Top Banner
Free Powerpoint Templates Page 1 Assalamualaikum Wr.Wb.
14

Aktualisasi akhlak dalam kehidupan muslim

May 26, 2015

Download

Spiritual

Taufiq Rizqi
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: Aktualisasi akhlak dalam kehidupan muslim

Free Powerpoint TemplatesPage 1

Assalam

ualaikum

Wr.W

b.

Page 2: Aktualisasi akhlak dalam kehidupan muslim

Free Powerpoint TemplatesPage 2

AKTUALISASI AKHLAK DALAM KEHIDUPAN MUSLIM

Disusun Oleh :•Taufiq A. R

Page 3: Aktualisasi akhlak dalam kehidupan muslim

Free Powerpoint TemplatesPage 3

Pengertian Akhlak

• Menurut (Sahilun A,1980), kata “Akhlak” berasal dari bahasa arab, jamak dari khuluqun ٌق�� ُل � yang ُخmenurut bahasa berarti budi pekerti, perangai, tingkah laku atau tabiat. Kata tersebut mengandung segi-segi persesuaian dengan perkataan khalqun ٌق�� ُل yang ُخ berarti kejadian, yang juga erat hubungannya dengan khaliqٌق�! اِل yang berarti pencipta; demikian pula  ُخ dengan akhluqun ٌق��ْو� ُل yang berarti yang diciptakan َم ْخ�

Page 4: Aktualisasi akhlak dalam kehidupan muslim

Free Powerpoint TemplatesPage 4

Karakteristik Akhlak

1. Moral yang beralasan serta dapat difahami

2. Moral Universal

3. Kesesuaian dengan fitrah manusia

4. Memperhatikan realita

5. Moral positif

6. Komprehensifitas

7. Keseimbangan hidup atau Tawazun

Page 5: Aktualisasi akhlak dalam kehidupan muslim

Free Powerpoint TemplatesPage 5

Prinsip - Prinsip Akhlak

Akhlak

Intrik/naluri

KebiasaanKeturunan ‘Azam

Lingkungan

Suara Batin

Page 6: Aktualisasi akhlak dalam kehidupan muslim

Free Powerpoint TemplatesPage 6

Penerapan Akhlak

1. Akhlak terhadap Allah

2. Akhlak terhadap Rasulullah

3. Akhlak terhadap diri sendiri

4. Akhlak pada Keluarga

5. Akhlak terhadap sesama Manusia

6. Akhlak terhadap sesama makhluk

Page 7: Aktualisasi akhlak dalam kehidupan muslim

Free Powerpoint TemplatesPage 7

Akhlak terhadap Allah

• Mentauhidkan Allah (QS. Al Ihlas: 1-4)• Tidak berbuat musyrik pada Allah (QS.

Luqman: 13)• Bertakwa pada Allah (QS. An Nisa’:1)

Page 8: Aktualisasi akhlak dalam kehidupan muslim

Free Powerpoint TemplatesPage 8

Akhlak terhadap Rasulullah

• Mengikuti atau menjalankan sunnahnya (QS. Ali Imran: 30)

• Meneladani akhlaknya (QS. Al Ahzab: 21)• Bershalawat kepadanya (QS. Al Ahzab:

56)

Page 9: Aktualisasi akhlak dalam kehidupan muslim

Free Powerpoint TemplatesPage 9

Akhlak terhadap diri sendiri

• Sikap sabar (QS. Al Baqarah: 153)• Sikap syukur (QS. Ibrahim: 7)• Sikap amanah atau jujur (QS. Al Ahzab:

72)• Sikap Tawadlu’ (rendah hati) (QS.

Luqman: 18)• Cepat bertobat jika berbuat khilaf (QS. Ali

Imron: 135)

Page 10: Aktualisasi akhlak dalam kehidupan muslim

Free Powerpoint TemplatesPage 10

Akhlak terhadap diri sendiri

• Sikap sabar (QS. Al Baqarah: 153)• Sikap syukur (QS. Ibrahim: 7)• Sikap amanah atau jujur (QS. Al Ahzab:

72)• Sikap Tawadlu’ (rendah hati) (QS.

Luqman: 18)• Cepat bertobat jika berbuat khilaf (QS. Ali

Imron: 135)

Page 11: Aktualisasi akhlak dalam kehidupan muslim

Free Powerpoint TemplatesPage 11

Akhlak pada Keluarga

• Birul waliadin (berbakti pada ketua orang tua) (QS. An Nisa’:36)

• Membina dan mendidik keluarga (QS. At-Tahrim: 6)

• Memelihara keturunan (QS. An Nahl: 58-59)

Page 12: Aktualisasi akhlak dalam kehidupan muslim

Free Powerpoint TemplatesPage 12

Akhlak terhadap sesama Manusia

• Merajut ukhuwah atau persaudaraan (QS. Al Hujurat: 10)

• Ta’awun atau saling tolong menolong (QS. Al Maidah: 2)

• Suka memaafkan kesalahan orang lain (QS. Ali Imran: 134 & 159)

• Menepati janji (QS At Taubah: 111)

Page 13: Aktualisasi akhlak dalam kehidupan muslim

Free Powerpoint TemplatesPage 13

Akhlak terhadap sesama makhluk

• Tafakur (memperhatikan dan merenungkan ciptaan alam semesta) (QS. Ali Imran: 190)

• Memanfaatkan alam (QS. Yunus: 101)

Page 14: Aktualisasi akhlak dalam kehidupan muslim

Free Powerpoint TemplatesPage 14

Wassalamualaikum Wr.Wb.