Top Banner
L/O/G/O HYGROMETER OLEH: Ayu Raihani Shinta Yuri
8

Alat ukur hygrometer

Feb 19, 2017

Download

Education

Shinta Yuri
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: Alat ukur hygrometer

L/O/G/O

HYGROMETER

OLEH: Ayu Raihani Shinta Yuri

Page 2: Alat ukur hygrometer

A. pengertian

Higrometer adalah sejenis alat untuk mengukur tingkat kelembapan pada suatu tempat. Hygrometer berasal dari bahasa Yunani yaitu hugros yang berarti lembab dan metreoo berarti mengukur. Hygrometer merupakan alat untuk mengukur kelembaban udara.

Pada tahun 1687, AMONTONS GUILLAUME mengembangkan hygrometer. Studi ekstensif ke dalam sifat dari uap air yang dibuat oleh Johann Heinrich Lambert pada 1774, yang membangun dan mempelajari higrometer dan pertama mengusulkan istilah "hygrometer."

Page 3: Alat ukur hygrometer

B. Jenis Higrometer

Hygrometer di bagi dalam beberapa jenis yaitu:

1. Psikrometer

Psikrometer adalah perangkat untuk mengukur kelembaban relatif udara, pada psikrometer menggunakan dua buah thermometer sebagai komponen utamanya.

Page 4: Alat ukur hygrometer
Page 5: Alat ukur hygrometer

Hal-hal yang sangat mempengaruhi ketelitian pengukuran kelembaban ialah :

•Sifat peka, teliti dan cara membaca thermometer-thermometer•Kecepatan udara melalui Thermometer bola basah•Ukuran, bentuk, bahan dan cara membasahi kain•Letak bola kering atau bola basah•Suhu dan murninya air yang dipakai untuk membasahi kain

Page 6: Alat ukur hygrometer

2. Hygrometer Rambut

Higrometer rambut adalah sebuah alat pengukur kelembaban udara dengan satuan persen yang menggunakan prinsip muai panjang rambut dimana rambut akan memanjang ketika kelembaban udara bertambah.

Page 7: Alat ukur hygrometer

Keterangan : A = skrup pemegang yang berkedudukan tetapB = sekelompok rambut manusia yang telahdibersihkan dari lemaknyaC = tangkai bergerigiD = pegas (per)E = Roda bergerigiF = jarum penunjuk 

Page 8: Alat ukur hygrometer

L/O/G/O

Thank You!