dalam pengadaanbarang dan jasa serta menghi-

Agus RahardjoDilantik Sebagai

Kepala LKPPlangkan multitafsir yang dinilaimasih ada dalam beberapa ke-tentuan. “Dengan LKPP me-lakukan sosialisasi, peralihandari Kepres lama dapat ber-langsung secara efisien danoptimal serta dapat menghi-langkan debottlenecking sertamemegang teguh aspek gover-nance,” ujarnya.

Sementara Agus Rahardjomengatakan untuk kontrak-kontrak lama, mengenai peng-adaan barang dan jasa, tetapakan memakai Keppres lamaNo80/2003, namun diharapkanpada pengadaan pada tahunanggaran 2011 mulai memakaiPerppres No54/2010. “Perp-pres berlaku mulai 6 Agustuskemarin, namun untuk kontrak-kontrak lama sampai 2011 diper-bolehkan memakai Keppreslama,” ujarnya.

Ia mengatakan, akan adamasa peralihan dari Kepreslama dan proses sosialisasisegera dilakukan untuk pelak-sanaan Perppres baru di selu-ruh provinsi. “Sosialisasi kamimelakukan dan sekarang masihberjalan, bahkan dua bulan se-belum dikeluarkan sudah diso-sialisasi, paling tidak saya da-pat bagian Mataram, Ternatedan Ambon, Deputi-deputi lainantara lain ada yang di Padangjuga berjalan, kita menargetkanseluruh provinsi,” ujarnya.

LKPP mempunyai tugasmelaksanakan pengembangandan perumusan kebijakanpengadaan barang/jasa peme-rintah dan dalam melaksanakantugas dan fungsinya, LKPPdikoordinasikan oleh MenteriNegara Perencanaan Pemba-ngunan Nasional. (ant)

JAKARTA - Pemerintah me-waspadai kecenderungan in-flasi akan meningkat tajam se-lama semester II 2010 namunpemerintah belum mengubahasumsi dalam Anggaran Penda-patan dan Belanja Negara Pe-rubahan (APBN-P) 2010. “Itukita waspadai, tapi kita lihat bah-wa inflasi lima plus minus satupersen masih kita pegang,” kataMenteri Keuangan Agus Mar-towardojo di Jakarta, kemarin.

Ia menyebutkan, hinggasaat ini belum ada perubahanasumsi laju inflasi di APBNP2010 sebesar 5,3 persen danprognosa selama tahun 2010sebesar lima plus minus satupersen. “Ini yang kita lihatsama-sama, kalau ada perubah-an kita sampaikan,” katanya.

BPS mencatat inflasi Juli2010 mencapai 1,57 persen, in-flasi tahun kalender pada Juli2010 mencapai 4,02 persen, dan

Waspadai Inflasi Meningkat Tajaminflasi year on year pada Juli2010 mencapai 6,22 persen.Menurut Menkeu, inflasi yang

tersediaan bahan kebutuhandan mengupayakan agar distri-businya dapat lancar. Pemerin-tah kemarin sudah melakukandistribusi raskin untuk dua bu-lan dan melakukan operasipasar,” katanya.

Pemerintah berharap, lang-kah tersebut dapat menekan in-flasi karena salah satu kom-ponen yang disorot adalahkenaikan harga beras. Semen-tara itu mengenai upaya perce-patan penyerapan anggaran,Menkeu mengatakan, rapat ker-ja nasional presiden bersamapemerintah daerah beberapawaktu lalu membahas upayatersebut. “Kita lebih hati-hatimembuat anggaran tahun 2011ke depan, kita ingin APBN mau-pun APBD yang bereksinam-bungan. Telah dicapai kesepa-katan oleh pusat dan daerah ter-masuk DPRD. Ini adalah kema-juan kita,” katanya. (ant)

KURS RUPIAH

9.000

9.500

8.500

6/8 9/8 10/8

8.9528.9358.924

JAKARTA - Menteri Ke-uangan Agus Martowardojomenyatakan bahwa pemerin-tah akan berhati-hati dalammengelola anggaran meng-hadapi kemungkinan adanya“bubble” (gelembung) eko-nomi. “Salah satu tantanganyang dihadapi adalah pengelo-laan anggaran yang lebih baikdan hati-hati serta berkesinam-bungan,” kata Menkeu di Ge-dung Djuanda Kemenkeu

Pemerintah Hati-Hati Kelola Anggaran

tinggi memang merupakansalah satu yang direspon pe-merintah karena menurunkandaya beli masyarakat. “Kitabetul-betul ingin mencapai ke-

Agus Martowardojo

Jakarta, kemarin.Menkeu menyebutkan, ma-

suknya dana asing ke Indone-sia menunjukkan adanya ke-percayaan internasional ke-pada Indonesia. Dana tersebutharus dikelola dengan baik.Kondisi ekonomi Indonesia,lanjut Menkeu, relatif baikdalam lima tahun terakhir danterakhir pertumbuhan ekonomikuartal II 2010 mencapai 6,2persen. “Kita bisa jelaskan

bahwa tingkat bunga, ex-change rate, dan cadangandevisa dalam kondisi baik. Iniakan terus dijaga agar tetapbaik,” katanya.

Rapat kerja Presiden de-ngan para menteri dan pim-pinan daerah beberapa waktulalu membahas perbaikansistem anggaran. “Ada kesa-maan pandangan antara pe-merintah pusat dan daerahuntuk memperbaiki sistem

anggaran,” kata Menkeu.Sebelumnya pengamat

ekonomi CIDES, Umar Juoromengatakan bahwa bubble(gelembung) dalam pereko-nomian dapat terjadi setiapsaat. “Kalau dana terus ma-suk sementara aset tidak ber-tambah maka akan terjadiovervalue dan akan terjadibubble,” katanya.

Menurut dia, langkah yangharus dilakukan untuk mengim-

bangi derasnya arus dana ma-suk (capital inflow) adalah de-ngan menambah aset yangtersedia. Ia mencontohkan, pe-rusahaan-perusahaan yangsudah siap go public harus di-dorong segera masuk bursa se-hingga bisa menyerap alirandana masuk. “Di sektor real es-tat atau properti, peluang orangasing untuk membeli bisa diper-luas, jangan dibatasi untukshort term saja,” kata Umar. (ant)

JAKARTA - Menteri Ke-uangan Agus Martowardojomengatakan bahwa penguatannilai tukar rupiah beberapawaktu terakhir bersifat semen-tara. “Justru pemerintah meli-hat bahwa rupiah itu akan adadi kisaran di atas 9.000 untukfull year. Jadi kalau ini semuaada penguatan sifatnya se-mentara,” kata Agus seusaiSidang Kabinet Paripurna diGedung Sekretariat Negara,Jakarta, kemarin.

Pertumbuhan ekonomi Indo-nesia yang cukup baik di kuar-tal dua 2010 meningkatkan ke-percayaan terhadap Indonesiasehingga uang masuk ke Indo-

Penguatan RupiahBersifat Sementara

nesia dan nilai tukar rupiahmenguat. “Tapi kita jugatahu bahwa yang kita uta-makan adalah mempertahan-kan momentum. Kemarin isupenyerapan anggaran yangbelum terlalu cepat kitasudah upayakan untuk di-percepat,” katanya.

Pemerintah pusat dandaerah juga telah melakukankoordinasi terkait keselarasanpengelolaan anggaran. “In-vestasi dapat ditingkatkan.Itu adalah upaya yang dilaku-kan pemerintah dan tentu re-sponnya menjadi lebih ba-nyak dana masuk ke Indo-nesia,” katanya. (ant)

Page 2: Bisnis Jakarta - Rabu, 11 Agustus 2010

2Bisnis Jakarta, Rabu 11 Agustus 2010Ek bisINDEKS HARGA SAHAM BURSA EFEK INDONESIA

YP eTrading Securities 171.339.712.000 359.797.500 16.175PD Indo Premier Securities 140.496.474.000 208.802.500 10.508NI BNI Securities 86.089.768.500 111.247.000 5.868ML Merrill Lynch Ind 365.493.488.500 52.299.500 5.405DR OSK Nusadana Securities Ind 166.086.739.000 223.455.000 5.090ZP Kim Eng Securities 202.718.211.000 129.247.000 4.935LG Trimegah Securities Tbk 129.383.339.500 195.195.000 4.601KK Phillip Securities Ind 120.928.433.500 118.008.000 4.557CP Valbury Asia Securities 94.508.722.500 207.533.000 4.306

Hang Seng Index HSI.X 21.473,5996 -327,9902 -1,5044Selasa, 10 Agustus 2010Kuala Lumpur Composite Index KLCI 1.359,7100 0,9500 0,0699Selasa, 10 Agustus 2010Seoul Composite Index KOSPI 1.781,1300 -9,0400 -0,5050Selasa, 10 Agustus 2010Tokyo Nikkei 225 NI225 9.551,0498 -21,4404 -0,2240Selasa, 10 Agustus 2010Manila Composite Index PHSC 3.525,8101 1,1101 0,0315Selasa, 10 Agustus 2010Stock Exchange of Thai SET 861,9500 -13,2300 -1,5117Selasa, 10 Agustus 2010Tokyo SE Index TOKS 1.725,2400 0,0000 0,0000Selasa, 10 Agustus 2010Taipei Weighted Index TWI 7.976,7402 -57,7500 -0,7188Selasa, 10 Agustus 2010Australia All Industrial Index XAI 1.226,4900 0,0000 0,0000Selasa, 10 Agustus 2010

SAHAM TERAKTIF BEI (REGULER)

Code Value Vol Freq Last +/- BVol Bid Offer OffVol

SAHAM KENAIKAN DAN PENURUNAN TERBESAR BEI

SAHAM KENAIKAN TERBESAR BEI SAHAM PENURUNAN TERBESAR BEIASII 293.321,39 12.214 2.319 47.500 -1.300 216 47.500 47.550 11TLKM 210.551,53 49.815 1.129 8.400 -100 2.032 8.400 8.450 2.371ALFA 208.177,52 187.210 1 0 0 20 1.900 2.200 2BBRI 133.097,29 27.882 864 9.550 0 2.947 9.500 9.550 1.742BUMI 127.280,22 155.036 1.803 1.660 -10 8.268 1.660 1.670 5.025UNTR 106.350,14 10.934 805 19.550 -150 292 19.500 19.550 247ADRO 103.483,49 99.116 1.139 2.100 -25 32.354 2.075 2.100 5.732ANTM 80.063,98 73.996 1.167 2.150 -25 7.388 2.125 2.150 1.386SMGR 78.353,07 18.179 613 8.700 50 197 8.650 8.700 605GJTL 78.205,85 114.162 2.052 1.370 0 4.267 1.360 1.370 1.202BMRI 76.177,40 25.523 618 6.050 0 1.608 6.000 6.050 4.321INDF 74.231,33 35.540 1.483 4.175 -25 3.377 4.150 4.175 1.538MEDC 61.874,31 36.515 782 3.350 -50 2.325 3.325 3.350 584INCO 60.614,50 27.944 907 4.325 -50 1.873 4.300 4.325 411PGAS 56.661,40 27.840 532 4.075 -25 498 4.050 4.075 1.730SMSM 52.262,90 112.454 4.454 900 -20 4.679 900 910 1.978BJBR 48.148,58 74.666 1.050 1.290 -10 11.114 1.280 1.290 6.779AALI 43.454,64 4.074 677 21.100 -350 136 21.050 21.100 24BBNI 41.172,05 27.632 255 2.975 -25 952 2.950 2.975 2.433BBCA 38.066,58 12.634 395 6.000 -150 1.032 5.950 6.000 261GGRM 36.821,89 2.063 402 35.750 50 65 35.700 35.750 84TRAM 36.704,57 126.199 283 580 10 8.685 570 580 8.064BLTA 32.094,36 246.930 709 260 -5 102.020 255 260 27.896LSIP 32.044,95 6.715 541 9.450 -250 263 9.400 9.450 81UNSP 29.658,93 123.054 238 300 0 12.359 295 300 8.090PTBA 29.028,90 3.590 412 16.250 -50 54 16.200 16.250 109BKDP 28.861,09 498.624 3.681 116 11 4.158 115 116 7.913TINS 26.870,54 21.615 671 2.475 -50 1.416 2.450 2.475 2.198KLBF 26.631,19 22.432 730 2.375 -25 2.752 2.350 2.375 380LPKR 26.241,91 103.588 720 500 -10 3.221 495 500 19.736BBKP 25.636,20 78.575 811 650 10 11.052 650 660 19.365MDLN 23.568,42 255.392 2.262 192 29 9 192 193 741INTP 22.990 2.776 401 16.300 -200 7 16.250 16.300 98GREN 22.217,64 142.410 3.500 305 0 11.494 305 310 1.615SMCB 22.181,99 19.106 300 2.275 25 7.847 2.250 2.275 1.679WIKA 21.931,78 78.051 572 560 -10 10.352 560 570 11.051SMRA 21.916,17 44.099 612 980 -20 388 970 980 237UNVR 21.841,40 2.631 426 16.600 -50 7 16.500 16.600 28ISAT 21.222,41 9.318 411 4.525 -75 1.549 4.525 4.550 1.028INDY 19.469,84 11.533 239 3.375 -50 1.111 3.350 3.375 523CPIN 18.311,96 7.499 613 4.825 -125 43 4.825 4.850 163BBTN 18.012,93 19.572 764 1.830 -30 3.702 1.830 1.840 846

Code Last Done Prev Price Total Volume +/- +/-% Code Last Done Prev Price Total Volume +/- +/-%

DEWA-W 2 1 9.383.500 1 100GPRA-W 5 3 6.227.000 2 66,67COWL-W 19 14 6.023.500 5 35,71IMAS 1.250 1.000 310.000 250 25PICO 275 225 193.500 50 22,22MDLN 192 163 127.696.000 29 17,79NIPS 2.000 1.800 16.500 200 11,11BKDP 116 105 249.312.000 11 10,48PJAA 660 610 4.500 50 8,20TMPI-W 53 49 6.000 4 8,16AHAP 121 112 87.500 9 8,04KOIN-W 27 25 1.287.500 2 8PLIN 1.090 1.010 75.500 80 7,92BBLD 275 255 386.500 20 7,84MLPL-W 15 14 9.327.000 1 7,14COWL 95 89 13.058.500 6 6,74AGRO-W 51 48 8.611.500 3 6,25SMDR 3.400 3.200 8.500 200 6,25DUTI 1.650 1.560 184.500 90 5,77SSIA 370 350 500 20 5,71BVIC 135 128 209.000 7 5,47INDR 580 550 40.000 30 5,45BUDI-W 100 95 155.000 5 5,26JKSW 110 105 15.000 5 4,76KBLI 70 67 16.775.500 3 4,48BABP 109 105 7.000 4 3,81SOBI 1.970 1.900 2.821.500 70 3,68KARK 85 82 52.666.000 3 3,66INTA 1.180 1.140 5.549.500 40 3,51META 89 86 24.564.000 3 3,49JPFA 2.300 2.225 6.858.500 75 3,37META-W 31 30 11.144.500 1 3,33CKRA 98 95 60.000 3 3,16ROTI 1.700 1.660 4.728.500 40 2,41UNSP-W2 92 90 49.000 2 2,22PRAS 93 91 76.000 2 2,20INVS 2.500 2.450 66.000 50 2,04IKAI 154 151 488.000 3 1,99LPCK 265 260 75.500 5 1,92SIPD 53 52 26.442.000 1 1,92

ARTA 385 510 1.031.000 -125 -24,51ANTA 175 205 3.500 -30 -14,63INVS-W 1.040 1.200 6.500 -160 -13,33FISH 650 700 2.500 -50 -7,14ELTY-W 33 35 301.000 -2 -5,71KOIN 118 125 42.500 -7 -5,60CEKA 850 900 5.500 -50 -5,56PUDP 345 365 120.500 -20 -5,48ABDA 440 465 1.500 -25 -5,38RICY 166 175 103.500 -9 -5,14BIPI-W 37 39 5.778.000 -2 -5,13DART 151 159 4.783.000 -8 -5,03MREI 380 400 25.000 -20 -5JECC 590 620 51.500 -30 -4,84PKPK 200 210 18.033.500 -10 -4,76INRU 480 500 57.500 -20 -4GZCO 380 395 26.140.000 -15 -3,80TBLA-W 255 265 22.500 -10 -3,77WOMF 385 400 375.500 -15 -3,75ENRG-W 26 27 26.138.000 -1 -3,70MYRX 57 59 25.325.000 -2 -3,39BIPI 117 121 21.205.000 -4 -3,31SDPC 88 91 138.500 -3 -3,30BTEK 590 610 7.815.500 -20 -3,28GTBO 59 61 96.000 -2 -3,28TRIM 118 122 141.500 -4 -3,28MRAT 445 460 413.000 -15 -3,26BTON 300 310 225.500 -10 -3,23SRSN 63 65 1.844.500 -2 -3,08BNGA 1.280 1.320 933.000 -40 -3,03FPNI 136 140 10.000 -4 -2,86IPOL-W 34 35 6.959.000 -1 -2,86MYTX 68 70 520.500 -2 -2,86ASII 47.500 48.800 6.107.000 -1.300 -2,66SCMA 1.850 1.900 278.500 -50 -2,63ASIA 113 116 3.448.500 -3 -2,59LSIP 9.450 9.700 3.357.500 -250 -2,58GREN-W 76 78 76.959.000 -2 -2,56TBLA 380 390 5.011.000 -10 -2,56TOWR 5.750 5.900 5.500 -150 -2,54

Papan Volume Value

REKAPITULASI BEI

Regular 2.391.934.000 2.414.025.981.500Perdagangan Rights 214,104,500.000 214.104.500Perdagangan Warrants 173.474.850 8.196.288.012

Total 3.172.151.328 2.890.438.719.999

Asing Beli 254.476.386 926.870.930.720Asing Jual 449.357.886 872.030.236.220Transaksi Asing Netto -194.881.500 54.840.694.500

INDEKS INTERNASIONAL BEI (ASIA PASIFIK)

Nama Indeks Simbol Value +/- +/-% Updated

SAHAM BROKER BEI

Code Name Value Vol Freq

PROPERTI

170.184 -0.565 -0.3309

KONSUMEN

979.285 -2.821 -0.2872

INDUSTRI DASAR

328.022 -1.492 -0.4528

PERTAMBANGAN

2329.551 -20.825 -0.886

PERTANIAN

1795.212 -29.705 -1.6277

INFRASTRUKTUR

737.696 -6.394 -0.8593

Last Update 10/8/2010

Bisnis Jakarta/antBEASISWA ESDM - Menteri ESDM Darwin Zahedy Saleh menyerahkan bantuan beasiswa kepada salah satusiswa di Jakarta, kemarin. Bantuan beasiswa pendidikan diberikan kepada 783 siswa dari putra-putripegawai negeri sipil di lingkungan kementerian ESDM.

Pelemahan Saham Unggulan

Lemahkan IHSG

Bapepam TingkatkanPerlindungan Nasabah

JAKARTA - Untuk me-ningkatkan perlindungan nasa-bah yang berinvestasi di pasarmodal, Badan Pengawas PasarModal dan Lembaga Keuang-an (Bappepam-LK) akan me-ngatur hubungan investor danbroker sehingga dapat mene-kan tindak kejahatan yang ker-ap menimpa nasabah yang ber-investasi.

Ketua Bappepam-LK AhmadFuad Rachmany di Jakarta, Se-lasa mengatakan, pihaknyaberjanji akan memperkuat se-jumlah peraturan untuk me-ningkatkan perlindungan nasa-

bah yang berinvestasi di pasarmodal. Ia menambahkan, be-berapa ketentuan yang meng-atur tentang hubungan inves-tor dan broker akan direvisi,sehingga bisa menekan tindakkejahatan yang kerap menim-pa nasabah yang berinvestasi.“Kita akan mengkaji beberapaketentuan tentang hubunganinvestor dan broker, kita akanperketat kendati pelaku indus-tri kurang senang, tetapi harusdilakukan,” katanya.

Selain itu, Fuad memintabank kustodian meningkatkansistem pengawasan internal,

agar risiko tindak kejahatan ataupenggelapan dana investor da-pat ditekan. Bank kustodianatau kustodian adalah suatulembaga yang bertanggungjawab untuk mengamankanaset keuangan dari suatu per-usahaan ataupun perorangan.

Bank kustodian ini akanbertindak sebagai tempat pe-nitipan kolektif dan dari asetseperti saham, obligasi, sertamelaksanakan tugas adminis-trasi seperti menagih hasil pen-jualan, menerima deviden, me-ngumpulkan informasi me-ngenai perusahaan acuan. (ant)

JAKARTA - Indeks HargaSaham Gabungan Bursa EfekIndonesia (IHSG BEI), Selasa,ditutup terkoreksi mengikutibursa-bursa regional. Selainitu, terkoreksinya saham-sa-ham unggulan (blue chips)juga salah satu penyebabIHSG melemah. IHSG ditutupturun 25,437 poin atau 0,83persen ke posisi 3.057,161.Mengikuti IHSG, Indeks sa-ham-saham unggulan (LQ 45)juga melemah 5,829 poin (0,99persen) ke level 582,384.

Vice President Riset danAnalis Valbury Securities, Nico

Omer Jonckheere, Selasa me-ngatakan, saham-saham bluechip di pasar modal saat inimemiliki valuasi relatif mahal,yakni nilai Price Earning Ratio(PER)-nya mencapai 15-18 kalilipat. Faktor kedua, sambungdia, adanya prediksi terjadinyapelambatan ekonomi global diSemester II 2010. “Pelambatanitu masih terlihat di Eropa, AS,dan Cina,” katanya.

Diperkirakan, pendapatanperseroan banyak mengalamikoreksi karena terjadinya pe-lambatan ekonomi global itu.Astra International (ASII) tu-

run Rp1.300 menjadi Rp47.500, Telekomunikasi Indo-nesia (TLKM) turun Rp 100menjadi Rp 8.400, Bank Cen-tral Asia (BBCA) turun Rp150menjadi Rp 6.000.

Sementara bursa regionalsaat IHSG tutup bergeraknegatif diantaranya, indeksHang Seng turun 327,99 poin(1,50 persen) ke posisi21.473,60, Nikkei 225 melemah21,44 atau 0,22 persen menja-di 9.551,05, dan Indeks Sin-gapore Strait Time turun 10,77poin (0,36 persen) ke level3.984,29. (ant)

Page 3: Bisnis Jakarta - Rabu, 11 Agustus 2010

3Bisnis Jakarta, Rabu 11 Agustus 2010Ek bisJAKARTA - Pemerintah

mungkin akan memilih opsimenaikkan harga gas (elpiji)bersubsidi kemasan tiga kilo-gram untuk mengurangi dispar-itas (selisih) harga dengan elpijinonsubsidi kemasan 12 kilo-gram supaya tidak lagi terjadipengoplosan. “Kalau untukmenurunkan (harga, red) sayakira subsidinya terlalu besar,jadi kita naikkan (harga, red)tetapi untuk penerima tabungtiga kilogram itu diberikankupon misalnya, itu salah satupemikiran, salah satu opsi yang

belum bisa kami simpulkan,”kata Menteri Koordinator Kese-jahteraan Rakyat, Agung Lak-sono ketika ditemui seusaiSidang Kabinet Paripurna di diGedung Sekretariat Negara,Jakarta, kemarin.

Agung menjelaskan, opsimenaikkan harga elpiji kemasantiga kilogram itu akan dibahasdalam rapat koordinasi tingkatmenteri pada Kamis (12/8). Hasilrapat itu akan dlaporkan kepadaWakil Presiden Boediono. Menu-rut Agung, opsi menaikkan har-ga itu akan diikuti upaya pemer-

intah untuk melindungi rakyatyang masuk kategori tidak mam-pu. Hal itu, misalnya, akan di-lakukan dengan memberikankupon subsidi kepada merekayang benar-benar layak meneri-ma. “Yang penting kita berusa-ha tidak membebani masyarakat,terutama golongan miskin,” kataAgung tanpa menyebut angkakenaikkan harga dan nilai nomi-nal kupon tersebut.

Menaikkan harga elpiji ke-masan tiga kilogram, kataAgung, hanyalah salah satuopsi untuk mengurangi atau

Pemerintah Naikkan Harga Elpiji Tiga Kilogrammenghilangkan disparitas har-ga elpiji. Opsi lain yang mungkinditempuh adalah menurunkanharga elpiji nonsubsidi ke-masan 12 kilogram menjadi samadengan harga gas elpiji bersub-sidi kemasan tiga kilogram.

Namun, Agung menjelas-kan, opsi menurunkan hargajuga akan mengalami kendalakarena kemungkinan golonganmasyarakat mampu akan meni-kmati harga murah, sepertigolongan miskin. “Golonganrumah yang tidak layak menik-mati subdisi akan menikmati

juga, golongan menengahyang tidak layak akan dapatbantuan, akan menikmati sub-sidi. Jadi tidak fair,” katanya.

Dalam rapat kerja nasional diIstana Bogor beberapa waktulalu, pemerintah sudah menya-takan niat untuk menghilangkandisparitas (perbedaan) hargaantara gas elpiji bersubsidi ke-masan tiga kilogram dan elpijinonsubsidi kemasan 12 kilogramuntuk mengurangi pengoplosangas yang mengakibatkan leda-kan tabung. “Kami pada umum-nya sepakat untuk mencoba

menghilangkan disparitas,” kataAgung Laksono saat itu.

Disparitas harga antara elpijibersubsidi kemasan tiga kilo-gram dan elpiji nonsubsidi ke-masan 12 kilogram cukup signifi-kan. Di Jakarta, elpiji bersubsidikemasan tiga kilogram rata-ratadijual dengan harga Rp15 ribuper kemasan, dan elpiji nonsub-sidi kemasan 12 kilogram rata-ratadijual Rp75 ribu per kemasan.Hingga kini pemerintah tetapmelakukan penarikan tabungyang rusak atau bocor akibatpraktik pengoplosan. Sampai

Harga beras sejak bulanMei yang lalu sudah mulainaik yang rata-rata naik palingtinggi hingga Rp200 dari har-ga normal secara bertahaphingga sat ini. “Sebenarnya

Jelang RamadhanHarga Beras PIBC Bertahan Tinggi

SATU hari menjelang bulan suci Ramadhan1431 Hijriah, harga beras di Pasar Induk Beras

Cipinang (PIBC), Jakarta Timur, pekan ini masihbertahan tinggi sama dengan pekan sebelumnya,

dikarenakan pasokan beras berkurang dari daerah.Suminta, Staf Pendataan PIBC PT Food Station

Tjipinang Jaya, Jakarta Timur, kemarin mengata-kan, harga beras saat ini masih bertahan tinggidikarenakan musim penghujan, diserang hamawereng, naiknya TDL, tol, dan faktor psikologis

pedagang, sehingga pasokan beras berkurang yangmenyebabkan harga beras masih bertahan tinggi.

dengan kenaikan Rp200/kg disetiap merek beras itu tidakbesar, namun terkadang ban-yak spekulan beras yangmenaikkan harga seenaknya,sehingga masyarakat merasa

berat dengan kenaikan terse-but, padahal dari sini naikRp200/kg saja,” katanya.

Untuk menghentikan kenai-kan harga beras yang terjadibelakangan ini, pemerintahharus mengadakan operasipasar di sejumlah pasar tradis-ional. Harga beras menurutdata PIBC pada tanggal 9 Agus-tus 2010 masih bertahan tinggi,beras merek Muncul I Rp6.700/kg, Muncul II Rp6.200/kg, Mun-cul III Rp5.800/kg, IR-64Rp6.750/kg, IR-64 II Rp6.250/kg,IR-64 III Rp5.700/kg. Sedang-kan IR-42 Rp9.000/kg, CianjurKepala Rp8.750/kg, Cianjur SlypRp8.000/kg, Setra Rp8.200/kg,Saigon Rp7.600/kg.

Sementara itu, pasokan be-ras menurut data PIBC saat ini

rata-rata per hari mencapai2.500 hingga 3.000 ton perhari.Ia menambahkan, pasokan be-ras ke PIBC hingga tanggal 9Agustus 2010 didominasi daridaerah Karawang yang mema-sok 317 ton perhari, Cirebon918 ton perhari, Bandung 413ton perhari, dan Jawa Tengah553 ton perhari.

Pengeluaran beras yangterbesar dari PIBC hinggatanggal 9 Agustus 2010, di-dominasi daerah DKI Jakartarata-rata 1.500 ton perhari,antar-pulau 747 ton per hari,Tangerang 202 ton per hari,Bogor 68 ton per hari, Bekasi66 ton per hari dan Karawang24 ton per hari. Jenis berasyang laris dibeli masyarakat diPIBC, yaitu merk IR-64 I, II, dan

JAKARTA - Pengamatekonomi Fauzi Ichsan menga-takan Bank Indonesia tidak per-lu memaksa perbankan men-ingkatkan penyaluran kreditdengan mengeluarkan kebija-kan giro wajib minimum(GWM) dikaitkan dengan Loanto deposit ratio (LDR). “LDRtidak perlu dikaitkan denganGWM selain karena pertumbu-

BI Tak Perlu

Paksa Penyaluran Kredit

JAKARTA - Perum Bulogmengungkapkan stok gulayang dimiliki perusahaannegara itu semestinya palingsedikit 25-30 persen dari su-plai nasional sebagai upayamenstabilkan harga komodi-tas pangan itu di pasaran. DirutPerum Bulog, Sutarto Alimoe-so di Jakarta, Selasa mengata-kan, ketika melakukan stabi-lisasi harga beras maka Bulogmenguasai stok sebanyak 7persen dan hal itu cukup kuat.“Untuk gula Bulog harus me-miliki stok 25-30 persensyukur-syukur 50 persen,”katanya dalam diskusi pergu-laan yang digelar Kamar Da-gang dan Industri (Kadin).

Sutarto menyatakan, un-tuk memiliki stok sebanyak itumaka dapat ditempuh denganpengadaan dari dalam negeriyakni pembelian gula produk-si BUMN perkebunan yakniPTPN maupun RNI. Selainitu, tambahnya, Bulog men-jadi salah satu importir gulanasional sehingga nantinyatidak lagi dilakukan PTPNmaupun RNI.

Dia mengungkapkan, saatini terdapat sinyalemen terjad-inya penurunan produksi guladalam negeri tahun ini dari 2,9juta ton menjadi 2,2 juta tonatau 2,5 juta ton akibat iklimyang tak mendukung sehing-ga randemen merosot. Ber-dasarkan perhitungan, lanjut-nya, jika tidak ada suplai makapada akhir tahun akan terjadikekurangan gula sehinggadiperlukan impor untuk men-cukupi kebutuhan tersebut.

Sutarto mengatakan, jika

han kredit yang sudah cukuptinggi sekitar 19 persen, LDRjuga sudah mencapai 75 persen,”kata Ichsan di Jakarta, Selasa.

Dengan BI rate yang sudahmulai menurun, lanjut Ichsanseharusnya bank sentral tidakperlu memaksa bank menyalur-kan kredit dengan mengaitkan-nya pada tingkat GWM bank.Apalagi, ada faktor lain yang

menyulitkan bank menurunkansuku bunga yaitu laju inflasiyang terus meningkat dan sukubunga negara tetangga yangtelah dinaikkan. “FleksibilitasBI menurunkan suku bungasemakin sulit karena sejak awaltahun BI berjanji menurunkansuku bunga,” katanya.

Sedangkan untuk mendor-ong kredit, ekonom Bank Stan-

Stok BulogMinimal 30 Persen

Gula Nasionaldiperlukan impor gula makasaat ini merupakan waktu yangtepat untuk melakukannyakarena kalau sampai ditundahingga awal tahun justru akanmenimbulkan permasalahan.“Jika pemerintah memangmenginginkan Bulog sebagaistabilisator harga gula makaharus ada kebijakan yang leb-ih ke Bulog,” katanya.

Sementara itu AsosiasiPengusaha Gula dan TeriguIndonesia (Apegti) maupunKADIN mendukung penun-jukkan Bulog sebagai stabilisa-tor harga gula di dalam negeri.Ketua Umum Kadin Adi PutraTahir menyatakan, saat ini tataniaga gula dikuasai beberapakelompok pengusaha tertentusehingga mereka mampu men-gatur harga di pasaran. “Olehkarena itu harus ada stablisa-tor harga gula di pasaran danitu seharusnya diserahkan keBulog,” katanya.

Sedangkan Ketua ApegtiNatsir Mansur mengungkap-kan, stok gula saat ini (Juli-Agustus) 400 ribu ton jugasetiap bulan produksinya men-capai 200 ribu ton. September-Oktober nantinya diperkirakanterdapat tambahan stok hing-ga menjadi 800 ribu ton yangdiperkirakan cukup untuk me-menuhi kebutuhan gula dalamnegeri hingga akhir tahun.

Namun demikian, padaakhir tahun harus ada stoksebanyak 1,2 juta ton kalauhanya 800 ribu ton tidak akanmencukupi kebutuhan sela-ma Januari-Mei 2011 karenasaat itu pabrik tidak melaku-kan giling. (ant)

dengan Juli 2010, pemerintah te-lah menarik satu juta tabungelpiji ukuran tiga kilogram yangrusak dan tidak sesuai StandarNasional Indonesia (SNI).

Definisi tabung rusak, adalahtabung yang memiliki katupyang tidak sempurna. Kerusakankatup itu biasanya disebabkankarena proses pengoplosanatau penyuntikan oleh pihakyang tidak bertanggung jawab.“Nah terhadap tabung-tabungseperti ini akan ditarik bersa-maan dengan tabung tidak ber-logo SNI,” kata Agung. (ant)

dart Chartered ini melihat ada duasektor yang harus ditingkatkanterlebih dahulu yaitu infrastruk-tur dan kepastian hukum. “Ka-lau infrastruktur bagus, investordalam dan asing pasti masuk se-hingga kredit akan meningkatdengan otomatis. Begitu jugadengan kepastian hukum yangsemakin baik maka kredit korpo-rat dan investasi akan men-

III, karena harganya terjan-gkau, kualitas berasnya baik,dan juga mudahnya menanampadi di berbagai daerah-daer-ah penghasil beras.

Hal senada juga dikatakan,Rosyid pedagang beras diPIBC, mengatakan bahwa har-ga beras saat masih bertahantinggi sama dengan pekan se-belumnya, karena pasokan be-ras berkurang dari daerah sen-tra produksi beras akibat cua-ca buruk dan terserang hamawereng. “Harga beras saat inimasih bertahan tinggi samadengan minggu lalu, karenapasokan beras berkurang daridaerah penghasil beras akibatgagal panen karena diseranghama wereng, dan cuaca yangburuk,” ujarnya. (ant)

DEPOK - Dinas Perindustri-an dan Perdagangan (Disper-indag) Kota Depok akanmenggelar pasar murah untukwarga miskin, dengan hargapaket dibawah Rp30 ribu.“Tahun sebelumnya satu paketRp55 ribu, sekarang dipisahmenjadi tiga paket supaya har-ganya bisa dibawah Rp30ribu,” kata Kepala Seksi Perda-gangan Dalam Negeri Diper-indag Kota Depok, Reni SitiNuraini, di Depok, Selasa.

Paket tersebut terdiri dari pa-ket A yang berisi 5 Kg beras se-harga Rp 25 ribu, paket B berisi 1kg gula, 1 liter minyak goreng,dan 1 kg tepung terigu sehargaRp 20 sampai 30 ribu. Sedang-kan Paket C yang berisi 1 marga-rin, 1 sirup, 1 kacang tanah, dan1 biskuit yang dijual dengan har-ga Rp 20 sampai 30 ribu. “Biayapenyelenggaran Pasar Murahtahun ini mencapai Rp 168 juta.Kita akan menggelar mulai 19Agustus sampai 1 September2010,” katanya.

Menurut dia, pasar murahini akan digelar di 12 titikyang tersebar di 11 kecama-tan di Kota Depok, diantaran-ya di Kelurahan Abadi Jaya,

Depok SiapGelar Pasar Murah

ingkat,” katanya.Sementara Direktur Keuan-

gan BNI Yap Tjay Soen menga-takan bahwa untuk penyalurankredit sebaiknya diserahkan ke-pada pasar dan tidak perlu di-paksakan. “Soal kredit kasih kepasar aja dan jangan dipaksakan,karena bank punya banyak per-timbangan seperti kredit macetdan lain-lain,” katanya. (ant)

JAKARTA - Pemerintahmenyederhanakan sistem danprosedur pengadaan barang/jasa dengan menerbitkan Per-aturan Presiden Nomor 54tahun 2010 tentang pengada-an barang/jasa pemerintahyang mulai berlaku tanggal 6Agustus lalu. “Peraturan baruini memperkenalkan aturan,sistem, metode dan proseduryang lebih sederhana dengantetap memperhatikan tata kelo-la pemerintahan yang baik,”kata Kepala Seksi Jasa Konsul-tasi Lembaga Kebijakan Pen-gadaan Barang/Jasa Pemerin-tah (LKPP), Wisnu SetyoWijoyo di Jakarta, kemarin.

Ketentuan baru itu antaralain menghapuskan metode pe-milihan penyedia secara lang-sung dan menggantinya den-gan metode pelelangan seder-hana. “Tata cara pengadaanjuga sudah dipisahkan untuksetiap jenis pengadaan sepertipengadaan barang, pekerjaankonstruksi, jasa konsultasi danjasa lain sehingga lebihmudah,” katanya.

Wisnu menjelaskan per-syaratan peserta lelang pen-gadaan barang/jasa pemerintahjuga lebih longgar dalam per-aturan baru tersebut. Menurutketentuan pengadaan barang/jasa pemerintah yang baru, le-lang pengadaan barang/jasa

Pemerintah SederhanakanSistem PengadaanBarang dan Jasa

pemerintah bisa diikuti semuaperusahaan yang memiliki per-ijinan sesuai aturan perundan-gan yang berlaku. “Ini dimak-sudkan untuk membuka se-luas-luasnya peluangmengikuti lelang pengadaansupaya pemerintah bisamendapatkan harga yang ko-mpetitif,” katanya.

Peraturan baru tentangpengadaan barang/jasa pe-merintah itu, lanjut dia, jugamendorong pelaksanaan pen-gumuman dan pengadaanbarang/jasa secara elektronikyang lebih mudah dantransparan. Beberapa pelakuusaha mengakui peraturanbaru tersebut memang lebihsederhana namun menurutmereka peraturan yang dibuatdengan merevisi KeputusanPresiden Nomor 80 tahun2003 itu belum jelas. “Keliha-tannya sederhana, tapi adabeberapa yang masih kurangjelas,” kata Ketua AsosiasiPengusaha Alat Kesehatandan Laboratorium IndonesiaAchmad Ruhiat.

Aturan yang kurang jelastersebut, antara lain mengenaipersyaratan peserta lelang. “Kitakurang jelas, apakah semua pe-rusahaan yang punya Surat IzinUsaha Perdagangan atau SIUPsaja sudah bisa ikut atau ada syar-at yang lainnya,” katanya. (ant)

Kelurahan Jatimulya, Kelura-han Pancoran Mas. Selanjut-nya, kelurahan Pangkalan JatiBaru, Kelurahan Jatijajar, Ke-lurahan Curug, KelurahanPangkalan Jati baru, dan Ke-lurahan Pondok Petir.

Ia menjelaskan, pasar murahtersebut dikhususkan untukwarga yang tidak mampu. “Har-ga sembako pada naik, kita in-gin membantu warga miskinmendapatkan sembako denganharga murah,” ujarnya. Untukitupihaknya tiga hari sebelumpenyelenggaraan Pasar Mu-rah, petugas kelurahan yangdidampingi oleh tim dari Dis-perindag akan mendatangi ru-mah tangga sasaran untukmembagikan kupon.

Sementara i tu, hargasejumlah komoditi yangdiperdagangkan di pasar tra-disional merangkak naik. Har-ga daging ayam naik dariRp27 ribu per kg menjadi Rp35ribu per kg. Selain itu, telurayam naik dari Rp12 ribu men-jadi Rp15 ribu per kg. Begitujuga daging sapi yang hargan-ya mencapai Rp 65 ribu. Hargacabai merah keriting mencapaiRp 60 ribu per kilonya. (ant)

Bisnis Jakarta/antLAYANAN ONLINE INATRADE - Mendag Mari E. Pangestu (kiri) meninjau layanan online Inatrade Sebagai salah satu pendukung sistem Indonesia National Single Window,usaipeluncuran layanan tersebut di Kementerian Perdagangan, Jakarta, kemarin.

Bisnis Jakarta/antKIOS PENUKARAN - Petugas melayani pemberian info kepada masyarakat di kios penukaran selang danregulator gas elpiji di Jakarta,kemarin.

Page 4: Bisnis Jakarta - Rabu, 11 Agustus 2010

4Bisnis Jakarta, Rabu 11 Agustus 2010

Pemuatan :1. Iklan dapat dimuat setelah bukti transfer

pembayaran kami terima2. Untuk pemuatan besok, diterima

selambat-lambatnya pkl.17.00 WIB3. Komplin tidak lebih dari 2 hari sejak

tanggal iklan dimuat4. Pemuatan Iklan Ralat maksimum 7 hari

setelah iklan pertama dimuat

Ketentuan Penulisan :1. Materi diketik rapi/bukan tulisan tangan2. Rangkaian huruf besar hanya

diperkenankan untuk pengetikansingkatan umum.Contoh :PLN,BUMN, TOEFL,dsb

3. Penebalan diperkenankan hanya pada baris pertama dg jumlah huruf maks;

25 karakter

Faksimili021-53670771

Internet www.bisnis-jakarta.com

LangsungGedung Pers Pancasila,Jl.Gelora VII No.32 Palmerah Jakarta PusatBogor Trade Mall Lt. 2 Blok DI No.11Jl. Ir. H. Juanda Bogor 16123

Kirim SMS08559900000021-68799000

Pembayaran :Bank BCANo.Rek. 006-304-1944A/N : PT.NUSANTARA MEDIA BALIWANGIBank BRINo.Rek. 00 18-01-000580-30-2A/N : PT. NUSANTARA MEDIA BALIWANGIBukti transfer pembayaran di faxke : 021-53670771Cantumkan nama/no.tlp sesuai registrasi

Hubungi kami021- 5357602, 68877000 (Jkt)0251- 8401018 (Bogor)

Tarif :Mini/baris Rp.6.000/baris min 3 baris max 10 barisSatu kolom Rp. 15.000/mm (min 30 mmk-max 200mmk)Display BW Rp. 15.000/mmkDisplay FC Rp. 18.000/mmkTarif belum termasuk PPN

Registrasi :Reg:nama lengkap:no tlp rmh/kantorTeks IklanIK:teks iklan barisminimum 90 karakter = 3 barismaksimum 120 karakter = 4 baris

a.Pria / Wanitab.Pendidikan S1 semua jurusanc.Umur Maksimal 25 tahund.Komunikatife.Tidak merokokf. Belum menikahg.Berdomisili di wilayah Cikarang (Bekasi) / Bogorh.Melampirkan sebuah karya tulis sepanjang dua halaman folio

dengan tulisan tangan yang mengambil tema “ PerkembanganUsaha Kecil Menengah (UKM) dan Pertumbuhan Ekonomidi Daerah (Sesuai dengan domisili pelamar)”

a.Pria / Wanitab.Pendidikan S1 semua jurusanc.Umur Maksimal 25 Tahund.Komunikatife.Tidak merokokf. Belum menikahg.Berdomisili di wilayah Cikarang / Bogor

Suluh Indonesia / Bisnis Jakartamembutuhkan tenaga

untuk dididik sebagai :

I WartawanSpesifikasi :

II MarketingSpesifikasi :

Lamaran d i tu jukan v ia pos t kePO BOX 6233 JKBKG AtauGEDUNG PERS PANCASILAJ l . Ge lora VI I No 32 Palmerah Sela tan Jakar ta Pusat

LOWONGANADM & KEUANGAN

Accounting: pengvmin.1th,taupajak, zpria,D3,by Email ke:[email protected]

G.37376

Adm & Acc,ditempatkan di Bndg,minD3.Hub.Jaya Perkasa Jl.Tj.DurenRy 123 JakBar 56973384

G.37377

ADM W/S1/D3/dipluit&kapuk bsms.office,Pglmn,max30th.Lmr:UDGuna Berkat H.Jl.Kapuk KamalMuara no32 jktUtr.14470

G.37378

Adm,Acc,wnt,SMU/S1,bs komp,rjn,max 27th,CV krm/bw:Jl.TjgDuren Sltn No.29i jakbar 11470

G.37379

AGENJABODETABEK

BIO TEH,teh celup kshtan utk diabet,obesitas,drh tinggi,dll,Depkes,hub 021-98071959/0818663717

005-003532

AGEN PULSAJABODETABEK

Di jual pulsa murah M-Kios dan alloperator dgn harga: 5:4250/10: 9 2 5 0 / 1 5 : 1 4 2 5 0 / 2 0 : 1 9 2 5 0 /25:24250/50:47250/100:91250.H:081237935675/081211650123

101-003475

ALAT MUSIKJABODETABEK

A.MC (021) 23600444/0857 22636699 DICARI KEYBOARD. YAMAHA,TEHNIK, ROLAND, KORG, MIXER,AMPLY,DRUM,TKR/TBH/SERVICE

G.37103

BIRO BANGUNANJABODETABEK

Terima Gambar Bangunan Rumah,Renov, Kantor, Toko, Interior, Dll GambarDgn Autocad, 3D, RAB, Detail Hub.Cipta Jaya 3806571/0815.9903642

G.37395

Terima GBR ARSITEK SpecialisRmh tggl, Ruko, Disain Dijmn PuasModel Terbaru Pglmn 20Th Rp.150Rb/Lbr Hub (021) 91262059-91995220 Bks (24 Jam)

G.37396

Bns.003473-Alat

MAJU JAYA LESTARIPUSAT JUAL & SEWA SCAFFOLDINGPUSAT JUAL & SEWA SCAFFOLDING

� Jl. Raya Daan Mogot KM-2 No. 40A

±50 Mtr Sebelum Rel KA Pesing

Jakarta Barat 11460

� Jl. Raya Daan Mogot KM-2 No. 40A

±50 Mtr Sebelum Rel KA Pesing

Jakarta Barat 11460

� 5640037 - 5630060� 5640037 - 5630060

KLASIKA RAGAM

BURSA KARIR

LAIN-LAINBth Ass Aptkr SMF-D3 FarmasiPerwt Bdn Jl.Nangka Ry Ruko B2no.23-24 Perumnas 1 Bks 17144

G.37385

Bth byk Driver Valet,P,20-35th, SimA,bw lmr lsg:Jl.Nipah III/3 Petogogan(samping walikota jaksel) Lmrditutup 10Agt’10

G.37386

Bth cook&cookHelper,mskn indocina,pglm.waiter 18-30th,mnrkLsg:Kedai3nyonya 021-8308360

G.37387

Bth:Guru ketik komputer minSMA,Wnt,Pglm komputer.KirimKomp.Tmn Kencana C1/7 Cgkrg

G.37388

LAIN-LAINAcc,Staff acc/Adm&Mnjr Mrktgproperty,pglmn 1 Thn,di tmptknBandung,mau kerja.PO BOX 168

G.37240

LAIN-LAINADA INFO BEKERJA+URUS VISAAS,AUSIE,CND,UK,DLL(Bg Yg DnaMinim) Pros Cpt!Hub:”BJA:Mg2 Moll/A14:(021)62203270;91260662

G.37220

artis pdtg br p/w 6-50th dcr u/M.Iklan/v.Klip & 5 jdl sinetron99248703/0812 8818704 pasti!

G.37243

anda sorg model?dbri ksmptn jadikonsultan&promotion di butik fash-ion itc mg2 cv:bulevar raya pa19/21 klp gdg jkt 14240

G.37241

Arsitek/Drafter/Proj.Managermahir AutoCAD.Krm CV+port folioke:[email protected]

G.37242

Bth sgr Adm acc min D3 & baggdg min sma sdrjt,salesman pglmndi Froozen food.Krm lmrn ke PoBox6335/JKBK jkt 11530

G.37383

Bth.1.Staf handal u/handle PIB PEB(Pmbritahuan Expor/Impor)2.staf Adminnote:Sarjana/D3/sdrjt, PT. Graha berlianSejati Tmn Kbn Jeruk blok. AA-1/21Jkt:021-5858321,021-5864843

G.37384

Adm/keu wnt 25th,S1 Akunt, comp,ram ah dgn customer, teliti,lngglncr,dom sktr Kmyrn/Sunter,cv:ptteemte@yahoo. com.

G.37381

Bth Adm min.D3/S1 (wnt) Pglmmin.1Th. Krm ke Po Box 4803 JKTF11048 Jak-Ut

G.37382

Adm,Mkt,Wnt SMU/SMK,V PosMRP komp,Sentra Kosambi blok G/2,Kosambi Tmr,Tgr 11470

G.37380

LAIN-LAINANDA BUTUH KERJA? Gabung KamiAja Wnt 18-40Thn,Utk PRT & B,Sitter,Gaji700-1,2 Jt JOB Sdh Ada,Idents Lgkp,LgsKrja.Hub:98715853,91204940,08176777422

G.37297

BUTUH CEPAT: Sales & Marketing,Gaji+Komisi+ Bonus+Transportasi,Priaa,max25th,min.D3,Punya Motor,JakBar,Hub:HRD : 021-98868177

G.37298

MARKETING & SALESPershn Exhibition membthkn De-signer S1 Arsitek bs.3D Max krmLmr ke:Jl.Taman Malaka Utara D2/14,Pdk Kelapa Jaktim

G.37285

Bth Drafter Pglmn,D3/S1 Autocad3D,bs RAB.Lmr krm Wisma LaenaJl.KH. Abd.Syafei no.7 CasablancaJaksel

G.37284

Sales/Mrktg Ext,for Industrialp r o d u c t s , e x p r i e n c e d , A p p l yto:Tmn Permata Buana, Kembangan utama Blk E6/31C-D,Jkbr11610

G.37283

Prshn furn&intr bth cepat:MrktgProject Pglm Design Intr:Min.D3 De-sign Interior. Lmrn lsg: JDC Lt.1Jl.Jend.Gatot Subroto kav 53Slipi,JakPus / Tlp:021-5495132

G.37280

MARKETING & SALESPNGHSLN JUTAAN RPH :Gaji pkk+i nsentif+bonus,Karir,Tunjngn,LowonganMkt,Wwncr Lngsng Ke Adira Motor :JlnDiponegoro No.16.Simp IndoperlenTambun Hub:96781860

G.37410

ADIRA MOTOR ,Dealer Resmi HondaSkala Nasional,Membutuhkan MarketingExecutive Utk Wilayah Depok Fasilitas:Gaji Pokok,Insentife,Karir.Bawa LamaranKe Jl.Raya Bgr Km 32,Hub: Anjar 021-5994076

G.37409

P A B XT H E C H I N A P R I C ESOLUSI SMALL OFFICE & HOME OFFICE

TC-208, KAP 2 LINE PTT/8 EXT

1 UNIT CENTRAL TC-208

5 PCS TELP DISPLAY

1 PCS TERMINAL BOX

RP. 980.000,-

TERSEDIA : PANASONIC

CV. WICOM YONTARINDO

TELP. (021) 64711274

6458915

FASILITAS

TIMER/CALL, CALL DURATTION LIMIT,

PROGRAM LOKAL/INTERLOKAL,

INTERCOM, HOLDING WITH MUSIC,

PASSWORD AUTOMATIC, DIAL LISTRIK

MATI TELP TETAP BERFUNGSI, BISA

BUILD IN, GARANSI 1 TAHUN + SPARE

PART

WEBSITE: WWW.INFORMASIUSAHA.COM/WICOM

C.003512-Rpa

Bth Junior Advokat,P/W,SH,di utmknyg lulus PKPA,Lmrn Lkp Krm Jl.PerintisKem erdekaan komp.perkantoranPilomas blok II/[email protected]

G.37449

Bekerja dr Rumah Paruh Waktu/Penuh Waktu 5-8jt/bln Sbg Spv Hub0811171124 (No SMS)

G.37447

Bth bnyak Ticketing Penerbanganmin SMU/K sedia ditraining 1 bln Aba-cus-Garuda NTC 79195507 HP92927461 pariwisataku.com

G.37448

Actor/artis pemula P/W 6-50thdcr u/M.Iklan+3jdl Sinetron+v.klip94235825/081376526189

G.37445

Adm & Gudng.min.Sms/K.HarcoMangga 2 Blk C7 lt.4Hub: 085717391366 Taufik (No Kontak)

G.37446

Acc,Adm,BM,Gd,Hrd,Rcp SMU/K-S1 Inc 2-6Jt sms Nm#Usia#Pdkn keIbu Ning 085711226651

G.37443

Acc,Adm,Bm,Gdng,Hrd,Rcp,Spv,Inc3-7jt lsg krj,sms nm,almt,pnd,usia085780556709 Ibu Rama

G.37444

BANK SYARIAH Bth:Mrktng SMA/D3/S1,ADM D3 CV&Intrvw (Up.Roni)gd Sakura Lt3 Jl.HatiSuci/4Kebon Sirih 391 0361/66&0856111027

G.37411

DIBUTUHKAN Secepatnya Telemarketing Min Lulusan SMU,Fas: Gapok,Bonus & Karir Hub: OCHA 021 97406996

G.37412

BUTUH CEPAT MARKETING & SPV,pria, min SMU kend.sdri, dom, jabodetabek. pglmn sparepart mbl&alat teknik.krm:PT.DMS Nirwana Sunter Asri Thp 3 Blok.12/26 Jakut 14350

G.37408

Lembaga Keuangan Bth MARKET-ING KREDIT PRIA,CS WANITA,SLTA,D3-S1 Pglm/Non,Dtg Bw CV:PT.ARTAMAJl.Gatot Subroto Kav 74-75 Jks.Phone02199002100,83633030,83635050

G.37407

RUPA-RUPA

KAMI BANTU TUTUP

&

NEGOSIASIKAN

KARTU KREDIT/KTA

Dengan Solusi

- Cicilan/Reschedule Sesuai

Kemampuan & Stop Bunga

- Lunas Dengan Discount

50% Atau Lebih

- Alihkan Tlp., Colector,

Tagihan Kepada Kami

- Tidak Black Lish

- Kami Bantu Sampai Tuntas,

LEGAL

C.003523-K.Kredit

FANNY : 9159.0931

DONNA : 9958.0256

RAHMA : 9032.6546

CASSY : 9214.9399

KIKY : 9177.3940

ANGGUN : 9103.2023

INUNG : 9193.5331

SANDRA : 9917.3734

KARTU KREDITDANA CEPAT FINANCE

Jamina BPKB :

�Mobil

� Truck

� Dump

� Trailler

� Bus

Bisa yg masih KREDITyg sudah 50% Angsuran

INFO : (021) 3221 1628, 0878 8249 4260,sms : 0813 850 00073 (Putri)

Danafinance.blogspot.com

C.003467-Rpa

DANA CEPAT

ALAT BANGUNAN

GRIYA SAWANGAN ASRI

Type 29/60, 29/90, 36/84, 45/105

021-

71525660, 98305600, 083890050700

Tahap 3,

Rangka Atap Baja Ringan, Dp 10% Cicil

3 bln,

Lokasi Sawangan Depok. Hub:

C.003493-Pro

PROPERTI

Cr:1.Design Grafis u/mediaprintpshop,Fhand,Cdraw,P/W,Max 35th,D3/S1. 2.Telemr kting& Adm(komp) Wnt,Max 30th,SMA/D3,Lmrn langsung datang Mangga Besar Raya 26E Jakbar11150

G.37461

Bth Staf Adm,Hrd,Gdg&Log,min SMU/K,Max 49th.Inc 2jt/bl+Hrn&jmstk.IbuNeny 081210555063

G.37459

Cook Sushi,Waitress,Kasir lmrnke.Resto Milion Dollar,Pasar Festivallt.2,Jl.HR.Rasuna Said Jakarta Selatan

G.37460

Bth Sgr Surveyor min SMK/D3,Pria 28th-30th.Pglmn min 3th,bs Theo dolit,level,AutoCAD. CV:kdl_jkt@ yahoo. com

G.37458

Bth Sgr Project Manager S1,T.Sipil.Pria 28th-35th.Pglm min5th,kuasai RAB,M Project,AutoCAD,CV: [email protected]

G.37457

Bth cpt Guru flash CS4,S1,pengl bssusun materi Professionals InstitutPh. 63856849/51

G.37456

Bth:Pengemudi Rental.23-47thSIM min A Jabodetabek.Mess+KlinikGratis.Jl.Mampang Prapatan RayaNo.60.Ph.70343637

G.37389

BIRO TEKNIKJABODETABEK

Ahli Bocor:Dak: Tmbk:K. Mdi:dii:Renov:100% Grnsi&Tg.Jwb-RajaBocor:68686835, 081384099925

G.37265

Ahli Bangunan baru renov bocorcat berkwalitas terjamin. hub**83384638, 087880611683**

G.37264

BOR JET PUMP Pakai Mesin RotasiBisa Cari Air Bagus Hubungi : “TRIJAYA TEHNIK” 70015848/4755262/0812-801-0033

G.37399

MAJU JAYA Spc Pintu Folding GateP. Roll Door, Knpy Poly Carbnt, DrngLpt Tralis, P. Kasa Krey Kusen, AlumVrtkl, trm servis:5415131/98712238

G.37400

BIRO TEKNIKJABODETABEK

Abadi SpcPmsgn:Cnpy, Polycarbonat Tangga Stainles, Tmph, KonstrBaja, Almn, R. Door/Grile F.gate dll TrmServis:56971291-68428238-91265210

G.37398

U.M ArsitekturKhs Gmbr 3D, De-sign Minimalis Exterior & Interior /Paket,Trm Borongan Dgn Bhn Hub:Deden 085.284176672

G.37397

MANAGEMENT ARTIS Cr P/W MnrkKrn Gaul,7-50Th Sntrn Ikln, L.lbr,V.Clip:R.Show,Lgs Castg&Shot Sgr.Dina 0878788-74576-7699405

G.37415

ARTIS MNGMNT Cr Wjh Br L/P CntkGteng,Gaul,Funky 15-35Th u/prnpmbnt/tambhn siap Shtng tiaphr.91494449/94441999/90266999

G.37414

EXEL FILM Bth Pmain/Mdl Yg Kren/Gaul/Funky P/W 15-40th,siap Shootu/Byk Jdl Ftv/Sntrn Kjr Tyng.7511-310/94449119/83444436

G.37414

MODEL / ARTISOPEN CASTING u/ P/W, 3-5th,Bbkt&Srius, merintis krr Komp,Pkntrn Prima,Blok A/b CiputatHub.021-91968518,96870439

G.37413

KOSTJABODETABEK

Kost Murah Utk Training Karywan/I,Suami-Istri, AC Non AC, Strat, DktSudirman Kuningan Land Mark. PH.52960431-32/5250971

G.37156

MESIN & ALAT BERATJABODETABEK

ABAH ABUN, STONE Crusher,Penepung Batu, Batako, PAv Blok, BataMerah, genteng, Mixer, Conveyor 021-70521734-081908888123-68855333

G.37404

Jual Msn Pres Scrab Ex Jpn, CoolPres Triplek Uk.2600x1300,PresKapas/Krdus/Fiber Bak FusoUk.7200.08128399899

G.37269

Rental Genset, Genset diatas Th.2002& dari Germany(Heavy Duty),Pengiriman& Perawatan Free,Operator B’Pglmn,Pilihan Stock Banyak. Datang & LihatSendiri!! Triana Rental Power T:024-6581760/658 5224

G.37271

Laundry equipment washer27kg47kg,extractor 60-100kg tumblerdryer 13kg-150kg.08128074590

G.37270

Rental,rental&jual Genset 5 Kva-2000 Kva baru dan bekas hub:08164241104/081805897133

G.37272

HOTEL / PENGINAPANJABODETABEK

Ac Airjet bru+tv,inet.122rb,AamHotel Jl.Asem Baris raya no.104Kebon baru Tebet.02183793803

G.37274

KURSUSJABODETABEK

Belajar Sulap bersama Om Jack “Mas-ter Of Classical Magic”.Pdftran Rp.300rb. Anda Pasti bias Mahir !!! hub.02193486416-08161992784

G.37405

KURSUSJABODETABEK

Design Graphic, Autocad, 3DmaxOffice XP, Java, ASP,komputerAkutansi, MYOB,Pajak,H.Ashari121Roxy ph.63856849/51

G.37020

Eng,Toefl,conv, Mat,I PA, Akunt, Bhs,Jl. Padesin. 25,Micheal. 085716458536.(Pengajar Tung gal)

G.370

MandarinKilat:TOEFL-IELTS-TOEICConv.2Mgg,skor tgi,bnyak suksesph.70662628-71209455

G.37022

PEMBERITAHUANJABODETABEK

Anda pensiunan,mau umroh/haji plusgratis?HUB:94796262-Ir.KartikoTTD3M/12-80243378 Rio/Astrid Bks

000-003508

PERLENGKAPAN RMHJABODETABEK

Canopy polycarbonate stenlis pintut e r a l i s , A . M a l i n g , F g a t e . T l p54350657,54350707,68529888

G.36078

Cuci carpet,sofa,Jok mbl,GordynS.Bed,anti bakteri. Ph 91050001-02,36891000 Ricky’s Decorator

G.36079

PELUANG USAHAJABODETABEK

wwww.medistro.com mau jual pulsaatau pakai sendiri? Daftar gratis LEBIHMURAH 081218894015-08583262129

G.37322

TOUR & TRAVELJABODETABEK

Dom & Intl Tiket, Hotel, Visa. Pass-port, Land Tour, Cruise. Onassis56981131, 98288280,

G.35984

SERVICE REPARASIJABODETABEK

Davinaland Spcl Sprgbed ReparasiPer+Ganti Kain Hrg No.4/288rb,3/315Rb,2/385Rb,Bergaransi 87905977/085287941246

G.36068

AHONG SERVICE 021-93028566-63852076,Service Ahli Tv,Sony,Toshiba,Politron,Aiwa,Sharp,GoldStar,Digitc,Samsung,Mitsubishi

G.36069

Rym Tehnik AC,kulkas, P.Air,K.gas,M.cuci,W.Heater Jl.Kedoya Duri 8T.5803154/5823631

G.36078

USAHA YG BOOMING SAAT INIPghsilan Jutaan/Bln Tahu Bundar &Cireng+Grobak Komplit Lsg Jln. Hy 2,5Jt.0813871 77466. 83243799

G.37328

Adv Sin Kul Pen Hatcai BangkaToba Bali Lmb Lovina pdr garut Asoy6330577, 6330219/31/32

G.37024

SERVICE REPARASIJABODETABEK

Ahli Service TV SONY:858.4604 TvLyr Lebar,LCD,Plasma,teknisiEx.Pabrik part asli,grs,seDki

G.36077

Psat Tiket Murah Pket TourVoucher Hotel,Umroh & Haji,Antar.Hub: Laenatour 24Jam 8356660,88359088,8356439

G.35986

AGEN TIKET MURAH&DIANTARGlobal Jaya Travel, Pswt Dom&Int’lSmua Tujuan. Vchr Hotel, Paket Tour,Sewa Mbl Ph: 6327155-91856789

G.35155

DAPATKAN PENGHASILAN JutaanPerbulannya Dari Internet Anda Buka(Klik) www.hasilusahaku.com/?id=susanti Tanpa Modal,Kesempatan terbatas

G.37326

BISNIS WARNET HANYA 9jt-an(5Komp) Terima Beres!Profit 2jt/bln.7Thn Pnglmn.Dijamin Puas 021-92699236.www.warnet-alpha.net

G.37327

INGIN USAHA TAHU BULAT Syrt mdhwil.Jakarta,Bks,Dpk:02196008998-081211617077 tangerang,0818220129pendapatan 3-4jt/bln

G.37324

DICARI Agen Sandal Btk Bola,Panda,apel, Strwbery, Monkey, Kodok,Mbl, Love, dll.Lucu&Laku 0217320149,93694767, 97909979

G.37325

PULSAJABODETABEK

RAJA ELECTRIC PULSA TRMURAH.DJKT SMUA OPERATOR 24 JM V5=4300V10=9200 V20=19300 V25=24500V50=49500 V100=95000 Hub.08998736180

G.37118

FOTO COPYJABODETABEK

DIJUAL MSN IR 4570 Knds BgsKonter Rendah Jual lsg Pmkai LsgKe Jl. Kalimantan A2 No. 14 Sektor14 Komp. Nusaloka BSD TgrngTlp.46549459,5379588

G.37402

USAHA FOTO COPY + Isi DioverKontrak 85jt Nego + 19 Bln Lg SdhBerjln 4Th Omset 22-28jt (Mau PulangKampung) Serius: (021) 92248953Depok Pelni

G.37403

General Contractor:Home,Office,Apart,Ne w/Renov,Int-Ext 94661380 /081398661970

G.37268

DANA TUNAIBOGOR

Perlu dana cepat?Jaminkan BPKBmbl,mtr anda,khusus mblnya murahbanget,khusus aplikasi mtr dptvoucher belanja buruan hub:087870546046 Baim

102-003530

Ahli WC Mampet. Prima Karya021-7243149-7266245.sdot,bgnbaru,dak bcr,rnv,ldg,cat.lbr buka

G.37266

Page 5: Bisnis Jakarta - Rabu, 11 Agustus 2010

Bisnis Jakarta, Rabu 11 Agustus 2010 5

Telp. 021 - 5356272, 5357602Fax. 021 - 53670771 Jakarta Pusat

Info Untuk Pemasangan Iklan

MOBIL DIJUALNISSAN

All New Teana,X-trail,X-GearLivina (PromoGaikindo IIMS Bng 0%s/d 2.33%+disc+bns). NissanWr.Buncit:78833788/92881693

G.37299

All New X trail,Serena,LivinaFamly,Teana,Navara Free GPSkecuali NP 300 Serta dapatkanBunga kredit murah hub. Nissan MTHaryono 8564760

G.37300

G/Livina All new dp 16jt,serena/xtrail dp 28 jt krdt s/d 5th r.stok9966.8630/0815.1000.3888

G.37301

Serena CT’07 Silver,3Tv+Jok KltSerena CBU HWS’07 Black,F.optAuto Royal 96219529-71632289

G.37302

Serena HWS 04 Slvr TV3 j-klt,eslddoor tgn 1 dp.29jt angs.5.5jt Stanleypdk indah : 0816 1957302

G.37303

Teana JM 04 AT Hitam Tdp.34Jtangs.6.5jt+Teana JM’05 A/T HitamDp.37jt angs.7.3jt+teana JS 06/07AT Htm:08176997979

G.37304

All New Autech Xtrail & SerenaHWS,Grand Livina+DVD Dp,rendahNissan Pdk Indah. :7293999

G.37199

All New & Trail Serena,X-gear,Livina C/K Bnga:0% free vkool/J.klt,BB/DiscTopAbis.70029936

G.37200

Elegrand(2.5) Black Leather’08 Bln05 Black 2TV+4.Cam.F.Ori 585 JtBest 0818.780.222

G.37201

Elegrand 08 Htm Black Leather F.option+new srna hws 09/08 pthp.plm 4./43 72796125/70072212

G.37202

PENGOBATANJABODETABEK

LEXA 0878.8687.3679 TerapiKebugaran, Full Service Sabar,Sopan, Ramah dan Profesional

G.37428

PENGOBATANJABODETABEK

I R E N E … r e f l e k s ikebugaran…dengan tenagawanita cantik…ramah,sopan,danprofessional…untuk dipanggil081.7497.5929..

G.37364

SOLUSI KESEHATAN

PENGOBATANJABODETABEK

Alami Tnp Obat _1x Lngs Trasa:Ssh Tdr,Pnggang,Syrf Kejpit,SktKpala,Strok&Vtalitas:32393238

G.36095

Rumah Konsultasi AJI SUKMOMemberi Solusi Jitu Mencapai Kebahagiaan

SESUATU

PELET SUKO SEJATI

yang tidak mungkin menjadi mungkin. Problem seberat apapun dapat

diatasi. Itulah prinsip Paranormal Kondang AJI SUKMO. Dia pun berhasil menyerap

kekuatan gaib dari berbagai penjuru. Hasilnya siap diabadikan untuk sesama

Inilah pelet khusus menaklukan, memikat dan memagari hati. Ajian pelet ini

merupakan hasil dari ritual panjang di gunung Lawu Reaksinya Cepat. Hanya

dalam hitungan hari, siapapun yang anda taksir bakal bertekuk lutut. Cobalah,

maka Anda akan tahu hasilnya. Cukup membawa identitas orang yang dimaksud.

Sudah berumur tapi belum ada jodoh? Susuk kunci Asmara adalah jawabannya.

Memakai Susuk ini, maka Anda telah membuka potensi diri Anda yang selama ini

tertutup oleh sengkolo. Wajah Anda menjadi bersinar. Aura Anda memancar

Anda pun cepat menemukan jodoh yang ideal.

Jangan resah dengan hutang berjibun yang melilit Anda.

Konsultasikan ke AJI SUKMO. Dalam waktu tiga hari, semua

akan terbayar. Caranya? Datanglah! Problem Anda akan

diterawang dan diberikan solusi cepat. Tanpa tumbal, untuk

semua agama.

Jika Anda pernah mendengar uang barokah, disinilah buktinya

Rp. 100 Ribu, Rp. 50 Ribu dan Rp. 20 Ribu untuk Anda gunakan.

Uniknya, uang itu akan memberikan berbagai solusi atas kesulitan

ekonomi yang Anda hadapi. Tehnisnya? Datang dan konsultasikan

masalah Anda, maka semua akan menjadi mudah.

SUSUK KUNCI ASMARA

CUCI HUTANG

UANG BAROKAH

Pendaftaran &

Konsultasi

Rp. 100.000

Buka Praktek :

09.00 s/d 20.00

Rumah Konsultasi Aji SukmoCilandak Green Hill, Jl. Pringgodani RT. 003/003

No. 99 Pondok Labu Cilandak Jakarta Selatan

C.003497-Peng

(021) 7697 765, 081806843213

HONDA ANGSANA MOTORJl. Let. Jend Soeprapto No. 160 Blok A2-A3

Komplek Ruko Cempaka Putih Jak-Pus

REVO CW

BLADE

SUPRA X CW

SCOOPY

BEAT CW

VARIO CW

TYPE ANGS 35

526

580

629

550

507

616

ANGS 29

594

653

708

619

571

628

DP

500

500

550

1750

800

900

Leasing Oto Finance

Aris : 021 90372388 / 08988024314

Sasi : 021 83665951

Beli Motor ??? Di Dealer Resmi Honda

Data Ngontrak Bisa di ACC (DP 20%)

C.003506-Mtr2

KIA MOBILTAMPIL MEMUKAU

HARGA TERJANGKAU

116.5

Lengkap :Mp3 (USB+IPOD), Tilt Steer, Kursi Lipat,Foglamp, Signlamp Spoiler Sporty, StopLamp, Wiper, dan Velg Racing.

NEW PICANTO

NEW PRIDE

TRAVELLO & PREGIO

DP 15@3,2/DP 24@2,9

DP 18@4/DP 29@3,6

Untuk Karyawan SertaUsaha Travel/Antar Jemput

TUKAR TAMBAH, DATA DIBANTUPASTI OK !!

0858 8000 1148021 966 05005

C.003514-Mbl

ALL NEW HONDA

FREEDJAZZCRVCIVICCITY

FREEDJAZZCRVCIVICCITY

DPDPDPDPDP

DPDPDPDPDP

10 JTAN10 JTAN32 JTAN24 JTAN14 JTAN

10 JTAN10 JTAN32 JTAN24 JTAN14 JTAN

FREE V-COOL

DAN

DEALER RESMI

Bunga 0%, Krdt-5th, Tr. Tkr Tmbh

RUDI021-6868.2488

0812.1166.6987C.003521-mbl

NISSANX-Trail 2.5 ST AT’03 Silver Met155,5jt(ng)c/k bng 6,5%pa Kh.Caringin Ry Ry 10-10A:63863270-73

G.37206

CHEVROLETAveo,Cruze,Captiva ZR LTD newdapatkan Bonus menarik hanya diDealer Terbaik hub.8648515

G.37329

Captiva matic 2007 akhir, apaadanya, sangat mulus, semua origi-nal. Hub 0811977174

G.37340

Captiva (Diesel) Type Grand’08Merah J.Klt/F.Lamp/F.Step100%Ors SptBr TT/K 45844177-6735

G.37000

Aveo,Cruze,Captiva ZX LTDnew daptkan Bonus menarik hanyadi Dealer Terbaik Hub.8648515

G.37416

Blazer 4.3 A/T,4x4,2001, Bensin,F.Option,Sun Roof,E.seat,Velg 18",FormB.Hub:021-93726408

G.37417

SUZUKISuzuki Apv 1.5 Arena tdp4,5Jt,Swift 8Jt,Sx4 9Jt,Splash13Jt,estilo 3jt,g vtr 14Jt,pu5jt.98780140/0818626243

G.37261

SUZUKI INDOMOBIL 100%BRU,PU2Jtn,APV 3Jtn,Splash 3Jtn, Estilo,SX4,G-Vitara.Unit Ready,Dt BsDibntu 0818-0853788/99634356

G.37262

SUZUKI MOBIL Disc s/d 14Jt-an+Vcool+Gps/dp 4Jta-an= Grandvit,apv,Estilo,Sx4,S wift,splash,pickup.tlp:93051567, 081519923789

G.37263

Apv arn dp 0%G.Vtr 10Jt,Swift5Jt,Est3Jt,PU 7Jt,Splash rdy,bng4,95%,Hub:93746207-71005389

G.37033

Aerio DX’2003 Silver met bodymulus terawatt Hrg Nego. Hub. 989202 39/9380 9889

G.37305

PENOBATANJABODETABEK

Dptkn Rahasia Terbesar Abadini hidup Sehat Dgn Susu KolostumPlus Dpt Mnyembuhkan Brbgai McmPnyakit.91049816/085692126483

G.36085

ALAMI TNP OBAT2AN;Skt Pinggang,Ssh Tdr, Stroke, Hypr tensi,Diabet,Syraf Kjpt&Vtalita s:32 393238,Skali Trapi Lngs Trasa Hslnya

G.36086

PENGOBATANJABODETABEK

PENGHILANG TATTO CREAMAmpuh hilangkan semua tatto bekaspaten permanen dijamin berhasil(160rb) 0813-99003997 Antr Gratis

G.36080

AHLI RAMAL IBU RANI DlmRmhTgg, Jdh Krj, bsns, Psg SskEmas/Berlian, Mnyak Pmikat, Jl.Johar Baru VI No.10 Sbrg RutanSalemba Ph.4201336/0817718587

G.37432

ANDRY MASSAGE DITANGANIsndri tng pria baik sopan atasicapek, Letih, Lelah Untuk kebugaran khusus U/Wnt Hub.08180820 4168 Kemang Raya

G.36090

HIMALAYA Gochi Super Juice DariAmerica.Dpt Cpt Merubah KondisiDarah Yang Rusak Mengumpal &Darah Asam. HUb: 0856-1119981

G.36084

Ny.RENY BARIAH Sep.Ejakulasidini,Impoten,TU.buka tiap hari.jlAssafiiyah No.99 Cilangkap.Hub:081399183249

G.37368

ABDI the lilies ‘* Terapy*’ pijattradisional,kebugaran,lulur,dll hub:081316842999 panggilan 24jam-dijamin 100% segar & bugar kembali

G.37358

KONSULTASIJABODETABEK

AHLI RML Jitu Nsb Rmh Tgg Bsnsdll dtg lsg KeBURINA jl Kayumanis IINo. 44 Rt5/2 T98189647-8500346Sblm Rel KA Ps Brng Blk Kiri JlPramuka

G.37434

AHLI RAMAL Bu Aseh Dr. (Banten) Bid: Rt, Jdh, Pkrjn, Psg ssk Emas BrlianPkr Ssk, P.Rnd, Kp. Rw Sltn III Rt.5/7no.21 Gg. Mawar Jkps98524161/0817 7185 87

G.37433

AHLI ATASI TERLAMBAT Datangbulan Lama/Baru Haid Tidak LancarDijamin Cukup 1x Datang Hub:085286352009 Jangan Salah Pilih

G.36088

AHLI GINJAL Pngobtn,SembuhkanGagal Ginjal Dgn M’perbaikiMeredian Ginjal Shg Tdk PerluHemodilisis, Hub:33363185/94212268

G.36089

AHLI MENGATASI TerlambatDatang Bulan Lama/Baru, HaidTidak Lancar, Cukup 1x Datang DiJamin. Hub: 0852 8635 2009.Garansi

G.36060

Kalung Magnet Rp200Rb/Lsn,Cincin/Gelang Magnet, Biofir, Quantum, Sendal OnTv,K.Mata Terapi:Hub021-99552299/081213030909

G.36083

NICO MASSAGE

PIJAT ENAK TNG PRIA SOPANRAMAH DAN PROF Call0812.186.7720 - 021-32088880

G.36059

MEKITA 29TH.0818.08898008 terapimengatasi kejantanan dankebugaran menarik dan ramah

G.37366

NADIA MASSAGE mengatasi prob-lem pria dgn pijat,lulr&terapiditangani wanita manis & menarikhub.08170997699 (NO SMS)

G.37367

LAURA MASSAGE 081 70 777 175panggilan pijat kebugaran luluraromatic,wangi bunga,service, alakam sutra,cantik,menarik,dijmn tidakkecewa

G.37365RPS II Massage Center I.JtMakmurNo.16A Kologat PdGede, Bekasi. DgnTng P/W Yg Profsnl butuh Kryawan25-40th 021-26858613,08581160119

G.37430

TRAPY ALAT VITAL PRIAmengatasi Ejakulasi dini & ereksi dgnTenaga Wanita Cantikberpengalaman Jl. Jatinegara TimurNo.7H ub:89571182

G.37431

PENGOBATAN TRAD, REFLEXY,LULUR Hub: ADI 087886690360Panggilan Sopan, ramah, KhsWanita

G.37429

DEALER RESMI

BUNGA 0%, FREE V KOOL

JOK KULIT

C.003528-mbl

PAKET DP RINGANALL NEW JAZZ

FREED

ALL NEW CITY

ALL NEW CIVIC

ALL NEW CRV

DP 7JT

DP 9JT

DP 11JT

DP 20JT

DP 28JT

ss12-2/08-31/8

‘ ANTO ‘9361 9463

0816 1454 683

‘ DIDI ‘3653 6590

0856 764 6764

New X-over AT Silver,STNK 1thKm.10rb sgt mls pk.2010;175jt hub.9366.2588 / 0888 135 1818

G.37307

Elegrand Black Leather AT ‘08 Sil-ver Km 15rb,VR17,TV 2+DVDCamera,J.Klt,E.Seat,HeatherKrey,Sroof.Xenon,Fors,bng6,5%Hasyim Ashari 37 ph632382/85

G.37205

Apv Arena Dp 4jtan,Swift ST Dp8jtan,SX over Dp 7Jtan,Pasti Ok0878 7747 1112/7017 1436

G.37306

Elegrand 2.5 HWS’07 Black Autokrey original good condition “RHYS”Klp Gdg:081932311212

G.37203

Elegrand 2.5 HWS 2007 Hitam FullOption Grand Auto 6546952/53

G.37204

MERCEDESC230’97, AT, Elegance, S.Black, int.Hitam, VR17", istimewa,155 jt(nego). hub: 0878 8703 6258

G.37308

E 260 Silver on Beige tgn1 dr barubody ok record service hrg nego.087882311168/72782222

G.37309

E 260 Thn ’05 Silver, tgn1,Km.35000,Kond. Istimewa,JualCpt! Harga 465 Jt Hub.0812 993 6088

G.37310

E200k th 03,silver,km 48rb,velgAMG19",antic,lok.wholesale tc m2: 7159 7779-0817.85.86.87

G.37311

S 320 ‘97/98 HTM Kc.anti Peluru215Jt S350’05/03 Htn E200’06.425JT.TT/K/081585160188

G.37312

S 320 L AT’96,Biru Tua Mtlk,PlatB,VR R.20,AC,Tape,PW,KM 0536xx,a/n sndri,collector’s item,pajakpanjang,hub 0813 1990 5828

G.37313

HONDAAccord & All A/T City Civic CRVReed Jazz Bng 0% Free V-KoolBisa Trade In:0817.886.999 Adji

G.37341

Accord & All A/T City,Civic,Crv,Freed,Jazz,Odysey dp/bg 0%,ang3jtn bns ACC bs TT 021.6129999

G.37342

Accord 2.4 VTiL Hitam Th.2004Tgn 1,Jok kulit,KM.44.000 aliistimewa.hub.0816 199 7890

G.37343

Accord dan All at city civic crvfreed jazz bunga 0% 2th/dp 10%hub 0878 888 95631

G.37344

Allnew Crv, Jazz,City,Civic,FreedReady Stock,bng 3,75% tnp Dp disckhs 68663392/081389866638

G.37345

City 1.5 idsi AT’03 silver,goodcond.Leo’s Auto Car Jl. W.Monginsidi 99 hp. 0817 487 3281

G.37346

City V-tech Matic’ 2005, Hitam,mulus,Wnt,antar jemput sklh,mashbagus, km50rb.ph:6905302

G.37347

Civic 06 18 AT,Hitam,Jok Kulit Civic 0718 MT, Silver, Bagus Tdp 65 Jt Angs 7Jt-an Free Ass 3Th MegaMotor:6546958/92913877

G.37348

Civic 1.8 AT Tip’07/06 Slv StoneFull ors,km rdh, 237 Jt TDP 50Jt.Hub.98090118, 0816.167.1347

G.37349

DAIHATSUTaruna CSX Th.02,Merah, Trwt Jl.Qrisdoren II Rt.07/10 No. 18B KbnJeruk JKB:0813.6929.3342

G.37355

Terios TSM Th 2009 Wrn CoklatMet Tgn 1 dr br Mobil Full Ars SptBaru Hub.081252699919

G.37356

BMW318i Tiptronic’05 bln2 silver, ist nopol pil, 187jt TDP 43jt nego.hub.98090118,0816.167.1347

G.37351

318i’01/02 slvr j.klt p.wood km82Rbtgn1 trwt sharen auto PMK X-10Hp. 081388986769

G.37352

320 th’2007 hitam tgn-1 dari baruhub : 39933855 – 0818.8886234

G.37353

BMW318i AT’03 Htm met good condi-tion intr rapih(tt/k)Lotec Auto CarPMK.S47-49 ph:6540856

G.37418

318i th’2002 bln 11,F.lift,biru met,km 60rb,J.klt,Vkool,kond trwt,istw.Hp. 0858-8207-5299

G.37419

320i E.90’05/06 Biru MudaMet,ors,273jt(tt/k)Tebet Timur Dlm II/37-A:8305806-081599 19733

G.37420

320ihny 99jt,325i hny 125jt bisabawa pulang.Bunga 0% Khusus530i hub:0813.9876.1976

G.37421

320i’08 Hitam In Begi,Grnsi BMWSmpi 2013,Mls Skl STNK Br,hanya348jt.085697455711

G.37422

523i Pakai’09 Bln 3,NIK’08Silver,Km.4900,Sgt Mls BU Cpt MauPindah,Mrh.081281763258

G.37423

5231’09,htm In BegiJoystikmwh Bgt,Sport Pakai Dkt,GrnsiBMW 5th,Jual Sgr.081932463205

G.37424

730iL’05 Black On Beige BagusSkl Spt Br Antik TT/K 4240789/0811970214 Bungur Bsr Ry 18

G.37425

MITSUBISHIAll New Pajero Sport’10 bnsvkool,acsr,disc ok.t.drive D.rsmi081386880789-92233760

G.37369

Grandis 06/05 hitam tgn 1 j-klt kmlow ful ors DP.41jt ag.5jtan Stanleymtr pmk:08159759819

G.37370

Grandis GLS 07 Hitam tgn 1 orscat j-kulit,intr rapid p.39jt ag.7,5jtunggul Mtr:087880001649

G.37371

M.pajero 3.8 S.Exceed htm CBUPnramic/J.wash/E.seat/Xenon/VR/Heater Istw 0817 0117999

G.37372

New Grandis ’10 paket 2thbunga0%,pajero sport R.stock.hub.083892998544/92259295

G.37373

New Pajero Diesel’00 Hitam Orss.roof E.seat heater lkp trwt tdkkcw,stnk baru 081932000722

G.37374

Pajero Sport Exceed 4.2 DieselAT 09 Silver KM16RbVR17,j.klt ACDbl Roofrack jl.Cideng Barat no.88(PN88) ph.3808786/8232

G.37375

GEBYAR MITSUBISHI Dp 2,5jt,FeColt Dp 3,5jt,L300 Dp 4jt/Bunga0%Fe Colt % L200,Dt Cpt Prs Dpt DiBnt 08176915420-02191549696-32340951

G.37231

Mitsubishi R.Stock T120PU Tdp2,5JtL300 8Jt,ColtDiesel Bnga0% Pajero sportDp38Jt,Triton 0%,Grandis,Lancer TrmTT.08170031717/68211717

G.37232

Colt dsl FE74 HD dump’08+FE74th 09:189jt,Istw.Dp10%Tdp11jtKrd4th:5324667/0813.85261876

G.37226

Grandis Triptonc’2007 Hitam KM.17Rb Jok Klt TV DVD IstwHub:92921054-79192373

G.37227

Kuda2.0 07 2004A/TSilver Kond.baik,Tgn 1.AC double,j.kly,DVD, 99jt.Hp.0818149941.

G.37228

VOLVOS 60,2.3T,th’03,hitamkeren,sgtterawat t&kondisi prima,tgn1 kmrendah.hub:iwan 0816 839120

G.37391

VOLVO5.80 2.3 T warna Biru th.2003 Inte-rior Hitam Hubungi HP : 0812-9159102

G.37450

S80 Th’02,2.4cc,Hitam Met,Carphone,Interior Beige,Rawatan, SiapPakai.Hub.0813-8184-4430

G.37451

XC 90 T6,Hitam ‘04 Sunroof, InterBeige,Terawat,Hari Motor (021)7211477-78 / 0811988777

G.37452

XC-90 Th’2005 Blue Black Hub.Jl.Raden Saleh No.51-A,JakpusHp.0856 8078 999

G.37453

XC90 2.9 th 2004 Hitam metalic KikoAuto Gallery Jl.Radio Dalam Raya34 ph 7254200

G.37454

XC’90 At’05 AWD 2.5 Turbo Slvrorskm70rb ansenddp10%bng71/2%Krd4th:5324667/081513574567

G.37455

TOYOTAAll New Avanza, Innova, Rush,Ready Bunga 0%TDP.9Jt Bonus JokKulit Hub:452-1945

G.37124

All New Avanza, Innova, Rush,Yaris DP10%,Bg 0% Ready, DealerResmi:Hub : 6696850, 9659.3943

G.37125

Alphard, Avanza,Yaris,Inv,Fort nr100% New Mrh&Disc ok! d.rsm.93119068-0813167167 31

G.37134

TOYOTA BNG 3,5% Avz Tdp 14JtAgs3.3Jt Yrs10Jt Ags 4.4Jt.Inv16.5JtAgs4.5Jt,Rush20JtAng5Jt,Yaris 18JtAng4Jt.Dresmi.Hub:081807735007-709355007

G.35675

MOBIL DICARIApakah Anda akan j.mobil? kami belidgn Tinggi.hub:Automotif ph:70701191/0816.837377

G.37248

Beli Hrg Tgi Sgl Jns Mbl’90-2010BPKB Asli/Dplikt 021-70283933/08128907676 Tangerang

G.37249

Beli Mobil Bekas Lgs Dari PmkiHub:Akiong Jl.Jelambar Barat 2-DHp:0813.14111767-99279973

G.37250

Pemakai Berani Beli Tinggi, ByrCash/Over Kredit Semua MobilHub:6885.7502/0856 92000228

G.37251

DICARI !!! MOBIL TH 2000-200.AnPribadi?Perusahaan?Jika Mobil AndaPrima sgr Hub.Irawati 99009952-99008852-Cash.Maaf TP

G.37233

MOBIL DICARIAda Fee & Bayar Cash Apa punMobil Anda, akan Kami beli Hub:*** 021-702 85 262 ***

G.37315

Apakah anda akan j.mobil? kamibeli dan h.tinggi:Automotif Ph:70701191 / 0816.837377

G.37316

Beli Hrg tggi Sgl Jns Mbl’90-2010BPKB Asli/Dplkt 021-70283933/08128907676 Tangerang

G.37317

Beli hrg tinggi,Aman,Cash.Kamiakan datang. FRM Motor,hub:70702121, 70001020, 93007000

G.37318

Terima Semua Merk Mobil Cash/Over Kredit.Hub: 95065383-0817194189

G.37319

MOBIL DISEWAKANA A2 A3 Alfa Apv Avz BMW InvLuxio Livina,12jam275with driverhub:68683370,6860708 T.ttpn

G.37436

A AZ Alphard camry fortunerspr 800 rb Nabila RC.91898800/081280070140

G.37437

A,A2 A3 Acc,Alpdh,avz,inv,xtril8jam255 12jam275,bln prsh discsinar 4500099,83932888

G.37438

Avnza,Inova’08,livina’09,dll.40rb/jam(Bsn+supr) *Autorent*08170198878-70525111-70725111

G.37439

BMW,T.Altis,T.Inova,T.Avz hub Aj08630001,94697632,8627967 trmttpn t.avanza,t.inova

G.37440

T.Inova,Avzn,Apv,Sdn,Buana7663555,83237700,0586788976 5long/short tream best price

G.37442

FENNY RENT : Trmrh 6Jam 200Rb8 Jam 225Rb (DKI) 12 Jam 300Rb(Jabodetabek) 12Jam 350Rb(L.Kota)Bs+Spr/Hub 71134297/68616980

G.37468

Ada Bns ! Bayar apa pun jenis mblanda dgn harga tinggal.Andri.6862-9818/0818-901-687

G.37314

XC jeep 90 ’05 3000cc km 52rbsilver.bluevard timur ZA No 9 Ph.021-37776777,4526743

G.37394

Escape Limited Sunroof’04 A/T3.0,4x4,Wrn Hitam,Brng Bagus Hub: 0818.0882.9888 (Ferdi)

G.37191

GEMILANG RC Mnywkn Avanza,Avp,Panther,Mobil Bersih, NYMN+SopirRamah dlm &Luar Kota 0218847395,96168810,081514307065

G.37466

ADELIA REN CAR 44768238-081315493122 Innova, Panther, Avanza,Xenia250rb/Hari,Luar kota 350rb/Hari,Sopir,Pengalaman

G.37467

ADIRA RENT CAR 021-8831823/93066173/08128080582,Mywkn ApvArena,Avanza,Xenia,Pkt 10jam 250rbSiap Dlm/Luar kota

G.37464

PODO ASRI MANDIRI 94904204/73454088/928332785SW: Inva, Avnza,Xenia,Apv,LGX,Grnd Mx,LGX,Box,Pick-Up Hrian,Bln Weding Trm ttpn

G.37465

LEO Transport Trvelo, Pregio, APV,Avnza,Inova,elf,Bus 92774788-99548788-98267088-087877464111Paket Tour Jawa Bali Sumatra

G.37462

DISEWAKAN KHSS ISUZU ELF 200910 & 15 Seat Charter Dalam/Luar KotaAntar Jemput Karyawan.Hub:08129204249/92553321

G.37463

XC 90 ’03 hitam intr beige 2.5 AWDTlp/AC/R/T/CD/E.seat istimewaHub:0888 9999 117

G.37392

XC 90 T6,hitam ’04 Sunroof,interBeige,terawat,hari motor (021)7211477-78/0811988777

G.37393

Everest’07.M/T,silver metalik,a/nWanita,Trwt,bku servc di FordJakpus.Hub.0811127119

G.37357

Escape 3.0 XLT Matic’03 Hitam....Mulus Terawat, Cash/Kredit............Call : 0813 8811 8838........

G.37190

FORDAll New Evr Ltd,Esc,Rng allType&New Ford City Car,DP dr 20JtanR.stock,Proses cepat!Ford Jaksel02198083760/02193007459/02193669509/02198088006

G.37355

All New Fiesta,New Escape,Everest, Ranger, R.Stock+PaketBunga 1.88% or DP 19 Jt-an.Hub:FordBSD:801383238609/0816.915337/53160117/0819871727

G.37356

X5 3.0 htm’04 low km, tgn1,VR20,hidrolic,F.option,mls,istwDp.80jt ang.13jtaan Magna Fatm awati16 T.0813.8549.8555

G.37426

X5 4.6 i.S 2003+4.4 2002 HitamTV.Tlp FOpt antic TT/K 4240789/0811.970214 Bungur Besar 18

G.37427

320ultimate,silver’08 bln7, km19rb,tgn1,xenon,bdy kit,sensor parker,2TV, DVD,TT/k:98087755

G.37354

Page 6: Bisnis Jakarta - Rabu, 11 Agustus 2010

6Bisnis Jakarta, Rabu 11 Agustus 2010M nitor

21.00 Lintas Mancanegara21.30 Sekilas Berita21.35 Wirasa22.00 Sekilas Berita22.05 Lila Cita23.00 Suluh Indonesia23.30 Bali Channel

06.30 Seputar Bandung Raya07.00 Klip Parahyangan08.00 Lintas Mancanegara08.30 Balad Persib09.30 Cooking Star10.00 FB Dangdut10.30 Non Stop Hits+JatisIklan11.00 Galeri Anak12.00 Klip Parahyangan12.30 Cooking Star13.00 Tanggara Pasundan13.30 Cooking Star14.00 Midang14.30 Happy Holly Kids15.00 Non Stop Hitz15.30 Bisnis Bandung16.00 Bentang Parahyangan17.00 Cooking Star17.30 Klip Parahyangan18.30 Seputar Bandung Raya19.00 Topik Pers20.00 Music Holic20.30 Klinik Totok Perut21.00 Sound Xplore22.00 Lintas Manca Negara

05.52 Mars Indonesia Raya05.54 Mars Bali Jagadhita05.56 Lagu Ngastitiang Bali06.00 Puja Trisandya06.05 Dharma Wacana

Karma Sanyasa Bag.106.35 Seputar Bali Pagi07.05 Bali Channel07.35 Lintas Mancanegara08.05 Happy Holy Kids08.35 Lila Cita09.00 Halo Kantibmas10.00 TV Mart10.30 Jacko Fitness & Health11.00 Lejel Home Shopping12.00 Puja Trisandya12.05 Dharma Wacana12.30 Berita Siang13.00 Klip Bali13.30 TV Mart14.00 Jacko Fitness & Health14.30 Lila Cita15.30 Gita Shanti16.00 Upakara17.00 Nangun Yadnya17.30 Dharma Wacana18.00 Puja Trisandya18.10 Seputar Bali18.30 Klip Bali19.30 Orti Bali20.00 Words Of Peace Global20.30 Goyang Peken Pedunganbersama Kuku Bima

Melalui Satelit Palapa C2/Telkomvision

Acara TV // Rabu, 11 Agustus 2010

LAGU “Burung Kakak Tua”dinyanyikan remaja berkulitputih dan bermata biru asalInggris di lapangan QueensPark Community School Lon-don dalam acara SummerProklamasi Gathering yangdigelar KBRI London bersamaWadah Indonesia pada akhirpekan lalu. “Para peserta kur-sus Indonesia yang ditujukanmasyarakat Inggris yang ada diLondon itu ingin mempraktek-kan kebolehan dengan bernya-nyi,” ujar Ketua PerhimpunanWadah Masyarakat Indonesia,Aidinal Alrasyid kepada ko-responden Antara London,kemarin.

Pelajar Inggris

Nyanyikan “Burung Kakak Tua”Peserta kursus bahasa Indo-

nesia yang digelar setiap Ming-gu itu unjuk kemahiran dalambernyanyi lagu berbahasa In-donesia. Mereka mendapatsambutan masyarakat Indone-sia yang hadir dalam acara pes-ta rakyat termasuk Dubes RIuntuk Kerajaan Inggris Rayadan Republik Irlandia dan NySandra Thamrin.

Sekitar 500 masyarakat Indo-nesia yang datang dari ber-bagai kota di Inggris sepertiManchester, Birmingham,Leed, Nothingham dan Lon-don sekitarnya tidak saja me-nikmati hiburan band yang di-mainkan kelompok musik bi-

naan KBRI London itu jugamenikmati beragam makananyang dijual oleh masyarakatIndonesia.

Acara pesta rakyat yang di-sponsori KBRI Inggris Rayadan Irlandia bersama perwa-kilan kantor Bank NegaraIndonesia London, perwakilanBank Indonesia London, danperwakilan Bank Mandiri ser-ta Atase Pendidikan dan Ke-budayaan berlangsung meriahmeskipun hujan membasahilapangan bekas sekolah Indo-nesia London. “Acara pestarakyat ini memang darimasyarakat untukmasyarakat,” ujar Aidinal Al-

rasyid yang juga aktif dalammemperkenalkan pencak silatdi kalangan masyarakatInggris.

Acara ini bukan hanya un-tuk orang Indonesia, tapi un-tuk orang yang punya kepen-tingan atau ketertarikan kepa-da Indonesia. Pesta Rakyatyang digelar dalam rangkaianmemperingati ulang tahun RI ke65 antara lain diisi dengan ber-bagai kegiatan lomba olahragaseperti bola volley, ping pong,sepak bola, futsal dan tarik tam-bang yang diikuti dengan pes-ta rakyat yang digelar diQueens Park CommunitySchool, Aylestone Avenue,

LondonBazaar yang menjual maka-

kan Indonesia mulai dari bak-so, pempek, siomai, lontongsayur, nasi Padang campur ser-ta sate Padang serta rujak se-rut itu habis dibeli masyarakatyang rindu akan makanan In-donesia. Kang Ardhy yangmenjual bakso serta rendangpadang dan dendeng cabe ijo,sambal balado jengky , daga-ngannya sudah habis dipesansebelum acara dimulai.

Begitupun dagangan TiwiPryce yang baru merintis usa-ha menjual makanan ringan In-donesia dengan Indo DirectFoods Ltd (?IDF?) perusahaan

yang dimiliki dan dioperasikandi Indonesia berusaha untukmemperkenalkan makanan rin-gan seperti rempeyek kacang,tempe dan ikan teri serta buburinstant itu. Misi kami adalahuntuk diakui sebagai pemasokterpercaya kualitas makanandan minuman Indonesiaproduk yang dijual langsung kepublik melalui internet, ujarTiwi yang sehari hari bekerjadi daerah perkantoran ber-gengsi Canary Wharf.

Tiwi yang berusaha mem-perkenalkan makanan Indone-sia di Inggris itu memberikanpelayanan dengan cara peme-sanan online.

Peringatan HUT RI ke-65bertema “Dengan SemangatProklamasi 17 Agustus 1945,Kita Sukseskan ReformasiGelombang Kedua, Untuk Ter-wujudnya Kehidupan Ber-bangsa Yang Makin Sejahtera,Makin Demokratis dan MakinBerkeadilan”. KoordinatorUmum HUT ke-65 ProklamasiKemerdekaan RI, Nurchahyan-to Subandi, Atase Pertahanan,mengatakan, upacara Pengiba-ran Bendera yang akan dise-lenggarakan pada Selasa, 17Agustus 2010 bertempat diWisma Nusantara, Bishop’sGrove, The Bishop’s Avenue,London. (ant)

Bebi Romeo

Hadirkan Album ReligiMENYAMBUT bulan Ra-

madhan, sejumlah artis mulaimengisinya dengan melantun-kan lagu-lagu religi. Tak keting-galan Bebi Romeo yang men-jabat Presiden Direktor PT KeciMusic Indonesia, Senin kemar-in meluncurkan album kompi-lasi religi yang berjudul’Senandung Ramadhan’. Sebe-lumnya, perusahaan rekamanbaru ini telah menelorkan Su-per Album Indah Dewi Pertiwi’Hipnotis’ dan Album Kompila-si Keci Cacthy Star. ”Sejumlahartis hadir di album kompilasireligi yang merupakan kerjabareng dengan Music FactoryIndonesia (MFI), KFC, danSwara Sangkar Emas ini seper-ti Indah Dewi Pertiwi, TengkuWisnu, Band Hati, Band Janji,Zeezee Wahab, Band Stereo,”ungkapnya.

Sementara artis dari MusicFactory Indonesia yang terli-bat seperti Juliette, Shelly, TheArians, Antik dan Umay. ‘’Al-bum ini kami luncurkan untuk

Matta Band

Pukau Ribuan Mahasiswa

PENAMPILAN Matta Bandpada acara malam inagurasiatau keakraban mahasiswa baruUniversitas Negeri Pa-langkaraya (Unpar), Sabtumalam, memukau ribuan maha-siswa, dosen, dan warga seki-tar kampus tersebut. Bahkan,

Sinopsis Fi lm

Selimut BerdarahRIA (Enno Lerian),gadis yang tinggal di

pulau, cantik, sederhana dan sexy. Hidupn-ya berubah sejak pertama kali bertemu den-gan Dicky {Dimaz andrean}, Melalui Pinkan(Pinkan Mambo), kakaknya Ria, Ria memin-ta pendapat untuk melangkah kedepan.Pinkan kurang setuju, begitu pun denganMawar(artis korea) sahabat Ria.

Hingga suatu malam Ria terjebak dalamsuatu gerombolan anak-anak di bawah umuryang ususnya akan di jual oleh sindikat Re-hman (Ananda George). Ria berhasil mem-bebaskan mereka semua! Namun untuk mem-buktikan bahwa Rehman adalah dalang darisemua itu tidaklah mudah.Dicky akhirnyamenderita short term memories syndrome,dimana dia hanya bisa mengingat dalam wak-tu -/+ 10 menit saja dengan urutan kejadianyang ngacak.Seorang dokter umum yang se-dang mengambil spesialis syaraf yang san-gat tertarik dengan Dicky secara fisik,Lena(Melina Zafar) seorang wanita cantik27 Tahun, pintar, pemberani dan enerjik.

Dia semakin tertarik ketika mengetahuidari Profesor pembimbingnya(Roy Marten)bahwa Dicky juga mengidap penyakit yangakan dianalis sebagai bahan penelitian ka-

sus skripsinya kemudian. Dalam penyelidi-kan Lena tidak sendiri, di bantu oleh sahabatkaribnya, Angga(Adhi Pawitra). Sadis, Seram,Tegang... (*)

Jajang C NoerBebaskan Ramadhan dari Kekerasan

AKTRIS Jajang C Noermenyerukan untuk menghor-mati bulan suci Ramadhan,aksi-aksi kekerasan seharus-nya dihentikan. “Marilah kitabebaskan Ramadhan ini dariaksi kekerasan,” katanya diJakarta, kemarin. Ia menilai,aksi-aksi kekerasan sepertisweeping oleh kelompokmasyarakat justru menjauh-

sepuluh lagu yang dibawakanMatta malam, semuanya sudahtidak asing lagi di telingga paramahasiswa baru. Tak jarangsuara koor terdengar ketikaMatta meluncurkan lagu mere-ka yang bernada romantis dansedikit nakal itu.

Bahkan ketika tembang pa-mungkas Kamu Ketahuan, tan-pa dikomando ribuan maha-siswa baru ikut bernyanyi danbergoyang. Di sela penampilanmalam itu, Sunu, sang vokalismengungkapkan rasa senang-nya kepada ribuan mahasiswabaru, dosen yang menyaksi-kan penampilan mereka di KotaPalangkaraya, khususnya diKampus Unpar. “Kami sangatberterimakasih bisa main di Ka-mpus Unpar dan ini untuk per-tama kali bagi Matta. Mudah-mudahan penampilan kami da-pat memuaskan fans Matta diPalangkaraya,” ujar Sunu.

Terpisah, Wakil PresidenBadan Eksekutif Mahasiswa(BEM) Unpar, Vinsensius, me-ngatakan, sebenarnya padamalam inagurasi tersebut, pi-haknya mengundang grupband Goliath. Namun, karenakesibukan jadwal manggunggrup band tersebut, maka di-gantikan Matta. “WalaupunMatta sebagai pengganti, tidakmasalah bagi kami karena bandasal Bandung tersebut tidakkalah penampilannya denganGoliath,” tandasnya.

Diutarakannya, kehadiranartis mengisi acara malam in-agurasi merupakan yang per-tama kali. Sebelumnya hanyahiburan dari mahasiswa antar-fakultas saja. Ke depan pi-haknya berupaya malam In-agurasi tetap digelar denganmendatangkan artis. Kemudi-an, sambung dia, kehadiranartis di kampus, paling tidakmemberikan motivasi bagianak band kampus untuk ek-sis. Ini tidak lain karena saatini masing-masing fakultassudah memiliki alat musiksendiri. “Kami berterimakasihkepada Pembantu Rektor II,atas terselenggaranya malaminagurasi kali ini denganmenghadirkan Matta Band,”harapnya. (ant)

menjawab tingginya keinginanpasar terhadap musik religi dibulan Ramadhan. Lagu-lagu didalam album ini juga didukungpencipta lagu terbaik di Indo-nesia,” tambah Bebi Romeo.

Saat ditanya tentang kegia-tan mencipta lagu, Bebi den-gan singkat mengaku sedanglibur. Ia kini sedang disibukkandengan mengasah artis-artisbaru yang bernaung di KeciMusic Indonesia.

Di pihak lain, Music Direc-tor MFI, Harun Nurasyid men-gatakan, lagu-lagu dalam albumkompilasi religi ini merupakanpilihan lagu yang tepat untukmenyambut bulan penuh ber-kah ini. ”Ini merupakan sebuahkerja sama istimewa antara artis-artis Music Factory Indonesiadan Keci Music,” ujar Harun.

Untuk distribusi album reli-gi ini, Keci Music tetap meng-gandeng KFC (PT Fastfood In-donesia). General ManagerBusinness Development PTFastfood Indonesia, Tbk

(KFC), Gandhi Lie menyatakan,pihaknya tetap serius mengga-rap musik mengingat musikmerupakan bahasa universal.”Album Kompilasi Religi inimulai edar sejak 9 Agustus ke-marin serentak di seluruh store

KFC di Indonesia. Tentunyakami berharap ini bisa diterimamasyarakat yang menjalankanibadah puasa di bulan Ra-madhan ini,” harapnya diaminiBebi Romeo dan HarunNurasyid. (grd)

kan diri dari usaha berbenahdiri dan menahan hawa nafsudi bulan puasa. “Di saat kita di-minta melawan hawa nafsu,namun oleh kalangan kelom-pok yang menyukai aksi ke-kerasan berkedok agama se-perti FPI justru melepaskansyahwatnya,” katanya.

Ia menilai, aksi-aksi sweep-ing tak sejalan dengan makna

peribadatan puasa. “Bagaima-na bisa, di saat disuruh untukmeredam hawa nafsu, e malahmemunculkan nafsu beringas-nya,” katanya. Untuk itu, iamengharapkan semua oranguntuk meredam kemarahannya,menghentikan aksi kekerasan.“Kita ingin bulan puasa bebasdari kekerasan, dan semuanyakhidmat,” katanya. (ant)

Page 7: Bisnis Jakarta - Rabu, 11 Agustus 2010

7Bisnis Jakarta, Rabu 11 Agustus 2010Cerem nialJAKARTA - PT Telekomu-

nikasi Indonesia, Tbk DivisiFlexi telah meningkatkan kapa-sitas dan kualitas jaringan diwilayah Jawa Timur, guna men-gantisipasi terjadinya lonjakantrafik komunikasi pelangganmenghadapi Hari Raya Idul Fitri1431 Hijriah. General ManagerNetwork Telkom Flexi area Ja-

Telkom Flexi Tingkatkan Kapasitas Jaringantim, Bali dan Nusra, I Ketut BudiUtama, menjelaskan saat ini te-lah dibangun sebanyak 1.309BTS (“base transceiver sta-tion”) di wilayah Jatim atau 13persen lebih banyak dibandingBTS yang ada pada 2009 lalu.

Selain itu, kapasitas sentralatau MSC Flexi juga telah dit-ingkatkan dan saat ini mampu

melayani 16 juta panggilan danSMS per jam, sementara tingkatketerisian atau pemakaiannyarata-rata baru sekitar 30 persen.“Kami menjamin seluruh jalurmudik utama di Jatim telah ter-’cover’ jaringan Flexi. Diharap-kan lonjakan trafik komunikasiyang selalu terjadi musim leba-ran, bisa teratasi dengan mak-

simal,” katanya berharap.Ketut Budi mengatakan lon-

jakan trafik SMS (layanan pe-san singkat) saat Lebarandiperkirakan berkisar 250-300persen dibanding hari biasayang mencapai sekitar lima jutaSMS per jam. Sedangkan trafikpanggilan (“voice”) hanyamengalami peningkatan 20-30

persen di saat hari besar umatIslam tersebut. “Kecenderun-gannya memang penggunaanSMS jauh lebih tinggi diband-ing panggilan. Biasanya terja-di pada sehari menjelang lEba-ran dan selepas ShAlat Id,”tutur Ketut.

Angka keberhasilan panggi-lan Flexi telah mencapai rata-

Bisnis Jakarta/grdKERJASAMA DANA PENSIUN - Direktur Utama Bank Bukopin Glen Glenardi (kanan) bertukar naskah kerja sama dengan Ketua Koperasipensiunan Nasional (Kopenas) Yuni Soraya Pramudiasti di Jakarta, Selasa (10/8). Selain melayani pengambilan dana pensiun, Bukopin jugamemberikan fasilitas pembiayaan kepada para pensiunan sebagai modal usaha.

JAKARTA - MenkominfoTifatul Sembiring mendesakResearch In Motion (RIM),vendor BlackBerry, memban-gun jaringan server pelang-gan di Indonesia. “Bagipenyelenggara telekomunika-si (operator) yang beroperasidi Indonesia harus mendirikanserver di dalam negeri,” kata

RIM Diminta

Bangun Server BlackberryTifatul di Jakarta, kemarin.

Ia menilai layanan pesansingkat BlackBerry telah sekianlama beroperasi di Indonesia,tapi kenyataannya tak mampumemberikan keuntungan finan-sial yang signifikan bagimasyarakat di Indonesia.

Pihaknya telah mengirim-kan surat kepada RIM di

Kanada, namun sampai saatini masih dalam pembicaraankedua pihak. “Kami tidak akanmengambil tindakan bannedatau larangan terhadap Black-Berry,” katanya.

Urgensi RIM membangunpusat data di Indonesia, kare-na alasan legalitas sesuai den-gan UU No.11/2008 tentang

Informasi dan Transaksi Ele-ktronik. Keberadaan pesansingkat BlackBerry di Indone-sia tanpa ada server lokal,akan mengancam perolehanPendapatan Negara BukanPajak (PNBP). “Mereka (RIM)berbisnis tapi tidak memberi-kan apa-apa bagi bangsaini,” katanya. (ant)

rata 98 persen dari sebelumn-ya masih 97 persen, kecuali disejumlah daerah yang terdap-at banyak pegunungan, seper-ti Pasuruan dan Malang bagi-an selatan. Sedangkan untukmengantisipasi lonjakan trafikdata, lanjut Ketut Budi, TelkomFlexi Jatim juga telah menam-bah kapasitas “router PDSN”

(“Packet Data Switch Net-work”) dengan kapasitas men-capai 120.000 “session” dalamwaktu bersamaan. “Bandwithke gateway internasional jugatelah ditingkatkan. Saat ini ka-pasitas bandwith yang terse-dia sebesar 512 Mbps, semen-tara yang terpakai rata-rata 35persen,” paparnya. (ant)

JAKARTA - PT ZTE Indone-sia telah memasok delapan jutatelepon seluler ke Indonesiadalam waktu dua tahun terakhir.“Di Indonesia jumlah pengirimanpada 2008 dan 2009 mencapailebih dari delapan juta ponsel,”kata Direktur Penjualan TerminalHandset ZTE Indonesia, WilliamYao, dalam jumpa persnya diGrand Hyatt, Jakarta, kemarin.

Untuk tahun ini, sampaidengan Agustus 2010 sudahterjual dua juta handset dipasar Indonesia. Dari delapanjuta ponsel tersebut mencakup60 tipe termasuk 3G, CDMA,GSM, yang meliputi berbagaikelas dari “high-medium-lowend”. Pihaknya meyakiniteknologi dan berbagai fiturZTE dapat diterima olehmasyarakat di Indonesia.“Dalam bidang terminal, kamimenyediakan handset kepadalebih dari 270 operator di lebihdari 140 negara,” katanya.

Perusahaan penyedia per-angkat telekomunikasi dan jar-ingan itu juga telah mengirim-kan 200 juta unit terminal seh-ingga menempatkan perusa-haan itu pada ranking keenamdunia sebagai penyedia mobileterminal terbesar. Pada kesem-patan yang sama, pihaknyameluncurkan kampanye ZTEGue yang mencakup serangka-ian kegiatan yang dilakukan se-cara online maupun offline. (ant)

JAKARTA - Indosat MegaMedia (IM2) menyediakan se-kitar 45.000 modem “BroomPaket Merdeka” dengan tarifRp50.000 per bulan. “Paket initelah didistribusikan. Ketikakita meluncurkan program ini,modem sudah siap dijual,” kataGeneral Manager Central Re-gion IM2, Agus Pahlevi dalamacara peluncuran modem terse-but di Jakarta, Senin. Agusmengatakan paket yang dilun-curkan dalam rangka hari ke-

JAKARTA - Palang MerahIndonesia (PMI) bekerja samadengan Telkomsel dalammembuat layanan “UserMenu Browser” (UMB) *811#agar pelanggan Telkomsel da-pat berdonasi kepada PMIdengan mengikuti instruksipada menu tersebut. Siaranpers PMI yang diterima Ant-ara di Jakarta, kemarin menye-butkan, penandatanganankerja sama itu telah dilakukanoleh Ketua Umum PMI JusufKalla dan Direktur UtamaTelkomsel Sarwono Atmosu-tarno pada Senin (9/8).

Melalui layanan tersebut,katanya, pelanggan Telkomseldapat memilih salah satu daribeberapa opsi donasi yangtersedia, antara lain donasi

PMIGandeng Telkomsel Dalam Donasi

untuk pendirian 25 unit donordarah (UDD) di mal dan kam-pus, atau donasi pelatihan10.000 relawan PMI. Selain itu,pelanggan operator teleponseluler itu juga bisa memberi-kan donasi bagi pengadaankendaraan “Medical Rescue”atau unit penyelamatan medis.

Sedangkan tentang besa-ran donasi yang bisa diberikanoleh pelanggan operator yangingin berpartisipasi bervariasimulai dari Rp1.000 hinggaRp25.000. Sementara itu, Ket-ua Umum PMI Jusuf Kallamengemukakan, kerja samaantara pihaknya dan Telko-msel itu dapat mendatangkankemudahan bagi masyarakatyang ingin berdonasi.

Jusuf Kalla juga menegas-

kan, PMI akan selalu transpa-ran terhadap donasi yangdiperoleh dari masyarakat.Kerja sama antara PMI danTelkomsel merupakan bentukkerja sama yang keempatyang merupakan komitmenkedua belah pihak untuk men-ingkatkan kegiatan pengga-langan dana kemanusiaan.

Sebagai awal kerja sama,program layanan untuk berdo-nasi ini rencananya akan ber-jalan selama jangka waktu ant-ara tiga hingga empat bulanmendatang. Kerja sama terse-but juga diharapkan dapatmemberikan solusi yang ter-mudah bagi warga masyarakatyang ingin berdonasi untukmembantu sesama dalambidang kemanusiaan. (ant)

JAKARTA - Bank BNI akanmenaikkan persediaan uangtunai harian untuk mengisilebih dari 4.011 ATM di selu-ruh Indonesia sebesar 30 per-sen dari yang biasanya Rp396miliar per hari menjadi Rp512miliar per hari guna melayanikebutuhan masyarakat men-jelang Lebaran.

Wakil pemimpin divisi ko-munikasi perusahaan BNIRyan Kiryanto di Jakarta, Se-lasa mengatakan peningka-tan persediaan uang tunai inidi lakukan selama 16 hariyang dimulai sejak tanggal H-7 hingga H+7. Total persedi-aan uang untuk mengisiATM selama 16 hari ini men-capai Rp8,24 triliun.

BNI Tambah Dana ATM 30 Persen

IM2 Sediakan45 Ribu Paket Merdeka

merdekaan Indonesia berhargaRp75.000 untuk starter packyang berisi kartu perdana danvoucher isi ulang Rp50.000.

Kecepatan akses internetpaket Merdeka ini sampai 256Kbps hingga 150 Megabyte,dan turun menjadi 64 Kbpssetelah pemakaian melebihi150 Mb. Sedangkan untuk jar-ingan, IM2 yang meng-gunakan jaringan Indosatdengan jumlah BTS node se-banyak 2.637 buah dan un-

tuk wilayah Jabodetabek ter-dapat 1.560 BTS Node B. Diluar area tersebut, maka IM2menggunakan jaringan BTSdengan sinyal GPRS.

Pada kesempatan yang samaGeneral Marketing dan Busi-ness Development IM2, Rah-mat Halomoan Rambe menga-takan saat ini ada sekitar690.000 orang pelanggan IM2.Sedangkan target jumlah pel-anggan sampai akhit 2010 men-capai 710.000 orang. (ant)

Selain menaikkan persedi-aan uang tunai, kata Ryan BNIjuga mengintensifkan jaringanoutlet dan elektronik untuktetap memberikan layanan per-bankan bagi masyarakat, teru-tama di saat libur panjang. Pen-gawasan sistem operasi, hard-ware dan jaminan ketersediaandaya listrik lanjutnya terus dit-ingkatkan. “Saat ini, servicelevel ATM BNI mencapai 98,83persen dan terus ditingkatkanuntuk memberikan layanan ter-baik bagi nasabah,” katanya.

Selain itu, untuk menjagaoperasional ATM, terutamadi masa liburan, BNI men-goptimalkan 23 ATM region-al center di seluruh Indone-sia, mulai dari menjaga ket-

ersediaan uang tunai, penga-wasan sistem dan pemeli-haraan kualitas sarana, sertakebersihannya.

Selama liburan, BNI jugatetap menjaga operasionalsistem melalui pengawasantersentral di BNI CommandCenter, melalui pengawasanini, sistem BNI, terutama ATM,dikendalikan secara terpusatdan otomatis, serta didukungoleh tim reaksi cepat di lapan-gan yang siap mengantisipasigangguan dan permasalahan.Selain di 4.011 ATM BNI, na-sabah juga dapat memanfaat-kan jaringan ATM yangterkoneksi, yaitu lebih dari22.000 ATM Bersama dan15.000 ATM LINK. (ant)

JAKARTA - Ekspor mobilToyota yang dirakit di Indone-sia naik 25,2 persen pada tujuhbulan pertama tahun ini menja-di 20.347 unit dibandingkan pe-riode yang sama tahun lalusebesar 16.247 unit, menyusulmembaiknya perekonomian glo-bal. “Kenaikan ekspor tidak le-pas dari membaiknya perekono-mian global, terutama negara-negara berkembang yang men-jadi tujuan ekspor kami,” ujarKepala External Relation PTToyota Motor ManufacturingIndonesia (TMMIN) IrwanPriyantoko, di Jakarta, kemarin.

TMMIN, lanjut dia, merupa-kan basis produksi dari ken-daraan penumpang serba guna(MPV) maupun sport (SUV)Toyota yang terdiri dari Inno-va, Fortuner, Avanza, danRush. Sekitar 47 persen,produksi mobil Toyota di TM-MIN diekspor ke luar negeri.“Negara tujuan ekspor mobilkami antara lain kawasanASEAN seperti Thailand, Bru-nei, Philipina, serta negara dikawasan Timur Tengah sepertiArab Saudi, UEA, Oman, Ku-wait, dan Bahrain. Bahkan adajuga ekspor ke Afrika Selatandan Utara,” kata Irwan.

Pada Januari-Juli 2010 TM-MIN mengekspor secara utuh(CBU) mobil Toyota Kijang Inno-va sebanyak 6.290 unit ke Thai-land, Brunei, Saudi Arabia, UEA,Kuwait, Oman, dan Bahrain. Jum-lah itu naik 53,37 persen diband-ingkan periode yang sama tahun

Ekspor Toyota IndonesiaNaik 25,2 Persen

lalu sebesar 4.101 unit.Kondisi serupa juga dialami

ekspor Toyota Avanza yangnaik 53,3 persen menjadi 12.294unit dibandingkan Januari-Juli2009 yang mencapai 8.019 unit,dengan negara tujuan eksporke Thailand, Brunei, Afrika Se-latan, Meksiko, Philipina, SriLanka, Bangladesh, Nepal,Lebanon, Tahiti, Nigeria, Ken-ya, dan Mauritius, serta AfrikaBarat dan Pakistan.

Sedangkan ekspor SUVdengan silinder 1.500cc yaituToyota Rush mengalami penu-runan sebesar 14 persen daru2012 unit pada Januari-Juli 2009menjadi 1.763 unit pada periodeyang sama tahun ini, dengannegara tujuan ekspor Malay-sia. Pada tujuh bulan pertamatahun ini TMMIN tidakmelakukan ekspor SUV medi-umnya yaitu Toyota Fortuner.Padahal tahun lalu ekspor For-tuner mencapai 4.127 unit padaJanuari-Juli 2010 dan sampaiakhir tahun mencapai 4.690unit. “Kendati demikian kamimemproyeksikan tahun ini ek-spor TMMIN mencapai sekitar47 ribu unit atau naik diband-ingkan tahun lalu yang menca-pai 28.271 unit,” kata Irwan .

Selain mengekspor mobilCBU, TMMIN, lanjut dia, jugamengekspor mesin dengan sil-inder 1.800 cc sampai 2.700 cc ant-ara lain ke Thailand untuk mobilkabin ganda Toyota Hilux mau-pun ke Vietnam dan India untukperakitan mobil Innova. (ant)

ZTE PasokDelapan JutaPonsel

Page 8: Bisnis Jakarta - Rabu, 11 Agustus 2010

8Bisnis Jakarta, Rabu 11 Agustus 2010Manca negara

ZHOUQU - Seorang pria berumur 52 tahun dikeluarkanhidup-hidup dari puing-puing bangunan apartemen yangroboh Selasa, lebih dari 50 jam setelah tanah longsor besarmenimpa kota Zhouqu, di provinsi Gansu, China barat laut.

Pria tersebut diselamatkan pada pukul 11.20 waktu setem-pat di dalam puing-puing reruntuhan bangunan tempat ting-gal untuk pekerja telekomunikasi di kota itu, kata seorangperwira Tentara Pembebasan Rakyat (PLA) Daerah MiliterLanzhou. Para dokter mengatakan, detak jantung korban yangselamat itu dan nafasnya normal, namun dia terlalu lemahuntuk berbicara.

Mereka menutupi matanya dengan handuk untuk meng-hindari gangguan penglihatan siang hari, dan memberinyasuntikan glukosa. Pria tersebut dirawat di sebuah tenda yangdigunakan sebagai klinik darurat di kota itu.

Regu penyelamat mendapatkan indikasi pada Ahad siang,bahwa beberapa korban yang selamat mungkin masih terkuburdi bawah reruntuhan itu, dan melakukan operasi pencarianselama 24 jam.

Mereka juga mengeluarkan empat jenazah di tempat yangsama. (ant)

Korban Selamat

GUATEMALA - Guatemala telah mengeluarkan surat pe-rintah penangkapan bagi 16 orang, termasuk beberapa bekaspejabat senior pemerintah dan seorang calon presiden, ka-rena serangan di sebuah penjara pada 2006 yang menyebab-kan tujuh tawanan tewas.

Lima bekas pejabat polisi yang didakwa melakukan pem-bunuhan ekstrajudisial telah ditangkap, tapi ke 11 orang lainyang dicari belum tertangkap.

Para pelarian itu termasuk seorang direktur penjara yangmencalonkan diri untuk menjadi presiden pada 2007, dan jugamenteri dalam negeri dan jaksa agung pada waktu insidentersebut terjadi.

Tujuh tawanan tewas ketika pasukan keamanan me-nyerang penjara El Pavon di bagian selatan Guatemala padaSeptember 2006 untuk memperoleh kembali kendali atas fa-lisitas itu dari geng-geng jalanan yang telah melakukan keri-butan pemerasan dari balik penjara bertahun-tahun. (ant)

Penjara Diserang

BANGKOK - PemerintahThailand dijadwalkan untukmempertimbangkan penca-butan peraturan darurat negaradi sejumlah provinsi, namuntidak berlaku di ibu kota dandaerah sekitarnya, kata se-orang pejabat tinggi kea-manan. ‘’Bangkok masih perluperaturan keadaan darurat un-tuk sementara, namun di be-berapa provinsi lain undang-undang keamanan itu akan di-cabut secara bertahap,” kataTawin Pleansri sekjen DewanKeamanan Nasional.

Dekrit darurat, yang me-larang warga berkumpul lebihdari lima orang dan memberi-kan pasukan keamanan hakuntuk menahan orang yang di-curigai selama 30 hari tanpatuduhan, masih berlaku di 10dari 76 provinsi Thailand.

Sekitar sepertiga wilayah

Thailand Akan Akhiri

Keadaan Daruratnegara berlaku peraturan da-rurat, namun pemerintah telahmencabut peraturan itu di be-berapa daerah.

Pemerintah telah meng-gunakan kekuatan - yang di-lakukan di Bangkok pada 7April - untuk menahan ratusanorang yang terlibat dalam ge-rakan protes oposisi “BajuMerah” dan membungkam me-dia anti-pemerintah.

Aksi unjukrasa selama duabulan oleh Baju Merah menarikperhatian lebih dari 100.000orang di pusat Bangkok, me-nuntut segera dilakukan pemi-lihan umum, namun ditumpasoleh pihak militer dalam aksiberdarah pada Mei.

Sekitar 90 orang tewas dansekitar 1.900 lainnya cederadalam serangkaian bentrokanjalanan antara angkatan ber-senjata dan para demonstran.

Pemerintah mengatakan,peraturan tersebut masih diper-lukan di ibu kota menyusul dualedakan bom kecil di pusatBangkok bulan lalu, termasuksatu yang menewaskan se-orang pria.

Keadaan darurat lainnyatelah diberlakukan sejak 2005di tiga provinsi selatan yangmayoritas berpenduduk Mus-lim, di mana pemberontakanseparatis telah menewaskanlebih dari 4.100 orang dalamenam tahun.

Thailand pada bulan lalumemperpanjang keadaan daru-rat di tiga propinsi bergolakberpenduduk sebagian besarsuku Melayu di Thailand sela-tan sampai Oktober saat wi-layah itu berjuang memadam-kan kerusuhan, yang mene-waskan lebih dari 4.100 orangdalam enam tahun. (ant)

Bisnis Jakarta/apOPOSISI - Pemimpin oposisi Australia Tony Abbott berbicara sebelum melakukan kampanye pemilihanfederal di Sydney, Australia, kemarin. Australia akan melakukan pemilu federal 21 Agustus mendatang.

Bisnis Jakarta/apSELAMAT - Seorang pria berumur 52 tahun dikeluarkan hidup-hidup dari puing-puing bangunan apartemen yang roboh setelah lebih dari 50 jam tertimbun tanah longsor di kotaZhouqu, di provinsi Gansu, China barat laut, kemarin. Bencana tanah longsor di China terakhir ini menelan banyak korban, bahkan diantarnya belum ditemukan.

SRINAGAR - Polisi dan pa-sukan paramiliter hari Seninmemberlakukan lagi jam malamdi Srinagar, kota utama diwilayah Kashmir India yangdisengketakan, setelah kema-tian seorang pemrotes.

Toko dan usaha buka Ming-gu untuk pertama kali dalamdua pekan setelah lembahKashmir yang berpendudukmayoritas muslim lumpuh aki-bat protes-protes keras dankematian puluhan warga sipil.

Wilayah itu dilanda keru-suhan sejak seorang pelajar re-maja tewas oleh tembakan gasair mata polisi pada 11 Juni.‘’Kami memberlakukan lagi jammalam untuk mencegah protessetelah kematian seorang pem-rotes,” kata seorang polisiyang tidak bersedia disebutkannamanya.

Ia menambahkan bahwakorban, seorang warga Srina-gar, cedera pekan lalu selamabentrokan dan tewas di sebuahrumah sakit pada Minggu

Jam MalamBerlaku di Kashmir

malam. Sekitar 50 orang te-was ketika pasukan ke-amanan melepaskan temba-kan untuk mengendalikandemonstrasi separatis yangmarah akibat kematian se-tiap pemrotes.

Sekitar 33 orang, banyakdari mereka orang mudaatau remaja, tewas dalam 10hari terakhir, tahap ke-kerasan paling mematikanselama dua tahun ini.

Demonstrasi anti-Indiameningkat tajam di Kashmirsejak seorang remaja laki-laki yang berusia 17 tahuntewas setelah terkena tem-bakan gas air mata polisipada 11 Juni.

Setiap kematian sejak 11Juni menyulut kekerasanlebih lanjut meski telah adaseruan agar tenang dariMenteri Besar KashmirOmar Abdullah. Pemudadan remaja seringkali ter-masuk diantara demonstrananarkis. (ant)

RAMALLAH - Presiden Pa-lestina Mahmud Abbas menga-takan, siap untuk memulai lagipembicaraan langsung denganIsrael tapi hanya berdasarkanpada pembekuan aktivitas per-mukiman Yahudi seperti dimin-ta oleh Kuartet PerdamaianTimteng. ‘’Kami siap memulaipembicaraan langsung denganIsrael kalau Kuartet minta padamereka atas dasar keputusanmereka pada 19 Maret,” kata

Abbas Siap BerundingAbbas di kota Ramallah di TepiBarat pada malam kunjunganutusan AS untuk TimtengGeorge Mitchell.

Kuartet perdamaian yangterdiri atas AS, PBB, Uni Eropadan Rusia itu telah memintapada Israel, Maret lalu, untukmembekukan semua kegiatanpermukiman Yahudi di tanahPalestina yang diduduki diTepi Barat dan Jerusalem timuryang dicaplok.

Jerusalem timur adalah se-paruh Kota Suci yang sebagianbesar penduduknya orangArab, yang Israel rebut dalamPerang Enam Hari 1967 dan ke-mudian negara itu caplok.

Israel dengan cepat meno-lak permintaan Kuartet terse-but, dengan mengatakan per-mintaan itu telah merusak ke-sempatan untuk mencapai per-janjian perdamaian.

Kuartet itu juga minta pada

DANANG - Vietnam dan ASakan menggelar demonstrasiterbaru pekan ini dari hu-bungan militer mereka di saatmeningkatnya ketegangan de-ngan China atas klaim wilayahdi Laut China Selatan.

Destroyer AS USS John S.McCain, melakukan hubungandi kota pelabuhan tengah Da-nang, bertolak untuk melaku-kan program pertukaran empathari dengan angkatan laut Viet-nam, yang sebagian besar di-

AS-Vietnam Perkuat Militerwarnai dengan acara-acara olahraga dan musik.

Akhir pekan lalu kapal indukUSS George Washington, yangbelum lama ikut ambil bagiandalam latihan militer bersamadengan Korea Selatan yangdikecam oleh Beijing, menjadituan rumah delegasi militer Viet-nam di perairan Laut China Se-latan di lepas pantai Danang.

Kunjungan kapal-kapalangkatan laut AS itu adalahbagian dari perayaan peringa-

tan ke-15 tahun hubungan nor-malisasi diplomatik antara be-kas musuh tersebut, yang se-makin penting karena terjadi-nya friksi di kawasan saat ini.‘ ’Ketegangan-ke tegangandalam hubungan antara Chinadan AS makin tegang ketim-bang setahun lalu, dan inimerambah ke Laut China Sela-tan,” kata Carl Thayer, seorangpakar Vietnam di Akademi Per-tahanan Australia di Canberra.

AS sedang mendemon-

strasikan kehadiran militernyadan Vietnam membiarkan ke-sempatan ini berbicara untukdirinya sendiri.

Hanoi biasanya bersikaphati-hati dalam hubungannyadengan China, sekutu ideo-loginya. Namun ambisi-ambisikawasan negara besar tetang-ganya itu menurunkan peng-hargaan di Vietnam.

Hanoi dan Washington ma-kin baik sejak berakhirnya pe-rang Vietnam 1975. (ant)

MOGADISHU - GerilyawanAl-Shabaab Somalia menyata-kan telah memerintahkan tigakelompok bantuan menutupoperasi mereka karena diang-gap menyebarkan propagandaKristen. Al-Shabaab mengua-sai sebagian besar wilayah te-ngah dan selatan Somalia ber-sama kelompok gerilya lainHizbul Islam. Pertempuran an-tara gerilyawan itu dan pasu-kan pemerintah Somalia duku-ngan Uni Afrika di Mogadishumemperburuk salah satu krisiskemanusiaan paling genting didunia modern.

Al-Shabaab mengatakan,mereka melarang World Vision,yang didirikan di AS pada 1950,Adventist Development andRelief Agency (ADRA) dan

Al-Shabaab UsirKelompok Bantuan

Diakonia beroperasi di negaraTanduk Afrika tersebut. ‘’Ber-tindak sebagai misionaris de-ngan dalih pekerjaan kemanu-siaan, organisasi-organisasiitu telah menyebarkan ideo-logi korup mereka untuk men-odai keyakinan suci muslim diSomalia. Selain pekerjaan mi-sionaris, juga tersebar korup-si dan hal-hal tidak layak aki-bat kehadiran mereka,” kataAl-Shabaab.

Gerilyawan itu memperingat-kan bahwa badan-badan lainyang menyebarkan keyakinanKristen mereka akan diusir.

Kantor World Vision Soma-lia yang berada di Nairobi men-gatakan, kebijakan internal te-lah mencegah organisasi itumelakukan dakwah. (ant)

YERUSALEM - PM IsraelBenjamin Netanyahu menekan-kan bahwa Israel bertindak se-suai dengan hukum interna-sional dalam penyerbuan kapalbantuan tujuan Gaza yangmenewaskan sembilan orangTurki, dalam kesaksian Senin didepan panel penyelidik Israel.

Netanyahu juga menuduhAnkara mencari keuntungandari konfrontasi antara aktivisTurki di kapal pemimpin armadabantuan itu dan pasukan yangmenyerbu kapal tersebut diperairan internasional pada 31Mei. ‘’Saya yakin bahwa padaakhir penyelidikan anda, akanmenjadi jelas bahwa negaraIsrael dan IDF (Pasukan Perta-hanan Israel) bertindak sesuaidengan hukum internasional,”kata Netanyahu pada anggotaKomisi Tirkel.

Netanyahu, yang duduk disebuah kursi yang menghadappanel lima angggota dan duapengamat internasional, terli-

Serang Kapal BantuanNetanyahu Bela Diri

hat santai ketika ia menjelas-kan bahwa blokade laut itudiperlukan untuk mencegahsenjata masuk ke Jalur Gazayang dikuasai Hamas, kelom-pok pejuang garis keras Pales-tina yang bersumpah meng-hancurkan Israel.

Netanyahu juga mengata-kan, Israel telah melakukan se-gala upaya diplomatik agar ka-pal-kapal itu kembali atau ber-labuh di tempat lain.

Namun, Turki tidak melaku-kan upaya untuk menghenti-kan armada enam kapal itu,yang diorganisasi oleh kelom-pok radikal Turki IHH (YayasanBantuan Kemanusiaan) yangmendukung Hamas. ‘’Pemerin-tah Turki tidak menganggapkonfrontasi antara aktivis Tur-ki dan Israel bertentangan de-ngan kepentingannya,” tam-bah PM Israel tersebut.

Ia menyatakan telah meme-rintahkan pasukan Israel me-lakukan tindakan. (ant)

TOKYO - Pemerintah Jepang menyatakan permintaan maafatas penjajahan di semenanjung Korea terlebih dahulu dariperingatan 100 tahun kolonisasi yang jatuh pada 29 Agus-tus. Dalam pernyataannya, Perdana Menteri Jepang NaotoKan mengatakan penyesalan mendalam atas penderitaanyang terjadi selama kekuasaan Jepang pada 1910 - 1945.

Permintaan maaf tersebut juga dinyatakan mendahului pe-rayaan kemerdekaan Korea Selatan yang jatuh pada 15 Agus-tus. Kan mengatakan penyesalan dan meminta maaf sepenuhhati atas kerusakan dan penderitaan besar akibat pemerin-tahan kolonial.

Melalui pemerintah kolonial yang berlawanan dengan ke-inginan mereka, rakyat Korea telah dicabut haknya dari negeridan budayanya, dan telah sangat melukai harga diri mereka.

Untuk diketahui, selama perang dunia kedua lalu, Jepangmelakukan penjajahan di sejumlah negara Asia. (ant)

Jepang Minta Maaf

Israel dan Palestina untuk me-mulai lagi pembicaraan mengenaimasalah status akhir dengan tu-juan untuk mencapai penyele-saian damai dalam 24 bulan.

Mitchell akan mengadakanpembicaraan PM Israel Ben-jamin Netanyahu dan Abbassebelum kembali ke AS.

Palestina dan Israel sejakMei telah mengadakan pem-bicaraan dekat tidak langsungdengan Mitchell. (ant)