Top Banner
Cavum oris, gigi dan jaringan pendukungnya drg MM Suryani Hutomo
38

2010 Cavum Oris, Gigi Dan Jaringan Pendukungnya

Jan 06, 2016

Download

Documents

jeinpratpong
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: 2010 Cavum Oris, Gigi Dan Jaringan Pendukungnya

7/17/2019 2010 Cavum Oris, Gigi Dan Jaringan Pendukungnya

http://slidepdf.com/reader/full/2010-cavum-oris-gigi-dan-jaringan-pendukungnya 1/38

Cavum oris, gigi dan jaringan

pendukungnya

drg MM Suryani Hutomo

Page 2: 2010 Cavum Oris, Gigi Dan Jaringan Pendukungnya

7/17/2019 2010 Cavum Oris, Gigi Dan Jaringan Pendukungnya

http://slidepdf.com/reader/full/2010-cavum-oris-gigi-dan-jaringan-pendukungnya 2/38

Modul 4

1. cavum oris, gigi dan jaringan pendukungnya

* anatomi, fisiologi dan histologi

2. patologi rongga mulut

* penyakit-penyakit pada rongga mulut yangmengenai jaringan lunak

* penyakit-penyakit pada jaringan keras ronggamulut

* kelainan bawaan

3. penyakit sistemik dan mikrobiota rongga mulut

* alur dari rongga mulut menuju sistemik* local dental disease and systemic pathology

* manifestasi penyakit sistemik pada rongga mulut

Page 3: 2010 Cavum Oris, Gigi Dan Jaringan Pendukungnya

7/17/2019 2010 Cavum Oris, Gigi Dan Jaringan Pendukungnya

http://slidepdf.com/reader/full/2010-cavum-oris-gigi-dan-jaringan-pendukungnya 3/38

Rongga mulut

Rongga mulut dibagi menjadi :a. vestibulum oris : ruangan yang terletak

diantara pipi atau bibir dengan gusi dan gigi

b. cavum oris : ruang yang dibentuk olehgusi dan gigi ke arah dalam sebagai

penghubung ke oropharynx

Cavum oris dibatasi oleh membrana mukosayang dinamakan mukosa oral

Page 4: 2010 Cavum Oris, Gigi Dan Jaringan Pendukungnya

7/17/2019 2010 Cavum Oris, Gigi Dan Jaringan Pendukungnya

http://slidepdf.com/reader/full/2010-cavum-oris-gigi-dan-jaringan-pendukungnya 4/38

A

B

1

2A. Maxilla

1. gigi-gigi anterior2. gigi-gigi posterior

B. Mandibula

Page 5: 2010 Cavum Oris, Gigi Dan Jaringan Pendukungnya

7/17/2019 2010 Cavum Oris, Gigi Dan Jaringan Pendukungnya

http://slidepdf.com/reader/full/2010-cavum-oris-gigi-dan-jaringan-pendukungnya 5/38

Mukosa oralProses pembentukan mukosa oral

 Epitel kavitas oral merupakan hasil penyatuanstomodeum (ekt) dan foregut  (endo) setelah

rupturnya membran bukofaringeal (pada 26 hrkehamilan), selanjutnya terbentuk epitel (ekt& endo)

 Ektoderm berkembang mjd epitel pipi, gusi,

palatum

 Endoderm berkembang mjd epitel lidah, dasarmulut, faring, epiglotis

Page 6: 2010 Cavum Oris, Gigi Dan Jaringan Pendukungnya

7/17/2019 2010 Cavum Oris, Gigi Dan Jaringan Pendukungnya

http://slidepdf.com/reader/full/2010-cavum-oris-gigi-dan-jaringan-pendukungnya 6/38

 Mg ke 13-20 kehamilan : pembentukan dan

pemisahan lapisan dan sel-sel epitel dan

pembentukan lapisan parakeratosis(pembentukan lapisan ortokeratosis tjd

setelah erupsi gigi)

 Mg ke 17-20 : pembentukan j.i. elastik, padaminggu 20 mukosa oral lengkap

•   Fungsi mukosa oral : proteksi, sensasi,

sekresi saliva

Page 7: 2010 Cavum Oris, Gigi Dan Jaringan Pendukungnya

7/17/2019 2010 Cavum Oris, Gigi Dan Jaringan Pendukungnya

http://slidepdf.com/reader/full/2010-cavum-oris-gigi-dan-jaringan-pendukungnya 7/38

Gigi

Pertumbuhan dan perkembangan gigiGigi manusia mengalami 2 periode :

- Periode gigi susu atau gigi decidui ---- 20

- Periode gigi dewasa/gigi tetap/gigi permanen ---28

Diantara 2 periode gigi tersebut terdapat

periode gigi bercampur / mix dentitionGigi berasal dari ectoderm, mesenchymal dan

neural crest cells.

Page 8: 2010 Cavum Oris, Gigi Dan Jaringan Pendukungnya

7/17/2019 2010 Cavum Oris, Gigi Dan Jaringan Pendukungnya

http://slidepdf.com/reader/full/2010-cavum-oris-gigi-dan-jaringan-pendukungnya 8/38

Usia rata-rata pertumbuhan gigi susu

Pada usia 6 tahun, molar pertama permanen mulai tumbuh.

Pada saat itulah dimulai periode mix dentition

Page 9: 2010 Cavum Oris, Gigi Dan Jaringan Pendukungnya

7/17/2019 2010 Cavum Oris, Gigi Dan Jaringan Pendukungnya

http://slidepdf.com/reader/full/2010-cavum-oris-gigi-dan-jaringan-pendukungnya 9/38

Morfologi gigi

1. Gigi seri (incicivus) ---- centralis dan lateralis

•   Berbentuk pahat, berfungsi untuk memotong

makanan

2. Gigi taring (caninus)

•  Runcing, untuk merobek makanan

3. Gigi geraham kecil (premolar) dan Gigi

geraham (molar )

•  Untuk mengunyah makanan

Page 10: 2010 Cavum Oris, Gigi Dan Jaringan Pendukungnya

7/17/2019 2010 Cavum Oris, Gigi Dan Jaringan Pendukungnya

http://slidepdf.com/reader/full/2010-cavum-oris-gigi-dan-jaringan-pendukungnya 10/38

A

B

A. Gigi decidui

B. Gigi permanen

Page 11: 2010 Cavum Oris, Gigi Dan Jaringan Pendukungnya

7/17/2019 2010 Cavum Oris, Gigi Dan Jaringan Pendukungnya

http://slidepdf.com/reader/full/2010-cavum-oris-gigi-dan-jaringan-pendukungnya 11/38

Secara umum :

•   Gigi-gigi anterior dan premolar berakar satu,

kecuali premolar pertama atas

•   Gigi-gigi geraham atas berakar 3

•   Gigi-gigi geraham bawah berakar 2

Page 12: 2010 Cavum Oris, Gigi Dan Jaringan Pendukungnya

7/17/2019 2010 Cavum Oris, Gigi Dan Jaringan Pendukungnya

http://slidepdf.com/reader/full/2010-cavum-oris-gigi-dan-jaringan-pendukungnya 12/38

Incicivus centralis atas dan bawah   Molar dan premolar atas

Page 13: 2010 Cavum Oris, Gigi Dan Jaringan Pendukungnya

7/17/2019 2010 Cavum Oris, Gigi Dan Jaringan Pendukungnya

http://slidepdf.com/reader/full/2010-cavum-oris-gigi-dan-jaringan-pendukungnya 13/38

Secara makroskopis, gigi terbagi menjadi 3

bagian, yaitu :

•   Mahkota gigi / korona / crown : bagian gigi

yang tampak di rongga mulut

  Akar gigi / root/ radices : bagian gigi yangtertanam di dalam gusi

•   Leher gigi / neck/ column : bagian yang

merupakan batas antara mahkota dan akar

gigi

Page 14: 2010 Cavum Oris, Gigi Dan Jaringan Pendukungnya

7/17/2019 2010 Cavum Oris, Gigi Dan Jaringan Pendukungnya

http://slidepdf.com/reader/full/2010-cavum-oris-gigi-dan-jaringan-pendukungnya 14/38

Gigi Usia tumbuh (tahun)

Incicivus centralis 6 - 8

Incicivus lateralis 8 - 9

Caninus 10 - 12

Premolar 1 10 - 11

Premolar 2 10 - 12

Molar 1 6 - 7

Molar 2 12

Molar 3 13 - 25

Usia pertumbuhan gigi permanen

Page 15: 2010 Cavum Oris, Gigi Dan Jaringan Pendukungnya

7/17/2019 2010 Cavum Oris, Gigi Dan Jaringan Pendukungnya

http://slidepdf.com/reader/full/2010-cavum-oris-gigi-dan-jaringan-pendukungnya 15/38

STRUKTUR GIGI

• EMAIL

Perlindungan awal yang utama terhadap proses karies.

Terdiri atas 96% mineral dan 1% bahan organik dan 3%air.

Bagian paling keras pada tubuh manusia.

Komponen utamanya adalah kristal hidroksi apatit

email berasal dari sel-sel pada lapisan ectodermal

Matrix email tersusun atas 2 macam protein :amelogenins dan enamelins

Page 16: 2010 Cavum Oris, Gigi Dan Jaringan Pendukungnya

7/17/2019 2010 Cavum Oris, Gigi Dan Jaringan Pendukungnya

http://slidepdf.com/reader/full/2010-cavum-oris-gigi-dan-jaringan-pendukungnya 16/38

•   Email tersusun atas prisma-prisma (enamel rods)yang terikat satu sama lain melalui interrod

enamel•   Matrix email disekresi oleh sel yang disebut

ameloblast

•   Ameloblast berbentuk columnar mempunyai

mitochondria di bawah nukleus, sementararecticulum endoplasmic dan apparatus Golgiditemukan di atas nukleus

  Di bagian apical ameloblast terdapat terdapatTomes’ procces, berisi secretory granule yangakan mensekresi protein bahan matrix

Page 17: 2010 Cavum Oris, Gigi Dan Jaringan Pendukungnya

7/17/2019 2010 Cavum Oris, Gigi Dan Jaringan Pendukungnya

http://slidepdf.com/reader/full/2010-cavum-oris-gigi-dan-jaringan-pendukungnya 17/38

Sel epitel columnar

(Kumar, 2008)

Page 18: 2010 Cavum Oris, Gigi Dan Jaringan Pendukungnya

7/17/2019 2010 Cavum Oris, Gigi Dan Jaringan Pendukungnya

http://slidepdf.com/reader/full/2010-cavum-oris-gigi-dan-jaringan-pendukungnya 18/38

• DENTIN

Terdiri atas 70% mineral, dan 30% bahan organik danair.

Lebih lunak dari email.

Dentin tersusun dalam bentuk tubulus yang didukungoleh anyaman serabut kolagen yang mengalamikalsifikasi.

Pembentukan dentin berlangsung sepanjang hidup.

Dentin yang terbentuk setelah gigi berfungsi disebutdentin sekunder.

Page 19: 2010 Cavum Oris, Gigi Dan Jaringan Pendukungnya

7/17/2019 2010 Cavum Oris, Gigi Dan Jaringan Pendukungnya

http://slidepdf.com/reader/full/2010-cavum-oris-gigi-dan-jaringan-pendukungnya 19/38

•   Matrix organik dentin disekresi oleh

odontoblast•   Dentin sensitif terhadap berbagai stimuli

seperti panas, dingin dan asam, serta akan

dipersepsikan dalam bentuk nyeri

Page 20: 2010 Cavum Oris, Gigi Dan Jaringan Pendukungnya

7/17/2019 2010 Cavum Oris, Gigi Dan Jaringan Pendukungnya

http://slidepdf.com/reader/full/2010-cavum-oris-gigi-dan-jaringan-pendukungnya 20/38

•  Dentin memiliki serabut syaraf yang tidak

bermyelin•   Stimuli yang berbeda akan menyebabkan

perpindahan cairan ke dalam tubulus

dentinalis yang akan menstimulasi serabutsyaraf yang berlokasi dekat processus

odontoblast (teori hidrodinamik)

Page 21: 2010 Cavum Oris, Gigi Dan Jaringan Pendukungnya

7/17/2019 2010 Cavum Oris, Gigi Dan Jaringan Pendukungnya

http://slidepdf.com/reader/full/2010-cavum-oris-gigi-dan-jaringan-pendukungnya 21/38

Ameloblast dan odontoblast

tersusun sbg palisade-

pararosaniline-toluidine blue

(PT) stain

Page 22: 2010 Cavum Oris, Gigi Dan Jaringan Pendukungnya

7/17/2019 2010 Cavum Oris, Gigi Dan Jaringan Pendukungnya

http://slidepdf.com/reader/full/2010-cavum-oris-gigi-dan-jaringan-pendukungnya 22/38

• PULPA

Fungsi sensoris dan nutrisi gigi.

Jaringan yang sangat vaskuler dan banyak serabut syaraf.

Komponen penyusun pulpa : odontoblast, fibroblast,

collagen fibril dan substansi dasar yang berisiglycosaminoglican.

Syaraf dan pembuluh darah masuk melalui foramen apicalkemudian bercabang banyak

Beberapa cabang syaraf tidak bermyelin, sensitif terhadapnyeri

Page 23: 2010 Cavum Oris, Gigi Dan Jaringan Pendukungnya

7/17/2019 2010 Cavum Oris, Gigi Dan Jaringan Pendukungnya

http://slidepdf.com/reader/full/2010-cavum-oris-gigi-dan-jaringan-pendukungnya 23/38

Inervasi gigi dan mulut oleh nervus trigeminus

Inervasi gigi : cabang syaraf cranial

ke 5 nervus trigeminus

Page 24: 2010 Cavum Oris, Gigi Dan Jaringan Pendukungnya

7/17/2019 2010 Cavum Oris, Gigi Dan Jaringan Pendukungnya

http://slidepdf.com/reader/full/2010-cavum-oris-gigi-dan-jaringan-pendukungnya 24/38

Periodontium

•  Terdiri dari : cementum, ligamentum

periodontal, tulang alveolar dan gingiva

CEMENTUM

•   Cementum melingkupi dentin pada akar

  Komposisi seperti tulang, sistem harvest danpembuluh darah tidak ditemukan

Page 25: 2010 Cavum Oris, Gigi Dan Jaringan Pendukungnya

7/17/2019 2010 Cavum Oris, Gigi Dan Jaringan Pendukungnya

http://slidepdf.com/reader/full/2010-cavum-oris-gigi-dan-jaringan-pendukungnya 25/38

Ligamentum periodontal

•   Tersusun atas jaringan ikat dimana serabut2nya

penetrasi pada cementum dan mengikatnya padatulang alveolar

Tulang alveolar

•   Tulang alveolar berkontak langsung denganligamentum periodontal

•   Merupakan tulang yang immature (primary bone)dimana serabut kolagen tidak tersusun menurutpola lamellar seperti pada tulang yang matur

•   Terdapat sepanjang akar gigi

Page 26: 2010 Cavum Oris, Gigi Dan Jaringan Pendukungnya

7/17/2019 2010 Cavum Oris, Gigi Dan Jaringan Pendukungnya

http://slidepdf.com/reader/full/2010-cavum-oris-gigi-dan-jaringan-pendukungnya 26/38

Gingiva

•   Gingiva adalah membran mukosa yang melekatpada periosteum tulang maxilla dan mandibula

•  Tersusun atas epitel skuamosa stratified danlamina propria

•   Bagian yang spesifik pada epitel ini, yaitu junctional epithelium, melekat pada email gigi

•   Di antara email dan epitel ini terdapat sulcusgingiva yang mengelilingi mahkota gigi, dalamnya

kira-kira 3 mm

Page 27: 2010 Cavum Oris, Gigi Dan Jaringan Pendukungnya

7/17/2019 2010 Cavum Oris, Gigi Dan Jaringan Pendukungnya

http://slidepdf.com/reader/full/2010-cavum-oris-gigi-dan-jaringan-pendukungnya 27/38

Potongan sagital incicivus bawah pada tulang mandibula

Page 28: 2010 Cavum Oris, Gigi Dan Jaringan Pendukungnya

7/17/2019 2010 Cavum Oris, Gigi Dan Jaringan Pendukungnya

http://slidepdf.com/reader/full/2010-cavum-oris-gigi-dan-jaringan-pendukungnya 28/38

Fungsi gigi

1. fungsi pengunyahan

Hilangnya gigi posterior mempengaruhi daya

kunyah >> Gangguan pencernaan

2. fungsi bicara

 –   Terutama gigi anterior

 –  Mempengaruhi pengucapan beberapa konsonan.

3. fungsi estetis

 –    Berhubungan dengan gigi anterior

 –  Gigi anterior membentuk roman muka

Page 29: 2010 Cavum Oris, Gigi Dan Jaringan Pendukungnya

7/17/2019 2010 Cavum Oris, Gigi Dan Jaringan Pendukungnya

http://slidepdf.com/reader/full/2010-cavum-oris-gigi-dan-jaringan-pendukungnya 29/38

Per w t n OrthO Onsi

Page 30: 2010 Cavum Oris, Gigi Dan Jaringan Pendukungnya

7/17/2019 2010 Cavum Oris, Gigi Dan Jaringan Pendukungnya

http://slidepdf.com/reader/full/2010-cavum-oris-gigi-dan-jaringan-pendukungnya 30/38

Orthodonsi adalah :

Ilmu perawatan yang mengatur gigi hingga dalamkeadaan yang betul.

Orthos berarti betul

Dentos = dens berarti gigi

Page 31: 2010 Cavum Oris, Gigi Dan Jaringan Pendukungnya

7/17/2019 2010 Cavum Oris, Gigi Dan Jaringan Pendukungnya

http://slidepdf.com/reader/full/2010-cavum-oris-gigi-dan-jaringan-pendukungnya 31/38

Drg. MM Suryani Hutomo

Perawatan orthodonsi bertujuan :

- Mencegah terjadinya keadaan yang abnormal

dari bentuk muka yang disebabkan letak rahangdan gigi.

- Mengoptimalkan fungsi pengunyahan.

- Mencegah dan menghilangkan cara bernapas yang abnormal yang akan berakibat padaperkembangan rahang.

- Merapikan posisi gigi-gigi yang tidak teratur

- Membetulkan gigitan yang salah

- Menghilangkan kebiasaan buruk yang akanmerusak gigi.

Page 32: 2010 Cavum Oris, Gigi Dan Jaringan Pendukungnya

7/17/2019 2010 Cavum Oris, Gigi Dan Jaringan Pendukungnya

http://slidepdf.com/reader/full/2010-cavum-oris-gigi-dan-jaringan-pendukungnya 32/38

Drg. MM Suryani Hutomo

Istilah – istilah yang digunakan dalam orthodonsi :

1. OKLUSI  

Relasi / hubungan lengkung gigi rahang atas dan bawah dalam keadaanmulut tertutup.

2. OKLUSI ANATOMIS

Keadaan oklusi dimana lengkung rahang atas dan bawah dalam keadaan

terkatub.

3. OKLUSI FISIOLOGIS

Oklusi dimana mulut dalam posisi istirahat.

4. MALOKLUSI 

Oklusi yang menyimpang dari oklusi normal, baik fungsi estetis maupun

fungsi fisiologis.

Dengan adanya maloklusi >>> diperlukan perawatan orthodonsi.

Page 33: 2010 Cavum Oris, Gigi Dan Jaringan Pendukungnya

7/17/2019 2010 Cavum Oris, Gigi Dan Jaringan Pendukungnya

http://slidepdf.com/reader/full/2010-cavum-oris-gigi-dan-jaringan-pendukungnya 33/38

Drg. MM Suryani Hutomo

Ada 3 macam type muka menurut garis bibir dan dagu :

Page 34: 2010 Cavum Oris, Gigi Dan Jaringan Pendukungnya

7/17/2019 2010 Cavum Oris, Gigi Dan Jaringan Pendukungnya

http://slidepdf.com/reader/full/2010-cavum-oris-gigi-dan-jaringan-pendukungnya 34/38

Drg. MM Suryani Hutomo

Dikenal pula 3 bentuk kepala :

l kl d l k d l l

Page 35: 2010 Cavum Oris, Gigi Dan Jaringan Pendukungnya

7/17/2019 2010 Cavum Oris, Gigi Dan Jaringan Pendukungnya

http://slidepdf.com/reader/full/2010-cavum-oris-gigi-dan-jaringan-pendukungnya 35/38

Drg. MM Suryani Hutomo

Maloklusi digolongkan dalam 3 golongan :

1. Dental Dysplasia

- Dental dysplasia terjadi jika 1/lebih gigi dalam hubungan yang abnormal >> gigi

tidak teratur.- Hubungan rahang atas dan bawah normal, fungsi normal.

- Keseimbangan muka tidak normal.

- Kelainan berupa kurang tempat untuk semua gigi dalam lengkung yang baik.

2. Skeletodental dysplasia

- Gigi malposisi

- Hubungan yang abnormal dari rahang atas dan bawah.

- Bisa juga hubungan abnormal rahang terhadap cranium.

- Mandibula dapat lebih maju dari maksila.

3. Skeletal dysplasia

- Gigi – gigi dalam posisi yang baik.

- Hubungan antero-posterior rahang atas dan bawah, juga terhadap basis cranium

tidak normal.

Page 36: 2010 Cavum Oris, Gigi Dan Jaringan Pendukungnya

7/17/2019 2010 Cavum Oris, Gigi Dan Jaringan Pendukungnya

http://slidepdf.com/reader/full/2010-cavum-oris-gigi-dan-jaringan-pendukungnya 36/38

Drg. MM Suryani Hutomo

Macam-macam Dental Dysplasia :

1. Crowded (gigi berjejal).2. Gigi rotasi

3. Gigi bukoversi / linguoversi

4. Lengkung gigi sempit

5. Gigitan terbalik / crossbite

Page 37: 2010 Cavum Oris, Gigi Dan Jaringan Pendukungnya

7/17/2019 2010 Cavum Oris, Gigi Dan Jaringan Pendukungnya

http://slidepdf.com/reader/full/2010-cavum-oris-gigi-dan-jaringan-pendukungnya 37/38

Drg. MM Suryani Hutomo

B . Berdasarkan cara pemakaian

1. Removable : Alat yang pemakaiannya dapat dilakukan sendiri oleh pasien.

2. Fixed (cekat) : Alat yang pemakaian dan pelepasannya hanya dapat dilakukan

oleh dokter gigi.

Page 38: 2010 Cavum Oris, Gigi Dan Jaringan Pendukungnya

7/17/2019 2010 Cavum Oris, Gigi Dan Jaringan Pendukungnya

http://slidepdf.com/reader/full/2010-cavum-oris-gigi-dan-jaringan-pendukungnya 38/38

Daftar Putaka

•  Moore KL, Persaud TVN : The DevelopingHuman. Saunders Elsevier. 2010.

•   Junqueira LC, Carneiro J. Basic Histology . Mc

Graw Hill. 2005.•   The Anatomy of Head and Neck

•  Mitchel L : An Introduction to Orthodontic.

Oxford Medical Publication. 2000