Top Banner
22 BAB IV GAMBARAN UMUM FILM Gambar 4.1 Cover Film Hidden Figures 4.1 Struktur Produksi Film Hidden Figures Theodore Melfi : Director, Producer, Screenwriter Aaron Downing : Executive in Charge of Production Allison Schroeder : Screenwriter Andy Nelson : Re-Recording Mixer Benjamin Wallfisch : Composer (Music Score) Beverly Jo Pryor : Department Head Makeup Chris LeDoux : Visual Effects Supervisor Derek Vanderhorst : Re-Recording Mixer, Sound/Sound Designer
10

BAB IV GAMBARAN UMUM FILM - UKSW

May 17, 2022

Download

Documents

dariahiddleston
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: BAB IV GAMBARAN UMUM FILM - UKSW

22

BAB IV

GAMBARAN UMUM FILM

Gambar 4.1

Cover Film Hidden Figures

4.1 Struktur Produksi Film Hidden Figures

Theodore Melfi : Director, Producer, Screenwriter

Aaron Downing : Executive in Charge of Production

Allison Schroeder : Screenwriter

Andy Nelson : Re-Recording Mixer

Benjamin Wallfisch : Composer (Music Score)

Beverly Jo Pryor : Department Head Makeup

Chris LeDoux : Visual Effects Supervisor

Derek Vanderhorst : Re-Recording Mixer, Sound/Sound Designer

Page 2: BAB IV GAMBARAN UMUM FILM - UKSW

23

Donna Gigliotti : Producer

Gary Marcus : First Assistant Director

Hans Zimmer : Composer (Music Score)

Ivan Tepavicharov : Visual Effects

Ivana Lombardi : Executive Producer

Jamal Daniel : Executive Producer

Jason Inman : Second Assistant Director

Jenno Topping : Producer

Jeremy Woolsey : Art Director

Keith Adams : Stunts Coordinator

Kevin Halloran : Executive Producer

Kimberly Quinn : Co-producer

Luke Schwarzweller : Sound Recordist

Mandy Walker : Cinematographer

Margot Lee Shetterly : Book Author, Executive Producer

Mark Byers : Special Effects Supervisor

Matthew Nicolay : Sound Mixer

Melissa D. Forney : Department Head Hair

Mimi Valdes : Executive Producer

Missy Parker : Set Decorator

Nathan Krochmal : Set Designer

Peter Chernin : Producer

Peter Teschner : Editor

Pharrell Williams : Composer (Music Score), Producer

Phil Barrie : Sound Effects Editor

Quintessence Patterson : Makeup

Page 3: BAB IV GAMBARAN UMUM FILM - UKSW

24

Renee Ehrlich Kalfus : Costume Designer

Renee Witt : Executive Producer

Rif Dagher : Visual Effects Supervisor

Sasha Veneziano : Production Supervisor

Selena Evans-Miller : Makeup

Stefan Andersson : Visual Effects Supervisor

Wayne Lemmer : Sound/Sound Designer, Supervising Sound Editor

Wynn P. Thomas : Production Designer

4.2 Pengenalan Tokoh

1. Kathrine Johnson (Taraji Henson)

Gambar 4.2

Kathrine Jhonson

Kathrine Johnson yang diperankan oleh Taraji Henson merupakan

seorang Janda dengan anak 3 yang memiliki IQ diatas rata-rata. Pada usia 6

tahun dimana seharunsya Katherine masih duduk di kelas 1 SD, kathrine telah

duduk dibangku kuliah dan merupakan siswa terpintar saat itu. Kathrine juga

diceritakan sebagai seorang ahli matematika yang bekerja di NASA. Kathrine

awalnya di NASA hanya bertugas untut membantu menghitung perkiraan

koordinat landasan dari setiap penerbangan yang akan dilakukan NASA. Film

Page 4: BAB IV GAMBARAN UMUM FILM - UKSW

25

ini dibuat berdasarkan kisah nyata. Dimana sosok Kathrine Johnson menjadi

wanita kulit hitam pertama yang menjadi penghitung koordinat untuk program

NASA di bagaian Space Task Group, Kathrine juga menghitung setiap

koordinat pada program peluncuran NASA pertama kali di bulan.

2. Dorothy Vaughn (Octavia Spencer)

Gambar 4.3

Dorothy Vaughn

Dorothy Vaughn merupakan sahabat dari Katherine Johnson yang

sekaligus merupakan wanita kulit hitam yang ikut memperjuangkan karir

mereka di NASA. Dorothy digambarkan sebagai sosok yang tegas dan

merupakan supervisior dari anggota wanita kulit hitam di NASA yang

ditempatkan dibagian komputasi. Dorothy merupakan orang pertama di

NASA yang mampu mengoprasikan alat pengihitung koordinat.

Page 5: BAB IV GAMBARAN UMUM FILM - UKSW

26

3. Mary Jacson ( Janelle Monae )

Gambar 4.4

Mary Jacskon

Mary Jackson, yang diperankan oleh Janelle Monae merupakan

sahabat karib dari Dorothy dan Kathrine. Berbeda dengan Kathrine dan

Dorothy, Mary ditempatkan di bagaian teknisi untuk setiap perancangan dan

pemasangan roket yang akan dinaiki para astronot untuk mengadakan

perjalanan ke luar angkasa. Dalam film ini, Mary merupakan perempuan kulit

hitam pertama yang berhasil menempuh kuliah dan sekaligus mendapat nilau

tertinggi di kampus orang kulit putih. Mary juga berhasil menjadi Insinyur

wanita pertama di NASA dan turut ambil bagian dalam proses peluncuran

NASA pertama ke bulan

4. Al Harrison (Kevin Costner)

Gambar 4.5

Page 6: BAB IV GAMBARAN UMUM FILM - UKSW

27

Al Harrison

Al Harrison merupakan ketua dari tim Kathrine ditempatkan, yaitu

Space Task Group. Dalam film ini, sosok Al sendiri digambarkan sebagai

seorang pemimpin yang tegas dan bijaksana dalam mengambil keputusan.

5. Jim Jackson (Mahershala Ali)

Gambar 4.6

Jim Johnson

Jim Jackson yang diperankan oleh Mahershala Ali ini digambarkan

sebagai seorang tentara Amerika yang bisa dibilang terpandang dalam

lingkungan sosialnya. Jim akhirnya menjadi suami Kathrine.

6. Paul Stafford (Jim Parsons)

Gambar 4.7

Paul Stafford

Page 7: BAB IV GAMBARAN UMUM FILM - UKSW

28

Paul Stafford merupakan supervisior dari Kathrine dan sekaligus

menjadi salah satu orang yang bertugas untuk menghitung koordinat

pendaratan dari setiap peluncuran NASA.

7. Vivian Mithcell (Kirsten Dunst)

Gambar 4.8

Vivian Mithcell

Sosok Vivian yang diperankan oleh Kirsten Dunst merupakan

seorang yang bertanggung jawab atas segala perekrutan karyawan tetap

maupun tidak tetap di NASA.

8. Ruth (Kimberly Quinn)

Gambar 4.9

Ruth

Page 8: BAB IV GAMBARAN UMUM FILM - UKSW

29

Ruth adalah karyawan tetap NASA yang ditempatkan di bagian

Space Task Group dan sekaligus meruapakan sekretaris dari Al Harisson.

Ruth awalnya menjadi perempuan saru-satunya yang bekerja di bagian

tersebut, hingga akhirnya Kathrine juga ditempatkan di bagian tersebut.

4.3 Sekilas tentang Film Hidden Figures

Film Hidden figures merupakan film besutan Hollywood yang

disutradarai oleh Theodore Melfi, salah satu produser dari film ini juga

merupakan seorang penyanyi terkenal asal Amerika yaitu Pharell Williams.

Setelah menotnon film ini, penulis dipaparkan kisah mengenai 3 orang wanita

berkulit hitam yang berhasil mencapai mimpi mereka untuk bekerja di NASA.

Film Hidden Figures ini bukanlah fiksi, karena ceritannya diangkat dari kisah

inspirasional yang benar-benar dirasakan oleh Kathrine Jakson, Dorothy

Vaughn serta Marie Jackson. Ketiga wanita ini merupakan wanita pertama

kulit hitam pertama bekerja di tim inti NASA yang kemudian turut ambil

bagian dalam misi penerbangan luar angkasa pertama yang dilakukan oleh

Amerika Serikat.

Bersadarkan salah satu situs penyedia informasi yang biasa membaha

pendapatan film di Amerika yaitu Box Officce Mojo,film ini berhasil

mendapatkan sebesar $235.956.898. Pendapatan tersebut jauh melebihi biaya

produksi yang hanya memakan biaya $25.000.000. 15

Tak hanya pendapatan berbentuk materi yang didapatkan namun juga

popularitas, dikarenakan film ini mendapat berbagai penghargaan, antara lain

AARP Annual Movies for Grownups Awards, Academy Awards, African –

American Film Critics Assosiation, Alliance of Woman Film Journalists serta

15 https://www.boxofficemojo.com/movies/?id=hiddenfigures.htm

Page 9: BAB IV GAMBARAN UMUM FILM - UKSW

30

Critics Choice Awards. Beberapa penghargaan tersebut hanyalah sebagian

kecil dari 10 Penghargaan di tahun 2016, 21 penghargaaan ditahun 2017 dan 1

penghargaan ditahun 2018.

4.4 Sinopsis Film Hidden Figures

Film ini bergenre documenter yang bercerita mengenai perjalanan

seorang ahli matematika bernama Kathrine Johnson bersama kedua temannya

yaitu Dorothy Vaughn dan Marie Jackson yang bekerja di NASA. Film ini

dimulai dengan cerita Kathrine kecil. Katherine telah duduk di bangku SMA

pada usia sekitar 7 tahun. Setelahnya, aktivitas Khaterine hanya di isi dengan

belajar. Berkat kejeniusannya, Katherine pun direkrut oleh NASA untuk

bekerja di bagaian perhitungan koordinat di East Computasy, yang mana di isi

oleh semua perempuan berkulit hitam.

Film yang berlatar belakang tahun 1950-an ini menggambarkan begitu

banyak diskriminasi ras yang dialami oleh orang Afro yang bekerja di NASA.

Dalam film tersebut menggambarkan fenomena dimana semua karyawan

perempuan bekulit hitam ditempatkan di gedung yang berbeda dengan setiap

karyawan berkulit putih. Hal tersebut mengakibatkan, setiap fasilitas untuk

semua karyawan Afro berkulit hitam terbatas.

Nampaknya, dewi fortuna masih berpihak pada Khaterine dan Marry,

keduanya direkrut untuk turut ambil bagian dalam misi peluncuran luar

angkasa pertama yang dilakukan oleh NASA. Khatrine ditempatkan di space

task group dan bertugas menghitung ketepatan koordinat peluncuran dan

pendaratan yang akan dilakukan oleh NASA. Sementara Marry ditempatkan

dibagian mesin dan bertugas untuk mendesain roket yang akan digunakan saat

peluncuran pertama NASA.

Page 10: BAB IV GAMBARAN UMUM FILM - UKSW

31

Jalan karir Kathrine, Marry dan Dorothy ternyata tidaklah mudah.

Meski sudah direkrut, ketiganya masih mengalami banyak tekanan, mulai dari

kuantitas pekerjaan yang diberikan lebih banyak dari karyawan yang lain,

fasilitas yang dibatasi untuk ras mereka hingga cara berpakaian yang

ditetapkan tidak sama seperti karyawan berkulit putih laiinya. Tak mau semua

mimpinya diambil begitu saja, ketiga perempuan tangguh ini terus berjuangan

menghadapi setiap masalah yang dihadapinya. Alhasil, Kathrine pun menjadi

satu-satunya orang yang mampu menghitung secara akurat koordinat

pendaratan yang akan dilakukan oleh Glenn dan mulai saat itu Katrine selalu

ambil bagian dalam setiap misi yang dilakukan oleh NASA. Tidak jauh

berbeda dengan Kathrine, Marry pun menjadi insinyur wanita pertama dalam

bagian teknik mesin serta menjadi insinyur wanita pertama saat itu. Nasib

baik yang dialami Kathrine dan Marry juga dirasakan oleh Dorothy, dimana

Dorothy berhasil menjadi orang pertama yang mampu mengoprasikan mesin

penghitung koordinat di NASA kala itu. Dorothy juga berhasil menjadi

supervisior dan membawa semua karyawan wanita berkulit hitam di east

computassy building untuk bekerja di kantor utama NASA bersama dengan

karyawan kulit putih lainnya.