Top Banner
Assesment Urologi 28 Februari 2015 dr. Jacky Junaedi
18

Assesment Uro 21 Februari

Oct 04, 2015

Download

Documents

Jacky Junaedi

lipsarcoma
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript

Assesment Urologi

Assesment Urologi28 Februari 2015dr. Jacky Junaedi1IdentitasNama: Ny. RidhaUmur: 31 tahunAlamat: Jl. Puaian kanan, Kabupaten TabalongMRS : 15 /2/ 2015RMK: 1130003Hari rawat: ke 5Ruang :Wijaya Kusuma2AnamnesisKU : Kencing KeruhRPS : 2 minggu SMRS os megeluh kencingnya menjadi keruh, kencing bercampur lendir kekuningan, selain itu os juga mengeluh nyeri setiap kali kencing saat lendir keluar, 3 hari smrs os megeluh demam terus menerus. Badan terasa sangat lemah dan tidak nafsu makan. Pasien juga mengeluhkan mual-mual. Pasien riwayat pemasangan sten urethra 1 bulan sebelum masuk rumah sakit, sd satu minggu os merasa kencingnya jernih dan badannya terasa segar. 3 bulan SMRS pasien pernah dirawat di RSUD ulin dan dilakukan pencucian darah 3x. Setelah itu pasien tidak pernah dicuci darah lagi. Riwayat BAK merah (-), Riwayat BAK pasir dan batu (-). Riwayat nyeri pinggang (+) dirasakan + dirasakan 3 minggu terakhir. Nyeri pinggang sebelah kiri. Karena keluhanya os berobat ke RSUD ULIN 3RPD : HT (-), DM (-), Asma (-)RPK : HT (+), DM (-), Asma (-)R/op : + ( 2015 Pemasangan DJ stent Sinistra)4Pemeriksaan FisikKepala / LeherKonjunc. Pucat (-/-), sklera ikterik (-/-)Pe JVP (-), pe> KGB (-)Thorax :Inspeksi : simetrisPalpasi : FV simetrisPerkusi : sonor/sonorAuskultasi : Sn. Vesikular, rh (-/-), wh (-/-)Keadaan Umum : Tampak sakit sedangTanda Vital : TD: 120/80 mmHgN: 88 x/menitT: 36,2 CRR: 22 x/menit

5Pemeriksaan FisikAbdomen : Inspeksi : datar, simetris, jejas (-), luka bekas op (-)Auskultasi : BU (+) NormalPalpasi : Massa/Hepar/Lien/ tidak teraba, NT(-)Perkusi : Tympani

Ekstremitas: akral hangat (+/+), edem extremitas (-/-), parese (-/-)67Rectal ToucherInspeksi : Hemorroid (-), laserasi (-), edem (-)Palpasi : spincter ani menjepit kuat (+), mukosa rektum licin (+), ampula rekti tidak kolaps, nyeri tekan (-), massa (-)Handskun : feces (+), darah (-)8Hasil Pemeriksaan LaboratoriumHB10,6 g/dlWBC 10,8 ribu/ulEritrosit3,79 juta/ulHematokrit28,7 vol%Trombosit319 ribu/ulPT9,9 detikAPTT30,7 detikINR0,92GDS122 mg/dlSGOT14 U/lSGPT4 U/l

Ureum58 mg/dlCreatinin2,2 mg/dlNatrium137 mmol/lKalium3,0 mmol/lChlorida110 mmol/l

9UrinalisaWarna-Kekeruhan: Kuning KeruhBerat Jenis: 1.010Protein-albumin: 1+Glukosa: NegativeDarah Samar: 3+Nitrit: 1+Urobilinogen: 0,2Leukosit: 3+Analisa SedimenLekosit: PenuhEritrosit: PenuhCXR

USG UrologiRen Dextraukuran membesar, PCS dilatasi, lesi hiperechoic dengan internal echo (+) batu (-) / cyst (-)

Ren Sinistraukuran membesar, PCS dilatasi, batu (-), cyst (-)VU balon kateter (+), isi VU kosong, DJ stent distal (+)

Kesimpulan :Pyohidronefrosis grade 4 kananChronic kidney disease kiri

BNO Post Op

ResumePasien wanita 42 th, dengan keluhan kencing keruh dan nyeri kencing, dengan riwayat pemasangan DJ stent Sinistra, demam dan tidak nafsu makan 3 minggu terakhirLab darah: Hb:10.6 g/dl, leukosit: 10,8 ribu/ul, ureum: 58 mg/dl, creatinin: 2,2 mg/dlUSG Abdomen : pyonefrosis dextra grade 4, Chonic kidney disease kiri16Diagnosis kerja : Pyonefrosis DextraDiagnosis etiologi : Ascending InfectionDiagnosis komplikasi : -Diagnosis penyerta : Anoreksi + CKD17TatalaksanaDrainage pyonephrosis