Top Banner
Authority and Legitimacy: The State and the Citizens Shively Chapter 6
8
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: Authority and legitimacy 2

Authority and Legitimacy: The State and the Citizens

Shively Chapter 6

Page 2: Authority and legitimacy 2

Authority

• Authority:power yang didasari oleh adanya kesepakatan umum:

1. Bahwa seseorang atau sekelompok orang memiliki hak untuk memberi komando/perintah, dan;

2. Bahwa perintah tersebut harus dipatuhi.

Page 3: Authority and legitimacy 2

Legitimacy and Authority

• Legitimacy atau keabsahan atau pengakuan, feeling atau perasaan bahwa seseorang itu memang berhak memerintah.

Page 4: Authority and legitimacy 2

Sumber-sumber legitimacy

1. Legitimacy by Results (Keabsahan atas dasar hasil);

2. Legitimacy by habit (keabsahan atas dasar kebiasaan);

3. Legitimacy by Historical, Religious, or Ethnic Identity;

4. Legitimacy by procedures.

Page 5: Authority and legitimacy 2

“Democratic citizen”

Salah satu hal khusus yang amat penting tentang hubungan antara sebuah negara demokratis dan para warga negaranya

ialah demokrasi membutuhkan para warga negaranya berbuat lebih dari sekedar

patuh dan mengikuti pemerintah. Adanya otoritas memang menyebabkan rakyat

patuh pada pemerintah dan hukum yang berlaku.

Page 6: Authority and legitimacy 2

Di beberapa negara nondemocratic melangkah lebih jauh, bukan sekedar menuntut kepatuhan,

melainkan juga mendorong rakyatnya agar secara

enthusiastic mendukung pemerintah. Contohnya: Hitler

masa Nazi atau negara komunis seperti RRC dan Korea Utara.

Page 7: Authority and legitimacy 2

• Dalam negara demokratis, rakyat bukan hanya dituntut untuk mematuhi hukum dan antusias mendukung pemerintah, tetapi juga, pada saat yang bersamaan, menjadi warga negara yang kritis terhadap pemerintah (critical citizens) Mereka bukan hanya mendukung dan patuh, tapi juga sangat kritis dan siap memilih untuk mendepak sang pemimpin dari kursi pemerintahan dalam pemilu berikutnya jika sang pemimpin taidak cakap dalam memerintah.

Page 8: Authority and legitimacy 2

Karakteristik Democratic Citizens

1. Tolerance2. Active Participation3. High Level of Interest and

Information4. Support for the state