Top Banner
A R A C H N I D A
26

Arachnida

Sep 18, 2015

Download

Documents

Aliya Mahda

Biology, Arthropoda, Arachnida
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript

MAYSARAH X II - 19

A R A C H N I D A

Arachnida merupakan kelas dari filum Arthropoda, yaitu hewan tidak bertulang belakang (avertebrata) yang memiliki tubuh beruas-ruas serta memiliki kerangka luar yang terbuat dari zat kitin.

ARACHNIDAa) Ciri-ciri Arachnida1) Pada umumnya hidup di darat2) Ukuran tubuhnya kecil sampai beberapa sentimeter panjangnya3) Tubuhnya terdiri atas chepalothoraks (kepala dan dada yang bersatu) dan abdomen (badan belakang) serta tidak mempunyai antena4) Jumlah matanya bervariasi dan biasanya mempunyai delapan mata sederhana5) Bernafas dengan paru-paru buku

6) Pada bagian depan chepalothoraksnya terdapat mulut yang mempunyai enam pasang alat tambahan, yaitu:Sepasang pedipalpus (seperti kaki yang berakhir pada cakar) untuk memegang mangsanyaSepasang kelisera (berupa gunting dan capit) untuk melumpuhkan musuhnyaEmpat pasang kaki untuk berjalan.

b) Klasifikasi ArachnidaArachnida terdiri atas 3 ordo, yaitu:

Arachnoida [ Laba-Laba ] Scorpionida [ Kalajengking ]

Acarina [ Tungau ]

1) Arachnoida [ Laba-Laba ] Setiap labah-labah paling tidak membuat tiga macam benang untuk fungsi yang berlainan Membuat jaring yang keluar dari spineret Memiliki kelenjar racun pada kelenjar kaliseranya

2) Scorpionida [ Kalajengking ] Pedipalpusnya berbentuk seperti capit besar, sedangkan kelisera-keliseranya kecil. Memiliki racun yang mematikan namun dapat juga digunakan sebagai antitoxin3) Acarina [ Tungau ] Merupakan komponen debu rumah yang dapat menyebabkan alergi Biasanya berada pada bantal atau kasur yang terbuat dari kapuk Tungau berbeda dengan kutu karena kutu berasal dari kelas insecta

c) HabitatPada umumnya Arachnida hidup di darat. Namun, ada juga yang hidup dalam air. Seperti laba-laba genta penyelam (Argyroneta aquatica) atau laba-laba air yang hidup di kolam dan sungai berarus lambat yang hanya perlu mengambil udara ke permukaan air sekali sehari.

8

d) System Organ Arachnida1. System pernapasan berupa paru-paru yang terletak di daerah perut depan.2. Sistem pencernaan dimulai dari mulut, perut, usus halus, usus besar, kantung, feses dan anus. Alat pencernaan dilengkapi dengan lima pasang usus buntu yang terletak di bagian depan dan hati di bagian abdomen.3. System reproduksi, terjadi secara seksual, yaitu dengan persatuan ovum dan sperma yang terjadi di dalam tubuh betinanya (fertilasi internal).

9

e)Peranan Arachnida Bagi Kehidupan ManusiaArachnida bermanfaat untuk pengendalian populasi serangga, terutama serangga hama. Namun, hewan-hewan Arachnida lebih banyak merugikan manusia, terutama hewan-hewan Acarina, yaitu:v Sarcoptes scabei, menyebabkan gatal atau kudis pada manusiav Prosoptes equi, menyebabkan kudis pada ternak domba, kelinci, dan kudav Otodectes cynotis (tungau kudis telinga) menyerang anjing dan kucingv Dermacentor variabilis sebagai vektor demam Rocky Mountain

SOAL

A zoologist, found the animal with the characteristics; has a head that is integrated with the body, has four pairs of legs. So it is probably that animal belongs to the classa. Myriapodab. Insectac. Arachnidad. Crustaceae. Chilopoda

2. Pernyataan di bawah ini merupakan pernyataan yang paling tepat mengenai ciri-ciri arachnida, kecualia. Avertebratab. Memiliki 4 pasang mata sederhanac. Memiliki 6 pasang alat tambahand. Kerangka luar terbuat dari zat selulosae. Bernafas menggunakan paru-paru buku

3. Ordo below, including class Arachnida a. Diplopoda b. Scorpionida c. Myriapoda d. Crustacea e. Chilopoda

Salah satu ordo dalam kelas Arachnida yang memiliki pedipalpus seperti capit besar adalaha. Arachnoidab. Myriapodac. Scorpionidad. Acarinae. Diplopoda

One of the spider that mostly of its life spend on the watera. Argyroneta aquaticab. Aptostichus barackobamaic. Tarantulad. Black widowe. Latrodectus mactans

6. Animal below that use book lungs for gas exchange is ...a. Grasshoper and antb. Bird and lizardc. Grasshoper and mited. Mite and scorpione. Spider and ant

7. One of the members of Acarina isa. Mitesb. Spidersc. Scorpionsd. Crabse. Ants

8. Arachnida yang tubuhnya tidak berbuku adalaha. Laba-labab. Tungauc. Kalajengkingd. Tarantulae. Ketunggeng

9. In this picture below, which one that show spiders chepalothoraks...

a. (1)d. (4)b. (2)e. (5)c. (3)

10. Spider take out its web from... a. lung b. esophagus c. ovary d. digestive gland e. spineret

11. Tungau dan kutu dikatakan berbeda karena... a. Tungau berasal dari kelas arachnida, kutu dari kelas insecta b. Tungau hidup di darat, kutu hidup di air c. Tungau bernafas dengan paru-paru buku, kutu dengan insang d. Tungau tidak membawa penyakit, kutu membawa penyakit e. Tungau berukuran besar, kutu berukuran sangat kecil

Itching and scabies disease in humans caused by... a. Dermacentor variabilis b. Sarcoptes scabei c. Tarantula d. Prosoptes equi e. Black widow

13. Bad influence that brings by Dermacentor variabilis is a. can be use for pest control b. cause itching and scabies c. cause rocky mountain fever d. diarrhea e. blind

14. Penyakit yang dibawa oleh Prosoptes equi adalah... a. rabies b. demam rocky mountain c. kudis pada ternak domba, kelinci, dan kuda d. cacar pada ikan e. gatal dan kudis pada manusia

15. Positive impact of the arachnid, except a. as pest control b. as textile materials c. for medical purposes d. antitoxin e. causes itching and scabies