Top Banner
uwes anis chaeruman http://teknologipendidikan.net [email protected] sajian ini diadaptasi dari: Garr Reynolds, PresentationZen: Simple Ideas on Presentation Design and Delivery” (2 nd Edition), 2012 dan Richard E. Mayer, Multimedia Learning”, 2001 Copy right © Uwes A. Chaeruman, 2013 PowerFULL Point tips merancang dan membuat slide presentasi efektif dan memukau
22
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: 7 prinsip desain slide presentasi

uwes anis chaeruman http://teknologipendidikan.net

[email protected]

sajian ini diadaptasi dari: Garr Reynolds, “PresentationZen: Simple Ideas on Presentation Design and Delivery” (2nd Edition), 2012 dan Richard E. Mayer, “Multimedia Learning”, 2001

Co

py

righ

t ©

Uw

es A

. Ch

aeru

man

, 20

13

PowerFULL Point tips merancang dan membuat slide presentasi efektif dan memukau

Page 2: 7 prinsip desain slide presentasi

PRINSIP DESAIN SLIDE PRESENTASI

signal-to-noise ratio

Garr Reynolds, Presentation ZEN, 2012

prioritas gambar

ruang kosong

kekontrasan

repetisi

kesejajaran

kedekatan

7

Page 3: 7 prinsip desain slide presentasi

1 Signal

to NOISE ratio

Perbandingan antara yang penting [signal] dengan yang tidak penting [noise]. Buang yang tidak penting!

Page 4: 7 prinsip desain slide presentasi

jahiliyah

Page 5: 7 prinsip desain slide presentasi

Garr, Reynolds, PresentationZen, 2012

setelah

hijrah

Page 6: 7 prinsip desain slide presentasi

2 Efek

prioritas GAMBAR

slide presentasi lebih VISUAL dari pada sekedar kumpulan teks belaka.

Page 7: 7 prinsip desain slide presentasi

jahiliyah

Page 8: 7 prinsip desain slide presentasi

72% Part time workers

in Japan are Woman

setelah

hijrah

Page 9: 7 prinsip desain slide presentasi

3 Penting sekali

menyisakan RUANG KOSONG

Kesalahan terbesar kita adalah gatal untuk menempatkan apapun di setiap inchi

bingkai slide presentasi.

Page 10: 7 prinsip desain slide presentasi

jahiliyah

Page 11: 7 prinsip desain slide presentasi

setelah

hijrah

Hara hachi bu

eat only until 80% full berhentilah sebelum kenyang

Page 12: 7 prinsip desain slide presentasi

4 Pastikan

KONTRAS

Jika semua dianggap penting. Maka tidak ada yang penting. Tonjolkan hal itu!

Kontras adalah solusinya.

Page 13: 7 prinsip desain slide presentasi

setelah

hijrah

jahiliyah

Page 14: 7 prinsip desain slide presentasi

5 DEKATKAN

6 SEJAJARKAN & Proximity

Alignment

Kedekatan dan kesejajaran membuat slide presentasi Anda indah dan bermakna.

Page 15: 7 prinsip desain slide presentasi

jahiliyah

Page 16: 7 prinsip desain slide presentasi

Garr Reynolds, PresentationZen, 2012

setelah

hijrah

Page 17: 7 prinsip desain slide presentasi

7 Satukan

dengan REPETISI

Repetisi memberikan kesan penyatuan terhadap hal-hal yang senada.

Page 18: 7 prinsip desain slide presentasi
Page 19: 7 prinsip desain slide presentasi
Page 20: 7 prinsip desain slide presentasi

“Semakin visual presentasi Anda, semakin mudah orang ingat.

Dan lebih penting lagi mereka akan mengingat Anda.”

— Paul Arden

Page 21: 7 prinsip desain slide presentasi

bacaan acuan:

Duarte, Nancy, “Slide:ology: The Art and Science of Creating Great Presentations”, (Canada: O’Reilly Media, 2008)

Garr, Reynolds, “PresentationZen: Simple Ideas on Presentation Design and Delivery” (2nd Edition), (USA: New Riders, 2012)

………., “Naked Presentation: Thought and Tips on Presenting Naked”, ringkasan artikel dari http://presentationzen.com.

Medina, J. John, “Brain Rules: 12 Principles for Surviving and Thriving at Works, Home and Schools”. (electronic book) (USA: Pears Press, 2008). tersedia di www.pearpress.com

Page 22: 7 prinsip desain slide presentasi

Info lebih lanjut: Uwes Anis Chaeruman 08129092451

[email protected]

http://teknologipendidikan.net