Top Banner
PENCEMARAN LINGKUNGAN UDARA
14

06.pencemaran lingkungan

Jun 25, 2015

Download

Documents

Welcome message from author
This document is posted to help you gain knowledge. Please leave a comment to let me know what you think about it! Share it to your friends and learn new things together.
Transcript
Page 1: 06.pencemaran lingkungan

PENCEMARAN LINGKUNGAN UDARA

Page 2: 06.pencemaran lingkungan

PENCEMARAN UDARAPolusi udara kota di beberapa kota besar di Indonesia telah sangat memprihatinkan. Beberapa

hasil penelitian tentang polusi udara dengan segala resikonya telah dipublikasikan, termasuk resiko kanker darah. Namun, jarang disadari entah berapa ribu warga kota yang meninggal setiap tahunnya karena infeksi saluran pernapasan, asma, maupun kanker paru-paru akibat polusi udara kota. Meskipun sesekali telah turun hujan langit di kota-kota besar di Indonesia tidak biru lagi. Udara kota telah dipenuhi oleh jelaga dan gas-gas yang berbahaya bagi kesehatan manusia. Diperkirakan dalam sepuluh tahun mendatang terjadi peningkatan jumlah penderita penyakit paru-paru dan saluran pernapasan. Bukan hanya infeksi saluran pernapasan akut yang kini menempati urutan pertama dalam pola penyakit diberbagai wilayah di Indonesia, tetapi juga meningkatnya jumlah penderita penyakit asma dan kanker paru-paru.

Di kota-kota besar, kontribusi gas buang kendaraan bermotor sebagai sumber polusi udara mencapai 60-70%. Sedangkan kontribusi gas buang dari cerobong asap industri hanya berkisar 10-15%, sisanya berasal dari sumber pembakaran lain,misalnya dari rumah tangga, pembakaran sampah, kebakaran hutan, dll. Sebenarnya banyak polutan udara yang perlu diwaspadai, tetapi organisasi kesehatan dunia (WHO) menetapkan beberapa jenis polutan yang dianggap serius.Polutan udara yang berbahaya bagi kesehatan manusia, hewan,serta mudah merusak harta benda adalah partikulat yang mengandung partikel aspa dan jelaga, hidrokarbon, sulfur dioksida, dan nitrogen oksida. Semuanya diemisikan oleh kendaraan bermotor. WHO memperkirakan bahwa 70% penduduk kota di dunia pernah menghirup udara kotor akibat emisi kendaraan bermotor, sedagkan 10% sisanya menghirup udara yang bersifat marginal. Akibatnya fatal bagi bayi dan anak-anak. Orang dewasa yang beresiko tinggi, misalnya wanita hamil, usia lanjut, serta orang yang telah memiliki riwayat penyakit paru dan saluran pernapasan menahun. Celakanya, para penderita maupun keluarganya tidak menyadari bahwa berbagai akibat negatif tersebut berasal dari polusi udara akibat emisi kendaraan bermotor yang semakin memprihatinkan.

Page 3: 06.pencemaran lingkungan

PENCEMARAN UDARA

Sumber pencemaran :- Alami (letusan gunung berapi)- Kegiatan manusia (industri dan pembakaran)Sumber pencemaran :- Sumber titik dari sumber individual menetap dan

dibatasi oleh luas wilayah kurang dari 1x1km2 termasuk didalamnya industri dan rumah tangga

- Sumber garis dari kendaraan bermotor dan kereta- Sumber area dari titik dan garis

Page 4: 06.pencemaran lingkungan

SUMBER PENCEMARAN UDARA

Page 5: 06.pencemaran lingkungan

JENIS PENCEMAR UDARA

Jenis Contoh Sumber utama

Oksida-oksida karbon CO, CO2 Pembakaran tak sempurna, pembakaran

Oksida-oksida nitrogen NO, NO2,N2O Pembakaran

Oksida sulfur SO Pembakaran bahan bakar mengandung sulfur

Partikel Debu Aktivitas alam, industri

Volatil Organic Compounds(VOC)

CH4 Degradasi limbah pertanian

Logam berat Merkuri Pembakaran pada insinerator

Page 6: 06.pencemaran lingkungan

Jenis pencemar udara :- Pencemar primer : - pencemar berasal langsung dari sumber asal - contoh : CO, CO2, NO, NO2, SO, debu- Pencemar sekunder : - pencemar berasal dari reaksi dengan substansi lain - contoh : HNO3, H2SO4

Page 7: 06.pencemaran lingkungan

AKIBAT PENCEMARAN UDARA

Akibat pencemaran udara :- Gangguan visibilitas- Gangguan psikologis (akibat kebisingan)- Timbulnya penyakit-penyakit pada alat pernafasan- Penurunan produktivitas tumbuhan dan hewan (akibat hujan asam)- Kerusakan pada bangunan (akibat hujan asam)

Page 8: 06.pencemaran lingkungan

AKIBAT PENCEMARAN UDARA PADA PARU-PARU

Page 9: 06.pencemaran lingkungan

CONTOH KASUS : HUJAN ASAM

Hujan asam :- Sumber pencemar terutama industri yang

mengemisikan SO2, NOx- Hujan dengan pH kurang dari 5,6 (wet deposition)- Hujan mengandung asam H2SO4, HNO3 (reaksi SO2 dan NOx dengan H2O)- Jangkauan jauh (beberapa km dari sumber pencemaran)- Untuk dry deposition berupa partikel SO2, NOx- Menyebabkan kerusakan pada tumbuhan dan bangunan

Page 10: 06.pencemaran lingkungan

MEKANISME HUJAN ASAM

Page 11: 06.pencemaran lingkungan

AKIBAT HUJAN ASAM

Page 12: 06.pencemaran lingkungan

KASUS AKTUAL : PENCEMARAN UDARA PERKOTAAN

Page 13: 06.pencemaran lingkungan

KASUS AKTUAL : PENCEMARAN UDARA DALAM RUANG

Page 14: 06.pencemaran lingkungan

Kesimpulan Dan Refrensi

- http:// http://www.walhi.or.id/ kampanye/cemar/udara/penc_udara_info_020604/-http://gogrenindonesia.blogspot.com- http://www.tempo.co/read/news/2014/04/19/060571781/Lima-Zat-Pencemaran-Udara-Dampak-Bagi-Kesehatan

Kesimpulannya, pencemaran udara yang berterusan mampu memusnahkan alam sekitar dimana dapat menyebabkan bencana yang besar. Manusia kini hanya tahu untuk mengejar keselesaan hidup akan tetapi kita bertanggungjawab untuk menjaga alam sekitar supaya sumber alam boleh diwarisi untuk generasi akan datang. hargailah alam sekitar yang memberi sumber kehidupan.