Top Banner
Asih Dwi Astuti., SST., M.Kes
12

Asuhan bayi usia 2 sampai 6 hari

Apr 11, 2017

Download

Healthcare

Asih Astuti
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: Asuhan bayi usia 2 sampai 6 hari

Asih Dwi Astuti., SST., M.Kes

Page 2: Asuhan bayi usia 2 sampai 6 hari

Minum/ kebutuhan dasar

ASI makanan yang terbaik Kebutuhan ASI sesering mungkin

sesuai keinginan ibu (Jika payudara penuh)

Atau kebutuhan bayi setiap 2 – 4 jam ( paling sedikit setiap 2 Jam ) bergantian payudara kiri dan kanan (on demand)

Page 3: Asuhan bayi usia 2 sampai 6 hari

Jumlah feses bayi lahir cukup bervariasi dan jumlah paling banyak antara hari ke 3 dan ke 6. (mekonium selama 3 hari pertama)Warna feses bayi dapat dibedakan menjadi kuning, coklat, hijau, merah dan putih atau keabuan Normal atau tidaknya sistem pencernaan bayi dapat dideteksi dari warna fesesnya

2. BAB

Page 4: Asuhan bayi usia 2 sampai 6 hari

Bayi baru lahir cenderung sering BAK yaitu 7 – 10 x sehari.

3. BAK

Page 5: Asuhan bayi usia 2 sampai 6 hari

Dlm 2 mg pertama setelah lahir sering tidur

BBL - usia 3 bulan : rata-rata tidur selama 16 jam sehari.

Pada umumnya bayi terbangun sampai malam hari pada usia 3 bulan.

Melatih pola waktu dan pola tempat tidur.

4. Tidur/ istirahat

Page 6: Asuhan bayi usia 2 sampai 6 hari

Muka, pantat dan tali pusat bayi perlu dibersihkan secara teratur.

Tdk diperbolehkan memakai bedak ber>anSelalu mencuci tangan sebelum dan sesudah

memegang bayi.

5. Kebersihan kulit

Page 7: Asuhan bayi usia 2 sampai 6 hari

• Jgn m’ninggalkan bayi sendirian d kursi, tempat tidur

• Hindari pemberian apapun ASI ekslusif

• Menjauhi org2 yg mnderita infeksi

• Menjauhi lingkungan yg banyak asap & perokok

• Mencuci tangan sblm & ssdh menangani bayi

6. Keamanan

Page 8: Asuhan bayi usia 2 sampai 6 hari

1.Pemberian ASI sulit sulit menghisap, atau hisapan lemah2. Kesulitan bernafas

pernafasan cepat > 60/ menit atau menggunakan otot nafas tambahan3. Letargi

bayi terus – menerus tidur tanpa bangun untuk makan4. Warna abnormal

kulit/ bibir biru (sianosis) atau bayi sanagt kuning5. Suhu

terlalu panas (febris) atau terlalu dingin (hipotermia)   

Tanda bahaya BBL

Page 9: Asuhan bayi usia 2 sampai 6 hari

6. Tanda atau perilaku abnormal atau tidak biasa7. Gangguan gastrointestinal :

tidak BAB selama 3 hari pertama setelah lahir, muntah terus menerus, dan perut bengkak, tinja hijau tua atau b’darah/ lendir.

8. Mata bengkak atau mengeluarkan cairan9. Tali pusat

merah, bengkak,keluar cairan (nanah), bau busuk

Page 10: Asuhan bayi usia 2 sampai 6 hari

8. Penyuluhan sblm bayi pulang

1.Perawatan BBL sehari-hari2.Imunisasi3.Tanda-tanda bahaya4.Pencegahan infeksi5.ASI eksklusif6.Perawatan tali pusat7.Jaga Kehangatan Bayi

Page 11: Asuhan bayi usia 2 sampai 6 hari

Harus pahami, Kenapa Bayi menangis ???

1. Lapar 2. Minta ganti popok3. Kedinginan 4. Minta digendong atau dipeluk5. Kelelahan 6. Bosan 7. Tangisan krn sakit

Page 12: Asuhan bayi usia 2 sampai 6 hari

TERIMA KASIH

3 Kunci suksek :1.Belajar 2. Prakik

3.Jika tidak berhasil, kembali ulangi