Presentasi Membuat Pin Menggunakan Adobe Photoshop

Post on 23-Jun-2015

388 Views

Category:

Design

6 Downloads

Preview:

Click to see full reader

Transcript

Laporan Pembuatan PIN

Nama Anggota:

1. Chalissa Faiz N (06)

2. Hafni Amalia J (11)

3. Nindya Rahma G S (21)

4. Sadhana Krisnamurti (28)

Langkah 1

Buka program adobe

Photoshop maka akan

Tampak seperti pada

Gambar disamping

Langkah 2

Setelah membuka

Program adobe

Photoshop

klik file new

Maka akan tampak

Seperti gambar

Di samping

Langkah 3

Buat dokumen

Photoshop baru

dengan resolusi

1280 px kali 800 px

Langkah 4

Klik layer new layer

Akan tampak seperti

Gambar si samping

Langkah 5

gunakan Elliptical Marquee tool (M)

buat marquee

melingkar. Tekan Shift saat mendrag sehingga kamu akan menghasilkan seleksi lingkaran sempurna.

Langkah 6

Gunakan Paint

Bucket Tool (G)

untuk mengisi

lingkaran seleksi

tadi dengan warna

apa aja, tidak ada

masalah warna

apapun yang kamu

gunakan.

Langkah 7

Hilangkan seleksi

dengan menekan

Ctrl + D.

Langkah 8

Klik layer layer style

Blending options

Langkah 9

pertama pilihDrop Shadowdari pop-up menuyang ada. Gunakansetting seperti dibawah ini, namunjangan klik OKterlebih dahulu.

Langkah 10

klik Inner Shadowdan gunakanpengaturan sepertiberikut. Perhatikankotak Use GlobalLight tidak kitacentang, sehingga kitabisa mengubah arahsudut cahayanya.Jangan klik OK dulu.

Langkah 11

pilih Inner GlowDan lakukanPerubahan settingseperti di bawahini.Jangan klik OKjuga karena kitabelum selesaimelakukan styling.

Langkah 12

Pilih GradientOverlay danpengaturan yangSaya gunakanSebagai berikut.Tekan OK jika kamu telah selesai.

Langkah 13

Sekarang kita akanmulai membuathighlight pada pin.Tambahkan layerbaru, kemudianDenganMenggunakanElliptical MarqueeTool, buat seleksielips dibagian kananatas pin.

Langkah 14

Gunakan GradientTool dan aturwarna Foregroundmenjadi putih

Langkah 15

kemudian padaopsi GradientTool dibagian atasJendela Photoshop,Pilih GradientForeground keTransparent.

Gunakan Gradient Tool dan atur warna Foreground menjadi putih,kemudian pada opsi Gradient Tool dibagian atas jendela Photoshop, pilih gradient Foreground ke Transparent. Sekarang buat gradient pada area seleksi seperti berikut ini. Setelah itu hilangkan seleksi dengan menekan Ctrl + D.

Duplikat layer highlight dengan menekan Ctrl + J dan kemudian matikan visibilitas highlight yang asli dengan mengklik gambar mata di sebelah kiri layer. Pastikan sekarang kamu bekerja pada layer highlight copy. Pilih Eraser tool dan gunakan brush dengan radius ukuran besar untuk menghapus sebagian gambar highlight copy.

Setelah menghapus kamu akan dapatkan gambar seperti berikut

Setelah menghapus kamu akan dapatkan gambar seperti berikut

Ubah Opacity dari highlight copy menjadi 50%, kemudian hidupkan kembali visibilitas layer highlight yang asli dan ubah juga Opacity layer ini menjadi 50%.

Pilih layer highight copy dan lakukan duplikat terhadap layer ini. Sekarang gunakan Ctrl + T untuk memindah hasil duplikatnya ke bagian kiri bawah pin, perhatikan berikut ini:

Tekan Enter jika sudah selesai. Berikutnya kurangiOpacity dari layer hasil duplikat ini menjadi 20%.

Sampai disini template pin kita sudah selesai. Sekarang kita butuh menurunkan Fill Opacity dari layer lingkaran hijau tadi menjadi 0%, berikutnya kamu bisa menaruh gambar apapun yang kamu inginkan. Gambar apapun yang ingin kamu tampilkan pada pin kamu akan terletak dibawah layer ini.

Step:1. file-open-pilih file- open2. Pindah foto menggunakan

move tool

Sekarang tekan Ctrl dan klik pada thumbnail dari layer ligkaran hijau untuk membuat seleksi berbetuk lingkaran,sekarang menuju ke layer Green Day, kemudian pilih Layer > Layer Mask > Reveal Selection. .

Hasil Akhir preview

Untuk mengatur besar kecilnya gambar bisa tekan Ctrl+TLalu atur ukurannya

top related