Top Banner
KKN PPM UGM 16T NTT 03 DESA DAFALA, KEC TAFISETO TIMUR KABUPATEN BELU, NTT ANEMIA PADA IBU HAMIL
10

Anemia Ibu Hamil

Apr 16, 2017

Download

Health & Medicine

Ana Kamaliyah
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: Anemia Ibu Hamil

KKN PPM UGM 16T NTT 03DESA DAFALA, KEC TAFISETO

TIMURKABUPATEN BELU, NTT

ANEMIA PADA IBU HAMIL

Page 2: Anemia Ibu Hamil

• Anemia merupakansuatu keadaan yangmenggambarkan kadarhemoglobi ( Hb) dalamdarah kurang dari nilaiNormal .

• Kadar Hb dikatakannormal yakni 11-12gr/dL

Page 3: Anemia Ibu Hamil

Penyebab Anemia ???

Kurang makanan bergizi

Infeksi Malaria

Page 4: Anemia Ibu Hamil

CACINGAN

Pendarahan saat melahirkan

Cacingan

Page 5: Anemia Ibu Hamil

Mengapa Anemia Berbahaya ??

•Anemia meningkatkan risiko kematian ibu yang diakibatkan perdarahan, terutama pada kondisi Anemia Berat

Pada Kehamilan

•Menganggu Pertumbuhan Janin dalam Kandungan sehingga meningkatkan risiko bayi dengan Berat Badan Lahir Rendah

Pada Janin

Akibat dari Anemia Kehamilan dan Janin :

Page 6: Anemia Ibu Hamil

KEBUTUHAN ZAT BESI PADA MASA KEHAMILAN

Pada masa kehamilan, kebutuhan Zat Besi meningkat hampir 2 Kali lipat, karena terjadinya peningkatan pembentukan sel darah merah, bertambahnya jumlah cairan dan adanya pertumbuhan bayi dan plasenta yang tidak dialami pada keadaan tidak Hamil .

Page 7: Anemia Ibu Hamil

APA SAJA TANDA – TANDA ANEMIA ?

Lesuh

Lemah

Letih

Lelah

Lunglai

Kelopak mata bagian dalam tampak puncak

Page 8: Anemia Ibu Hamil

SUMBER ZAT BESI PADA MAKANAN

Page 9: Anemia Ibu Hamil

TABLET TAMBAH DARAH

Apa itu Tablet TambahDarah ?

Cara Minum Tablet Tambah Darah

• Minum dengan Air Putih atau air jeruk

• Tidak diminum bersama Kopi, Teh, Susu

Page 10: Anemia Ibu Hamil

Tinja Berwarna Kehitaman

Susah Buang Air Besar, tetapi tidak berbahaya dan akan hilang

dengan sendirinya

Dapat menimbulkan rasa Mual, sebaiknya diminum pada malam hari untuk mengurasi rasa Mual.

Efek samping Yang dapat Timbul :