Top Banner
www.mengelolakeuangan.com 9 KEBIASAAN EFEKTIF Mengelola Keuangan Bagi Karyawan
67

9 KEBIASAAN EFEKTIF - mengelolakeuangan.com · •Konservatif, cara berpikirnya adalah untung kecil tidak apa asalkan tidak rugi •Moderat, cara berpikirnya adalah untung sedang

Mar 06, 2019

Download

Documents

voduong
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: 9 KEBIASAAN EFEKTIF - mengelolakeuangan.com · •Konservatif, cara berpikirnya adalah untung kecil tidak apa asalkan tidak rugi •Moderat, cara berpikirnya adalah untung sedang

www.menge l o l a k euangan . c om

9 K E B I A S AAN E F E K T I FMengelola Keuangan Bagi Karyawan

Page 2: 9 KEBIASAAN EFEKTIF - mengelolakeuangan.com · •Konservatif, cara berpikirnya adalah untung kecil tidak apa asalkan tidak rugi •Moderat, cara berpikirnya adalah untung sedang
Page 3: 9 KEBIASAAN EFEKTIF - mengelolakeuangan.com · •Konservatif, cara berpikirnya adalah untung kecil tidak apa asalkan tidak rugi •Moderat, cara berpikirnya adalah untung sedang

Pekerjaan & Hasil Karya Andreas Hartono, CFP

Page 4: 9 KEBIASAAN EFEKTIF - mengelolakeuangan.com · •Konservatif, cara berpikirnya adalah untung kecil tidak apa asalkan tidak rugi •Moderat, cara berpikirnya adalah untung sedang

Dilarang ....

Serious !Harus ....

Relaax !

Page 5: 9 KEBIASAAN EFEKTIF - mengelolakeuangan.com · •Konservatif, cara berpikirnya adalah untung kecil tidak apa asalkan tidak rugi •Moderat, cara berpikirnya adalah untung sedang

Gunakan....

Otak Anda !

Page 6: 9 KEBIASAAN EFEKTIF - mengelolakeuangan.com · •Konservatif, cara berpikirnya adalah untung kecil tidak apa asalkan tidak rugi •Moderat, cara berpikirnya adalah untung sedang

Quiz Rezeki Nomplok

Kalau anda saat ini mendapatkan uang sebesar _____ jutamaka uang tersebut akan anda gunakan untuk apa ?

No. Item Harga

TOTAL _____ juta

10

Page 7: 9 KEBIASAAN EFEKTIF - mengelolakeuangan.com · •Konservatif, cara berpikirnya adalah untung kecil tidak apa asalkan tidak rugi •Moderat, cara berpikirnya adalah untung sedang

Kecenderungan Kondisi Kesehatan Keuangan Saat Ini

1. Saat ini saya mempunyai uang cash atau tabungan dibank yang jumlahnya :

A. Lebih dari (atau sama dengan) 2 kali pengeluaran bulanan

B. Kurang dari 2 kali pengeluaran bulanan

2. Saat ini saya setiap bulan menabung secara rutin yangbesarnya :

A. Lebih dari (atau sama dengan) 10% dari pendapatan bulanan

B. Kurang dari 10% dari pendapatan bulanan

3. Saat ini jumlah cicilan utang saya per bulan besarnya :

A. Kurang dari 30% dari pendapatan bulanan

B. Lebih (atau sama dengan) 30% dari pendapatan bulanan

Hitung Jumlah Jawaban B Anda !

B = 0 -> Sehat Walafiat

B=1 -> Sakit Rawat Jalan

B=2 -> Sakit Rawat Inap

B=3 -> Sakit Rawat Intensif

Page 8: 9 KEBIASAAN EFEKTIF - mengelolakeuangan.com · •Konservatif, cara berpikirnya adalah untung kecil tidak apa asalkan tidak rugi •Moderat, cara berpikirnya adalah untung sedang

karyawan produktif itu pintar,

MENGELOLA KEUANGAN

mengapa perlu pintar

MENGELOLA KEUANGAN?

Page 9: 9 KEBIASAAN EFEKTIF - mengelolakeuangan.com · •Konservatif, cara berpikirnya adalah untung kecil tidak apa asalkan tidak rugi •Moderat, cara berpikirnya adalah untung sedang

Produktifitas itu datangnya dari

_______________ Quality Work

Quality People

(Competency)

Quality of Organiza-

tion

Quality of Life

RUM AH

Psikolog Perkawinan : 1 dari 4 masalah keluarga terbesar yang mempengaruhi

produktifitas kerja adalah uang dan keuangan

Riset Gallup : 56% perceraian terjadi karena masalah uang

Page 10: 9 KEBIASAAN EFEKTIF - mengelolakeuangan.com · •Konservatif, cara berpikirnya adalah untung kecil tidak apa asalkan tidak rugi •Moderat, cara berpikirnya adalah untung sedang
Page 11: 9 KEBIASAAN EFEKTIF - mengelolakeuangan.com · •Konservatif, cara berpikirnya adalah untung kecil tidak apa asalkan tidak rugi •Moderat, cara berpikirnya adalah untung sedang
Page 12: 9 KEBIASAAN EFEKTIF - mengelolakeuangan.com · •Konservatif, cara berpikirnya adalah untung kecil tidak apa asalkan tidak rugi •Moderat, cara berpikirnya adalah untung sedang

Zam

an D

ulu

vs

Zam

an S

ekar

ang

Page 13: 9 KEBIASAAN EFEKTIF - mengelolakeuangan.com · •Konservatif, cara berpikirnya adalah untung kecil tidak apa asalkan tidak rugi •Moderat, cara berpikirnya adalah untung sedang

Knowledge & Skill Tidak Sampai

Page 14: 9 KEBIASAAN EFEKTIF - mengelolakeuangan.com · •Konservatif, cara berpikirnya adalah untung kecil tidak apa asalkan tidak rugi •Moderat, cara berpikirnya adalah untung sedang

An

om

ali

Page 15: 9 KEBIASAAN EFEKTIF - mengelolakeuangan.com · •Konservatif, cara berpikirnya adalah untung kecil tidak apa asalkan tidak rugi •Moderat, cara berpikirnya adalah untung sedang
Page 16: 9 KEBIASAAN EFEKTIF - mengelolakeuangan.com · •Konservatif, cara berpikirnya adalah untung kecil tidak apa asalkan tidak rugi •Moderat, cara berpikirnya adalah untung sedang

Apa itu NASIB ?

NASIB…

Page 17: 9 KEBIASAAN EFEKTIF - mengelolakeuangan.com · •Konservatif, cara berpikirnya adalah untung kecil tidak apa asalkan tidak rugi •Moderat, cara berpikirnya adalah untung sedang

Birth – – Death CHOICE

Page 18: 9 KEBIASAAN EFEKTIF - mengelolakeuangan.com · •Konservatif, cara berpikirnya adalah untung kecil tidak apa asalkan tidak rugi •Moderat, cara berpikirnya adalah untung sedang
Page 19: 9 KEBIASAAN EFEKTIF - mengelolakeuangan.com · •Konservatif, cara berpikirnya adalah untung kecil tidak apa asalkan tidak rugi •Moderat, cara berpikirnya adalah untung sedang

Akibat Dari Sebuah Pilihan

Kalau anda saat ini mendapatkan uang sebesar _____ jutamaka uang tersebut akan anda gunakan untuk apa ?

No. Item Harga 10 Tahun

TOTAL _____ juta

10

Page 20: 9 KEBIASAAN EFEKTIF - mengelolakeuangan.com · •Konservatif, cara berpikirnya adalah untung kecil tidak apa asalkan tidak rugi •Moderat, cara berpikirnya adalah untung sedang

9 K E B I A S A A N E F E K T I FMengelola Keuangan Bagi Karyawan

Page 21: 9 KEBIASAAN EFEKTIF - mengelolakeuangan.com · •Konservatif, cara berpikirnya adalah untung kecil tidak apa asalkan tidak rugi •Moderat, cara berpikirnya adalah untung sedang

Mau punya uang sebanyak apa ?

Page 22: 9 KEBIASAAN EFEKTIF - mengelolakeuangan.com · •Konservatif, cara berpikirnya adalah untung kecil tidak apa asalkan tidak rugi •Moderat, cara berpikirnya adalah untung sedang
Page 23: 9 KEBIASAAN EFEKTIF - mengelolakeuangan.com · •Konservatif, cara berpikirnya adalah untung kecil tidak apa asalkan tidak rugi •Moderat, cara berpikirnya adalah untung sedang

Cara mendapatkan uang banyak…

harus tahu cara…MENGELOLA KEUANGAN

Menggunakan ilmu…PERENCANAAN KEUANGAN

Page 24: 9 KEBIASAAN EFEKTIF - mengelolakeuangan.com · •Konservatif, cara berpikirnya adalah untung kecil tidak apa asalkan tidak rugi •Moderat, cara berpikirnya adalah untung sedang

Apa Alat Kerja Mereka ?

Page 25: 9 KEBIASAAN EFEKTIF - mengelolakeuangan.com · •Konservatif, cara berpikirnya adalah untung kecil tidak apa asalkan tidak rugi •Moderat, cara berpikirnya adalah untung sedang

ALIRAN KAS (CASHFLOW)

NERACA

Alat Kerja Untuk Mengelola Keuangan

Page 26: 9 KEBIASAAN EFEKTIF - mengelolakeuangan.com · •Konservatif, cara berpikirnya adalah untung kecil tidak apa asalkan tidak rugi •Moderat, cara berpikirnya adalah untung sedang

Zero Debt

Cara Menggunakan Kedua Alat Perencanaan

Keuangan

Page 27: 9 KEBIASAAN EFEKTIF - mengelolakeuangan.com · •Konservatif, cara berpikirnya adalah untung kecil tidak apa asalkan tidak rugi •Moderat, cara berpikirnya adalah untung sedang

BersyukurMemberi

Menabung

Memilih UtangGaya Hidup

Proteksi Asuransi

Memberi …

Investasi

by Andreas Hartono, CHt, CI, CFP®

Kejujuran

9 K E B I A S A A N E F E K T I FMengelola Keuangan Bagi Karyawan

Andreas Hartono, CFP®

Mindset & Financial Motivator

Page 28: 9 KEBIASAAN EFEKTIF - mengelolakeuangan.com · •Konservatif, cara berpikirnya adalah untung kecil tidak apa asalkan tidak rugi •Moderat, cara berpikirnya adalah untung sedang
Page 29: 9 KEBIASAAN EFEKTIF - mengelolakeuangan.com · •Konservatif, cara berpikirnya adalah untung kecil tidak apa asalkan tidak rugi •Moderat, cara berpikirnya adalah untung sedang

Melipat gandakan uang

secara halal, alami, tanpa modal besar

dan tanpa efek samping

Mengelola Pemasukan

Page 30: 9 KEBIASAAN EFEKTIF - mengelolakeuangan.com · •Konservatif, cara berpikirnya adalah untung kecil tidak apa asalkan tidak rugi •Moderat, cara berpikirnya adalah untung sedang

Mengelola Pengeluaran

Page 31: 9 KEBIASAAN EFEKTIF - mengelolakeuangan.com · •Konservatif, cara berpikirnya adalah untung kecil tidak apa asalkan tidak rugi •Moderat, cara berpikirnya adalah untung sedang

Cashflow Management

Active Income and Pasive Income

Harian | Bulanan | Tahunan

Harian | Bulanan | Tahunan

Tabungan (10%) | Keluarga (40%) | Pribadi

(20%) | Cicilan (30%)

Pemasukan Pengeluaran

Page 32: 9 KEBIASAAN EFEKTIF - mengelolakeuangan.com · •Konservatif, cara berpikirnya adalah untung kecil tidak apa asalkan tidak rugi •Moderat, cara berpikirnya adalah untung sedang

Belajar Menabung Yang Benar

Menabung harus rutin supaya menjadi HABITS

Bayar diri anda dulu baru bayar yang lainnyaatau menabung harus di depan.

Prinsip menabung adalah dari uang yang disisihkan dan bukan uang yang disisakan

Hukum Parkinson berkata “Pengeluaran akanselalu berusaha untuk mencapai angka tertinggimendekati atau malah melebihi pemasukan”

Menabung minimal 10% dari setiap income yang didapatkan (gaji, lembur, THR, bonus, dll)

Tujuan menabung antara lain untuk dana darurat kemudian investasi dan untuk memenuhi keinginan

Page 33: 9 KEBIASAAN EFEKTIF - mengelolakeuangan.com · •Konservatif, cara berpikirnya adalah untung kecil tidak apa asalkan tidak rugi •Moderat, cara berpikirnya adalah untung sedang

Dana Darurat

• Orang tua atau saudara dekat sakit

• Kena PHK

• Musibah kecurian sehinggakehilangan aset

• Kendaraan mogok atau rusak

• Perusahaan tidak mampumembayar gaji

• Piutang macet

• Usaha tidak menghasilkankeuntungan

Page 34: 9 KEBIASAAN EFEKTIF - mengelolakeuangan.com · •Konservatif, cara berpikirnya adalah untung kecil tidak apa asalkan tidak rugi •Moderat, cara berpikirnya adalah untung sedang

Dana Darurat

Karakteristik keluarga Start Minimal Ideal

Single tanpa tanggungan 2 X 3 X 4 X

Single tetapi mempunyai tanggungan 2 X 4 X 6 X

Menikah tetapi belum punya anak 2 X 4 X 6 X

Menikah dan mempunyai 1-2 anak 2 X 5 X 9 X

Menikah dan mempunyai > 2 anak 2 X 6 X 12 X

Pengusaha atau pekerja tidak tetap 6 X 12 X 24 X

Pensiunan 12 X 24 X Seumur hidup

Dikalikan dengan total pengeluaran bulanan !!!

Page 35: 9 KEBIASAAN EFEKTIF - mengelolakeuangan.com · •Konservatif, cara berpikirnya adalah untung kecil tidak apa asalkan tidak rugi •Moderat, cara berpikirnya adalah untung sedang

Mengelola Pengeluaran

Mengatur Gaya Hidup

Page 36: 9 KEBIASAAN EFEKTIF - mengelolakeuangan.com · •Konservatif, cara berpikirnya adalah untung kecil tidak apa asalkan tidak rugi •Moderat, cara berpikirnya adalah untung sedang

Mengatur Gaya Hidup

Jangan membeli BESI : Karena besi bisa

berkarat dan kalau sudah berkarat akan

BERKURANG NILAINYA !

Menunda Kesenangan : Prioritas membeli barang sesuai kebutuhan bukan

keinginan

Page 37: 9 KEBIASAAN EFEKTIF - mengelolakeuangan.com · •Konservatif, cara berpikirnya adalah untung kecil tidak apa asalkan tidak rugi •Moderat, cara berpikirnya adalah untung sedang

Yuk Belanja Handphone

Rp. 3.199.000,- Rp. 1.399.000,-

Page 38: 9 KEBIASAAN EFEKTIF - mengelolakeuangan.com · •Konservatif, cara berpikirnya adalah untung kecil tidak apa asalkan tidak rugi •Moderat, cara berpikirnya adalah untung sedang

Kalau memenuhi keinginan,

Beli – 3.199.000

Kalau memenuhi kebutuhan,

Beli – 1.399.000

Kalau memenuhi kebutuhan,

Hemat – 1.800.000

Page 39: 9 KEBIASAAN EFEKTIF - mengelolakeuangan.com · •Konservatif, cara berpikirnya adalah untung kecil tidak apa asalkan tidak rugi •Moderat, cara berpikirnya adalah untung sedang

Mengelola Pengeluaran Utang …

Utang ProduktifUtang yang nilai benda yang menjadi objek hutang bertambah di masa mendatang

Utang Konsumtif

Utang yang digunakan untuk kesenangan sementara tanpa memberikan nilai tambah secara finansial

Hati hati karena sebaik baiknya utangbaik dia bisa menjadi jahat ketikasudah melebihi batas kemampuan

anda membayarnya setiap bulan !!! Ingat Rasio 30%

Utang BisnisUtang yang nilai benda yang menjadi objek utang berkurang di masa mendatang tetapi dapat menghasilkan income di masa sekarang

Page 40: 9 KEBIASAAN EFEKTIF - mengelolakeuangan.com · •Konservatif, cara berpikirnya adalah untung kecil tidak apa asalkan tidak rugi •Moderat, cara berpikirnya adalah untung sedang

Fen

om

ena

Uta

ng

Page 41: 9 KEBIASAAN EFEKTIF - mengelolakeuangan.com · •Konservatif, cara berpikirnya adalah untung kecil tidak apa asalkan tidak rugi •Moderat, cara berpikirnya adalah untung sedang

Menjaga Aset/Harta Dari Risiko

Page 42: 9 KEBIASAAN EFEKTIF - mengelolakeuangan.com · •Konservatif, cara berpikirnya adalah untung kecil tidak apa asalkan tidak rugi •Moderat, cara berpikirnya adalah untung sedang

Melipatgandakan Aset/Harta Sejak Dini

Page 43: 9 KEBIASAAN EFEKTIF - mengelolakeuangan.com · •Konservatif, cara berpikirnya adalah untung kecil tidak apa asalkan tidak rugi •Moderat, cara berpikirnya adalah untung sedang

Mengenal Bank – Mengembangkan Uang

Produk utama mengembangkan uang di bank adalah :

Tabungan – Berkembang sekitar 0-2% per tahun

Deposito – Berkembang sekitar 5-8% per tahun

Page 44: 9 KEBIASAAN EFEKTIF - mengelolakeuangan.com · •Konservatif, cara berpikirnya adalah untung kecil tidak apa asalkan tidak rugi •Moderat, cara berpikirnya adalah untung sedang
Page 45: 9 KEBIASAAN EFEKTIF - mengelolakeuangan.com · •Konservatif, cara berpikirnya adalah untung kecil tidak apa asalkan tidak rugi •Moderat, cara berpikirnya adalah untung sedang

Realitas : Inflasi rata2 (1978-2014)

Inflasi 5 tahun terakhir :

_____________

Inflasi 10 tahun terakhir :

_____________

Inflasi 15 tahun terakhir :

_____________

Inflasi 20 tahun terakhir :

_____________

Data dari Badan Pusat Statistik RI

Tahun 1978 1979 1980 1981 1982 1983 1984 1985 1986 1987

Inflasi (%) 21.77 15.97 7.09 9.69 11.46 8.76 4.31 8.83 8.9

Nilai Uang 100 122 141 151 166 185 201 210 228 249

Tahun 1988 1989 1990 1991 1992 1993 1994 1995 1996 1997

Inflasi (%) 5.47 5.97 9.53 9.52 4.94 9.77 9.24 8.64 6.47 11.05

Nilai Uang 262 278 304 333 350 384 419 456 485 539

Tahun 1998 1999 2000 2001 2002 2003 2004 2005 2006 2007

Inflasi (%) 77.63 2.01 9.35 12.55 10.03 5.06 6.4 17.11 6.6 6.59

Nilai Uang 957 976 1,067 1,201 1,322 1,389 1,478 1,731 1,845 1,966

Tahun 2008 2009 2010 2011 2012 2013 2014

Inflasi (%) 11.06 2.78 6.96 3.79 4.3 8.38 8.36

Nilai Uang 2,184 2,245 2,401 2,492 2,599 2,817 3,052

6.3 %

7.5 %

7.9 %

10.4 %

Page 46: 9 KEBIASAAN EFEKTIF - mengelolakeuangan.com · •Konservatif, cara berpikirnya adalah untung kecil tidak apa asalkan tidak rugi •Moderat, cara berpikirnya adalah untung sedang

Realitas : Pedagang Pinggir Jalan

Mie Tek Tek Grogol

1977 – Rp. 50,- | 2014 – Rp. 12.000,-

Kenaikan rata-rata per tahun _______ %

Bakso Diran Grogol

1992 – Rp. 500,- | 2014 – Rp. 15.000,-

Kenaikan rata-rata per tahun _______ %

16

17

Page 47: 9 KEBIASAAN EFEKTIF - mengelolakeuangan.com · •Konservatif, cara berpikirnya adalah untung kecil tidak apa asalkan tidak rugi •Moderat, cara berpikirnya adalah untung sedang

Survei : Biaya Kesehatan

Page 48: 9 KEBIASAAN EFEKTIF - mengelolakeuangan.com · •Konservatif, cara berpikirnya adalah untung kecil tidak apa asalkan tidak rugi •Moderat, cara berpikirnya adalah untung sedang

Realitas : Biaya pendidikan di perguruan tinggi unggulan di Jakarta

Fakultas 2009 2010 2011 2012 2013 2014 2015 2016

Kenaikan

Rata2

(2009-2016)

Management/

Akuntansi83.800 89.490 99.650 111.500 117.000 131.000 131.000 140.000 7.6%

Elektro/Industri/

Mesin103.300 109.240 119.400 123.500 137.000 151.000 151.000 160.000 6.5%

Sipil/Arsitektur 105.300 112.240 122.400 134.500 147.000 152.000 152.000 160.000 6.2%

Hukum 85.200 90.830 101.050 113.000 126.000 140.000 140.000 149.000 8.3%

Kedokteran

Umum232.000 252.600 288.500 350.000 460.000 600.000 600.000 598.000 14.5%

Estimasi total biaya kuliah selama 8 semester dikutip dari situs Universitas Trisakti (x1.000)

Page 49: 9 KEBIASAAN EFEKTIF - mengelolakeuangan.com · •Konservatif, cara berpikirnya adalah untung kecil tidak apa asalkan tidak rugi •Moderat, cara berpikirnya adalah untung sedang

Investasi – Cara Berternak Uang

Tahun NominalNominal Plus Bunga

10%

1 100.000 110.000

2 110.000 121.000

3 121.000 133.100

4 133.100 146.410

5 146.410 161.051

10 259.374

20 672.750

30 1.744.940

50 11.739.085

100 1.378.061.234

Page 50: 9 KEBIASAAN EFEKTIF - mengelolakeuangan.com · •Konservatif, cara berpikirnya adalah untung kecil tidak apa asalkan tidak rugi •Moderat, cara berpikirnya adalah untung sedang

Nilai Uang Dulu, Kini & Masa Mendatang

Interest

Value

Time

Page 51: 9 KEBIASAAN EFEKTIF - mengelolakeuangan.com · •Konservatif, cara berpikirnya adalah untung kecil tidak apa asalkan tidak rugi •Moderat, cara berpikirnya adalah untung sedang

Pilih Aman atau Risiko ?

Page 52: 9 KEBIASAAN EFEKTIF - mengelolakeuangan.com · •Konservatif, cara berpikirnya adalah untung kecil tidak apa asalkan tidak rugi •Moderat, cara berpikirnya adalah untung sedang

• Konservatif, cara berpikirnya adalah untung kecil tidak apa asalkan tidak rugi

• Moderat, cara berpikirnya adalah untung sedang tapi kalau rugi kecil saja

• Agresif, cara berpikirnya adalah untung besar kalau rugi tidak masalah

Mengelola Risiko – Kategori Investor

Investor tidak sama dengan Trader

Page 53: 9 KEBIASAAN EFEKTIF - mengelolakeuangan.com · •Konservatif, cara berpikirnya adalah untung kecil tidak apa asalkan tidak rugi •Moderat, cara berpikirnya adalah untung sedang

Mengelola Risiko – Prinsip Dasar Investasi

High Return – High Risk (Semakin besar pertumbuhan investasi maka semakin berisiko)

Jangan tempatkan uang anda hanya di satu jenis instrumen investasi saja

Lebih menguntungkan mana ? Jual narkoba atau jual beras ? Bagaimana risikonya ?

High Return – High Risk High Knowledge Low Risk

Page 54: 9 KEBIASAAN EFEKTIF - mengelolakeuangan.com · •Konservatif, cara berpikirnya adalah untung kecil tidak apa asalkan tidak rugi •Moderat, cara berpikirnya adalah untung sedang

Instrumen Investasi –Cara Berternak Uang

Page 55: 9 KEBIASAAN EFEKTIF - mengelolakeuangan.com · •Konservatif, cara berpikirnya adalah untung kecil tidak apa asalkan tidak rugi •Moderat, cara berpikirnya adalah untung sedang

Produk Investasi

Instrumen Investasi

Nilai Periode

Awal

(1 Okt 2002)

Nilai Periode

Akhir

(1 Okt 2016)

Lama Periode

(thn)

Pertumbuhan

Per Tahun

Logam Mulia

Emas (troy ounce) 321 1.311 14 10,56%

Perak (troy ounce) 4,46 18,78 14 10,81%

Saham

IHSG (poin) 410 5.464 14 20,30%

Astra International (per lembar saham) 265 8.474 14 28,06%

Bank BCA (per lembar saham) 550 15.975 14 27,18%

Reksadana Saham

Schroder Dana Prestasi Plus (per unit) 1.546 30.959 14 23,85%

Manulife Dana Saham (per unit)* 1.000 11.975 13 20,73%

Properti

Rumah Regensi Melati Mas Serpong (LT

90 LB 46)105.000.000 850.000.000 14 16,10%

* Mulai dijual 1 Agustus 2003

Page 56: 9 KEBIASAAN EFEKTIF - mengelolakeuangan.com · •Konservatif, cara berpikirnya adalah untung kecil tidak apa asalkan tidak rugi •Moderat, cara berpikirnya adalah untung sedang

Produk Investasi

Instrumen Investasi10 Tahun

Terakhir(Oct 02 - Oct 12)

11 tahun

Terakhir(Oct 02 - Oct 13)

12 Tahun

Terakhir(Oct 02 - Oct 14)

13 Tahun

Terakhir(Oct 02 - Oct 15)

14 Tahun

Terakhir(Oct 02 - Oct 16)

Logam Mulia

Emas (troy ounce) 18,65% 13,44% 11,71% 10,05% 10,56%

Perak (troy ounce) 22,76% 15,20% 11,89% 9,50% 10,81%

Saham

IHSG (poin) 26,32% 23,92% 23,45% 19,71% 20,30%

Astra International (per lembar saham) 39,47% 33,45% 31,34% 25,85% 28,06%

Bank BCA (per lembar saham) 30,59% 30,14% 30,15% 26,74% 27,18%

Reksadana Saham

Schroder Dana Prestasi Plus (per unit) 30,19% 27,19% 26,46% 23,20% 23,85%

Manulife Dana Saham (per unit)* NA 25,90% 24,68% 20,19% 20,73%

Properti

Rumah Regensi Melati Mas Serpong (LT

90 LB 46)18,64% 18,01% 17,79% 16,89% 16,10%

* Mulai dijual 1 Agustus 2003

Page 57: 9 KEBIASAAN EFEKTIF - mengelolakeuangan.com · •Konservatif, cara berpikirnya adalah untung kecil tidak apa asalkan tidak rugi •Moderat, cara berpikirnya adalah untung sedang

Investasi yang mudah, murah &

tanpa banyak mikir ?

high return – high risk High Knowledge low risk

Instrumen Investasi – Reksadana

Reksadana Pasar Uang Return : 6-7% per tahun

Reksadana Pendapatan Tetap Return : 8-10% per tahun

Reksadana Campuran Return : 10-15% per tahun

Reksadana Saham Return : 18-25% per tahun

Page 58: 9 KEBIASAAN EFEKTIF - mengelolakeuangan.com · •Konservatif, cara berpikirnya adalah untung kecil tidak apa asalkan tidak rugi •Moderat, cara berpikirnya adalah untung sedang

Pembalian awal cukup 500 ribu atau 1 juta dan selanjutnya bisa investasi rutin bulanan mulai dari 100 ribu

Murah

Cukup datang ke Bank Agen Penjual atau Manager Investasi dan bisa sistem autodebet otomatis setiap bulannya

Mudah

Fungsi mikir dialihkan kepada Manager Investasi yang memang ahlinya di bidang investasi

Tanpa Perlu Banyak Mikir

Page 59: 9 KEBIASAAN EFEKTIF - mengelolakeuangan.com · •Konservatif, cara berpikirnya adalah untung kecil tidak apa asalkan tidak rugi •Moderat, cara berpikirnya adalah untung sedang

Cara Kerja Investasi Reksadana

• Jumlah Manager Investasi : 85

• Jumlah agen penjual : 43

• Jumlah produk reksadana : 1500 reksadana

Data dari Bapepam-OJK | Nov 2016

Page 60: 9 KEBIASAAN EFEKTIF - mengelolakeuangan.com · •Konservatif, cara berpikirnya adalah untung kecil tidak apa asalkan tidak rugi •Moderat, cara berpikirnya adalah untung sedang

Lama

Investasi

(Thn)Konservatif Moderat Agresif

< 1 Tab / Deposito Tab / Deposito Tab / Deposito

1 – 2 RD Pasar Uang RD Pasar Uang RD Pasar Uang

3 – 5 RD Pasar Uang RD Pasar Uang RD Pendapatan Tetap

6 – 10 RD Pendapatan Tetap RD Pendapatan Tetap RD Campuran

11 – 15 RD Campuran RD Campuran RD Saham

> 15 RD Campuran RD Saham RD Saham

Mengelola Risiko Reksadana

Page 61: 9 KEBIASAAN EFEKTIF - mengelolakeuangan.com · •Konservatif, cara berpikirnya adalah untung kecil tidak apa asalkan tidak rugi •Moderat, cara berpikirnya adalah untung sedang

Ketrampilan Perencanaan Keuangan

Menentukan kebutuhan uang saat ini (PV)

Menentukan nilai uang di masa mendatang (FV)

Menentukan instrumen investasi

Menentukan besaran investasi

12

3

4

STEP

Page 62: 9 KEBIASAAN EFEKTIF - mengelolakeuangan.com · •Konservatif, cara berpikirnya adalah untung kecil tidak apa asalkan tidak rugi •Moderat, cara berpikirnya adalah untung sedang

Dana Pendidikan Anak

Menghitung Dana Pendidikan Anak

1. Tentukan biaya sekolah yang diperlukan saat ini

2. Tentukan biaya di masa mendatang sesuai dengan tingkat inflasi

3. Tentukan jenis instrumen investasi sesuai dengan jangka waktu investasi

4. Hitung kebutuhan investasi rutin bulanan atau tahunan atau sekaligus yang diperlukan

Gunakan Kalkulator Perencana Keuangan

Page 63: 9 KEBIASAAN EFEKTIF - mengelolakeuangan.com · •Konservatif, cara berpikirnya adalah untung kecil tidak apa asalkan tidak rugi •Moderat, cara berpikirnya adalah untung sedang

Dana Pensiun

Survei Harvard ketikaseseorang berusia 65 tahun

35% meninggal dunia

5% masih bekerja

4% pensiun dan/atau hidupdengan tabungan pas-pasan

55% miskin (bergantung pada

anak, menjadi gelandangan, hidupdari tunjangan sosial, dll)

1% kaya

56 56

6259

55

6057 58

3735

42

49

37

33 34

44

1921 20

10

18

27

23

14

China Hongkong India Indonesia Malaysia Filipina Singapura Thailand

Persiapan Menghadapi Pensiun

Usia Pensiun Yang Diinginkan Usia Mulai Persiapan Pensiun Lama Persiapan Pensiun

You & Us Axa-Life Indonesia 16th Edition - 2008

Page 64: 9 KEBIASAAN EFEKTIF - mengelolakeuangan.com · •Konservatif, cara berpikirnya adalah untung kecil tidak apa asalkan tidak rugi •Moderat, cara berpikirnya adalah untung sedang

Bumi dan segala isinya termasuk uang kita adalah milik

_______________________________________Tuhan Sang Maha Pencipta

Page 65: 9 KEBIASAAN EFEKTIF - mengelolakeuangan.com · •Konservatif, cara berpikirnya adalah untung kecil tidak apa asalkan tidak rugi •Moderat, cara berpikirnya adalah untung sedang

Mindset & Financial Motivator

Andreas Hartono, CHt, CI, CFP®

Andreas adalah Direktur dan sekaligus Master Trainer dari INSAN people academy. Andreas merupakan seorang sarjana Teknik Elektro yang juga berkecimpung di dunia Neuro Linguistic Programming (NLP), serta seorang Certified Hypnosis Intructor (CI) dan seorang Certified Financial Planner (CFP).

Lebih dari 15 tahun Andreas telah memberikan training dan konsultansi kepada ratusan perusahaan dengan puluhan ribu alumni.

Andreas telah menulis 2 buku Perencanaan Keuangan yaitu NASIBMU di DOMPETMU dan SECANGKIR CERDAS FINANSIAL. Andreas juga rutin menulis artikel motivasi dan perencanaan keuangan serta aktif mengisi acara talkshow di radio.

Page 66: 9 KEBIASAAN EFEKTIF - mengelolakeuangan.com · •Konservatif, cara berpikirnya adalah untung kecil tidak apa asalkan tidak rugi •Moderat, cara berpikirnya adalah untung sedang

Ketrampilan Perencanaan Keuangan

KALKULATOR PERENCANA KEUANGAN

Google Play Store – Search : Andreas-Hartono Academy

atau http://bit.ly/kal365

Page 67: 9 KEBIASAAN EFEKTIF - mengelolakeuangan.com · •Konservatif, cara berpikirnya adalah untung kecil tidak apa asalkan tidak rugi •Moderat, cara berpikirnya adalah untung sedang

Andreas-Hartono & Associates :Office : 0811.929.365

Andreas : 0811.128.338 (Call/SMS/WA/Telegram)

Email : [email protected]

Website : www.andreashartono.com | www.mengelolakeuangan.com

Terima kasih,