Windows7 - modul.mercubuana.ac.idBima+Cahaya... · • Menggunakan Dua Monitor / Proyektor • Membuat User Dan Password ... Cara untuk memberikan ... membantu user dalam membuat

Post on 15-Mar-2019

226 Views

Category:

Documents

0 Downloads

Preview:

Click to see full reader

Transcript

Modul ke:

Fakultas

Program Studi

Windows7

Bima Cahya Putra, M.KomEkonomi & Bisnis

Akuntansi

Microsoft Windows atau lebih dikenal dengan sebutanwindows adalah keluarga system operasi computer pribadi yang dikembangkan oleh Microsoft yang menggunakan tehnik antarmuka dengan penggunaberbasis graifk / GUI (Graphical User Interface).

www.mercubuana.ac.id

Bagian Isi

• Microsoft Windows7• Mengganti Picture Wallpaper • Menggunakan Dua Monitor / Proyektor• Membuat User Dan Password • Memutar DVD Film dan Music • WordPad• Menampilkan Gadgets

Microsoft Windows7Gambaran umum tentang sistem operasi, fungsi dan jenisnyaAplikasi Komputer

Microsoft Windows 7

• Windows 7 adalah release terbaru dariMicrosoft Windows besutan dari perusahaanraksasa Microsoft untuk digunakan padacomputer pribadi, termasuk rumah danbisnis desktop, laptop, notebook, Tablet PC

Microsoft Windows 7

• Microsoft mengeluarkan banyak versi andalan untukSistem Operasi Windows 7 ini, versi-versinya yaitu :

• Windows 7 Starter : Versi ini dikeluarkan untukmemenuhi kebutuhan hardware yang sangat terbatas, tetapi mempunya kemampuan yang cukup baik. Sepertiuntuk Netbook dan Notebook.

• Windows 7 Home Edition : Versi ini dikeluarkanuntuk computer-komputer yang dijual dengan hargayang terjangkau. Misalnya untuk computer branded seperti Dell menjual murah maka akan di install system operasi Windows ini.

Microsoft Windows 7

• Windows 7 Home Premium versi ini dikeluarkanuntuk kebutuhan user yang menyukai entertain denganpenggunaan hardware terkini.

• Windows 7 Professional versi ini dapat digunakan user baik penggunaan dirumah ataupun diperusahaan kecilatau menengah. Dan juga dapat dihubungkan kenetworking (jaringan) LAN, backup atau keamanan yang dibutuhkan oleh banyak PC atau Server.

• Windows 7 Enterprise/Ultimate versi inimerupakan versi handal dimana kemampuannya jauhdiatas dari versi-versi yang disebutkan tadi. User dapat menggunakan lebih dari hanya sekedar SistemOperasi Windows 7.

Microsoft Windows 7

• Memulai Windows 7 • Hidupkan atau Start On kanPC anda, maka setelah

semua system hardware di periksa akan masukkedalam system operasi windows 7. Yang akantampak seperti gambar dibawah ini :

Mengganti Picture Wallpaper

• Jika kita sudah bosan dengan tampilan layarwallpaper, gambar background tersebut dapatdirubah sesuai dengan keinginan. Cara nyaadalah sebagai berikut :

1. Pada layar Wallpaper tekanlah tombol kananmouse

Mengganti Picture Wallpaper

Mengganti Picture Wallpaper

• 2. Kemudian pilihlah Personalize

Mengganti Picture Wallpaper

3. Didalam jendela ini terdapat pilihan : • Control Panel Home : digunakan untuk

menampilkan jendela control panel.

• Change Desktop Icon : digunakan untuk merubahicon-icon yang aktif pada wallpaper windows

• Change Mouse Pointer : untuk merubah pointer, scroll mouse.

• Change your account picture : merubah photo account aktif.

Mengganti Picture Wallpaper

4. Pilih Desktop Backround

Mengganti Picture Wallpaper

5. Pilihlah dengan cara mengklik satu atausemua gambar yang tersedia. Jendela yang terpilih akan menampilkan tanda √. Jikadipilih semua gambar tersebut, maka secaraotomatis gambar background wallpaper akanberubah dengan sendiri nya sesuai denganwaktu yang dapat diatur sendiri. Default lama nya pergantian adalah 30 menit.

Mengganti Picture Wallpaper

6. Jangan lupa untuk memilih Tombol Picture position. Dimana didalamnya terdapat pilihan:

• Fill : gambar akan ditampilkan secantik dansepantas mungkin.

• Fit : Gambar akan diperkecil sesuai dengan ukuranbyte gambar tersebut.

• Stretch : Gambar akan ditampilkan penuh satulayar tetapi disesuaikan dengan lebar nya.

Mengganti Picture Wallpaper

• Tile : gambar akan ditampilkan dalambentuk icon-icon kecil, tetapi jika byte gambar tersebut besar, maka gambar akanditampilkan melebar.

• Center : gambar akan ditampilkan persisditengah-tengah layar.

Menggunakan Dua Monitor / Proyektor

• Sering sekali dalam suatu pekerjaan atau kegiatanbelajar di kelas untuk jaman sekarang tidak lepasmenggunakan proyektor dalam mempresentasikanmakalah atau pekerjaan kepada public. Untuk itudibutuhkan suatu teknologi yang dapat digunakanuntuk memfasilitasinya.

• Windows 7 menjawab semua kebutuhan ini, denganmenggunakan fitur ini anda dapat menampilkandilayar montor PC dan Proyektor sekaligus dalam satuPC. Untuk memindahkan / mengaktifkan monitor kedua tersebut dengan cara :

Menggunakan Dua Monitor / Proyektor

• 1. Tekan +

Menggunakan Dua Monitor / Proyektor

2. Ada 4 (empat) pilihan yang terdapat setelahkita menekan tombol tersebut. a. Computer Only

Monitor yang aktif adalah monitor di PC.

b. Duplicate Kedua Monitor akan sama-sama aktif.

Menggunakan Dua Monitor / Proyektor

c. Extend Monitor pada PC yang aktif, tetapi monitor keduahanya menampilkan Wallpaper pada PC. Apapunyang sedang kita lakukan di dalam PC, tidak akantampak dilayar monitor kedua.

d. Project OnlyMonitor PC tidak aktif (Mati) tetapi monitor kedua yang bekerja.

Membuat User Dan Password

• Guna memproteksi Laptop atau PC kita dari kejahilantangan orang lain, sekiranya perlu PC kita ini di proteksi dengan password agar jika suatu ketika PC kita tinggalkan untuk sesuatu hal misalkan untukmakan siang atau meeting dengan Direktur, makadipastikan PC kita berada dalam kondisi aman dantidak dapat diakses oleh siapapun. Oleh sebab ituperlu PC tersebut dipasang User dan Password yang secara otomatis hanya akan dibuka olehsipemilikinya.

Membuat User Dan Password

Langkah-langkah dalam membuat User danPassword adalah sebagai berikut : 1. Klik Start dari Menu Task Bar kemudian pilih

Control Panel. 2. Pilih Add or remove accounts yang berada

pada User Accounts and Family Safety. 3. Pilih Create a new account. 4. Pilih Create a new Account

Membuat User Dan Password

5. Masukkan nama User nya (pilih Standard User), kemudian klik Create Account.

6. Misalkan Nama User Account nya adalah : mahasiswa. Kemudian Klik Standard User (Jika digunakan untuk orang lain dalam satuPC). Administrator (jika digunakan olehsipemilik PC tersebut). Untuk hal ini pilihStandard User dan kemudian klik Create Accounts.

Membuat User Dan Password

7. Kemudian akan tampil Jendela Manage Account dan sudah terdapat Icon User Mahasiswa dengan type Standard User.

8. Saat ini sudah terbentuk User baru yaitumahasiswa, tetapi user tersebut belummemiliki password. Cara untuk memberikanPasword adalah sebagai berikut

9. Klik user baru tersebut.

Membuat User Dan Password

10. Masukkan dua kali permintaan password yang sama pada kedua kotak, yaitu kotakpertama dan kedua saja. Kemudian masukkan kata-kata rahasia yang berguna jika ada user lain mencobamemasukkan salah sehingga computer akanme-lock (mekunci), PC dapat membukadengan mengetikkan kata-kata rahasia tadi.

Memutar DVD Film dan Music

• Pada versi windows 7 Windows Media Player yang disediakan sudah dapat memutar film DVD tanpa harus menginstal software DVD player lainnya. Cukup dengan memasukkanDVD film kedalam DVD ROM PC anda. Makasecara otomatis Windows 7 akan membacadan langsung menjalankan Windows Media Player nya.

Memutar DVD Film dan Music

Memutar DVD Film dan Music

• Tidak tanggung-tanggung subtitle atauterjemahan bahasanya juga akan ditampilkandilayar monitor nya. Dengan cara Klik Kanan. Pilih Lyrics, Captions and Subtitles.

Memutar DVD Film dan Music

Memutar DVD Film dan Music

• Untuk memutar music carilah file music dankemudian klik file tersebut, secara otomatiswindows media player akan memutarkan nyauntuk anda.

Memutar DVD Film dan Music

WordPad

• Windows 7 menyediakan fasilitas untukmembuat dokumen jika PC atau Laptop andabelum terinstall program Word Processor. Program untuk membuat dokumen yang disediakan oleh Windows 7 dinamakanWordpad. Wordpad pada Windows 7 adalahversi 6.1 seperti yang dijelaskan pada gambar57 dibawah ini :

WordPad

WordPad

• WordPad pada versi 6.1 ini sangat berbedasekali tampilan dan Microsoft menambahkanfitur-fitur terbarunya. Kita lihat tampilanWordPad versi

WordPad

WordPad

• Terdapat dua buah Tab Ribbon yang dapatdigunakan yaitu Tab HOME dan Tab View.

WordPad

• Penambahan pada dua buah Tab ini cukupmembantu user dalam membuat dokumensederhana dimana didalam nya dapatmenyusipkan gambar, menggambar, menyisipkan waktu dan menyisipkan object seperti menyisipkan file-file dalam format pdf. File simpanan jika menggunakan Wordpad iniadalah dalam bentuk Rich Text Format (RTF), tetapi jangan kawatir file ini dapat juga dibukapada Microsoft Word 2010.

WordPad

Menampilkan Gadgets

• Didalam Wallpaper Windows 7 jugamenawarkan program Gadgets yang menawandan dapat memanjakanmata si pengguna OS ini. Seperti tampak padagambar di samping :

Menampilkan Gadgets

• Microsoft Windows 7 menawarkan beberapamacam bentuk Gadgets dan dapat dikeluarkansesuai dengan keingina user penggunanya. Untuk menampilkan gadgets yang diingikanadalah :

Menampilkan Gadgets

1. Posisi kursor mouse harus berada di wallpaper dan klik kanan, kemudian munculjendela properties:

Menampilkan Gadgets

2. Kemudian Pilih Gadgets dengan mengklikkalimat gadgets

Terima KasihBima Cahya Putra, M.Kom

top related