Top Banner
02 A MS – 322 Metrologi Industri Klasifikasi Alat Ukur
15

02A-Klasifikasi Alat Ukur -2013

Feb 10, 2016

Download

Documents

ary hadinata

read if you.....
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: 02A-Klasifikasi Alat Ukur -2013

02 A MS – 322

Metrologi Industri

Klasifikasi Alat Ukur

Page 2: 02A-Klasifikasi Alat Ukur -2013

Resume Kuliah - 01

Pengertian Metrologi ?

Definisi Mengukur ?

Besaran ?

Besaran Standar = def. satuan besaran dasar

Besaran dasar ?

Besaran tambahan ?

Alat ukur ?

Page 3: 02A-Klasifikasi Alat Ukur -2013

Alat Ukur

Semua peralatan yang dibutuhkan atau digunakan

untuk terjadinya proses pembandingan atau

pengukuran.

Page 4: 02A-Klasifikasi Alat Ukur -2013

Klasifikasi Alat Ukur

Berdasarkan Sifat :

1. Alat ukur langsung

2. Alat ukur Pembanding

3. Alat ukur Standar

4. Alat ukur Bantu

5. Alat ukur Kaliber Batas

Page 5: 02A-Klasifikasi Alat Ukur -2013

Beberapa Istilah

1. Kecermatan Readability

2. Ketelitian, Akurasi (Accuracy)

3. Ketepatan, Presisi (Precision)

Page 6: 02A-Klasifikasi Alat Ukur -2013

Kecermatan Readability

Kemampuan bagian penunjuk alat ukur untuk menunjukkan angka terkecil.

Skala terkecil

Page 7: 02A-Klasifikasi Alat Ukur -2013

Teliti, akurat Accuracy

Ketelitian, keakuratan, Accuration adalah kemampuan alat /proses untuk tidak melakukan kesalahan.

Alat ukur/proses pengukuran dll.

Page 8: 02A-Klasifikasi Alat Ukur -2013

Kesalahan, error

Jarak atau perbedaan dengan sesuatu yang dianggap benar.

Makin teliti berarti makin kecil kesalahannya.

Page 9: 02A-Klasifikasi Alat Ukur -2013

Ketepatan, Presisi (Precision)

Besarnya variasi hasil dari alat atau sistem untuk melakukan suatu secara berulang.

Makin presisi berarti makin kecil variasinya.

Page 10: 02A-Klasifikasi Alat Ukur -2013

Precision vs. Accuracy

Page 11: 02A-Klasifikasi Alat Ukur -2013

Alat Ukur Langsung

• Alat ukur yang hasil pengukurannya dapat

langsung dibaca pada bagian penunjuk alat ukur.

• Contoh :

– Mistar ukur, penggaris , meteran gulung

– Mistar ingsut (Jangka sorong), Caliper

– Mikro meter (Micrometer)

Page 12: 02A-Klasifikasi Alat Ukur -2013

Alat Ukur Pembanding

• Alat ukur yang bagian penunjuknya hanya

memberikan nilai selisih ukuran benda standar dengan benda ukur

• Contoh :

– Dial Indicator / jam ukur

– Dialtest Indicator / Pupitas

Page 13: 02A-Klasifikasi Alat Ukur -2013

Alat Ukur Standar

• Alat ukur atau benda benda yang dibuat

khusus untuk standar pengukuran sehingga kebanyakan tidak mempunyai sensor dan bagian penunjuk.

• Contoh :

– Silider standar

– Blok ukur dll

Page 14: 02A-Klasifikasi Alat Ukur -2013

Alat Ukur Bantu

• Adalah peralatan yang sesungguhnya bukan

alat ukur tetapi adalah alat alat yang digunakan untuk membantu proses pengukuran seperti pemegang benda kerja, pemegang alat ukur (micrometer stand) dll

Page 15: 02A-Klasifikasi Alat Ukur -2013

Alat Kaliber Batas

• Adalah alat ukur untuk mengkualifikasikan

benda ukur kedalam kelompok bagus dan jelek.

• Bagus artinya masuk daerah toleransi dan jelek berarti diluar daerah toleransi.