Top Banner
PENGEMBANGAN KEMAMPUAN BERBAHASA MELALUI METODE BERCERITA PADA ANAK KELOMPOK B DI TK PERTIWI I BLIMBING KECAMATAN SAMBIREJO - SRAGEN TAHUN AJARAN 2014/2015 SKRIPSI Untuk Memenuhi Sebagian PerSyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1 Pendidikan Anak Usia Dini TRI MURWANI A53H111032 FAKULTAS KEGURUAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA 2014
15

pengembangan kemampuan berbahasa melalui metode bercerita ...

Feb 14, 2017

Download

Documents

dangnhan
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
  • PENGEMBANGAN KEMAMPUAN BERBAHASA

    MELALUI METODE BERCERITA PADA ANAK

    KELOMPOK B DI TK PERTIWI I BLIMBING

    KECAMATAN SAMBIREJO - SRAGEN

    TAHUN AJARAN 2014/2015

    SKRIPSI

    Untuk Memenuhi Sebagian PerSyaratan

    Guna Mencapai Derajat

    Sarjana S-1

    Pendidikan Anak Usia Dini

    TRI MURWANI

    A53H111032

    FAKULTAS KEGURUAN ILMU PENDIDIKAN

    UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

    2014

  • ii

    PERSETUJUAN

    PENGEMBANGAN KEMAMPUAN BERBAHASA

    MELALUI METODE BERCERITA PADA ANAK

    KELOMPOK B DI TK PERTIWI I BLIMBING

    KECAMATAN SAMBIREJO - SRAGEN

    TAHUN AJARAN 2014/2015

    Diajukan Oleh :

    TRI MURWANI

    A53H111032

    Disetujui Untuk Dipertahankan

    Dihadapan Dewan Penguji Skripsi S-1

    Pembimbing

    Dra. Surtikanti SH,M.Pd

    NIK:155

    Tanggal:

  • iii

    PENGESAHAN

    PENGEMBANGAN KEMAMPUAN BERBAHASA

    MELALUI METODE BERCERITA PADA ANAK

    KELOMPOK B DI TK PERTIWI I BLIMBING

    KECAMATAN SAMBIREJO - SRAGEN

    TAHUN AJARAN 2014/2015

    Dipersiapkan dan disusun oleh:

    TRI MURWANI

    A 53H 111032

    Telah dipertahankan di depan Dewan Penguji

    Pada tanggal 2014

    Dan telah dinyatakan memenuhi syarat.

    Susunan Dewan Penguji:

    1. Dra. Surtikanti SH, M.Pd ( )

    2. Drs.M.Yah M.Si ( )

    3. Drs.Sutan Syahrir Zabda M.H ( )

    Surakarta, 2014

    Universitas Muhammadiyah Surakarta

    Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan

    Dekan,

    Prof. Dr. Harun Prayitno. M. Hum

    NIP. 1965 0428 1993 03 1001

  • iv

    PERNYATAAN

    Dengan ini, saya menyatakan bahwa skripsi ini tidak terdapat karya yang

    pernah diajukan untuk memperoleh gelar kesarjanaan di suatu perguruan tinggi

    dan sepanjang pengetahuan saya juga tidak terdapat karya atau pendapat yang

    pernah ditulis atau diterbitkan oleh orang lain, kecuali yang secara tertulis diacu

    dalam naskah dan disebutkan dalam daftar pustaka. Apabila ternyata kelak

    kemudian hari terbukti ada ketidakbenaran dalam pernyataan saya diatas, maka

    saya akan bertanggungjawab sepenuhnya.

    Surakarta, Oktober 2014

    TRI MURWANI

    A53H111032

  • v

    MOTTO

    Ilmu itu harus kita cari dimanapun berada dan kapanpun waktunya.

    Kaya harta bisa sirna, kaya ilmu abadi selamanya.

    Tak ada kata terlambat untuk belajar.siapa saja bisa jadi guru dan kitapun harus

    bisa jadi guru untuk orang lain.

    Kesuksesan Milik Orang yang berani Mencoba

    Bisa Jika Anda Berpikir Bisa

  • vi

    PERSEMBAHAN

    Dengan mengucap doa dan puji syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Kasih,

    Karya sederhana ini dipersembahkan kepada:

    Bapak/Ibu Almarhum yang telah membimbing dan mengasuh ku

    hingga aku mengggapai cita-cita.

    Anak-Anakku dan semua keluargaku tercinta yangb telah mendukung

    dan memberi motivasi dalam menyelasiakn kuliah dan tugas sebaik-

    baiknya.

    Sahabat dan rekan-rekan yang seanntiasa memberi semangat.

    Semua Dosen UMS yang telah membimbing dan membantu dalm

    pembuatan skripsi ini hingga kami dapat menyelesaikan pkerjaan

    dengan baik.

    Ibu Dra. Surtikanti, SH.M.Pd yang telah membimbing dengan sabar

    dan penuh kasih sayang.

    Almamaterku UMS.

  • vii

    KATA PENGANTAR

    Salam Sejahtera,

    Dengan mengucap doa dan puji syukur kehadirat Tuhan Yang Maha

    KasihNya sehingga penulis dapat menyelesaikan penyusunan skripsi dengan judul

    Pengembangan kemampuan Berbahasa melalui Metode Bercerita Di TK Pertiwi

    I blimbing (Tahun Ajaran 2014/2015) sebagai syarat untuk memperoleh gelar

    sarjana S-1.

    Menyadari bahwa suatu karya di bidang apapun tidak terlepas dari

    kekurangan, disebabkan karena keterbatasan kemampuan dan pengetahuan yang

    di miliki penulis. Oleh karena itu kritik dan saran yang sifatnya membangun

    sangat diharapkan.

    Akhirnya, dengan selesainya skripsi ini tidak lepas dari peran dan

    bantuan yang telah diberikan berbagai pihak, baik langsung maupun tidak

    langsung. Pada kesempatan ini kami sampaikan ucapan terima kasih dan

    penghargaan yang tulus kepada :

    1. Prof.Dr. Harun Joko Prayitno M.Hum, selaku Dekan Fakultas Keguruan dan

    Ilmu Pendidikan.

    2. Drs.Sutan SyahrirZabda, M.M, selaku Ketua Jurusan program pendidikan

    guru dalam jabtan pendidikan anak usia dini.

    3. Dra. Surtikanti, SH, M.Pd, selaku Pembimbing yang selalu memberikan

    pengarahan, bimbingan dan dorongannya dengan penuh kesabaran.

    4. Dosen-dosen PG-PAUD yang telah mendidik dan memberikan ilmu selama

    studi.

    5. Semua pihak yang tidak mungkin disebutkan satu persatu yang telah

    membantu dalam menyelesaikan skripsi ini.

    Semoga Skripsi ini dapat bermanfaat, baik bagi pembaca maupun diri

    kami pribadi dan dapat menjadi sumbangan bagi perkembangan ilmu pendidikan.

  • viii

    Semoga ilmu yang di dapat dari skripsi ini dapat bermanfaat dalam kehidupan

    dunia dan akherat.

    Salam Sejahtera

    Surakarta, 12 November 2014

    Peneliti

  • ix

    DAFTAR ISI

    HALAMAN DEPAN .................................................................................... i

    HALAMAN PERSETUJUAN ...................................................................... ii

    HALAMAN PENGESAHAN ....................................................................... iii

    HALAMAN PERNYATAAN ...................................................................... iv

    MOTTO ......................................................................................................... v

    PERSEMBAHAN ......................................................................................... vi

    KATA PENGANTAR .................................................................................. vii

    DAFTAR ISI .................................................................................................. ix

    DAFTAR GAMBAR .................................................................................... xii

    DAFTAR TABEL ......................................................................................... xiii

    DAFTAR LAMPIRAN ................................................................................. xiv

    ABSTRAK ..................................................................................................... xv

    BAB I PENDAHULUAN .............................................................................. 1

    A. Latar Belakang Masalah ............................................................... 1

    B. Perumusan Masalah ..................................................................... 6

    C. Tujuan Penelitian ......................................................................... 6

    D. Manfaat Penelitian ....................................................................... 7

    BAB II LANDASAN TEORI ....................................................................... 9

    A. Kajian Teori ................................................................................. 9

    1. Kemampuan Berbahasa .......................................................... 9

    a. Definisi Kemampuan berbahasa ..................................... 9

    b. Perkembangan Berbahasa ............................................... 10

  • x

    c. Perolehan Bahasa Anak.................................................... 13

    d. Faktor yang mempengaruhi Perkembangan Bahasa

    Anak ................................................................................. 14

    e. Pembelajaran Bahasa Anak Usia Dini.. ........................... 17

    f. Pengertian Metode Bercerita ............................................ 18

    g. Fungsi Bercerita ............................................................... 19

    h. Manfaat Metode Bercerita................................................ 20

    i. Tujuan, kelebihan dan kekurangan Metode Bercerita ..... 21

    j. Macam-macam Metode Bercerita ................................... 22

    k. Bentuk-bentuk Metode Bercerita ..................................... 21

    l. Syarat-syarat Bercerita .................................................... 25

    2. Pentingnya Metode Bercerita ................................................. 25

    3. Indikator Perkembangan Bahasa Anak .................................... 26

    B. Kajian Penelitian Yang Relevan .................................................. 27

    C. Kerangka Berfikir......................................................................... 28

    D. Hipotesis Tindakan....................................................................... 29

    BAB III METODE PENELITIAN................................................................. 30

    A. Setting Penelitian ......................................................................... 30

    B. Subjek Penelitian .......................................................................... 31

    C. Prosedur Penelitian ...................................................................... 31

    D. Jenis Data ..................................................................................... 34

    E. Pengumpulan Data Metode Pengumpulan Data .......................... 37

  • xi

    F. Instrumen Penelitian..................................................................... 39

    G. Analisis Data ................................................................................ 46

    H. Indikator Pencapaian .................................................................... 47

    BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN.............................. ......................... 49

    A. Deskripsi Latar Penelitian ............................................................ 49

    B. Refleksi Awal .............................................................................. 52

    C. Analisis Pencari Fakta ................................................................. 54

    D. Deskripsi Latar Penelitian ............................................................ 54

    E. Pembahasan .................................................................................. 66

    F. Keterbatasan Penelitian ................................................................ 69

    BAB V PENUTUP ........................................................................................ 71

    A. Kesimpulan ................................................................................. 71

    B. Implikasi Hasil Penelitian ........................................................... 71

    C. Saran ........................................................................................... 71

    DAFTAR PUSTAKA

    LAMPIRAN

  • xii

    DAFTAR GAMBAR

    Gambar 2.1.Kerangka Pemikiran ................................................................... 28

    Gambar 3.1 langkah-langkah penelitian tindakan kelas menurut Mahmud ... 32

  • xiii

    DAFTAR TABEL

    Tabel 1.1 Lingkup perkembangan berbahasa anak............................... 26

    Tabel 3.1 Waktu dan Kegiatan Jenis Penelitian ................................... 31

    Tabel 3.2 Rincian Penggunaan Instrumen Untuk Memperoleh Data ... 38

    Tabel 3.3 Butir amatan pedoman observasi pengembangkan kemampuan

    berbahasa anak melalui metode bercerita ............................ 41

    Tabel 3.4 Keberhasilan Penelitian dalam Setiap Siklus ....................... 48

    Tabel 4.1 Daftar Karyawaan Guru TK Pertiwi I blimbing ................... 51

    Tabel 4.2 Hasil Analisis dan Refleksi Tindakan Siklus I ..................... 59

    Tabel 4.3 Persentase Hasil Peningkatan Kemampuan Berbahasa Anak

    Per Siklus ............................................................................ 68

    Tabel 4.4 Analisis Pencapaian Skor Setiap Butir Amatan yang Dicapai

    Anak. .................................................................................... 70

  • xiv

    DAFTAR LAMPIRAN

    Lampiran

    1. Instrumen Bidang Pengembangan

    2. Instrumen Pedoman Observasi Kegiatan Pembelajaran

    3. Instrumen Lembar Observasi Guru dan Peneliti

    4. Instrumen Catatan Lapangan

    5. Daftar Anak Didik

    6. Tabulasi Pra siklus

    7. Tabulasi Siklus I

    8. Tabulasi Siklus II

    9. RBP

    10. Naskah Drama

    11. Hasil Observasi Kegiatan Pembelajaran Guru

    12. Hasil Catatan Lapangan

    13. Hasil penilaian lembar observasi anak

    14. Lembar Perbandingan hasil prosentase pencapain

    15. Dokumentasi

  • xv

    ABSTRAK

    PENGEMBANGAN KEMAMPUAN BERBAHASA

    MELALUI METODE BERCERITA PADA ANAK

    KELOMPOK B DI TK PERTIWI I BLIMBING

    KECAMATAN SAMBIREJO - SRAGEN

    TAHUN AJARAN 2014/2015

    Tri Murwani, A 53H 111 032, Program Sarjana Kependidikan Guru Dalam

    Jabatan Pendidikan Anak Usia Dini, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan,

    Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2014

    73 halaman

    Tujuan Penelitian ini adalah untuk Mengembangan kemampuan berbahasa

    dengan menggunakan metode bercerita. Jenis penelitian ini Termasuk penelitian

    tindakan kelas yang terdiri dari atas rangkaian empat kegiatan yang dilakukan

    setiap siklus yaitu, perencanaan, pelaksanaan, pengamatan, dan refleksi. Penelitian

    ini bersifat kolaboratif antara peneliti dengan guru kelas. Data yang diambil dalam

    penelitian ini berupa data kemampuan berbahasa anak melalui metode

    observasi,catatan lapangan dan dokumentasi. Subjek penelitian ini adalah

    kelompok B dan guru TK Pertiwi I Blimbing Sambirejo Sragen. Penelitian ini

    dilakukan sebanyak 2 siklus, setiap siklus 2 kali pertemuan. Hasil penelitian

    menunjukan adanya pengembangan kemampuan berbahasa anak melalui metode

    bercerita. Pengembangan tersebut yaitu pada prasiklus sebesar 39.25 % pada

    siklus I mencapai 53.15 % dengan pengembangan dari prasiklus sebesar 13.9 %.

    Pada siklus II rata-rata pencapaian anak sebesar 75.8 % dengan pengembangan

    dari siklus I sebesar 22.65 %. Kesimpulan dari penelitian ini adalah metode

    bercerita dapat mengembangkan kemampuan berbahasa anak kelompok B TK

    Pertiwi I Blimbing Sambirejo Sragen.

    Kata kunci : Metode Bercerita,Berbahasa