Top Banner
LAPORAN KAMPANYE #SOBATHIUPARI Disusun oleh Rekam Jejak Alam Nusantara (Rekam Nusantara), Maret 2018
14

LAPORAN KAMPANYE #SOBATHIUPARI

Oct 16, 2021

Download

Documents

dariahiddleston
Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: LAPORAN KAMPANYE #SOBATHIUPARI

LAPORANKAMPANYE#SOBATHIUPARI

DisusunolehRekamJejakAlamNusantara(RekamNusantara),Maret2018

Page 2: LAPORAN KAMPANYE #SOBATHIUPARI

StrategiDanAktivitasKampanya#SobatHiuPariStrategi pada tahap awal kampanye #SobatHiuPari adalahmengutamakan penyadartahuan publikmengenaipentingnyahiudanparibagi laut,dandemikeberlangsunganperikananyangsehatdanberkelanjutan. Untuk mensosialisasikan informasi ini, tim Rekam Nusantara menyusun strategiuntukmengemaspesandanmemaksimalkansaluranpesanberupawebsitemelaluihiupari.info.Dalam aktivitas ini, dukunganmedia digital (Facebook, twitter, Instagram)memiliki peran pentingdalampenguatan kampanye#SobatHiuPari, khususnyadalammeningkatkanbrandawarenessdanmempromosikankampanyesecara tepatwaktu,pribadi, serta relevandengan jangkaunyang luas.Oleh karena itu, untuk kampanye yang sukses, website dan media sosial merupakan dua mediadigitalyangtidakbisadipisahkan.Selama proses pembuatan website, tim Rekam Nusantara melakukan publikasi konten melaluimediasosialsejakOktober2017danmengarahkanaudiensuntukmengunjungihiupari.infosetelahsitusinidiluncurkan.

Website

● Website www.hiupari.info aktif pada 25 Januari 2018, yang diawali dengan informasi umum

tentanghiudanpari,termasuk10funfactdanperlindungankhusushiupausdanpari.● Sampaidengansaatiniwesbitehiupari.infotelahmenyediakaninformasikampanyeyangterdiri

dari 10 funfact, 4 infografis, triviaberhadiahdan2 videopendekyangmembahas seputarhiudanparidiIndonesia.

Keystats

Metric Data

Numberofvisits 8,931

Pagesviewed 11,550

BounceRate 92.44%

Averagetimespentbrowsing 00:00:30

● Kampanye #SobatHiuParimelaluiwebsitewww.hiupari.info dimulai per 25 Januari - 27Maret

2018. Dari periode tersebut pertumbuhan jumlah visitor mencapai 8931 user. Untuk visitortertinggi terjadi pada di tanggal 5 Februari 2018 sebanyak 426 pengunjung dan tanggal 15Februari2018sebanyak408pengunjung.

● Selama periode kampanye, ada 11.550 visitor atau pengunjung yang mengakses wesbitehiupari.info

● Websitehiupari.infodidesaindengantipesatuhalamanagarpengunjunglebihfokusterhadapisikonten.Meskipundesaindengantipetersebutmemilikibouncerateyangtinggi(92,44%).Di

Page 3: LAPORAN KAMPANYE #SOBATHIUPARI

mana dari rata-rata pengunjung hanya datang untuk melihat satu halaman di websitehiupari.infodenganwaktuyangtidak terlalu lama(30detik)dan langsungkeluardariwebsite.Tetapi bounce rate bukanlah faktor utama karena website tipe satu halamanmemang selalumemilikiangkabouncerateyangtinggi.

● Desainwebsitehiupari.info sudah cukupbaikmeskipunadabagian yangmasih terlalubanyakteks. Seperti pada halaman perlindungan khusus.Melihat trenwebsite saat ini, konten visuallebih mendominasi dengan teks yang tidak terlalu panjang namun padat informasi sertamenggunakankalimatyangringanuntukdibaca.VisitorsbyCampaignPeriode

● Dari keseluruhan pengunjung baru (new visitor) 8931 (94,6%), hanya 507 pengunjung (5,4%)

yangkembalimengakseswebsitehiupari.info.● Penambahanpengunjungbaru jugaterjadisecaraberkalaselamaperiodekampanyemeskipun

pada akhir periode mengalami sedikit penurunan.

Page 4: LAPORAN KAMPANYE #SOBATHIUPARI

VisitorDemography(Gender,Age,City)

● Dengan dukungan Ads (iklan digital) di setiap konten media sosial, kampanye #SobatHiuPari

terdistribusidenganbaikdi10Kotabesardan33,5%didominasiolehpengunjungdenganusia25-34tahundanberlanjutdiusia18-24tahun.

Sourceofvisitors

Metric Visitors

SearchEngines 69

Page 5: LAPORAN KAMPANYE #SOBATHIUPARI

DirectEntry 434

InstagramStories 7469

Facebook 800

● Instagramstoriesmendapatkanresponyangbaikdalamkampanye#SobatHiuParidengan7469

pengunjung.Untukpromosikampanye,InstagramStoriesmenggunakanAds(iklandigital)untukmeningkatkanpengunjungsecaratepatwaktu,pribadi,sertarelevandenganjangkaunyangluas.Sebagai salah satu media promosi, facebook ikut menambahkan pertumbuhan pengunjungwebsite hiupari.info. Dengan menambahkan Ads pada setiap konten, facebook fanpage@inaturefilmsikutmemberikanpenambahanjumlahpengunjungsebesar800.

● Pengunjung yang mengakses #SobatHiuPari secara langsung (mengetikkan www.hiupari.infopadabrowser)cukupsignifikandenganpertumbuhansebesar434pengunjung

● Sedangkanyangmengakseswebsitedarimesinpencarian(google)sebesar69pengunjung.

DeviceusageVisitorsusingDesktopsorLaptops

Metric Visitors

Numberofvisits 363

Pagesviewed 1678,2

VisitorsusingSmartphone(iPhone,etc)

Metric Visitors

Numberofvisits 8484

Pagesviewed 9774,8

VisitorsusingTablets(iPad,etc)

Metric Visitors

Numberofvisits 90

Pagesviewed 97

● Untuk keseluruhan pengunjung yang mengakses website hiupari.info didominasi oleh

Smartphone sebanyak 8484 pengunjung. Sedangkan pengunjung lainnya memilih Laptop/PC

Page 6: LAPORAN KAMPANYE #SOBATHIUPARI

(363 pengunjung) dan tablet (90 pengunjung) untuk mengakses website.

MEDIASOSIALFacebookFanpage@InaturefilmsDate Image Post Reach Engagement

(Like,Share,Comments)

Note

26/10/17

Image:Motion

#SobatHiuPariadalahsebuahkampanyekolaboratifsebagaiupayamemperkenalkandanmeningkatkankepeduliansertawawasanmutentangHiudanParidiIndonesia.

39,808 5,721 VideoView:6,024

28/10/17

HiudanPariberperansebagaiindikatorlautyangsehat.Namun,populasinyasemakinmengalamipenurunandanmenjadiancamanyangseriusbagikeseimbanganekosistemlaut.

88,001 23,083

30/10/17

Tahukahkamu?MitosmengatakankalausiripHiudiyakinipunyabanyakmanfaatdanberkhasiatbagikesehatan.Faktanya,HiumemilikikandunganMerkuritinggidanmerekalebihmembutuhkansiripnyadaripadakita!#SobatHiuPari

39,793 17,369

6/11/17 Adalebihdari1250totalspesiesHiu,ParidanHiuHantudiDunia.Faktanyaadasekitar17%spesies

181,971

9,268

VideoView:50,615

Page 7: LAPORAN KAMPANYE #SOBATHIUPARI

Image:Motion

tersebutterdapatdiIndonesia.

15/11/17

MarimengenalbagaimanaperanHiudanParibagilautkitakarenasaatinimerekaterancampunah!Dukung#SobatHiuPariagarHiudanParitetaplestaridemilautyangsehat.

59,292

18,505

21/11/17

Tahukah#SobatHiuPari,mitosmengatakankalauinsangPariMantabermanfaatmengobatiberbagaipenyakit.Faktanya,sampaisaatinitidakadabuktiilmiahtentangkhasiatnya.JustruPariMantalebihmembutuhkaninsangnyadaripadakita.

4,068

394

6/12/17

Selainsiriphiuyangmemilikipermintaanpasaryangtinggi;tulang,daging,kulitdanminyakHiujugamenjadikomoditiyangmarakdiperdagangkanlho!#SobatHiuPari

23,828

14,074

Page 8: LAPORAN KAMPANYE #SOBATHIUPARI

9/12/17

Ternyataparibukanhanyainsangyangdiperjualbelikan,tapidagingnyadikonsumsidankulitnyapundiminati!Inilahalasanmeningkatnyaangkapenangkapanilegalyangmengakibatkanpopulasiparimenurun.#SobatHiuPari

139,129

54,007

15/12/17

Tingkatpenangkapanpariyangtinggimembuatpopulasinyamenurun.Tapitahukahkamu,sebagaipemakanplanktonparisangatberperandalamekosistemlaut?Selaindidugamembantupemindahankarbonatmosferkelaut,pariikutmengaturperubahaniklimkitalho!#SobatHiuPari

61,626

27,068

18/12/17

SelainpemanfaatanyangtinggidiIndonesia,hiujugamemilikipertumbuhanyanglambat.Keduahaltersebutmenyebabkanhiurentanterhadapkepunahan.#SobatHiuPari

95,515

31,273

Page 9: LAPORAN KAMPANYE #SOBATHIUPARI

21/12/17

Lajupertumbuhanparimantaamatrendah,tidaksebandingdenganperburuanparimantayangtinggi.Kondisisepertiinimembuatkeberadaannyaterancam,padahaljikadapatterushidupparimantabisamencapaiusia40tahunlho!#SobatHiuPari

13,583

844

4/1/18

Potensihiupaussebagaiobjekwisataternyatalebihbernilaidaripadamenjadisantapan.Dariwisataini,kitabisamenghasilkanRp25miliarperekornyalho!Denganmenjaganyatetaphidup,kitatelahmelindungihiupaus,laut,danpariwisataIndonesia.Siapadiantara#SobatHiuPariyangpernahmelihathiupaussecaralangsung?

58,467

23,879

7/1/18

PariwisataberbasisparimantadiIndonesiamerupakanyangterbesarketigadidunia!DenganperkiraannilaipariwisatasebesarRp195miliarpertahun,tentunyamelindungipopulasiparimantasangatpentingdaripadamelakukan

31,611

16,367

Page 10: LAPORAN KAMPANYE #SOBATHIUPARI

perburuanuntukdiperdagangkan.#SobatHiuPari

18/1/18

Tahukahkamu,konvensiinternasionaltentangperdagangantumbuhandansatwaliar(CITES)menetapkanparigergajiyangmasukdalamAppendiksICITES.Artinyaseluruhspesiestumbuhan&satwaliaryangmasukdalamdaftarAppendixIadalahspesiesyangterancampunahdandilindungidarisegalabentukperdagangan.#SobatHiuPari

25,285

13,669

22/1/18

Dari221hiudanparidiIndonesia,ternyataada3spesiesyangdilindungipenuholehpemerintahIndonesialho!Yaituparigergaji,hiupaus,danparimanta.Jadi,spesies-spesiestersebutdilindungidaripenangkapandansegalabentukpemanfaatannya.

80,696

40,223

26/1/18

MaumencariinformasitentanghiudanparidiIndonesia?Nah,sekarangkamusudahbisakunjungiwww.hiupari.info

33,558

715

VideoView:7,309

Page 11: LAPORAN KAMPANYE #SOBATHIUPARI

Tahukahkamu?Konvensiinternasionaltentangperdaganganinternasionaltumbuhandansatwaliar(CITES)menetapkan7spesieshiudanpariyangmasukdalamAppendiksIICITES.Artinyaspesiesinitidakterancampunahdanmungkinakanterancampunahapabilaperdaganganterusberlanjuttanpaadanyapengaturan.

79,094

13,929 Kontenketikadiklikakanmengarahkewebsitehiupari.info

9/2/18

SelainditetapkanAppendiksIIdalamkonvensiInternasionaltentangperdagangantumbuhandansatwaliar,Indonesiajugamemberikanperlindungandalampemanfaatanhiukoboi&hiumartillho!yaitularanganeksporbagikeduaspesiesini.#SobatHiuPariYuk,caritahutentanghiudanpariIndonesiadiwww.hiupari.info

17,047

7,576

TOTAL 993,278

304,035

Selamaperiodekampanye,timRekamNusantaratelahmengunggah18kontendenganvariasikemasanberupa custom image dan motion image terkait woro-woro #SobatHiuPari, ajakan mengunjungi webhiupari.info,gambaranumumhiudanparidiIndonesia,ancamandandampak,pentingnyahiudanpari,perlindunganterhadaphiudanpari,danperikananberkelanjutan.Jumlah audiens yang telah terpapar konten #sobathiupari melalui Facebook Fanpage @inaturefilmsmencapai993,278dengantotalengagement(like,share,comments)304,035.Estimasiengagementper

Page 12: LAPORAN KAMPANYE #SOBATHIUPARI

1 post adalah 16,891. Hal ini didukung dengan optimasi Ads yang dilakukan sejak awal kampanyeberjalan.PELUNCURANKAMPANYE#SOBATHIUPARIUntuk mengoptimalkan kampanye ini dan membangun kesadaran publik, #SobatHiuPari jugadiperkenalkan melalui sebuah acara peluncuran yang melibatkan banyak pihak dengan aktivitassebagaiberikut:• Acara peluncuran #SobatHiuPari dilaksanakan pada hariMinggu, 25 Februari 2018 di Goethe-

HausJakarta,yangmemilikikapasitasuntukmenampungsekitar300peserta.• Desain promo kit seperti teaser, ajakan, poster rangkaian, konten hitung mundur acara, dan

tiket online evenbrite disiapkan 2 minggu sebelum acara peluncuran. Untuk promo kitterdistribusi di semua aset digital INFIS dan WCS Indonesia. Ads (iklan digital) pada kontenpromojugadilakukanagarmenjangkaulebihbanyaktargetaudiens.

• Tiketonlineyangdisediakansebanyak200melaluiEventbritedanhanyadengan2-3hari tiketonlinetelahhabissebelumacarapeluncuran.Dari200tiketonline,80pengunjungpertamayangregistrasimendapatkanmerchandisedenganbranding khusus#SobatHiuPari. Inimenunjukkanantusiaspengunjungyanginginberpartisipasidalamacarapeluncuran,meskipundari200tiketonlinetersebuthanya150pengunjungyangmelakukanregistrasiulangdisaatacarapeluncuran.

• Saat registrasi dimulai pukul 14.30 WIB, beberapa peserta telah hadir sebelum acarapembukaan.Meskipunjumlahseluruhpesertayanghadirmasihdibawahtarget;yaknisebanyak250daritarget300pesertayanghadir,acarapeluncuransituswebhiupari.infoterbilangmampumenarik perhatian, baik dari kalangan pelajar, institusi, lembaga konservasi, perorangan,ataupunpemerintah.

• Rencanamenggunakanmediastreamingselamaacaraberlangsungterpaksadihentikan.Hal inidikarenakan jaringan provider maupun jaringan nirkabel pada ruangan kurang mendukung.SehinggasulituntukmengakseslayananstreamingFacebook.

• YokyokHadiprakarsadariYayasanRekamJejakAlamNusantara, ikutmemberikansambutandiawal,mengenai latar belakang dan langkah positif yang tengah diupayakan untukmelindungikeduaspesiesprioritas,yaknihiudanpari.Termasukbagaimanamengimplementasikangagasanterkaitpemanfaatan,danpengelolaansumberdayaperikanansecaraberkelanjutan.

• Pemutaran film “Hiu dan Pari”, serta “Ocean andUs”merupakan salah satu pemantik diskusiterkait pentingnya kampanye #SobatHiuPari untukmenyebarkan pesan, sekaligusmendorongkepedulianmasyarakat secara umum akan peran kedua spesies tersebut bagi ekosistem laut.Penjelasansingkatsebelumpemutaranfilm,ikutmembantuparapesertauntukmemahamiisuyangterjadi,dantujuanyangakandicapaisecarabersama-samaterhadapperlindunganhiudanpari.

• Panitia jugamengajakaudiensyanghadiruntukberpartisipasidalamtriviaquizdenganhadiahberupamerchandise#SobatHiuPari

• Sesi diskusi pun melibatkan sejumlah sektor yang berpengalaman, baik dari segi regulasi,penelitian, media, serta praktik konservasi mengenai hiu dan pari. Antara lain, DirektoratKonservasi danKeanekaragamanHayati Laut; Setiono,Wildlife Conservation Society-IndonesiaProgram (WCS-IP), Efin Muttaqien; Yayasan Rekam Jejak Alam Nusantara, Elsia Yuanti; danAhmad Mukharror “Gharonk”, instruktur selam spesialis konservasi hiu. Pemaparan yangdilakukanolehmasing-masingpembicaramengupastopikyangberagam.

Page 13: LAPORAN KAMPANYE #SOBATHIUPARI

• SetionoyangmewakiliDirektoratKonservasidanKeanekaragamanHayatiLaut,membahassoalkebijakanterkaitperlindunganyangtengahdiupayakanuntuksub-spesiestertentuhiudanpari.EfinMuttaqien dariWCS-IP,merujuk dari data penelitian di lapangan,memaparkan sejumlahisu, wacana, sekaligus rekomendasi kebijakan untuk pengelolaan hiu dan pari secaraberkelanjutan.Gharonkpunikutmemaparkanfaktamenarikselamaterlibatmenjadipenyelam,sekaligus‘sahabat’hiu.Pengalamannyadibidangwisatahiu,ikutmemberikanpeluangekonomibagimasyarakatlokal,sehinggaparapesertapuntertarikuntukmenikmatiwisatahiu.Beberapadi antaranya berlokasi diMorotai,MalukuUtara, danDerawan, Kalimantan Timur.Kemudian,Elsia Yuanti dari YayasanRekam JejakAlamNusantara, turutmenjelaskanperanmedia digitaldalammenyebarluaskanpesankuncimengenaiurgensi, sertaperlindunganhiudanpari.Salahsatunyadenganmenampilkanfilm“HiudanPari”.

• Sesi tanya jawabdiramaikanoleh6penanya,denganmasing-masing tigapenanyadidua sesi.Pertanyaanpunlangsungdijawabsecaraterbukaolehpembicarayanghadir.Adapunsejumlahpesertayangbelumberkesempatanuntukbertanya, ikutmenanyakankepadaparapembicarayang hadir setelah acara peluncuran selesai. Hal ini menunjukkan optimisme terhadappengawasan,sertakeberlangsunganupayakonservasihiudanpari.

• Dapatdisimpulkanbahwarasaingintahupesertayanghadir,terbilangcukupbesarkarenaadayangberminatuntukbekerjabersamatimadvokasimediaRJANdanWCS-IP,sertamenanyakankeberlanjutansetelahdiluncurkannyakampanyedigital#SobatHiuPari.

• Didukung dengan ruang yang kondusif, dan peralatan teknis lainnya yang baik.Media audio-visual pendukung seperti visual backdropmelalui layar panggung dipersiapkan dengan baik disetiap sesi rangkaian. Sehingga visual backdrop akan berganti sesuai dengan rangkaian yangsedangberlangsung.

• Acara peluncuran kampanye #SobatHiuPari pun turut dimeriahi oleh penampilan spesial dari“AkarBambu”.

ANALISAMEDIATiga artikel yangmembahas peluncuran situsweb hiupari.info, banyakmengambil gagasan, sertalangkah-langkah advokasi yang sedang diupayakan oleh WCS-IP dan Yayasan Rekam Nusantara,terkaitperlindunganhiudanpari.Keduaspesiesinidisebutkanmasihdalamkeadaanterancam,danmembutuhkankesadaranseluruhpihak.Baikdariaparatpenegakhukum,pemerintah,perusahaanpengekspor atau penyedia jasa transportasi, dan institusi terkait. Paling tidak, dengan berhentimemakan produk turunan hiu dan pari, kita telah membantu menghentikan permintaan produkkedua spesies tersebut di pasar. Sehingga ketika angka permintaannya turun, harga pun ikutmenurun,dannelayantidakperlumenangkaphiudanpariuntukdiperjualbelikandipasar.Selain itu, ketiga artikel menekankan pentingnya data dan informasi yang berkualitas, untukmenunjangperlindunganpenuhhiudanpari.Terutamabagisektoryangterlibatdalamperikanan,kelautan, budaya, kesejahteraan sosial, ataupun perdagangan, dan sebagainya. Contoh, Efinmenyebutkan akan pentingnya pengelolaan perikanan yang lebih baik dan berkelanjutan, regulasiperlindunganspesiesprioritas,danpengaturanpermintaanpasar(Tempo,Kamis,1Maret2018).DarmawanA.MukharrordariSharkDivingIndonesia,ikutmemaparkandatahasiltemuanpariwisataberbasis konservasi hiu di beberapa tempat di dunia. Data tersebut menunjukkan beberapaperbandinganantarapemanfaatanhiuditangkap,ataudikembangkanuntukpariwisata,danhasilnya

Page 14: LAPORAN KAMPANYE #SOBATHIUPARI

pun jauh berbeda. Di Fuji, shark tourism berpotensi menghasilkan $4.455.000/hiu, sedangkanpenangkapan hiu berpotensi $45, dengan kata lain 99 ribu kali perbandingannya (LandscapeIndonesia,Selasa,27Februari2018)Dengan demikian, #SobatHiuPari terbilang cukup berhasil karena mampu menggiring sejumlahkhalayakmedia, dengan pemberitaan yang baik dan optimis untuk penyelamatan hiu dan pari diIndonesia. Termasuk menjadi salah satu praktik terbaik, dalam menggabungkan hasil riset dandesainvisualtentangisudanpotensidarikeduaspesiesyangdilindungi;hiudanpari.Sumber:http://www.mongabay.co.id/2018/02/28/masyarakat-harus-jadi-aktor-utama-kendalikan-eksploitasi-hiu-dan-pari/https://koran.tempo.co/konten/2018/03/01/428089/Hiu-&-Pari-Terancam-Punahhttp://www.landscapeindonesia.com/launching-sobat-hiupari/AKTIVITASLAINNYATimRekamNusantara juga telahmenyiapkanmateri penyadartahuanberupa poster dan spandukmengenaistatusperlindunganhiupausdanparimantayangtelahdipasangdiwilayahTanjungLuar.Selainitu,triviaquiz#SobatHiuParimasihberjalandiwebsitehiupari.info.